ANALISIS TINGKAT PENDAPATAN PEDAGANG PERANTARA SALAK PONDOH DI KECAMATAN TURI KABUPATEN SLEMAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS TINGKAT PENDAPATAN PEDAGANG PERANTARA SALAK PONDOH DI KECAMATAN TURI KABUPATEN SLEMAN"

Transkripsi

1 ANALISIS TINGKAT PENDAPATAN PEDAGANG PERANTARA SALAK PONDOH DI KECAMATAN TURI KABUPATEN SLEMAN Sri Rejeki, Suprapti Supardi, Sugiharti Mulya Handayani, Program Studi Agribisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta JalanIr. Sutami No. 36 A Kentingan Surakarta Telp./ Fax.(271) jki15@rocketmail.com. Telp Abstract : This research aimed at assessing factors that affect the level of income, the amount of charge, the reception and income brokers salak pondoh in sub-district turi district sleman. A method of basic research is descriptive with engineering research survey. Research is done in sub-district turi district sleman. The determination of the location of samples conducted in a deliberately with consideration the production of fruit salak pondoh largest in the county of sleman. A method of snowball adoption of respondents had to use sampling with as many as 3 the number of respondents. The results showed the average cost incurred by merchant middlemen salak pondoh in one day amounting to Rp (63%). The average revenue earned intermediary traders salak pondoh is Rp (1%) and the average income of intermediary traders salak pondoh is Rp (37%). The value significance factor of salak sold of.. While the number of factors to calculate t value salak sold amounted to 6,32, meaning that this value is higher than the t table (1%) = 2,797. Test results showed that the F value of. significance, so that the independent variable (age, level of education, trade, the number of dependents experince in the household, number of salak sold) together affect the dependent variable (income level). So the number of salak which sold the real level of income against the influential intermediary traders salak pondoh. Keywords : income level, intermediary traders, salak pondoh Abstrak : Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji besarnya biaya, penerimaan, pendapatan dan faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat pendapatan pedagang perantara salak pondoh di Kecamatan Turi Kabupaten Sleman. Metode dasar penelitian adalah deskriptif dengan teknik penelitian survei. Metode pengambilan responden menggunakan snowball sampling dengan jumlah sebanyak 3 responden. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis faktor-faktor pendapatan, biaya, penerimaan dan pendapatan. Hasil penelitian menunjukkan biaya rata-rata yang dikeluarkan oleh pedagang perantara salak pondoh sebesar Rp (63%). Penerimaan rata-rata pedagang perantara salak pondoh sebesar Rp (1%) dan pendapatan ratarata pedagang perantara salak pondoh sebesar Rp (37%). Nilai signifikansi faktor jumlah salak yang terjual sebesar,. Sedangkan nilai t hitung faktor jumlah salak yang terjual sebesar 6,32, yang artinya nilai ini lebih tinggi dari t tabel (1%) = 2,797. Hasil uji F menunjukkan bahwa nilai signifikansi sebesar,, sehingga variabel independen (umur, tingkat pendidikan, pengalam berdagang, jumlah tanggungan dalam rumah tangga, jumlah salak terjual) secara bersama-sama berpengaruh terhadap variabel dependen (tingkat pendapatan). Sehingga jumlah salak yang terjual berpengaruh nyata terhadap tingkat pendapatan pedagang perantara salak pondoh. Kata Kunci :Tingkat Pendapatan, Pedagang Perantara, Salak Pondoh

