PANDUAN PENGGUNA ELISA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PANDUAN PENGGUNA ELISA"

Transkripsi

1 UNIVERSITAS GADJAH MADA PANDUAN PENGGUNA ELISA (UNTUK DOSEN) UNIT PENGEMBANGAN BAHAN KULIAH BERBASIS TEKNOLOGI DAN KOMUNIKASI GEDUNG PUSAT UGM SAYAP SELATAN LANTAI 3 RUANG S3-45 YOGYAKARTA 2011

2 DAFTAR ISI PENGANTAR... 1 MEMULAI... 2 Mendaftar elisa... 3 Login... 4 Lupa Password... 6 MENYIAPKAN KOMUNITAS... 8 Membuat Komunitas... 9 Ubah Nama Komunitas Menambahkan Gambar di Tujuan Pembelajaran Membuat Sesi Ubah Nama Sesi Unggah Bahan Kuliah Menambahkan Link Eksternal Ubah Atribut Kominutas Hapus Sesi Ubah Urutan Sesi Menyembunyikan Sesi Menampilkan Sesi Mengundang Mahasiswa Mengundang Dosen (Team Teaching) Kelola Anggota Komunitas Pencarian Komunitas Membuat Bale-bale DISKUSI Membuat Topik Diskusi Memberi Komentar Menghapus Komentar Menghapus Topik Diskusi KUIS DAN TUGAS Unit Pengembangan Bahan Kuliah BerbasisTeknologi Informasi dan Komunikasi i

3 Membuat Tugas Membuat Kuis Ubah Tugas Ubah Kuis Menilai Tugas Menilai Kuis PROFIL ANDA Ubah Data Profil Ubah Avatar/Foto Profil Ubah Password Unit Pengembangan Bahan Kuliah BerbasisTeknologi Informasi dan Komunikasi ii

4 1 1. PENGANTAR elisa merupakan suatu sistem e-learning (belajar jarak jauh) atau lebih tepatnya sistem e- cource (kuliah jarak jauh) untuk Universitas Gadjah Mada. Sistem ini ditujukan untuk menjembatani dosen dan mahasiswa dalam proses pembelajaran di luar jam kuliah. Dalam panduan ini, anda dapat mempelajari penggunaan elisa versi tiga yang memperbaiki sekaligus melengkapi elisa versi sebelumnya Di elisa, dosen dapat membuat komunitas untuk tiap kelas. Komunitas bisa dikelola oleh beberapa dosen sekaligus (team teaching). Kemudian mahasiswa bergabung ke dalam komunitas tersebut untuk membaca maupun mengunduh materi perkuliahan yang sudah disiapkan dosen dan mendapatkan penugasan.tugas perkuliahan dapat diserahkan secara online, sehingga dosen bisa mengkoreksinya langsung dimana saja. Untuk membantu mengelola komunitasnya, dosen dapat mengangkat asisten yang dapat mengerjakan semua kegiatan dosen. Untuk mendukung interaksi di luar kelas, di elisa tersedia sarana diskusi dan surat elektronik (pesan). Dengan adanya fasilitas ini, diskusi tidak hanya dapat dilakukan ketika tatap muka, tetapi juga setiap saat. elisa versi tiga dapat di akses di elisa.ugm.ac.id. Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 1

5 2 2. MEMULAI Apa yang akan Anda dapat dalam bab ini adalah tentang... Bagaimana memulai menggunakan elisa, seperti: 1. Mendaftar elisa; 2. Login ke akun elisa; 3. Lupa password; Gambar 2.1 Tampilan depan elisa Gambar di atas merupakan tampilan halaman depan elisa. Secara umum dibagi menjadi 3 kolom. Kolom sebelah kiri berisi keterangan singkat tentang elisa, komunitas teraktif Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 2

