Rule - Line Follower (SD)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Rule - Line Follower (SD)"

Transkripsi

1 0

2 Rule Robotic Day 2011 SD, SMP & SMA Rule - Line Follower (SD) Tujuan Untuk merancang dan memprogram sebuah robot agar dapat mengikuti lintasan yang telah disediakan oleh panitia sebelumnya. Lintasan tersebut menggunakan garis hitam dan bidangnya adalah bidang putih. Ketentuan Peserta a. Peserta merupakan siswa SD dan sederajat. b. Peserta tidak diperkenankan membawa laptop c. Setiap tim terdiri dari 3 orang. Setiap peserta hanya diperbolehkan terdaftar dalam satu tim. Spesifikasi Robot 1. Ukuran max panjang 30 cm, lebar 30 cm, tinggi 30 cm. 2. Berat max 5 kg. 3. Jumlah sensor yang digunakan pada robot max 1 set (Sensor hanya berada di bagian depan saja, Sensor boleh lebih dari satu). Peraturan Lomba 1. Robot melintasi garis yang telah dibuat, hingga finish. 2. Lomba dilakukan dua sesi. 3. Peserta tidak diperbolehkan untuk berkomunikasi dengan peserta lain atau. pembina saat pertandingan sedang berlangsung. 4. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat. 5. Ketebalan garis 1,8 cm. Sistem Pertandingan 1. Robot harus dapat beroperasi dengan hanya satu menekan tombol. 2. Trial dimulai setelah aba-aba dari juri. 3. Robot yang sudah ditempatkan di arena tidak boleh disentuh oleh para kontestan kecuali telah diizinkan oleh juri. 4. Robot akan dinyatakan selesai jika telah melewati garis finish. 5. Robot harus menyelesaikan rute dalam waktu kurang dari 300 detik. 6. Jika robot belum selesai sampai waktu yang diberikan. Waktu akan dicatat sebagai waktu max, 300 detik. 7. Robot akan diperbolehkan re-try untuk setiap sesi dengan persetujuan juri dengan ketentuan: a. Robot terjadi tabrakan. b. Robot berhenti atau keluar jalur. c. Selama waktu yang diberikan belum habis (300 detik). 8. Peserta tidak diperkenankan membawa alat komunikasi, dan media penyimpanan dalam bentuk apapun ke dalam arena lomba. 9. Peserta yang diketahui melakukan kecurangan akan didiskualifikasi. Kriteria Penjurian Pemenang ditentukan berdasarkan: a. Finish dengan waktu tercepat. b. Apabila tidak ada robot yang mencapai finish maka penilaian diambil berdasarkan jarak terjauh dan waktu terpendek. 1

3 Rule - Maze Solving SMP SMA SEDERAJAT Tujuan Untuk merancang dan memprogram sebuah robot yang dapat melewati maze yang telah disediakan oleh panitia sebelumnya, lintasan tersebut menggunakan garis hitam dan bidangnya adalah bidang putih. Ketentuan Peserta Maze Solving memiliki 2 kategori yaitu tingkat SMP/sederajat dan SMA/sederajat. a. Peserta merupakan siswa SMP, SMA, dan yang sederajat. b. Setiap tim terdiri dari 3 orang. Setiap peserta hanya diperbolehkan terdaftar dalam satu tim. c. Peserta masksimal usia 17 tahun atau masih terdaftar pada sekolah atau lembaga tertentu. Spesifikasi Robot 1. Ukuran max panjang 30 cm, lebar 30 cm, tinggi 30 cm. 2. Berat max 5 kg. 3. Jumlah baterai yang digunakan pada robot max berjumlah 8 buah. 4. Jumlah sensor yang digunakan pada robot max 1 set (hanya boleh dibagian depan). Peraturan Lomba 1. Setiap kontestan memprogram robot mereka sesuai dengan rute yang diberikan oleh panitia. 2. Kontestan akan diberikan 60 menit untuk memprogram dan diizinkan untuk melakukan free trial. 3. Setelah waktu pemrograman selesai, sesi pertama berdasarkan kesiapan peserta dan mengajukan kepada panitia secara berurutan. 4. Setelah sesi pertama selesai, peserta akan diberikan 30 menit untuk memprogram robot mereka, tetapi tidak diperbolehkan melakukan free trial. 5. Setelah peserta memprogram ulang, sesi kedua akan dimulai dengan prosedur yang sama seperti sesi pertama. 6. Peserta tidak diperbolehkan untuk membahas tentang program atau mengganggu peserta lain saat pertandingan sedang berlangsung. 7. Sebelum kelompok terakhir menyelesaikan sesi pertama, peserta tidak diperbolehkan untuk memprogram ulang robot mereka. 8. Peserta tidak diperbolehkan untuk berkomunikasi dengan peserta lain atau pembina saat pertandingan sedang berlangsung 9. Peserta tidak diperkenankan membawa alat komunikasi, dan media penyimpanan dalam bentuk apapun ke dalam arena lomba. 10. Peserta yang diketahui melakukan kecurangan akan didiskualifikasi. 11. Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat. Sistem Pertandingan 1. Robot harus dapat beroperasi dengan hanya satu menekan tombol. 2. Trial dimulai setelah aba-aba dari juri. 3. Robot yang sudah ditempatkan di arena tidak boleh disentuh oleh para kontestan kecuali telah diizinkan oleh juri. 4. Robot akan dinyatakan selesai jika telah melewati garis finish. 5. Robot harus menyelesaikan rute dalam waktu kurang dari 300 detik. 6. Jika robot belum selesai sampai waktu yang diberikan. Waktu akan dicatat sebagai waktu max, 300 detik. 7. Robot akan diberikan re-try untuk setiap trial. 8. Tidak diperkenankan untuk melakukan re-try jika waktu 300 detik telah berlalu. 9. Perbedaan antara SMP dan SMA adalah pada mazenya. 2

