Peranan Gender di Industri Kopi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Peranan Gender di Industri Kopi"

Transkripsi

1 Peranan Gender di Industri Kopi Gambaran Umum Lota Bertulfo Senior Gender Specialist TPSA Project Conference Board of Canada conferenceboard.ca

2 Peranan Gender di Rantai Nilai Penyediaan saprodi Jual beli Produksi Pengolahan Konsumsi Pembibitan Pengolah tingkat desa Pasar lokal Pengecer saprodi lokal Petani Pengumpul Pedagang lokal Peda gang regio nal Pasar regional Koperasi Pengekspor Pasar Ekspor 2

3 GENDER DIVISION OF LABOUR MEN Persiapan lahan Pengeringan Penanaman Roasting Pengumpul Pedagang Pemetikdibayar Pengepakan WOMEN Pemetik-tidak dibayar Pemilihan Training Exporters Penyuluh Pertanian Pelayanan pendanaan Pengumpul Pemasaran 3

4 Mengapa penting untuk mengetahui peranan gender pada produksi kopi? Karena laki-laki dan perempuan didalam satu keluarga mempunyai peran yang berbeda Mengetahui siapa mengerjakan apa dalam produksi kopi akan membantu untuk memastikan bahwa: upaya pembangunan kapasitas petani kopi, baik laki-laki maupun perempuan, (misal: penguasaan teknologi baru) dapat tepat sasaran training dilaksanakan sesuai dengan kebutuhan petani (lakilaki/perempuan) training pengembangan kapasitas dalam penguasaan teknologi produksi akan lebih efektif, dan pada akhirnya akan membawa pada hasil produksi yang lebih baik 4

5 Peranan gender dalam produksi kopi Dalam pertanian kopi, semua anggota keluarga (ayah, ibu, anak lakilaki, anak perempuan) biasanya terlibat Laki-laki Persiapan lahan Pembenihan dan penyetekan Penanaman Pemeliharaan tanaman (pemupukan, penyemprotan?) Pemanenan Pengeringan Pemilihan Pengepakan Penyimpanan Perempuan Penanaman Pemeliharaan tanaman Pemanenan Pengeringan Pemilihan 5

6 Pertimbangan gender dalam produksi kopi Karena perempuan berperan besar dalam kerja-kerja re-produktif (mengerjakan tugas-tugas rumah tangga, memelihara anak, memelihara orang tua, anggota keluarga yang sakit), mereka tidak punya waktu banyak untuk melakukan peran produktif (pekerjaan yang mendapat bayaran). Melakukan tugas-tugas re-produktif dan produktif merupakan beban ganda bagi perempuan. Tidak semua petani laki-laki. Ada juga petani perempuan. Training yang berkaitan dengan teknologi produksi seringkali diberikan hanya kepada kepala keluarga. Perempuan kehilangan kesempatan dalam berpartisipasi dan mendapatkan manfaat dari training, padahal mereka juga memerlukan, karena sama-sama terlibat dalam produksi kopi seperti halnya la-laki. 6

7 Perempuan dan teknologi pertanian Petani perempuan cenderung lebih nyaman berkomunikasi dengan penyuluh perempuan. Mereka mungkin lebih sungkan dengan penyuluh laki-laki, dan segan mengajukan pertanyaan-pertanyaan, sehingga menghambat proses pembelajaran penguasaan teknologi baru. Perempuan cenderung kurang percaya diri ketika mempelajari teknologi baru, tetapi begitu mereka mengetahui bagaimana cara penggunaannya, mereka cenderung lebih teliti ketika mengaplikasi. Agar training untuk meningkatkan kapasitas dalam teknologi pertanian lebih efektif, beberapa hal sehubungan dengan peran perempuan perlu dipertimbangkan: Pertimbangan fisik: mobilitas (apakah perempuan bisa pergi tanpa perlu dampingan); keamanan (transportasi ke tempat training, situasi tempat training, apakah aman) Pertimbangan logistik: akses ke lokasi training (apakah dekat rumah, transport tidak mahal, durasi traning, waktu training (malam atau siang, apakah training dilaksanakan pada jam-jam yang longgar dari tugas rumah tangga). 7

8 Gender dan perubahan iklim Perubahan iklim memberikan dampak yang lebih besar bagi mereka yang sumber hidupnya sangat tergantung pada sumberdaya alam, dan/atau mereka yang memiliki kapasitas lemah dalam menghadapi bencana alam seperti kekeringan, longsor, banjir, angin topan. Perempuan miskin menghadapi resiko yang lebih tinggi dan beban yang lebih berat dari dampak perubahan iklim. Keterbatasan perempuan dalam proses-proses pengambilan keputusan menghalangi mereka untuk berkontribusi dalam perencanaan/pembuatan kebijakan dan implementasi yang berhubungan dengan perubahan iklim. Padahal wanita bisa (dan melakukan) peran penting dalam me-respon perubahan iklim karena pengetahuan lokal dan kepemimpinan mereka, misalnya dalam pengelolaan sumberdaya yang berkelanjutan dan/ atau praktek-praktek berkelanjutan lainnya di tingkat rumah tangga dan masyarakat. Source: UN Framework Convention on Climate Change 8

9 Terima kasih conferenceboard.ca

Memperkuat Industri Kopi Indonesia melalui Pertanian Kopi Berkelanjutan dan (Pengolahan) Pascapanen

Memperkuat Industri Kopi Indonesia melalui Pertanian Kopi Berkelanjutan dan (Pengolahan) Pascapanen RI N G K ASA N KEG IATA N 6 8 MARET, 2017, BENER MERIAH (KABUPATEN GAYO, ACEH 13 16 MARET, 2017, TORAJA UTARA, SULAWESI SELATAN TPSA CANADA INDONESIA TRADE AND PRIVATE SECTOR ASSISTANCE PROJECT Memperkuat
