PROFIL INTERAKSI SOSIAL PESERTA DIDIK DALAM PROSES PEMBELAJARAN DI KELAS X SMA NEGERI 4 PADANG JURNAL ULFI SAPUTRA NPM:

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PROFIL INTERAKSI SOSIAL PESERTA DIDIK DALAM PROSES PEMBELAJARAN DI KELAS X SMA NEGERI 4 PADANG JURNAL ULFI SAPUTRA NPM:"

Transkripsi

1 PROFIL INTERAKSI SOSIAL PESERTA DIDIK DALAM PROSES PEMBELAJARAN DI KELAS X SMA NEGERI 4 PADANG JURNAL ULFI SAPUTRA NPM: PROGRAM STUDI BIMBINGAN DAN KONSELING SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (STKIP) PGRI SUMATERA BARAT PADANG 2015

2 Profil Interaksi Sosial Peserta Didik dalam Proses Pembelajaran di Kelas X SMK Negeri 4 Padang Oleh: Ulfi Saputra, Dra.Hj. Fitria Kasih, M.Pd., Kons. Joni Adison, S.Pd.I., M.Pd. Program Studi Bimbingan dan Konseling, STKIP PGRI Sumatera Barat ABSTRACK This research was background by the students who have not been able to interact socially well in the learning process with the teacher and study groups. The purpose of this research describes: 1) The students social interaction profile in the learning process with the theacher. 2) The students social interaction profile in the learning process with study groups. The design of this research was descriptive quantitative which is to describe situations or condition actually. The population in this research were all of students in tenth grade of SMA Negeri 4 Padang academic years 2014/2015. In this research the researcher took the data by using simple random sampling. The instrument that was used by the research was questioner. The technique used to analyze the data by using percentage technique. The result of this research was: 1) The students social interaction profile in the learning process with the teacher was good enough. 2) The students social interaction profile in the learning process with the study groups was good enough. Based an result of this research recommended to the students at tenth grade in order to improve the way social interaction in learning process with teachers and study groups run well. In addition for counselor in order to make the program guidance and counseling services related to the field of social development to the students in order to help the students to be able to socially interact well with the teachers and study group in the learning process. Keyword : Social interact, Students, learning process Pendahuluan Pendidikan adalah suatu usaha atau kegiatan yang dilakukan dengan sengaja, teratur dan terencana dengan tujuan untuk mengubah dan mengembangkan perilaku yang diinginkan. Sebagaimana tercantum dalam Undang-undang Sistem Pendidikan Nasional No.20 Tahun 2003 Bab I. Mencapai tujuan dari pendidikan nasional perlu diadakan proses pembelajaran. Keseluruhan proses pendidikan di sekolah merupakan proses pembelajaran. Berhasil tidaknya pencapaian tujuan pendidikan tergantung kepada proses pembelajaran yang dialami dan dilakukan oleh peserta didik, sebagaimana yang dikemukakan oleh Abdillah (Aunurrahman, 2010:35) Belajar adalah suatu usaha sadar yang dilakukan oleh individu dalam perubahan tingkah laku baik melalui latihan dan pengalaman yang menyangkut aspek-aspek kognitif, afektif dan psikomotorik untuk memperoleh tujuan tertentu. Belajar adalah suatu proses yang dilakukan peserta didiknuntuk memperoleh suatu perubahan tingkah laku baru secara keseluruhan sebagai hasil pengalaman peserta didik itu sendiri dalam interaksi dengan lingkungannya. Perubahan tingkah laku yang dialami oleh peserta didik di sekolah merupakan hasil dari belajar. Hampir semua kecakapan, keterampilan, pengetahuan, kebiasaan, kegemaran dan sikap peserta didik terbentuk, dimodifikasi dan berkembang karena belajar. Keberhasilan belajar peserta didik di sekolah dipengaruhi oleh banyak faktor. Salah satunya adalah kondisi hubungan sosial peserta didik di sekolah. Sukmadinata (2009:163) menjelaskan Kondisi sosial menyangkut hubungan peserta didik dengan orang lain, baik gurunya, temannya, orang tuanya maupun orang-orang lainnya. Peserta didik yang memiliki kondisi hubungan yang wajar dengan orang-orang di sekitarnya akan memiliki ketentraman hidup, sehingga mempengaruhi konsentrasi dan kegiatan belajarnya. Sebaliknya peserta didik yang mengalami kesulitan dalam hubungan sosial dengan temannya, gurunya dan orang

