PENGEMBANGAN SISTEM JASA KONSULTASI BOTANI ONLINE PUSAT KONSERVASI TUMBUHAN KEBUN RAYA BOGOR SUTARSYAH

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGEMBANGAN SISTEM JASA KONSULTASI BOTANI ONLINE PUSAT KONSERVASI TUMBUHAN KEBUN RAYA BOGOR SUTARSYAH"

Transkripsi

1 PENGEMBANGAN SISTEM JASA KONSULTASI BOTANI ONLINE PUSAT KONSERVASI TUMBUHAN KEBUN RAYA BOGOR SUTARSYAH SEKOLAH PASCASARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2008

2 PERNYATAAN MENGENAI TUGAS AKHIR DAN SUMBER INFORMASI Dengan ini saya menyatakan bahwa tugas akhir Pengembangan Sistem Jasa Konsultasi Botani Online Pusat Konservasi Tumbuhan Kebun Raya Bogor adalah karya saya dengan arahan komisi pembimbing dan belum dijadikan bentuk apapun kepada Perguruan Tinggi manapun. Sumber informasi yang berasal atau dikutip dari karya yang diterbitkan maupun tidak diterbitkan dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam Daftar Pustaka di bagian akhir tugas akhir ini. Bogor, September 2008 Sutarsyah NRP G

3 ABSTRACT SUTARSYAH. The Development of Online Consultation Service System of Botany the Center for Plant Conservation of Bogor Botanical Gardens. Under direction of KUDANG BORO SEMINAR and EKO SRI MULYANI The rapid advancement of Information and Communication Technology (ICT) has significantly influenced the attitude and behavior of communities in acquiring information from various sources connected via internet. One of the missions of Bogor Botanical Garden is to provide information that is relevant and useful to the need of various types of communities (i.e. tourists, researchers, practitioners, businesses, academic institutions and general public). This thesis examines the development of an Online Consultation Service System of Bogor Botanical Garden. The system has been designed to fulfill the functional requirements that include the maintenance and acquisition of knowledge in the form of articles, books, journals, magazines and scientific papers produced and owned by Botanical Garden. The system is also designed to enable online consultation with experts relevant to each category of multidisciplinary knowledge. The prototype of the system has been implemented and partially tested to show the potential applicability of the proposed system. It is recommended that The full implementation of the system needs to set up the supporting infrastructures, to establish rules and policies, to enrich and update the knowledge content, and to socialize and promote the usefulness of the system prototype for the benefit of broader communities. Keywords: Knowledge, Information and Communication Technology, Bogor Botanical Garden, Online Consultation Service System of Botany

4 RINGKASAN SUTARSYAH. Pengembangan Sistem Jasa Konsultasi Botani Online Pusat Konservasi Tumbuhan Kebun Raya Bogor. Dibimbing oleh KUDANG BORO SEMINAR dan EKO SRI MULYANI. Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) yang semakin cepat, berdampak nyata pada perubahan sikap dan perilaku masyarakat pengguna informasi dalam pencarian informasi. Kecepatan dan ketepatan mendapatkan informasi merupakan tuntutan kebutuhan dan kepuasan pengguna. Perpustakaan sebagai salah satu penyedia informasi harus berjalan seiring dengan pesatnya kemajuan teknologi informasi dan komunikasi serta kebutuhan informasi penggunanya. Oleh karena itu Perpustakaan Kebun Raya Bogor akan membangun suatu sistem jasa konsultasi botani online dengan memanfaatkan internet sebagai sarana pendukung dan fasilitas web yang memungkinkan informasi yang dimiliki dapat diakses banyak orang dan dalam cakupan geografi yang luas. Penelitian ini bertujuan untuk membangun sistem jasa konsultasi botani online dengan menggunakan media komunikasi berbasis web. Metode dalam pengembangan sistem informasi berbasis web ini menggunakan pendekatan System Development Life Cycle (SDLC) yang sudah dimodifikasi. Fase-fase pada SDLC terdiri dari fase investigasi, analisis sistem, desain sistem, implementasi sistem. Hasil pengembangan sistem jasa konsultasi botani online adalah sebuah prototipe dengan fitur-fitur sebagai berikut; a) Menu Home, sebagai navigasi pengguna untuk pindah ke halaman utama b) Menu Profil Perpustakaan, informasinya terdiri dari: Sejarah Perpustakaan KRB; Visi dan Misi Perpustakaan KRB; Layanan perpustakaan; Tata tertib perpustakaan. c) Menu Katalog, berisi katalog buku, katalog jurnal, katalog artikel d). Menu Kontak, berisi informasi alamat Perpustakaan KRB beserta nomor telepon, fax dan . e). Menu Peneliti, informasinya meliputi bidang penelitian dari masing-masing peneliti, kegiatan yang sedang dilakukan, publikasi ilmiah dan populer yang telah dihasilkan. Sub Menu, berisi Login Member, Link ke situs yang lain, Polling, Kalender, dan Fasilitas Cari. Dengan membangun sistem jasa konsultasi botani online, perpustakaan selain bertugas sebagai fasilitator untuk menghubungkan para ahli (expert) di lingkungan KRB dengan pengguna yang membutuhkannya, juga mengumpulkan semua informasi yang relevan dari berbagai sumber. Jasa konsultasi botani online yang disediakan meliputi tiga paket layanan yang dapat dipilih oleh pengguna, yaitu; 1) Informasi Ekologi dan Konservasi, 2) Informasi Hortikultura, 3) Informasi Taksonomi.

