BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Menurut Brigham dan Houston (2011:185) isyarat atau signal adalah

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Menurut Brigham dan Houston (2011:185) isyarat atau signal adalah"

Transkripsi

1 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Landasan Teori Signalling Theory Menurut Brigham dan Houston (2011:185) isyarat atau signal adalah suatau tindakan yang diambil untuk memberi petunjuk bagi investor tentang bagaimana manajemen memandang prospek. Sinyal ini berupa informasi mengenai apa yang sudah dilakukan oleh manajemen untuk merealisasikan keinginan pemilik. Informasi yang dikeluarkan oleh merupakan hal yang penting, karena pengaruhnya terhadap keputusan invesatsi pihak diluar. Informasi tersebut penting bagi investor dan pelaku bisnis karena informasi pada hakekatnya menyajikan keterangan, catatan, atau gambaran, baik untuk keadaan masa lalu, saat ini maupun masa yang akan datang bagi kelangsungan hidup dan bagaimana efeknya pada. Signalling theory menjelaskan mengapa mempunyai dorongan untuk memberikan informasi laporan keuangan pada pihak eksternal. Dorongan untuk memberikan informasi karena terdapat asimetri informasi antara dan pihak luar karena mengetahui lebih banyak mengenai dan prospek yang akan datang daripada pihak luar (investor dan kreditur). Kurangnya informasi bagi pihak luar mengenai menyebabkan mereka melindungi diri mereka dengan memberikan harga yang rendah untuk. Perusahaan dapat meningkatkan nilai 13

2 dengan mengurangi informasi asimetri. Salah satu cara untuk mengurangi informasi asimetri adalah dengan memberikan sinyal pada pihak luar. Signalling theory menyatakan pengeluaran investasi memberikan sinyal positif tentang pertumbuhan dimasa yang akan datang, sehingga meningkatkan harga saham sebagai indikator nilai (Hasnawati, 2005:117). Peningkatan hutang juga dapat diartikan pihak luar tentang kemampuan untuk membayar kewajibannya di masa yang akan datang atau risiko bisnis yang rendah, sehingga penambahan hutang akan memberikan sinyal positif. Hal ini dikarenakan yang meningkatkan hutang dapat dipandang sebagai yang yakin dengan prospek di masa yang akan datang (Brigham dan Houston, 2011:186). Kebijakan dividen sering dianggap sebagai sinyal bagi investor dalam menilai baik buruknya, hal ini disebabkan karena kebijakan dividen dapat membawa pengaruh terhadap harga saham. Kenaikan jumlah dividen dianggap sebagai sinyal bahwa manajemen meramalkan laba yang baik di masa depan. Pengggunaan dividen sebagai isyarat berupa pengumuman yang menyatakan bahwa suatu telah memutuskan untuk menaikan dividen per lembar saham mungkin diartikan oleh penanaman modal sebagai sinyal yang baik, karena dividen per lembar saham yang lebih tinggi menunjukan bahwa yakin arus kas masa mendatang akan cukup besar utnuk menanggung tingkat dividen yang tinggi (Atmaja, 2008:287). 14

3 2.1.2 Nilai Perusahaan Nilai adalah kondisi tertentu yang telah dicapai oleh suatu sebagai gambaran dari kepercayaan masyarakat terhadap setelah melalui suatu proses kegiatan selama beberapa tahun, yaitu sejak tersebut didirikan sampai dengan saat ini. Nilai atau disebut juga dengan nilai pasar merupakan persepsi investor terhadap yang sering dikaitkan dengan harga saham (Rodoni dan Ali, 2014:04). Nilai mengikhtisarkan penilaian kolektif investor tentang seberapa baikkah keadaan suatu, baik kinerja saat ini maupun proyeksi masa depannya (Brealey et al, 2007:46). Nilai sering dikaitkan dengan harga saham. Semakin tinggi harga saham semakin tinggi pula nilai. Nilai yang tinggi menjadi keinginan para pemilik, sebab dengan nilai yang tinggi menunjukan kemakmuran pemegang saham juga tinggi. Kekayaan pemegang saham dan dipresentasikan oleh harga pasar dari saham yang merupakan cerminan dari keputusan investasi, pendanaan, dan manajemen aset (Rodoni dan Ali, 2014:04). Menurut Brigham Houston (2001) dalam Rodoni dan Ali (2014:04) nilai bisa diukur dengan Price to Book Value (PBV) yaitu perbandingan antar harga pasar saham dengan nilai buku saham per lembar saham. Rasio ini mengukur nilai yang diberikan pasar keuangan pada manajemen dan organisasi sebagai sebuah yang terus tumbuh. Semakin tinggi harga saham semakin tinggi nilai. 15

