ANALISIS PENERIMAAN PAJAK PARKIR TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN KLATEN TAHUN Skripsi

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS PENERIMAAN PAJAK PARKIR TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN KLATEN TAHUN Skripsi"

Transkripsi

1 ANALISIS PENERIMAAN PAJAK PARKIR TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN KLATEN TAHUN Skripsi Diajukan Untuk Melengkapi Tugas Tugas dan Memenuhi Syarat Syarat Untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta Oleh : BAPTISTA NINDYA CLARESTA F FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

2 2

3 3

4 ABSTRAK ANALISIS PENERIMAAN PAJAK PARKIR TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN KLATEN TAHUN BAPTISTA NINDYA CLARESTA F Latar belakang dari masalah ini adalah semakin berkembangnya tempat usaha, maka keberadaan tempat parkir menjadi sesuatu yang penting guna mendukung kegiatan ekonomi tersebut. Dengan semakin banyaknya tempat usaha, maka penerimaan pajak parkir juga meningkat. Penghitungan penerimaan pajak parkir tersebut selain untuk melihat seberapa besar pengaruh pajak parkir, juga sebagai masukan untuk meningkatkan pajak parkir pada tahun berikutnya. Tujuan dari skripsi ini adalah untuk mengetahui besarnya kontribusi pajak parkir baik terhadap pajak daerah maupun terhadap pendapatan asli daerah Kabupaten Klaten, mengetahui perkembangan penerimaan pajak parkir, mengetahui efektivitas penerimaan pajak parkir, mengetahui efisiensi penerimaan pajak parkir serta mengetahui kinerja pajak parkir yang dihitung dengan menggunakan matrik potensi. Ruang lingkup penelitian ini adalah Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (DPPKAD) Kabupaten Klaten dan Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Klaten. Sumber data dalam penelitian ini adalah data sekunder. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah metode kepustakaan dan metode dokumentasi. Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah analisis kontribusi, analisis ternd, rasio efektivitas, rasio efisiensi, dan matrik potensi. Berdasarkan analisis kontribusi, pajak parkir masih sangat kurang baik terhadap pajak daerah maupun terhadap Pendapatan Asli Daerah. Pada analisis trend, pertumbuhan pajak parkir untuk ke depan adalah meningkat. Sedangkan hasil dari analisis efektifitas, realisasi pajak parkir melebihi angka yang ditargetkan oleh Pemerintah Daerah Klaten. Analisis efisiensi, pajak parkir mencapai angka rata-rata sebesar 19,89% yang berarti bahwa kinerja Pemerintah Daerah dalam melakukan pemungutan pendapatan dikategorikan sangat efisien karena dibawah 100 persen. Sedangkan berdasarkan matrik potensi, pajak parkir termasuk ke dalam kategori berkembang. Rekomendasi yang dapat diambil dari penelitian ini adalah menentukan target dengan menghitung potensi dari pajak parkir itu sendiri. Selain itu sosialisasi terhadap masyarakat juga perlu dilakukan serta pembentukan Tim Pemeriksa Pajak Parkir. Kata kunci : Pendapatan Asli Daerah, commit Pajak to user Daerah, Pajak Parkir, Kontribusi, Efektifitas, Efisiensi 4