6 dan kabar elisa. Kolom bagian tengah berisi pencarian komunitas dan daftar fakultas. Sedangkan kolom sebelah kanan berisi kontak tim elisa. Menu utama terletak di bagian kanan atas yang terdiri dari menu depan, menu jejaring dan menu komunitas. Sebelum mengakses situs ini sebaiknya mendaftar terlebih dahulu agar dapat memanfaatkan fitur-fitur secara penuh. Berikut langkah-langkah mendaftar menjadi anggota elisa. A. Mendaftar elisa 1. Klik tombol Register yg terletak di bagian kanan atas. 2. Lalu muncul form pendaftaran Gambar 2.2 Tampilan depan elisa Ketik nama lengkap di sini Ketik di sini Ketik password di sini Pilih salah satu dengan klik radio button Ketik NIP/NIM d isini Gambar 2.3a Tampilan form registrasi Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 3

7 Klik dua kali di salah satu fakultas ini Klik dua kali di salah satu fakultas ini Ketik teks pada kotak di atas Gambar 2.3b Tampilan form registrasi 3. Muncul informasi bahwa proses registrasi telah berhasil Gambar 2.4 Tampilan form selesai registrasi B. Login ke Akun elisa 1. Klik tombol Login di halaman depan elisa Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 4

8 Gambar 2.5 Tampilan halaman depan elisa 2. Lalu muncul form login seperti gambar di bawah ini Ketik di sini Ketik password di sini Gambar 2.6 Tampilan form login 3. Setelah login berhasil masuk ke halaman depan anggota elisa Gambar 2.7 Tampilan halaman anggota elisa Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 5

9 C. Lupa password 1. Klik teks Gambar 2.8 Tampilan form login 2. Muncul form kirim ulang password baru Ketik yang telah terdaftar di elisa di sini Gambar 2.9 Tampilan form lupa password 3. Muncul form konfirmasi sebagai berikut. Gambar 2.10 Tampilan form konfirmasi 4. Klik tautan di konfirmasi Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 6

10 Gambar 2.11 Tampilan konfirmasi 5. Muncul pesan registrasi berhasil Gambar 2.12 Tampilan registrasi berhasil Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 7

11 3. MENYIAPKAN KOMUNITAS 3 Apa yang akan Anda dapat dalam bab ini adalah tentang... Bagaimana menyiapkan komunitas yang akan Anda gunakan dalam pembelajaran, seperti: 1. Membuat komunitas; 2. Mengubah nama komunitas; 3. Menambahkan gambar di tujuan pembelajaran; 4. Membuat sesi; 5. Mengubah nama sesi; 6. Mengunggah bahan kuliah; 7. Menambahkan link eksternal; 8. Mengubah komunitas; 9. Menghapus sesi; 10. Mengubah urutan sesi; 11. Menyembunyikan sesi; 12. Menampilkan sesi; 13. Mengundang mahasiswa; 14. Mengundang dosen; 15. Mengelola anggota komunitas; 16. Mencari komunitas; 17. Membuat Bale-bale; Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 8

12 A. Membuat Komunitas 1. Kembali ke halaman depan dengan klik tulisan depan pada menu utama elisa. Gambar 3.1 Tampilan halaman depan 2. Lalu muncul form buat komunitas seperti gambar dibawah ini Ketik nama komunitas di sini Ketik tujuan pembelajaran di sini klik di sini untuk hak akses terbuka klik di sini untuk hak akses tertutup Gambar 3.2a Tampilan form buat komunitas Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 9

13 klik dua kali pada fakultas yang diipilih hingga muncul beberapa program studi di kolom sebelahnya klik dua kali pada prodi yang diipilih hingga muncul beberapa mata kuliah di kolom sebelahnya Klik di salah satu mata kuliah yg dikehendaki Gambar 3.2b Tampilan form buat komunitas B. Ubah Nama Komunitas 1. Pilih komunitas yang akan diubah namanya. 2. Kemudian muncul halaman komunitas. Arahkan kursor ke bagian nama komunitas Kimia Dasar I hingga muncul. Arahkan ke sini Gambar 3.3 Tampilan halaman komunitas 3. Klik pada nama komunitas dan ubah nama komunitas. Ubah di sini Gambar 3.4 Tampilan form ubah nama komunitas Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 10

