BAB 14 INSTRUMEN PENELITIAN STUDI KELUARGA. Oleh: Herien Puspitawati Tin Herawati

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 14 INSTRUMEN PENELITIAN STUDI KELUARGA. Oleh: Herien Puspitawati Tin Herawati"

Transkripsi

1 BAB 14 INSTRUMEN PENELITIAN STUDI KELUARGA Oleh: Herien Puspitawati Tin Herawati

2 Instrumen Penelitian Kehidupan Keluarga Variabel: Identitas Keluarga Nama Pekerjaan Umur (tahun) Pendidikan Suami IBU Nama Jenis Kelamin Umur (tahun) Pendidikan Pekerjaan Anak ke-1 Anak ke-2 Anak ke-3 Anak ke-4 Berapa luas dapur? (... x... meter persegi) Apa saja yang ada di dapur? Berapa luas pekarangan? (... x... meter persegi) Apa saja yang ada di pekarangan?

3 Variabel: Pembagian Peran Gender Dikaitkan dengan Ekologi Keluarga A. Pembagian Gender dalam Aktivitas Pertanian Yang Dilakukan Ibu Yang Dilakukan Ayah Jenis Lahan - Pekarangan - Kebun/Sawah Aktivitas pertanian yang dilakukan Alat alat yang biasa digunakan Hasil Penjualan Pertanian

4 Variabel:Pembagian Peran Gender dalam Aktivitas Publik Keterangan: SS=Suami saja; SD=Suami Dominan; S+I= Suami dan Istri; ID= Istri dominan; IS=Istri saja, L=Anak Laki-laki, P=Anak Perempuan No. Pertanyaan Pekarangan 1. Mempersiapkan lahan 2. Membeli bibit 3. Menanam tanaman 4. Memberi pupuk 5. Menyiangi tanaman 6. Pemanenan 7. Membersihkan sayuran 8. Mengikat atau mengemas sayuran 9. Memasarkan hasil tanaman pekarangan 10. Memelihara ternak/ikan 11. Menjual ternak/ikan Kebun/Sawah 1. Mempersiapkan lahan 2. Membuat saluran air 3. Membeli bibit 4. Menanam tanaman 5. Memberi pupuk 6. Penggunaan peralatan pertanian (bajak, arit, cangkul) 7. Menyiangi tanaman 8. Pemanenan 9. Membersihkan sayuran

5 Variabel:Pembagian Peran Gender dalam Aktivitas Domestik Keterangan: SS=Suami saja; SD=Suami Dominan; S+I= Suami dan Istri; ID= Istri dominan; IS=Istri saja, L=Anak Laki-laki, P=Anak Perempuan No. Pertanyaan 1. Memasak atau menyiapkan makanan 2. Mengasuh anak 3. Membersihkan rumah 4. Mencuci pakaian 5. Menyetrika pakaian 6. Belanja kebutuhan sehari- hari 7. Menyapu halaman 8. Belanja peralatan rumah tangga 9. Mengambil air untuk mandi/masak 10. Menata meja makan 11. Mengatur menu makanan 12. Membersihkan rak piring 13. Mencuci piring 14. Mencari kayu bakar 15. Membeli gas untuk kompor 16. Memasak 17. Mengambil sayuran di pekarangan untuk dimasak 18. Menyimpan pestisida di dapur

6 Variabel: Pembagian Peran Gender dalam Manajemen Keuangan Usaha Tani Keterangan: SS=Suami saja; SD=Suami Dominan; S+I= Suami dan Istri; ID= Istri dominan; IS=Istri saja, L=Anak Laki-laki, P=Anak Perempuan No. Pertanyaan 1. Merencanakan keuangan usaha tani 2. Mengontrol keuangan usaha tani 3. Mengelola uang usaha tani 4. Memutuskan membelanjakan uang usaha tani

7 Variabel: Hasil Tanaman Kebun/Sawah (Pertanyaan khusus untuk bapak) a. Hasil tanaman kebun/sawah apa yang dijual semusim yang lalu? b. Siapa yang menjual? c. Dapat uang berapa semusim yang lalu? d. Uang hasil penjualan di pegang oleh siapa? e. Istri diberi berapa persen?

