STUDI TENTANG INDUSTRI MAKANAN TRADISIONAL PINYARAM DI KORONG TITIAN PANJANG NAGARI KAYU TANAM KECAMATAN 2X11 KAYU TANAM KABUPATEN PADANG PARIAMAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "STUDI TENTANG INDUSTRI MAKANAN TRADISIONAL PINYARAM DI KORONG TITIAN PANJANG NAGARI KAYU TANAM KECAMATAN 2X11 KAYU TANAM KABUPATEN PADANG PARIAMAN"

Transkripsi

1 STUDI TENTANG INDUSTRI MAKANAN TRADISIONAL PINYARAM DI KORONG TITIAN PANJANG NAGARI KAYU TANAM KECAMATAN 2X11 KAYU TANAM KABUPATEN PADANG PARIAMAN oleh : Rina Gusniati*) *)Staf Pengajar Program Studi Pendidikan Geografi STKIP PGRI Sumatra Barat ABSTRACT The research aims to determine how is the situation of capital industry traditional food pinyaram, wroker, marketing, income and constraints that find by the traditional food industry pinyaram in village of Titian Panjang, Kayu Tanam village 2x11 Kayu Tanam subdistrict. Research method is used descriptive. Population and sample this research is the traditional food industry pinyaram in village of Titian Panjang Kayu Tanam village 2x11 Kayu Tanam Subdistrict Padang Pariaman Regency, and as the sample in area village of Titian Panjang with respondents 12 people with a total sampling. Based on data analysis, so results of research findings that: (1) The entrepreneurs of traditional food industry pinyaram get financial capital of effort from individual financial capital with the percentage (91,67%), (2) The worker used to produce tradisional food pinyaram are free workers with the percentage (50%), (3) In distributing results of traditional food pinyaram are entrepreneurs themselves with the percentage (75%), (4) The income which get sufficient to daily needs with the percentage (83,33%), (5) The constraints faced by the traditional food industry pinyaram is difficult to get employment fixed by percentage (66,67%). Key Words: capital, worker, marketing, income, constraints PENDAHULUAN Pembangunan industri di Indonesia juga ditujukan untuk memperluas dan memeratakan kesempatan berusaha, menunjang perekonomian dan pembangunan daerah serta memanfaatkan sumber daya manusia yang ada, hal ini dapat mengurangi ketergantungan Indonesia dari impor negara maju. Industri kecil memberikan manfaat sosial yang sangat berarti bagi perekonomian selain wahana utama dalam penyerapan tenaga kerja juga sebagai penggerak roda ekonomi serta pelayanan masyarakat. Industri kecil juga turut memberikan peranan dalam peningkatan mobilitas dengan tabungan domestik. Ini dimungkinkan oleh kenyataan bahwa industri kecil cendrung memperoleh modal dari tabungan pengusaha itu sendiri atau dari tabungan keluarga dan

2 kerabatnya. Manfaat sosial lainnya, industri kecil mempunyai kedudukan komplemeter terhadap industri besar dan sedang karena industri kecil menghasilkan produk yang relatif murah dan sederhana yang biasanya tidak dihasilkan oleh industri besar dan sedang (Saleh 1986, Cit Andries 2010 dalam Syafrizal 2011). Salah satu aktifitas ekonomi masyarakat yang tergolong tradisional adalah membuat makanan tradisional pinyaram dengan bahan baku tepung beras. Makanan berupa pinyaram dari tepung beras ini mengandung unsur ekonomi yang berkaitan dengan aspek budaya dan seni karena keberadaannya adalah sebagai warisan budaya dan kebanggaan bersama bagi masyarakat setempat. Peningkatan peranan industri makanan tradisional pinyaram dapat menumbuhkan lapangan kerja, sumber pendapatan, baik pendapatan individu maupun pendapatan lainnya dan meningkatkan kreatifitas masyarakat yang bergerak dibidang industri kecil. Dengan kreatifitas yang mereka miliki diharapkan setiap individu dapat mengembangkan kemampuan yang dimiliki dan akhirnya dapat menciptakan lapangan usaha industri, dengan sendirinya akan menunjang kesejahteraan masyarakat di Titian Panjang Nagari Kayu Tanam Kecamatan 2x11 kayu Tanam Kabupaten Padang Pariaman. Sekarang ini industri makanan tradisional pinyaram dalam perkembangannya di Titian Panjang Nagari Kayu Tanam dalam melaksanakan produksinya banyak menemui hambatan seperti masalah modal, hal ini dapat dilihat dari hasil industrinya masih kecil, dimana tempat usahanya berada disekitar tempat tinggal sendiri, begitu juga bila dilihat dari segi tenaga kerja yang berasal tenaga kerja keluarga dan tenaga kerja luar keluarga serta pemasarannya yang belum begitu meluas. Berdasarkan hal tersebut di atas maka peneliti ingin mengetahui tingkat perkembangan produksi makanan tradisional pinyaram di Titian Panjang Nagari Kayu Tanam di Kecamatan 2x11 Kayu Tanam yang akan dituangkan dalam sebuah bentuk penelitian yang berjudul Studi Tentang Industri Makanan Tradisional Pinyaram Di Korong Titian Panjang Nagari Kayu Tanam Kecamatan 2x11 Kayu Tanam Kabupaten Padang Pariaman. METODOLOGI PENELITIAN Menurut Yusuf (2007) yang dimaksud penelitian deskriptif adalahsalah satu jenis penelitian yang bertujuan mendeskripsikan secara sistematis, faktual dan akurat mengenai fakta fakta dan sifat populasi tertentu, atau mencoba menggambarkan fenomena secara detail.

