ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA. Gambaran Burnout Pustakawan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA. Gambaran Burnout Pustakawan"

Transkripsi

1 Gambaran Burnout Pustakawan (Studi Deskriptif Burnout Pada Pustakawan Perpustakaan Perguruan Tinggi Negeri di Surabaya) Disusun Oleh Reasita Wilma Rofida NIM : Program Studi Ilmu Informasi dan Perpustakaan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Airlangga 2015 i

2 iii

3 (STUDI DESKRIPTIF BURNOUT PADA PUSTAKAWAN PERPUSTAKAAN PERGURUAN TINGGI NEGERI DI SURABAYA) Maksud: sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan studi S1 pada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Airlangga Disusun oleh REASITA WILMA ROFIDA NIM : PROGRAM STUDI : ILMU INFORMASI DAN PERPUSTAKAAN DEPARTEMEN : ILMU INFORMASI DAN PERPUSTAKAAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS AIRLANGGA Semester Gasal 2015 iv

4 HALAMAN PERSEMBAHAN Skripsi ini terselesaikan melalui berbagai dukungan dan bantuan dari berbagai pihak sehingga penulis ingin mengucapkan terima kasih terhadap berbagai pihak yang membantu baik secara langsung maupun tidak langsung dalam penyusunan Skripsi ini diantaranya: Penulis panjatkan puji syukur kepada ALLAH SWT atas segala berkah dan kemudahan-nya serta ridho-nya terhadap hambanya dalam penulisan Skirpsi ini. Seluruh keluarga besar terutama kedua pasang orang tua ku, Mama dan Papa, Ibu dan Bapak yang telah memberi dukungan dan doa atas terselesaikannya Skripsi ini. Terimakasih adek ku satu-satunya Reza Ramadhana atas dukungan dan doanya Terimakasih suamiku Indar Gunawan atas doa, bantuan, dan dukungannya selama ini. Ibu Endang Gunarti. Dra., M.Ikom selaku ketua prodi IIP (Ilmu Informasi dan Perpustakaan) dan selaku dosen pembimbing, serta selaku dosen wali. Terimakasih yang sebesar-besarnya sudah membimbing dengan penuh kesabaran dan terimakasih atas bantuan, dukungan, nasehat dalam mengerjakan Skirpsi ini. v

5 Pak Koko Srimulyo dan Ibu Tri Soesantari selaku dosen penguji. Terimakasih atas saran dan bimbingan yang membuat Skripsi penulis menjadi lebih baik Seluruh Dosen-dosen pengajar S1 Ilmu Informasi dan Perpustakaan, terima kasih pak, bu atas segala ilmu yang telah diberikan yang sudah sangat bermanfaat dan menambah wawasan pengetahuan penulis. Terimakasih sahabatku Hirma Susilawati atas bantuan, dukungan dan kerjasama nya selama menempuh studi ini. Seluruh Alih Jalur IIP 2013, yakni Nia, Ana, Chan, Gladis, Very dan seluruh teman teman yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu, akhirnya penulis bisa menyelesaikan Skripsi ini walaupun penuh dengan pengorbanan. Sukses buat kita semua. Tidak lupa juga untuk seluruh staf/ karyawan S1 Ilmu Informasi dan Perpustakaan Mbak Reni selaku admin dan untuk semua pihak yang sudah membantu yang tidak dapat disebutin satu persatu, terima kasih semua nya. vi

6 Skripsi ini ku persembahkan untuk kedua pasang orang tuaku Mama-Papa, Ibu-Bapak, Suamiku, dan Calon Anakku vi i

7 ix

8 x

9 ABSTRAK Penelitian ini dilatarbelakangi oleh permasalahan pustakawan yang rentan mengalami stress kerja yang memicu terjadinya burnout dikarenakan dedikasi yang tinggi, jam kerja yang panjang dan beban kerja yang berlebihan, serta konflik dengan pengguna dan dapat mempengaruhi kinerja di perpustakaan. Penelitian dilakukan untuk mengetahui gambaran tingkat burnout pada pustakawan perpustakaan perguruan tinggi negeri di Surabaya. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kuantitatif. Teori yang digunakan adalah teori burnout dari Maslach, dimana burnout terdiri dari dari tiga dimensi: kelelahan emosional (Emotional Exhausted), kelelahan mental dan perilaku (Depersonalisasi) dan pencapaian prestasi pribadi (Personal Acomplishment). Hasil penelitian menunjukkan pada variabel kelelahan emosional berada pada tingkat 1.1, variabel depersonalisasi menunjukkan hasil 1.0, dan pencapaian prestasi pribadi menunjukkan hasil 4.5, Artinya rata-rata pustakawan perpustakaan perguruan tinggi mengalami burnout ringan. Pustakawan yang mengalami burnout perlu melakukan penyegaran dan evaluasi diri dalam menyeleseikan sebuah masalah. Diperlukan banyak knowledge sharing dan perhatian dari instansi dengan melakukan pelatihan dan rotasi kerja. Kata kunci: burnout, burnout pustakawan xi

