PENGARUH PROMOSI JABATAN DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH PROMOSI JABATAN DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN"

Transkripsi

1 PENGARUH PROMOSI JABATAN DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN Luh Putu Darmika Yani, Gede Putu Agus Jana Susila, I Wayan Bagia Jurusan Manajemen Universitas Pendidikan Ganesha Singaraja, Indonesia yani_darmika@yahoo.com, janos_undiksha@yahoo.com, bagiaundiksha@yahoo.co.id, ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh temuan eksplanatif yang teruji tentang pengaruh 1) promosi jabatan dan kompensasi terhadap kinerja karyawan, 2) promosi jabatan terhadap kompensasi, 3) promosi jabatan terhadap kinerja karyawan, dan 4) kompensasi terhadap kinerja karyawan pada Hotel Bali Handara Golf and Country Club Resort. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah desain penelitian kuantitatif kausal. Subjek dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan Hotel Bali Handara Golf and Country Club Resort dan objeknya adalah promosi jabatan, kompensasi, dan kinerja karyawan. Populasi penelitian ini berjumlah 50 karyawan yang semuanya dijadikan unit pengamatan, sehingga penelitian ini termasuk penelitian populasi. Data dikumpulkan dengan teknik kuesioner, pencatatan dokumen, dan wawancara serta dianalisis menggunakan analisis jalur. Hasil penelitian menunjukkan ada pengaruh positif dari 1) promosi jabatan dan kompensasi terhadap kinerja karyawan, 2) promosi jabatan terhadap kompensasi, 3) promosi jabatan terhadap kinerja karyawan, dan (4) kompensasi terhadap Golf and Country Club Resort. Kata Kunci : promosi jabatan, kompensasi, dan kinerja karyawan. ABSTRACT This study aimed to obtain findings about the effect of an explanatory tested1) promotion and compensation to employee performance, 2) promotion of the compensation, 3) promotion on employee performance, and 4) compensation to employee performance at Hotel Bali Handara Golf and Country Club Resort. Design of the research that use to this study is research designing causal quantitative. The subject of this research is the entire employee at Resort and the object of this research are promotion, compensation, and employee performance. Total population of this research are 50 employees who all combine became observation unit, therefore this research including population research. Data were collected by using a questionnaire, recording documents, and interviews and analyzed using path analysis. The results showed a positive effect of 1) promotion and compensation to employee performance 2) promotion of the compensation, 3) promotion on employee performance, 4) compensation to employee performance at Resort. Keywords: promotion position, compensations, and employee performance. 1

