SUMBER BELAJAR PENUNJANG PLPG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SUMBER BELAJAR PENUNJANG PLPG"

Transkripsi

1 SUMBER BELAJAR PENUNJANG PLPG 2017 [TIK] BAB I DASAR PENGGUNAAN KOMPUTER [Alfa Faridh Suni] KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DIREKTORAT JENDERAL GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN 2017

2 BAB I DASAR PENGGUNAAN KOMPUTER Kompetensi Dasar Memiliki kemampuan mengidentifikasi dan mengoperasikan komputer PC. Materi Pokok 1. Prinsip kerja computer 2. Perangkat keras dan Peripheral 3. Instalasi peripheral 4. Perangkat lunak dan Jenis-jenis perangkat lunak 5. Manajemen folder 6. Tombol kombinasi (keyboard shortcut) I.1. Prinsip Kerja Komputer Komputer dan teknologi informasi dan komunikasi telah mempengaruhi dan berperan besar dalam segala aspek kehidupan kita. Penggunaan komputer dan ICT (Information Communication Technology) / TIK (Teknologi Informasi dan Telekomunikasi) dapat ditemukan dimana saja, baik di perkantoran, lembaga pendidikan, dunia kesehatan maupun di kegiatan sehari-hari. Dengan komputer dan internet manusia mendapatkan informasi, pengalaman, hiburan bahkan bertransaksi keuangan secara online. Hal tersebut dapat dicapai karena adanya sebuah perangkat yang disebut sebagai komputer. Komputer mampu melakukan komputasi dan melakukan pengambilan keputusan secara logika dengan kecepatan yang sangat cepat, berkali-kali lebih cepat dibandingkan manusia. Komputer jaman sekarang bahkan dapat melakukan perhitungan berjuta-juta bahkan bermilyar-milyar operasi penjumlahan per detik. Komputer memproses data dibawah kendali serangkaian instruksi/perintah yang biasa disebut dengan program komputer. Tentu saja program komputer dibuat oleh manusia yang berprofesi sebagai programmer komputer. Perangkat-perangkat yang membentuk sebuah komputer seperti keyboard, monitor, media penyimpan atau harddisk, memori dan cpu disebut sebagai hardware (perangkat keras). 1

3 Program komputer yang berfungsi mengontrol komputer disebut sebagai software (perangkat lunak). Sehingga dapat kita tarik kesimpulan komputer atau sistem komputer adalah serangkaian perangkat keras dan lunak yang saling terhubung dan bekerja melakukan sebuah fungsi utama yaitu melakukan komputasi, pengambilan keputusan dan memproses data. I.2. Perangkat Keras dan Peripheral Perangkat Keras adalah perangkat yang mendukung proses komputerisasi yang dapat dilihat dan diraba oleh manusia secara langsung. Perangkat keras pada komputer yang terlihat seperti pada gambar di bawah ini terdiri atas: Gambar 1-1 Perangkat Keras Komputer (sumber: Modul Dasar TIK Kemdikbud 2016) 1. CPU singkatan dari Central Processing Unit merupakan otak dari komputer, perangkat ini yang melakukan pemrosesan dari perangkat input(keyboar, mouse, dll), mengolah data dan mengatur hasil dari komputasi untuk ditampilkan melalui perangkat output seperti monitor, printer dan speaker. 2. Keyboard adalah alat input yang mengkonversi huruf, angka, dan karakter lain menjadi sinyal digital yang dapat dibaca oleh processor. Gambar 1.2 Keyboard pc (kiri) dan keyboard laptop (kanan) (sumber: pfu.fujitsu.com, imgarcade.com) 2