4 Rule Transporter SMP/SMA Tujuan Untuk merancang dan membangun sebuah robot yang mampu mengikuti jalur hitam dengan rintangan. Di ujung jalur tersebut, robot harus memindahkan obyek dari satu tempat ke tempat lain sesuai ketentuan. Ketentuan Peserta a. Peserta merupakan siswa SMP, SMA, dan yang sederajat. b. Setiap tim terdiri dari 3 orang. Setiap peserta hanya diperbolehkan terdaftar dalam satu tim. c. Usia peserta masksimal 17 tahun atau masih terdaftar pada sekolah atau lembaga tertentu. Spesifikasi Robot 1. Ukuran max panjang 30 cm, lebar 30 cm, tinggi 30 cm. 2. Berat max 5 kg. 3. Jumlah batrei yang digunakan pada robot max berjumlah 8 buah. Peraturan Lomba 1. Robot mengikuti jalur hitam untuk mengambil obyek yang tersedia di setiap ujung jalur hitam. 2. Robot harus dapat meletakkan objek pada tempat yang telah ditentukan. 3. Waktu maksimal untuk robot menyelesaikan misi adalah 4 menit. Waktu tersebut dihitung dari robot mulai bergerak dari garis start. 4. Kaleng softdrink akan diletakan di atas balok setinggi 1 cm. 5. Ukuran arena lomba 2 m x 3 m. 6. Peserta tidak diperkenankan membawa alat komunikasi, dan media penyimpanan dalam bentuk apapun ke dalam arena lomba. 7. Peserta yang diketahui melakukan kecurangan akan didiskualifikasi. Kriteria Penjurian Pemenang ditentukan berdasarkan: a. Poin tertinggi (jumlah poin ditentukan berdasarkan jumlah kaleng yang terdapat didalam lingkaran penyimpanan objek). b. Apabila poin sama, maka pemenang ditentukan berdasarkan waktu tercepat. c. Apabila Sebelum 4 Menit dapat meyelesaikan misi dengan memindahkan objek maka dianggap finish dan waktu diberhentikan saat itu juga. d. Pertandingan akan dihentikan tepat setelah 4 menit. e. Kaleng yang akan dihitung sebagai poin yaitu kaleng yang berada di dalam lingkaran penyimpanan objek. Selama bagian kaleng ada didalam lingkaran penyimpanan objek, nilai tetap diberikan. f. Kalau ditemukan peserta dengan poin dan waktu yang sama akan dilakukan re-match. Tanpa ada perubahan yang dilakukan pada robot yang digunakan oleh peserta tersebut. 3