4 Dalam penelitian ini Rasio Price to Book Value (PBV) digunakan sebagai proksi dari nilai. PBV yang tinggi akan membuat investor yakin atas prospek dimasa mendatang. Oleh karena itu, rasio PBV sangat penting bagi para investor maupun calon investor untuk menetapkan keputusan investasi. Rumus yang digunakan untuk mengukur Price to Book Value adalah sebagai berikut: Harga Per Lembar Saham Price to Book Value = Nilai Buku Per Lembar Saham Keputusan Investasi Investasi pada dasarnya adalah penempatan sejumlah dana pada saat ini dengan tujuan untuk memperoleh sejumlah keuntungan di nasa yang akan datang (Herlianto, 2013:11). Keputusan investasi merupakan keputusan yang dikeluarkan terkait dengan kegiatan untuk melepaskan dana pada saat sekarang dengan harapan untuk mengahasilkan arus dana masa mendatang dengan jumlah yang lebih besar dari yang dilepaskan pada saat investasi awal, sehingga harapan untuk selalu tumbuh dan berkembang akan semakin jelas dan terlaksana (Setiani, 2013:03). Keputusan investasi sangat penting bagi kelangsungan hidup karena keputusan investasi menyangkut dana yang akan digunakan untuk investasi, jenis investasi yang akan dilakukan, pengambilan investasi, dan risiko investasi. Keputusan investasi yang dibuat dipengaruhi oleh kemampuan menghasilkan kas yang dapat memenuhi kebutuhan jangka panjang maupun jangka pendek atau yang disebut likuiditas. 16

5 Perusahaan harus menjaga likuiditas agar tidak terganggu sehingga tidak mengganggu kelancaran aktivitas untuk melakukan investasi dan tidak kehilangan kepercayaan diri dari pihak luar (Hidayat, 2010:462). Keputusan investasi tidak dapat diamati secara langsung oleh pihak luar. Myers (1977) dalam Hidayat (2010:459) memperkenalkan Invesment Opportunity Set (IOS) pada studi yang dilakukan dalam hubungannya dengan keputusan investasi. IOS memberikan petunjuk yang lebih luas dimana nilai tergantung pada pengeluaran dimasa yang akan datang. Prospek dapat ditaksir dari Invesment Opportunity Set (IOS), yang didefinisikan sebagai kombinasi antara aktiva yang dimiliki dan pilihan investasi dimasa akan datang. IOS merupakan hubungan antara pengeluaran saat ini maupun di masa yang akan datang dengan nilai/return/prospek sebagai hasil dari keputusan investasi untuk menghasilkan nilai (Hasnawati, 2005:118). Menurut Kodrat dan Herdinata (2009:133) proksi-proksi IOS dapat digolongkan menjadi 3 (tiga) jenis. a. Proksi IOS berbasis harga (price-based proxies) IOS berbasis harga (price-based proxies) merupakan proksi yang menyatakan bahwa prospek pertumbuhan sebagian dinyatakan dalam harga saham. Proksi sangat yang didasari pada suatu ide yang menyatakan bahwa prospek pertumbuhan sebagian dinyatakan dalam harga pasar. Proksi yang didasari pada suatu ide yang menyatakan bahwa prospek pertumbuhan secara parsial dinyatakan dalam harga-harga saham dan yang tumbuh akan meiliki nilai pasar yang 17

