KATA PENGANTAR. berkat & rahmat-nya penuli dapat menyelesaikan laporan Skripsi Administrasi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KATA PENGANTAR. berkat & rahmat-nya penuli dapat menyelesaikan laporan Skripsi Administrasi"

Transkripsi

1 ABSTRAK Skripsi ini merupakan hasil penelitian yang menggambarkan seberapa besar pengaruh kepemimpinan camat terhadap efektivitas kerja di kantor Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang. Kepemimpinan diartikan sebagai kemampuan untuk memerintah, mempengaruhi dan menguasai orang lain atau orang banyak, yang menitikberatkan dari segi rasa kepuasan dan kebahagiaan hati para pengikut (bawahan) terhadap pimpinan. Sedangkan efektivitas kerja adalah bila suatu sasaran atau tujuan yang telah tercapai sesuai dengan yang direncanakan sebelumnya. Adapun yang melatarbelakangi penulis tertarik untuk membuat skripsi ini didasarkan pada hasil pengamatan dan wawancara awal yang penulis lakukan dengan para pegawai pada kantor Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang, dimana masih adanya keterlambatan dalam menyelesaikan pekerjaan dan masih adanya pegawai yang datang terlambat dan pulang sebelum waktunya. Dimana penulis menemukan indikasi efektivitas kerja pegawai yang belum optimal karena keemimpinan camat masih belum optimal dilihat dari beberapa indikasi yang ada. Kepemimpinan camat sangat berpengaruh terhadap efektivitas kerja pegawai pada kantor Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang. Metode penelitian yng digunakan adalah metode penelitian deskriptif analisis dengan teknik pengumpulan data melalui studi kepustakaan dan studi lapangan yang meliputi observasi, wawancara dan penyebaran angket. Adapun dalam penentuan sampel penulis, menggunakan teknik sensus, selanjutnya untuk menganalisis penulis menggunakan Skala Likert dan untuk menentukan hasil akhir menggunakan teknik analisis data yaitu teknik kolerasi Spearman Rank. Hasil penelitian yang penulis lakukan menunjukkan adanya tingkat hubungan yang kuat antara kepemimpinan camat terhadap efektivitas kerja pegawai di kantor Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang sesuai dengan teknik-teknik kepemimpinan. Dari hasil skor pengumpulan data kepemimpinan camat menunjukkan nilai 895 dan efektivitas kerja pegawai menunjukkan nilai 447. Berdasarkan hasil analisis dan kesimpulan pada bab pembahasan maka penulis mengajukan saran-saran sebagai berikut: camat perlu meninjau kembali fasilitas kerja yang perlu diganti atau ditambah, camat harus lebih tegas dalam memberikan sanksi, camat harus membuat skala prioritas pekerjaan yang harus segera diselesaikan serta dalam memberikan sebaiknya dibarengi dengan penjelasan yang lebih terperinci dan jelas. i

2 ABSTRACT This manuscript is the result of the research that describe how big the influence between the leadership towards the effectiveness of work at Jatinangor Subdistrict Office Sumedang District. The Leadership means the ability to direct, to influence and to dominate other people or mass that consentrate at the follower satisfaction and happiness factor towards the leader. Whereas the effectiveness of work is if the target or aim that has achived according to the thing that has planned before. The background that make the writer interested to make this manuscript is base to the result of the observation and the first interview that did by the writer with the officials at Jatinangor Subdistrict Office Sumedang District which there is still the overdue in finishing the work and the overdue in reporting the work result that did by the employee. Which the writer found the indication that the effectiveness of work did by the employee doesn t optimal as yet because the leadership of the subdistrict head doesn t optimal yet based to the indication. The leadership is very important and has the effect towards the effectiveness of work did by the employee at Jatinangor Subdistrict Office Sumedang District. The method that used is the analysis descriptive research method with the technique of data collection is with the study of the library and with the study in the field consist of the observation, the interview and the spread of the questioner. In deciding the sample, the writer use the census technique, furthermore to analyze, the writer uses Likert Scale and to decide the final result uses data analysis technique that is The Spearman Rank Correlation. The research result did by the writer indicates that there is strong correlation level between the leadership of subdistrict head towards the effectiveness of work did by the employee at Jatinangor Subdistrict Office Sumedang District according to the score of the data collection, the leadership indicated score 895 and the effectiveness of work did by the employee indicated score 447. Based on the analysis result and the conclusion in explanation chapter so the writer proposes the suggestions that is the subdistrict head needs to review the facilities of work that need to be replaced or added, the subdistrict head has to be tougher in giving the warning or punishment, the subdistrict head has to make the work priority scale that must be finished immediately, and in giving the command, it s better with the explanation more detail and clear. ii

