Bambang Yunianto. SARI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Bambang Yunianto. SARI"

Transkripsi

1 Implementasi Kebijakan Peningkatan Nilai Tambah Mineral di Indonesia Topik Utama Bambang Yunianto SARI Sesuai jiwa Pasal 33 ayat (3) UUD 45, Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara mengamanatkan peningkatan nilai tambah mineral dan batubara melalui pe ngolahan dan pemurnian di dalam negeri. Tidak terlepas dari historis pemberalakuan Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara dan produk hukum turunannya, beberapa parameter implementasi kebijakan nilai tambah mineral masih menghadapi berbagai persoalan yang menuntut pemerintah untuk konsisten melaksanakan kebijakan tersebut. Meskipun diperkirakan akan mengalami penurunan pada tahap awal, beberapa parameter implementasi kebijakan peningkatan nilai tambah mineral menunjukkan perbaikan dan kemajuan yang signifikan pada tahap selanjutnya, seperti dalam hal jumlah IUP dan smelter yang dibangun, nilai investasi, penyerapan tenaga kerja, nilai ekspor, dan perkiraan penerimaan negara. Kata Kunci: mineral, implementasi, PNT 1. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Dalam dunia pertambangan mineral dan batubara di Indonesia, terbitnya Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 (UU No.4/2009) tentang Pertambangan Mineral dan Batubara merupakan babak baru setelah sebelumya, ketika era UU No.11/1967 masih diberlakukan, pemanfaatan sumber daya mineral dan batubara (minerba) bebas diekspor dalam bentuk ba han mentah. Salah satu amanat UU No. 4/2009 tersebut adalah kewajiban bagi pelaku usaha pertambangan minerba untuk melakukan peningkatan nilai tambah (PNT) di dalam negeri. Jika selama ini produk tambang dapat diekspor dalam bentuk bijih (raw material atau ore) atau tergantung permintaan pembeli, maka berdasarkan Pasal 103 UU No. 4/2009, setiap pelaku usaha pertambangan mineral wajib melakukan pengolahan dan pemurnian di dalam negeri. Tulisan ini bertujuan untuk melihat perkembangan implementasi kebijakan peningkat an nilai tambah mineral sebagaimana diamanatkan UU No. 4/2009. Begitu luas nya aspek yang harus dilihat, sementara data masih terbatas, maka ruang lingkup tulisan akan dibatasi pada beberapa parameter, yaitu: perkembangan pembangunan smelter, nilai investasi, nilai eks por, tenaga kerja, serta manfaat dan risiko ekspor bijih. 2. METODOLOGI Metode penulisan menggunakan metode pengkajian literatur terhadap berbagai sumber data 6

2 dan informasi yang terkait dengan ruang lingkup pembahasan. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik inventarisasi, peng arsipan, dokumentasi, dan diskusi tentang pokok-pokok isu yang dibahas dalam tulisan. Sumber data diperoleh dari instansi pemerintah sesuai aspek yang dibahas (Ditjen Minerba, Kementerian Perindustrian, Kementerian Perdagangan, dan Kementerian Keuangan). Data dan informasi juga diperoleh dari hasil pencarian berita, baik di media massa cetak maupun media online. Pengolahan dan anali sis data dilakukan dengan teknik-teknik statistika, antara lain kategorisasi/pengelompokan, komparasi, tabelisasi, dan identifikasi korelasi antar-aspek/parameter. Hasil pengolahan data selanjutnya dianali sis untuk menemukan hubungan timbal-balik antara parameter yang satu dengan parameter yang lain guna menjawab persoalan-persoalan yang ditemukan dalam implementasi kebijakan PNT mineral sehingga dapat disimpulkan kebijakan yang perlu ditempuh atas implementasi kebijakan tersebut. 