BAHASA JAWA DI DESA KERTODESO KECAMATAN MIRIT KABUPATEN KEBUMEN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAHASA JAWA DI DESA KERTODESO KECAMATAN MIRIT KABUPATEN KEBUMEN"

Transkripsi

1 BAHASA JAWA DI DESA KERTODESO KECAMATAN MIRIT KABUPATEN KEBUMEN Oleh : Paramita Dewi Anggraeni program studi pendidikan bahasa dan sastra jawa paramyta.da@gmail.com Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan : (1) realisasi fonologis pada bahasa Jawa di Desa Kertodeso, Kecamatan Mirit, Kabupaten Kebumen; (2) bentuk leksikon pada bahasa Jawa di Desa Kertodeso, Kecamatan Mirit, Kabupaten Kebumen. Teknik analisis data menggunakan metode padan dan metode agih, sedangkan teknik penyajian hasil analisis menggunakan metode informal dan formal. Hasil penelitian ini dapat diperoleh kesimpulan bahwa: tedapat persamaan dan perbedaan antara bahasa Jawa di Desa Kertodeso dengan bahasa Jawa standar. Dari aspek fonologi terdapat sedikit perbedaan yaitu pada vokal /i/ dan /u/ banyak direalisasikan menjadi [I] dan [U]; fonem /i/ direalisasikan menjadi [I]; alis [alis] fonem /u/ direalisasikan menjadi [U]; bathuk [baṭuk]. Dari aspek leksikon pada bahasa Jawa seperti kata: tigol [tigɔl] yang dalam bahasa Indonesia artinya jatuh, biasanya dalam bahasa Jawa standar disebut dengan tiba [tibɔ]; jekot [jəkot] yang dalam bahasa Indonesia artinya ambil, biasanya dalam bahasa Jawa standar disebut dengan jupuk [jupu?], gendok [gəndok] yang dalam bahasa Indonesia artinya sampai, biasanya dalam bahasa Jawa standar disebut dengan tekan [təkan]. Kata kunci: Fonologi, Leksikon Pendahuluan Bahasa Jawa merupakan bahasa daerah yang memiliki wilayah pemakaian yang cukup luas dan jumlah pemakai yang cukup besar. Bahasa Jawa mempunyai berbagai variasi bahasa. Masing- masing variasi mempunyai pemakai yang cukup banyak. Variasi bahasa yang ada menunjukkan bahwa bahasa itu beragam, walaupun variasi tersebut secara umum mempunyai kaidah kebahasaan yang berbeda namun masing-masing mempunyai kekhasan sendiri-sendiri. Desa Kertodeso, Kecamatan Mirit, Kabupaten Kebumen merupakan suatu desa yang terletak di wilayah Timur Kabupaten Kebumen. Dengan luas wilayah 292,494 Ha dan jumlah penduduk jiwa. Desa Kertodeso terbagi menjadi 6 (enam) wilayah pedukuhan yaitu Dukuh Krajan, Dukuh Kedungsawit, Dukuh Pakel, Dukuh Babaanyar, Dukuh Pathuk Dasar, dan Dukuh Trukan. Secara deskriptif bahasa yang dipakai sehari- Jurnal Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Jawa_Universitas Muhammadiyah Purworejo 74