14 4. Setelah diubah klik tombol enter C. Menambahkan Gambar Di Tujuan Pembelajaran 1. Arahkan kursor ke gambar, hingga muncul teks. Arahkan di sini Gambar 3.5 Tampilan form ubah nama komunitas 2. Muncul kolom upload gambar. untuk memilih gambar Gambar 3.6 Tampilan form unggah gambar D. Membuat Sesi/Ruang Setelah proses membuat komunitas selesai, maka akan menuju ke halaman komunitas seperti gambar dibawah ini. Gambar 3.7 Tampilan halaman komunitas Proses selanjutnya adalah membuat sesi/ruang. Pada dasarnya bagian "Sesi/Ruang" dapat difungsikan sebagai kalender (contoh: Pertemuan I : 30 Juni 2011 ; Pertemuan II : 7 Juli 2011 ; dan seterusnya) atau sebagai Bab (contoh: Sesi 1 : Pertumbuhan Tanaman ; Sesi 2 : Hama Serangga ; dan lain lain). Pembagian ini difungsikan agar materi pembelajaran dapat dibagi-bagi sesuai dengan kapasitas belajar manusia yang terbatas. Dengan mempelajari suatu topik tertentu, fokus belajar meningkat dan pencapaian kompetensi lebih optimal.. Berikut langkah-langkahnya: Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 11

15 1. Klik tombol Edit pada kolom sebelah kiri Klik disini Gambar 3.8 Tampilan halaman komunitas 2. Lalu akan muncul tombol tambah Klik tombol ini Ketik nama sesi/ruang di sini Gambar 3.9 Tampilan halaman komunitas Gambar 3.10 Tampilan form tambah sesi Klik tombol simpan 3. Setelah itu akan muncul sesi/ruang pada kolom kiri seperti gambar di bawah ini Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 12

16 Klik tombol Edit di sini untuk menambah deskripsi materi Gambar 3.11 Tampilan halaman sesi/ruang 4. Lalu muncul form edit deskripsi sesi/ruang Ketik deskripsi singkat materi di sini Klik tombol simpan Gambar 3.12 Tampilan form edit deskripsi materi 5. Setelah itu deskripsi singkat tersebut akan muncul di kolom sebelah kanan seperti gambar berikut ini. Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 13

17 Gambar 3.13 Tampilan halaman sesi/ruang Sedangkan untuk mengubah deskripsi sesi/ruang secara singkat, klik tombol edit yg terletak disebelah kanan menu materi dan klik tombol simpan stelah melakukan perubahan. 6. Untuk menambah sesi/ruang ulangi langkah nomor 2. Gambar 3.14 Tampilan halaman materi kuliah 7. Setiap ada pertambahan sesi/ruang, Nama komunitas di bagian komunitas saya (gambar 3.1) akan berubah menjadi tebal. E. Ubah Nama Sesi 1. Klik nama sesi yang akan diubah. Semisal mengubah nama sesi Lahirnya Teori Atom menjadi Teori Atom Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 14

18 Klik sini Gambar 3.15 Tampilan daftar sesi 2. Lalu arahkan kursor ke bagian nama sesi yg terletak di kolom tengah hingga muncul tombol. Lalu klik dua kali. Ketik Teori Atom Gambar 3.16 Tampilan halaman sesi disini. Lalu tekan F. Unggah bahan kuliah enter Proses selanjutnya adalah mengunggah materi kuliah berupa berkas/file. Pada dasarnya semua jenis berkas/file bisa diunggah, namun hanya beberapa jenis berkas/file saja yg bisa ditampilkan. Jenis berkas/file yg bisa ditampilkan yaitu,dokumen (*.doc, *.rtf, *.odt), PowerPoint(*.ppt), Excel(*.xls), PDF, MP4, MP3, FLV, SWF, JPEG, PNG dan GIF. 1. Klik tombol Berkas dikolom sebelah kanan di bagian menu download Klik tombol +Berkas ini Gambar 3.17 Tampilan menu download 2. Lalu muncul form unggah berkas Klik disini untuk memilih berkas/file yg akan diunggah Gambar 3.18 Tampilan form upload berkas/file 3. Setelah itu muncul window explorer, Pilih berkas yg akan diunggah. Semisal berkas/file Kimia Dasar Bab I Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 15