2 PENDAHULUAN Persaingan dalam era globalisasi semakin hari dirasakan semakin ketat, manajemen sumber daya manusia sangat penting dan harus diperhatikan oleh pimpinan perusahaan untuk menjaga eksistensi perusahaannya. Agar bisa menjaga keberhasilan dan kelangsungan hidup perusahaan maka seorang pemimpin selalu menjaga dan meningkatkan sumber daya yang dimiliki termasuk di dalamnya meningkatkan kinerja karyawannya. Demikian juga dalam dunia pariwisata, Indonesia merupakan negara yang kaya akan sumber daya alam keindahan panorama, kebudayaan yang beraneka ragam, serta penduduknya yang ramah merupakan salah satu daya tarik bagi wisatawan Mancanegara untuk berkunjung ke Indonesia, sehingga diperlukan manajemen kinerja dalam pengelolaannya. Hotel merupakan salah satu industri jasa yang menyediakan jasa akomodasi/ penginapan. Industri perhotelan mengalami perkembangan yang sangat pesat, sehingga banyak menimbulkan persaingan dalam industri tersebut. Hotel Bali Handara Golf and Country Club Resort merupakan hotel yang terletak di utara area resort Bedugul tepatnya di Desa Pancasari. Hotel ini memiliki akses yang mudah untuk mengunjungi tempat wisata yang ada di daerah tersebut seperti, Danau Buyan, Danau Tamblingan, Danau Beratan dan Kebun Raya Eka Karya Bali di Bedugul. Bagi Hotel Bali Handara Golf and Country Club Resort permasalahan kinerja karyawan menjadi faktor penting karena berkaitan dengan sebuah harapan atau keinginan untuk dapat mencapai tujuan perusahaan. Untuk menciptakan kinerja yang tinggi, dibutuhkan adanya peningkatan kerja yang optimal dan mampu mendayagunakan potensi sumber daya manusia yang dimiliki oleh karyawan guna menciptakan tujuan perusahaan, sehingga akan memberikan kontribusi positif bagi perkembangan perusahaan. Salah satu faktor yang diduga mempengaruhi kinerja karyawan dalam perusahaan adalah promosi jabatan. Promosi diberikan kepada karyawan yang membuktikan kesanggupan dan loyalitasnya kepada perusahaan, serta menunjukkan indikasi kemampuan untuk menjabat jabatan yang lebih tinggi. Secara teori banyak yang berhubungan dengan kinerja karyawan. Fakor tersebut bisa saja bersumber dari organisasi, dari karyawan itu sendiri maupun dari luar karyawan dan organisasi.faktor lain yang diduga dapat mempengaruhi kinerja karyawan yaitu kompensasi. Kompensasi menjadi alasan utama mengapa kebanyakan orang mencari pekerjaan dan akan membantu perusahaan untuk mencapai tujuan. Promosi jabatan dan kompensasi merupakan beberapa variabel yang dapat mempengaruhi kinerja karyawan pada Hotel Bali Handara Golf and Country Club Resort. Jumlah karyawan yang dijadikan observasi awal sebanyak 14 orang dari 50 orang jumlah karyawan. Pada setiap unit kerja, karyawan tidak memenuhi standar kinerja yang telah ditetapkan oleh pihak Hotel Bali Handara Golf and Country Club Resort. Permasalahan seperti ini harus diperhatikan oleh pihak manajemen untuk tetap menjaga kelangsungan hidup perusahaan kedepannya melalui perbaikan kinerja. Perbaikan kinerja ini harus dilakukan karena adanya kesenjangan antara prestasi kerja yang diharapkan dengan kenyataan yang sebenarnya terjadi. Melalui perbaikan kinerja diharapkan dapat mendukung tercapainya tujuan organisasi dan dapat menjaga kelangsungan hidup perusahaan (Wibowo, 2012). Peningkatan kinerja karyawan diduga dapat terjadi melalui pemberian promosi jabatan dan kompensasi yang tinggi kepada karyawan. Hal ini sesuai dengan teori dari Kadarisman (2012), yang menyatakan bahwa, jika karyawan dipromosikan berdasarkan asas keadilan dan objektivitas, karyawan akan memperoleh kompensasi yang lebih tinggi dan terdorong bekerja giat untuk dapat meningkatkan kinerja, sehingga sasaran perusahaan dapat dicapai. selain itu, promosi jabatan yang diberikan kepada karyawan pada Hotel Bali Handara Golf and 2