2 hari ialah menggunakan bahasa Jawa karena hampir keseluruhannya adalah masyarakat Jawa asli. Melihat letaknya di wilayah Timur Kabupaten Kebumen, Desa Kertodeso mendapatkan pengaruh bahasa dari Kabupaten Purworejo yang notabene menggunakan Bahasa Jawa Dialek Yogyakarta(BJDY). Variasi bahasa terjadi karena terdapat dua perpaduan bahasa yaitu antara dialek Bandek dan Ngapak. Keunikan pelafalan dalam percakapan bahasa Jawa mendorong penulis mengadakan penelitian tentang fonologi dan leksikologi bahasa Jawa di Desa Kertodeso Kecamatan Mirit Kabupaten Kebumen. Metode Penelitian Penelitian ini menggunakan jenis penelitian dekriptif kualitatif. Subjek pada penelitian ini adalah masyarakat Desa Kertodeso Kecamatan Mirit Kabupaten Kebumen, sedangkan objek penelitiannya adalah tuturan atau bahasa Jawa di Desa Kertodeso, Kecamatan Mirit, Kabupaten Kebumen. Dalam mengumpulkan data, penelitian ini menggunakan metode pupuan lapangan. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat di lingkungan Desa Kertodeso, Kecamatan Mirit, Kabupaten Kebumen yang berjumlah jiwa dan untuk sampel peneliti memilih lima orang. Instrumen yang digunakan yaitu peneliti sendiri, peneliti juga menggunakan instrument berupa camera digital sebagai alat perekam, alat tulis dan kertas untuk mencatat hasil wawancara. Untuk menganalisis data, digunakan dua metode yaitu metode padan yaitu berupa rekaman dan tulisan dan metode agih utuk meneliti dari segi fonetis bahasa yang ada di Desa Kertodeso, Kecamatan Mirit, Kabupaten Kebumen. Hasil analisis dalam penelitian ini disajikan secara deskriptif. Dalam menyajikan hasil analisis pada bahasa Jawa di Desa Kertodeso dipergunakan teknik yang berupa pemakaian kata-kata biasa serta penggunaan tanda dan lambang. Hasil Penelitian dan Pembahasan Hasil penelitian disajikan dalam bentuk tabel. Berikut pembahasan hasil penelitian di Desa Kertodeso, Kecamatan Mirit, Kabupeten Kebumen. 1. Distribusi pemakaian fonem vokal bahasa Jawa di desa Kertodeso Jurnal Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Jawa_Universitas Muhammadiyah Purworejo 75

3 Fonem Vokal Bahasa Jawa /a/ Variasi Bunyi Vokal Di Desa Kertodeso Posisi Awal Posisi Tengah Posisi Akhir [a] [ajeg] tetap [salit] haus - [i] [irəŋ] hitam [tigɔl] jatuh [kanḍi] karung /i/ [I] [IrUŋ] hidung [sikil] kaki - [u] [usrək] gaduh [kəḍul] tumpul [wolu] delapan /u/ [U] [UcUl] lepas [pulut] getah - [e] [edan] gila [belan] doyan [suwe] lama /e/ [ɛ] ɛḍək] dekat [legɛn] nira - [o] [ogor] cuma [loro] dua [bənḍo] golok /o/ [ɔ] [ɔgrɔk] galah [əntɔŋ] habis - /ə/ /ɔ/ [ə] [ənɔm] muda [kəjət] kejang - [ɔ] [ɔnḍɔ] tangga [wrɔtɔ] rata [lɔŋkɔ] jarang 2. Distribusi bunyi konsonan bahasa Jawa di Desa Kertodeso Konsona Posisi Awal Posisi Tengah Posisi Akhir n /b/ [bunḍəl] ikat [lɔbɔk] kedodoran [sayub] basi /c/ [carik] sekdes [kəcut] asam - /d/ [damɛn] jerami [kidul] selatan [ɔyɔd] akar /ḍ/ [ḍiŋkluk] menunduk [kuḍuŋ] jilbab - Jurnal Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Jawa_Universitas Muhammadiyah Purworejo 76

4 /g/ [gɔlet] mencari [rəgəd] kotor [manḍəg] berhenti /h/ [hɔwɔ] udara [pomahan] pekaranga [awɛh] memberi n /j/ [jəkot] ambil [kəju] sebal - /k/ [klalen] lupa [sɔkɔ] tiang [cənḍək] pendek /l/ [lɔŋkɔ] jarang [bləkɔk] kontul [crɔnḍɔl] tikus /m/ [məŋko] nanti [damu] meniup [alum] layu /n/ [nɛkən] memberi [bənḍo] golok [gləpuŋan] tepung /p/ [padɔn] pojok [ɛmpɛr] serambi [maḍəp] hadap /r/ [rajaŋ] mengiris [gered] menarik [ajur] hancur /s/ [səplɔk] selama [isin] malu [tələs] basah /t/ [tɛyɛŋ] bisa [pətəŋ] gelap [sipət] mematikan /ṭ/ [ṭukul] tumbuh [siṭik] sedikit - /w/ [wəḍi] pasir [ḍɛwɛk] sendiri - /y/ [yayu] kakak [biyuŋ] ibu - /ng/ [ŋəlih] lapar [suŋu] tanduk [ləncəŋ] lurus /ny/ [ñəkəl] memegang [añəb] hambar - 3. Gabungan konsonan yang mengandung /l/ Gabungan Posisi awal Posisi tengah Posisi akhir Jurnal Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Jawa_Universitas Muhammadiyah Purworejo 77