6 lebih tinggi secara relatif untuk aktiva-aktiva yang dimiliki. IOS yang didasari pada harga akan berbentuk rasio sebagai suatu ukuran aktiva yang dimiliki dan dinilai pasar. b. Proksi IOS berbasis investasi (invesment-based proxies) Proksi IOS berbasis investasi (invesment-based proxies) merupakan proksi yang menunjukan tingkat aktivitas investasi yang tinggi dan berkaitan secara positif dengan nilai IOS suatu. yang memiliki IOS yang tinggi juga harus memiliki suatu tingkatan investasi yang tinggi dalam bentuk aktiva yang ditempatkan atau diinvestasikan dalam bentuk aktiva tetap atau suatu hasil operasi yang diproduksi dari aktiva yang telah diinvestasikan. c. Proksi IOS berbasis pada varian (variance measure) Proksi IOS berbasis pada varian (variance measure) merupakan proksi yang mengungkapakan bahwa suatu opsi akan menjadi lebih bernilai jika menggunakan variabilitas ukuran untuk memperkirakan besarnya opsi yang tumbuh seperti variabilitas return yang mendasari peningkatan aset. Proksi yang digunakan dalam penelitian ini adalah Total Asset Growth (TAG). TAG merupakan pertumbuhan aset dari satu tahun tertentu ke tahun berikutnya dan menunjukan besarnya pertumbuhan investasi pada aktiva tetap yang dilakukan. Hasil keputusan invesatsi yang tepat akan mengahasilkan kinerja yang optimal sehingga dapat meningkatakan pertumbuhan aset. Asset Growth adalah rata-rata pertumbuhan kekayaan. Bila kekayaan awal suatu adalah tetap jumlahnya, maka pada tingkat pertumbuhan aktiva yang tinggi berarti besarnya kekayaan akhir 18

7 tersebut semakin besar. Demikian pula sebaliknya, pada tingkat pertumbuhan aktiva yang tinggi bila besarnya kekayaan akhir tinggi berarti kekayaan awalnya rendah. Hasil keputusan investasi yang tepat menghasilkan kinerja yang optimal sehingga dapat meningkatkan pertumbuhan aset (Sumarsono dan Hartediansyah, 2013:39). Rumus yang digunakan untuk mengukur Total Asset Growth adalah sebagai berikut: Total Asset Growth = Total Aset t Total Aset t 1 Total Aset t Keputusan Pendanaan Keputusan pendanaan merupakan keputusan mengenai pendanaan atau pembelanjaan suatu yang digunakan untuk menunjukan dari mana sumber atau asal dana yang membiayai atau mendanai aset suatu (Sitanggang, 2012:06). Keputusan pendanaan menyangkut tentang bentuk dan komposisi pendanaan yang akan dipergunakan oleh. Sumber pendanaan di dalam suatu dapat diperoleh dari luar (external financing) maupun dari dalam (internal financing). Pendanaan internal dapat diperoleh dari sumber laba ditahan, sedangkan pendanaan eksternal dapat diperoleh dari para kreditur atau yang disebut dengan hutang dari pemilik, peserta, atau pengambil bagian dalam atau yang disebut sebagai modal. Proporsi atau bauran dari penggunaan modal sendiri dan hutang dalam memenuhi kebutuhan dana disebut struktur modal (Husnan, 2008:253). 19

8 Keputusan pendanaan dapat diartikan sebagai keputusan yang menyangkut struktur keuangan (financial structure). Struktur keuangan merupakan komposisi dari keputusan pendanaan yang meliputi hutang jangka pendek, hutang jangka panjang, dan modal sendiri. Perusahaan akan mengharapkan adanya struktur modal optimal, yaitu struktur modal yang dapat memaksimalkan nilai (value of the firm) dan meminimalkan biaya modal (cost of capital) (Atmaja, 2008:02). Ada beberapa teori mengenai keputusan pendanaan yang menyatakan bahwa struktur modal mempengaruhi nilai yaitu Trade off Theory dan Pecking Order Theory. a. Trade-off theory Trade-off theory menyatakan bahwa menukar manfaat pajak dari pendanaan hutang dengan masalah yang ditimbulkan oleh potensi kebangkrutan. Esensi trade-off theory dalam struktur modal adalah menyeimbangkan manfaat dan pengorbanan yang timbul sebagai akibat penggunaan hutang. Sejauh manfaat lebih besar, maka tambahan hutang masih diperkenankan. Apabila pengorbanan karena penggunaan hutang sudah lebih besar, maka tambahan hutang sudah tidak diperbolehkan. Trade-off theory telah mempertimbangkan berbagai faktor seperti corporate tax, biaya kebangkrutan, dan personal tax dalam menjelaskan mengapa suatu memilih suatu struktur modal tertentu. Kesimpulan trade-off theory adalah kenaikan hutang akan bermanfaat jika dapat meningkatkan nilai, artinya bahwa penambahan hutang belum mencapai titik optimal (suatu batas optimal dari jumlah hutang yang 20