10 ABSTRACK This research is motivated by the problems of librarians who are prone to experience job stress lead to burnout due to the dedication, long hours and excessive workloads, as well as conflicts with the user and may affect performance in the library. The study was conducted to describe the level of burnout in the library librarian public universities in Surabaya. This research uses descriptive quantitative research methods. The theory used is the theory of Maslach burnout, where burnout is composed of three dimensions: Emotional Exhaustion, Depersonalization, and Personal Acomplishment. The results showed the variables emotional exhaustion are at level 1.1, depersonalization variable indicates the result of 1.0, and personal achievement shows results of 4.5, means that the average college librarian library suffered a mild burnout. Librarians are experiencing burnout need to refresh and self-evaluation in solving a problem. It takes a lot of knowledge sharing and the attention of the agencies with training and job rotation. Keyword: burnout, librarian burnout xi i

11 KATA PENGANTAR Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatu Segala puji syukur kehadirat Allah Swt, berkat rahmatnya berupa kekuatan lahir maupun batin serta jalan semangat pada penulis sehingga dapat menyelesaikan tahap demi tahap pembuatan penulisan Skripsi dengan judul Gambaran Burnout Pustakawan (Studi Deskriptif Burnout Pustakawan Perpustakaan Perguruan Tinggi Negeri di Surabaya) dengan baik. Skripsi ini disusun guna memenuhi persyaratan kelulusan dalam menyelesaikan studi S-1 pada jurusan Ilmu Informasi dan Perpustakaan, Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Airlangga Surabaya Sekiranya bila dalam pembuatan Skripsi ini masih banyak kekurangan, untuk itu mohon adanya kritik saran yang sifatnya membangun sangat penulis harapkan demi kelancaran serta kesempurnaan pembuatan Skripsi ini Akhirnya dengan rendah hati penulis menyampaikan terima kasih sebesar besarnya kepada semua pihak yang telah memberi motivasi dan dukungan kepada penulis dalam pembuatan Skripsi ini. 14 Januari 2016 Penulis xi ii

12 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERNYATAAN ORIGINALITAS... ii HALAMAN MAKSUD PENULISAN... iii HALAMAN PERSEMBAHAN... iv HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING... vii HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI... viii ABSTRAK... ix KATA PENGANTAR... xi DAFTAR ISI... xii DAFTAR TABEL... xv BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang... I Rumusan Masalah... I Tujuan Penelitian... I Manfaat Penelitian I-7 I.4.1 Manfaat Akademis.. I-7 I.4.2 Manfaat Praktis I Kerangka Teori. I Definisi Burnout.. I Burnout dan Pustakawan I Maslach Burnout Inventory (MBI).. I Faktor Penyebab Burnout. I Penyebab Burnout. I Definisi Konseptual I-20 I.7 Definisi Operasional I-21 I.8 Metodologi Penelitian I-22 I.8.1 Tipe Penelitian I-22 I.8.2 Lokasi Penelitian I-23 I.8.3 Penentuan Populasi & Sampel I-23 I.8.4 Teknik Pengumpulan Data... I-25 I.8.5 Teknik Pengolahan dan Analisa Data I-26 BAB II GAMBARAN UMUM II.1 Perpustakaan Perguruan Tinggi. II-1 II.1.2 Gambaran Umum Perpustakaan Universitas Airlangga Surabaya (UNAIR). II-2 II Visi. II-2 II Misi. II-2 II Tujuan. II-3 II Program Kerja Perpustakaan UNAIR II-4 II.1.3 Gambaran Umum Perpustakaan Institut Teknologi Sepuluh November Surabaya (ITS)... II-5 II Visi. II-5 II Misi II-6 xii