3 KATA PENGANTAR Segala puji syukur penulis sampaikan pada Tuhan yang Maha Esa, karena atas berkat & rahmat-nya penuli dapat menyelesaikan laporan Skripsi Administrasi Negara ini dengan judul Pengaruh Kepemimpinan Camat Terhadap Efektivitas Kerja Pegawai Pada Kantor Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang. Penyusunan laporan Skripsi ini dimaksudkan untuk melengkapi dan memenuhi salah satu syarat kelulusan Sidang Sarjana administrasi Negara, FISIP Universitas Padjadjaran.Dalam penyusunan laporan ini, penulis menyadari hasil penelitian ini sangatlah jauh dari sempurna, baik dalam kajian maupun penyajiannya, mengingat keterbatasan pengetahuan dan kemampuan penulis. Oleh karena itu, dengan segala kerendahan hati penulis menerima segala saran dan kritikan yang bersifat membangun dari pihak-pihak yang berkompeten dengan lingkup kajian penelitian ini. Hingga selesainya laporan penelitian ini, banyak pihak yang telah membantu penulis baik dalam penyusunan laporan penelitian maupun dalam mengikuti kegiatan akademik lainnya. Dan pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan banyak terima kasih kepada berbagai pihak yang telah memberikan bantuan, bimbingan, saran-saran, dukungan baik secara moril maupun materiil selama ini. Oleh sebab itu secara khusus, penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada Bapak / Ibu / Sdr : iii

4 1) Bapak Dr. H Soni Akhmad Nulhaqim, S.Sos., M.Si, selaku Pembantu Dekan I Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Padjadjaran. 2) Bapak Heru Nurasa, Drs., Msi., selaku Ketua Jurusan Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Padjadjaran. 3) Ibu Mas Halimah, S.IP.,M.Si., selaku dosen pembimbing penyusunan laporan skripsi Administrasi Negara yang telah meluangkan waktu, tenaga serta kesabarannya untuk membimbing penulis menyelesaikan laporan skripsi Administrasi Negara ini. 4) Ibu Dr. Nina Karlina, S.IP., M.Si., selaku dosen pembimbing penyusunan laporan skripsi Administrasi negara yang telah meluangkan waktu, tenaga serta kesabarannya untuk membimbing penulis selama menyelesaikan laporan skripsi Administrasi negara ini. 5) Ibu tina, selaku staf jurusan Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Padjadjaran. 6) Pak Soni, selaku staf jurusan Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Padjadjaran. 7) Teh Mira, selaku staf jurusan Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Padjadjaran. 8) Bapak Nandang Suparman, S.Sos., selaku Camat kantor Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang. 9) Bapak Drs. Yuli Handaka, selaku Kepala Sub Bagian Umum kantor Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang. iv

5 10) Ibu Elis L. Tampubolon, selaku pelaksana kantor Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang. 11) Ibu Singgih Susilowati, selaku pelaksana kantor Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang. 12) Ibu Lilis Solehati, selaku pelaksana kantor Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang. 13) Seluruh pegawai & staf pada kantor Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang. 14) Bapak dan Ibu Dosen pengajar di Jurusan Administrasi Negara FISIP Universitas Padjadjaran yang telah membekali penulis dengan berbagai ilmu dan pengetahuan. 15) Seluruh staf dan karyawan perpustakaan FISIP Unpad, CISRAL Unpad yang telah membantu penulis dengan referensi buku-bukunya. 16) Keluarga penulis yang tercinta, Bapak, Ibu, Kakak, Abang, serta Adik-Adik yang telah memberikan dorongan pengertian dan moril kepada penulis dalam menyelesaikan pendidikan. 17) My Lovely friend, Ivan yang telah memberikan dukungan dan bantuan selama ini. 18) Teman-teman kosan Griya Hegarmanah, khususnya Ela, Ayu, Leni, terima kasih atas kebersamaan dan bantuannya selama ini. 19) Teman-teman di PMKRI, terima kasih atas kebersamaan dan bantuannya selama ini. v