9 dapat menyebabkan nilai tersebut maksimal). Jika manfaat hutang menjadi lebih kecil dibandingkan nilai kebangkrutan maka penambahan hutang akan menurunkan nilai (Sjahrial, 2009:147). Walaupun model ini tidak dapat menentukan secara tepat struktur modal yang optimal, namun model tersebut memberikan kontribusi penting yaitu: 1. Perusahaan yang memiliki aktiva yang tinggi sebaiknya menggunakan sedikit hutang. 2. Perusahaan yang membayar pajak tinggi sebaiknya lebih banya menggunakan hutang dibandingkan dengan yang membayar pajak rendah. b. Pecking Order Theory Pecking order theory menetapkan suatu urutan keputusan pendanaan dimana manajer pertama kali akan memilih untuk menggunakan laba ditahan, lalu hutang, dan penerbitan saham sebagai pilihan terakhir. Myers dalam Sofyaningsih dan Hardiningsih (2011:72) mengemukakan argumentasi mengenai adanya kecenderungan suatu untuk menentukan pemilihan sumber pendanaan yang berdasarkan pada pecking order theory. Teori ini disebut pecking order karena teori ini menjelaskan mengapa akan menentukan hierarki sumber dana yang paling disukai. Secara ringkas teori tersebut menyatakan bahwa: 1. Perusahaan menyukai internal financing (pendanaan dari hasil operasi ). 2. Apabila memerlukan pendanaan dari luar (eksternal financing), maka akan menerbitkan sekuritas yang paling aman terlebih 21

10 dahulu, yaitu dimulai dengan penerbitan obligasi, kemudian diikuti oleh sekuritas yang berkarakteristik opsi (seperti obligasi konversi), baru akhirnya apabila masih belum mencukupi, saham baru diterbitkan. Perusahaan lebih menyukai penggunaan pendanaan dari modal internal, yaitu dana yang berasal dari aliran kas dan laba ditahan. Dana internal lebih disukai karena memungkinkan untuk tidak memperoleh sorotan dari publik akibat penerbitan saham baru. Dana eksternal lebih disukai dalam bentuk hutang daripada penerbitan saham baru karena dua alasan yaitu pertimbangan biaya emisi, dimana biaya emisi obligasi lebih murah dibandingkan biaya emisi saham baru. Hal ini disebabkan karena penerbitan saham baru akan menurunkan harga saham lama. Alasan kedua adalah adanya kekhawatiran manajer bahwa penerbitan saham baru dapat ditafsirkan sebagai kabar buruk oleh pemodal. Keputusan pendanaan dapat diproksikan dengan Debt to Equity Ratio (DER). DER menunjukan perbandingan antara utang dan ekuitas dalam pendanaan dan menunjukan kemampuan modal sendiri untuk memenuhi seluruh kewajibannya (Sadalia, 2010:62). Rumus yang akan digunakan untuk mrengukur Debt to Equity Ratio (DER) adalah sebgai berikut : Total Hutang Debt to Equity Ratio = Total Ekuitas Kebijakan Dividen Kebijakan dividen adalah keputusan mengenai apakah laba akan dibagikan kepada pemegang saham dalam bentuk dividen atau akan ditahan untuk reinvestasi dalam (Kamaludin dan Indriani, 2012:303). Kebijakan 22

