HUBUNGAN ANTARA PARENTING STYLE ORANGTUA DENGAN PERILAKU ASERTIF PADA REMAJA. Dyah Anjar S. Satiningsih

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "HUBUNGAN ANTARA PARENTING STYLE ORANGTUA DENGAN PERILAKU ASERTIF PADA REMAJA. Dyah Anjar S. Satiningsih"

Transkripsi

1 Hubungan Antara Parenting Style Orangtua Dengan Perilaku Asertif HUBUNGAN ANTARA PARENTING STYLE ORANGTUA DENGAN PERILAKU ASERTIF PADA REMAJA Dyah Anjar S Psikologi, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Surabaya anjar_dyah@ymail.com Satiningsih Psikologi, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Surabaya Saty_nov@yahoo.com Abstract This study is purposed to investigate the relationship between parenting style and assertiveness behavior in adolescent. This study is based on parenting style theory from Hersey & Blanchard who assumed that parenting style is a form of leadership. There are four type of parenting style: telling, selling, participating, and delegating. Assertive theory used in this study is based on assertive theory from Alberti & Emmons. Data was collected through scales of parenting style and scales of assertiveness. The samples of this study were 90 students in second class of science and social and still have both complete parents. This study was done in senior high school unggala Sidoarjo. The subjects were selected using simple random sampling method. Data obtained in this study is processed by Chi Square and Coefficient Contingency C (Cramer s v). The result of this study indicate that are significant relationship between parenting style of parent and assertiveness behavior (p-value=0,000), with a strong level relationship (p-value = 0,652). Subjects with participating style are more assertive than another type of parenting style. Keywords: Parenting Style, Telling, Selling, Participating, Delegating, Assertiveness Behavior in Adolescent. Abstrak Penelitian ini ditujukan mengetahui hubungan antara parenting style orangtua pada remaja. Penelitian ini didasarkan pada teori parenting style dari Hersey & Blanchard mengasumsikan bahwa parenting style merupakan suatu bentuk kepemimpinan. Terdapat 4 tipe parenting style, telling, selling, participating, dan delegating. Teori digunakan didasarkan pada teori Alberti & Emmons. Data dikumpulkan menggunakan skala parenting style orangtua dan skala. Subyek penelitian ini adalah 90 kelas 2 baik berada dalam program studi IPA maupun IPS dan masih memiliki kedua orangtua lengkap. Penelitian ini di Sekolah Menengah Atas unggala Sidoarjo. Subyek dipillih menggunakan metode simple random sampling. Data penelitian diolah menggunakan uji Khi Kuadrat (Chi Square) dan dilanjutkan Uji Koefisien Kontingensi C (Cramer s V). penelitian ini bahwa ada hubungan signifikan antara parenting style orangtua pada remaja (p-value=0,000) hubungan kuat (pvalue=0,652). Subyek orangtua cenderung menerapkan parenting style tipe participating memiliki itas lebih tinggi dari pada subyek orangtua menerapkan parenting style tipe lainnya. Kata Kunci: Parenting Style Orangtua, Telling, Selling, Participating, Delegating, Perilaku Asertif Remaja. PENDAHULUAN Remaja, sesuai tugas-tugas perkembangannya, akan mulai mencoba hal-hal baru menemukan dan jati diri mereka. Kebanyakan remaja jati diri mereka membentuk kelompok-kelompok tertentu dan menamai kelompok mereka. Remaja lebih merasa bahwa mereka