VII. STRATEGI DAN PROGRAM PENGEMBANGAN PTSP PENANAMAN MODAL DI PROPINSI DKI JAKARTA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "VII. STRATEGI DAN PROGRAM PENGEMBANGAN PTSP PENANAMAN MODAL DI PROPINSI DKI JAKARTA"

Transkripsi

1 VII. STRATEGI DAN PROGRAM PENGEMBANGAN PENANAMAN MODAL DI PROPINSI JAKARTA Strategi pengembangan Penanaman Modal di Propinsi harus berpusat pada upaya meningkatkan kualitas kepada para dari kondisi yang tidak kondusif untuk berinvestasi menjadi kondusif untuk berinvestasi. Dua tantangan utama dalam pengembangan Penanaman Modal di adalah : (1) Sejauh mana pemerintah daerah propinsi dalam memberikan kepada, dan (2) Sejauh mana komitmen dari para stakeholder perijinana dalam upaya menarik menanamkan nya di Propinsi. Berdasarkan analisis SWOT yang telah telah dibahas pada halaman di depan, diperoleh sebelas strategi yang dapat ditempuh dalam upaya pengembangan Penanaman Modal. Lima urutan teratas dari sebelas strategi, dipilih untuk menentukan program-program pengembangan Penanaman Modal di Propinsi yaitu : (1) Proses perizinan lebih cepat dan mudah; (2) Informasi kebijakan tersedia di internet; (3) SDM agar lebih responsif terhadap tuntutan ; (4) sarana dan prasarana ; (5) Sosialisasi kebijakan guna meningkatkan daya saing.. Strategi kebijakan tersebut mempunyai skor tertinggi berdasarkan perhitungan analisis Quantitative Strategic Planning Matrix (QSPM) dan hal ini mewakili dari sebelas strategi yang dihasilkan. Lima strategi yang menjadi prioritas, harus diwujudkan dalam bentuk program yang jelas dan tepat. Setelah ditetapkan prioritas alternatif strategi pengembangan Penanaman Modal, selanjutnya dikomunikasikan kembali kepada stakeholder untuk dapat merumuskan program-program pengembangan Penanaman Modal. Program-program yang akan dijalankan harus memperhatikan seluruh aspek yang ada dalam kegiatan Penanaman Modal di Propinsi, serta kesiapan instansi teknis terkait sehingga diperoleh output sesuai dengan strategi yang dilakukan Proses Pelayanan Perizinan Penanaman Modal Lebih Cepat dan Mudah 80

2 Pemerintah baik pemerintah pusat maupun pemerintah daerah senantiasa berupaya untuk melakukan perbaikan-perbaikan dalam rangka mengupayakan iklim investasi yang kondusif. Salah satu untuk menciptakan iklim investasi yang kondusif adalah melalui peningkatan kualitas. Untuk itulah perlu dilakukan program untuk mempercepat proses perizinan agar lebih cepat dan mudah. Program tersebut perlu didukung dengan kegiatan sebagai berikut : (a) Penyusunan pedoman perizinan PMA/PMDN dalam satu pintu. Pemerintah Daerah Propinsi perlu memberikan komitmen yang kuat terhadap pelaksanaan Penanaman Modal untuk dapat meningkatkan kualitas terhadap para. Kegiatan-kegiatan yang dilakukan untuk dapat memberikan perizinan lebih cepat dan mudah adalah melalui penyusunan pedoman perizinan PMA maupun PMDN. Melalui penyusunan pedoman perizinan PMA/PMDN dimana didalamnya memuat jenis dan proses perzinan yang harus dimiliki atau diketahui oleh para.bentuk dari penyusunan pedoman perizinan PMA maupun PMDN dapat berupa buku ataupun leaflet. (b) Evaluasi pelaksanaan Evaluasi atas penyelenggaraan sangat diperlukan untuk mengetahui apakah penyelenggaraan sudah benar sesuai dengan apa yang diharapkan dan dapat berjalan dengan lancar. Bagaimana dengan keluhankeluhan yang disampaikan oleh para, apa sudah dapat diatasi dengan baik. Melalui evalusi ini akan dapat memberikan gambaran sesungguhnya pelaksanaan untuk perbaikan kedepan. Evaluasi penyelenggaraan sebaiknya dapat dilakukan oleh tim, sehingga hasil yang diharapkan lebih obyektif Informasi Kebijakan Penanaman Modal Tersedia di Internet Dalam era globalisasi ini sudah sepatutnya apabila menyediakan atau memberikan informasi kebijakan melaui internet. Apalagi sebagai ibukota negara dimana visinya adalah sejajar dengan kotakota besar di dunia. Dengan tersedianya informasi di internet sangat memudahkan bagi mengenai kebijakan-kebijakan yang berkaitan dengan khususnya masalah perizinan. Untuk itu perlu disempurnakan Penyempurnaan IT terpadu satu pintu, melalui : 81