5 Rule - Autonomos Sumo Robot Tujuan Untuk merancang dan membangun sebuah robot yang memiliki kekuatan untuk mendorong keluar lawannya dari sebuah arena pertandingan yang telah ditentukan oleh panitia. Ketentuan Peserta a. Peserta merupakan siswa SMP, SMA, dan yang sederajat. b. Setiap tim terdiri dari 3 orang. Setiap peserta hanya diperbolehkan terdaftar dalam satu tim. c. Peserta masksimal usia 17 tahun atau masih terdaftar pada sekolah atau lembaga tertentu. Spesifikasi Robot 1. Berat max robot : 1kg. 2. Dengan ukuran panjang max 20 cm dan lebar max 20 cm. 3. Tidak boleh menggunakan remote control. 4. Tidak boleh menggunakan alat penghancur sebagai salah satu part robot. 5. Sumber daya max 12 volt. 6. Pergantian baterai dan komponen harus seizin panitia. Peraturan Lomba 1. Pertandingan akan dimulai dari garis start yang sudah ditentukan. 2. Sebelum pertandingan di beri waktu 3 menit untuk mempersiapkan robot. 3. Tiap game terdiri dari 3 ronde dengan alokasi waktu 3 menit per ronde. 4. Robot sumo akan dikatakan menang apabila dapat mendorong robot lawan keluar. 5. Robot sumo yang seluruh bagiannya keluar arena atau jatuh di dalam arena perlombaan adalah robot yang kalah. 6. Robot sumo tidak boleh merusak arena, apabila hal ini di langgar maka robot tersebut akan dinyatakan gugur. 7. Robot tidak boleh memukul dan menghancurkan robot lawan. 8. Peserta tidak diperkenankan membawa alat komunikasi, dan media penyimpanan dalam bentuk apapun ke dalam arena lomba. 9. Peserta yang diketahui melakukan kecurangan akan didiskualifikasi. 10. Kompetisi menggunakan sistem gugur. Kriteria Penilaian 1. Kemenangan mutlak akan mendapatkan 2 point/per-ronde, yang dimaksud dengan kemenangan mutlak adalah kemenangan yang diperoleh dengan 2 kali pertandingan/ronde tanpa melalui pertandingan/ronde ke Apabila kemenangan diperoleh dari pertandingan ke-3 maka mendapat 1 point/per-ronde. 3. Apabila seri, pertandingan akan diulang 4. Pada pertandingan/ronde ke-1, waktunya 2 menit, pada pertandingan/ronde ke-2, waktunya 2 menit, pada pertandingan/ronde ke-3 watunya 1menit. 5. Keputusan juri atau wasit mutlak dan tidak dapat diganggu gugat. 6. Apabila kedua robot tidak bergerak, maka para peserta akan diberikan kesempatan untuk melakukan perbaikan tanpa ada pergantian part setelah mendapat izin dari juri. 4

6 Rule - Creative Robot Championship Tema Tema dari Creative Robot Championship dalam Robotic Day 2011 ini adalah Robot For Our Environment. Tujuan Creative Robot Championship dalam Robotic Day 2011 ini merupakan sebuah ajang lomba robot kreatif yang diadakan dengan tujuan mengembangkan ide-ide baru dalam ilmu robotika di Indonesia. Pada lomba ini para peserta melewati beberapa tahap yang terdiri dari mendesain, merakit dan mempresentasikan robot yang telah dibuat sebelumnya. Ketentuan Peserta Kreatif Robot Championship memiliki 2 kategori yaitu tingkat SMP/sederajat dan SMA/sederajat. 1. Peserta merupakan siswa SMP, SMA, dan yang sederajat. 2. Setiap tim terdiri dari 3 orang. Setiap peserta hanya diperbolehkan terdaftar dalam satu tim. 3. Peserta masksimal usia 17 tahun atau masih terdaftar pada sekolah atau lembaga tertentu. Peraturan Lomba 1. Merancang robot: Setiap tim diberikan 2 jam untuk merancang sebuah gambar robot dari sebuah permasalahan yang diberikan oleh juri. Gambar robot akan ditampilkan dalam bentuk mading dan akan dipresentasikan. Penilaian: a. Hubungan antara tema dan robot yang dirancang. b. Rincian menjelaskan fungsi robot. c. Kejelasan gambar. 2. Perakitan robot: Setiap tim diberikan ± 6 jam dibagi dalam 2 hari untuk merakit robot yang akan di lombakan mulai dari awal. Penilaian: a. Keaslian Ide. b. Proses pada perakitan robot. c. Kecepatan, akurasi dan kebersihan ketika merakit robot. Presentasi Robot Setiap tim diberikan 10 menit untuk mempresentasikan robot yang telah mereka rakit. Penilaian: a. Akurasi dari presentasi. b. Pemahaman tentang robot yang telah dirakit. c. Konsep robot. d. Manfaat penggunaan robot. e. Menjelaskan bagaimana kerja robot. 5