11 dividen optimal adalah kebijakan dividen yang menghasilkan keseimbangan antara dividen saat ini, pertumbuhan di masa depan, dan memaksimalkan harga saham. Dalam signalling theory kebijakan dividen sering dianggap sebagai sinyal bagi investor dalam menilai baik buruknya, hal ini disebabkan karena kebijakan dividen dapat membawa pengaruh terhadap harga saham. Kenaikan jumlah dividen dianggap sebagai sinyal bahwa manajemen meramalkan laba yang baik di masa depan (Atmaja, 2008:287). Pembayaran dividen merupakan alternatif dalam kondisi ketidakpastian para investor tentang kemampuan dalam menghasilkan keuntungan. Dividen akan diterima saat ini dan terus menerus tiap tahun sedangkan capital gain akan diterima untuk waktu yang akan datang. Seorang investor yang tidak bersedia berspekulasi akan lebih memilih dividen daripada capital gain. Perusahaan yang membayar dividen akan meyakinkan ketidakpastian investor lebih awal dari yang tidak membayar dividen. Apabila dividen yang dibayar tinggi, maka harga saham cenderung tinggi sehingga nilai juga tinggi. Sebaliknya jika dividen yang dibayarkan kecil maka harga saham tersebut juga rendah. Kemampuan membayar dividen erat hubungannya dengan kemampuan memperoleh laba. Jika memperoleh laba yang besar, maka kemampuan membayar dividen juga besar. Oleh karena itu, dividen yang besar akan meningkatkan nilai. Perusahaan yang membayar dividen dari waktu ke waktu secara berkala dinilai lebih baik dibandingkan dengan yang membayar dividen secara berfluktuasi. Pembayaran dividen yang stabil dapat mencerminkan bahwa 23

12 memiliki kondisi keuangan yang stabil, begitupula sebaliknya dengan dividen tidak stabil mencerminkan keadaan keuangan yang kurang baik (Sudana, 2011: 171). Kebijakan dividen dapat diukur dengan Dividen Payout Ratio (DPR). Dividend Payout Ratio (DPR) adalah perbandingan dividen yang diberikan ke pemegang saham dan laba bersih per saham. Penentuan besarnya dividend payout ratio akan menentukan besar kecilnya laba yang ditahan. Setiap ada penambahan laba yang ditahan berarti ada penambahan modal sendiri dalam (Sudana, 2011:167). Keputusan mengenai jumlah laba yang ditahan dan dividen yang akan dibagikan diputuskan dalam Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS). Rumus yang akan digunakan untuk mrengukur Dividen Payout Ratio adalah sebagai berikut : Dividen Per Lembar Saham Dividend Payout Ratio = Laba Per Lembar Saham a. Teori Kebijakan Dividen Ada beberapa macam teori tentang kebijakan dividen diantaranya adalah: teori dividend irrelevance, teori bird in the hand, dan teori tax preference (Sudana, 2011:67). 1) Teori Dividend Irrelevance Menurut teori dividend irrelevance yang dikemukakan oleh Franco Modigliani dan Merton Miller, kebijakan dividen tidak memengaruhi harga pasar saham atau nilai. Nilai hanya ditentukan oleh kemampuan untuk menghasilkan pendapatan (earning power) dan risiko bisnis, sedangkan bagaimana 24

13 membagi arus pendapatan menjadi dividen dan laba ditahan tidak memengaruhi nilai. 2) Teori Bird in the Hand Menurut teori bird in the hand yang dikemukakan oleh Myron J. Gordon dan John Lintner, kebijakan dividen terhadap harga pasar saham. Jika dividen yang dibagikan semakin besar, harga pasar saham tersebut akan semakin tinggi dan sebaliknya. Hal ini dikarenakan para investor lebih menyukai dividend yield dibandingkan dengan capital gains. 3) Teori Tax Preference Menurut teori tax preference, kebijakan dividen mempunyai pengaruh negatif terhadap harga pasar saham. Semakin besar jumlah dividen yang dibagikan oleh suatu, semakin rendah harga pasar saham yang bersangkutan. Hal ini dikarenakan ada perbedaan antara tarif pajak personal atas pendapatan dividen dan capital gains. Apabila tarif pajak dividen lebih tinggi daripada pajak capital gains, para investor lebih senang jika laba yang diperoleh ditahan oleh dan berharap di masa yang akan datang terjadi peningkatan capital gains dengan tarif pajak yang lebih rendah. b. Langkah-langkah Pembayaran Dividen Langkah-langkah atau prosedur pembayaran dividen adalah pengumuman emiten atas dividen yang akan dibayarkan kepada pemegang saham yang disebut 25