2 PENDAHULUAN Sektor pertanian memegang peranan penting dalam pembangunan perekonomian di Indonesia. Hal ini dikarenakan sebagian besar masyarakat Indonesia menggantungkan hidupnya pada sektor ini. Sektor pertanian terdiri dari subsektor tanaman bahan pangan, subsektor perikanan, subsektor perkebunan, subsektor peternakan, dan subsektor kehutanan. Hortikultura merupakan salah satu subsektor tanaman bahan pangan yang memiliki prospek cukup cerah. Holtikultura terdiri dari komoditas buah-buahan, sayuran, tanaman hias, dan tanaman obat-obatan. Tanaman salak merupakan tanaman khas Indonesia dan tersebar di beberapa daerah di Indonesia dengan nama sebutan yang berbedabeda menurut nama daerah di mana salak itu tumbuh. Varietas salak yang ada di Indonesia adalah sebagai berikut : salak Bali, salak pondoh, salak condet, salak Padang Sidepuan, salak manonjaya, salak Madura, salah Ambarawa, salak kersikan, dan lain-lain. Diantara berbagai jenis salak tersebut, yang mempunyai prospek dan nilai komersial tinggi adalah salak pondoh (Nazzaruddin dan Regina, 1992 : 24). Sentral produksi salak pondoh terbesar di Jogjakarta terletak di Kabupaten Sleman. Kabupaten Sleman merupakan daerah yang METODE PENELITIAN Metode dasar yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif. Teknik penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah survei. Penelitian memiliki potensi besar dalam budidaya salak pondoh. Kecamatan Turi merupakan salah satu sentral produksi salak pondoh di Kabupaten Sleman dikarenakan daerah ini merupakan daerah yang sangat ideal bagi pertumbuhan tanaman salak pondoh (Anarsis, 1999:36) Pedagang perantara salak pondoh yang berada di Kecamatan Turi Kabupaten Sleman merupakan pedagang yang membeli lansung dari petani salak pondoh, dimana pedagang perantara ini dapat dikatakan sebagai pedagang perantara pertama yaitu mendapatkan salak pondoh dengan membeli langsung kepada petani salak pondoh. Pedagang perantara pertama menjual salak pondoh tersebut kepada konsumen. Konsumen yang dimaksud adalah pedagang luar kota yang memasarkan salak pondohnya di luar Kabupaten Sleman. Petani salak biasanya berada atau bertempat tinggal di dekat pedagang perantara. Tujuan dari penelitian ini adalah (1) Mengetahui besarnya pendapatan yang diterima oleh pedagang perantara salak pondoh di Kecamatan Turi Kabupaten Sleman (2) Mengetahui pengaruh umur, tingkat pendidikan, pengalaman berdagang, jumlah tanggungan dalam rumah tangga dan jumlah salak yang terjual terhadap besarnya pendapatan pedagang perantara salak pondoh di Kecamatan Turi Kabupaten Sleman. dilaksanakan di Kecamatan Turi Kabupaten Sleman. Kecamatan Turi merupakan salah satu penghasil salak pondoh terbesar di Kabupaten Sleman, dengan pertimbangan produksi buah salak pondoh terbesar di Kabupaten Sleman yaitu sebesar

3 ,4 dan produktivitas sebesar 9,53. Metode pengambilan respondenyang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan metode snowball sampling. Jumlah responden dalam penelitian ini adalah sebanyak 3 responden Jenis dan Sumber Data Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer, meliputi identitas responden, biaya tenaga kerja, biaya penggunaan penyusutan alat, biaya transportasi, biaya pengemasan, jumlah salak yang terjual, harga jual dan harga beli, serta menggunakan data sekunder, meliputi data dari badan pusat statistik. Metode Analisis Data Metode analisis data yang digunakan untuk mengetahui Untuk mengetahui biaya usaha dagang salak pondoh menggunakan rumus TC = TFC + TVC...(1) keterangan : TC =Biaya total (Rp), TFC =Biaya HASIL DAN PEMBAHASAN tetap total (Rp), TVC= Biaya variabel total (Rp). Untuk mengetahui penerimaan usaha dagang salak pondoh menggunakan rumus TR = Y x Py...(2) keterangan : TR = Total penerimaan (Rp)Y=Jumlah (Kg), Py = Harga (Rp). Untuk mengetahui pendapatan usaha dagang salak pondoh menggunakan rumus Pd = TR TC...(3) keterangan : Pd= Pendapatan Pedagang Perantara, TR = Total Penerimaan (Rp), TC= Total Biaya (Rp). Untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi pendapatan adalah Y = a + b 1 X 1 + b 2 X 2 + b 3 X 3 + b 4 X 4 + b 5 X 5...(4) keterangan : Y= Pendapatan (Rp), a = Konstanta, b= Koefisien Regresi, X 1 = Umur (th), X 2 = Tingkat Pendidikan (th), X 3 = Pengalaman Berdagang (th, X 4 = Jumlah Tanggungan dalam Rumah Tangga (jiwa), X 5 =Jumlah Salak yang terjual (kg). Karakteristik Responden Usaha Dagang Salak Pondoh Tabel 1. Identitas Responden Pedagang Perantara Salak Pondoh di Kabupaten Sleman 213 No. Uraian Jumlah Persentase% 1. Rata Rata usia responden (tahun) a. Usia <14 tahun b. Usia tahun c. Usia 65 tahun Pendidikan (tahun) a. SD (orang) b. SLTP (orang) c. SLTA (orang) d. Sarjana (orang) ,67 36,67 4, 6,67 3. Rata-rata jumlah tanggungan dalam 4 - rumah tangga (orang) 4. Rata-rata pengalaman berdagang (tahun) 18 - Sumber : Analisis Data Primer (213)