3 tuanya akan membuat peserta didik bisa mengalami kecemasan, ketidaktentraman dan situasi ini akan mempengaruhi usaha belajarnya. Peserta didik dituntut untuk mampu berinteraksi sosial secara baik dalam proses pembelajaran baik dengan guru maupun dengan sesama secara individu atau secara kelompok. Agar peserta didik dapat mencapai keberhasilan dalam belajar dan memudahkan untuk menyesuaikan diri dengan keadaan kelas, menyesuaikan diri dengan guru-guru di lingkungan sekolah dan menyesuaikan diri dengan sesama peserta didik, sehingga peserta didik memiliki rasa percaya diri dan motivasi yang besar untuk aktif mencapai prestasi belajar dengan baik serta yakin dalam menyelesaikan masalah atau hambatan-hambatan yang dialami dalam proses pembelajaran. Interaksi sosial peserta didik dengan guru dalam proses pembelajaran merupakan hubungan sosial yang dinamis menyangkut hubungan antara orang perorangan sedangkan interaksi sosial peserta didik dalam proses pembelajaran dengan kelompok belajar menyangkut interaksi antara orang perorangan dengan kelompok manusia. Terjadinya suatu interaksi sosial diperlukan syarat-syarat. Sejalan dengan pendapat Setiadi (2010:95) Syarat -syarat terjadinya interaksi sosial adalah, adanya kontak sosial dan komunikasi. Kontak sosial ada yang bersifat positif dan ada pula yang bersifat negatif sedangkan komunikasi dapat berlangsung dalam bentuk komunikasi verbal dan non verbal. kemampuan interaksi sosial sangat mendukung tercapainya proses pembelajaran. Fakta ditemukan peneliti di lapangan berdasarkan hasil observasi dan wawancara dengan guru BK, guru mata pelajaran (Biologi dan Bahasa Indonesia) dan 5 orang peserta didik pada tanggal Maret 2015 di kelas X SMA Negeri 4 Padang didapatkan informasi bahwa adanya beberapa peserta didik yang belum mampu berinteraksi sosial dengan baik dalam proses pembelajaran dengan guru dan sesama peserta didik dalam kelompok belajar ketika berdiskusi kelompok sehingga hasil belajar yang diperolehnya belum maksimal. Hal ini dapat dilihat seperti; adanya peserta didik yang menjauhi atau mengurangi kontak sosial dengan guru dalam proses pembelajaran, adanya peserta didik yang bersikap pasif dan tidak berani bertanya kepada guru ketika tidak memahami materi pelajaran, adanya peserta didik belum bersifat terbuka kepada guru maupun kepada sesama peserta didik sehingga ketika ada pertanyaan peserta didik tidak bisa menjawab, adanya peserta didik yang bersikap acuh tak acuh kepada guru ketika pembelajaran berlangsung, adanya peserta didik yang belum mampu menjalin hubungan kerjasama yang baik dalam kelompok belajar, adanya peserta didik yang tidak bisa mengkomunikasikan perasaan dan pikirannya secara tepat ketika berdiskusi dalam kelompok belajar, adanya peserta didik yang memperlihatkan sikap acuh tak acuh dan menganggap remeh peserta didik lainnya dalam kelompok belajar dan adanya peserta didik yang kurang menghargai temannya dalam berbicara ketika diskusi kelompok. Berdasarkan fenomena permasalahan di atas, mengundang minat peneliti untuk melakukan penelitian tentang Profil Interaksi Sosial Peserta Didik dalam Proses Pembelajaran di Kelas X SMA Negeri 4 Padang. Batasan masalah dalam penelitian ini adalah: 1. Profil interaksi sosial peserta didik dalam X SMA Negeri 4 Padang. 2. Profil interaksi sosial peserta didik dalam belajar di kelas X SMA Negeri 4 Padang. Tujuan dalam penelitan ini adalah untuk mengetahui: 1. Profil interaksi sosial peserta didik dalam X SMA Negeri 4 Padang. 2. Profil interaksi sosial peserta didik dalam belajar di kelas X SMA Negeri 4 Padang. MetodePenelitian Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif jenis deskriptif. Menurut Yusuf (2005:83) Penelitian deskriptif adalah suatu jenis penelitian yang bertujuan mendeskripsikan secara sistematis, faktual dan akurat mengenai fakta-fakta dan sifat populasi tertentu yang menggambarkan fenomena secara detail. Lufri (2005:56) menjelaskan Penelitian deskriptif adalah penelitian yang mendeskripsikan suatu gejala, fakta, peristiwa atau kejadian yang sedang atau sudah terjadi. Penelitian deskriptif memusatkan perhatian kepada masalah-masalah actual yang sedang atau sudah terjadi dan diungkap sebagaimana adanya tanpa manipulasi. Berdasarkan pendapat tersebut, penelitian ini akan mengungkap dan mendeskripsikan tentang