7 Contoh Arena Line Follower untuk SD dan 65 CM 65 CM 6

8 Contoh Arena Transporter SMP dan SMA 7

9 Contoh Arena Sumo SMP dan SMA 8

10 SusunanAcara Jum at 20 Mei 2011/Ragunan Pukul S D S M P S M A REGISTRASI GRAHA WISMA RAGUNAN JALAN HARSONO RM. KOMP. GOR RAGUNAN TELP , , fax : Sabtu 21 Mei 2011 / SMAN 28 Pukul SEMINAR S M P S M A Pembukaan Seninar terbuka untuk umum SD, SMP, SMA Sederajat Maze Solving Creativity Category 1 Maze Solving I S O M A Seninar terbuka untuk umum SD, SMP, SMA Sederajat Maze Solving 2 Maze Solving 2 Creativity Category City Tour Minggu 22 Mei 2011/ SMAN 28 Pukul S D S M P / S M A Transporter Line Follower Creativity Category Autonomous Sumo Robot/ untuk SD, SMP, SMA Sederajat I S O M A Line Follower Transporter Creativity Category SEMINAR INTERNET SEHAT & SOSIALISASI INAICTA OLEH 1. ANDY ZAKY - TEMA "PERILAKU PENGGUNA INTERNET 2. DR. RIZA MUHIDA - TEMA "INAICTA DAN IRO" MALAMPENGANUGRAHAN 9

11 RUNDOWN OPENING ROBOTIC DAY 2011 SABTU, 21 MEI 2011 JAM KEGIATAN PELAKSANA Pembukaan MC Pembacaan do a Bapak Hartoyo / Bapak Musta in Laporan oleh Ketua Panitia Robotic Day 2011 Bapak Arif Harahap Ketua Komite Sekolah Bapak Ahmad Maulana Lubis Sambutan oleh Kepala Sekolah Bapak Edi Sumarto Sambutan oleh Kepala Dinas Diknas DKI Sambutan oleh Dirjen Pendidikan Menengah Bapak Taufik Yudi Bapak Suyanto / Bapak Totok Supriyanto Sambutan oleh Menkominfo Bapak Tifatul Sembiring Peresmian Robotic Day oleh Menkominfo Bapak Tifatul Sembiring Menekan tombol Robot Humanoid tanda Robotic Day diresmikan Penyerahan cindera mata Diberikan oleh Kepala Sekolah SMAN 28 Jakarta Penampilan Tari Betawi Traditional Dance SMAN 28 Jakarta Ucapan Selamat bertanding MC Selesai Lomba dimulai SMAN 28, Guna Darma, ISTN, Superchamp 10

12 RUNDOWN CLOSING ROBOTIC DAY 2011 MINGGU, 22 MEI 2011 KEGIATAN Gala Dinner Sie Konsumsi Sie Hiburan Pembukaan MC PELAKSANA Laporan Hasil Kegiatan Bapak Arif Harahap Robotic Sambutan oleh Kepala Sekolah Bapak Edi Sumarto Tari-tarian Traditional Dance SMAN 28 Jakarta Pengumuman Pemenang Lomba Kategori Line Tracer SD Pengumuman Pemenang Lomba Maze Solving SMP Pengumuman Pemenang Lomba Maze Solving SMA Pengumuman Pemenang Lomba Transporter Pengumuman Pemenang Lomba Robot Creative Pengumuman Pemenang Lomba Transporter Bapak Surata Ibu Wisnida Bapak Surata Ibu Wisnida Bapak Surata Ibu Wisnida Bapak Surata Ibu Wisnida Bapak Surata Ibu Wisnida Bapak Surata Ibu Wisnida Sambutan oleh Menristek Bapak Suharna Surapranata Penyerahan Cindera Mata kepada Menristek Diberikan oleh Kepala Sekolah SMAN 28 Jakarta Pemberian Cindera Mata kepada Tamu Undangan Ibu Mudiarti dan Tim Panitia Pembacaan Do a Bapak Hartoyo / Bapak Musta in Penutup MC 11

13 12

14 ` 13

Mazesolving Programming 1

Mazesolving Programming 1 Schedule Mecbot 2017 Time FRI 16 Desember 2017 17 Desember 2017 SAT Time 8:00 Internal Setup Team Setup & Team Leader / Mentor Meeting By Individual League 8:00 8:30 9:00 Opening Ceremony 8:30 9:00 9:30
