BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA"

Transkripsi

1 BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA 4.1 Profil Perusahaan PT. Patria Anugerah Sejati adalah sebuah perusahaan engineering dan konstruksi di bidang industri Minyak dan Gas Bumi yang didirikan pada tahun 1993 untuk memberikan kualitas, proyek dengan kontrol ketat dan jasa teknis di bidang rekayasa proyek, pengadaan, fabrikasi dan konstruksi, start up dan commissioning terutama untuk listrik, instrumentasi, piping, mekanik, struktural, blasting painting, arsitektural dan perancah. Dalam penelitian tugas akhir ini penulis memilih penelitian pada bidang instalasi untuk pekerjaan listrik dan instrumentasi pada konstruksi pembangunan anjungan lepas pantai. Komitmen PT. Patria Anugerah Sejati adalah untuk memberikan layanan yang memberikan nilai tambah dengan biaya yang kompetitif sesuai dengan kompleksitas dari proyek dalam mengembangkan kesempatan dengan klien untuk kesuksesan dimasa depan. Visi dan Misi Visi perusahaan adalah menjadi perusahaan terkemuka nasional dengan menekankan profesionalisme, ketepatan waktu, standar mutu dan kepuasan pelanggan. Misi perusahaan adalah untuk menyediakan layanan berharga dan dapat diandalkan yang mengarah kepada kepuasan pelanggan dengan terus meningkatkan sumber daya manusia yang professional. Page 49

2 50 Kantor dan Fasilitas PT. Patria Anugerah Sejati memiliki 625 m2 ruang kantor di Jl. Pangeran Jayakarta No.73 Comp. P. Jayakarta Centre Blok B1/12 Jakarta dan untuk mendukung kinerja engineering, pengadaan dan fabrikasi, PT. Patria Anugerah Sejati juga didukung dengan fasilitas fabrikasi workshop 500 m2 di Cikarang Industrial Estate Jababeka II dan m2 yard fabrikasi di Batam. 4.2 Anjungan Lepas Pantai Konstruksi anjungan lepas pantai atau sering juga disebut platform adalah salah satu sarana untuk menunjang kegiatan penambangan minyak dan gas bumi secara efektif dan efisien di lepas pantai. Karena letaknya yang berada di lepas pantai, pastinya desainnya sangat berbeda dengan desain struktur yang ada di darat. Pada dasarnya platform terdiri dari 3 bagian utama yaitu topside facility, jacket,dan piles atau foundation. Ketiga bagian ini merupakan penopang utama semua kegiatan di platform. Sehingga tidak menutup kemungkinan adanya penambahan fasilitas pendukung lainnya. Topside facility dibagi menjadi 2 bagian yang terpisah. Yang pertama yaitu penempatan fasilitas pengeboran seperti drilling deck, production deck dan cellar deck. Drilling deck merupakan tempat peralatan untuk pengeboran minyak dari atas platform ke dalam perut bumi. Production deck adalah tempat peralatan pengolahan minyak mentah yang telah diambil dari perut bumi. Cellar deck yaitu tempat penyimpanan minyak sementara setelah diolah di production deck sebelum diangkat dan didistribusikan ke tempat pengolahan di darat. Yang kedua adalah fasilitas bagi para pekerja di platform seperti tempat tinggal dan tempat hiburan yang memadai karena para pekerja tinggal di platform dalam waktu yang cukup lama.

3 51 Gambar 4.1 Contoh Konstruksi Anjungan Lepas Pantai Jacket adalah bagian penopang yang berada di bawah topside facility. Bagian ini berfungsi untuk menopang bagian di atasnya agar konstruksi yang ada tetap stabil. Jacket tersusun atas konstruksi yang kuat agar dapat menahan goncangan yang diakibatkan gaya luar seperti ombak dan angin laut yang dapat menggannggu kestabilan platform. Foundation merupakan bagian dasar penopang yang terletak di bagian paling bawah platform. Bagian ini tersusun atas beton atau baja yang komposisinya telah disesuaikan sehingga tidak mudah hancur dalam jangka waktu tertentu yang telah diperhitungkan sesuai kebutuhan dan biaya. Pada sebagian platform, foundation langsung tertanam pada dasar laut karena jarak antara muka air laut dengan dasar laut tidak terlalu jauh ( kaki). Sebagian lainnya mengapung di dalam laut karena jarak dengan dasar laut terlalu jauh sehingga di tahan dengan kabel - kabel berukuran besar yang sangat kuat sehingga foundation tidak bergoyang - goyang karena ombak. Konsep struktur platform secara umum dapat