8 Variabel: Hasil Tanaman Pekarangan (Pertanyaan khusus untuk bapak) a. Hasil tanaman pekarangan apa yang dijual semusim yang lalu? b. Siapa yang menjual? c. Dapat uang berapa semusim yang lalu? d. Uang hasil penjualan dipegang oleh siapa? e. Istri diberi berapa persen?

9 Variabel: Keamanan Pestisida (Pertanyaan khusus untuk bapak) a. Siapa yang menyemprot? b. Siapa yang menyimpan? c. Biasanya disimpan dimana? d. Bagaimana pertimbangan penyimpanan alat semprot terhadap makanan dan jangkauan anak- anak? e. Siapa yang mencuci alat semprot pestisida? f. Dimana mencuci alat? g. Bagaimana pertimbangan penyucian alat semprot pestisida terhadap kebersihan air sekitar? h. Siapa yang menentukan takaran pestisida yang digunakan? i. Bagaimana pertimbangan antara pestisida dengan kesehatan lingkungan sekitar?

10 Variabel: Pembinaan Lingkungan (Kelompok Tani) (Pertanyaan khusus untuk bapak) a. Apa arti lingkungan bagi Bapak? b. Apakah ada pembinaan lingkungan mengenai manajemen pestisida, seperti cara semprot, cara pemakaian, cara penyimpanan dll? c. Jika Ya, Biasanya siapa yang menghadiri pembinaan tersebut (istri/suami)? d. Apakah ada penyuluhan tentang produksi dan pemasaran hasil pertanian? e. Jika Ya, Biasanya siapa yang menghadiri penyuluhan tersebut (istri/suami)? f. Apa yang Bapak ketahui tentang perubahan iklim? g. Apakah perubahan iklim sudah mempengaruhi produksi sayuran Bapak? h. Bagaimana Bapak mengatasi perubahan iklim ini berkaitan dengan produksi sayuran Bapak? i. Apakah ada masalah kekurangan air pada musim kemarau? j. Bagaimana Bapak mengatasi masalah kekurangan air tersebut?

11 Kuesioner: Pengamatan Lokasi Petunjuk Praktis Transek Potensi Dan Masalah Pertanian, Sosial dan Ekonomi Masyarakat Transek (penelusuran melalui pengamatan) dilakukan bersama antara asisten peneliti (mewakili outsider) dan tokoh masyarakat setempat (mewakili insider) dengan tujuan menemukan secara obyektif potensi dan masalah pertanian, sosial dan ekonomi masyarakat. Transek dilakukan pada saat hari cerah tanpa menganggu aktivitas sehari-hari masyarkat desa dengan proses pelaksanaan yang diawali dari satu titik (misalnya kantor desa) dan berakhir di titik awal tersebut. Pelaksana transek harus dibekali dengan peta desa, dengan menghasilkan pemetaan potensi dan masalah berdasarkan denah peta.

12 Kuesioner: Pengamatan Lokasi Tabel Hasil Transek Pengamatan Langsung di Desa, Kec. Kab. No Lokasi Potensi Masalah Dusun RT/ RW Dusun. RT/ RW Identifikasi kelembagaan lokal sosial-ekonomi dan budaya yang ada di wilayah Bapak/ Ibu. No Kelembagaan Nama Kelembagaan 1 Ekonomi 2 Sosial 3 Budaya 4 Perempuan 5 Pemuda L= laki-laki; P=perempuan Status keaktifan Keterangan Keanggotaan (% L & P, jml)

13 Kuesioner: Pengamatan Lokasi Identifikasi Komoditi Unggulan Lokal yang ada di wilayah Bapak/Ibu. No Komoditi Unggulan Tujuan Pemasaran Uraikan mekanisme musyawarah perencanaan dan pengembangan desa (musrenbangdes) ---- Data Sekunder dan Informasi: Bagaimana Proses Musyawarah Perencanaan dan Pengembangan Desa? Siapa saja yang diundang dalam Musrenbangdes? Berapa dana yang tersedia? Program-program apa saja yang ada?

