PROGRAM STUDI MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PROGRAM STUDI MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA"

Transkripsi

1 PENGELOLAAN EKOSISTEM MANGROVE DALAM UPAYA MENINGKATKAN PRODUKSI PERIKANAN DI DESA LUBUK KERTANG KECAMATAN BRANDAN BARAT KABUPATEN LANGKAT PROVINSI SUMATERA UTARA ANNISA FITRI PROGRAM STUDI MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2017

2 PENGELOLAAN EKOSISTEM MANGROVE DALAM UPAYA MENINGKATKAN PRODUKSI PERIKANAN DI DESA LUBUK KERTANG KECAMATAN BRANDAN BARAT KABUPATEN LANGKAT PROVINSI SUMATERA UTARA SKRIPSI ANNISA FITRI PROGRAM STUDI MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2017

3 PENGELOLAAN EKOSISTEM MANGROVE DALAM UPAYA MENINGKATKAN PRODUKSI PERIKANAN DI DESA LUBUK KERTANG KECAMATAN BRANDAN BARAT KABUPATEN LANGKAT PROVINSI SUMATERA UTARA SKRIPSI ANNISA FITRI Skripsi Sebagai Salah Satu Diantara Beberapa Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Perikanan di Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan Fakultas Pertanian PROGRAM STUDI MANAJEMEN SUMBERDAYA PERAIRAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2017

4

5 PERNYATAAN MENGENAI SKRIPSI DAN SUMBER INFORMASI Saya yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Annisa Fitri Nim : Menyatakan bahwa skripsi yang berjudul Pengelolaan Ekosistem Mangrove dalam Upaya Meningkatkan Produksi Perikanan di Desa Lubuk Kertang Kecamatan Brandan Barat Kabupaten Langkat Provinsi Sumatera Utara adalah benar merupakan hasil karya saya sendiri dan belum pernah diajukan dalam bentuk apapun kepada perguruan tinggi manapun. Semua sumber data dan informasi yang berasal atau dikutip dari karya yang diterbitkan maupun yang tidak diterbitkan dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam daftar pustaka di bagian akhir skripsi ini. Medan, Mei 2017 Annisa Fitri NIM

6 RIWAYAT HIDUP Penulis lahir di Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan pada tanggal 1 Maret 1995, dari Ayahanda Abdurrasyid, S. H., M. H. dan Ibunda Herlina. Penulis merupakan anak pertama dari dua bersaudara. Penulis mengawali pendidikan formal di TK Bhakti Kabupaten Bangkalan tahun Kemudian penulis melanjutkan pendidikan di SDPN Setiabudi Kampus UPI Bandung tahun , pada tahun di SMPN 12 Bandung. Penulis menyelesaikan pendidikan menengah atas di SMA Panca Budi Medan pada tahun Pada tahun 2013 penulis melanjutkan pendidikan S1 di Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan Fakultas Pertanian, melalui Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) Jalur Tertulis. Selama mengikuti perkuliahan, penulis juga aktif sebagai pengurus Ikatan Mahasiswa Manajeman Sumberdaya Perairan (IMASPERA) di bidang Ilmu Pengetahuan dan Teknologi periode 2015/2016. Penulis pernah menjadi asisten Laboratorium Mikrobiologi Akuatik pada tahun 2015/2016, dan Laboratorium Pengelolaan Lingkungan Pesisir pada tahun 2016/2017, penulis melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL) di Stasiun Meteorologi Maritim Belawan Provinsi Sumatera Utara.

7 ABSTRAK ANNISA FITRI. Pengelolaan Ekosistem Mangrove dalam Upaya Meningkatkan Produksi Perikanan di Desa Lubuk Kertang Kecamatan Brandan Barat Kabupaten Langkat Provinsi Sumatera Utara. Dibimbing oleh MOHAMMAD BASYUNI dan ZULHAM APANDY HARAHAP. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Desember 2016 sampai dengan Februari Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghitung pendugaan nilai potensi manfaat perikanan sumbangan dari serasah mangrove serta membuat model dinamik pengelolaan mangrove untuk pemanfaatan perikanan yang optimal dan berkelanjutan. Penelitian ini menggunakan metode wawancara dan observasi yang dipilih secara sengaja dengan pertimbangan bahwa ada keterkaitan antara kawasan mangrove dengan sumberdaya perikanan di sekitarnya. Selanjutnya data yang didapat dimasukkan ke dalam model dinamik untuk disimulasikan hingga 75 tahun mendatang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendugaan nilai potensi perikanan sumbangan dari serasah mangrove sebesar 1202,282 kg/ha/tahun atau Rp /ha/tahun. Pertambahan luas mangrove 10 ha/th menjadi upaya minimal agar pemanfaatan perikanan tetap berkelanjutan dan komposisi jenis Avicennia spp. 15,2%; Rhizophora spp. 60,8%; dan Sonneratia spp. 24 % menghasilkan nilai total yang lebih tinggi dibandingkan dengan komposisi jenis mangrove lainnya. Kata kunci : Mangrove, Nutrien serasah, Produksi ikan, Nilai ekonomi, Model dinamik i