3 Populasi penelitian ini adalah pengusaha makanan tradisional pinyaram yang berada di sekitar Titian Panjang Nagari Kayu Tanam dengan jumlah populasi 12 pengusaha industri makanan tradisional pinyaram. Sampel dalam penelitian ini seluruh pengusaha makanan tradisional pinyaram yang berada di Titian Panjang Nagari Kayu Tanam dengan jumlah 12 orang. Maka penarikan sampel dilakukan secara total sampling, yaitu sampel diambil secara keseluruhan dari semua industri makanan tradisional pinyaram. Teknik pengumpulan dalam penelitian ini melalui wawancara terbuka dengan berpedoman kepada angket terbuka dan terstruktur sehingga memberi kesempatan kepada responden untuk menjawab sesuai dengan kondisi yang sebenarnya. Untuk menjaga reabilitas instrumen penelitian, peneliti berusaha menanyakan secara langsung kepada responden, peneliti secara berulang ulang sehingga responden benar benar mengerti dan dapat memberikan jawaban yang benar, dengan demikian data yang diperoleh dapat diuji kebenarannya. Sesuai dengan jenis penelitian yaitu penelitian deskriptif maka digunakan analisa statistic deskriptif. Untuk melihat kecenderungan kecenderungan indikator masing masing variabel maka digunakan presentase (%) dengan rumus: P Keterangan : f N x100% P = Persentasi hasil yang diperoleh. f = Frekuensi jawaban responden. N = Jumlah responden. (Elifson dalam Martono 2010) HASIL DAN PEMBAHASAN Pertama. Modal yang digunakan pengusaha dalam industri makanan tradisional pinyaram adalah tabungan sendiri. Modal yang dimiliki untuk industri makanan tradisional pinyaram yaitu dengan modal sendiri namun ada juga beberapa yang mendapat modal dari warisan. Besar modal yang dikeluarkan industri makanan tradisional pinyaram yaitu kurang dari Rp dari modal yang ada pengusaha menggunakan upah tenaga kerja, membeli alat produksi serta biaya pemasaran. Modal usaha yang dimiliki pengusaha sudah mengalami perkembangan (sudah berkembang) pengusaha tidak pernah mendapatkan bantuan modal dari pihak lain. Temuan ini ternyata sama dengan Menurut Griffin (2006) modal adalah barang-barang atau peralatan yang dapat digunakan untuk melakukan proses produksi. Kedua. Untuk memproduksi makanan tradisional pinyaram tersebut para pengusaha mengalami kesulitan untuk mendapatkan tenaga kerja di industri

4 makanan tradisional pinyaram karena disebabkan susahnya mendapatkan tenaga kerja yang tetap, sehingga pengusaha berupaya agar bisa mendapatkan tenaga kerja yang tetap. pada umumnya tenaga kerja yang digunakan dalam usaha makanan tradisional pinyaram ini adalah tenaga kerja harian lepas ( kalau merasa cocok dilanjutkan, kalau tidak cari tenaga kerja yang lain) dari kelancaran/pembayaran upah tenaga kerja tersebut pada umunya responden menjawab lancar, gaji tenaga kerja diambil tergantung permintaan tenaga kerja, dari seringnya membedakan gaji antara tenaga kerja yang satu dengan yang lainnya tidak pernah, sudah memenuhinya jumlah tenaga kerja yang bekerja dalam proses produksi cukup. Berdasarkan pasal 1 ayat 2 UU RI No. 13 tahun 2003 tentang ketenaga kerjaan disebutkan bahwa tenaga kerja adalah setiap orang yang mampu melakukan pekerjaan guna menghasilkan barang dan atau jasa baik untuk memenuhi kebutuhan sendiri maupun untuk masyarakat Ketiga. Cara memasarkan industri makanan tradisional pinyaram tersebut menempuh dua sistem atau metode yaitu sistem pemasaran langsung dimana para pengusaha langsung berhadapan dengan pihak konsumen. Kedua pemasaran tidak langsung para pengusaha industri makanan tradisional pinyaram dengan cara melalui perantara / pesanan, dan cara mengerjakan pesanan industri makanan tradisional pinyaram, pengusaha bekerja sesuai dengan pesanan yang ada dan bekerja sebagai target produksi harian. Mengenai kemana saja biasanya memasarkan hasil produksi industri makanan tradisional pinyaram keluar kabupaten/kota madya dan dari segi mengangkut hasil produksi industri makanan tradisional pinyaram kepasar dengan angkutan umum dan yang di tugaskan untuk memasarkan hasil industri makanan tradisional pinyaram adalah pengusaha itu sendiri dan pengalaman pengusaha sulit untuk memasarkan hasil produksi makanan tradisional pinyaram. Pemasaran adalah hasil prestasi kerja kegiatan usaha yang berkaitan dengan mengalirnya barang dan jasa dari produsen ke konsumen ( Assauri 2010). Keempat. Pendapatan yang diperoleh oleh pengusaha dari hasil industri makanan tradisional pinyaram adalah kurang dari Rp dan pendapatan dari hasil industri makanan tradisional pinyaram untuk memenuhi kebutuhan sehari hari. Menurut Niswonger (1992:22) Pendapatan adalah jumlah yang ditagih kepada pelanggan atas barang ataupun jasa yang diberikan kepada mereka.