3. KEBIJAKAN PNT MINERAL Ketika UU No. 11/2009 tentang Keprotokolan diberlakukan, yang diikuti dengan terbitnya Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2010 (PP No. 23/2010) tentang Pelaksanaan Usaha Pertambangan Mine ral dan Batubara, tidak ada tanda-tanda masyarakat pertambangan minerba akan terkena badai atas kehadiran kedua peraturan tersebut. Waktu itu yang muncul ke permukaan hanya berupa riak sebagai akibat dari perubah an pengelolaan, yang semula dari pemerintah Pusat (sentralisasi) kini menjadi pemerintah kabupaten/kota (desentralisasi). Namun manakala keluar Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (Permen ESDM) No. 07/2012 tentang Peningkatan Nilai Tambah Mineral Melalui Kegiatan Pengolahan dan Pemurnian Mineral, yang kemudian disempurnakan de ngan Permen ESDM No. 11/2012 dan Permen ESDM No. 20/2013, dunia pertambangan mineral di dalam negeri bagaikan terkena tsunami. Hampir semua pengusaha tambang mineral terhenyak, ketentuan mengenai PNT yang dalam UU No. 4/2009 hanya terdiri atas dua-tiga pasal, ternyata mampu berdampak luas terhadap kelangsungan usaha mereka, atau le bih ekstrim lagi, dapat membuat mereka kolaps jika tidak dipersiapkan lebih dini. Alasannya sederhana, Permen PNT ini mewajibkan mereka mengolah dan/atau memurnikan produk hasil tambangnya; jika semula hanya memproduksi bahan mentah atau bijih (ore), kini harus menjadi bahan hasil pengolahan (mineral bukan logam dan batuan) dan/atau pemurnian (mineral logam) terhitung lima tahun sejak UU No. 4/2009 diterbitkan. Nah, urusan mem-pnt-kan mineral ini jelas bukan persoalan sederhana, sebab menyangkut uang yang tidak sedikit; bisa jutaan atau bahkan mungkin ratusan juta dolar. Dengan alasan belum siap, peraturan pelaksanaan keluarnya terlambat, dan segudang alasan lainnya, maka pengusaha pun meminta pelaksanaan kebijakan PNT diundurkan. Meskipun agak sedikit nyerempet bahaya karena bersinggungan dengan ketentuan UU No. 4/2009, pemerintah memaklumi kesulit an perusahaan dan akhirnya mengabulkan permintaan mereka. Untuk itu dikeluarkan PP No. 1/2014 tentang Perubahan PP No. 23/2010 tentang Pelaksanaan Usaha Pertambangan Mineral dan Batubara, dan Permen ESDM No. 1/2014 tentang Peningkatan Nilai Tambah Mine ral Melalui Kegiatan Pengolahan dan Pemurnian Mineral di Dalam Negeri. Sebagai informasi, Permen ESDM No. 1/2014 merupakan pengganti Permen ESDM No. 07/2012, No. 11/2012, dan No. 20/2013 yang telah digugurkan oleh Mahkamah Agung. Permen ESDM No. 1/2014 juga memberi kesempatan kepada pengusaha untuk tetap dapat mengekspor konsentrat (logam) sesuai spesifikasi yang tercantum dalam Permen ESDM No. 1/2014 selama tiga tahun terhitung 12 Januari 2014, dengan syarat pengusaha menunjukkan kesungguhan untuk membangun pabrik pemurnian (logam) atau lebih dikenal dengan sebutan smelter. Dikecualikan dalam ketentuan ini mineral bukan logam dan batuan, yang jika ingin mengekspor produknya, harus diolah sesuai spesifikasi sebagaimana tercantum dalam Permen ESDM No. 1/2014. Sebagai catatan, 7