4 Dari Tabel 1 dapat dilihat bahwa pedagang perantara yang dijadikan responden berjumlah 3 orang. Ratarata umur pedagang perantara salak pondoh berada pada usia yang produktif yakni 42 tahun. sehingga produktivitas kerja pedagang perantara salak pondoh di Kabupaten Sleman masih cukup tinggi karena tergolong kategori umur produktif. Pada usia ini pedagang perantara salak pondoh dapat menerima informasi dan dapat melakukan inovasi agar dapat memajukan usaha dagang salak pondoh. Rata-rata pendidikan pedagang perantara salak pondoh adalah 1 tahun atau setara tamat SMP. Pedagang dengan tingkat pendidikan rendah tetap dapat melakukan usaha dagang salak pondoh karena memahami tentang usaha dagang salak pondoh dari pengalaman yang mereka peroleh. Rata-rata jumlah tanggungan dalam rumah tangga pedagang perantara adalah 4 orang. Pengalaman berdagang yang dimiliki pedagang perantara dalam usaha dagang salak pondoh ini berbeda, ada yang baru saja memulai mengusahakan, ada pula yang sudah lama mengusahakan. Rata-rata pengalaman berdagang pedagang perantara salak pondoh adalah 18 tahun. Status Usaha Dagang Salak Pondoh Tabel 2. Status Usaha Dagang Salak Pondoh di Kecamatan Turi No. Status Usaha Jumlah (Responden) Persentase (%) 1. Pekerjaan Utama Pekerjaan Sampingan Total 1 Sumber : Analisis Data Primer (213) Berdasarkan Tabel 2, dapat diketahui usaha dagang salak pondoh merupakan pekerjaan utama bagi seluruh responden (1%). Usaha dagang salak pondoh dilakukan karena lebih menguntungkan dibandingkan usaha yang lain. Salak pondoh tidak panen sepanjang tahun, dalam setahun terjadi 2 kali panen raya, sehingga pada saat tidak terjadi panen raya pedagang perantara tidak menjual salak pondoh melainkan menjual salak seperti salak Madukara, salak Banjarnegara dan salak Wonosobo. Modal Usaha Dagang Salak Pondoh Dalam menjalankan usaha dagang salak pondoh ini para pedagang membutuhkan modal yang tidak sedikit. Sumber modal usaha dagang salak pondoh Kecamatan Turi dapat dilihat pada Tabel 3 berikut ini. Tabel 3. Sumber Modal Usaha Dagang Salak Pondoh di Kecamatan Turi No Sumber Modal Jumlah (orang) Persentase(%) Modal Sendiri Modal Pinjaman Bank Bantuan Pemerintah 3 1 Jumlah 3 1 Sumber : Analisis Data Primer (213)

5 Berdasarkan Tabel 3, dapat diketahui bahwa sebanyak 3 orang responden (1,%) pedagang perantara salak pondoh menggunakan modal sendiri untuk Biaya Usaha Dagang Salak Pondoh Perhitungan biaya pada usaha dagang salak pondoh pada penelitian ini diperhitungkan dua macam biaya yaitu biaya tetap dan biaya variabel. Biaya tetap terdiri dari biaya penyusutan alat. Sedangkan yang termasuk biaya variabel adalah biaya pengemasan, biaya tenaga kerja, biaya transpotasi dan biaya pembelian salak. Biaya tetap adalah biaya yang digunakan dalam proses usaha dagang salak pondoh yang besarnya tidak dipengaruhi oleh jumlah salak yang terjual. Biaya tetap terdiri dari biaya penyusutan alat. Rata-rata biaya tetap pada usaha dagang salak pondoh menunjukkan bahwa ratarata biaya tetap pada usaha dagang salak pondoh di Kecamatan Turi menjalankan usahanya. Hal ini dikarenakan pedagang perantara salak pondoh mampu memperoleh modal sendiri tanpa modal pinjaman bank atau bantuan pemerintah. penyusutan alat diperoleh dari harga awal dikurangi harga akhir kemudian dibagi umur ekonomis lalu dibagi 365 (1th). Hampir semua pedagang perantara salak pondoh melakukan penjualan setiap hari. Peralatan yang digunakan dalam usaha dagang salak pondoh kebanyakan memiliki umur yang panjang. Peralatan yang digunakan antara lain timbangan, jarum jahit dan ganco. Biaya variabel adalah biaya yang digunakan dalam proses usaha dagang salak pondoh yang besarnya berubah-ubah secara proporsional terhadap jumlah salak pondoh yang terjual. Biaya variabel terdiri dari biaya pengemasan, biaya transpotasi, biaya tenaga kerja dan biaya pembelian salak. Biaya variabel usaha dagang salak pondoh dalam satu hari penjualan dapat dilihat dari Tabel 4. yaitu sebesar Rp 32 perhari. Biaya Tabel 4. Rata-rata Biaya Variabel Usaha Dagang Salak Pondoh di Kecamatan Turi No. Macam Biaya Rata-rata (Rp) Persentase(%) 1. Biaya Pengemasan , 2. Biaya Transpotasi 15.,72 3. Biaya Tenaga Kerja ,92 4. Biaya Pembelian Salak ,37 Jumlah , Sumber : Analisis Data Primer, 213 (lampiran 3 dan 4) Berdasarkan Tabel 4 dapat terbesar dari usaha dagang salak diketahui bahwa jumlah rata-rata pondoh yaitu sebesar Rp biaya variabel dalam satu hari (87,36%). Biaya pembelian salak penjualan pada usaha dagang salak dikeluarkan untuk membeli salak pondoh di Kecamatan Turi pondoh dari petani. Kabupaten Sleman adalah sebesar Rp Rata-rata biaya pembelian Rata-rata biaya tenaga kerja merupakan biaya variabel terbesar salak merupakan biaya variabel kedua dari usaha dagang yaitu