4 52 dikatagorikan ke dalam tiga kelompok utama berdasarkan tipe supporting structure. Tiga kelompok utama berdasarkan tipe supporting structure antara lain Fixed Platform, Floating Platform, dan Compliant Platform. Fixed Platform merupakan tipe yang paling konvensional dan juga banyak dibangun dibandingkan tipe lain. Karakter utamanya adalah kaki-kaki platform yang menumpu dan diarncang ke dasar laut sehingga kedudukannya tepat. Yang termasuk ke dalam kategori ini diantaranya adalah Jacket Template dan Concrete Gravity Platform. Tipe jacket template disusun atas struktur baja tubular dan pondasi baja yang dipancang ke dasar laut, sedang concerate gravity platform merupakan struktur beton yang mengandalkan berat sendiri untuk menjaga kestabilitasnya. Biasanya tipe ini digunakan untuk laut dangkal. Sedangkan Floating Platform memiliki kaki seperti lambung kapal sehingga dapat mengambang di permukaan laut. Air laut dapat masuk atu keluar dari lambung tersebut sehingga kestabilan platform dapat diatur. Semi-submersible platform dan Jack-up platform termasuk ke dalam tipe ini. Meskipun mengambang tetapi pergerakan platform tetap dikontrol oleh Dynamic Positioning System (menggunakan baling-baling) atau dangan anchor. Dan Compliant Platform biasanya digunakan di laut dalam (>1500 feet) karena secara ekonomis dan teknis sudah tidak memungkinkan untuk menggunakan kedua tipe sebelumnya. Strukturnya relative fleksibel karena biasanya mengambang di permukaan laut, ringan, dan mengandalkan system penambatan yang baik. Salah satu tipe fixed platform yang paling banyak digunakan di laut dangkal.

5 Aktivitas Proyek Instalasi Listrik Dan Instrumentasi Kegiatan atau aktivitas yang dilakukan pada pekerjaan proyek instalasi listrik dan instrumentasi adalah sebagai berikut: 1. Contract award Contract award adalah pemberian surat perintah kerja atau SPK dari klien ke perusahaan kontraktor dengan harga yang telah disetujui untuk memulai proyek pekerjaan instalasi listrik dan instrumentasi. 2. Mobilization of equipment and personnel Mobilization adalah aktivitas pengiriman serta setting peralatan, container office dan tenaga kerja ke tempat lokasi pekerjaan proyek. 3. Cable Inspection and Continuity Check Merupakan pekerjaan inspeksi dan pengetesan kabel sebelum dipasang. Pekerjaan ini dilakukan untuk membuktikan bahwa kabel yang telah datang dalam kondisi yang bagus dan memenuhi spesifikasi yang telah ditentukan sebelum dipasang. Gambar 4.2 Kabel yang harus diinspeksi dan continuity check

6 54 4. Instrument Tag Item Calibration Kalibrasi merupakan proses verifikasi alat-alat instrumentasi bahwa suatu akurasi alat ukur sesuai dengan rancangannya. Kalibrasi biasa dilakukan dengan membandingkan suatu standar yang terhubung dengan standar nasional maupun internasional dan bahan-bahan acuan tersertifikasi. Gambar 4.3 Pressure gauge calibration 5. Cable tray and tubing tray support installation Merupakan pemasangan support atau penyangga cable tray (tempat jalur kabel) dan tubing tray sesuai dengan gambar konstruksi dan instalasi yang telah disetujui. 6. Cable tray and tubing tray installation Merupakan pemasangan tempat jalur kabel dan tubing sesuai dengan gambar konstruksi dan instalasi yang telah disetujui.

