BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM 3.1 GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM 3.1 GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN"

Transkripsi

1 BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM 3.1 GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN Dalam pembahasan gambaran umum perusahaan ini, akan diuraikan sejarah singkat perusahaan, struktur organisasi serta uraian tugas dari masing-masing bagian dan fungsinya SEJARAH SINGKAT PT PARAMATA BARAYA INTERNATIONAL Adalah perusahaan swasta yang didirikan dan mengkhususkan diri dalam sistem pemantauan lingkungan, industry kebersihan, keselamatan dan system pemantauan yang terintegrasi dengan wireless. Didirikan pada tahun 1999 perusahaan telah memperoleh kepercayaan dari banyak industri, rumah sakit, perusahaan minyak dan lembaga pemerintah karena produk yang berkualitas tinggi dan pelayanan pelanggan yang sangat baik. Paramata Baraya International memiliki perhatian besar terhadap kondisi lingkungan, sehingga produk kami disamping dapat diandalkan juga ramah lingkungan, biaya yang efelktif dan kualitas yang tinggi BIDANG USAHA Bidang usaha yang dijalani oleh PT Paramata Baraya Intternational adalah jasa penyewaan dan penjualan alat-alat keselamatan dan system pemantauan lingkungan industi kebersihan. Produk-produk yang sitawarkan antara lain: 1.INDUSTRIAL HYGIENE a. Noise Monitoring b. Heat Stress Monitoring c. Indoor Air Quality d. Vibration Monitoring e. Toxic Gas Monitoring 24

2 25 f. Dust Monitoring g. Light/illumination Monitoring 2.ENVIRONMENTAL MONITORING a. Air Quality Monitoring system b. Emission Monitoring System c. Dust Monitoring d. Stack Sampling e. Water Quality Checker f. Remediation Monitoring g. Noise Environmental Monitoring h. Weather Monitoring System 3.SAFETY AND SECURITY SYSTEM a. Confined Space Entry b. Multi, Single and Disposal Gas Detector c. Radiation Detector d. Wink Tank Entry e. Public Event Safety and Security f. Hazardous material Response g. Weapons of Mass Destruction SISTEMORGANISASI DAN URAIAN TUGAS Perusahaan atau organisasi didirikan dikarenakan beberapa tujuan yang dapat dicapai melalui tindakan yang dilakukan secara bersama-sama.oleh sebab itu perlu adanya suatu pendelegasian tugas dan tanggung jawab yang seimbang dan sesuai dengan masing-masing anggota.

3 STRUKTUR OGANISASI GAMBAR 3 1 STRUKTUR ORGANISASI TUGASDAN FUNGSI DALAMSTRUKTURORGANISASI Dalam melakukan pengelolaan PT Paramata Baraya International, direktur utama dan manager mempunyai tugas sebagai berikut : 1. Direktur Direktur sekaligus pemilik dari perusahaan bertanggung jawab sepenuhnya terhadap seluruh operasional perusahaan.dalam tugas nya ini, direktur utama dibantu oleh pengawas. 2. Pengawas Membantu direktur dalam day to day operasional untuk memastikan semua kegiatan berjalan seperti yang diharapkan oleh direktur 3. Manager Manager terbagi menjadi tiga bagian, yaitu: 1) Manager pemasaran