19 Pilih ini Klik tombol Open 4. Kemudian klik tombol unggah Gambar 3.19 Tampilan window explorer Gambar 3.20 Tampilan form unggah berkas 5. Setelah itu berkas akan terunggah di bagian menu download seperti gambar di bawah ini. Jika ingin menambah/mengunggah berkas lagi klik tombol berkas dan lakukan seperti proses sebelumnya. Gambar 3.21 Tampilan menu download Gambar 3.22 Tampilan menu download dengan beberapa berkas 6. Untuk menghapus berkas, arahkan kursor ke berkas yg akan di hapus, lalu akan muncul tanda x. Klik tanda x tersebut, maka berkas akan terhapus. Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 16

20 Semisal akan menghapus berkas ini maka, arahkan kursor ke sini lalu Klik sini Gambar 3.23 Tampilan menu download dengan tombol Hapus G. Menambahkan Link Eksternal 1. Pada bagian menu Link Eksternal dibagian kolom kiri. Klik tombol tambah Gambar 3.24 Tampilan menu link eksternal 2. Muncul Pop Up menu seperti gambar dibawah ini. Ketik alamat link di sini Ketik judul link di sini Gambar 3.25 Tampilan Pop Up menu link eksternal H. Ubah Atribut Komunitas. 1. Klik kelola. 2. Muncul halaman ubah komunitas. Gambar 3.26 Tampilan halaman komunitas Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 17

21 Isikan Password komunitas untuk memudahkan pengesahan keanggotaan Gambar 3.27 Tampilan form ubah komunitas 3. Ubah data-data komunitas sesuai kebutuhan. Lalu klik tombol simpan untuk mengakhiri proses ubah komunitas I. Hapus Sesi. 1. Kembali ke halaman komunitas. Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 18

22 Gambar 3.28 Tampilan halaman komunitas 2. Setelah itu muncul tombol tambah dan beberapa tombol lainnya. Semisal ingin menghapus sesi Struktur Molekul Sederhana. Klik tombol hapus sini Lalu klik tombol edit sini Gambar 3.29 Tampilan daftar sesi J. Ubah Urutan Sesi 1. Semisal ingin meletakan sesi Bentuk Molekul di urutan ke-3. Klik tombol ini, lalu drag dan letakan di bawah sesi struktur atom Gambar 3.30 Tampilan daftar sesi 2. Lalau urutan sesi akan berubah seperti gambar di bawah ini. Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 19

23 Pindah di urutan ketiga Gambar 3.31 Tampilan daftar sesi K. Menyembunyikan Sesi. Fitur sembunyi dan tampilkan sesi merupakan fitur terbaru dari elisa. Yang tujuannya untuk mengatur sesi mana yg akan diberikan ke mahasiswa supaya meringankan proses belajar mahasiswa. Pertama kali membuat Sesi secara default akan selalu ditampilkan. 1. Semisal ingin menyembunyikan sesi Bentuk Molekul. Lalu klik ini Gambar 3.32 Tampilan daftar sesi Setelah diklik maka warna sesi Bentuk Molekul akan berubah dan tanda centang menghilang. L. Menampilkan Sesi 1. Semisal ingin menampilkan sesi Bentuk Molekul Lalu klik tombol ini Gambar 3.33 Tampilan daftar sesi Setelah diklik, warna sesi Bentuk Molekul akan berubah lebih jelas dan muncul.tanda. Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 20