6 20) Teman-teman Legio RM, terima kasih atas kebersamaan dan bantuannya selama ini. 21) Teman-teman Administrasi Negara Khususnya angkatan 2005 yang telah memberikan banyak bantuan dan dukungan kepada penulis selama melaksanakan perkuliahan. 22) Semua keluarga, teman, sahabat dan orang-orang yang membantu penulis, dimana tidak mungkin disebutkan satu persatu. Hanya ucapan terima kasih dan doa yang dapat penulis panjatkam, semoga Tuhan Yang Maha Esa, membalas segala kebaikan serta melimpahkan berkat dan rahmat-nya kepada semua pihak yang telah membantu penulis selama ini. Akhir kata, penulis berharap semoga laporan skripsi ini dapat bermanfaat dan berguna bagi pengembangan studi Ilmu Administrasi Negara maupun dari segi pengaplikasiannya. Jatinangor, 9 April 2012 Penulis vi

7 DAFTAR ISI ABSTRAK.. i KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI.. vii DAFTAR GAMBAR x BAB I PENDAHULUAN 1.1.Latar Belakang Penelitian Identifikasi Masalah Maksud Dan Tujuan Penelitian Maksud Penelitian Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian Kegunaan Akademis Kegunaan Praktis BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Penelitian Terdahulu Tinjauan Teoritis Pengertian Administrasi Kepemimpinan dalam Administrasi Pengertian Kepemimpinan Kriteria Kepemimpinan Tipe-Tipe Kepemimpinan Fungsi-Fungsi Kepemimpinan Prinsip-Prinsip kepemimpinan Teknik-Teknik Kepemimpinan Efektivitas Kerja Pegawai KaitanKepemimpinan Dan Efektivitas Kerangka Pemikiran Dan Hipotesis Kerangka Pemikiran Hipotesis BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Metode Penelitian Operasionalisasi variabel Teknik Pengumpulan Data Teknik Pengambilan Sampel Teknik Analisis Data vii

8 3.3 Gambaran Umum Wilayah Kecamatan Jatinagor Kabupaten Sumedang Kondisi Geografis dan Demografis Kondisi Pegawai Tugas dan Fungsi Organisasi Visi, Misi, Tujuan, Strategi dan Kebijakan Visi dan Misi Kecamatan Jatinangor Tujuan Strategi Kebijakan Struktur Organisasi Pemerintahan Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang Tugas Pokok dan Fungsi Organisasi Sekretaris Kecamatan Sub Bagian Umum Sub Bagian Program Sub Bagian Keuangan Seksi Tata Pemerintahan Seksi Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Seksi Sosial Seksi Pelayanan Umum Sub Ketertiban dan Ketentraman Umum Lokasi dan Jadwal Penelitian Lokasi Penelitian Jadwal Penelitian BAB IV PEMBAHASAN 4.1 Kepemimpinan Camat Pada Kantor Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang Teknik Pemetangan / Penyiapan Pengikut Teknik Human Relations Teknik Menjadi Teladan Teknik Persuasi dan Pemberian Perintah Teknik Penggunaan Sistem Komunikasi Yang Cocok Teknik Penyediaan Fasilitas-Fasilitas Efektivitas Kerja Pegaawai Pada Kantor Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang Tepat Waktu Tepat Kualitas Tepat Kuantitas viii

9 4.3 Pengaruh Kepemimpinan Camat Terhadap Efektivitas Kerja Pegawai Di Kantor Kecamatan Jatinangor Kabupaten Sumedang Perhitungan Koefisien Determinasi BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN ix

10 DAFTAR GAMBAR Gambar x

KATA PENGANTAR. rahmat dan karunia-nya sehingga penulis diberikan kesempatan untuk dapat. Skripsi yang berjudul Pengaruh Sistem Informasi Manajemen

KATA PENGANTAR. rahmat dan karunia-nya sehingga penulis diberikan kesempatan untuk dapat. Skripsi yang berjudul Pengaruh Sistem Informasi Manajemen ABSTRAK Skripsi ini merupakan hasil penelitian mengenai Pengaruh Sistem Informasi Manajemen Pertanahan Nasional (SIMTANAS) Terhadap Efektivitas Pelayanan Penerbitan Sertifikat Tanah di Kantor Pertanahan