4 27 Bertanggung jawab penuh pada pemasarn produk-produk yang dijual atau disewakan oleh perusahaan.dalam tugas nya, manager pemasaran dibantu oleh satu orang staff. 2) Manager akutansi & keuangan Bertanggung jawab terhadap akutansi serta keaungan perusahaan yang dibantu oleh dua orang staff. Dimana masing-masing staff terdiri dari staff keuangan dan staff akutansi 3) Manager operasional Bertanggung jawab terhadap operasional atau kegiatan lapangan. Dalam tugas nya, manager operasional dibantu oleh dua orang staff, yaitu staff umum dan staff IT. 3.2 ANALISA SISTEM Analisa sistem yang sedang berjalan merupakan kegiatan mempelajari interaksi sistem yang terdiri atas pelaku proses dalam sistem, prosedur dan data serta informasi yang terkait. Kegiatan ini memetakan suatu sistem informasi yang dibuat agar dapat berintegrasi antar data peta dengan data hasil dari penelitian dilapangan serta dapat mengidentifikasi seluruh aspek yang terlibat dalam sistem tersebut. Tujuan dari analisa sistem yang sedang berjalan adalah : 1. Menelusuri bagaimana sistem berjalan, dengan memperhatikan proses, dan pelaku sistem. 2. Mengevaluasi sistem sehingga dapat mendukung dan meningkatkan kinerja sistem informasi yang akan dikembangkan. 3. Mendapatkan kemungkinan pengembangan sistem yaitu proses dan subproses yang dapat dimodifikasi ke arah yang lebih baik. Analisa sistem meliputi analisa jaringan, analisa perangkat keras perangkat lunak yang digunakan ANALISA JARINGAN PT Paramata Baraya International sudah memiliki jaringan Local Area Network (LAN) dan Wireless Area Network (WAN) yang terhubung ke beberapa

5 28 node, yaitu 1 buah komputer server menggunakan LAN, 5 buah komputer klien mengunakan WAN. Jenis jaringan yang digunakan adalah jaringan star dengan menggunakan kabel UTP yang terhubung dengan server dan wireless connection untuk klien. Skema jaringan yang terdapat pada PT Paramata Baraya International dapat dilihat pada gambar berikut: GAMBAR 3 2 SKEMA JARINGAN PT.PARAMATA BARAYA ANALISA PERANGKAT KERASYANG DIGUNAKAN Untuk komputer Server (PBI-Server), spesifikasinya adalah: 1. Processor Intel Core 2 Duo E Ghz 2. Memory DDR3 PC10600/1333Mhz 3GB 3. Display adapter Intel GMA X Network adapter Gigabit Ethernet 5. Harddisk 2TB SATA RPM 6. Power supply 400 watt 7. I/O Ports : Serial Port, Parel Port, USB 8. Soundcard : High Definition Audio Realtek ALC Keyboard PS/2 Compaq Internet keyboard 10. Mouse USB optical mouse 11. LCD Monitor 15

6 29 Untuk komputer klien PC1, PC2, PC3, PC4, dan PC5 spesifikasinya adalah: 1. Processor Intel Dual Core E Ghz 2. Memory DDR2 PC5300 2GB 3. Memory DDR3 PC10600/1333Mhz 4GB 4. Display adapter Intel GMA X Network adapter Gigabit Ethernet 6. Harddisk 160GB SATA2 7. Power supply 400 watt 8. I/O Ports : Serial Port, Parel Port, USB 9. Soundcard : High Definition Audio Realtek ALC Keyboard PS/2 Compaq Internet keyboard 11. Mouse USB optical mouse 12. LCD Monitor 15 Printer (P1, P2 dan P3) yang digunakan adalah Epson LX-300+II Impact Dot Matrix, DeskJet 2500CM, LaserJet Berdasarkan hasil pengamatan terhadap perangkat keras yang digunakan, maka dapat disimpulkan bahwa perangkat keras tersebut sangat memadai untuk pengimplementasian sistem informasi ini, sehingga tidak diperlukan lagi penambahan atau upgrading perangkat keras ANALSIA PERANGKAT LUNAKYANG DIGUNAKAN Perangkat lunak yang digunakan pada komputer Server adalah: 1. Sistem Operasi : Widows 7 Ultimate 2. Microsoft Office Microsoft Visio Symantec Endpoint Protection Anti Virus Berdasarkan hasil pengamatan terhadap perangkat lunak yang terdapat pada komputerserver maka diperlukan penginstallan program CACTI monitoring software (NMS) untuk mendukung kegiatan monitoring yang dibutuhkan. Perangkat lunak yang digunakan pada komputerklien adalah: 1. Sistem Operasi : Widows 7 Ultimate 2. Microsoft Office 2010