telah diterima dan diakui membentuk dan menjadi bagian atau anggota dari kelompok-kelompok, sehingga hal tersebut dapat meningkatkan kepercayaan diri mereka. Pada banyak remaja, bagaimana mereka dipandang oleh teman sebaya merupakan aspek terpenting dalam kehidupan mereka. Kebanyakan remaja berada di dalam kelompokkelompok tersebut menyamakan identitas diri mereka identitas kelompok mereka melakukan hal serupa oleh anggota lain, mereka memiliki dan membeli barang-barang sama pula dimiliki oleh anggota kelomppok lain, selalu bersama-sama kemanapun mereka berada hingga ber dan menggunakan cara berbicara serta bahasa sama, jika kelompok mereka baik, remaja akan berkembang baik pula, namun jika kelompok atau geng tersebut buruk, remja justru akan semakin kehilangan jati diri mereka dan cenderung melakukan hal-hal menyimpang, terlibat tawuran, narkoba, maniman keras serta seks bebas. Menurut Mann, Harmoni & Power (Santrock, 03), remaja lebih membutuhkan banyak kesempatan melatih dan membahas pengambilan keputusan lebih relistis, karena kebanyakan remaja mengambil keputusan dalam situasi stress mengandung banyak faktor keterbatasan waktu dan pelibatan emosi, sehingga tidak sedikit dari mereka tidak pernah bisa menolak 1

2 Character, Volume 01, Nomor 02, Tahun 13 ajakan dari teman sebaya, walaupun hal tersebut sangat merugikan diri mereka. hal tersebut, remaja memerlukan kemampuan dapat ber, agar dapat terhindar dari pengaruh teman sebaya serta tekanan kelompok negatif dan dapat merugikan diri mereka sendiri. Perilaku adalah interpersonal individu berupa pernyataan mengenai apa dirasakan oleh individu tersebut, bersifat jujur dan relatif langsung (Rimm & Master dalam Marini, 05). Perilaku juga meliputi berbagai aspek multidimensi dari ekspresi manusia, seperti aspek, aspek kognisi, dan aspek afeksi. Perilaku inilah memungkinkan manusia mengekspresikan emosi mereka, tidak mudah dipengaruhi oleh orang lain sehingga mereka mampu mencapai apa menjadi tujuan mereka, serta membentuk hubungan baik orang lain (Herzberger, Chan & Katz, dalam Fung Lan Young, 10). Alberti & Emmons (Rakos, 1991) menyebutkan bahwa ini jugalah memungkinkan seseorang dapat ber sesuai apa mereka inginkan tanpa menyakiti perasaan orang lain, mempertahankan diri tanpa perlu merasa cemas dan takut, mengekspresikan perasaan jujur dan nyaman, serta menggunakan hak pribadi tanpa melanggar hak orang lain. Menurut Alberti & Emmons (Rakos, 1991) menerangkan bahwa individu memiliki sebagai individu memiliki hal-hal sebagai berikut : a. Expressive Mengutarakan apa diinginkan, dirasakan, dan dipikirkan tanpa ada ditutup-tutupi atau ditakutkan, serta bkemampuan ber sesuai keadaan dan kondisi sedang terjadi. b. Persistent Mempertahankan diri ketika diserang oleh oranglain tanpa merasa takut maupun cemas, serta tidak mudah mengikuti pengaruh, ajakan maupun paksaan oranglain. c. Openhearted Mau terbuka dan berbagai pikiran dan pendapat oranglain tanpa perasaan takut. Orangtua juga memiliki peran dan fungsi sangat penting ketika banyak terjadi kasus-kasus kenakalan remaja. Keberadaan orangtua dibutuhkan ketika mengalami kesulitan dalam pengambilan keputusan-keputusan tepat. Remaja perlu lebih banyak peluang mempraktekkan dan mendiskusikan pengambilan keputusan realistis orangtua mereka. Gjerde, Block (Santrock, 03) menyatakan bahwa hubungan baik dan dekat orangtua juga