3 angka tiga tahun didasarkan kepada pengalaman empiris bahwa perusahaan dapat membangun dan mulai mengoperasikan pabrik pemurnian dalam jangka waktu tiga tahun. Perubahan demi perubahan Permen ESDM mengenai peningkatan nilai tambah tersebut, pada hakekatnya menyiratkan adanya interaksi antara pelaku usaha dengan Kementerian ESDM. Di satu sisi, pelaku usaha merasa belum siap melaksanakan ketentuan Permen ESDM tentang PNT Mineral, sementara di sisi lain Kementerian ESDM berusaha bersikap akomodatif untuk menghindari terjadinya gejolak berlebihan atas pemberlakuan kebijakan PNT tersebut. 4. ANALISIS DAN PEMBAHASAN 4.1. Historis Implementasi Kebijakan PNT Terbitnya Permen ESDM No. 07/2012, yang merupakan penjabaran dari ketentuan Pa sal 96 PP No. 23/2010, menandai lahirnya era baru pengelolaan pertambangan mineral di Indonesia, meskipun menimbulkan pro dan kontra dalam pelaksanaannya. Untuk mendapatkan masukan dan aspirasi pemangku kepentingan, Kementerian ESDM melakukan dialog de ngan para pelaku usaha di sektor pertambang an mineral, yang pada akhirnya keluar Permen ESDM No. 11/2012 dan Permen ESDM No. 20/2013. Adanya permintaan dari pengusaha tentang batas minimum produk pengolah an dan pemurnian beberapa mineral dan kebijakan relaksasi, maka keluar PP No. 1/2014 dan Permen ESDM No. 1/2014 juncto Permen ESDM No. 8/2015. Sebelum Keluar Permen ESDM No. 07/2012 Ketika UU No. 4/2009 diberlakukan, para pengusaha tambang mineral tampaknya menyadari bahwa pemerintah cq. Kementerian ESDM akan menerapkan kebijakan PNT mineral (dan batubara) sebagaimana tertuang pada Pasal 103 UU No. 4/2009. Persoalannya, meskipun dalam pasal tersebut jelas-jelas disebutkan ba- Sumber: Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara ( 2015) Gambar 1. Kenaikan Ekspor Bijih Nikel, Bauksit, Bijih dan Pasir Besi ( ) Sumber: Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara ( 2013) Gambar 2. Kenaikan Ekspor Bijih Tembaga ( ) han galian yang diproduksi harus diolah dan dimurnikan di dalam negeri, para peng usaha sebenarnya tidak tahu persis seperti apa bentuk kebijakan yang akan dibuat. Untuk itu, mereka mengambil jalan pintas dengan berusaha menggenjot produksi sebanyak-banyaknya. Tidak mengherankan jika hanya dalam jangka waktu empat tahun , ekspor bijih berbagai jenis mineral meningkat sangat tajam; ekspor bijih nikel naik delapan kali lipat selama kurun waktu tersebut , sementara bijih dan pasir besi naik tujuh kali lipat, dan bauksit lima kali lipat dalam kurun waktu yang sama (Gambar 1). Sementara bijih tembaga kenaikannya sampai 11 kali lipat (Gambar 2). 8

4 Setelah Keluar Permen ESDM No. 07/2012 Untuk merealisasikan kebijakan PNT khusus di bidang mineral, Kementerian ESDM telah mengeluarkan berbagai kebijakan baru sebagai langkah awal yang bersifat prasyarat (Yunianto, 2014), yaitu: a) Clear and clean (CnC), yaitu pemegang izin usaha pertambangan (IUP) wajib memenuhi persyaratan lapangan (clear) dan persyaratan administrasi (clean). Jika tidak memenuhi syarat, maka pemegang IUP tersebut harus ditutup. b) Pengajuan proposal yang memuat upaya perusahaan dalam membangun pabrik peng olahan/pemurnian. Proposal ini diverifikasi oleh Tim Penilai Ditjen Mineral dan Batubara untuk direkomendasikan kepada Kementerian Perdagangan agar mendapatkan sertifikat Ekspor Terdaftar (ET) dan Surat Persetujuan Ekspor (SPE). Selanjutnya, setelah mendapatkan ET dan SPE, perusahaan yang bersangkutan dapat mengekspor produknya sesuai kemampuan. Dari jumlah perusahaan sebanyak buah, hanya 320 buah yang memenuhi syarat sebagai pemegang ET dengan total SPE sebanyak 594 buah beserta realisasi ekspornya. c) Verifikasi, yang ditujukan untuk melihat kesungguhan pengusaha