7 30 3. Microsoft Visio Symantec Enterprise Protection Anti Virus 5. Photoshop CS5. Berdasarkan hasil pengamatan terhadap perangkat lunak yang terdapat pada komputerklien, maka dapat disimpulkan bahwa perangkat lunak yang digunakan cukup memadai untuk pengimplementasian sistem informasi ini, dan tidak memerlukan penginstallan program lain untuk menjalankan sistem. 3.3 ANALISA MASALAH Jumlah komputer dan laptop atau notebook pada PT Paramata Baraya International sebanyak 5 komputer klien dan 1 komputer server. Bandwidth yang dialokasikan sebanyak 512 Kbps. Dengan jumlah bandwidth sebesar 512 Kbps jika seluruh komputer digunakan untuk mendownload data melalui internet maka akan terjadi kelambatan akses internet. Berdasarkan analisa yang didapatkan penulis pada system komputerisasi PT Paramata Baraya dimana tempat penggunaan internet berlangsung.pengaturan traffic dari penggunaan internet merupakan salah satu faktor yang mendukung kelancaran aktivitas penggunaan internet. Oleh karena itu, pada PT Paramata Baraya International membutuhkan aplikasi CACTI yang difungsikan untuk memantau traffic internet pada PT Paramata Baraya International tersebut.dengan adanya perangkat lunak untuk memantau traffic tersebut dapat digunakan untuk mengatasi seperti pemanfaatan resource komputer yang digunakan. 3.4 PERANCANGAN SISTEM Berdasarkan hasil analisis secara menyeluruh, maka dirancanglah Sistem network monitoring ini yang merupakan salah satu solusi yang ditawarkan untuk memantau penggunaan jaringan. Dengan dirancangnya sistem berdasarkan kebutuhan informasidiharapkan sistem monitoring yang dapat mendukung atau mensupport kebutuhan system jaringan yang setabil. Sehingga dapat dikatakan dengan Sistem network monitoring ini dapat terwujud sistem jaringan yang

8 31 akurat, efektif dam efisien yang mampu mempercepat pengolahan data yang sangat dibutuhkan dalam mendukung kinerja perusahaan. Rancangan yang diajukan kepada pihak perusahaan akan meliputi rancangan struktur pemantau penggunaan jaringan saja, dikarenakan struktur jaringan, perangkat keras dan perangkat lunak yang sudah digunakan pada PT Paramata Baraya International telah mencukupi kebutuhan sistem yang dibutuhkan PERANCANGAN ONLINE NETWORK MONITORING Urutan langkah perancangannya adalah sebagai berikut: 1. Menentukan sistem operasi yang digunakan beserta dengan software pendukung SNMP, kemudian dilakukan instalasinya. 2. Menentukan beberapa Hardware / Device yang dibutuhkan dalam pengimplementasian Online Network Monitoring ini. Seperti, Router, Switch, Hub, dll. 3. Membuat Campus Network Design dari hardware yang telah dipilih dan akan diimplementasikan dengan menggunakan SNMP. Network monitoring ini dibuat agar dapat memberi informasi status link pada jaringan dan system performance serta informasi lainnya yang dibutuhkan oleh para administrator jaringan, apabila : 1. Link pada jaringan up. 2. Link pada jaringan down (putus). 3. High processing dan performance server atau klien Dengan menggunakan tampilan web berbasis PHP untuk menampilkan status link pada jaringan serta hasil informasi yang akan dibutuhkan dalam suatu jaringan secara realtime. Pengujian akan dilakukan dengan 1 komputer server dan 5 komputer klien. Alur kerja dari network monitoring yang dirancang dapat dilihat pada Gambar 3.3.

9 GAMBAR 3 3 FLOWCHART NETWORK MONITORING 32

10 DESAIN KONFIGURASI JARINGAN Gambar 3.4 memperlihatkan desain pengujian Network Monitoring yang menggambarkan keselu-ruhan jaringan. GAMBAR 3 4 DESAIN KONFIGURASI JARINGAN

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Sarana Simulasi Uji coba dilakukan untuk membuktikan apakah sistem jaringan yang sudah dirancang dapat berjalan dengan baik. Namun, dikarenakan pihak kantor PT Synergy Adhi