14 Kuesioner: Wawancara Mendalam Petunjuk Praktis Wawancara Mendalam (In-Dept) Tokoh Masyarakat Wawancara mendalam (in-dept) akan dilaksanakan pada: (1) Kepala Desa, (2) Ketua Kelompok Tani, (3) Ketua Kelompok Perempuan (Simpan pinjam/ kelompok tani/ Posyandu/PKK), (4) Ketua Program PNPM, (5) Tokoh Agama, dan (6) Petugas Penyuluh Pertanian Lapangan. Pertanyaan-pertanyaan in-dept dipersiapkan sebelumnya, namun pada saat pelaksanaan akan mengikuti sesuai dengan permasalahan dan kebutuhan. Proses pelaksanaan FGD akan direkam dengan alat rekaman, kemudian ditranskripkan dan akhirnya akan dinalisis sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai. Semua tim peneliti dan penyelenggara in-dept harus memberikan penghargaan dan hormat kepada seluruh permasalahan dan prestasi yang dicapai oleh para tokoh masyarakat tersebut.

15 Kuesioner: Wawancara Mendalam Nama Responden : Alamat Responden : Umur Responden : Pendidikan Responden :. Status Sosial Responden :. Tanda Tangan Responden :.. Tanggal Wawancara :.. Enumerator :. Supervisor/ Peneliti :. a. Jelaskan Karakteristik keluarga Bapak/Ibu. b. Apa persepsi kemiskinan menurut Bapak/ ibu?. c. Nilai-nilai atau Norma apa saja yang berlaku pada masyarakat yang berkaitan dengan:

16 Kuesioner: Wawancara Mendalam No Keterangan Norma/ Nilai 1 Prinsip Hidup Bermasyarakat (termasuk dinamikanya) 2 Peran Gender dalam Keluarga dan Masyarakat 3 Partisipasi dalam Pembangunan Masyarakat 4 Pembangunan Pertanian Bagaimana secara umum kondisi kemiskinan di wilayah Bapak/ Ibu? No Keterangan Permasalahan 1 Jumlah orang miskin (persentasenya) 2 Identifikasi tipe keluarga miskin 3 Masalah yang terlihat nyata akibat kemiskinan 4 Cara penanggulangan kemiskinan

17 Kuesioner: Wawancara Mendalam Permasalahan apa yang benar-benar melandasi kondisi sosial ekonomi masyarakat? No Masalah Penjelasan 1 SDM 2 Agroekologi 3 Pendampingan 4 Kelembagaan lokal 5 Dukungan masyarakat Apa potensi Sumberdaya Manusia (SDM) dan Sumberdaya Alam (SDA) serta komoditi unggulan yang ada di wilayah Bapak/ Ibu? No Potensi Penjelasan 1 SDM 2 Dukungan masyarakat 3 Pendampingan 4 Kelembagaan lokal 5 Agroekologi 6 Komoditi unggulan

18 Kuesioner: Wawancara Mendalam Bagaimana kondisi kesenjangan gender di desa Bapak/ Ibu? No Aspek Penjelasan Kesenjangan Gender 1 SDM 2 Partisipasi kelembagaan masyarakat 3 Partisipasi pertanian (produksi, pengolahan, pemasaran) 4 Partisipasi ekonomi secara umum 5 Partisipasi sosial budaya 6 Peran dalam keluarga Uraikan kelembagaan tempat Bapak/ Ibu berpartisipasi No Aspek Penjelasan Proses/ Mekanismenya 1 SDM 2 Partisipasi anggota 3 Perencanaan dan budgeting 4 Pendampingan pemda 5 Partisipasi masyarakat (gender)

19

LAMPIRAN I INSTRUMEN PENELITIAN

LAMPIRAN I INSTRUMEN PENELITIAN LAMPIRAN I INSTRUMEN PENELITIAN 114 115 Kisi-Kisi Pedoman Wawancara Penelitian Variabel Sub Variabel No Item A. Karakteristik Responden a. Nama b. Alamat c. Jenis Kelamin d. Umur e. Pendidikan f. Pekerjaan