24 M. Mengundang Mahasiswa 1. Klik tombol undang yg terletak di menu anggota di kolom kanan Klik ini Gambar 3.34 Tampilan menu anggota 2. Muncul form undang mahasiswa Ketik di sini Klik ini Gambar 3.35 Tampilan form undang mahasiswa Setelah itu pesan permintaan akan terkirim ke anggota elisa dengan tersebut. Namun apabila mahasiswa belum mendaftar di elisa maka pesan permintaan akan dikirim ke tersebut N. Mengundang Dosen (Team Teaching ) Langkah mengundang dosen untuk mengelolah komunitas sama seperti mengundang mahasiswa ke komunitas. Namun setelah diaktifkan oleh dosen pengampu baru diangkat sebagai Team Teaching 1 Langkah awal sama seperti langkah mengundang mahasiswa (lihat mengundang mahasiswa) 2 Pada bagian kanan atas, klik teks anggota Klik ini Gambar 3.36 Tampilan menu angoota 3 Muncul daftar mahasiswa/dosen yg bergabung ke komunitas Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 21

25 Klik ini Gambar 3.37 Tampilan daftar anggota komunitas 4 Muncul Daftar anggota komunitas(dosen) Gambar 3.38 Tampilan daftar anggota komunitas Setelah itu anggota elisa tersebut secara otomatis menjadi Team Teaching. Namun apabila dosen belum mendaftar di elisa maka pesan permintaan akan dikirim ke . O. Kelola Anggota Komunitas 1. Klik komunitas yang akan diatur keanggotaannya. Semisal ingin mengesahkan user yang gabung di komunitas Kimia Dasar I. Klik ini Gambar 3.39 Daftar komunitas di halaman depan 2. Lalu muncul halaman komunitas. Klik teks semua anggota Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 22

26 Menandakan ada user elisa yang gabung. Gambar 3.40 Tampilan halaman komunitas 3. Muncul daftar anggota komunitas yang aktif untuk menghapus anggota Klik ini untuk mengesahkan anggota Gambar 3.41 Tampilan daftar dosen & asisten komunitas kimia dasar 4. Untuk menonaktifkan anggota. Klik salah satu tab Mahasiswa atau Dosen/Asisten atau Staf. Semisal ingin menghapus mahasiswa /mengangkat asisten maka klik tab Mahasiswa Klik ini Gambar 3.42 Tampilan halaman kelola anggota komunitas Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 23

27 5. Muncul daftar anggota mahasiswa. Klik tombol aktifkan untuk mengesahkan keanggotaan Klik ini untuk mengangkat asisten Klik ini untuk menghapus mahasiswa Gambar 3.43 Tampilan daftar anggota komunitas tertangguhkan P. Pencarian komunitas 1. Ketik nama komunitas di kolom pencarian di bagian halaman depan elisa Gambar 3.44 Tampilan kolom pencarian komunitas Q. Membuat Bale-bale. Pilih terlebih dahulu komunitas di halaman depan elisa lalu muncul halaman komunitas tersebut. 1. Klik tombol Topik Klik ini 2. Muncul form buat bale-bale Gambar 3.45 Tampilan bale-bale Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 24

28 Ketik isi bale-bale disini untuk menambahkan gambar ke posting Gambar 3.46 Tampilan form buat bale-bale 3. Klik tombol mulai topik Klik ini Gambar 3.47 Tampilan form bale-bale 4. Untuk mengirim tanggapan. Ketik di sini Keterangan : Gambar 3.48 Tampilan form bale-bale - Teks nama komunitas yang lebih tebal di bagian Komunitas Saya (Gambar 3.1) mununjukan ada perubahan di komunitas tersebut. Semisal pertambahan sesi/ruang, pertambahan komentar di bale-bale, serta perubahan disetiap sesi/ruang. - Tanda lingkaran geperti gambar dibawah ini menunjukan ada perubahan deskripsi materi, berkas baru, kuis & tugas terbaru, diskusi dan komentar diskusi terbaru Gambar 3.49 Tampilan sesi dengan tanda Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 25