3 country Club Resort tidak sesuai dengan tingkat keahlian yang dimiliki oleh karyawan, padahal teori menyatakan bahwa, jika promosi diberikan kepada orang-orang yang berkompeten, maka kinerja karyawan dalam perusahaan akan meningkat (Rivai, 2013). Permasalahan selanjutnya yaitu, kompensasi yang diberikan kepada karyawan tidak sesuai dengan UMR di Kabupaten Buleleng yang berjumlah Rp Kompensasi yang diterima oleh karyawan Hotel Bali Handara Golf and Country Club Resort masih rendah, padahal teori menyatakan bahwa, semakin tinggi kompensasi yang diterima oleh karyawan, maka akan semakin tinggi pula kinerjanya dalam perusahaan (Sutrisno, 2009). Berdasarkan latar belakang dan rumusan masalah maka tujuan penelitian ini adalah untuk memperoleh temuan eksplanatif atau penjelasan yang teruji tentang pengaruh, 1) promosi jabatan dan kompensasi terhadap kinerja karyawan pada Resort, 2) promosi jabatan dan kompensasi pada Hotel Bali Handara Golf and Country Club Resort, 3) Promosi jabatan terhadap Golf and Country Club Resort, dan 4) kompensasi terhadap kinerja karyawan pada Resort. Adapun manfaat yang diperoleh dari penelitian ini yaitu 1) manfaat teoritis, hasil penelitian ini diharapkan dapat menambah wawasan mahasiswa tentang pengaruh promosi jabatan dan kompensasi terhadap Golf and Country Club Resort, khususnya dalam bidang manajemen sumber daya manusia, 2) manfaat praktis, hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan masukan kepada pihak pimpinan dan dapat dijadikan bahan pertimbangan untuk membuat kebijakan dan pengambilan keputusan dalam rangka meningkatkan kinerja karyawan pada Resort. Pada Hotel Bali Handara Golf and Country Club Resort dikatakan bahwa kinerja karyawannya masih sangat jauh dari harapan atau dapat dikatakan masih sangat rendah. Rendahnya kinerja karyawan ini diduga disebabkan oleh dua faktor yaitu promosi jabatan dan kompensasi. Promosi jabatan merupakan idaman setiap karyawan, karena melalui program promosi akan membawa pengaruh dan peningkatan kemampuan karyawan untuk menduduki jabatan yang lebih tinggi. Promosi jabatan mempunyai arti penting bagi para karyawan secara keseluruhan, dengan adanya kesempatan promosi jabatan, karyawan akan termotivasi untuk bekerja sama dan berprestasi maka akhirnya tugas-tugas yang dberikan oleh perusahaan akan dilaksanakan dengan sebaik-baiknya. Pemberian promosi jabatan menandakan bahwa karyawan yang bekerja dalam perusahaan mendapatkan kesempatan untuk menduduki jabatan yang lebih tinggi. Menurut Hasibuan (2009: 108), promosi jabatan berarti perpindahan yang memperbesar wewenang dan tanggung jawab ke jabatan yang lebih tinggi di dalam suatu organisasi yang diikuti dengan kewajiban, hak, status, dan penghasilan yang lebih besar. Promosi jabatan dapat diukur dengan menggunakan indikator yaitu 1) prestasi kerja, 2) tingkat pendidikan, 3) kompensasi, 4) integritas, serta 5) kejujuran dan loyalitas. Gorda (1994: 150), menyatakan bahwa kompensasi adalah seluruh balas jasa baik berupa uang, barang maupun kenikmatan yang diberikan oleh perusahaan kepada karyawan atas prestasi yang disumbangkan kepada perusahaan. Kompensasi diukur dengan menggunakan dimensi dan indikator, yaitu 1) kompensasi finansial yang terdiri dari indikator, gaji, tunjangan dan insentif, 2) kompensasi non finansial yang terdiri dari fasilitas. Kinerja seorang karyawan umumnya dapat dilihat dari seberapa efektif dan besar kesuksesan karyawan dalam melaksanakan tugas yang dibebankan kepadanya. Wibowo (2012), menyatakan bahwa kinerja 3

4 merupakan outcome yang dipandang dari sudut proses maupun hasil pekerjaan. Kinerja karyawan dapat diukur dengan menggunakan indikator yaitu 1) kualitas kerja, 2) kuantitas kerja, 3) kemandirian, 4) kerjasama, dan 5) pengetahuan kerja. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh promosi jabatan dan kompensasi terhadap kinerja karyawan pada Resort yang berlokasi di Desa Pancasari, Kabupaten Buleleng. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah Promosi Jabatan dan Kompensasi yang akan mempengaruhi variabel terikat yaitu Kinerja Karyawan. METODE Penelitian ini menggunakan desain kuantitatif kausal. Subjek dalam penelitian ini adalah Resort yang di dalamnya meliputi manajer dan karyawan, kemudian objek penelitiannya adalah promosi jabatan, kompensasi, dan Golf and Country Club Resort. Jenis data yang dikumpulkan dalam penelitian ini berupa data promosi jabatan, kompensasi dan kinerja karyawan yang bersumber dari Resort. Data dikumpulkan dengan teknik 1) kuesioner, 2) pencatatan dokumen, 3) wawancara, kemudian dianalisis dengan analisis jalur. HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil Hasil dari analisis jalur pengaruh promosi jabatan dan kompensasi terhadap Golf and Country Club Resort dengan bantuan aplikasi komputer Statistical Package for Social Sience (SPSS) 16.0 for Windows, maka diperoleh hasil penelitian seperti yang tampak pada Tabel 1 berikut ini No Paramete r 1 Ryx 1 x 2 Koefisie n 0,935 Tabel 1. Hasil Uji Analisis Jalur Alpha P-value Keputusan (α) 2 R 2 yx 1 x 2 0,875 3 Pyx 1 0,752 4 P 2 yx 1 0,566 5 Pyx 2 6 P 2 yx 2 7 Px 2 x 1 8 P 2 x 2 x 1 0,430 0,184 0,318 0,101 Kesimpulan X 1 danx 2 terhadap Y Besar sumbangan pengaruh X 1 danx 2 terhadap Y X 1 terhadap Y Besar sumbangan pengaruh X 1 terhadap Y X 2 terhadap Y Besar sumbangan pengaruh X 2 terhadap Y X 1 terhadap X 2 Besar sumbangan pengaruh X 1 terhadap X 2 4