membangun pabrik pengolahan dan/atau pemurnian. Berdasarkan hasil verifikasi, diperkirakan ada 20 perusahaan yang telah selesai memba ngun smelter, terdiri atas dua copper cathode, satu alumina chemical grade alumina (CGA), dua sponge iron, satu billet, tiga FeNi, dela- pan nickel pig iron (NPI), satu nikel matte, satu silika mangan, dan satu fero mangan. d) Kebijakan final, berdasarkan hasil dengar pendapat antara Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat dengan Kementerian ESDM pada 5 Desember 2013, diputuskan bahwa pelaksanaan kebijakan PNT di bidang mineral mulai efektif berlaku pada 12 Januari e) Namun pascakeputusan 5 Desember 2013, ternyata diambil kebijakan baru dengan memperkenankan ekspor terhadap konsentrat khususnya untuk mineral logam tertentu, yaitu tembaga, bijih besi, pasir besi, mangan, timbal dan seng sampai 12 Januari Sementara mineral logam lain tidak diperkenankan ekspor dalam bentuk konsentrat, yaitu nikel, bauksit, timah, emas, perak, dan kromium. Peran Tim Teknis Pemberian kelonggaran atau lebih dikenal dengan sebutan relaksasi untuk membangun pabrik pemurnian, otomatis mengharuskan pe merintah cq Kementerian ESDM mengeluar kan perangkat hukum agar segala sesuatunya berjalan lancar. Selain Permen ESDM No. 1/2014, Kementerian ESDM juga mengeluarkan Permen ESDM No.11/2014 tentang Tata Cara dan Persyaratan Pemberian Rekomendasi Pelaksanaan Penjualan ke Luar Negeri Hasil Pengolahan dan Pemurnian, serta Peraturan Direktur Jenderal Mineral dan Batubara (Dirjen Minerba) No. 861 K/30/DJB/2014 tentang Tata Cara Evaluasi Permohonan Rekomendasi Persetujuan Ekspor Produk Pertambangan Hasil Pengolahan Mineral Logam. Salah satu butir penting dari kedua peraturan tersebut Tabel 1. Progres Pembangunan Smelter Mineral Per Mei 2015 NO PROGRES JUMLAH IUP JUMLAH IUP CAPAIAN KEGIATAN (%) (Jan 2015) (Mar 2015) Progres mencapai Studi Kelayakan Progres mencapai AMDAL Progres mencapai Ground Breaking dan Awal Konstruksi Pabrik Progres mencapai Pertengahan Tahap Konstruksi Pabrik Progres mencapai Akhir Tahap Konstruksi Progres mencapai tahap commissioning/produksi Sumber: Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara (2015) 9

5 Tabel 2. Komoditas mineral dengan progres >6% pembangunan smelter NO KOMODI- TAS JUMLAH IUP JUMLAH FASILITAS PENGOLAHAN / PEMURNIAN 1. Nikel Bauksit Besi Mangan Zirkon Timbal dan Seng Kaolin dan Zeolit 4 4 Total Sumber: Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara (2015) Dilihat dari rencana pembangunan pabrik smelter yang akan dilakukan oleh perusahaan pertambangan berbagai jenis mineral logam dan bukan logam, diperkirakan akan terjadi investasi besar-besaran di wilayah yang menjadi pusat kegiatan pertambangan tersebut. di bidang pertambangan besi tercatat paling besar, disusul kemudian oleh pertambangan nikel dan bauksit. Total investasi diperkirakan mencapai hampir USD ,29 juta. Adapun lokasi pembangunan smelter, investasi terbesar berada Banten (USD 7 miliar), disusul oleh Kalimantan Barat (USD 4,6 miliar), Sulawesi Tenggara (USD 3,8 miliar), Sulawesi Tengah (USD 1,3 miliar), dan Kalimantan Seadalah hadirnya Tim Teknis, yang merupakan alat kelengkapan Dirjen Minerba untuk mengevaluasi permohonan perusahaan yang akan membangun pabrik pengolahan dan pemurnian, serta memberikan rekomendasi kepada Dirjen Minerba Status Kemajuan Pembangunan Smelter Sejak dilakukan sertifikasi CnC dan diminta