29 4. DISKUSI 4 Apa yang akan Anda dapat dalam bab ini adalah tentang... Bagaimana mengelola diskusi dalam elisa meliputi kegiatan-kegiatan berikut: 1. Membuat topik diskusi; 2. Memberi komentar; 3. Menghapus komentar; 4. Menghapus topik diskusi; A. Membuat Topik Diskusi 1. Semisal ingin membuat topik diskusi untuk sesi Teori Atom. Klik pada nama sesi Teori Atom Klik ini Gambar 4.1 Tampilan halaman sesi 2. Muncul halaman sesi Teori Atom Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 26

30 Klik ini Gambar 4.2 Tampilan halaman sesi 3. Muncul form tambah topik diskusi Ketik topik diskusi di sini Gambar 4.3 Tampilan halaman sesi Klik ini untuk menambahkan gambar ke dalam posting 4. Muncul form upload gambar Klik ini Gambar 3.44 Tampilan form buat bale-bale dengan tambah gambar 5. Muncul window explorer Semisal memilih gambar ini. Klik gambar tersebut Klik open Gambar 3.45 Tampilan window explorer Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 27

31 6. Tampilan diskusi Gambar 4.4 Tampilan topik diskusi B. Memberi Komentar 1. Ketik komentar di form komentar Ketik komentar disini Gambar 4.5 Tampilan diskusi Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 28

32 C. Menghapus Komentar 1. Arahkan kursor ke bagian komentar yang akan di hapus sampai tanda x muncul di sebelah kanan. Klik tanda silang ini untuk menghapus komentar Gambar 4.6 Tampilan diskusi D. Menghapus Topik Diskusi Pada saat masuk ke sebuah sesi, terdapat topik diskusi terbaru di bagian kolom tengah. Sedangkan topik diskusi lama akan tersembunyi. Lalu bagaimana semisal ingin menghapus/menampilkan topik diskusi sebelumnya. Berikut langkah-langkahnya 1. Pilih topik diskusi yg akan dihapus dari indeks diskusi. Semisal ingin menghapus topik diskusi tentang destilasi air laut maka perhatikan gambar di bawah ini. Klik ini Gambar 4.11 Tampilan form indeks diskusi 2. Lalu muncul daftar beberapa topik diskusi. Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 29

33 Klik ini Gambar 4.12 Tampilan form indeks diskusi 3. Lalu akan muncul topik diskusi tentang Destilasi Air Laut. dengan beberapa komentar. Arahkan kursor ke topik diskusi hingga muncul tanda x. Klik ini Gambar 4.13 Tampilan diskusi Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 30

34 5 5. KUIS DAN TUGAS Apa yang akan Anda dapat dalam bab ini adalah tentang... Bagaimana bagaimana membuat kuis dan tugas sebagai sarana latihan ataupun penilaian pembelajaran, seperti: 1. Membuat tugas; 2. Membuat kuis; 3. Mengubah tugas; 4. Mengubah kuis; 5. Menilai tugas; 6. Menilai kuis; Sebelum membuat tugas lebih baik menentukan sesi mana yg akan ditambahkan tugas dan kuis. Dalam panduan ini semua tugas dan kuis akan diletakkan di sesi Teori Atom. A. Membuat Tugas 1. Klik sesi Teori Atom pada bagian kolom kiri. Gambar 5.1 Tampilan halaman komunitas Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 31

35 2. Kemudian muncul halaman Sesi Teori Atom. Klik tombol tambah di bagian menu Kuis & Tugas, kolom sebelah kanan. Klik ini Gambar 5.2 Tampilan halaman sesi 3. Lalu muncul pop up menu seperti gambar dibawah ini Klik ini Gambar 5.3 Tampilan pop up menu 4. Lalu muncul form membuat tugas. Nama tugas bisa di ubah. Ketik di sini Ketik penjelasan tugas di sini Klik ini untuk menambahkan gambar/berkas Klik ini untuk menentukan tanggal mulai tugas Klik ini untuk menentukan tanggal selesaitugas Klik ini Gambar 5.4 Tampilan form kuis & tugas 5. Setelah itu tugas muncul di bagian menu Kuis dan tugas di kolom sebelah kanan bawah. Gambar 5.5 Tampilan menu tugas dan kuis Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 32