7 55 Gambar 4.4 Cable tray lengkap dengan support yang sudah terpasang 7. Cover tray installation Merupakan pemasangan penutup cable tray (tempat jalur kabel) sesuai dengan gambar konstruksi dan instalasi yang telah disetujui. Gambar 4.5 Cover tray yang sudah terpasang

8 56 8. Electrical equipment support installation Merupakan pemasangan support atau landasan untuk panel-panel listrik, junction box dan peralatan listrik lainnya sesuai dengan gambar konstruksi. 9. Instrument stanchion installation Merupakan pemasangan support atau landasan untuk alat-alat instrumentasi sesuai dengan gambar konstruksi yang telah disetujui. Gambar 4.6 Instrument tag item yang terpasang diatas stanchion 10. Electrical equipment installation Merupakan pemasangan panel-panel listrik, junction box dan peralatan listrik lainnya sesuai dengan gambar konstruksi yang telah disetujui.

9 57 Gambar 4.7 Electrical equipment di control room 11. Instrumentation Tag Item installation & hook up Merupakan pemasangan alat-alat instrmentasi dan tubing hook up sesuai dengan gambar konstruksi yang telah disetujui. Gambar 4.8 Instrument tag item installation and hook up 12. Lay down / pulling cable Merupakan penarikan atau pemasangan kabel didalam cable tray dari alatalat listrik ke panel-panel listrik maupun junction box.

10 58 Gambar 4.9 Lay down / Pulling Cable 13. Cable glanding and termination Merupakan pekerjaan koneksi kabel ke terminal-terminal yang ada di dalam panel-panel listrik, junction box maupun peralatan listrik lainnya. Gambar 4.10 Cable glanding and termination

11 Continuity and megger test Merupakan pekerjaan pengetesan kabel apakah kabel tersebut telah terhubung dengan benar sesuai dengan gambar konstruksi dan memastikan bahwa kabel yang dipasang tidak mengalami kerusakan. Gambar 4.11 Cable testing 15. Leak test and pressure test Merupakan pekerjaan pengetesan terhadap tubing-tubing yang terpasang pada alat-alat instrumentasi dengan memberikan tekanan udara maupun air dengan ketentuan pengetesan yang telah disetujui untuk memastikan bahwa tubing telah terpasang dengan benar dan tidak mengalami kebocoran.

12 60 Gambar 4.12 leak test / Pressure test 16. Precommissioning Pre-Commissioning adalah aktivitas untuk memastikan bahwa setiap instrument dan elektrikal input devices, sistem control, dan instrument final element dapat beroperasi sebagaimana control design untuk menunjang proses. Pre-commissioning dapat juga disebut function test untuk setiap loop.

13 Critical Path Method (CPM) Tabel 4.1 Data awal kegiatan proyek instalasi listrik dan instrumentasi pada anjungan lepas pantai ID No. Aktivitas Pekerjaan Predecessor Normal Percepatan (Crashing) Durasi (Hari) Manhour Cost (USD) Durasi (Hari) Manhour Cost (USD) A Mobilization of Personnel and Equipment B Cable inspection & Continuity Test A C Instrument Tag Item Calibration A D Cellar Deck Area D1 Cable Tray and Tubing Tray Support Installation A D2 Cable Tray Installation D D3 Tubing Tray Installation D D4 Cover Tray Installation D7, D D5 Electrical Equipment Support Installation D D6 Instrument Stanchion Installation D D7 Electrical Equipment Installation D D8 Instrument Tag Item Installation & Hook up C, D3, D D9 Lay down / Pulling Cable B, D

14 62 D10 Cable Glanding & Termination D7, D E Main Deck Area E1 Cable Tray and Tubing Tray Support Installation D E2 Cable Tray Installation E E3 Tubing Tray Installation E E4 Cover Tray Installation E7, E E5 Electrical Equipment Support Installation E E6 Instrument Stanchion Installation E E7 Electrical Equipment Installation E E8 Instrument Tag Item Installation & Hook up C, E3, E E9 Lay down / Pulling Cable B, E E10 Cable Glanding & Termination E7, E F Top Deck & Control Room Area F1 Cable Tray Support Installation E F2 Cable Tray Installation F F3 Electrical Equipment Support Installation F F4 Electrical Equipment Installation F F5 Lay down / Pulling Cable B, F