membuat Pakta Integritas untuk memba ngun fa silitas pengolahan dan pemurnian di da lam negeri terhadap pelaku usaha pertambangan, jumlah perusahaan yang ingin membangun smelter semakin berkurang. Dari jumlah perusa haan pemegang CnC buah, hanya 320 buah yang memenuhi syarat sebagai pemegang ET dengan total SPE sebanyak 594 buah beserta realisasi ekspornya. Melalui penya ringan secara alamiah, perusahaan yang be rencana membangun fasilitas pengolahan dan pemurnian hingga Mei 2015 seluruhnya berjumlah 177 IUP, di mana baru 27 IUP yang sampai tahap commissioning/produksi (Tabel 1). Sedangkan fasilitas smelter yang sedang dalam proses pembangunan (>6%) berjumlah 83 smelter, yang terdiri 41 smelter nikel, 11 smelter zirkon, delapan smelter besi dan tujuh smelter bauksit (Tabel 2) Nilai Kalimantan Tengah INVESTASI PENGOLAHAN DAN PEMURNIAN 94 juta USD Kep. Riau Kalimantan Barat A.1.4. Peta 48 juta Sebaran USD Kebutuhan Energi 4,6 milyar USD Maluku Utara 300 juta USD Jawa Barat 230 juta USD Sulawesi Tenggara 3,8 milyar USD Sulawesi Tengah 1,3 milyar USD Banten 7 milyar USD Jawa Timur 250 juta USD Kalimantan Selatan 1,1 milyar USD Sumber: Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara, 2013 Gambar 3. Rencana Pembangunan Fasilitas Pengolahandan Pemurnian Mineral Berdasarkan Komoditas Gambar 4. Rencana Pembangunan Fasilitas Pengolahan dan Pemurnian Mineral Berdasarkan Provinsi 10

6 Sumber: Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara (2013) Gambar 5. Proyeksi jumlah tenaga kerja yang dapat diserap tahun latan (USD 1,1 miliar). di provinsi lainnya, yaitu Maluku Utara, Jawa Timur, Jawa Barat, Kalimantan Tengah, dan Kepulauan Riau, antara USD 48 juta-usd 300 juta (Yunianto, 2014). Data rencana investasi berdasarkan komoditas dan berdasarkan provinsi dapat dilihat pada Gambar 3 dan Gambar Tenaga Kerja Dari hasil verifikasi yang dilakukan terhadap pertambangan mineral yang memiliki ET (Eksportir Terdaftar), yang terdiri atas pertambangan bijih nikel, bijih besi, bauksit, bijih mangan, galena dan ilmenit, dapat dihitung proyeksi kebutuhan tenaga kerjanya. Dengan asumsi seluruh perusahaan tambang hasil verifikasi merealisasikan rencananya untuk membangun pabrik smelter, maka diperkirakan akan terjadi penurunan jumlah tenaga kerja, dari semula orang pada tahun 2013 menjadi orang pada tahun Tenaga kerja pada tahun 2014 ini terdiri atas orang bekerja pada smelter dan orang pada kegiatan penambangan (Gambar 5). Beroperasinya perusahaan yang membangun smelter pada tahun-tahun berikutnya, sesuai dengan studi kelayakan yang mereka buat, mengakibatkan terjadinya kenaikan pada tenaga kerja yang terlibat, baik dalam kegiatan smelter maupun penambangan. Pada tahun 2015, tenaga kerja naik menjadi orang, dengan perincian orang pada smelter dan orang pada penambangan. Pada tahun 2016, naik lagi menjadi orang, dengan perincian orang pada smelter dan orang pada penambangan. Sementara pada tahun 2017, angka penyerapan tenaga kerja menjadi orang, terdiri atas orang pada smelter dan orang pada penambangan. Angka ini sudah melampaui jumlah tenaga kerja pada tahun 2013 ketika kebijakan PNT belum dilaksanakan, yakni orang. Dengan melihat perkembangan tenaga kerja yang bekerja di sektor pertambangan mineral selama periode , maka berarti salah satu tujuan penerapan kebijakan PNT sudah tercapai, yaitu meningkatnya jumlah tenaga kerja. Dari hasil analisis diperkirakan