4 3. Monitor adalah perangkat yang berguna untuk menampilkan informasi yang dihasilkan dar proses input. Beberapa jenis monitor yang biasa digunakan adalah monitor tabung (CRT), monitor LED dan monitor LCD. 4. Mouse adalah alat input yang digunakan untuk memanipulasi objek yang terlihat pada layar komputer. Mouse sangat berguna untuk menunjukan posisi koordinat pada layar dengan tepat. 5. Optical disk (CD/DVD/BD) adalah media penyimpanan disk (cakram/piringan) yang membutuhkan perangkat khusus untuk mengaksesnya yang disebut CD/DVD/BD drive. Gambar 1.3 CD Drive pada PC (kiri) dan DVD Drive pada Laptop (kanan) (sumber: Modul Dasar TIK Kemdikbud 2016) 6. Printer merupakan perangkat output yang menghasilkan dokumen cetak. Beberapa tipe printer yang biasa digunakan yaitu printer dot-matrix, printer laserjet dan printer inkjet Gambar 1.4 Printer dot-matrix (kiri) dan inkjet (kanan) (sumber: Modul Dasar TIK Kemdikbud 2016) 7. Speaker adalah perangkat yang mengubah sinyal digital dari CPU menjadi sinyal analog berupa gelombang udara sehingga menghasilkan output berupa 3

5 suara. Sering digunakan untuk aplikasi pemutar 4 usic, film dan aplikasi komunikasi lainnya. Gambar 1.5 SpeakerAktif (Sumber: wallmart.com 8. Port merupakan suatu celah/pintu/lubang pada sistem komputer yang digunakan untuk jalur transfer data. Beberapa port yang sering digunakan adalah : a. USB (Universal Serial Bus) Port merupakan port yang memiliki fungsi untuk jalur transfer data berbagai perangkat, seperti flashdisk, printer, modem, scanner, ponsel, dan kamera digital. Jenis USB yang umum digunakan pada saat ini adalah tipe USB 3.0 b. VGA (Video Graphic Adapter) Port digunakan untuk menghasilkan keluaran berupa tampilan pada monitor, LC/LED TV atau LCD Proyektor. c. HDMI (High-Definition Multimedia Interface) Port ini memiliki fungsi hampir sama denga port VGA namun dengan kualitas lebih tinggi dan juga mendukung suara. d. Soundcard Port berfungi untuk menjematani antara PC/Laptop dengan speaker aktif sehingga mampu menghasilkan suara atau lebih keras. e. Ethernet port digunakan untuk menghubungkan dengan kabel LAN dengan konektor tipe RJ45. Agar komputer dapat terhubung pada jaringan komputer/internet. 4

6 Gambar 1.6 Berbagai jenis port pada laptop dari kiri ke kanan: VGA, HDMI, Ethernet, USB, microphone dan speaker (sumber: semiaccurate.com) I.3. Perangkat Lunak dan Jenis-jenis Perangkat Lunak Perangkat lunak sering disebut program atau instruction set (serangkaian intruksi) yang digunakan untuk mengendalikan perangkat keras pada komputer. Perangkat lunak umumnya dibeli dalam bentuk CD atau DVD atau dapat didownload dari internet. Secara umum perangkat lunak dibagi dalam dua kategori yaitu: Operating System (OS) /Sistem Operasi dan Aplikasi (Application). 1. Sistem Operasi (OS) adalah perangkat lunak yang mengatur dan mengendalikan perangkat keras seta memberikan kemudahan dalam penggunaan komputer oleh pemakai. Jenis-jenis sistem operasi (OS) diantaranya adalah Microsoft Windows, kemudian yang turunan dari Unix yaitu Mac OSX, dan Linux. 2. Aplikasi adalah perangkat lunak yang digunakan untuk keperluan tertentu. Jenisjenis program aplikasi diantaranya adalah: aplikasi perkantoran (office application), multimedia application, internet application dan program development application. I.4. Manajemen folder Sistem Operasi (OS) tidak lepas dari manajemen file yang mengorganisasikan serta menjaga jejak file-file. Peran manajemen file menjadi penting karena dapat 5