6 sebesar Rp (7,92%). Biaya dagang salak pondoh pengemasan tenaga kerja dikeluarkan untuk yang menggunakan keranjang proses pengangkutan, penyortiran memerlukan rafia dan rajut untuk dan pengemasan. Biaya tenaga kerja yang dikeluarkan oleh pedagang perantara dipengaruhi oleh jumlah pengemasannya. biaya variabel yang digunakan pada usaha dagang salak pondoh salak pondoh yang terjual. Semakin yaitu biaya transportasi. Biaya banyak salak pondoh yang terjual transportasi biasanya dikeluarkan semakin banyak upah yang para pedagang perantara untuk diberikan. Rata-rata biaya pengemasan membeli bahan bakar kendaraan (bensin). Kendaraan tersebut mereka merupakan biaya variabel terbesar gunakan untuk kegiatan transportasi ketiga dari usaha dagang salak dalam membeli salak pondoh. pondoh yaitu sebesar Rp (4,%). Rata-rata biaya pengemasan Besarnya rata-rata biaya transpotasi yang dikeluarkan pedagang perantara salak pondoh digunakan untuk yaitu sebesar Rp 15. (,72%). membeli kemasan yaitu keranjang, Kegiatan usaha dagang memerlukan kotak dan kardus. Krajang digunakan biaya yang kecil dalam hal pedagang perantara untuk penjualan transpotasi, dimana pelanggan datang salak pondoh pada lokasi dekat. langsung kerumah pedagang Sedangkan kotak dan kardus perantara sehingga tidak memerlukan digunakan pada penjualan salak biaya pengiriman. pondoh untuk lokasi jauh yang Biaya total adalah hasil memungkinkan kemasan tidak rusak sampai pada konsumen. Untuk setiap keranjang berkisar Rp 3. Rp 3.5, untuk setiap kotak berkisar Rp 12. Rp 13. dan untuk kardus berkisar Rp 4.. Pada usaha penjumlahan dari seluruh biaya tetap dan biaya variabel, yang dinyatakan dalam rupiah. Biaya total yang dikeluarkan oleh usaha dagang salak pondoh di Kecamatan Turi dapat dilihat pada Tabel 5. Tabel 5. Rata-rata Biaya Total Usaha dagang Salak Pondoh di Kecamatan Turi No. Macam Biaya Rata-rata (Rp) Persentase(%) 1. Biaya Tetap 32,1 2. Biaya Variabel ,9 Jumlah , Sumber : Analisis Data Primer, 213 (lampiran 5) Tabel 5 menunjukkan bahwa rata-rata biaya total yang dikeluarkan biaya tetap hanya terdiri dari satu biaya yaitu biaya penyusutan alat. dalam usaha dagang salak pondoh di Penerimaan Usaha Dagang Salak Kecamatan Turi dalam satu hari Pondoh penjualan adalah sebesar Rp Penerimaan usaha dagang salak Biaya variabel lebih besar pondoh di Kecamatan Turi berasal daripada biaya tetap, hal ini dari hasil penjualan salak pondoh. dikarenakan biaya variabel lebih Berikut adalah tabel penerimaan banyak macam biayanya sedangkan usaha dagang salak pondoh di Kecamatan Turi :