4 proses pembelajaran di kelas X SMA Negeri 4 Padang. Penelitian dilaksanakan pada bulan Agustus 2015 di SMA Negeri 4 Padang. Alasan peneliti memilih sekolah ini sebagai tempat penelitian karena masalah yang akan diteliti dalam penelitian ini ditemukan di SMA Negeri 4 Padang, sehingga peneliti memutuskan akan melaksanakan penelitian di kelas X SMA Negeri 4 Padang tentang proses pembelajaran. Penelitian ini peneliti mengambil populasi keseluruhan peserta didik kelas X di SMA Negeri 4 Padang Tahun Pelajaran 2014/2015. Pada penelitian ini teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah simpel random sampling. Berdasarkan hasil penentuan jumlah sampel dengan menggunakan rumus Slovin, maka sampel yang akan diambil dalam penelitian ini berjumlah 71 orang. Selanjutnya, kelas yang terpilih secara acak yang dijadikan sampel penelitian adalah kelas XA3, XA6 dan XIS. Jenis data dalam penelitian ini adalah data interval. Menurut Riduwan (2012:85) Data interval adalah data yang menunjukkan jarak antara satu data dengan data yang lain mempunyai bobot yang sama. Selanjutnya, Hasan (2004:34) Data interval yaitu data dimana objek atau kategori dapat diurutkan berdasarkan suatu atribut yang memberikan informasi tentang interval antara tiap objek atau kategori. Jadi, data yang diintervalkan dalam penelitian ini adalah data interaksi sosial peserta didik dalam proses pembelajaran di kelas X SMA Negeri 4 Padang. Instrumen yang digunakan untuk mengumpulkan data dalam penelitian ini adalah angket. Menurut Yusuf (2005:249) Angket adalah rangkaian pertanyaan yang berhubungan dengan topik tertentu yang diberikan pada sekelompok individu dengan maksud memperoleh data. Analisis data dilakukan setelah data terkumpul melalui angket. Angket yang telah dikumpulkan peserta didik menjadi subjek penelitian kemudian diolah dengan langkahlangkah sebagai berikut: 1. Verifikasi data Verifikasi data adalah menyeleksi data atau memilih data yang memadai untuk diolah. 2. Penskoran Angket digunakan dalam penelitian ini adalah berbentuk isian tertutup yang di beri skor Pengolahan data Menghitung persentase masing-masing frekuensi yang telah diperoleh dengan menggunakan teknik analisis persentase (Yusuf, 2005:365) sebagai berikut: P = N F x 100 Keterangan : P F n = Persentase = Frekuensi yang sedang dicari pengentasannya = Jumlah keseluruhan responden 100 = Jumlah angka mutlak 4. Interprestasi data Menginterprestasikan data penelitian menggunakan rentang klasifikasi. Menurut Riduwan (2012:89) dengan rentang skala yang ditetapkan sebagai berikut : 81% - 100% = Sangat Baik 61% - 80% = Baik 41% - 60% = Cukup Baik 21% - 40% = Kurang Baik 0% - 20% = Sangat Kurang Baik Hasil dan Pembahasan Berdasarkan data yang telah diperoleh dari hasil penelitian, maka diperoleh gambaran umum profil interaksi sosial peserta didik dalam proses pembelajaran di kelas X SMA Negeri 4 Padang berada pada kategori sangat kurang baik tidak ada, kategori kurang baik dengan persentase 7,04%, kategori cukup baik dengan persentase 43,66%, kategori baik dengan persentase 26,76%, sedangkan kategori sangat baik dengan persentase 22,54% dapat disimpulkan bahwa profil interaksi sosial peserta didik dalam proses pembelajaran di kelas X SMA Negeri 4 Padang berada pada kategori cukup baik dengan persentase 43,66% sedangkan secara rata-rata keseluruhan berada pada kategori baik dengan persentase 65,89%. Selanjutnya gambaran penjelasan hasil pengolahan data

