BAB 1 PENDAHULUAN. Kebutuhan listrik merupakan kebutuhan mendasar yang selalu dibutuhkan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 1 PENDAHULUAN. Kebutuhan listrik merupakan kebutuhan mendasar yang selalu dibutuhkan"

Transkripsi

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar belakang Kebutuhan listrik merupakan kebutuhan mendasar yang selalu dibutuhkan setiap saat. Kebergantungan perusahaan-perusahaan modern saat ini akan kebutuhan listrik yang memadai semakin besar. Listrik adalah skala prioritas untuk menunjang operasional usaha mereka. Dalam waktu yang akan datang kebutuhan listrik akan meningkat seiring dengan adanya peningkatan dan perkembangan baik dari jumlah penduduk, sektor industri, dan usahalainnya yang bersifat individu maupun organisasi. Penggunaan listrik merupakan faktor yang penting dalam pembangunanekonomi di Indonesia dan dalam kehidupan masyarakat. Oleh karena itu dibutuhkan kapasitas aliran listrik yang menyeluruh dan dalam jumlah yang besar, untuk menjalankan pembangunan ekonomi dan kegiatan usaha. Dengan tingginya kebutuhan listrik yang stabil dan berkesinambungan, maka dibutuhkan genset yang dapat menghasikan listrik tanpa bergantung pada pasokan listrik dari PLN. Dari hal ini, banyak perusahaan yang menggunakan unit genset sebagai peralatan penunjang usaha mereka. Besarnya persaingan usaha genset di Indonesia saat ini, sebuah perusahaan genset dituntut untuk memberikan pelayanan terbaik dengan harga yang bersaing, kualitas sering dikaitkan dengan harga yang tinggi, tetapi tidak demikian dengan pelayanan yang diberikan oleh PT. Energi Powerindo Jaya memberikan pelayanan prima dengan harga yang relative murah. Murah bukan berarti mengesampingkan kualitas karna PT. Energi Powerindo Jaya tahu kebutuhan genset adalah salah satu utama bagi perusahaan. 1

2 2 Adanya peran pelaku usaha genset di Jakarta tentu akan membantu pelaku bisnis yang lain untuk semakin banyak mendapatkan pilihan perihal kelengkapan pelayanan dan produk genset yang dibutuhkan. Untuk mengasilkan produk yang berkualitas baik dan pelayanan yang baik maka diperlukan sumber daya manusia yang baik dan berkualitas. Salah satu perusahaan yang bergerak di bidang perakitan Genset adalah PT. Energi Powerindo Jaya. Di dalam proses keunggulannya ternyata PT. Energi Powerindo Jaya mengalami kendala dalam mengelola sumber daya manusia. Salah satunya adalah tingkat keluar masuk karyawan yang cukup tinggi. Berikut hasil wawancara dan data internal perusahaan, dalam beberapa tahun terakhir pada PT. Energi Powerindo Jaya. Table 1.1 Data keluar masuk karyawan PT. Energi Powerindo Jaya Tahun Tahun Jumlah karyawan Jumlah karyawan keluar Jumlah karyawan masuk persentase ,01 % ,06 % ,67 % Sumber : PT. EnergiPowerindo Jaya, 2015 Dari tabel data keluar / masuk karyawan pada PT. Energi Powerindo Jaya di atas terlihat dari tahun 2012 hingga 2013 mengalami kenaikan keluar masuk karyawan sebesar 5,05%. Dari tahun 3013 hingga 2014 mengalami kenaikan keluar masuk karyawan sebesar 4,61%. Peningkatan persentasi keluar karyawan tersebut menunjukan rendahnya komitmen karyawan untuk bertahan diperusahaan. Jika karyawan sudah rendah komitmennya maka setiap tahun akan terus menerus mengalami peningkatan keluar karyawan, sehingga proses mencapai tujuan perusahaan tidak berjalan dengan baik. Diduga penyebab keluarnya karyawan pada PT. Energi Powerindo Jaya yaitu kurangnya kepuasan kerja karyawan dan dari beban kerja yang berlebihan.manusia merupakan makhluk sosial. Pada dasarnya manusia memiliki dorongan untuk berinteraksi satu sama lain dan tidak dapat melepaskan diri dari pengaruh manusia