7 Tabel 6. Ukuran Produk, Rata-rata salak pondoh (kg), Rata-rata harga/kg (Rp) dan Rata-rata Penerimaan (Rp) Usaha Dagang Salak Pondoh di Kecamatan Turi No. Ukuran Produk Rata-rata salak pondoh (Kg) Rata-rata Harga/kg (Rp) Rata-rata Penerimaan (Rp) 1. Kecil (D) Sedang (C) Besar (B) Jumbo (A) Rata-rata Sumber : Analisis Data Primer, 213 (lampiran 6) Berdasarkan Tabel 6 diketahui bahwa rata-rata jumlah penerimaan usaha dagang salak pondoh di Kecamatan Turi Kabupaten Sleman sebesar Rp Jumlah salak pondoh ukuran kecil yang terjual dalam satu hari adalah sebesar 128 kg dengan harga rata-rata per kg adalah Rp sehingga rata-rata penerimaannya sebesar Rp Jumlah salak pondoh ukuran sedang yang terjual dalam satu hari adalah sebesar 171 kg dengan harga ratarata per kg adalah Rp 3.5 sehingga rata-rata penerimaannya sebesar Rp Jumlah salak pondoh ukuran besar yang terjual dalam satu hari sebesar 392 kg dengan harga rata-rata per kg adalah Rp sehingga rata-rata penerimaannya sebesar Rp Sedangkan untuk salak pondoh ukuran jumbo yang terjual dalam satu hari adalah sebesar 239 kg dengan harga ratarata per kg adalah Rp 7.56 sehingga rata-rata penerimaannya sebesar Rp Pedagang perantara menjual salak pondoh dalam berbagai ukuran, mulai dari ukuran kecil, sedang, besar dan jumbo. masing-masing ukuran salak dikatagorikan dalam berbagai grade A = jumbo, B = besar, C = sedang, dan D = kecil. Pedagang perantara menjual grade B, C, D kepada pedagang perantara selanjutnya, pedagang pengecer atau konsumen akhir, sedangkan untuk grade A hanya dijual kepada supermarket karena grade A memiliki kualitas yang baik sehingga menghasilkan nilai jual yang tinggi. Besarnya penerimaan dipengaruhi oleh jumlah salak pondoh yang terjual. Semakin banyak jumlah salak pondoh yang terjual, maka akan semakin besar juga penerimaannya. Selain itu, harga jual di pasaran juga mempengaruhi penerimaan, yaitu semakin tinggi harga jual salak pondoh, maka semakin tinggi pula penerimaan yang diperoleh pedagang perantara salak pondoh. Pendapatan Usaha Dagang Salak Pondoh Pendapatan yang diperoleh dari pemasaran salak pondoh merupakan selisih antara penerimaan total dengan biaya total. Untuk mengetahui pendapatan yang diperoleh dari usaha dagang salak pondoh di Kecamatan Turi dapat dilihat pada Tabel 7.