5 proses pembelajaran di kelas X SMA Negeri 4 Padang dilihat dari sub variable yitu: 1. Profil Interaksi Sosial Peserta Didik dalam Proses Pembelajaran dengan Guru di Kelas X SMA Negeri 4 Padang. Hasil data yang diperoleh dari penelitian didapatkan gambaran umum X SMA Negeri 4 Padang berada pada kategori sangat kurang baik tidak ada, kategori kurang baik dengan persentase 2,82%, kategori cukup baik dengan persentase 45,07%, kategori baik dengan 28,17%, dan kategori sangat baik dengan persentase 23,94%,. Dapat disimpulkan bahwa profil interaksi sosial peserta didik di kelas X SMA Negeri 4 Padang berada pada kategori cukup baik dengan persentase 45,07% sedangkan secara ratarata keseluruhan berada pada kategori baik dengan persentase 66,04%. Interaksi sosial peserta didik dalam proses pembelajaran dengan guru yang dilihat dari kontak sosial dan komunikasinya. Kemampuan peserta didik melakukan kontak sosial primer merupakan salah satu penunjang keberhasilan peserta didik untuk mampu berinteraksi sosial secara baik dalam proses pembelajaran dengan guru. Peserta didik bukan hanya dituntut untuk mampu melakukan kontak sosial primer secara baik dengan guru tetapi peserta didik juga harus mampu melakukan kontak sosial sekunder secara baik dengan guru. Kontak sosial sekunder adalah kontak sosial melalui perantara. Menurut Bungin (2009:7) Kontak sekunder terjadi secara tidak langsung, namun akan sering dilakukan seseorang. Kontak sosial sekunder yang dilakukan peserta didik seperti; kontak sosial melalui surat, kontak sosial melalui perantara teman dengan guru dan kontak sosial melalui Handphone. Kontak sosial positif yang seharusnya diperlihatakan peserta didik adalah kontak sosial yang berlangsung secara santun, sopan, menolong guru dan perasaan senang terhadap guru dalam proses pembelajaran yang berujung terjadinya kerjasama antara peserta didik dengan guru. Bentuk kerjasama yang seharusnya dilakukan peserta didik dalam proses pembelajaran dengan guru adalah bentuk toleransi terhadap guru. Toleransi adalah cara untuk menghindari konflik dengan menghindari dari kontak sosial. Selain kontak sosial positif yang dilakukan peserta didik dalam proses pembelajaran dengan guru, peserta didik juga melakukan kontak sosial negatif. Kontak sosial negatif yang dilakukan peserta didik dalam proses pembelajaran dengan guru secara umum berada pada kategori cukup baik dengan persentase 43,66%. Maksudnya disini adalah peserta didik masih ada melakukan kontak sosial secara negatif dengan guru yang mengarahkan peserta didik ke arah pertentangan atau konflik. Sejalan dengan pendapat Setiadi (2010:96) Kontak negatif dapat mengarahkan seseorang pada suatu pertentangan bahkan dapat menyebabkan tidak terjadinya interaksi sosial. Peserta didik melakukan kontak sosial negatif seperti; peserta didik bersikap acuh tak acuh terhadap guru dalam proses pembelajaran, membenci guru dan mendongkol dalam hati kepada guru. Berkaitan dengan hal itu, bagi peserta didik yang memiliki masalah dalam berinteraksi sosial khususnya pada aspek kontak sosial sekunder dan kontak sosial negatif yang dilakukan peserta didik dalam proses pembelajaran dengan guru perlu mendapatkan layanan bimbingan dan konseling seperti layanan konseling perorangan. Hal itu berkaitan dengan Pendapat Tohirin (2011:165) Masalah-masalah yang bisa dijadikan isi dalam layanan konseling peroranngan mencakup; a) masalah pengembangan pribadi, b) bidang pengembangan sosial, c) bidang pengembangan kegiatan belajar, d) bidang pengembangan karier, e) bidang pengembangan kehidupan berkeluarga, f) bidang pengembangan kehidupan beragama. Komunikasi merupakan satu sayarat terjadinya interaksi sosial, jadi tanpa komunikasi tidak akan terjadi interaksi sosial. Komunikasi dilakukan oleh individu untuk menyampaikan sebuah pesan kepada orang lain, begitupun dengan peserta didik dalam proses pembelajaran dengan guru melakukan komunikasi. Peserta didik berkomunikasi dengan guru karena ada tujuan dan pesan yang ingin dicapai. Interaksi sosial peserta didik pada indikator komunikasi secara umum