5 9 Py Ԑ 0, Px 2 ɛ 0,682 Sumber: Pengolahan Data SPSS e-journal Bisma Universitas Pendidikan Ganesha faktor lain terhadap Y faktor lain terhadap X 2 Berdasarkan hasil perhitungan uji statistik Path Analysis pada Tabel 1 menunjukkan bahwa promosi jabatan dan kompensasi terhadap kinerja karyawan secara bersama-sama berpengaruh secara positif terhadap kinerja karyawan pada Resort. Besar sumbangan pengaruh promosi jabatan dan kompensasi terhadap kinerja karyawan adalah 87,50% sedangkan hubungan pengaruh dari faktor lain terhadap kinerja karyawan sebesar 6,50%. Faktor lain yang diduga mempengaruhi keberhasilan kinerja karyawan menurut Wibowo (2012), yaitu disiplin kerja, kepemimpinan, lingkungan kerja, kepuasan kerja, stres kerja, dan komitmen individu. Berdasarkan hasil perhitungan uji statistik Path Analysis pada Tabel 1 menunjukkan bahwa ada pengaruh promosi jabatan secara positif terhadap kompensasi. Besar hubungan pengaruh promosi jabatan terhadap kompensasi adalah 31,80% sedangkan besar sumbangan pengaruh dari promosi jabatan terhadap kompensasi adalah 10,1%. Hubungan pengaruh faktor lain terhadap kompensasi sebesar 68,20%. Faktor lain yang diduga mempengaruhi kompensasi antara lain, faktor internal organisasi, faktor pribadi karyawan, dan faktor ekstern pegawai organisasi (Martoyo, 2000). Berdasarkan hasil perhitungan uji statistik Path Analysis pada Tabel 1 menunjukkan bahwa ada pengaruh promosi jabatan secara positif terhadap kinerja karyawan. Besar hubungan pengaruh promosi jabatan terhadap kinerja karyawan adalah 75,20% sedangkan besar sumbangan pengaruh dari promosi jabatan terhadap kinerja karyawan adalah 56,60%. Berdasarkan hasil perhitungan uji statistik Path Analysis pada Tabel 1 menunjukkan bahwa ada pengaruh kompensasi secara positif terhadap kinerja karyawan. Besar hubungan pengaruh kompensasi terhadap kinerja karyawan adalah 43% sedangkan besar sumbangan pengaruh dari kompensasi terhadap kinerja adalah 18,40%. 5

6 Pengaruh masing-masing variabel terhadap Golf and Country Club Resort dapat digambarkan pada Gambar PY = 0,065 P =0,318 PY = 0,752 Y P =0,682 PY = 0,430 Ry = 0,935 Gambar 1 Struktur Pengaruh Variabel Promosi Jabatan (X 1 ) dan Kompensasi (X 2 ) terhadap Kinerja Karyawan (Y) Besar sumbangan pengaruh langsung dan tidak langsung dari X1 dan X2 terhadap Y dalam penelitian ini dapat dilihat pada tabel 1 berikut. Tabel 2. Sumbangan Pengaruh Variabel Promosi Jabatan (X 2 ) dan Kompensasi (X 2 ) terhadap Kinerja Karyawan (Y) Keterangan Besar Sumbangan Persentase Besar seacara langsung terhdap Y 0,566 Besar secara tidak langsung melalui terhadap Y 0,125 Besar secara total terhadap Y 0,691 Besar secara langsung terhadap Y 0,184 Besar pengaruh total dan terhadap Y 0,875 Besar pengaruh faktor lain terhadap Y 0,065 Total 1,000 56,60% 12,50% 69,10% 18,40% 87,50% 6,50% 100,00 % 6

