BAB I PENDAHULUAN I.1.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN I.1."

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang Industri ekspor sepatu pada dekade terakhir ini menjadi sebuah industri yang memiliki prospek dan peluang yang cukup tinggi. Menurut data Kementrian Perindustrian pada tahun 2014, nilai ekspor yang dihasilkan dari sepatu sebesar US$ 4, 11 miliar (Rp 57,601 triliun; kurs Bank Indonesia Rp ,-) atau sebesar 2, 33% dari total nilai ekspor yang didapat Indonesia. Nilai pendapatan tersebut meningkat dari tahun 2013 sebesar US$ 3, 86 miliar. Kementrian Perindustrian, pada tahun 2014, Indonesia meraih posisi 6 besar pangsa pasar dunia. (Kemenperin, 2016) Besarnya nilai peluang tersebut mengharuskan perusahaan sepatu ikut meningkatkan produktivitas perusahaan agar tidak kalah saing dengan perusahaan lainnya. Salah satu mata rantai pasok yang ikut membantu meningkat produktivitas kegiatan perusahaan adalah gudang. Gudang menyimpan segala jenis produk dalam jumlah tertentu baik dalam ukuran besar maupun dalam periode waktu di saat produk dihasilkan dan di saat produk dibutuhkan oleh pengguna. Fungsinya sebagai tempat penyimpanan barang, gudang juga berguna untuk menjaga keseimbangan antara jumlah permintaan dan jumlah penawaran. (Frazelle, 2001) PT Arka Footwear Indonesia merupakan salah satu perusahaan manufaktur sepatu olahraga yang khusus diekspor ke luar negeri. Permintaan kepada perusahaan untuk melakukan produksi cukup tinggi. Setiap bulan, perusahaan menerima melakukan produksi sebesar unit sepatu pada tahun Untuk menunjang produktivitas, diperlukan adanya gudang bahan baku yang mampu memenuhi permintaan lantai produksi. 1

2 Tabel I. 1 Demand Order Tahun 2015 BULAN TOTAL DEMAND Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Diketahui bahwa dari bulan Desember 2015 hingga Mei 2016, PT Arka Footwear Indonesia mendapatkan pesanan sepatu Lonsdale tipe Canon dengan variasi warna Grey/White, Black/Charcoal, Brown/White, Black/Blue, dan Tan/White. Dari lima varian produk, dapat diketahui bahwa total SKU yang ada pada saat itu adalah 78 SKU. Salah satu penunjang dalam meningkatkan produktivitas adalah gudang yang harus mampu memenuhi permintaan produk dengan cepat dan tepat diiringi dengan penanganan gudang dengan optimal. Seluruh material yang dibutuhkan dalam pembuatan sepatu diletakan dalam gudang bahan baku yang nantinya akan didistribusikan ke masing-masing workstation. Gambar I. 1 Aktivitas dalam Gudang Bahan Baku Gudang Supplier Receiving Quality control Put away Storing Picking Distributing Pada umumnya, aktivitas dalam gudang bahan baku PT Arka Footwear Indonesia digambarkan pada Gambar I.1. Proses diawali dari kedatangan material, kemudian dilanjutkan ke quality control yang prosesnya berlangsung di dalam gudang bahan 2