15 63 F6 Cable Glanding & Termination F4, F G Testing Activity G1 Continuity & Megger Test F6, E10, D G2 Leak Test & Pressure Test E8, D G3 Precommissioning D4, E4, G1, G Total Note : Manhour tersebut diatas adalah waktu kerja karyawan dalam satuan jam dimana untuk proyek instalasi elektrikal instrumentasi ini standar jam kerja karyawan adalah 10 jam per hari. Rate manhour yag digunakan dalam data penelitian ini adalah USD 3.5/Jam, dimana rate manhour tersebut diatas melingkupi gaji karyawan termasuk uang makan, transportasi dan akomodasi bagi karyawan, medical checkup untuk karyawan, peralatan keselamatan, handtools (alat kerja), dan kebutuhan konsumables untuk mendukung pelaksanaan kerja.

16 Diagram Network Dari data pada table 4.1 diatas maka disusun suatu diagram jaringan kerja (network diagram) seperti pada lampiran 1. Dari data pada lampiran 1 maka disusun suatu table network diagram sebagai berikut : Tabel 4.2 Tabel Jaringan Kerja (CPM) Aktivitas Predecessor Durasi ES EF LS LF FF TF Keterangan A Jalur Kritis B A C A D1 A Jalur Kritis D2 D D3 D D4 D7, D D5 D D6 D D7 D D8 C, D3, D D9 B, D D10 D7, D E1 D Jalur Kritis E2 E E3 E E4 E7, E E5 E E6 E E7 E E8 C, E3, E E9 B, E E10 E7, E

17 65 F1 E Jalur Kritis F2 F Jalur Krtis F3 F F4 F F5 B, F Jalur Kritis F6 F4, F Jalur Kritis G1 F6, E10, D Jalur Kritis G2 E8, D G3 D4, E4, G1, G Jalur Kritis Dari diagram network dan table diagram network diatas dapat diketahui bahwa waktu normal penyelesaian pekerjaan instalasi elektrikal instrumentasi adalah 176 hari dengan biaya penyelesaian pekerjaan sebesar USD Sedangkan aktivitas-aktivitas yang termasuk dalam jalur kritis adalah: A D1 E1 F1 F2 F5 F6 G1 G3 : Mobilization of personnel and equipment : Cable tray and tubing tray support installation at cellar deck area : Cable tray and tubing tray support installation at main deck area : Cable tray support installation at top deck & control room area : Cable tray installation at top deck & control room area : Lay down / pulling cable at top deck & control room area : Cable glanding and termination at top deck & control room area : Continuity and megger test : Precommissioning

18 Slope Biaya Penyelesaian Proyek Tabel 4.3 Slope Biaya Penyelesaian Proyek (CPM) Aktivitas Predec. Percepatan Normal (Crashing) Durasi Cost Durasi Cost Slope Biaya Remarks A Jalur Kritis B A C A D1 A Jalur Kritis D2 D D3 D D4 D7, D D5 D D6 D D7 D D8 C, D3, D D9 B, D D10 D7, D E1 D Jalur Kritis E2 E E3 E E4 E7, E E5 E E6 E E7 E E8 C, E3, E E9 B, E E10 E7, E F1 E Jalur Kritis F2 F Jalur Kritis F3 F

19 67 F4 F F5 B, F Jalur Kritis F6 F4, F Jalur Kritis G1 F6, E10, D Jalur Kritis G2 E8, D G3 D4, E4, G1, G Jalur Kritis Dari table diatas percepatan aktivitas pekerjaan (crashing) dilakukan terhadap aktivitas pada jalur kritis dimulai dengan biaya slope terkecil. Percepatan Aktivitas E1 CL = min {FF, Crash limit} CL = min {1, 4} CL = 1 Diagram network percepatannya seperti pada lampiran 2. Waktu penyelesaian proyek menjadi 175 hari dengan biaya penyelesaian proyek sebesar : Biaya crashing = Biaya Normal + (176 hari 175 hari) slope biaya = USD = USD ,5 Percepatan Aktivitas G3 CL = min {FF, Crash limit} CL = min {1, 2} CL = 1