3 (a) Pengadaan perangkat komputer Pengadaan perangkat komputer sangat diperlukan untuk menunjang akses internet. Komputer yang sudah ada belum mencukupi. Dengan telah terpasangnya jaringan fiber optik maka akan medahkan untuk dapat mengakses internet di seputar kantor. (b) Pelaksanaan Sistem Informasi Management Laporan Kegiatan Penanaman Modal. Untuk mendukung penyelenggaraan maka diperlukan pula dengan program penyusunan Sistem Informasi Management laporan kegiatan pelaksanaan. Melalui SIM LKPM ini maka akan diperoleh komunikasi / interaksi dua arah antara dengan para. 7.3 Kemampuan SDM Agar Lebih Responsif Terhadap Tuntutan Investor SDM sangat diperlukan. Memasuki era globalisasi dimana tidak ada lagi batasan ataupun pembedaan apakah tenaga asli indonesia maupun asing dalam beberapa tingkatan. Bentuk kegiatan yang dapat dilaksanakan dari program peningkatan SDM adalah : (a) Penyelenggaraan Temu Pakar Perlunya penyelenggaraan temu pakar dengan mengundang para pakar sesuai dengan keahlian dan kebutuhan. Melalui kegiatan ini diharapkan SDM khususnya SDM dapat lebih terbuka wawasan dan pengetahuannya utamanya yang berkaitan dengan. (b) Capacity Building Kegiatan capacity building dapat dilaksanakan dalam bentuk Outbound. Melalui Outbound maka SDM yang terdiri dari beberapa instansi tehkinis terkait bisa lebih menyatu dan lebih mengeratkan satu sama lain sehingga komunikasi satu sama lain dapat berjalan sebagaimana yang diharapkan. (c) Mengadakan pendidikan dan pelatihan fungsional 82

4 BKPM sebagai instansi yang menangani investasi din tingkat pusat mengadakan program bagi daerah untuk mengikuti pelatihan-pelatihan yang berkaitan dengan khususnya masalah perijinan. Dalam pelatihan yang dilaksanakan di BKPM juga ada pelatihan IT, agar para aparatur tidak tertinggal jika dibandingkan dengan semakin pesatnya perkembangan IT sekarang. Untuk itu Pemerintah Daerah dapat mengikutsertakan petugas/aparatur dalam pendidikan dan pelatuhan fungsional dimaksud untuk meningkatkan pengetahuan dan keahliannya. (d) Mengikutsertakan kegiatan Seminar/Workshop Banyaknya seminar-seminar/workshop yang banyak ditawarkan dapat dijadikan pertimbangan bagi pimpinan untuk dapat mengikutsertakan petugas dalam rangka meningkatkan dan wawasan. Seminar/Workshop ini juga bisa diikuti baik untuk dalam negeri maupun luar negeri. Kurangnya informasi yang diberikan oleh petugas Penanaman Modal kepada disebabkan karena banyak para petugas yang kurang menguasai kebijakan-kebijakan Penanaman Modal yang selalu berkembang Sarana dan Prasarana Penanaman Modal Program peningkatan sarana dan prasarana sangat diperlukan dalam menunjang kelancaran penyelenggaraan. Dengan semakin lengkapnya sarana dan prasarana yang dibutuhkan maka akan memberikan bagi para. Program kerja yang dapat dilaksanakan untuk menunjang kegiatan peningkatan sarana dan prasarana adalah : (a) Pengadaan kursi buat ruang tunggu Terbatasnya kursi yang ada pada ruang tunggu bagi dalam pengurusan perizinan maka sebagian dari harus mengantri berdiri. Hal ini tentu tidak memberikan bagi dalam menunggu proses perizinan. Untuk itu diperlukan adanya penambahan kursi karena ruang tunggu yang ada masih juga memungkinkan apabila ditambag kursi lagi. (b) Penataan tempat parkir yang nyaman Tempat parkir yang nyaman sangat diperlukan bagi para mengingat sebagian besar membawa kendaraan dalam pemprosesan pengurusan perizinan. 83