3 baku. Setelah proses quality control selesai, selanjutnya material diletakan pada rak yang kosong. Lalu apabila terdapat order pengambilan material, maka proses picking dilakukan. Pada proses picking, diketahui bahwa proses diawali dari order yang ating dari workstation, lalu operator gudang akan mengambil material handling. Selanjutnya, operator akan melakukan pencarian terhadap lokasi material yang dipesan. Setelah proses order picking selesai, maka dilanjutkan pengiriman material ke workstation yang dituju. Pencarian material masih dilakukan karena kurangnya informasi mengenai lokasi penyimpanan material dan penyimpanan material yang diletakan secara random, sehingga hal tersebut menyebabkan lamanya proses order picking. 120% 100% 80% 60% 40% 20% 0% Perbandingan Waktu Proses dan Waktu Standar 100% 100% 100% 100% 100% 88% 90% 88% 91% Receiving Sorting Putaway Order Picking 66% Shipping Waktu Siklus Waktu Proses Gambar I.2 Perbandingan waktu proses dan waktu standar Dari Gambar I.2 dapat dilihat bahwa proses order picking memiliki waktu yang jauh di bawah waktu standar yaitu sebesar 66%, untuk proses receiving sebesar 88%, untuk proses sorting sebesar 90%, 88% untuk proses storing dan 91% untuk proses shipping. Dalam aktivitas order picking terdapat beberapa aktivitas, salah satu aktivitas yang mempunyai persentase paling besar dalam order picking adalah aktivitas pencarian lokasi dari produk yang ingin diambil. Gambar I.3 menunjukkan presentase perbandingan aktivitas pada proses order picking 3

4 Aktivitas Kegiatan Order Picking 10% 9% Mengambil MHE Mencari lokasi material 81% Mengambil material dan meletakan ke MHE Gambar I. 3Aktivitas Pada Kegiatan Order Picking Berdasarkan hasil observasi, sebanyak 82% atau dari total aktivitas order picking adalah pencarian lokasi penyimpanan. Waktu yang dibutuhkan untuk melakukan pencarian adalah 210,77 detik. Kegiatan mengambil MHE sebesar 9% dengan waktu rata-rata 23,43 detik dan kegiatan mengambil material dan meletakan ke MHE 10% atau sebesar 24,87 detik. Selama enam bulan proses produksi, dalam setiap bulan terdapat beberapa kali perubahan jadwal produksi yang disebabkan oleh terlambatnya pengiriman material ke workstation. Perubahan jadwal berpengaruh terhadap jam kerja operator, sehingga untuk menutupi kekurangan produksi terpaksa dilakukan jam lembur. Pergantian jadwal tersebut dapat dilihat pada Tabel I.2 4

5 Tabel I. 2 Tabel Misplaced Material No Tanggal Tujuan Misplaced Material Pengiriman 1 25/1/2016 Sewing New Lonsdale Square Swing Ticket Navy/White 2 29/1/2016 Sewing New Lonsdale Square Swing Ticket Navy/White 3 23/2/2016 Sewing 210 d Ny 3ply 2000 (Tongue,Inpadding) Mid Grey 4 25/2/2016 Sewing 210 d Ny 3ply 2000 (Tongue,Inpadding) Black 5 13/3/2016 Sewing 210 d Ny 3ply 2000 (Tongue,Inpadding) Mid Grey Sewing 210 d Ny 3ply 2000 (Linning) Black 6 28/3/2016 Sewing New Lonsdale Square Swing Ticket Navy/White 7 15/4/2016 Emboss Lonsdale Insole Screen Paper (Elion Blue) 사자 Logo Black 8 2/5/2016 Sewing New Lonsdale Square Swing Ticket Navy/White Sewing 210 d Ny 3ply 2000 (Tongue,Inpadding) Black Proses produksi pada work station yang kekurangan material akibat misplaced dilanjutkan dengan jumlah material yang pada saat itu juga ada. Proses pencarian terus dilakukan hingga material ditemukan. Tabel I. 3 Tabel On Hand Inventory No Material Unit Februari April d Ny 3ply 2000 (Tongue,Inpadding) Roll Mid Grey 2 Lonsdale Insole Screen Paper (Elion Blue) 사자 Logo Black Piece Dari permasalahan di atas, diperlukan adanya usulan penyimpanan material agar aktivitas waktu order pciking dapat dikurangi sehingga dapat mengurangi delay dalam pengiriman material ke workstation. 5