5 Dalam layanan konsultasi botani online ini pengguna akan mendapatkan jawaban tertulis berbentuk informasi elektronis dari para peneliti dan dari pustakawan yaitu berbentuk: fulltext artikel, katalog buku online yang relevan beserta daftar isinya. Jawaban lengkap akan dikirim kepada alamat pengguna yang telah mendaftar sebagai member secara gratis atau jawaban lengkap akan di kirim ke alamat pengguna dengan mengganti biaya fotokopi dan biaya pengiriman. Kata kunci: pengetahuan, teknologi informasi dan komunikasi, Kebun Raya Bogor, sistem jasa konsultasi botani online.

6 Hak cipta milik IPB, tahun 2008 Hak cipta dilindungi Undang-undang 1. Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan atau menyebutkan sumber a. Pengutipan hanya untuk kepentingan pendidikan, penelitian, penulisan karya ilmiah, penyusunan laporan, penulisan kritik atau tinjauan suatu masalah b. Pengutipan tidak merugikan kepentingan yang wajar IPB 2. Dilarang mengumumkan dan memperbanyak sebagian atau seluruh karya tulis dalam bentuk apapun tanpa izin IPB

7 PENGEMBANGAN SISTEM JASA KONSULTASI BOTANI ONLINE PUSAT KONSERVASI TUMBUHAN KEBUN RAYA BOGOR SUTARSYAH Tugas Akhir Sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister Profesional pada Program Studi Teknologi Informasi untuk Perpustakaan SEKOLAH PASCASARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2008

8 Penguji Luar Komisi pada Ujian Tugas Akhir: Ir. Janti G. Sudjana, M.A.

9 Judul Tesis NAMA NRP : Pengembangan Sistem Jasa Konsultasi Botani Online Pusat Konservasi Tumbuhan Kebun Raya Bogor : Sutarsyah : G Disetujui Komisi Pembimbing Prof. Dr. Ir. Kudang Boro Seminar, M.Sc Ketua Dr. Ir. Eko Sri Mulyani, M.Si Anggota Diketahui Ketua Program Studi MTP Dekan Sekolah Pascasarjana Aziz Kustiyo, S.Si. M.Kom Prof. Dr. Ir. Khairil A. Notodiputro, MS Tanggal ujian: 30 Agustus 2008 Tanggal lulus : 12 September 2008

10 PRAKATA Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT atas segala karunianya sehingga karya ilmiah ini berhasil diselesaikan. Tema yang dipilih dalam penelitian yang dilaksanakan sejak bulan Maret 2008 s.d. Juli 2008 adalah Pengembangan Sistem Jasa Konsultasi Botani Online Pusat Konservasi Tumbuhan Kebun Raya Bogor dapat diselesaikan dengan baik. Terima kasih penulis ucapkan kepada Bapak Prof. Dr. Ir. Kudang Boro Seminar, M.Sc. dan Ibu Dr. Ir. Eko Sri Mulyani, M.Si. selaku pembimbing, dan Bapak Aziz Kustiyo, S.Si. M.Kom. sebagai ketua Program Studi MTP yang telah banyak memberi dukungan. Di samping itu, penghargaan dan terima kasih kepada Ibu Dr. Irawati Kepala Pusat Konservasi Tumbuhan Kebun Raya Bogor yang telah memberi izin melanjutkan studi. Ungkapan terima kasih juga disampaikan kepada Abdul Rosyid yang telah membantu dalam pembuatan prototipe, rekan-rekan Vivit, Hilda, Irma, Remi, Icam, Pandu, Amran, Pak Ruhyan, dan rekan-rekan di Kebun Raya Bogor atas doa dan dukungannya. Ungkapan terima kasih yang tak terhingga penulis berikan kepada Suami dan Putera-Puteri tercinta, Umi dan Bapak, Mamah serta seluruh keluarga atas segala pengorbanan, doa dan kasih sayangnya sehingga penulis dapat menyelesaikan studi. Maka untuk merekalah karya ilmiah ini penulis persembahkan. Semoga karya ilmiah ini bermanfaat bagi kemajuan perpustakaan, ilmu pengetahuan dan teknologi informasi di masa mendatang. Bogor, September 2008 Sutarsyah