36 Keterangan: - Tanda menandakan bahwa kuis/tugas sudah berlangsung. - Tanda menandakan bahwa kuis/tugas masih berlangsung - Teks menandakan kuis/tugas masih berupa draft/rancangan - Tanggal menandakan bahwa kuis akan berlangsung tanggal tersebut B. Membuat Kuis 1. Lihat halaman 32. Klik tombol tambah Klik ini Gambar 5.6 Tampilan halaman sesi 2. Lalu muncul pop up menu sebagai berikut Klik ini Gambar 5.7 Tampilan pop up menu 3. Setelah itu muncul form tambah kuis. Ketik nama kuis disini. Secara otomatis mengikuti nama sesi Klik ini Gambar 5.8 Tampilan form tambah kuis Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 33

37 4. Semisal untuk soal pertama berupa soal pilihan ganda maka, klik tombol Soal Pilihan Sehingga muncul form baru seperti gambar dibawah ini Ketik soal di sini Ketik pilihan jawaban di sini untuk menambahkan gambar Klik d isini untuk menandai jawaban yang benar untuk memberi bobot nilai Gambar 5.9 Tampilan form kuis Klik simpan 5. Kemudian itu akan muncul form seperti gambar 5.12 Semisal untuk soal nomor dua berupa soal essai, maka perhatikan langkah berikut. Gambar 5.10 Tampilan form kuis Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 34

38 Lalu muncul form untuk membuat soal essai Ketik soal di sini untuk menambahkan gambar, untuk memilih bobot soal Gambar 5.11 Tampilan form kuis 6. Kemudian akan bertambah soal di form kuis seperti gambar dibawah ini. Semisal untuk soal ketiga berupa soal bacaan. Gambar 5.12 Tampilan form kuis Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 35

39 7. Lalu akan muncul form tambah soal bacaan. Ketik soal bacaan di sini untuk menambahkan gambar Gambar 5.13 Tampilan form membuat teks bacaan 8. Setelah itu tentukan waktu pengerjaan kuis tersebut. untuk menentukan tanggal mulai kuis untuk menentukan tanggal berakhirnya Gambar 5.14 Tampilan form kuis Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 36

40 C. Ubah Tugas 1. Plih tugas yang akan di ubah di menu Tugas dan Kuis di bagian kolom sebelah kanan bawah / dinama tugas yg akan diubah Gambar 5.15 Tampilan daftar menu kuis dan tugas 2. Muncul form tugas seperti gambar di bawah ini Ketik di sini untuk mengubah nama tugas Ketik di sini jika ingin mengubah penjelasan tugas untuk menambahkan gambar Gambar 5.16a Tampilan form ubah tugas untuk menentukan tanggal mulai tugas untuk menentukan tanggal berakhirnya tugas untuk menentukan perpanjangan waktu tugas untuk mengakhiri perubahan tugas Gambar 5.16b Tampilan form ubah tugas Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 37

41 D. Ubah kuis 1. Plih tugas yang akan di ubah di menu Tugas dan Kuis di bagian kolom sebelah kanan bawah /nama kuis yg akan diubah Gambar 5.17 Tampilan daftar menu kuis dan tugas 2. Muncul form tugas seperti gambar di bawah ini untuk mengubah soal nomor 1 kuis. untuk mengubah soal nomor 2 kuis. untuk mengubah soal nomor 3 kuis. Gambar 5.18a Tampilan form ubah kuis Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 38

42 untuk menentukan tanggal mulai kuis untuk menentukan tanggal berakhirnya kuis untuk mengubah durasi kuis Gambar 5.18b Tampilan form ubah kuis untuk mengakhiri proses ubah kuis E. Menilai Tugas Penilaian tugas dapat dilakukan jika sudah melewati tanggal selesai tugas. 1. Pilih tugas yang akan dinilai Gambar 5.19 Tampilan menu kuis & tugas 2. Muncul halaman penilaian tugas. Keterangan tugas beserta presentase mahasiswa yg telah mengerjakan Gambar 5.20a Tampilan menu kuis & tugas Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 39