14 juga dengan pengumuman dividen (Sjahrial, 2014: 351). Adapun mekanisme yang perlu diperhatiakan dalam pembayaran dividen sebagai berikut : 1) Tanggal Pengumuman (declaration date) Tanggal pengumuman merupakan tanggal yang mana pembayaran dividen secara resmi diumumkan. Pengumuman ini biasanya untuk pembagian dividen reguler. Isi pengumuman tersebut menyampaikan hal-hal yang dianggap penting yakni: tanggal pencatatan, tanggal pencatatan, dan besarnya dividen kas per lembar. 2) Tanggal Pencatatan (date of record) Pada tanggal ini melakukan pencatatan tanggal dividen yang diumumkan untuk dibagikan kepada para pemegang saham dan dicatat pada suatu tanggal khusus. 3) Tanggal ex-dividend Pada tanggal ini sejumlah dividen saham menjadi ex-dividend saat tanggal penjual diberi hak untuk menyimpan dividen menurut aturanaturan bursa efek: NYSE. Jika investor membeli saham pada tanggal ini atau sesudahnya, maka investor tersebut tidak dapat mendaftarkan namanya untuk mendapatkan dividen. 4) Tanggal Pembayaran (payment date) Tanggal ini merupakan saat pembayaran dividen oleh yang dikirimkan kepada para pemegang saham melalui buku para pemegang saham. Jadi pada tanggal tersebut para investor dapat 26

15 mengambil dividen sesuai dengan bentuk dividen yang diumumkan oleh emiten. 2.2 Penelitian Terdahulu Beberapa penelitian terdahulu yang berhubungan dengan nilai dapat diuraikan dan diikhtisarkan dalam Tabel 2.1 berikut ini: Peneliti No (Tahun) 1. Muhamammad Nasrum, Dahlan, Abdul Hafid Burhami (2015) Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu Judul Variabel Metode Penelitian Penelitian Analisis The Effect of Dependen: Path Ownership Price to Book Analysis Structure, Value (PBV) Corporate Governance, Independen: Invesment 1. Ownership Decision, Structure Financial 2. Corporate Decision and Governance Dividend Index (CGI) Policy on the 3. Price Earning Value of the Ratio (PER) Firm 4. Debt to Equity Manufacturing Ratio (DER) Companies 5. Dividend Listed on Payout Ratio Indonesian (DPR) Stock Exchange Hasil Penelitian 1. Keputusan investasi 2. Keputusan pendanaan 3. Kebijakan dividen 4. Struktur Kepemilikan 5. Tata kelola nilai 6. Struktur Kepemilikan dan Tata kelola terhadap keputusan investasi dan berpengaruh negatif terhadap keputusan pendanaan 7. Struktur Kepemilikan dan Tata kelola 27

16 Lanjutan Tabel 2.1 Peneliti No (Tahun) 2. Rindu Rika Gamayuni (2015) 3. Nendi Juhandi, Made Sudarma, Siti Aisjah, dan Rofiaty (2013) Judul Penelitian The Effect of Intangible Asset, Financial Perfomance and Financial Policies on The Firm Value The Effect of Internal factors and Stock Ownership Structure on Dividend Policy on Company s Value Variabel Penelitian Dependen: Tobin s Q Independen: 1. Intangible Asset 2. Debt to Equity Ratio (DER) 3. Dividend Payout Ratio (DPR) 4. Current Ratio (CR) 5. Return on Asset (ROA) 6. Turnover (Ast) Dependen: Tobin s Q Independen: 1. Dividend Payout Ratio (DPR) 2. Debt to Equity (DER) 3. Return On Metode Analisis Path Analysis Partial Least Square (PLS) Hasil Penelitian terhadap kebijakan dividen 8. Keputusan investasi dan keputusan pendanaan berpengaruh negatif terhadap kebijakan dividen 1. Aset tidak berwujud dan signifikan 2. Kebijakan hutang 3. ROA berpengaruh positif dan signifikan 4. Kebijakan dividen tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai 5. CR tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai 6. Aset turnover tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai 7. Aset tidak berwujud berpengaruh negatif terhadap kebijakan keuangan, namun terhadap kinerja keuangan dan nilai 1. Kebijakan dividen dan signifikan 2. Hutang dan Pertumbuhan Aset terhadap kebijakan dividen dan nilai 28