5 konsonan /bl/ [blanḍɔŋ] tukang kayu [gəmbluŋ] gila - /kl/ [klɔsɔ] tikar [diŋklik] kursi - /pl/ [plikət] lengket [səplɔk] selama - /ml/ [mlebɛr] menjalar - - /sl/ [slilit] sisa makanan - - /tl/ [tləṭis] gerimis - - /gl/ [gləpuŋan] tepung [jaŋgləŋ] berdiri - /ŋl/ [ŋliwət] menanak nasi Gabungan konsonan yang mengandung /r/ Gabungan konsonan Posisi awal Posisi tengah Posisi akhir /br/ [brog] jembatan [səbrɔt] merobek - /cr/ [crinḍil] basah kuyup - - /sr/ [srənḍal] sandal [usrək] gaduh - /wr/ [wriŋin] beringin - - /gr/ [grɔwɔŋ] berlubang [gɔgrɔg] gugur - /mr/ [mrəŋut] cemberut [səmrɔmɔŋ] panas - /kr/ [krɔpɔs] rapuh - - /pr/ [prei] libur [kəmprɔh] jorok - /dr/ [drajat] pangkat - - Jurnal Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Jawa_Universitas Muhammadiyah Purworejo 78

6 /tr/ [trɔcɔh] bocor [putra] anak - /nr/ [nrabas] potong jalan Leksikon khas di desa Kertodeso Pelafalan (fonetis) Leksikon Arti Kertodeso BJ Baku [jəkot] [jupu?] jekot ambil [mbike] [nəmbe] mbike baru saja [jaŋgləŋ] [ŋadək] janggleng berdiri [kəju] [nəsu] keju marah [tigɔl] [tibɔ] tigol jatuh [tləṭis] [grimis] tlethis gerimis [səplɔk] [kawit] seplok selama/semenjak [belan] [doyan] belan doyan [nɛkən] [awɛh] neken memberi [gendok] [təkan] gendok sampai [neseh] [minggir] neseh minggir [jamprɔŋ] [poni] jamprong poni [əntɔŋ] [ənte?] entong habis Simpulan Simpulan dalam penelitian ini yaitu tedapat persamaan dan perbedaan antara bahasa Jawa di Desa Kertodeso dengan bahasa Jawa standar. Dari aspek fonologi terdapat sedikit perbedaan yaitu pada vokal /i/ dan /u/ banyak direalisasikan menjadi [I] dan [U]; fonem /i/ direalisasikan menjadi [I]; alis [alis] fonem /u/ direalisasikan Jurnal Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Jawa_Universitas Muhammadiyah Purworejo 79

7 menjadi [U]; bathuk [baṭuk]. Dari aspek leksikon pada bahasa Jawa seperti kata: tigol [tigɔl] yang dalam bahasa Indonesia artinya jatuh, biasanya dalam bahasa Jawa standar disebut dengan tiba [tibɔ]; jekot [jəkot] yang dalam bahasa Indonesia artinya ambil, biasanya dalam bahasa Jawa standar disebut dengan jupuk [jupu?], gendok [gəndok] yang dalam bahasa Indonesia artinya sampai, biasanya dalam bahasa Jawa standar disebut dengan tekan [təkan]. Daftar Pustaka Ayatrohaedi Dialektologi Sebuah Pengantar. Jakarta: Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Kridalaksana, Harimurti Kamus Linguistik. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama. Mahsun Metode Penelitian Bahasa Tahapan Strategi, Metode, dan Tekniknya. Jakarta: Rajawali Pers. Mulyani, Siti Fonologi Bahasa Jawa. Yogyakarta: Kanwa Publiser. Jurnal Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Jawa_Universitas Muhammadiyah Purworejo 80

KAJIAN FONOLOGI DAN LEKSIKON BAHASA JAWA DI DESA WANAYASA KECAMATAN WANAYASA KABUPATEN BANJARNEGARA

KAJIAN FONOLOGI DAN LEKSIKON BAHASA JAWA DI DESA WANAYASA KECAMATAN WANAYASA KABUPATEN BANJARNEGARA KAJIAN FONOLOGI DAN LEKSIKON BAHASA JAWA DI DESA WANAYASA KECAMATAN WANAYASA KABUPATEN BANJARNEGARA Oleh: Fita Andriyani Eka Kusuma pendidikan bahasa dan sastra jawa phitaandriyani@gmail.com ABSTRAK Penelitian