pengangguran hanya akan terjadi pada periode tahun , tetapi tidak pada tahun 2017 yang justru berada pada level di atas tahun 2013 sebelum kebijakan PNT diberlakukan. Setelah tahun 2017, pertumbuhan smelter diperkirakan akan terus berlanjut, yang berarti penyerapan tenaga kerja juga diharapkan akan terus bertambah (Yunianto, 2014) Nilai Ekspor Berdasarkan perhitungan (Gambar 6), terlihat pertumbuhan nilai ekspor produk pengolahan dan pemurnian (O/M) tahun cukup signifikan tinggi dari USD 4,62 miliar menjadi USD 17,88 miliar. Nilai ekspor produk konsentrat (O) yang diberi relaksasi bisa diekspor sampai tahun 2017 relatif stabil berturut-turut selama tahun sekitar USD 3,65 mil iar, USD 2,19 miliar, dan USD 4,98 miliaran. Sedangkan bila ekspor bijih akan diperbolehkan, dari perhitungan sangat tidak signifikan karena ekspor bijih/raw material secara selektif hanya akan membantu nilai ekspor sebesar USD 672 juta atau 5% dari total nilai ekspor produk material. Berdasarkan hasil perhitungan bila masih ekspor bijih diperoleh manfaat sebagai berikut: 11

7 Gambar 6. Perkiraan Nilai Ekspor Mineral Tahun ) Konsistensi penerapan kebijakan PNT merupakan kata kunci yang harus tetap dia) tahun 2015, nilai ekspor akan meningkat sebesar USD 672 juta (5% dari total nilai ekspor); b) pada Tahun 2016, nilai ekspor akan bertambah 6% dari nilai ekspor bijih/raw material; c) ekuitas perusahaan yang sedang menyelesaikan pembangunan fasilitas pemurnian akan terbantu. Sedangkan risiko yang harus ditanggung bila masih mengekspor bijih adalah: a) IUP yang akan menyelesaikan pembangunan smelter nikel akan dirugikan, padahal mereka telah patuh terhadap kewajiban PNT; b) terdapat penolakan dari IUP yang sedang menyelesaikan pembangunan smelter-nya; c) Pemerintah akan kehilangan kepercayaan dari negara yang telah berinvestasi di Indonesia (seperti China, Ukraina dan Australia); d) sulit mengendalikan kegiatan penyelundupan apabila raw material diperkenankan untuk diekspor kembali Penerimaan Negara Terkait dengan nilai ekspor, Indonesia diperkirakan akan kehilangan devisa sebesar USD 3,6 miliar menyusul kebijakan larangan ekspor bijih yang diberlakukan mulai awal tahun Hal ini sejalan dengan penurunan nilai ekspor mineral yang terjadi pada tahun Pada tahun yang sama, negara juga akan kehilang an penerimaan negara sebesar Rp. 6 triliun yang berasal dari pajak, serta Rp. 2 triliun dari PNBP. Namun dengan meningkatnya nilai eks por pada tahun 2015, maka secara otoma tis penerimaan negara akan terdorong naik, meskipun masih di bawah penerimaan negara pada tahun Penerimaan negara pada tahun 2016 dan tahun 2017 juga praktis akan meningkat di atas penerimaan negara pada tahun 2013 menyusul peningkatan nilai ekspor pada kedua tahun tersebut. Ini berarti salah satu tujuan diterapkannya kebijakan PNT sudah tercapai, yaitu meningkatnya penerimaan negara. 5. PENUTUP 5.1. Kesimpulan 1) Sebagai sebuah kebijakan baru, penerapan kebijakan PNT mineral telah menimbulkan reaksi dari para pemegang izin usaha pertambangan (IUP dan KK) dan memberikan pengaruh negatif kepada pengurangan penerimaan negara dalam jangka pendek. Namun demikian, dalam jangka panjang, kebijakan ini akan berdampak positif terhadap hampir seluruh aspek kehidupan Indonesia sebagai sebuah negara yang berdaulat dan ingin sejajar dengan negara-negara lain yang sudah maju. 12