13 II Tujuan II-6 II Program Kerja Perpustakaan ITS II-7 II.1.4 Gambaran Umum Perpustakaan Universitas Islam Negeri Surabaya (UINSA) II-11 II Visi. II-11 II Misi II-11 II Fasilitas. II-14 II Manajemen Sumber Daya Manusia Perpustakaan (UINSA) II-15 II.1.5 Gambaran Umum Perpustakaan Universitas Negeri Surabaya (UNESA).. II-16 II Visi dan Misi Perpustakaan UNESA. II-16 II Tujuan Perpustakaan UNESA II-17 II.2 Tenaga Pengelola Perpustakaan / Pustakawan II-18 II.2.1 Pustakawan Universitas Airlangga Surabaya. II-22 II.2.2 Pustakawan Institut Teknologi Sepuluh November Surabaya II-22 II.2.3 Pustakawan Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya.. II-23 BAB III TEMUAN DATA III.1 Penyajian Data... III-1 III.1.1 Karakteristik Responden... III-1 III Jenis Kelamin III-2 III Usia.. III-3 III Masa Kerja III-3 III Status Perkawinan. III-4 III Pendidikan Terakhir.. III-5 III Pendapatan III-5 III Bidang Kerja. III-6 III Jabatan.. III-7 III.2 Burnout... III-8 III.2.1 Kelelahan Emosional (emotional exhausted). III-8 III Pustakawan Apatis Terhadap Pekerjaan III-8 III Pustakawan Merasa Terbelenggu Oleh Tugas tugas.. III-11 III Pustakawan Merasa Tertekan Menghadapi Pengguna III-14 III Pustakawan Merasa Jenuh dengan Pekerjaan yang Monoton.III-17 III.2.2 Depersonalisasi.III-21 III Pustakawan Memperlakukan Pengguna Sebagai Objek..III-21 III Pustakawan Mengurangi Kontak dengan Pengguna...III-24 III Pustakawan Merasa Sinis dan Berperangka Negatif.. III-25 III.2.3 Pencapaian Prestasi Pribadi (personal accomplishment)..iii-31 III Pustakawan Menangani Masalah dengan Efektif III-31 III Pustakawan Merasa Pekerjaan Mempengaruhi Kehidupan.III-33 III Pustakawan Merasa Selalu Mendapat Sesuatu yang BerhargaIII-35 III Pustakawan Merasa Percaya Diri... III-37 BAB IV PEMBAHASAN DAN ANALISIS DATA IV.1 Burnout Pustakawan Bedasarkan Jenis Kelamin... IV-2 IV.2 Burnout Pustakawan Bedasarkan Status Perkawinan... IV-4 IV.3 Burnout Pustakawan Berdasarkan Tingkat Pendidikan... IV-6 xiii

14 IV.4 Burnout Pustakawan Berdasarkan Usia... IV-9 IV.5 Burnout Pustakawan Berdasarkan Masa Kerja... IV-11 IV.6 Burnout Pustakawan Berdasarkan Pendapatan... IV-12 IV.7 Burnout dan Jenjang Karir Pustakawan... IV-14 IV.8 Pencegahan Burnout... IV-18 BAB V PENUTUP V.1 Kesimpulan...V-1 V.2 Saran...V-2 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiiii

15 DAFTAR TABEL Tabel I.1 Kode Kriteria Jawaban... I-29 Tabel I.2 Karakteristik Penilaian Burnout Pustakawan Emotional Exhausted dan Depersonalisasi... I-31 Tabel I.3 Karakteristik Penilaian Burnout Pustakawan Personal Accomplishment... I-31 Tabel II.1 Pustakawan Perpustakaan ITS... II-22 Tabel III.1 Jumlah Responden... III- 2 Tabel III.2 Jenis Kelamin Pustakawan... III-3 Tabel III.3 Usia Pustakawan... III-4 Tabel III.4 Masa Kerja Pustakawan... III-5 Tabel III.5 Status Perkawinan Pustakawan... III-5 Tabel III.6 Pendidikan Terakhir Pustakawan... III-6 Tabel III.7 Kisaran Pendapatan Pustakawan... III-7 Tabel III.8 Bidang Kerja Pustakawan... III-8 Tabel III.9 Jabatan Pustakawan... III-9 Tabel III.10 Merasa Tenaga dan Emosi Terkuras Karena Pekerjaan... III-10 Tabel III.11 Pustakawan Merasa Lelah, Letih, dan Lesu Karena Pekerjaan... III-11 Tabel III.12 Pustakawan Merasa Lelah Saat Akhir Jam Kerja... III-12 Tabel III.13 Pustakawan Merasa Terbelenggu Oleh Tugas Tugas... III-14 Tabel III.14 Pustakawan Merasa Lelah Saat Bangun Pagi Karena Harus Menjalani Hari di Tempat Kerja... III-15 Tabel III.15 Pustakawan Merasa Malas dan Menunda-nunda Menyelesaikan Tugas... III-16 Tabel III.16 Pustakawan Merasa Tertekan Menghadapi Pengguna... III-17 Tabel III.17 Pustakawan Merasa di Ujung Kesabaran Saat Melayani Pengguna... III-18 Tabel III.18 Pustakawan Merasa Tegang Saat Bekerja... III-19 Tabel III.19 Pustakawan Merasa Jenuh dengan Pekerjaan yang Monoton... III- 20 Tabel III.20 Pustakawan Merasa Frustasi dan Putus Asa Karena xv