6 I.2. Perumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah dijelaskan, maka bagaimana menentukan alokasi penyimpanan material di gudang bahan baku PT Arka Footwear Indonesia sehingga mampu mengurangi waktu delay? I.3. Tujuan Penelitian Tujuan dari dilakukannya studi ini adalah menentukan alokasi penyimpanan material di gudang bahan baku PT Arka Footwear Indonesia sehingga mampu mengurangi waktu delay. I.4. Batasan Masalah Batasan masalah dalam studi ini adalah: 1. Tidak merubah proses bisnis. 2. Tidak memperhitungkan biaya. 3. Luas gudang tidak berubah. I.5. Manfaat Penelitian Manfaat dilakukannya studi ini adalah: 1. Mengurangi waktu delay di gudang bahan baku dan meletakan PT Arka Footwear Indonesia dan meletakan material pada tempat dan sistem alokasi yang telah dirancang. 2. Memberikan referensi kepada perusahaan dan mahasiswa yang akan ating ke tahap yang lebih lanjut jika ingin melakukan pengembangan mengenai perbaikan alokasi barang di gudang. I.6. Sistematika Penulisan Studi ini diuraikan dengan sistematika penulisan sebagai berikut: Bab I Pendahuluan Pada bab ini menjelaskan latar belakang penelitian, perumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, batasan penelitian, dan sistematika penulisan. Bagian latar belakang menjelaskan tentang alasan dilakukannya usulan alokasi. Rumusan masalah itu merupakan suatu pertanyaan yang akan dicarikan jawabannya 6

7 Bab II Bab III Bab IV Bab V melalui pengumpulan data berdasarkan studi ilmiah. Tujuan penelitian harus disesuaikan dengan rumusan masalah. Manfaat penelitian ini merupakan hasil dari penelitian yang menjadi keuntungan untuk berbagai pihak yang berkaitan dengan penelitian ini. Batasan masalah adalah pembatasan satu atau lebih masalah yang telah dipaparkan di latar belakang yang akan diselesaikan (dipecahkan) di penelitian ini. Sistematika penulisan merupakan suatu penjabaran secara deskriptif tentang hal hal yang akan ditulis, yang secara garis besar terdiri dari bagian awal, bagian isi dan bagian akhir. Tinjauan Pustaka Pada bab ini berisi literatur yang relevan dengan permasalahan yang diteliti dan dibahas pula hasil-hasil penelitian terdahulu. Metodologi Penelitian Pada bab ini berisi penjelasan langkah-langkah studi ilmiah yaitu terdiri dari tahap merumuskan masalah, merumuskan teori yang digunakan dalam menyelesaikan masalah, merumuskan model konseptual dan sistematika penyelesaian masalah yang membantu penulis untuk dapat menyelesaikan studi ilmiah sesuai dengan tujuan penelitian. Pengumpulan dan Pengolahan Data Pada bab ini ditampilakan data umum perusahaan dan data lainnya yang dikumpulkan melalui berbagai proses seperti wawancara, observasi, dan data dari perusahaan. Pengolahan data lalu dilakukan sesuai dengan metodologi pada Bab III dan dianalisis untuk perbaikan yang dilakukan Analisis Pada bab ini dilakukakan analisis terhadap pengolahan data yang telah dilakukan pada Bab sebelumnya. Selain itu juga dilakukan analisis terhadap hasil usulan yang diberikan pada Bab sebelumnya. Analisis juga dilakukan terhadap perbandingan kondisi awal sebelum dilakukan usulan dan setelah dilakukan usulan 7

8 Bab VI Kesimpulan dan Saran Pada bab ini diberikan kesimpulan dari hasil studi serta saran bagi perusahaan dan penelitian selanjutnya sebagai masukan untuk perbaikan di masa yang akan datang 8

BAB I PENDAHULUAN I.1.

BAB I PENDAHULUAN I.1. BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang Gudang merupakan salah satu aspek penting didalam rantai pasok yang dapat menunjang proses produksi didalam industri manufaktur. Gudang memiliki tujuan utama untuk