5 Kelima. Kendala untuk mendapatkan tenaga kerja industri makanan tradisional pinyaram adalah susahnya mendapatkan tenaga kerja yang tetap, berkaiatan dengan pemasaran industri makanan tradisional pinyaram adalah sempitnya wilayah pemasaran, serta selama menjalani usaha makanan tradisional pinyaram dalam memperoleh pendapatan adalah keuntungan yang diperoleh tidak tetap setiap harinya. Menurut Gunadi (2004) kendala ( constraint) adalah segala hal dalam perusahaan yang membatasinya untuk mencapai tujuannya. Adapun kendala yang timbul dapat terletak pada kapasitas mesin dan kemampuan tenaga kerja yang dimiliki oleh perusahaan. KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan 1. Modal yang digunakan pengusaha dalam industri makanan tradisional pinyaram adalah tabungan sendiri dan besar modal yang dikeluarkan yaitu kurang dari Rp Status tenaga kerja harian lepas dan gaji diambil tergantung permintaan tenaga kerja. 3. Pengusaha memasarkan sendiri hasil industri makanan tradisional pinyaram langsung di lokasi industri dan melalui perantara/pesanan. 4. Pendapatan yang diperoleh oleh pengusaha dari hasil industri makanan tradisional pinyaram kurang dari Rp Kendala dalam mendapatkan tenaga kerja di industri makanan tradisional pinyaram adalah susahnya mendapatkan tenaga kerja yang tetap. B. Saran 1. Diharapkan pada pengusaha industri makanan tradisional pinyaram untuk meningkatkan jumlah modal agar dapat meningkatkan jumlah produksi makanan tradisional pinyaram dengan cara para pengusaha melakukan pinjaman kepada koperasi daerah dan meminta bantuan modal dari pemerintah. 2. Disarankan pada pengusaha industri makanan tradisional pinyaram untuk mempunyai tenaga kerja yang tetap agar tidak terganggu proses produksi dengan cara para pengusaha kebih 3. memperhatikan kesejahteraan tenaga kerjanya. 4. Diharapkan pada pengusaha untuk meningkatkan dan memperluas lagi wilayah pemasaran dengan cara promosi.

6 5. Diharapkan kepada pemerintah untuk lebih memperhatikan pengusaha industri makanan tradisional pinyaram untuk mendapatkan modal usaha agar indutri makanan tradisional pinyaram lebih berkembang dengan cara memberikan pinjaman jangka panjang. DAFTAR PUSTAKA Ari Teori kendala /05/teori-kendala.html. diakses 2 juni Pukul WIB. Assauri, Sofjan Manajemen Pemasaran. Jakarta: Rajawali Pers. Griffin.R.2006.Business. ipedia.org/wiki/faktor_produ ksi. Diakses 07 Maret 2013 Pukul WIB. Pengertian-Pendapatan. Diakses 15 maret pengertian-tenaga-kerjaundang-undang.html. Diakses 22 Maret Pukul WIB. Martono, Nanang Statistik Sosial Teori Aplikasi Program SPSS. Yogyakarta: Gava Media. Sastrohadiwiryo, siswanto Manajemen Tenaga Kerja Indonesia. Jakarta: Bumi Aksara. Suratni,2012.Pengertian Pemasaran, Manajemen Pemasaran dan konsep pemasaran. f.ipb.ac.id.diakses 07 Maret 2013 Pukul WIB Syafrizal Analisis Usaha Dendeng Paru (Rabu) Ajo Ali di Kecamatan Enam Lingkung Kabupaten Padang Pariaman. Padang : Skripsi Fakultas Pertanian Universitas Andalas.

STUDY ON TRADITIONAL FOOD lamang Tapai in Nagari LIMO THE CENTER LABUAH ellipse DISTRICT FIVE BELOW THE DISTRICT Flatland. By:

STUDY ON TRADITIONAL FOOD lamang Tapai in Nagari LIMO THE CENTER LABUAH ellipse DISTRICT FIVE BELOW THE DISTRICT Flatland. By: STUDY ON TRADITIONAL FOOD lamang Tapai in Nagari LIMO THE CENTER LABUAH ellipse DISTRICT FIVE BELOW THE DISTRICT Flatland By: Kamelia * Slamet Rianto* Nefilinda** Geography Education SKTIP PGRI West Sumatra