8 ABSTRACT ANNISA FITRI. Management of Mangrove Ecosystem in Efforts to Increase Fishery Production in Lubuk Kertang Village, Brandan Barat District, Langkat Regency, Sumatera Utara Province. Supervised by MOHAMMAD BASYUNI and ZULHAM APANDY HARAHAP. The study was held in December 2016 to February The purpose of the study is to calculate the estimation of fishery potential value benefit that donated by mangrove litter and make dynamic model of mangrove management for optimum and sustainable fishery utilization. The study uses interview and observation method chosen purposively with the consideration that there is a link between mangrove area and fishery resources. Furthermore, the data obtained was entered into dynamic model for to be simulated for up to 75 years. The results showed that the estimation of fishery potential value benefit that donated by mangrove litter up to 1202,282 kg/ha/year or Rp /ha/year. The increase of mangrove area up to 10 ha/year is minimum effort for sustainable fishery utilization and then the composition of Avicennia spp. 15,2%; Rhizophora spp. 60,8%; and Sonneratia spp. 24% obtain the total value higher than other mangrove species composition. Keywords : Mangrove, Nutrient of litter, Fish production, Economic value, Dynamic model ii

9 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT karena atas rahmat, hidayah, serta karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Pengelolaan Ekosistem Mangrove dalam Upaya Meningkatkan Produksi Perikanan di Desa Lubuk Kertang Kecamatan Brandan Barat Kabupaten Langkat Provinsi Sumatera Utara. Penulis mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Kedua orangtua tercinta, ayahanda Abdurrasyid, S.H., M.H. dan Ibunda Herlina yang telah memberi dukungan doa, semangat, moril dan materil kepada penulis. Adik penulis, Khairul Imam yang telah memberikan dukungan doa, dan semangat kepada penulis. 2. Bapak Mohammad Basyuni, S. Hut., M. Si., Ph. D. selaku ketua komisi pembimbing serta Bapak Zulham Apandy Harahap S. Kel., M. Si. selaku anggota komisi pembimbing yang telah memberikan ilmu, masukan, arahan dalam penulisan skripsi ini. 3. Bapak dan Ibu dosen, staff pengajar dan pegawai di lingkungan Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan, Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara. 4. Bapak Zul Insan, Bapak Marsudi serta Bapak Iwan selaku masyarakat setempat yang telah banyak membantu penulis selama kegiatan penelitian dilakukan. 5. Rekan-rekan mahasiswa/i, Elisa Lestari Simanjuntak, Tifani Zianida, Ria R. Tarigan, Tiurmaida Manullang, Buana Sukri Tanjung dan teman-teman iii

10 seperjuangan MSP stambuk 2013 yang telah membantu penulis selama perkuliahan serta dukungan doa dan semangat kepada penulis. Akhir kata penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat sebagai dasar penelitian selanjutnya dan dapat menjadi sumber informasi bagi pihak yang membutuhkan, khususnya dibidang kelautan dan perikanan. Medan, Mei 2017 Penulis iv

11 DAFTAR ISI ABSTRAK... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR TABEL... DAFTAR LAMPIRAN... Halaman i ii iii v vii vii ix PENDAHULUAN... 1 Latar Belakang... 1 Perumusan Masalah... 3 Tujuan Penelitian... 4 Manfaat Penelitian... 4 Kerangka Pemikiran... 4 TINJAUAN PUSTAKA... 6 Ekosistem Mangrove... 6 Pengelolaan Ekosistem Mangrove... 7 Zonasi Mangrove... 8 Peranan Ekosistem Mangrove... 9 Faktor Pertumbuhan Mangrove Aliran Energi pada Ekosistem Mangrove Valuasi Ekonomi Sumberdaya Pesisir dan Laut METODE PENELITIAN Waktu dan Tempat Penelitian Deskripsi Lokasi Penelitian Alat dan Bahan Prosedur Penelitian Jenis dan Sumber Data Karakteristik Ekosistem Mangrove Pengukuran Parameter Fisika dan Kimia Produksi Serasah Mangrove Pemanfaatan Ekosistem Mangrove Data Sekunder Analisis Data Analisis Indeks Nilai Penting Analisis Indeks Keragaman v