17 Lanjutan Tabel 2.1 Peneliti No (Tahun) 4. Rury Setiani (2013) 5. Umi Mardiyati, Gatot Nazir Ahmad dan Ria Putri (2012) Judul Penelitian Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan, dan Tingkat Suku Bunga Terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Otomotif yang Terdaftar di BEI Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang, dan Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan Variabel Penelitian (ROE) 4. Total Asset Turnover 5. Size 6. Free Cash Flow Dependen: Price to Book Value (PBV) Independen: 1. Total Asset Growth (TAG) 2. Debt to Equity Ratio (DER) 3. Rata-rata SBI tiap tahun Dependen: Price Book Value (PBV) Independen: 1. Dividend Payout Ratio (DPR) 2. Debt to Equity Ratio (DER) 3. Return on Asset (ROA) Metode Analisis Model Regresi Panel Ordinary Least Square (OLS) Method Hasil Penelitian 3. Ukuran berpengaruh negatif terhadap kebijakan dividen namun 4. ROE berpengaruh negatif terhadap kebijakan dividen namun berpengaruh positif 5. Kepemilikan manajerial berpengaruh negatif terhadap kebijakan dividen namun 1. Keputusan pendanaan dan signifikan 2. Tingkat suku bunga berpengaruh negatif dan signifikan 3. Keputusan investasi berpengaruh negatif dan tidak signifikan 1. Kebijakan hutang tetapi tidak signifikan terhadap nilai 2. Profitabilitas dan signifikan 3. Kebijakan Dividen secara parsial memiliki pengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap 29

18 Lanjutan Tabel 2.1 Peneliti No (Tahun) 6. Hadi Sumarsono dan Elzis Hartediansyah (2012) 7. Arie Afzal dan Abdul Rohman (2012) 8. Dwi Cahyaningdya dan Yustieana Dian Ressany (2012) Judul Penelitian Pengaruh Keputusan Pendanaan, Kebijakan Dividen dan Pertumbuhan Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan, dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Pengaruh Kebijakan Manajemen Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan Variabel Penelitian Dependen: Price Book to Value (PBV) Independen: 1. Dividend Payout Ratio (DPR) 2. Debt to Equity Ratio (DER) 3. Total Aset Growth (TAG) Dependen: Price to Book Value (PBV) Independen: 1. Price Earning Ratio (PER) 2. Debt to Equity Ratio (DER) 3. Dividend Payout Ratio (DPR) Dependen: Price to Book Value (PBV) Independen: 1. Total Asset Growth (TAG) dan Market to Book Assets Ratio (MBAR) 2. Market Debt Equity Ratio (MDER) 3. Dividend Payout Ratio(DPR) Metode Analisis Analisis Regresi Berganda Ordinary Least Square (OLS) Test Analisis Regresi Berganda Hasil Penelitian nilai 1. Kebijakan dividen dan signifikan 2. Pertumbuhan dan signifikan 3. Keputusan pendanaan berpengaruh negatif dan tidak signifikan 1. Keputusan investasi dan signifikan 2. Keputusan pendanaan dan signifikan 3. Kebijakan dividen tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai 1. Kebijakan dividen 2. Kebijakan investasi berpengaruh negatif 3. Kebijakan pendanaan berpengaruh negatif 30

19 2.3 Kerangka Konseptual Menurut Erlina (2008:28) kerangka konseptual menghubungkan secara teoritis antara variabel-variabel penelitian, yakni antara variabel bebas dengan variabel terikat. Adapun kerangka konseptual yang menjadi dasar penelitian ini untuk melihat pengaruh keputusan investasi, keputusan pendanaan, dan kebijakan dividen adalah sebagai berikut : Keputusan Investasi (X1) Keputusan Pendanaan (X2) Nilai Perusahaan (Y) Kebijakan Dividen (X3) Gambar 2.1 Kerangka Konseptual 1. Pengaruh Keputusan Investasi Terhadap Nilai Perusahaan Signalling theory menjelaskan hubungan antara pengeluaran investasi dan juga nilai, dimana pengeluaran investasi memberikan sinyal positif tentang pertumbuhan dimasa yang akan datang, sehingga dapat meningkatkan harga saham sebagai indikator dari nilai. Pengeluaran 31