20 68 Diagram network percepatannya seperti pada lampiran 3. Waktu penyelesaian proyek menjadi 174 hari dengan biaya penyelesaian proyek sebesar : Biaya crashing = Biaya Crashing E1 + (175 hari 174 hari) slope biaya = USD , = USD ,5 Percepatan Aktivitas D1 CL = min {FF, Crash limit} CL = min {1, 4} CL = 1 Diagram network percepatannya seperti pada lampiran 4. Waktu penyelesaian proyek menjadi 173 hari dengan biaya penyelesaian proyek sebesar : Biaya crashing = Biaya Crashing G3 + (174 hari 173 hari) slope biaya = USD , = USD ,5 Percepatan Aktivitas F1 CL = min {FF, Crash limit} CL = min {1, 2} CL = 1 Diagram network percepatannya seperti pada lampiran 5. Waktu penyelesaian proyek menjadi 172 hari. Percepatan aktivitas F1 menyebabkan terjadinya jalur kritis baru yaitu aktivitas E2 E9 E10 dengan biaya slope terkecil USD 105

21 69 pada aktivitas E9. Dari percepatan aktivitas F1 pararel E9 diagram networknya seperti pada lampiran 6. Sedagkan biaya penyelesaian proyek sebesar : Biaya crashing = Biaya Crashing G3 + ( hari) slope biaya pararel = USD ,5 + {(1) ( )} = USD ,5 Tabel diagram networknya menjadi sebagai berikut : Tabel 4.4 Tabel Diagram Network Setelah Percepatan F1 pararel E9 Aktivitas Predecessor Durasi ES EF LS LF FF TF Keterangan A Jalur Kritis B A C A D1 A Jalur Kritis D2 D D3 D D4 D7, D D5 D D6 D D7 D D8 C, D3, D D9 B, D D10 D7, D E1 D Jalur Kritis E2 E E3 E E4 E7, E E5 E E6 E E7 E

22 70 E8 C, E3, E E9 B, E E10 E7, E F1 E Jalur Kritis F2 F Jalur Krtis F3 F F4 F F5 B, F Jalur Kritis F6 F4, F Jalur Kritis G1 F6, E10, D Jalur Kritis G2 E8, D G3 D4, E4, G1, G Jalur Kritis Percepatan Aktivitas F2 CL = min {FF, Crash limit} CL = min {4, 2} CL = 2 Diagram network percepatannya seperti pada lampiran 7. Waktu penyelesaian proyek menjadi 170 hari dengan biaya penyelesaian proyek sebesar : Biaya crashing = Biaya Crashing F1 + (172 hari 170 hari) slope biaya = USD , = USD ,5 Percepatan Aktivitas F5 CL = min {FF, Crash limit} CL = min {2, 6} CL = 2

23 71 Diagram network percepatannya seperti pada lampiran 8. Waktu penyelesaian proyek menjadi 168 hari. Percepatan aktivitas F5 menyebabkan terjadinya jalur kritis baru yaitu aktivitas E2 E9 E10 dengan biaya slope terkecil USD 105 pada aktivitas E9. Dari percepatan aktivitas F1 pararel E9 diagram networknya seperti pada lampiran 9. Sedangkan biaya penyelesaian proyek sebesar : Biaya crashing = Biaya Crashing F2 + ( hari) slope biaya pararel = USD ,5 + {2 x ( )} = USD ,5 Percepatan Aktivitas F6 CL = min {FF, Crash limit} CL = min {4, 5} CL = 4 Diagram network percepatannya seperti pada lampiran 10. Waktu penyelesaian proyek menjadi 164 hari. Percepatan aktivitas F6 menyebabkan terjadinya jalur kritis baru yaitu aktivitas E2 E9 E10 dengan biaya slope terkecil USD 105 pada aktivitas E9. Dari percepatan aktivitas F1 pararel E9 diagram networknya seperti pada lampiran 11.Sedangkan biaya penyelesaian proyek sebesar : Biaya crashing = Biaya Crashing F5 + ( hari) slope biaya pararel = USD ,5 + {4 x ( )} = USD ,5