12 Analisis Produktivitas Primer Analisis Luasan dan Perubahan Luasan Mangrove Analisis Nilai Pemanfaatan Perikanan Causal Loop dan Model Dinamik HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil Karakteristik Ekosistem Mangrove Parameter Fisika dan Kimia Analisis Hubungan Karakteristik Mangrove dan Lingkungan. 29 Analisis Indeks Nilai Penting dan Nilai Keanekaragaman Analisis Luas Mangrove Produktifitas Serasah Mangrove dan Pendugaan Biomassa Ikan Pendugaan Surplus Konsumen Causal Loop dan Model Dinamik Pengelolaan Ekosistem Mangrove Pembahasan Karakteristik Ekosistem Mangrove Parameter Fisika dan Kimia Analisis Hubungan Karakteristik Mangrove dan Lingkungan. 46 Analisis Indeks Nilai Penting dan Nilai Keanekaragaman Analisis Luas Mangrove Produktifitas Serasah Mangrove dan Pendugaan Biomassa Ikan Pendugaan Surplus Konsumen Causal Loop dan Model Dinamik Pengelolaan Ekosistem Mangrove KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN vi

13 DAFTAR GAMBAR No. Teks Halaman 1. Kerangka Pemikiran Peta Lokasi Penelitian Stasiun Stasiun Stasiun Stasiun Stasiun Analisis Vegetasi Tingkat Pohon Desain dan Ilustrasi Pemasangan Perangkap Serasah Formula Pendugaan Stok Ikan dengan Pendekatan Serasah Analisis Dendrogram Peta Tutupan Lahan Tahun Peta Tutupan Lahan Tahun Peta Tutupan Lahan Tahun Diagram Causal Loop Model Dinamik Ekosistem Mangrove dalam Mendukung Perikanan Hasil Simulasi Model Dinamik dengan Komposisi Mangrove Avicennia spp. 15,2%, Rhizophora spp. 60,8%, Sonneratia spp. 24% Hasil Simulasi Model Dinamik dengan Komposisi Mangrove Avicennia spp. 30%, Rhizophora spp. 50%, Sonneratia spp. 20% Hasil Simulasi Model Dinamik dengan Komposisi Mangrove Avicennia spp. 20%, Rhizophora spp. 50%, Sonneratia spp. 30% vii

14 DAFTAR TABEL No. Teks Halaman 1. Jenis Data Penelitian Karakteristik Ekosistem Mangrove pada Lokasi Penelitian Data Parameter Fisika dan Kimia Pengelompokkan Stasiun Indeks Nilai Penting Hasil Analisis Keanekaragaman Luas Tutupan Lahan Tahun 1996, 2006, Perubahan Luas Mangrove Perbandingan Kelompok Serasah Mangrove dan Berat Kering Pendugaan Biomassa Ikan Karakteristik Sosial Ekonomi Nelayan dan Petambak Pendugaan Surplus Konsumen dan Nilai Ekonomi Komposisi Jenis Mangrove dan Berat Serasah Mangrove Skenario Pengelolaan Ekosistem Mangrove Nilai Total Pemanfaatan Perikanan dengan Komposisi Mangrove Berbeda viii

15 DAFTAR LAMPIRAN No. Teks Halaman 1. Kondisi Umum Lokasi Penelitian Data Analisis Vegetasi Tingkat Pohon Data Suhu, Salinitas, Analisis Substrat dan Data Produksi Serasah Analisis Agglomerative Hierarchial Clustering (AHC) Peta Landsat dan Matriks Perubahan Luas Lahan Data Analisis Regresi Pemanfaatan Perikanan Tangkap Analisis Nilai Konsumen Surplus pada Perikanan Tangkap Data Analisis Regresi Pemanfaatan Perikanan Budidaya Analisis Nilai Konsumen Surplus pada Perikanan Budidaya Persamaan Matematis Simulasi dan Nilai Variabel Tabel Simulasi Model Dinamik Dokumentasi Penelitian ix

ANALISIS VEGETASI DAN POLA SEBARAN SALINITAS DI EKOSISTEM MANGROVE PERCUT SEI TUAN KABUPATEN DELI SERDANG SUMATERA UTARA SKRIPSI

ANALISIS VEGETASI DAN POLA SEBARAN SALINITAS DI EKOSISTEM MANGROVE PERCUT SEI TUAN KABUPATEN DELI SERDANG SUMATERA UTARA SKRIPSI ANALISIS VEGETASI DAN POLA SEBARAN SALINITAS DI EKOSISTEM MANGROVE PERCUT SEI TUAN KABUPATEN DELI SERDANG SUMATERA UTARA SKRIPSI MUHAMMAD DAFIKRI 120302051 Skripsi Sebagai Satu Diantara Beberapa Syarat