penting dalam perkembangan remaja, karena hubungan antara orangtua dan anak ini berfungsi sebagai acuan akan dibawa oleh anak terus menerus dan dari waktu ke waktu sebagai hal mempengaruhi pembentukan hubungan baru orang lain dan anak-anak mereka dimasa akan datang. Piaget (Santrock, 03) berpendapat bahwa hubungan orangtua anak berbeda sekali hubungan antara anak teman sebaya mereka, dalam hubungan orangtua anak, orangtua cenderung memiliki kewenangan terhadap anak mereka, apa akan oleh anak harus persetujuan dari orangtua dan anak harus menuruti perintah dari orangtua, dan dalam hal ini orangtua memiliki pengetahuan dan kewenangan lebih besar, sehingga anak-anak mereka seringkali harus belajar bagaimana mematuhi perintah dan peraturan ditetapkan orangtua, sedangkan hubungan antara anak teman sebaya terdiri dari partisipan berhubungan satu sama lain kedudukan jauh lebih setara. Kesalahan dalam mendidik dan memberikan arahan kepada anak apa harus juga dapat berdampak pada sehari-hari anak. Sebagai contoh, anak akan menggunakan apa telah mereka terima dari orangtua, jika orangtua mereka selalu memaksakan keinginan mereka terhadap anak, maka anak tidak akan bisa mengembangkan diri mereka, sehingga mereka bisa hanyalan diam dan menuruti apa mau dari orangtuanya. Hal inilah berdampak pada hubungan anak teman atau lingkungan di luar rumah. Budiman (Marini, 05) mengatakan bahwa keluarga dilandasi oleh kasih sa, akan membuat anak dapat mengembangkan tingkah laku sosial baik merupakan landasan bagi hubungan sosial khususnya teman sebaya. Keprihatinan orangtua dalam terhadap anak-anak mereka seringkali memaksa mereka bertindak tepat. Orangtua berkeyakinan bahwa anak-anak tidak akan menjadi baik dan maju tanpa pengaruh dari orang dewasa, serta kecenderungan memaksa anak melakukan apa orangtua inginkan selalu menjadi awal pertentangan orangtua dan anak. Clemes (01) menyatakan bahwa terjadinya berbagai penyimpangan anak disebabkan oleh kurangnya rasa saling ketergantungan antara anak dan orangtua, selain itu anak menjadi masalah kemungkinan terjadi akibat tidak berfungsinya sistem sosial di lingkungan tempat tinggalnya, kata lain, anak merupakan reaksi atas perlakuan lingkungan terhadap dirinya. Terdapat sopan santun, pendidikan, membentuk latihanlatihan tanggung jawab dan sebagainya di dalam mengasuh anak. Hersey & Blanchard (1987) menerangkan bahwa terdapat berbagai parenting style dipergunakan orangtua dalam mempengaruhi anakanak mereka. Parenting style ialah usaha orangtua mempengaruhi hingga menimbulkan perubahan kuat pada anak mereka. Hersey & Blanchard (Garliah, 05) menyatakan bahwa pada dasarnya parenting style terdiri atas dua dimensi, yaitu directive behavior dimana orangtua merupakan pemegang kendali atas apa harus oleh anak mereka sehingga interaksi hanya terjadi satu arah, yaitu dari orangtua ke anak. Dimensi kedua yaitu supportive behavior dimana orangtua merupakan pendengar baik dan tempat anak berbagi hal

3 Hubungan Antara Parenting Style Orangtua Dengan Perilaku Asertif baru. Disini interaksi terjadi dalam dua arah, yaitu dari anak ke orangtua dan dari orang tua ke anak. Kombinasi dari kedua dimensi tersebut menghasilkan empat bentuk parenting style yaitu parenting style tipe telling, selling, participating, dan delegating. a. Telling Perilaku orangtua directive-nya tinggi dan supportive-nya rendah, sehingga orangtua banyak menggunakan komunikasi satu arah dalam kehidupan sehari-hari anak mereka. b. Selling Perilaku orangtua directive dan supportive-nya sama-sama tinggi, sehingga selain memberikan perintah kepada anak mereka, orangtua juga berusaha menggunakan komunikasi dua arah pada anak mereka memperbolehkan anak mengajukan pertanyaan serta memberikan dukungan dan dorongan. c. Participating Perilaku orangtua directinye-nya rendah dan supportive-nya tinggi. Disini Orangtua dan anak selalu berbagai dan membuat keputusan memecahkan masalah melalui komunikasi dua arah. d. Delegating Perilaku orangtua directive dan supportive-nya sama-sama rendah, dimana orangtua tetap akan menetapkan apa harus oleh anak mereka, namun anak tetap diperbolahkan menjalankan apa diinginkan. HASIL DAN PEMBAHASAN Dyah Anjar.S: Hubungan Antara Parenting Style Orangtua (1-14) Sebelum analisis data menggunakan UjiHASIL Khi DAN Kuadrat (Chi Square Test) PEMBAHASAN Dyah Anjar.S: Hubungan Style Orangtua (1-14) kemudian dilanjutkan Antara Uji Parenting Koefisien Kontingensi C (Cramer s V), maka perlu pengkategorian. Siswa dikategorikan menjadi dua kategori, yaitu remaja analisis data dan menggunakan Khi HASIL DAN PEMBAHASAN Sebelum memiliki tinggi remajauji Kuadrat (Chi Square Test) kemudian dilanjutkan Uji Koefisien memiliki rendah, Kontingensi C (Cramer s V), maka perlu pengkategorian. Siswa dikategorikan menjadi dua kategori, remaja mengetahui terlebih dahuluyaitu memiliki total (Mean). tinggi dan remaja memiliki rendah, mengetahui terlebih dahulu total (Mean). Pengkategorian Tinggi-nya Perilaku Sebelum1. analisis data menggunakan Uji Khi Square 1. Pengkategorian Tinggi-nya Perilaku Asertif Siswa Kuadrat (Chi Test) kemudian dilanjutkan Uji Koefisien Asertif Siswa Kontingensi C (Cramer s V), maka perlu pengkategorian. Siswa SAMPEL OUTPUT dikategorikan menjadi dua kategori, yaitu remaja memiliki PENELITIAN MEAN BATAS-BATAS tinggi dan remaja memiliki rendah, mengetahui Siswa Sekolah X < terlebih dahulu total (Mean). Menengah Atas Tinggi < X unggala 1. Pengkategorian Tinggi-nya Perilaku Asertif Siswa Sidoarjo SAMPEL OUTPUT diatas tinggi diatas batasan-batasanbatasan-batasan tinggi-rendahnya PENELITIAN MEAN BATAS-BATAS berdasarkan total. rendahnya berdasarkan Siswa Sekolah X < total. Menengah Atas pengkategorian tersebut, didapatkan 48 Tinggi < Xrataasertivitas tinggi dan 42 pengkategorian rendah, unggala tersebut, rata total (Mean) sebesar Sidoarjo didapatkan 48 asertivitas tinggi dan Setelah diketahui tinggi-rendahtinggi-rendahnya, tahap diatas batasan-batasan 42 rendah, berikutnya adalah menentukan sebaran data berdasarkan tipe berdasarkan total. (Mean) sebesar parenting style total oleh orangtua. Setelah diketahui tersebut, tinggi-rendah pengkategorian didapatkan Sebaran Data Tingkat Asertif Tipe Parenting Style Orangtua asertivitas 42 menentukan rendah, rata, tinggi tahapdanberikutnya adalah sebaran data rata total sebesar Asertif Perilaku Asertif Jumlah Tipe(Mean) Parenting Perilaku Style style Orangtuaberdasarkan Tinggi tipe parenting Setelah Telling diketahui tinggi-rendah, tahap 0 oleh orangtua. METODE Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan berikutnya adalah menentukan sebaran data tipe berdasarkan 24 Selling uji nonparametrik mengungkap keterkaitan antara parenting style oleh19orangtua Participating 2. Sebaran Data Tingkat Asertif2 Delegating 18 Tipe parenting style orangtua dan pada remaja. 2. Sebaran Data Tingkat Asertif Tipe 48 Style 42 Parenting Style 90 Orangtua Jumlah Parenting Orangtua Sampel Tipe Parenting Perilakubahwa Asertif Perilaku Jumlah diatas Asertif orangtuanya cenderung Sampel dalam penelitian ini berjumlah 90 orang dari 1 Style Orangtua Tinggi menerapkan parenting style tipe participating, memiliki asertivitas orang dan siswi kelas 2 SMA Unggala Sidoarjo 0 Telling tinggi masih memiliki orangtua lengkap yaitu ayah dan Selling Setelah diketahui sebaran 19 data berdasarkan tipe26 parenting 7 Participating ibu. Pemilihan sampel penelitian menggunakan teknik style oleh orangtua, kemudian analisis data Delegating 18 2 simple random sampling Jumlah Teknik Pengumpulan Data diatas bahwa bahwa orangtuanya diatas cenderung Data dikumpulkan menggunakan 2 skala, yaitu : menerapkan parenting style tipe participating, parenting memiliki asertivitas orangtuanya cenderung menerapkan style tipe 1) Skala Perilaku Asertif: skala ini berjumlah 47 tinggi. participating, memiliki asertivitas tinggi. aitem disusun berdasarkan aspek menurut Setelah diketahui sebaran data berdasarkan tipe parenting Menurut Alberti & Emmons (dalam Rakos, 1991) antara style oleh orangtua, kemudian analisis data Setelah diketahui sebaran data berdasarkan lain: Expressive, Persistent, dan Openhearted. Skala tipe parenting style Antara orangtua, Dyah Anjar.S: Hubungan Parentingoleh Style Orangtua (1-14) digunakan ialah skala likert 4 pilihan jawaban, kemudian analisis data yaitu: selalu, sering, jarang, dan tidak pernah. menggunakan Uji Khi Kuadrat (Chi Square Test) 2) Skala Parenting Style orangtua: skala ini kemudian dilanjutkan Uji Koefisien Kontingensi berjumlah 48 aitem terdiri dari 12 aitem pernyataanmenggunakan Uji Khi Kuadrat (Chi Square Test) kemudian dilanjutkan C Uji (Cramer s diperoleh hasil skor parenting dari parenting style tipe A (telling), 12 aitem pernyataan Koefisien V), Kontingensi C (Cramer s V), hubungan diperoleh hasil skor hubungan style orangtua sebagai berikut: dari parenting style tipe B (selling), 12 aitem pernyataanparenting style orangtua sebagai berikut: 3. Pengujian Khi Kuadrat (Chi Square Test) dari parenting style C (participating), dan 12 aitem 3. Pengujian Khi Kuadrat (Chi Square Test) pernyataan dari parenting style D (delegating), 2 Value Df Asymp. Sig. pilihan jawaban, yaitu sesuai dan tidak sesuai. (2-sided) Taknik Analisis Data Pearson Chi Square a 3 Teknik analisis data digunakan adalah Uji Khi Likelihood Ratio Kuadrat (Chi Square Test), menguji hubungan Linear-by-Linear Association antara parenting style orang tua N of Valid Cases 90 pada remaja, kemudian dilanjutkan Uji Koefisien Kontingensi C (Cramer s V), menguji di atas bahwa hasil uji khi kuadrat (chi hubungan berdasarkan koefisien kontingensi. square test (signifikansi) sebesar 0,000. Dari hasil uji khi kuadrat (chi square test 3 Pearson = probabilitas (signifikansi) sebesar 0,000. Pengambilan keputusan hipotesis berdasarkan perbandingan antara hipotes

4 Character, Volume 01, Nomor 02, Tahun 13 di atas bahwa hasil uji khi kuadrat (chi square test) diperoleh χ² Pearson = probabilitas (signifikansi) sebesar 0,000. Dari hasil uji khi kuadrat (chi square test) diperoleh χ² Pearson = probabilitas (signifikansi) sebesar 0,000. Pengambilan keputusan hipotesis berdasarkan perbandingan antara χ²hitung χ²tabel dan juga berdasarkan probabilitas. Pengujian hipotesis berdasarkan perbedaan antara χ²hitung χ²tabel, kriteria digunakan adalah H0 diterima apabila χ²hitung χ²tabel, taraf signifikansi sebesar α=0,05 (5%) dan db=3, dan H0 ditolak apabila χ²hitung > χ²tabel, taraf signifikansi sebesar α=0,05 (5%) dan db=3. Nilai χ²hitung telah diketahui dari hasil dalam table diatas yaitu sebesar , dan χ²tabel didapatkan dari tabel - chisquare, apabila db=3 dan taraf signifikansi sebesar α=0.05 (5%), maka akan angka hasil ini, maka dapat dilihat bahwa χ²hitung (38.276) lebih besar > χ²tabel (5.991), sehingga demikian H0 dinyatakan ditolak dan Ha Diterima, artinya bahwa terdapat hubungan antara parenting style orangtua pada remaja. Setelah dilakkukan pengujian hipotesis berdasarkan perbedaan antara χ²hitung χ²tabel, selanjutnya pengujian hipotesis berdasarkan harga probabilitas ( Asym.Sig). kriteria digunakan adalah H0 diterima apabila probabilitas > 0.005, dan H0 ditolak apabila probabilitas < pada tabel diatas diketahui probabilitas (Asym.Sig) sebesar 0,000. Nilai probabilitas (Asym.Sig) 0,000 ini lebih kecil dari α = 0,05 (p<0,05) sehingga hubungan dinyatakan signifikan. Ini berarti bahwa ada hubungan signifikan antara Parenting Style Orangtua Perilaku Asertif remaja. Dari kedua hasil analisis di atas, maka dapat ditarik kesimpulan sama, yaitu H0 atau Hipotesis nol berbunyi : tidak ada hubungan antara Parenting Style Orangtua Perilaku Asertif Remaja ditolak dan Ha atau Hipotesis alternatif berbunyi : ada hubungan antara Parenting Style Orangtua Perilaku Asertif remaja diterima. Singkatnya, pada remaja berhubungan parenting style Dyah Anjar.S: Hubungan Antara Parenting Style Orangtua (1-14) diberikan oleh orangtua. Setelah pengujian hipotesis, maka selanjutnya akan uji koefisien kontingensi C (Cramer s V) Setelahmengetahui pengujian hipotesis, maka selanjutnya uji hubungan antaraakanvariabel koefisien kontingensi C (Cramer s V) mengetahui hubungan antara parenting style orang tua variabel. variabel parenting style orang tua variabel. 4. Koefisien Kontingensi Kontingensi C (Cramer s V) 4. Uji Uji Koefisien C (Cramer s V) Nominal by Nominal Phi Cramer's V Contingency Coefficient N of Valid Cases Value.652 Approx. Sig diatas bahwa koefisien kontingensi C (Cramer s V) sebesar Nilai koefisien kontingensi C (Cramer s) sebesar semakin mendekati 1 (di atas 0.5). Dari hasil uji koefisien kontingensi C (Cramer s V) diperoleh koefisien kontingensi C (Cramer s) sebesar semakin mendekati 1 (di atas 0.5), hubungan kuat antara parenting style diatas bahwa koefisien kontingensi C (Cramer s V) sebesar Nilai koefisien kontingensi C (Cramer s) sebesar semakin mendekati 1 (di atas 0.5). Dari hasil uji koefisien kontingensi C (Cramer s V) diperoleh koefisien kontingensi C (Cramer s) sebesar semakin mendekati 1 (di atas 0.5), hubungan kuat antara parenting style orangtua pada remaja. Pembahasan penelitian bahwa terdapat hubungan antara parenting style orangtua pada remaja. Subyek orangtua cenderung menerapkan parenting style tipe telling cenderung memiliki rendah, sedangkan subyek orangtua cenderung menerapkan parenting style tipe participating cenderung memiliki tinggi. Hal ini didukung oleh pendapat Hersey & Blanchard (1978) menyatakan bahwa remaja orangtua cenderung menerapkan parenting style tipe telling, akan membentuk anak