16 Tuntutan Pekerjaan... III-21 Tabel III.21 Pustakawan Merasa Tidak Memiliki Gairah dan Semangat Dalam Bekerja... III-22 Tabel III.22 Penilaian Burnout Variabel Kelelahan Emosional... III-23 Tabel III.23 Pustakawan Tidak Peduli dengan Pengguna dan Rekan Kerja... III- 24 Tabel III.24 Pustakawan Mengabaikan Perasaan Pengguna dan Orang-orang Sekitar atau Rekan kerja... III-25 Tabel III.25 Pustakawan Memperlakukan Pengguna Sebagai Objek... III-26 Tabel III.26 Pustakawan Merasa Pengguna Adalah Penyebab Atas Masalah yang Dihadapi... III-27 Tabel III.27 Pustakawan Mengurangi Kontak dengan Pengguna... III-28 Tabel III.28 Pustakawan Merasa Tidak Memerlukan Orang Lain dalam Pekerjaan... III-29 Tabel III.29 Pustakawan Merasa Pengguna Menyalahkan Saya Atas Masalah yang Mereka Alami... III-30 Tabel III.30 Pustakawan Merasa Sinis dan Berperangka Negatif... III-31 Tabel III.31 Penilaian Burnout Variabel Depersonalisasi... III-32 Tabel III.32 Pustakawan Merasa dapat Memahami Keinginan dan Kebutuhan Pengguna yang Dilayani... III-34 Tabel III.33 Pustakawan Merasa Dapat Membantu Menangani Setiap Masalah yang Pengguna Hadapi... III-35 Tabel III.34 Pustakawan Merasa Pekerjaannya Memberikan Pengaruh Positif bagi Kehidupan Orang Lain... III-36 Tabel III.35 Pustakawan Merasa Pekerjaannya Dapat Memberikan Pengaruh Positif bagi Kehidupannya... III- 37 Tabel III. 36 Pustakawan Merasa Sudah Mencapai Kesuksesan dalam Pekerjaannya... III-38 Tabel III.37 Pustakawann Selalu Merasa Mendapat Sesuatu yang Berharga dari Pekerjaan... III-40 Tabel III.38 Pustakawan Selalu Merasa Percaya Diri Atas Pekerjaannya..... III-41 Tabel III.39 Pustakawan Selalu Merasa Energik dalam Bekerja... III-42 Tabel III.40 Penilaian Burnout Variabel Pencapaian Prestasi Pribadi.. III-43 xvi

17 Tabel IV.1 Burnout Pustakawan Berdasarkan Jenis Kelamin... IV-3 Tabel IV.2 Burnout Pustakawan berdasarkan Status Perkawinan... IV-5 Tabel IV.3 Burnout Pustakawan Berdasarkan Tingkat Pendidikan... IV-7 Tabel IV.4 Burnout Pustakawan Berdasarkan Usia... IV-9 Tabel IV.5 Burnout Pustakawan Berdasarkan Masa Kerja... IV-12 Tabel IV.6 Burnout Pustakawan Berdasarkan Pendapatan... IV-14 Tabel IV.7 Jumlah Angka Kredit Kumulatif Minimal Untuk Kenaikan Jabatan/Pangkat Pustakawan Tingkat Terampil... IV-17 Tabel IV.8 Rincian Kegiatan Pustakawan Tingkat Terampil dan Angka Kreditnya... IV-18 xvii

PENGARUH HEALTHY LIFESTYLE, EMOTIONAL QUOTIENT, DAN SPIRITUAL QUOTIENT

PENGARUH HEALTHY LIFESTYLE, EMOTIONAL QUOTIENT, DAN SPIRITUAL QUOTIENT PENGARUH HEALTHY LIFESTYLE, EMOTIONAL QUOTIENT, DAN SPIRITUAL QUOTIENT TERHADAP TEKANAN BURNOUT (Survei terhadap Dosen Akuntansi Perguruan Tinggi di Kota Surakarta) Skripsi Diajukan untuk Melengkapi Tugas-tugas