6 berada pada kategori cukup baik dengan persentase 47,89% 2. Profil Interaksi Sosial Peserta Didik dalam Proses Pembelajaran dengan Kelompok Belajar di Kelas X SMA Negeri 4 Padang Hasil dari penelitian diperoleh gambaran umum profil interaksi sosial peserta didik dalam proses pembelajaran dengan kelompok belajar di kelas X SMA Negeri 4 Padang berada pada kategori sangat kurang baik tidak ada, kategori kurang baik dengan 5,63%, kategori cukup baik dengan persentase 38,03%, kategori baik dengan persentase 33,80%, kategori sangat baik dengan persentase 22,54%, dapat disimpulkan bahwa profil interaksi sosial peserta didik dalam proses pembelajaran dengan kelompok belajar di kelas X SMA Negeri 4 Padang berada pada kategori cukup baik dengan hasil persentase 38,03% sedangkan secara rata-rata keseluruhan berada pada kategori baik dengan persentase 65,74%. Interaksi sosial peserta didik dalam belajar bisa dilihat dari kontak sosial dan komunikasi yang diperlihatkan oleh peserta didik dalam kelompok belajar. Berdasarkan hasil penelitian secara umum interaksi sosial peserta didik dalam proses pembelajaran dengan kelompok belajar berada pada kategori cukup baik dengan persentase 38,03%. peserta didik yang mengalami masalah dalam berinteraksi sosial dalam belajar yang dilihat dari aspek kontak sosial dan komunikasi perlu mendapatkan bantuan dari Guru BK. Guru BK bisa membantu peserta didik yang mengalami masalah pribadi yang berkaitan tentang interaksi sosial peserta didik dalam belajar dengan pelaksanaan konseling individual dan beberapa jenis pelayanan BK yang berkaitan dengan hubungan sosial. Kesimpulan Hasil analisis data penelitian dan pembahasan dapat disimpulkan bahwa proses pembelajaran di kelas X SMA Negeri 4 Padang sebagai berikut: 1. Profil interaksi sosial peserta didik dalam X SMA Negeri 4 Padang secara umum berada pada kategori cukup baik, dilihat dari aspek kontak sosial peserta didik dengan guru secara umum berada pada kategori cukup baik yang terdiri dari aspek kontak sosial primer dengan guru berada pada kategori cukup baik, kontak sosial sekunder dengan guru berada pada kategori cukup baik, kontak sosial positif dengan guru berada pada kategori cukup baik, kontak sosial negatif dengan guru berada pada kategori cukup baik sedangkan dilihat dari aspek komunikasi peserta didik dengan guru secara umum berada pada kategori cukup baik yang terdiri dari komunikasi verbal dengan guru berada pada kategori cukup baik dan komunikasi non verbal berada pada kategori cukup baik. 2. Profil interaksi sosial peserta didik dalam belajar di kelas X SMA Negeri 4 Padang secara umum berada pada kategori cukup baik, dilihat dari aspek kontak sosial peserta didik dengan kelompok belajar secara umum berada pada kategori cukup baik yang terdiri dari aspek kontak sosial primer dengan kelompok belajar berada pada kategori cukup baik, kontak sosial sekunder dengan kelompok Belajar berada pada kategori cukup baik, kontak sosial positif dengan kelompok belajar berada pada kategori cukup baik, kontak sosial negatif dengan kelompok belajar berada pada kategori cukup baik sedangkan dilihat dari aspek komunikasi peserta didik dengan kelompok belajar secara umum berada pada kategori baik yang terdiri dari komunikasi verbal dengan kelompok belajar berada pada kategori cukup baik dan komunikasi non verbal berada pada kategori baik. Saran Berdasarkan kesimpulan di atas, peneliti ingin mengajukan beberapa saran kepada: 1. Peserta Didik Agar memperbaiki cara berkomunikasi dengan guru dan memperbaiki cara melakukan kontak sosial sekunder dengan kelompok belajar dalam proses pembelajaran sehingga peserta didik tidak mengalami masalah dalam proses pembelajaran dengan guru maupun dengan kelompok belajarnya.