mereka menjadi individu pasif, selalu tergantung orang lain dalam pengambilan keputusan, bahkan mereka tidak memiliki kemampuan mengarahkan hidup mereka sendiri. Hal ini berbanding terbalik orangtua cenderung menerapkan parenting style tipe participating, remaja orangtua cenderung menggunakan parenting style tipe ini akan tumbuh menjadi remaja baik memiliki perasaan positif mengenai dirinya dan orang lain, berani bahkan cenderung suka memberontak. Hersey & Blanchard (1978) juga menyatakan bahwa parenting style tipe participating mengembangkan kerja sama antara orangtua dan anak dalam menyelesaikan suatu masalah. Disini anak dapat mengatakan apa mereka ingin sampaikan kepada orangtua mereka, baik saran, pendapat maupun kritikan, selain itu anak juga tidak merasa terkekang ataupun merasa terlalu dibebaskan dalam berbagai hal. Sehingga anak-anak orangtua cenderung menerapkan parenting style tipe participating lebih memiliki kepercayaan diri dan mengungkapkan pendapatnya dan dapat menghargai setiap pendapat berbeda dirinya, serta mampu berpikir positif mengenai diri mereka dan orang lain. Orangtua menerapkan parenting style tipe telling, cenderung menerapkan disiplin dan kontrol sangat kaku dan keras, orangtua memaksa anak selalu menuruti apa mereka perintahkan, anak-anak tidak diperkenankan ikut berpartisipasi dalam membuat keputusan keluarga ataupun mengeluarkan pendapat dan kritik terhadap orangtua mereka. Hal ini membuat anak mengembangkan sifat pemalu, penakut, bahkan menarik diri dalam pergaulan. Mereka juga memiliki kepercayaan diri rendah sehingga selalu membutuhkan orang lain menunjukan apa harus mereka lakukan.

5 Hubungan Antara Parenting Style Orangtua Dengan Perilaku Asertif Hersey & Blanchard (1978) juga berpendapat bahwa parenting style tipe participating dapat digunakan membuka komunikasi baik antara anak orangtua mereka. Anak akan bisa membagi apapun bahkan ketakutan, pendapat mereka mengenai orangtua, dan bagaimana perasaan mereka terhadap orangtua mereka. Namun, dapat seperti itu, terlebih dahulu orangtua harus meyakinkan anak bahwa mereka tidak akan dihukum karena berbagi orangtua mengenai apa mereka rasakan dan pikirkan mengenai orangtua mereka. menerapkan parenting style tipe participating, memiliki tinggi. Saran 1. Bagi Para Orangtua Diharapkan para orangtua dapat membangun komunikasi lebih baik anak, sehingga terjalin keterbukaan antara orangtua anak, misalnya mendiskusikan dan bertukar pendapat mengenai masalah sedang dihadapi anak serta lebih peduli terhadap apa terjadi pada anak. 2. Bagi Para Remaja Mengingat bahwa rendah dapat memberikan pengaruh buruk bagi diri remaja itu sendiri maupun bagi orang lain serta lingkungan, maka disarankan bagi para remaja belajar mengembangkan kemampuan, cara tidak mengikat diri dalam kelompok atau geng dapat merugikkan diri sendiri, serta menankan keberanian dalam diri sehingga mampu menolak ajakan teman tidak sesuai apa diinginkan, dan juga lebih terbuka dan berusaha mengkomunikasikan permasalahan sedang dihadapi pada orangtua. 