11 RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Bogor pada tanggal 29 Desember 1969 dari Ayah Djaenudin dan Ibu Komariah. Penulis merupakan putri keempat dari delapan bersaudara. Tahun 1988 penulis lulus dari SMA Negeri 3 Bogor dan pada tahun yang sama penulis kuliah di IPB pada program D2 Perpustakaan (PIP angkatan 7). Pada tahun 2002 s.d melanjutkan studi di Universitas Padjajaran Bandung pada program S1 Perpustakaan. Penulis telah menikah dan dikarunia seorang puteri dan seorang putera. Pada Bulan Mei 1991 penulis diterima bekerja di PDII-LIPI Jakarta, tahun 1996 diperbantukan di Perpustakaan Puslitbang Bioteknologi-LIPI Cibinong, dan pada Bulan Oktober 2001 Hingga tugas akhir ini selesai dibuat penulis berkarir sebagai Pustakawan di Kebun Raya Bogor LIPI. Penulis mendapat penghargaan sebagai Pustakawan Teladan peringkat tiga tingkat DKI Jakarta tahun 1995 dan peringkat satu pada tahun 1998 dan pada tahun yang sama mendapat penghargaan Penunjang Peneliti Terbaik tingkat LIPI. Sekarang penulis aktif sebagai pengurus Ikatan Perpustakaan Indonesia (IPI) Cabang Bogor.

12 DAFTAR ISI Halaman DAFTAR ISI.. x DAFTAR GAMBAR. xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv 1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Tujuan Manfaat Ruang Lingkup TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Jasa Konsultasi Paket Informasi Perpustakaan sebagai Pusat Informasi Jenis-Jenis Perpustakaan Perpustakaan Khusus Teknologi Informasi sebagai Media Komunikasi dan Jasa Perpustakaan Digital Internet Web Manajemen Pengetahuan Tipe-Tipe Knowledge Implicit Knowledge Explicit Knowledge Basisdata Database Management System (DBMS) Hypertext Markup Language (HTML) x

13 2.12 Hypertext Transfer Protocol (HTTP) Web Browser Hypertext Preprocessor (PHP) System Development Life Cycle (SDLC) III. METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Kerangka Pemikiran Tahapan Penelitian Rancang Bangun Metode SDLC Waktu dan Tempat Penelitian IV. HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Investigasi Sistem Identifikasi Masalah Kriteria Pengguna Sistem Kebutuhan Sistem Kebutuhan Pengguna Analisis Analisis Kebutuhan Sistem Analisis Kebutuhan Informasi Perancangan Sistem Diagram Konteks Rancangan Sistem Arsitektur Hubungan Entitas (Entity Relationship) Perancangan Antarmuka Implementasi Sistem Menu Profil Perpustakaan KRB Menu Katalog Menu Kontak xi

14 4.4.4 Menu Peneliti Halaman Pencarian Halaman Detail Hasil Pencarian Form Registrasi Halaman Konsultasi Halaman Full-text Artikel Halaman Katalog Buku Halaman Daftar Isi V. KESIMPULAN DAN SARAN DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xii

15 DAFTAR GAMBAR Halaman 1. Konsep Umum Sistem Jasa Konsultasi Botani Online Diagram Alir Tahapan Penelitian Model Sistem Informasi Tahapan SDLC diadopsi dari O Brien Diagram Konteks Sistem Konsultasi Botani Online Rancangan Arsitektur Komponen Fungsional Sistem Tabel Entity Relationship Desain Layout Antarmuka Sistem Menu Home Navigasi ke Halaman Utama Profil Perpustakaan KRB Menu Katalog Buku Menu Kontak Profil Peneliti KRB Halaman Pencarian Halaman Detail Hasil Pencarian Halaman Form Registrasi Halaman Konsultasi Halaman Full-text Artikel Katalog Buku Perpustakaan KRB Halaman Daftar Isi Buku xiii

16 DAFTAR LAMPIRAN Halaman 1. Tabel Perancangan Basis data Halaman Polling xiv

PENGEMBANGAN SISTEM JASA KONSULTASI BOTANI ONLINE PUSAT KONSERVASI TUMBUHAN KEBUN RAYA BOGOR SUTARSYAH

PENGEMBANGAN SISTEM JASA KONSULTASI BOTANI ONLINE PUSAT KONSERVASI TUMBUHAN KEBUN RAYA BOGOR SUTARSYAH PENGEMBANGAN SISTEM JASA KONSULTASI BOTANI ONLINE PUSAT KONSERVASI TUMBUHAN KEBUN RAYA BOGOR SUTARSYAH SEKOLAH PASCASARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2008 PERNYATAAN MENGENAI TUGAS AKHIR DAN SUMBER