7 2. Kepala Sekolah Kepala Sekolah SMA Negeri 4 Padang agar dapat mendukung pelaksanaan layanan bimbingan dan konseling yang telah diprogramkan oleh guru BK dalam membantu peserta didik agar mampu untuk berinteraksi sosial dengan baik dan kelompok belajar. 3. Guru BK Guru BK agar dapat membuat program pelayanan bimbingan dan konseling yang berhubungan dengan kontak sosial dan komunikasi bidang pengembangan sosial kepada peserta didik agar peserta didik mampu berinteraksi sosial secara baik dengan guru dan kelompok belajar. 4. Guru Mata Pelajaran Guru Mata Pelajaran agar dapat memahami peserta didik dalam proses pembelajaran, sehingga dapat membantu peserta didik untuk berkomunikasi secara baik dengan guru dan melakukan kontak sosial sekunder dengan baik terhadap kelompok belajar. 5. Pengelola Program Studi Bimbingan dan Konseling hendaknya menyiapkan calon pendidik yang memiliki soft skill yang tinggi dan menguasai berbagai ilmu agar dapat membantu peserta didik untuk berinteraksi sosial dengan baik dalam proses pembelajaran dengan guru dan kelompok belajar. 6. Peneliti Selanjutnya Direkomendasikan kepada peneliti selanjutnya agar dapat meneliti faktor yang mempengaruhi komunikasi dan kontak sosial sekunder peserta didik dan kelompok belajar. Kepustakaan Aunurrahman Belajar dan Pembelajaran. Bandung: Alfabeta. Bungin, Burhan Sosiologi Komunikasi. rev.ed. Jakarta: Kencana Prenada Media Grup. Hasan, Iqbal Analisis Data Penelitian dengan Statistik. Jakarta: PT Bumi Aksara. Lufri Metodologi Penelitian. Padang: UNP Pers. Riduwan Metode dan Teknik Menyusun Proposal Penelitian. Bandung: CV Alfabeta. Setiadi, Elly M Ilmu Sosial Budaya Dasar. (Edisi Kedua). Jakarta: Kencana Prenada Media Grup. Sukmadinata, Nana Syaodih Landasan Psikologi Proses Pendidikan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. Tohirin Bimbingan dan Konseling di Sekolah Madrasah Berbasisi Integrasi. Jakarta: Rajawali Pers. Yusuf, A Muri Metodologi Penelitian. Padang: FIP UNP.

PROFIL HUBUNGAN SOSIAL PESERTA DIDIK DALAM BELAJAR DI SMK NEGERI 1 SIJUNJUNG

PROFIL HUBUNGAN SOSIAL PESERTA DIDIK DALAM BELAJAR DI SMK NEGERI 1 SIJUNJUNG PROFIL HUBUNGAN SOSIAL PESERTA DIDIK DALAM BELAJAR DI SMK NEGERI 1 SIJUNJUNG By: Didi Volanda * Dra. Hj. Fitria Kasih, M.Pd.,Kons ** Fifi Yasmi, S,Pd, I.,M.Pd ** Program Bimbingan dan Konseling, STKIP