3 3 lainnya. Berdasarkan hal tersebut, manusia tidak akan pernah lepas dari kehidupan sehari-hari, lingkungan rumah tangga, organisasi sosial, organisasi pendidikan atau bahkan organisasi tempat bekerja. Karyawan mempunyai kewajiban untuk menyelesaikan pekerjaan yang diberikan, tentunya dengan dukungan dari kemampuan karyawan itu sendiri dan lingkungan kerjanya. Apabila pekerjaan yang diberikan dapat diselesaikan maka akan menimbulkan rasa kepuasan pada karyawan itu, dikarenakan kewajibannya sebagai seorang karyawan dapat ia penuhi. Kepuasan kerja adalah keadaan emosional yang menyenangkan atau tidak menyenangkan dengan manapara karyawan memandang pekerjaan mereka.kepuasan kerja mencerminkan perasaan seseorang terhadap pekerjaanya.ini Nampak dalam sikap positif karyawan terhadap pekerjaan dan segala sesuatu yang dihadapi dalam lingkungan kerjanya. Berdasarkan pendapat Mangkunegara yang dikutip oleh Brahmanasari dan Suprayetno dalam Jurnal Manajemen dan kewirauhaaan Vol 10 No. 2 (2008) Kepuasan kerja berhubungan dengan turnover mengandung arti bahwa kepuasan kerja yang tinggi selalu dihubungkan dengan turnover karyawan yang rendah, dan sebaliknya jika karyawan banyak merasa yang tidak puas maka turnover karyawan tinggi. Dengan kata lain semakin tingkat kepuasa nkaryawan tinggi maka akan semakin meningkat retensi karyawan. Namun selain kepuasan kerja ada pula faktor lainnya yang dapat mempengaruhi komitmen karyawan yaitu beban kerja. Beban kerjaadalah besaran pekerjaan yang harus dipikul oleh suatu jabatan atau unit organisasi dan merupakan hasil kali antara volume kerja dan norma waktu. Beban kerja adalah besaran pekerjaan yang harus dipikul oleh suatu jabatan atau unit organisasi dan merupakan hasil kali antara volume kerja dan norma waktu (Aminah Soleman, 2011). Beban kerja sangat mempengaruhi produktivitas karyawan dalam bekerja. Beban kerja yang berat dapat membuat karyawan merasa tidak nyaman dan menjadi tidak betah dalam bekerja. Oleh karena itu, diperlukan perhitungan beban kerja untuk karyawan. Perhitungan beban kerja dapat dilihat dari 3 aspek, yakni fisik, mental dan panggunaan waktu.

4 4 Aspek fisik meliputi beban kerja berdasarkan kriteria-kriteria fisik manusia. Aspek mental merupakan perhitungan beban kerja dengan mempertimbangkan aspek mental (psikologis). Sedangkan aspek pemanfaatan waktu lebih mempertimbangkan pada aspek penggunaan waktu untuk bekerja. Karyawan dengan komitmen yang tinggi akan memberikan yang terbaik kepada perusahaan dan tidak mudah berpindah ke perusahaan lain. Dengan demikian, suatu perusahaan dikatakan berhasil apabila dapat mempertahankan karyawan dengan mempererat komitmen organisasi yang telah dibuatnya terhadap para karyawan dalam melaksanakan pekerjaan. (Riady,2009:2). Berhubungan dengan masalah yang dihadapi PT. Energi Powerindo Jaya dalam tiga tahun terakhir ini, perusahaan harus senantiasa memberikan yang terbaik bagi karyawannya dengan begitu karyawan tersebut dapat memberikan kontribusi yang optimal bagi perusahaan. PT. Energi Powerindo Jaya harus dapat mempertahankan karyawannya selama mungkin terutama apabila karyawan tersebut berdampak sangat positif bagi PT. Energi Powerindo Jaya yang artinya retenasi karyawan harus semakin baik. Berdasarkan data dan hasil wawancara diatas, maka penilaian terhadap karyawan PT. Energi Powerindo Jaya harus ditingkatkan secara berkesinambungan karena karyawan merupakan penggerak bagi perusahaan. Dengan melihat dan memperhatikan uraian tersebut, maka penulis ingin membahas lebih lanjut dalam penelitian yang berjudul ANALISIS PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN BEBAN KERJA TERHADAP RETENSI KARYAWAN PADA PT. ENERGI POWERINDO JAYA

5 Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang sudah tertulis diatas, rumusan masalah yang akan dibahas dalam penelitian ini adalah 1. Bagaimana pengaruh kepuasan kerja terhadap retensi karyawan pada PT.Energi Powerindo Jaya? 2. Bagaimana pengaruh beban kerja terhadap retensi karyawan pada PT. Energi Powerindo Jaya? 3. Bagaimana pengaruh kepuasan kerja dan beban kerja terhadap retensi karyawan pada PT. Energi Powerindo Jaya? 1.3. Tujuan Penelitian 1. Untuk mengetahui pengaruh kepuasan kerja terhadap retensi karyawan pada PT. Energi Powerindo Jaya. 2. Untuk mengetahui pengaruh beban kerja terhadap retensi karyawan pada PT. Energi Powerindo Jaya. 3. Untuk mengetahui pengaruh kepuasan kerja dan beban kerja terhadap retensi karyawan PT. Energi Powerindo Jaya Manfaat Penelitian Dari hasil penelitian yang berjudul analisis pengaruh kepuasan kerja dan beban kerja terhadap retensi karyawan pada PT. Energi Powerindo Jaya ini diharapkan dapat memberikan manfaat kepada pihak, diantaranya : 1. Bagi perusahaan Diharapkan melalui penelitian ini dapat dijadikan sebagai bahan masukan bagi perusahaan dan rekomendasi yang bersifat saran untuk membantu mengurangi tingkat keluar masuk karyawan yang dialami perusahaan. 2. Bagi penulis Menambah pengetahuan serta wawasan penulis tentang manajemen sumber daya manusia.

6 6

7 7 1

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Manusia merupakan mahluk sosial. Pada dasarnya manusia memiliki dorongan untuk berinteraksi satu sama lain dan tidak dapat melepaskan diri dari pengaruh manusia