8 Tabel 7. Rata-rata Pendapatan Usaha Dagang Salak Pondoh di Kecamatan Turi No. Uraian Rata-rata per Pedagang Perantara (Rp) 1. Penerimaan Total Biaya Total Pendapatan Sumber : Analisis Data Primer, 213 (lampiran 7) Dari Tabel 7 dapat diketahui bahwa penerimaan rata-rata masingmasing pedagang perantara salak pondoh adalah sebesar Rp dengan total biaya yang dikeluarkan rata-rata Rp sehingga jika dilihat dengan konsep pendapatan maka dalam pemasaran salak pondoh, rata-rata pedagang perantara memperoleh pendapatan sebesar Rp Pendapatan yang diperoleh pedagang perantara dipengaruhi oleh perbedaan jumlah salak pondoh dengan biaya yang dikeluarkan. Semakin banyak salak pondoh yang terjual dengan biaya Y yang rendah dan semakin tinggi a harga salak pondoh, maka b pendapatan yang akan diperoleh X 1 semakin besar. Panen raya salak X 2 pondoh terjadi dua kali dalam satu X 3 tahun yaitu pada bulan Juli-Agustus X 4 dan bulan Desember-Januari. Harga jual salak pondoh pada saat panen X 5 raya mengalami penurunan. Hal ini disebabkan oleh jumlah salak pondoh yang melimpah. Penelitian ini dilakukan pada bulan September, dimana jumlah salak pondoh tidak melimpah seperti pada saat panen raya sehingga harganya lebih tinggi dari harga saat panen raya. Pada saat ketersediaan salak pondoh terbatas (bukan musim raya) pedagang perantara menjual salak lain seperti salak madukara, salak Banjarnegara dan salak Wonosobo sehingga pedagang perantara tetap dapat menjalankan usaha dagang salak. Analisis Faktor-Faktor Pedapatan Analisis data menggunakan regresi linier berganda dengan menggunakan SPSS 16 ada 5 variabel yang diteliti adalah umur, tingkat pendidikan, pengalaman berdagang, jumlah tanggungan dalam rumah tangga dan jumlah salak yang terjual dihasilkan persamaan: Y = a + b 1 X 1 + b 2 X 2 + b 3 X 3 + b 4 X 4 + b 5 X 5 +e Y = -1, ,312X ,272X ,19X ,988X ,258X5 Keterangan : : Pendapatan (Rp) : Konstanta : Koefisien Regresi : Umur(th) : Tingkat Pendidikan (th) : Pengalaman Berdagang (th) : Jumlah Tanggungan dalam Rumah Tangga (jiwa) : Jumlah Salak yang Terjual (kg) Adjusted R Square digunakan untuk mengetahui seberapa besar prosentase sumbangan variabel independen secara bersama-sama terhadap variabel dependen. Berdasarkan output diperoleh angka Adjusted R Square sebesar,739 atau 73,9%. Hal ini menunjukkan bahwa variabel tingkat pendapatan pedagang perantara salak pondoh sebesar 73,9% dijelaskan oleh variabel umur, tingkat pendidikan, pengalaman berdagang, jumlah tanggungan dalam rumah tangga dan

9 jumlah salak yang terjual. Sedangkan sisanya sebesar 26,1% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dimasukkan dalam model penelitian ini. Uji F digunakan untuk menguji pengaruh variabel bebas secara bersama-sama terhadap variabel tidak bebas. Dalam penelitian ini dilakukan uji F untuk mengetahui pengaruh faktor-faktor umur, tingkat pendidikan, pengalaman berdagang, jumlah tanggungan dalam rumah tangga dan jumlah salak yang terjual secara bersama-sama terhadap tingkat pendapatan pedagang perantara di Kecamatan Turi Kabupaten Sleman dapat dilihat pada Tabel 8. Tabel 8. Hasil Analisis Varians Faktor-faktor yang Mempengaruhi Tingkat Pendapatan Pedagang Perantara Salak Pondoh Model Jumlah Kuadrat df Kuadrat Tengah F hitung Sig. Regression 2, ,573 17,393, a Residual 1, ,354 Total 4, Sumber : Analisis Data Primer (213) Pada penelitian ini data analisis dengan menggunakan regresi linier berganda menggunakan SPSS. Pengujian model pada tingkat kepercayaan α = 1%. Berdasarkan Tabel 24 dapat diketahui bahwa tingkat signifikansi model sebesar sebesar,. α > sig. Atau,1 >, artinya variabel independen (umur, tingkat pendidikan, pengalaman berdagang, jumlah tanggungan dalam rumah tangga dan jumlah salak yang terjual) berpengaruh bersama-sama terhadap variabel dependen (tingkat pendapatan) pada tingkat kepercayaan 99%. Uji t menunjukkan pengaruh masing-masing variabel independen terhadap variabel dependen. Berdasarkan uji t, tidak semua variabel independen berpengaruh nyata terhadap variabel dependen atau tingkat pendapatan. Variabel independen umur, tingkat pendidikan, pengalaman berdagang dan jumlah tanggungan rumah tangga tidak berpengaruh nyata terhadap variabel dependen atau tingkat pendapatan. Sedangkan jumlah salak yang terjual perpengaruh nyata terhadap tingkat pendapatan. Tabel 9. Hasil Analisis Regresi Faktor-faktor yang Mempengaruhi Tingkat Pendapatan Pedagang Perantara Salak Pondoh Model Koefisien Regresi t-hit t - tabel (1%) t-tabel (5%) t tabel (1%) 1 (constant) -1,64-2,74,11 Umur (X1) 1372,312,144 2,797 2,64 1,71,887 Tingkat Pendidikan (X2) 1548,272,94 2,797 2,64 1,71,926 PengalamanBerdagang (X3) 1571,19 1,666 2,797 2,64 1,71,19 Jumlah Tanggungan Rumah tangga 2813,988,277 2,797 2,64 1,71,784 (X4) Jumlah Salak Terjual (X5) 245,258 6,32 2,797 2,64 1,71,*** Sig