20 investasi yang dilakukan oleh memberikan sinyal, khususnya kepada investor maupun kreditur bahwa tersebut akan tumbuh di masa mendatang (Hasnawati, 2005:117). Pertumbuhan diikuti dengan peningkatan hasil operasional sehingga hal tersebut akan meningkatakan kepercayaan investor. Dengan demikian, semakin besar pertumbuhan maka PBV juga akan meningkat. Penelitian Sumarsono dan Hartediansyah (2012) menyimpulkan bahwa pertumbuhan dan signifikan, dan penelitian Nasrum, et all. (2015) menyimpulkan bahwa keputusan investasi. 2. Pengaruh Keputusan Pendanaan Terhadap Nilai Perusahaan Menurut pecking order theory, dana eksternal lebih disukai dalam bentuk hutang daripada modal sendiri karena dua alasan yaitu pertimbangan biaya emisi, dimana biaya emisi obligasi lebih murah dibandingkan biaya emisi saham baru. Hal ini disebabkan karena penerbitan saham baru akan menurunkan harga saham lama. Alasan kedua adalah adanya kekhawatiran manajer bahwa penerbitan saham baru dapat ditafsirkan sebagai kabar buruk oleh pemodal yang mengakibatkan menurunnya nilai (Sofiyaningsih dan Hardiningsih 2011:72) Manajer dapat menggunakan utang sebagai sinyal yang lebih terpercaya untuk para investor. Hal ini karena yang meningkatkan hutang dapat dipandang sebagai yang yakin dengan prospek di masa yang akan datang. Jadi penggunaan hutang merupakan tanda atau sinyal positif 32

21 dari yang dapat membuat para investor menghargai nilai saham lebih besar dari pada nilai yang tercatat pada neraca, sehingga PBV tinggi dan nilai juga tinggi (Brigham dan Houston, 2011:186). Dengan demikian, maka keputusan pendanaan memiliki pengaruh positif. Penelitian Setiani (2013) juga menyimpulkan bahwa keputusan pendanaan dan signifikan. 3. Pengaruh Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Pada dasarnya, laba bersih bisa dibagikan kepada pemegang saham sebagai dividen atau ditahan dalam bentuk laba ditahan untuk membiayai invesatsi. Kebijakan dividen menyangkut keputusan tentang penggunaan laba yang menjadi hak pemegang saham. Dalam signalling theory kebijakan dividen sering dianggap sebagai sinyal bagi investor dalam menilai baik buruknya (Atmaja, 2008:287). Perusahaan yang membayar dividen akan meyakinkan ketidakpastian investor lebih awal dari yang tidak membayar dividen. Apabila dividen yang dibayar tinggi, maka harga saham cenderung tinggi sehingga nilai juga tinggi. Sebaliknya jika dividen yang dibayarkan kecil maka harga saham tersebut juga rendah. Kemampuan membayar dividen erat hubungannya dengan kemampuan memperoleh laba. Jika memperoleh laba yang besar, maka kemampuan membayar dividen juga besar. Oleh karena itu, dividen yang besar akan meningkatkan nilai. 33

22 Menurut Sudana (2011:67), terdapat teori yang juga menyatakan bahwa kebijakan dividen dapat mempengaruhi nilai. Dividen yang dibagiakan semakin besar maka harga pasar saham atau nilai akan semakin tinggi, hal ini dikarenakan para investor lebih menyukai dividend yield dibandingkan dengan capital gains yang disebut dengan Teori bird in the hand. Penelitian Cahyaningdya dan Ressany (2012) membuktikan bahwa kebijakan dividen. 2.4 Hipotesis Berdasarkan kerangka konseptual diatas, maka hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan, dan Kebijakan Dividen berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. 34

BAB II KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA PEMIKIRAN DAN HIPOTESIS

BAB II KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA PEMIKIRAN DAN HIPOTESIS BAB II KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA PEMIKIRAN DAN HIPOTESIS A. Kajian Pustaka 1. Signalling Theory Teori ini pertama kali dikemukakan oleh Michael Spense di dalam artikelnya tahun 1973. Teori tersebut menyatakan