43 Klik unduh untuk melihat hasil tugas untuk memberi nilai tugas Gambar 5.20a Tampilan halaman penilaian tugas F. Menilai Kuis Langkah-langkah penilaian kuis hampir sama dengan penilaian tugas. Bedanya hanya tampilan dan prose melihat nilai per peserta. Klik masing-masing nama mahasiswa untuk memberi nilai khususnya untuk soal bacaan dan esai. Kalau untuk soal pililihan ganda langsung dicek oleh sistem Gambar 5.21 tampilan halaman penilaian kuis Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 40

44 1. Muncul form penilaian kuis. Jawaban kuis untuk memberi nilai soal nomor 2 Klik disini Gambar 5.22 Tampilan form penilaian kuis Keterangan : - Setiap ada kuis maupun tugas terbaru, para anggota komunitas secara otomatis akan menerima konfirmasi pemberitahuan melalui yang terdaftar elisa Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 41

45 6 6. PROFIL ANDA Apa yang akan Anda dapat dalam bab ini adalah tentang... Bagaimana mengedit profil Anda, seperti: 1. Mengubah data profil; 2. Mengubah foto profil (avatar); 3. Mengubah swasta; A. Ubah Data Profil 1. Kembali kehalaman depan anggota elisa Gambar 6.1 Tampilan halaman depan anggota elisa 2. Muncul halaman profil. Gambar 6.2 Tampilan halaman ubah profil Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 42

46 3. Setelah itu muncul form edit biodata. Ubahlah sesuai keinginan Ketik di sini untuk mengubah nama lengkap untuk mengubah tanggal lahir Klik dua kali di salah satu fakultas hingga muncul program studi di kolom samping 4. Klik tombol simpan Gambar 6.3 Tampilan form edit biodata Klik di nama prodi di kolom ini B. Ubah Avatar/Foto Profil Langkah-langkah sama seperti ubah data profil hingga proses ke-3. Karena terletak dalam 1 form. 1. Setelah masuk ke form edit biodata, pada bagian avatar klik teks klik di sini Gambar 6.4 Tampilan bagian avatar di form edit biodata 2. Lalu muncul form ganti avatar. Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 43

47 untuk mengambil avatar 3. Muncul window explorer Gambar 6.5 Tampilan form ganti avatar Klik di salah satu foto Klik open 4. Lalu klik tambol lanjut. Gambar 6.6 Tampilan window explorer C. Ubah Password Langkah-langkah sama seperti ubah data profil hingga proses ke-3. Karena terletak dalam 1 form. 1. Setelah masuk ke form edit biodata, pada bagian ganti password klik teks klik di sini Gambar 6.7 Tampilan bagian avatar di form edit biodata 2. Muncul form ganti password Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 44

48 Ketik password lama di sini Ketik password baru di sini Ketik password baru sekali lagi di sini Gambar 6.8 Tampilan form ganti password 3. Setelah itu secara otomatis keluar dari akun anda. Dan login dengan menggunakan password baru tersebut Unit Pengembangan Bahan Kuliah Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi 45

49 KONTAK KAMI Gedung Pusat UGM Lantai 3 Sayap Selatan ruang S3-45. Telepon Ext Fax HP utik@ugm.ac.id, elisa_ugm@yahoo.com. YM elisa_ugm

PANDUAN PENGGUNA ELISA

PANDUAN PENGGUNA ELISA UNIVERSITAS GADJAH MADA PANDUAN PENGGUNA ELISA (UNTUK DOSEN) UNIT PENGEMBANGAN BAHAN KULIAH BERBASIS TEKNOLOGI DAN KOMUNIKASI GEDUNG PUSAT UGM SAYAP SELATAN LANTAI 3 RUANG S3-45 YOGYAKARTA 2011 DAFTAR