8 pegang teguh oleh Pemerintah agar pengelolaan mineral (dan batubara) memberi nilai tambah secara nyata bagi perekonomian nasional dalam usaha mencapai kemakmuran dan kesejahteraan rakyat secara berkeadilan, serta pertumbuhan ekonomi nasional dan pembangunan daerah secara berkeadilan Rekomendasi Agar kebijakan PNT berjalan sesuai dengan makna yang terkandung dalam UU No. 4/2009, maka disarankan: 1) Perlunya Pemerintah segera membangun pembangkit listrik dan infrastruktur di berbagai wilayah, sehingga perusahaan tambang dapat merealisasikan pembangunan smelter-nya. Dengan demikian penerapan PNT bukan melulu faktor teknologi yang sebenarnya sudah teruji dan banyak diterapkan di dunia (Sukhyar, 2014). 2) Perlunya kerja sama di antara sektor-sektor yang terlibat dengan hilirisasi industri mineral, baik di tingkat Pusat maupun dae rah, sehingga terjadi harmonisasi kebijakan, yang pada gilirannya dapat memperlancar perusahaan tambang dalam membangun smelter. 3) Perlunya dipikirkan untuk memberi insentif pajak (tax allowance) kepada perusahaan tambang dengan berdasarkan kriteria tertentu, seperti nilai investasi, impor peralatan, dan lain-lain. DAFTAR PUSTAKA Anonim, 2015, Implementasi Kebijakan Pening katan Nilai Tambah Mineral Komoditas Bijih Besi, Bahan Rapat Koordinasi Anali sis dan Evaluasi Dampak Pembatasan Ekspor Bijih Besi Terhadap Perokonomian Nasional, Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, Bandung, 22 Mei Anonim, 2015, Kebijakan Industri Pertambangan, Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, Jakarta, 21 MEI Anonim, 2015, Analisis Keuntungan dan Risiko Kebijakan Ekspor Raw Material Pasca PP 1/ 2014 dan Permen ESDM 1/ 2014, Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, Jakarta. Anonim, 2012, Akselerasi Industrialisasi dalam Rangka Mendukung Percepatan dan Pembangunan Ekonomi, Bahan Direktur Jenderal Mineral dan Batubara dalam Rapat Kerja Tahun 2012 dengan Kementerian Perindustrian, Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, Jakarta, 1 Februari 2012 Hotel Grand Sahid Instruksi Presiden Republik Indonesia Nomor 3 Tahun 2013 tentang Percepatan Peningkatan Nilai Tambah Mineral Melalui Pengolahan dan Pemurnian Di Dalam Negeri, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Kegiatan Usaha di Bidang Pertambangan Mineral dan Batubara, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, Sukhyar, R., Kesiapan Teknologi Dalam Peningkatan Nilai Tambah Mineral, Berita Kawasan 14 Januari 2014, ristek.go.id, Pusat Penelitian Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (PUSPIPTEK), Kementerian Riset dan Teknologi, Jakarta, hal. 1. Undang-undang Nomor 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, Yunianto, B., 2014, Analisis Dampak Kebijak an Nilai Tambah Mineral Indonesia terhadap Ekspor dan Ketenagakerjaan, Jurnal Teknologi Mineral dan Batubara, vol. 10, no. 3, hal

REPUBLIK INDONESIA RAPAT KERJA KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN HILIRISASI INDUSTRI DALAM RANGKA MENCAPAI TARGET PERTUMBUHAN INDUSTRI NASIONAL

REPUBLIK INDONESIA RAPAT KERJA KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN HILIRISASI INDUSTRI DALAM RANGKA MENCAPAI TARGET PERTUMBUHAN INDUSTRI NASIONAL REPUBLIK INDONESIA RAPAT KERJA KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN HILIRISASI INDUSTRI DALAM RANGKA MENCAPAI TARGET PERTUMBUHAN INDUSTRI NASIONAL Jakarta, 12 Februari 2013 KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL
