Profile Permohonan Sengketa Hasil Pilkada di Mahkamah Konstitusi Tahun 2017

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Profile Permohonan Sengketa Hasil Pilkada di Mahkamah Konstitusi Tahun 2017"

Transkripsi

1 Profile Permohonan Sengketa Hasil Pilkada di Mahkamah Konstitusi Tahun 2017 Pemilihan kepala daerah serentak (Pilkada Serentak) pada tahun 2017 merupakan proses pilkada serentak yang kedua pasca terselesaikannya proses pilkada serentak pada tahun Komisi Pemilihan Umum (KPU) menyelengarakan pilkada serentak pada 101 daerah baik daerah tingkat insi, Kabupaten dan pada tahun 2017, adapun sebarannya sebagai berikut: Diagram 1. Sebaran Daerah Pada Pilkada 2017 Sebaran Daerah Pada Pilkada Kabupaten insi Total Penyelenggaraan Pilkada Serentak 2017 telah memasuki tahap akhir, yakni penetapan hasil pemilihan, dengan demikian tahap berikut tinggal pelantikan kepala daerah dan wakil kepala daerah. Namun, bagi daerah yang masih tidak dapat menerima penetapan hasil itu dapat mengajukan perselisihan hasil pilkada di Mahkamah Konstitusi. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2016 tentang Pemilihan Gubernur, Bupati dan Walikota telah memberikan ruang bagi peserta pilkada 2017 mengajukan Perselisihan Hasil kepada Mahkamah Konstitusi dengan beberapa persyaratan seperti terkait lama waktu pengajuan permohoanan sengketa Pilkada dan ambang batas suara sengketa hasil Pilkada. Dari 101 daerah yang menyelenggarakan pilkada secara serentak pada tahun 2017, hingga tanggal 1 Maret 2017 terdapat 48 permohonan yang terdaftar di Mahkamah Konstitusi. Adapun rincian sebaran daerah pengjuan permohonan sengketa sebagai berikut: 1 P a g e

2 , 8, 4 Kab, 36 Diagram 2. Sebaran Daerah Permohonan berdasarkan Tingkat Daerah Berdasarkan diagram di atas, dijelaskan jumlah daerah tingkat provinsi yang mengajukan permohonan PHPU-D ke Mahkamah Konstitusi adalah 4 provinsi dari total 7 provinsi yang menyelenggarakan pilkada. Jika diprosentasi kan jumlah ini lebih dari 57%. Sementara untuk jumlah kabupaten yang mengajukan Permohonan PHPU-D adalah 36 kabupaten dari total 76 kabupaten yang ikut berkontestasi atau setara dengan 47%. Dan tingkat kota yang mengajukan adalah 8 kota dari total jumlah 18 kota, setara dengan 44%. Jika dihitung keseluruhan daerah yang mengajukan maka setara 47%. Secara kuantitas jika dibandingkan dengan daerah yang mengajukan permohonan sengketa hasil pada Pilkada Serentak tahun 2015 lalu adalah 132 atau setara 52%, jumlah tahun ini menurun dari segi persentase keseluruhan. Pada 2015 yang mengajukan 6 insi dari 8 insi, 115 Kabupaten dari 221 Kabupaten dan 11 dari 25 yang ikut dalam Pilkada serentak pertama. Tabel 1. Sebaran Daerah yang Mengajukan Sengketa Pilkada No Daerah Bersengketa insi No Daerah Bersengketa insi No Daerah Bersengketa insi 1 Takalar Selatan 17 Tasikmalaya Jawa 33 Banten Banten 2 Bengkulu Bengkulu 18 Aceh Timur Aceh 34 Maybrat Papua 3 Gayo Lues Aceh 19 Aceh Utara Aceh 35 Buton 2 P a g e

3 4 Dogiyai Papua 20 Pidie Aceh 36 Pati 5 Kendari 6 Salatiga 7 8 Bombana Pulau Morotai 9 Jepara Jawa Maluku Utara Jawa 21 Aceh Singkil 22 Sorong Lanny Jaya Buton Selatan Aceh 37. Batu Papua 38 Papua Langsa Aceh 41 Maluku Tolikara Jawa Jawa Timur Maluku Papua 40 Bireuen Aceh Maluku Tegah Maluku 10 Nagan Raya Aceh 26 Sorong Papua 42 Gorontalo Gorontalo 11 Tebo Jambi 27 Buru Maluku 43 Aceh Aceh 12 Sarmi Papua Kepulauan Sangihe Yogyakarta Sarolangun Utara Yogyakart a Sarmi Papua 32 Aceh Daya Payakumbuh Halmahera Aceh 44 Sumatera Maluku Utara Jambi 31 Mappi Papua 47 Maluku Banggai Kepulauan 45 Buol 46 Puncak Jaya Papua Maluku 48 Sarmi Papua Meskipun permohonan yang diajukan kepada Mahkamah Konstitusi sebanyak 48 Permohonan, namun jika dilihat berdasarkan daerahnya, hanya terdapat 45 daerah yang mengajukan permohonan sengketa Pilkada Hal tersebut dikarenakan, masing-masing daerah diajukan lebih dari satu kali oleh pasangan calon yang berbeda. Misalnya, Maluku diajukan dua kali dan Kabupaten Sarmi diajukan tiga kali oleh pasangan calon yang berbeda. Adapun 4 daerah insi yang mengajukan adalah insi Banten, Gorontalo, Aceh, dan. 3 P a g e

4 Berdasarkan data di atas, kabupaten dan kota di Propinsi Aceh dan Papua, merupakan daerah yang paling banyak mengajukan sengketa ke Mahkamah Konstitusi. Adapun sebarannya sebagai berikut: Tabel 2. Sebaran Daeran yang Mengajukan Sengketa Pilkada insi Jumlah Kab/ Bersengketa insi Jumlah Kab/ Bersengketa Aceh 9 Maluku Utara 2 Papua 6 Jawa 1 4 Sumatera 1 Maluku 3 Utara 1 Papua 3 Selatan 1 Jawa 3 Yogyakarta 1 2 Bengkulu 1 Jambi 2 Jawa Timur 1 insi Aceh dan insi Papua menjadi insi yang jumlah Kabupaten/-nya paling banyak mengajukan permohonan sengketa. Hal ini dikarenakan, dua provinsi ini memang miliki daerah yang cukup banyak menyelenggarakan Pilkada serentak Propinsi Aceh, menyelenggarakan pilkada di 20 Kabupaten/ dari jumlah 23 Kabupaten/kota yang ada. Sementara papua diikuti oleh 11 Kabupaten/ dari 29 Kabupaten/. Terkait legal standing Pemohon, yang dapat mengajukan permohonan sengketa adalah Pasangan Calon. Namun khusus daerah yang dengan calon tunggal, yang dapat mengajukan permohonan adalah pasangan calon atau pemantau yang telah teregistrasi di KPU. Mengenai hal ini, ada 3 permohonan sengketa yang berasal dari daerah penyelenggara pilkada calon tunggal. Ketiga daerah ini adalah Sorong, Pati, dan Maluku. Pemohon dari ketiga daerah ini bukanlah pasangan calon, melainkan pemantau pemilu atau pemilih di daerah setempat. Menariknya, ada juga permohonan yang diajukan oleh pemantau atau pemilih, meskipun daerah tersebut tidak diikuti oleh calon tunggal. Ada 3 daerah yang diajukan bukan oleh pasangan calon yakni Aceh Daya dan Buton serta Sarmi. 4 P a g e

5 Berdasarkan beberapa hal tersebut di atas, ada beberapa hal terkait syarat formil yang perlu menjadi perhatian. Kedua hal itu terkait ketentuan waktu pengajuan dan ambang batas suara pengajuan sengketa. 1. Ketentuan Waktu Pengajuan Ketentuan mengenai waktu pengajuan permohonan sengketa hasil ke Mahkamah Konstitusi di atur dalam Pasal 5 ayat (1) Peraturan Mahakamah Konstitusi Nomor 1 Tahun 2017 Tentang Pedoman Beracara Dalam Perkara Perselisihan Hasil Gubernur, Bupati, dan Walikota. Dimana permohonan diajukan paling lambat 3 hari kerja sejak diumumkan penetapan oleh KPU daerah. Artinya, pengajuan permohonan dihitung sejak hari ditetapkannya hasil pilkada. Berdasarkan 48 Permohonan yang diajukan, para pemohon mengajukan dengan waktu yang variatif bahkan terdapat permohonan yang melampaui waktu, kualifikasi tersebut dapat dilihat dalam table berikut: Tabel 3. Lama waktu pengajuan sejak pengumuman hasil oleh KPUD Lama pengajuan (Hari) Jumlah Permohonan 2 Hari 9 3 Hari 22 4 Hari 9 5 Hari 5 6 Hari 2 Tak diketahui 1 Grand Total 48 Berdasarkan table diatas, jika melihat batasan waktu yang telah ditentukan hanya terdapat 31 daerah yang masuk dalam ketentuan formil mengajukan permohonan. Namun yang perlu menjadi perhatian disini adalah ketidaksepahaman dalam cara hitung dalam menentukan batas hari permohonan pengajuan ke Mahkamah Konstitusi, sehingga menimbulkan multitafsir. Lalu terkait dengan adanya satu permohonan yang tidak diketahui jarak lama pengajuan gugatan ke Mahkamah Konstitusi yakni Puncak Jaya, hal tersebut dikarenakan hasil pleno rekapitulasi suara yang dilakukan oleh KPU Puncak Jaya belum terakses dalam website KPU RI maupun portal berita terkait. 5 P a g e

6 2. Ketentuan Ambang Batas Selisih Suara Dalam mengajukan permohonan sengketa hasil Pilkada ke Mahakamah Konstitusi terdapat syarat mengenai ambang batas (selisih dalam persen) pengajuan perselisihan perolehan suara berdasarkan selisih suara berkisar antara 0,5% hingga 2% (dua persen) dari total suara sah hasil penghitungan suara tahap akhir sesuai jumlah penduduk dalam wilayah daerah tersebut 1 yang ditetapkan oleh KPU Daerah insi/kabupaten/. Berdasarkan jumlah permohonan sengketa Pilkada tahun 2017 yang masuk ke Mahkamah Konstitusi sampai dengan tanggal 1 Maret 2016, berjumlah 48 permohonan. Namun jika dilihat berdasarkan daerah yang memenuhi ambang batas hanya terdapat 7 daerah saja yang memenuhi syarat tersebut, yang terdiri dari 4 Kabupaten, 2 dan 1 insi. Tabel 4. Daerah yang memenuhi syarat persentase ambang suara No Daerah yang bersengketa Keterangan 1 Takalar Syarat 2 Gayo Lues Syarat 3 Salatiga Syarat 4 Bombana Syarat 5 Yogyakarta Syarat 6 Maybrat Syarat 7 Syarat Tabel 5. Daerah yang dan Syarat Waktu dan Ambang Batas No Daerah yang bersengketa Pemohon Lama Hari Sejak Ditetapkan KPU jumlah penduduk Presentase Selisih Pengajuan selisih suara (persen) Ambang Selisih Suara selisih suara Pemenang dgn Pemohon Status 1 Takalar Burhannuddin B dan Natsir Ibrahim 2 Hari 283,764 1,5% 1.16% Lihat Pasal 158 ayat (1) dan ayat (2) UU Nomor 10 Tahun 2016 (UU Pilkada) serta Pasal 7 ayat (1) dan (2) PMK Nomor 1 Tahun 2016 tentang Pedoman Beracara Dalam Perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Gubernur, Bupati dan Walikota 6 P a g e

7 2 3 Bengkulu Gayo Lues 4 Dogiyai 5 Kendari 6 Salatiga 7 Bombana M. Sabri dan Naspian Abdul Rasad dan Rajab Marwan Markus Waine dan Angkian Abdul Rasak dan Haris Andi Agus Rudianto dan Dance Ishak Kasra Jaru dan Man Arfa 2 Hari % 14.60% Hari 98,785 2% 1.43% Hari 167,664 2% 7.21% Hari 347, % 4.13% Hari 183,815 2% 0.94% Hari 164,809 2% 1.56% Pulau Morotai Ali Sangaji dan Yuoce 3 Hari 59,102 2% 15.25% Jepara Subroto dan Nur Yahman 3 Hari 1,188, % 2.49% Nagan Raya Keumangan dan Said Junaidi 3 Hari 155,070 2% 9.18% Tebo Hamdi dan Harmain 3 Hari 321, % 10.77% Sarmi Kepulauan Sangihe Yogyakarta Sarolangun Albertus Suripno dan Adrian Roi Hironimus Rompas dan Fransiscus Silangen Imam P dan Achamad Fadli Muhammad Madel dan Musharsyah 2 Hari 36,797 2% 9.49% Hari 129,584 2% 10.82% Hari % 0.59% Hari % 11.51% P a g e

8 16 Sarmi Demianus Kyeuw-Kyeuw dan Musriadi 2 Hari 36,797 2% 20,02% Tasikmalaya Dede Sudrajat dan Asep Hidayat 4 Hari 657,477 1% 2.65% Aceh Timur Ridwan Abubakar dan Abdul Rani 3 Hari 402, % 2.49% Aceh Utara Fakhrurrazi dan Mukhtar Daud 3 Hari % 6.39% Pidie Sarjani Abdullah dan M. Iriawan 3 Hari 443, % 2.34% Aceh Singkil Safriadi dan Sariman 3 Hari % 4.37% Sorong Zeth Kadakolo dan Ibrahim Pokko 3 Hari 73,642 2% 21.38% Lanny Jaya Briyur Wenda dan Paulus Kogoya 2 Hari 161,077 2% 30.60% Buton Selatan Muhammad Faizal dan Wa Ode Hasniwati 3 Hari 97,670 2% 3.84% Langsa Fazlun Hasan dan Syahyuzar 4 Hari 131,641 2% 21.21% Sorong Amos Lukas Watori dan Noorjannah 3 Hari 381,101 2% 56.79% Buru Bakir Lumbessy dan Amrullah Madani 4 Hari 124,022 2% 17.91% P a g e

9 Aceh Daya Payakumbuh Halmahera 31 Mappi 32 Maluku 33 Banten Maybrat Buton Said Syamsul dan Nafis Amanaf Suwandel Muchtar dan Fitrial Bachri Muttiara T. Yasin dan Kabir Kahar Aminadab Jumame dan Stefanus Yermogoin Petrus P Werembinan dan Jusuf Siletty Rano Karno dan Embay Mulya S Karel Murafer dan Yance Way Kisman M Talib 4 Hari 121,268 4 Hari 125,690 2% 6.59% Hari % 3.87% Hari % 12.02% Hari 110,425 2% 15.37% Hari 11,955,24 3 1% 1.89% Hari % 0.33% Hari 36 Pati Sutiyo dkk 4 Hari 1,207, % 49.73% Batu Rudi dan Sudjono 4 Hari 200,039 2% 23.71% Maluku Dharma Oratmangun dan Markus Faraknimela 5 Hari 110,425 2% 3.83% Tolikara John Tabo 3 Hari 248,412 2% 18.32% Bireuen Yusuf Abdul W dan Purnama Setia Budi 5 Hari 435, % 6.15% P a g e

10 41 Maluku Tegah Alter Sopacua dan Aswar Rahim 5 Hari 368, % 41.58% Gorontalo Hana Hasanah dan Tonny S 3 Hari % 24.81% Aceh Muzakir Manaf dan TA Khalid 3 Hari % 5.47% Banggai Kepulauan Irianto Malinggong 6 Hari % 6.45% Buol Puncak Jaya 48 Sarmi Syamsudin Koloi dan Nurseha Suhardi Duka dan Kalima Katta Yusuf Wonda dan Kirensius Telenggen Mesak Manibor 5 Hari % 4.76% Hari % 0.75% Hari Kedua ketentuan tersebut menjadi syarat formil dalam mengajukan permohonan sengketa Pilkada ke Mahkamah Konstitusi, padahal terdapat beberapa daerah yang selisih suaranya melebihi sedikit dari ketentuan ambang batas suara tersebut sehingga tidak dapat diterima. Kecenderungan yang terjadi hal tersebut dijadikan acuan untuk melakukan pelanggaran yang massif agar menghasilkan selisih suara yang melebihi ambang batas suara di daerah tersebut Hal ini kemudian dapat menjadi perhatian lebih oleh Mahkamah dalam melakukan sidang pemeriksaan pendahuluan agar tidak hanya memeriksa terkait syarat formilnya saja, melainkan kelengkapan dan kejelasan materi permohonan yang diajukan oleh para pemohon. 10 P a g e

LAPORAN PENELITIAN PENANGANAN PERSELISIHAN HASIL PEMILIHAN KEPALA DAERAH SERENTAK TAHUN 2017 OLEH MAHKAMAH KONSTITIUSI

LAPORAN PENELITIAN PENANGANAN PERSELISIHAN HASIL PEMILIHAN KEPALA DAERAH SERENTAK TAHUN 2017 OLEH MAHKAMAH KONSTITIUSI LAPORAN PENELITIAN PENANGANAN PERSELISIHAN HASIL PEMILIHAN KEPALA DAERAH SERENTAK TAHUN 2017 OLEH MAHKAMAH KONSTITIUSI Disusun Oleh: Konstitusi Demokrasi Inisiatif (KoDe Inisiatif) dan Perkumpulan untuk