5 ABSTRAK ANALISIS PENERIMAAN PAJAK PARKIR TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN KLATEN TAHUN BAPTISTA NINDYA CLARESTA F The background of this problem is the rapid development of business spot, then the existence of a parking lot become more essential to support the economic activity. By the increasing number of the business spot, the parking tax revenues will also increase. The calculation of the parking tax revenue is not only to measure how much influence of the parking tax, but also as an income to raise the next-year parking tax. The scopes of this research are Department of Revenue, Local Finance and Asset Management of Klaten and Central Statistic Agency of Klaten. The data source of this research is secondary data. This thesis aims to determine the contribution of parking tax to both of the local tax and also the local revenue of Klaten, to determine the development of the parking tax revenue, to discover the effectiveness of parking tax revenue, to find out tax revenue efficiency and as well as to investigate the performance of the parking tax calculated by using the potential matrix. The scopes of this research are Department of Revenue, Local Finance and Asset Management of Klaten and Central Statistic Agency of Klaten. The data source of this research is secondary data. The methods of this research are library research and document analysis. The variables used in this research are parking tax, local tax, local revenue, efficiency, effectiveness, potency, realization of parking tax revenue, target of parking tax revenue, cost of parking taxation, realization of local tax revenue, and realization of local revenue. The techniques of data analysis in this research are contribution analysis, trend analysis, effectiveness ratio, efficiency ratio, and potential matrix. Based on the contribution analysis, the parking tax contributes insignificantly to either the local tax as well as local revenue. On the trend analysis, the growth of the parking tax is increasing in future. While on the result of the effectiveness analysis, the realization of parking tax rate exceeds the target of the Local Government of Klaten. On the efficiency analysis, the parking tax reaches to 19, 89% on the average, which means that the taxation performance of the local government is categorized highly efficient as less than 100 percent. While based on the potential matrix, the parking tax is included in the growing category. Keywords : Revenue (PAD), Local Tax, Parking Tax, Contribution, Effectiveness, Efficiency. 5

6 MOTTO Takut akan Tuhan adalah permulaan pengetahuan, Amsal 1 : 7a Apa pun juga yang kamu perbuat, perbuatlah dengan segenap hatimu seperti untuk Tuhan dan bukan untuk manusia. Kolose 3 : 23 Iman adalah dasar dari segala sesuatu yang kita harapkan dan bukti dari segala sesuatu yang tidak kita lihat. Ibrani 11 : 1 Karena masa depan sungguh ada dan harapanmu tidak akan hilang. Amsal 23:18 A cheerful heart is a good medicine, but a downcast spirit dries up the bones. Proverbs 17:22 Janganlah hendaknya kamu kuatir tentang apapun juga, tetapi nyatakanlah dalam segala hal keinginanmu kepada Allah dalam doa dan ucapan syukur. Filipi 4:6 Dan apa saja yang kamu minta dalam doa dengan penuh kepercayaan kamu akan menerimanya. Matius 21:22 6

7 HALAMAN PERSEMBAHAN Karya sederhana ini penulis persembahkan untuk: 1. King of Majesty, Jesus Christ terimakasih untuk kekuatan, kemampuan, berkat, anugrah dan penghiburannya yang melimpah. 2. Daddy, Mamy, Ivan P, Simbah, Budhe dan semua keluarga besarku, terimakasih untuk doa dan motivasinya. 3. Sahabat-sahabatku, Mb Ana, Intan, Wahyonx, Erna, Dwi, Nia, OH, Desiana, Carla, Esther, Susana terimakasih untuk persahabatan yang hangat. Love you all 4. Teman-teman di Kost Nadia, Laras, Andani, Putri, Nana, Devi, Desi, Mipha, Ela, terimakasih untuk kebersamaan dan motivasinya. 5. Teman-teman EP Transfer 2011 dan KOMPAREM GKJ WEDI, terimakasih untuk kebersamaan yang tiada duanya. 7

8 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan karunianya, skripsi yang berjudul Analisis Penerimaan Pajak Parkir Terhadap Peningkatan Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Klaten Tahun ini dapat diselesaikan. Skripsi ini disusun sebagai tugas akhir guna memenuhi persyaratan untuk mencapai gelar sarjana Strata-1 pada Jurusan Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta. Penulis menyadari bahwa pasti terdapat banyak kekurangan dalam skripsi ini, akan tetapi walaupun sedikit semoga dapat memberi sumbangsih bagi pihak-pihak yang berkepentingan dan para pembaca. Dalam penyusunan skripsi ini, penulis sadar bahwa skripsi ini tidak akan dapat terselesaikan tanpa bantuan dan dukungan dari berbagai pihak, baik secara langsung, tidak langsung, moril maupun materiil. Untuk itu dalam kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesarbesarnya kepada: 1. Bapak Dr. Wisnu Untoro, M.S. selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Bapak Drs. Supriyono, M.Si selaku Ketua Jurusan Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Bapak Drs. Sutanto, MSi selaku sekretaris Jurusan Ekonomi Pembangunan Non Reguler Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta. 8