10 Keterangan : *** : 1% = Berpengaruh nyata pada tingkat kepercayaan 99% ** : 5% = Berpengaruh nyata pada tingkat kepercayaan 95% * : 1 % = Berpengaruh nyata pada tingkat kepercayaan 9% Berdasarkan hasil uji t menunjukkan bahwa nilai signifikansi faktor umur sebesar,887, yang artinya nilai ini lebih tinggi dari nilai α =,1 (,887>,1) maka Ho diterima dan H 1 ditolak. Sedangkan nilai t hitung faktor umur sebesar,144, yang artinya nilai ini lebih rendah dari t tabel = 2,797. Sehingga dapat diartikan umur secara individu tidak berpengaruh nyata terhadap tingkat pendapatan pedagang perantara salak pondoh. Umur tidak berpengaruh nyata terhadap tingkat pendapatan pedagang perantara salak pondoh dikarenakan pada berbagai tingkat usia responden tetap dapat menjalankan usahanya sebagai pedagang perantara salak pondoh. Berdasarkan hasil uji t menunjukkan bahwa nilai signifikansi faktor tingkat pendidikan sebesar,926, yang artinya nilai ini lebih tinggi dari nilai α =,1 (,926>,1) maka Ho diterima dan H 1 ditolak. Sedangkan nilai t hitung faktor tingkat pendidikan sebesar,94, yang artinya nilai ini lebih rendah dari t tabel = 2,797 Sehingga tingkat pendidikan secara individu tidak berpengaruh nyata terhadap tingkat pendapatan pedagang perantara salak pondoh. Lama atau tidaknya jenjang pendidikan yang ditempuh oleh pedagang perantara salak pondoh tidak berpengaruh terhadap tingkat pendapatan, yang diperlukan hanyalah kemauan dan tekad untuk usaha dagang salak pondoh. Usaha dagang ini tidak memerlukan tingkat pendidikan yang tinggi untuk usaha dagang salak pondoh, hanya kemauan dan tekad yang kuat untuk usaha dagang salak pondoh. Berdasarkan hasil uji t menunjukan bahwa nilai signifikansi faktor pengalaman berdagang sebesar,19, yang artinya signifikansi ini lebih tinggi dari nilai α =,1 (,19>,1) maka H diterima dan H 1 ditolak. Sedangkan nilai t hitung faktor pengalaman berdagang sebesar 1,666, yang artinya nilai ini lebih rendah dari t tabel = 2,797. Sehingga pengalaman berdagang secara individu tidak berpengaruh nyata terhadap tingkat pendapatan pedagang perantara salak pondoh. Pengalaman berdagang pedagang perantara salak pondoh tidak berpengaruh terhadap tingkat pendapatan salak pondoh. Lama tidaknya pengalaman sebagai pedagang perantara tidak berpengaruh terhadap tingkat pendapatan, dimana pendapatan salak diperoleh dari pelanggan melalui kemampuan responden sebagai pedagang perantara dalam menawarkan dagangannya serta kemampuan responden dalam menyerap informasi pasar. Berdasarkan hasil uji t menunjukkan bahwa nilai signifikansi faktor jumlah tanggungan dalam rumah tangga sebesar,784, yang artinya nilai ini lebih tinggi dari nilai α =,1 (,784>,1) maka Ho diterima dan H 1 ditolak. Sedangkan nilai t hitung faktor jumlah tanggungan daam rumah tangga sebesar,277, yang artinya nilai ini lebih rendah dari t

11 tabel = 2,797. Sehingga jumlah tanggungan dalam rumah tangga secara individu tidak berpengaruh nyata terhadap tingkat pendapatan pedagang perantara salak pondoh. Hal ini dikarenakan meskipun banyak atau sedikit jumlah tanggungan dalam rumah tangga pedagang perantara salak pondoh, mereka tetap berusaha untuk meningkatkan pendapatan. Berdasarkan hasil uji t menunjukkan bahwa nilai signifikansi faktor jumlah salak yang terjual sebesar, yang artinya nilai ini lebih rendah dari nilai α =,1 (,<,1) maka Ho ditolak dan H 1 diterima. Sedangkan nilai t hitung faktor jumlah salak yang terjual sebesar 6,32, yang artinya nilai ini lebih tinggi dari t tabel = 2,797. Sehingga jumlah salak yang terjual secara individu berpengaruh nyata terhadap tingkat pendapatan Jumlah yang dimaksud disini adalah pedagang perantara salak pondoh dalam satu hari mampu menjual salak pondoh dalam jumlah banyak. Sehingga semakin banyak jumlah salak pondoh yang terjual dalam satu hari maka dapat meningkatkan pendapatan pedagang perantara salak pondoh. Multikolinearitas adalah keadaan dimana antara dua variabel independen atau lebih pada model regresi terjadi hubungan linier yang sempurna atau mendekati sempurna (Priyatno, 29 : 49). Dari hasil output Tabel Coefficients dapat diketahui bahwa nilai VIF kurang dari 5 dan nilai Tolerance lebih dari,1 untuk kelima variabel maka dapat disimpulkan bahwa model regresi tidak terjadi masalah multikolinearitas. Uji heteroskedastisitas digunakan untuk menguji apakah dalam model regresi terjadi ketidaksamaan varian dari residual pada satu pengamatan ke pengamatan yang lain. Uji heteroskedastisitas dilakukan dengan melihat pola sebaran titik-titik pada diagram scatterplot. Berdasarkan hasil analisis data pada diagram scatterplot dapat diketahui bahwa titik-titik menyebar secara acak. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa model yang dihasilkan tidak terdapat heteroskedastisitas. KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Berdasarkan hasil penelitian tentang analisis tingkat pendapatan pedagang peratara salak pondoh di Kecamatan Turi Kabupaten Sleman, dapat di ambil kesimpulan bahwa : (1) Rata-rata biaya usaha dagang salak pondoh perhari adalah sebesar Rp (63%). Rata-rata penerimaan usaha dagang salak pondoh perhari adalah Rp (1%) dan rata-rata pendapatan usaha dagang salak pondoh perhari sebesar Rp (37%) (2) Hasil analisis menunjukkan faktor jumlah salak yang terjual secara individu berpengaruh nyata terhadap besarnya pendapatan pedagang perantara salak pondoh, sedangkan faktor umur, tingkat pendidikan, pengalaman berdagang dan jumlah tanggungan dalam rumah tangga secara individu tidak berpengaruh nyata terhadap besarnya pendapatan pedagang perantara salak pondoh di Kecamatan Turi Kabupaten Sleman (3) Hasil analisis menunjukkan faktor independen (umur, tingkat pendidikan, pengalaman berdagang, jumlah tanggungan dalam rumah

12 tangga, jumlah salak yang terjual) secara bersama-sama berpengaruh terhadap tingkat pendapatan pedagang perantara di Kecamatan Turi Kabupaten Sleman. Saran Dari hasil penelitian ini, saran yang dapat diberikan penulis adalah : (1) Sebaiknya pedagang perantara salak pondoh di Kecamatan Turi Kabupaten Sleman selain melakukan pemasaran di rumah juga memperluas daerah pemasarannya agar dapat meningkatkan pendapatan (2) Sebaiknya pemerintah hendaknya lebih memperhatikan dan mengembangkan usaha dagang salak pondok, dikarenakan lokasi penelitian merupakan daerah wisata sehingga mampu menarik wisatawan yang sedang berkunjung untuk membeli sebagai oleh-oleh. DAFTAR PUSTAKA Anarsis W Agribisnis Komoditas Salak. Bumi Aksara. Jakarta. Budi HS Salak Pondoh. Kanisius (anggota IKAPI). Yogyakarta. Effendi S, Singarimbun M Metode Penelitian Survei. LP3ES anggota IKAPI. Jakarta. Hasan I. 24. Analisis Data Penelitian dengan Statistik. Bumi Aksara. Jakarta. Narbuko C, Abu A. 26. Metodologi Penelitian. Bumi Aksara. Jakarta. Nazzaruddin, Regina K Varietas Salak. Penebar Swadaya. Jakarta. Prayitno, D. 29. Mandiri Belajar SPSS untuk Analisis Data dan Uji Statistik. Edisi Pertama Mediakom. Jakarta. Santoso, T. 22. Riset Pemasaran Konsep dan Aplikasi dengan SPSS. PT. Alex Media Komputing Kelompok Gramedia. Jakarta.

commit to user METODE PENELITIAN

commit to user METODE PENELITIAN 16 III. METODE PENELITIAN A. Metode Dasar Penelitian Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif yaitu menggambarkan keadaan kondisi suatu tempat pada saat melakukan penelitian.