5 Tempat parkir yang ada sekarang berada di lapangan terbuka dengan volume kendaraan parkir yang cukup padat. Untuk itu kendaraan yang diparkir dalam waktu yang cukup lama akan terasa panas. Untuk lebih memberikan sebaiknya lahan parkir dibangun atap dengan menggunakan auning ataupun alat sejenis lainnya. 7.5 Sosialisasi Kebijakan Penanaman Modal Guna Meningkatkan Daya Saing Sosialisasi kebijakan ini sangat diperlukan baik kepada para maupun instansi tekhnis yang berkaitan dengan. Melalui program sosialisasi ini maka akan tersosialisasinya kebijakan-kebijakan yang berkaitan dengan khususnya tentang perizinan. Kegiatan-kegiatan yang dapat dilaksanakan adalah : (a) Sosialisasi Sosialisasi sangat diperlukan, mengingat baru dapat operasional pada tahun 2008 meskipun Peraturan Gubernur nomor 53 tahun 2007 yang mengatur penyelenggaraan terbit pada tahun Untuk itu sosialisasi ini diperlukan baik bagi para maupun kepada instansi tehknis terkait. (b) Operasional Invesment Centre Untuk lebih memudahkan bagi para tentang keberadaan, disamping melalui sosialisasi maka perlu adanya pendekatan lokasi yang lain. Investor dapat memproses perizinan pada lokasi yang akan ditunjuk untuk pemprosesan perizinan. Sehingga tidak harus mengurus perizinannya pada kantor pusat di tetapi dapat mengurus di Invesment Centre. Berdasarkan hasil rancangan program dan kegiatan maka dapat dilihat pada tabel 29 sebagai berikut : 84

6 I. Tabel 29 Matrik Rencana Program Pengembangan PM di Propinsi II. Tahun 2010 NO PROGRAM/KEGIATAN PELAKSANA/ P. JAWAB TUJUAN SASARAN WAKTU LOKASI DUKUNGAN PROGRAM/ PROYEK LAIN DINAS/ INSTANSI PENDUKUNG PERKIRAAN BIAYA (Rp.Juta) 1 Proses Pelayanan Perzinan lebih cepat dan mudah. a. Penyusunan pedoman perizinan PMA/PMDN Memberikan petunjuk tentang proses dan jenis perizinan PMA/PMDN. Meningkatnya kepuasan 3 bulan Propinsi Buku saku statistic PMA/PMDN 200 b. Evaluasi pelaksanaan. Sejauh mana pelaksanaan dapat terlaksana. Meningkatnya 6 bulan Propinsi Pengembang an Data base perizinan Inspektorat KPTI Informasi kebijakan tersedia di internet. a. Penyempurnaan IT terpadu satu pintu. Memberikan data dan informasi terbaru melalui updating data. Memberikan data terbaru kepada. 1 tahun Propinsi Pengadaan perangkat komputer. KPTI 900 b. Sistem Informasi Management Laporan Kegiatan Penanaman Modal. Menciptakan kemudahan Proses perizinan semakin mudah 3 bulan Propinsi Jaklarta Penyempuraan IT KPTI Pekingkatan SDM agar lebih responsif terhadap tuntutan. a. Mengadakan temu pakar. SDM Meningkatkan wawasan SDM petugas dalam 2 kali Propinsi Indonesia Meningkat kan petugas 200 b. Capacity building wawasan dan pengetahuan Terciptanya capacity building BPM dan PKUD 1 kali Dalam Propinsi di Indonesia. SDM 400 c. Pendidikan dan pelatihan fungsional tekhnis SDM Tercipta-nya tekhnis SDM 1 minggu Dalam Propinsi di Indonesia TOT tehknis BKPM

7 d. Mengikutsertakan Workshop/seminar pengetahuan SDM Terciptanya peningkatan pengetahuan SDM 2 kali Dalam dan Luar Negeri SDM BKPM sarana dan prasarana a. Pengadaan kursi tunggu ruang tunggu ruang tunggu Terpenuhinya kebutuhan kursi ruang tunggu 1 kali Propinsi ruang tunggu Biro Umum 100 b. Penataan tempar parkir parkir kendaraan bermotor Terpenuhinya kebutuhan tempat parkir 3 bulan Propinsi tempat parkir Biro Keunagan Biro Perlengkapan Sosialisai kebijakan guna meningkatkan daya saing. a. Sosialisasi informasi kebijakan Tersosialisasi nya keberadaan secara langsung kepada para 2 kali Propinsi komunikasi dua arah antara BPM dan PKUD dengan para BKP Investor 400 b. Operasional Invesment Centre kualitas Terpenuhinya layanan secara cepat 1 tahun Propinsi layanan terhadap Instansi teknis terkait Biro Keuanagan

IV. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

IV. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN IV. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN 4.1 Kondisi Umum Kedudukan Propinsi DKI Jakarta adalah sangat strategis dan juga menguntungkan, karena DKI Jakarta disamping sebagai ibukota negara, juga sebagai pusat