9 4. Bapak Riwi Sumantyo, SE, MM selaku dosen pembimbing yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan yang sangat berharga bagi penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. 5. Seluruh Dosen dan Karyawan Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta. 6. Bapak Colob, Bapak Dedy dan semua karyawan di Pemda Klaten, terimakasih untuk bantuan yang telah diberikan. 7. Daddy, Mamy, adikku tercinta dan seluruh keluarga besar saya, terimakasih atas dukungan dan doanya. 8. Sahabat-sahabatku, Erna, Dwi, Nia, Mb Ana, Intan, Wahyonx, OH, Carla, Esther, Susana, Desiana, terimakasih untuk semangatnya. 9. Teman-teman EP Transfer 2011, terimakasih kebersamaannya selama ini. 10. Teman-teman Kost Nadia, Laras, Devi, Andani, Desi, Devi, Nana, Mipha, Putri, Ela, terimakasih untuk kekeluargaan selama ini. 11. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu. Akhirnya penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu segala saran dan kritik yang membangun dari semua pihak, penulis harapkan demi perbaikan yang berkelanjutan. Akhir kata, penulis berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang membutuhkan di kemudian hari. Terima kasih. Surakarta, Juli 2013 Penulis 9

10 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii ABSTRAKSI... iv MOTTO... vi HALAMAN PERSEMBAHAN... vii KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR GAMBAR... xvi DAFTAR GRAFIK... xvii DAFTAR LAMPIRAN... xviii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 2 B. Perumusan Masalah... 6 C. Tujuan Penelitian... 6 D. Manfaat Penelitian

11 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Landasan Teori Otonomi Daerah Desentralisasi Fiskal Pajak Pajak Daerah Pajak Parkir Tolok Ukur Pajak Daerah Tolok Ukur Hasil Kebijakan Anggaran Pajak B. Penelitian Terdahulu C. Kerangka Pemikiran D. Hipotesis BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Ruang Lingkup Penelitian B. Jenis dan Sumber Data C. Metode Pengumpulan Data D. Definisi Operasional Variabel E. Teknik Analisis Data BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN A. Gambaran umum Daerah Penelitian 1. Kondisi Geografis Kabupaten Klaten Kondisi Topografi Kabupaten Klaten Kondisi Demografi Kabupaten Klaten

12 4. Sarana Pendidikan Sarana Kesehatan Prasarana Jalan dan Jembatan Prasarana Irigasi / Pengairan Kondisi Pariwisata Kondisi Perekonomian Daerah B. Analisis Deskripsi Variabel C. Analisis Data 1. Analisis Kontribusi Analisis Trend Efektifitas Pajak Parkir Efisiensi Pajak Parkir Matrik Potensi BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan B. Keterbatasan Penelitian C. Saran DAFTAR PUSTAKA