24 72 Percepatan Aktivitas G1 CL = min {FF, Crash limit} CL = min {4, 2} CL = 2 Diagram network percepatannya seperti pada lampiran 12. Waktu penyelesaian proyek menjadi 162 hari dengan biaya penyelesaian proyek sebesar : Biaya crashing = Biaya Crashing F6 + (164 hari 162 hari) slope biaya = USD ,5 + (2 x 350) = USD ,5 4.5 Program Evaluation and Review Technique (PERT) Tabel 4.5 Data Kegiatan Proyek (PERT) Aktiitas Predecessor a m b te s v Remarks A B A C A D1 A D2 D D3 D D4 D7, D D5 D D6 D D7 D D8 C, D3, D D9 B, D

25 73 D10 D7, D E1 D E2 E E3 E E4 E7, E E5 E E6 E E7 E E8 C, E3, E E9 B, E E10 E7, E F1 E F2 F F3 F F4 F F5 B, F F6 F4, F G1 F6, E10, D G2 E8, D G3 D4, E4, G1, G

26 74 Dari table data diatas maka disusun suatu diagram network seperti pada lampiran 13. Dari data lampiran 13 disusun suatu table diagram network sebagai berikut: Tabel 4.6 Tabel Diagram Network Waktu Normal (PERT) Aktivitas Predecessor Durasi ES EF LS LF FF TF Keterangan A Jalur Kritis B A C A D1 A Jalur Kritis D2 D D3 D D4 D7, D D5 D D6 D D7 D D8 C, D3, D D9 B, D D10 D7, D E1 D Jalur Kritis E2 E E3 E E4 E7, E E5 E E6 E E7 E E8 C, E3, E E9 B, E E10 E7, E F1 E Jalur Kritis

27 75 F2 F Jalur Kritis F3 F F4 F F5 B, F Jalur Kritis F6 F4, F Jalur Kritis G1 F6, E10, D Jalur Kritis G2 E8, D G3 D4, E4, G1, G Jalur Kritis Tabel 4.7 Slope Biaya Penyelesaian Proyek (PERT) Akt. Predec. Normal Percepatan (Crashing) Durasi Manhour Cost Durasi Manhour Cost Slope Biaya Remarks A , ,450 0 Jalur Kritis B A C A , , D1 A 14 1,120 3, ,200 4, Jalur Kritis D2 D1 19 1,140 3, ,200 4, D3 D , , D4 D7, D , ,040 3, D5 D , D6 D , D7 D , , D8 C, D3, D , ,080 3, D9 B, D2 21 1,680 5, ,700 5, D10 D7, D9 24 1,920 6, ,100 7, E1 D1 20 1,600 5, ,760 6, Jalur Kritis E2 E1 28 3,360 11, ,520 12, E3 E1 20 1,200 4, ,280 4, E4 E7, E9 18 1,440 5, ,600 5, E5 E , , E6 E ,

28 76 E7 E , , E8 C, E3, E6 30 1,800 6, ,920 6, E9 B, E2 30 3,000 10, ,120 10, E10 E7, E9 45 3,600 12, ,000 14, F1 E , , F2 F , , Jalur Kritis Jalur Kritis F3 F , F4 F , ,000 3, F5 B, F2 30 2,400 8, ,880 10, F6 F4, F5 49 4,900 17, ,280 18, G1 F6, E10, D ,120 3, ,320 4, G2 E8, D , , G3 D4, E4, G1, G2 14 1,400 4, ,440 5, Jalur Kritis Jalur Kritis Jalur Kritis Jalur Kritis Percepatan Aktivitas G3 CL = min {FF, Crash limit} CL = min {2, 2} CL = 2 Diagram network percepatannya seperti pada lampiran 14. Waktu penyelesaian proyek menjadi 172 hari dengan biaya penyelesaian proyek sebesar : Biaya crashing = Biaya Normal + (174 hari 172 hari) slope biaya = USD = USD

29 77 Percepatan Aktivitas D1 CL = min {FF, Crash limit} CL = min {2, 4} CL = 2 Diagram network percepatannya seperti pada lampiran 15. Waktu penyelesaian proyek menjadi 170 hari dengan biaya penyelesaian proyek sebesar : Biaya crashing = Biaya Crashing G3 + (172 hari 170 hari) slope biaya = USD = USD Percepatan Aktivitas E1 CL = min {FF, Crash limit} CL = min {2, 4} CL = 2 Diagram network percepatannya seperti pada lampiran 16. Waktu penyelesaian proyek menjadi 168 hari dengan biaya penyelesaian proyek sebesar : Biaya crashing = Biaya Crashing D1 + (170 hari 168 hari) slope biaya = USD = USD Percepatan Aktivitas F1 CL = min {FF, Crash limit} CL = min {2, 2} CL = 2

30 78 Diagram network percepatannya seperti pada lampiran 17. Percepatan F1 menyebabkan jalur kritis baru yaitu aktivitas E2 E9 E10 dengan slope biaya percepatan terkecil 93 pada aktivitas E2 sehingga diagram network percepatannya menjadi seperti pada lampiran 18. Waktu penyelesaian proyek menjadi 166 hari dengan biaya penyelesaian proyek sebesar : Biaya crashing = Biaya Crashing E1 + ( hari) slope biaya Pararel = USD {(280+93) x 2} = USD Percepatan Aktivitas F6 CL = min {FF, Crash limit} CL = min {2, 5} CL = 2 Diagram network percepatannya seperti pada lampiran 19. Percepatan F6 menyebabkan jalur kritis baru yaitu aktivitas E2 E9 E10 dengan slope biaya percepatan terkecil 93 pada aktivitas E2 sehingga diagram network percepatannya menjadi seperti pada lampiran 20. Waktu penyelesaian proyek menjadi 164 hari dengan biaya penyelesaian proyek sebesar : Biaya crashing = Biaya Crashing F1 + ( hari) slope biaya pararel = USD {( ) x 2} = USD

31 79 Percepatan Aktivitas F2 CL = min {FF, Crash limit} CL = min {2, 2} CL = 2 Diagram network percepatannya seperti pada lampiran 21. Percepatan F2 menyebabkan jalur kritis baru yaitu aktivitas E2 E9 E10 dengan slope biaya percepatan terkecil 93 pada aktivitas E2 sehingga diagram network percepatannya menjadi seperti pada lampiran 22. Waktu penyelesaian proyek menjadi 162 hari dengan biaya penyelesaian proyek sebesar : Biaya crashing = Biaya Crashing F6 + ( hari) slope biaya pararel = USD {( ) x 2} = USD Percepatan Aktivitas F5 CL = min {FF, Crash limit} CL = min {2, 6} CL = 2 Diagram network percepatannya seperti pada lampiran 23. Percepatan F5 menyebabkan jalur kritis baru yaitu aktivitas E2 E9 E10 dengan slope biaya percepatan terkecil 93 pada aktivitas E2 sehingga diagram network percepatannya menjadi seperti pada lampiran 24. Waktu penyelesaian proyek menjadi 160 hari dengan biaya penyelesaian proyek sebesar : Biaya crashing = Biaya Crashing F2 + ( hari) slope biaya pararel = USD {( ) x 2} = USD

32 80 Percepatan Aktivitas G1 CL = min {FF, Crash limit} CL = min {2, 2} CL = 2 Diagram network percepatannya seperti pada lampiran 25. Waktu penyelesaian proyek menjadi 158 hari dengan biaya penyelesaian proyek sebesar : Biaya crashing = Biaya Crashing F2 + ( hari) slope biaya = USD = USD

BAB V ANALISA HASIL PENELITIAN

BAB V ANALISA HASIL PENELITIAN BAB V ANALISA HASIL PENELITIAN 5.1 Critical Path Method (CPM) Dari data hasil penelitian pada tabel 4.1 dan diagram network pada lampiran 1 yaitu setelah dilakukan perhitungan dengan cara forward dan backward