7 mengurangi risiko kehilangan file yang disebabkan oleh terhapus secara tidak disengaja, tertimpa file baru dengan penamaan file yang sama, atau tersimpan di lokasi yang tidak diketahui. File adalah sebuah arsip/catatan/berkas yang disimpan dalam format digital. Setiap file memiliki ekstensi berupa 3-4 karakter yang mengikuti nama file dan dipisahkan oleh tanda titik (. atau dot). Ekstensi file menunjukkan tipe/format dari file tersebut. Gambar 1.7 Jenis file, ikon dan file ekstensinya (sumber: Modul Dasar TIK Kemdikbud 2016) Beberapa file dapat disimpan dalam sebuah map yang dinamakan folder atau directory. Dengan adanya folder diharapkan pengelolaan dan penyimpanan data komputer tertata rapi, lebih teratur, tidak berceceran dan mudah dicari. Salah satu bentuk manajemen folder diantaranya dapat dilakukan pengurutan (sorting) berdasarkan berbagai macam kriteria, seperti pengurutan berdasarkan nama, tanggal pembuatan, tanggal modifikasi dan lain sebagainya. Gunanya untuk memudahkan pengguna dalam mengorganisir folder dan file. TIap Sistem Operasi memiliki aplikasi manajemen file dan folder berbasis GUI-nya masing-masing. Pada sistem operasi Windows pengelolaan file dan folder menggunakan fasilitas Windows Explorer. 6

8 Gambar 1.8 Tampilan Windows Explorer (sumber: Modul Dasar TIK Kemdikbud 2016) Mac OSX menggunakan aplikasi yang memiliki fungsi yang sama dengan Windows Explorer yang dinamakan Finder, seperti yang terlihat pada gambar di bawah ini. Secara umum tampilan dari Windows Explorer maupun Finder hampir sama, sehingga pengguna yang belum pernah menggunakan Finder dapat juga langsung akrab dengan aplikasi tersebut. Gambar 1.9 Finder, aplikasi manajemen file dan folder pada OSX 7

9 I.5. Tombol kombinasi (keyboard shortcut) Pada tiap-tiap OS biasanya terdapat juga berbagai perintah yang dapat dijalankan menggunakan tombol kombinasi atau keyboard shortcut. Tombol kombinasi atau keyboard shortcut adalah kombinasi dua atau lebih tombol keyboard yang ditekan secara bersamaan untuk menjalankan perintah/program tertentu pada OS. Terkadang aplikasi atau program juga menyediakan tombol kombinasi untuk melakukan hal-hal tertentu. Bagi pengguna yang sudah terbiasa menggunakan keyboard shortcut biasanya lebih nyaman menggunakannya dibandingkan mengklik sebuah ikon menggunakan mouse. Hal ini dikarenakan tangan kita tidak perlu berpindah dari keyboard menuju ke mouse, sehingga mempercepat kerja kita. Beberapa tombol shortcut yang digunakan pada OS windows diantaranya: Tombol Kombinasi Kegunaan (Keyboard Shortcut) Tombol Windows + L Mengunci PC atau lock screen Tombol Windows + E Membuka Windows Explorer Tombol Windows + Home Meminimize semua windows kecuali yang sedang aktif Tombol Windows + F1 Menampilkan Windows Help dan Support Tombol Windows + PrtSc Membuat screenshot dari tampilan layar Alt + Tab Berganti aplikasi yang tengah dibuka Ctrl + Shift + Esc Membuka Task Manager Ctrl + Alt + Tab Melihat aplikasi yang tengah dibuka Ctrl + C Mengopy file/folder yang sudah dipilih (copy) Ctrl + X Memindah file/folder yang sudah dipilih (cut) Ctrl + V Menyalin file/folder pada folder tertentu (paste) Alt + F4 Mematikan Windows, atau aplikasi yang sedang berjalan Tabel 1.1 Keyboard Shorcut pada Windows 8

10 Demikianlah materi tentang dasar penggunaan komputer. Komputer sebagai sebuah mesin yang dapat membantu manusia menyelesaikan pekerjaannya, mampu melakukan komputasi dan melakukan pengambilan keputusan secara logika dengan kecepatan yang sangat cepat, berkali-kali lebih cepat dibandingkan manusia. Komputer jaman sekarang bahkan dapat melakukan perhitungan berjuta-juta bahkan bermilyar-milyar operasi penjumlahan per detik. Diharapkan para peserta PLPG dapat memahami materi yang telah disampaikan. 9

20 Macam Perangkat Keras Komputer Dan Pengertiannya

20 Macam Perangkat Keras Komputer Dan Pengertiannya 20 Macam Perangkat Keras Komputer Dan Pengertiannya Pada kesempatan kali ini, saya akan mengulas mengenai pengertian dan macam-macam perangkat keras komputer atau hardware. Komputer sendiri telah banyak