7 Pembahasan Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa, ada pengaruh promosi jabatan dan kompensasi terhadap Golf and Country Club Resort. Hasil penelitian ini sejalan degan teori mengatakan bahwa jika karyawan dipromosikan berdasarkan asas keadilan dan objektivitas, karyawan akan memperoleh kompensasi yang lebih tinggi dan terdorong bekerja giat untuk dapat meningkatkan kinerja, sehingga sasaran perusahaan dapat dicapai (Kadarisman, 2012). Hal ini berarti kinerja karyawan akan terpacu bila kompensasi yang diberikan perusahaan sebagai ganti atas jerih payah yang diberikan oleh karyawan sesuai, karena mereka cenderung merasa pekerjaan mereka lebih berarti dan sesuai dengan pengorbanan mereka kepada perusahaan dan tentu akan mempertahankan kinerja baik mereka atau bahkan meningkatkan kinerja mereka dari sebelumnya agar tujuan organisasi dapat tercapai (Hasibuan, 2009). Kajian empirik yang turut mendukung temuan penelitian ini adalah hasil penelitian yang dilakukan oleh Alimudin (2012) yang menunjukkan bahwa promosi jabatan dan kompensasi mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap prestasi kerja karyawan. Penelitian mengenai pengaruh dari variabel promosi jabatan terhadap kompensasi menunjukkan bahwa promosi jabatan mempunyai pengaruh positif terhadap kompensasi pada Hotel Bali Handara Golf and Country Club Resort. Penelitian ini mendukung teori dari Ardana (2012) yang menyatakan bahwa promosi biasanya diimbangi dengan kenaikan kompensasi bagi karyawan yang bersangkutan. Kajian empirik yang turut mendukung penelitian ini adalah hasil penelitian dari Alimudin (2012) yang menunjukkan bahwa promosi jabatan mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kompensasi. Penelitian mengenai pengaruh dari variabel promosi jabatan terhadap kinerja karyawan memperoleh hasil variabel promosi jabatan berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan pada Hotel Bali Handara Golf and Country Club Resort. Temuan ini didukung oleh teori Rivai (2013) yang menyatakan bahwa, jika promosi diberikan kepada orang-orang yang berkompeten, maka kinerja karyawan dalam perusahaan akan meningkat. Promosi dipandang sebagai penghargaan atas keberhasilan seseorang menunjukkan prestasi kerja yang tinggi dalam menunaikan kewajibanya dalam pekerjaan dan jabatan yang dipangkunya sekarang, sekaligus sebagai pengakuan atas kemampuan dan potensi yang bersangkutan untuk menduduki posisi yang lebih tinggi dalam organisasi (Manullang, 2008). Kajian empirik yang turut mendukung penelitian ini adalah penelitian hasil penelitian dari Candra (2012) yang menunjukkan bahwa promosi jabatan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Hasil penelitian selanjutnya yang diperoleh adalah variabel kompensasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Golf and Country Club Resort. Hasil penelitian ini sejalan dengan teori dari Sutrisno (2009), yang menyatakan bahwa semakin tinggi kompensasi yang diterima oleh karyawan, maka akan semakin tinggi pula kinerjanya dalam perusahaan. Apabila kinerja karyawan meningkat maka karyawan itu sendiri akan mendapatkan kompensasi atau balas jasa yang setimpal dengan kinerja dari karyawan tersebut (Hasibuan, 2009). Kajian empirik yang turut mendukung penelitian ini adalah penelitian yang dilakukan oleh Alimudin (2012) yang menunjukkan bahwa kompensasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi kerja karyawan. 7