3. Bagi Peneliti Selanjutnya Subyek penelitian ini masih berupa lingkup kecil, yaitu terbatas bagi sampel tidak terlalu banyak. Bagi peneliti selanjutanya dapat menambah jumlah sampel, makin besar jumlah sampel mendekati populasi, maka akan semakin tergeneralisasikan hasil penelitiannya dan dapat dimanfaatkan dalam lingkup lebih luas. Menurut Budiman (Marini, 05), anak dari keluarga dilandasi kasih sa akan lebih berkembang dalam menjalin hubungan baik orang lain dan lingkungan social, khususnya teman sebaya. Hersey dan Blanchard (1978) juga menerangkan bahwa terdapat berbagai gaya pengasuhan dipergunakan orangtua dalam mempengaruhi anak-anak mereka. Orangtua-orangtua tersebut dapat memilih mana gaya pengasuhan paling baik dipergunakan kepada anak mereka, dan sekiranya dapat bekerja di banyak situasi kehidupan. Beberapa orangtua memilih opsi gaya pengasuhan restrictive atau bekerja banyak membatasi gerak anak-anak mereka, sebagian orangtua lainnya percaya bahwa permissive atau serba memperbolehkan keinginan anak-anak mereka sebagai jalan terbaik meraih anak-anak. Menurut Sert (Rostania, 08) beberapa orang tidak mampu mengembangkan. Ketidakmampuan tersebut sering kali berhubungan hubungan anak orangtua mereka. Anak berada dibawah pengasuhan sangat kaku oleh orangtua akan memiliki kesulitan dalam mengembangkan ketika berhubungan dunia luar. Mereka akan mengembangkan pengetahuan bahwa anak diam merupakan anak baik. DAFTAR PUSTAKA Clemes, Harris (01). Mengajarkan Disiplin Kepada Anak. Jakarta: Mitra Utama. Fung Lan Young. (10). A Study On The assertiveness and Academic Procrasination of English and Communication Students at A Private University. American Journal of Scientific Research, 6272(Issue 9). Garliah, Lili & Nasution, F. K. S. (05). Peran Pola Asuh OrangTua Dalam Motivasi Berprestasi. Psikologia, 1, Hardy (Mauhibah, 1993) mengatakan bahwa salah satu faktor dapat mempengaruhi timbulnya adalah kebebasan diberikan oleh orangtua dan juga lingkungan sosial dimana mereka tumbuh dalam mengembangkan mereka. Hersey, P., & Blanchard, K.H. (1978). The Family game: A Situational Approach to Effective Parenting. Sydney: Addison-Wesley Publishing Company. SIMPULAN DAN SARAN Simpulan hasil pengolahan data telah diuraikan sebelumnya, maka dalam penelitian ini hipotesis alternative (Ha) diterima, sedangkan hipotesis nol (H0) ditolak, hubungan antara dua variabel kuat. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan antara parenting style orangtua pada remaja. Marini, Liza & Andriani, Elvi (05). Perbedaan Asertivitas remaja Ditinjau Dari Pola Asuh OrangTua. Psikologia, 2, Mauhibah (1993). Studi Korelasi Antara Tingkat Self Esteem Kecenderungan Asertif terhadap Teman-Teman Sebaya pada Remaja Putera di SMA Muhammadiyah 2 Sidoarjo. (Skripsi). Surabaya: Fakultas Psikologi Universitas Airlangga. Remaja orangtua cenderung menerapkan parenting style tipe telling, memiliki rendah, sedangkan remaja orangtua Rakos, R.F. (1991). Assertive behavior : theory, research & training. New York: Routledge, Chapman & Hall Inc. 5

6 Character, Volume 01, Nomor 02, Tahun 13 Rostiana, Mira (08). Perbedaan Tingkat Asertif Ditinjau Dari Persepsi Remaja Terhadap Pola Asuh OrangTua. (Skripsi). Surabaya: Universitas Airlangga. Santrock (02). Live-Span Development (Edisi Kelima). Jakarta: Erlangga. (03). Adolescence (Edisi Keenam). Jakarta: Erlangga.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 KonteksMasalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 KonteksMasalah BAB I PENDAHULUAN 1.1 KonteksMasalah Keluarga merupakan sebuah kelompok primer yang pertama kali kita masuki dimana didalamnya kita mendapatkan pembelajaran mengenai norma-norma, agama maupun proses sosial