13 DAFTAR TABEL Tabel 1.1 Pertumbuhan ekonomi agregat Kabupaten Klaten tahun Tabel 2.1 Matrik penelitian terdahulu Tabel 3.1 Kontribusi pajak parkir terhadap pajak daerah dan Pendapatan Asli Daerah Tabel 3.2 Kriteria tingkat efektifitas Tabel 3.3 Kriteria tingkat efisiensi Tabel 3.4 Matrik potensi pajak parkir Tabel 4.1 Persebaran dan kepadatan penduduk Kabupaten Klaten tahun Tabel 4.2 Penduduk Kabupaten Klaten berdasarkan jenis kelamin Tahun Tabel 4.3 Indeks pembangunan manusia Kabupaten Klaten Tabel 4.4 Perbandingan IPM se-eks karisidenan Surakarta tahun Tabel 4.5 Persebaran dan sarana pendidikan di Kabupaten Klaten tahun Tabel 4.6 Sarana kesehatan di Kabupaten Klaten tahun Tabel 4.7 Status jalan Kabupaten Klaten tahun Tabel 4.8 Kondisi jalan Kabupaten Klaten tahun Tabel 4.9 Jumlah dan panjang jembatan Kabupaten Klaten 13

14 tahun Tabel 4.10 Jenis prasarana irigasi di Kabupaten Klaten tahun Tabel 4.11 Kondisi pariwisata Kabupaten Klaten tahun Tabel 4.12 Produk domestik regional bruto Kabupaten Klaten tahun Tabel 4.13 Target dan realisasi Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Klaten Tahun Tabel 4.14 Penerimaan pajak daerah Kabupaten Klaten tahun Tabel 4.15 Penerimaan pajak parkir Kbaupaten Klaten tahun Tabel 4.16 Kontribusi pajak parkir terhadap pajak daerah tahun Tabel 4.17 Kontribusi pajak parkir terhadap Pendapatan Asli Daerah tahun Tabel 4.18 Trend perkembangan pajak parkir di Kabupaten Klaten tahun Tabel 4.19 Hasil estimasi pajak parkir Tabel 4.20 Proyeksi pajak parkir 5 tahun mendatang Tabel 4.21 Hasil perhitungan pajak parkir Kabupaten Klaten tahun Tabel 4.22 Efisiensi pajak parkir Kabupaten Klaten 14

15 tahun Tabel 4.23 Potensi pajak parkir Kabupaten Klaten

16 DAFTAR GAMBAR Gambar 4.1 Peta Kabupaten Klaten

17 DAFTAR GRAFIK Grafik 4.1 Trend PDRB tahun

18 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Penerimaan Pendapatan Asli Daerah Per Jenis Pendapatan Kabupaten Klaten Tahun Lampiran 2 Target Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Klaten Tahun Lampiran 3 Realisasi Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Klaten Tahun Lampiran 4 Target Pajak Daerah Kabupaten Klaten Tahun Lampiran 5 Realisasi Pajak Daerah Kabupaten Klaten Tahun Lampiran 6 Penerimaan Pajak Parkir Kabupaten Klaten Tahun Lampiran 7 Penghitungan Kontribusi Pajak Parkir terhadap Pendapatan Asli Daerah Lampiran 8 Penghitungan Kontribusi Pajak Parkir terhadap Pajak Daerah

19 Lampiran 9 Trend Perkembangan Pajak Parkir di Kabupaten Klaten Tahun Lampiran 10 Penghitungan Tingkat Efektifitas Pajak Parkir Kabupaten Klaten Tahun Lampiran 11 Penghitungan Tingkat Efisiensi Pajak Parkir Kabupaten Klaten Tahun Lampiran 12 Potensi Pajak Parkir Kabupaten Klaten Lampiran 13 Surat Pernyataan Skripsi

ANALISIS KEMANDIRIAN KEUANGAN DAERAH KOTA - KOTA DI JAWA TENGAH PADA ERA OTONOMI DAERAH PERIODE

ANALISIS KEMANDIRIAN KEUANGAN DAERAH KOTA - KOTA DI JAWA TENGAH PADA ERA OTONOMI DAERAH PERIODE ANALISIS KEMANDIRIAN KEUANGAN DAERAH KOTA - KOTA DI JAWA TENGAH PADA ERA OTONOMI DAERAH PERIODE 2008 2012 Skripsi Diajukan untuk Melengkapi Syarat Syarat untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Ekonomi