8 PENUTUP Berdasarkan hasil dan pembahasan yang telah dilakukan, maka dapat ditarik beberapa simpulan yaitu 1) ada pengaruh positif dari promosi jabatan dan kompensasi terhadap kinerja karyawan pada Hotel Bali Handara Golf and Country Club Resort, 2) Ada pengaruh positif dari promosi jabatan terhadap kompensasi pada Hotel Bali Handara Golf and Country Club Resort, 3) Ada pengaruh positif dari promosi jabatan terhadap Golf and Country Club Resort, 4) Ada pengaruh positif dari kompensasi terhadap Golf and Country Club Resort. Berdasarkan simpulan yang telah dikemukakan, maka dapat diajukan beberapa saran yaitu 1) bagi Hotel Bali Handara Golf and Country Club Resort, agar lebih meningkatkan kinerja karyawan dengan memperhatikan promosi yang diberikan dan kompensasi yang yang diberikan kepada karyawan,karena penelitian membuktikan bahwa promosi jabatan dan kompensasi dapat mempengaruhi kinerja karyawan. Untuk memberikan promosi jabatan kepada karyawan sebaiknya ditingkatkan oleh pihak manajemen dengan cara memberikan kesempatan untuk mengisi jabatan yang sesuai dengan keahlian yang dimiliki karyawan dan memberikan penghargaan kepada karyawan yang mempunyai prestasi kerja. Selain promosi jabatan, kompensasi perlu diberikan sesuai dengan UMK di Kabupaten tersebut agar dapat meningkatkan kinerja dan karyawan yang berprestasi agar diberikan kompensasi tambahan sehingga dapat meningkatkan kinerjanya. Oleh karena itu, promosi jabatan dan kompensasi yang tinggi maka akan mempengaruhi kinerja karyawan dalam mencapai target yang telah ditetapkan oleh perusahaan. 2) bagi peneliti lain, bagi peneliti selanjutnya yang tertarik untuk mengkaji aspek yangserupa yaitu promosi jabatan, kompensasi serta e-journal Bisma Universitas Pendidikan Ganesha kinerja karyawan diharapkan untuk mengembangkan penelitian ini dengan menggunakan populasi dan sampel yang lebih luas agar hasil penelitian lebih teruji keandalannya, disamping itu juga diharapkan untuk menguji variabel lain yang diduga kuat dapat mempengaruhi kinerja karyawan seperti tingkat pendidikan, disiplin kerja, kepemimpinan, lingkungan kerja, kepuasan kerja, stres kerja, dan komitmen individu. DAFTAR RUJUKAN Alimuddin, Wahyu Pengaruh Promosi Jabatan dan kompensasi terhadap Prestasi kerja Pada PT. PLN (Persero) Semarang. Jurnal Manajemen. Vol. 1, Nomor 3. Hal Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Semarang. Ardana, I Komang, Ni Wayan Mujiati, dan I Wayan Mudiartha Utama Manejemen Sumber Daya Manusia. Edisi Pertama. Yogyakarta: Graha Ilmu Candra, Bayu Pengaruh promosi Jabatan dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Granesia Bandung. Jurnal Manajemen. Vol 1. Nomor 1. Hal Fakultas Ekonomi Universitas Pasundan Bandung. Hasibuan, Malayu, SP Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: PT Bumi Aksara. Kadarisman, M Manajemen Pengembangan Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. Manullang, Marihot Manajemen Personalia. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press. 8

9 Martoyo, Susilo Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE-Yogyakarta. Rivai, Veithzal, dan Jauvani Ella Sagala Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan. Cetakan Kelima. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada. Suryadibrata, Alamsyah Pengaruh Promosi Jabatan dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Supra Sumber Cipta Cabang e-journal Bisma Universitas Pendidikan Ganesha Bandung. Jurnal Manajemen dan Bisnis. Vol. 1, Nomor 1. Hal Fakultas Ekonomi Universitas Widyatama. Sutrisno, Edy, H Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana Prenada Media Group. Wibowo Manajemen Kinerja. Jakarta: Rajawali Pers 9

10 10

PENGARUH KOMPENSASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA UD MENTE BALI SEJAHTERA

PENGARUH KOMPENSASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA UD MENTE BALI SEJAHTERA PENGARUH KOMPENSASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA UD MENTE BALI SEJAHTERA Ni Luh Eka Desy Purnami, I Wayan Suwendra, Gede Putu Agus Jana Susila Jurusan Manajemen Universitas Pendidikan
