Headline Berita Hari Ini Periode: 25/08/2015 Tanggal terbit: 25/08/2015

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Headline Berita Hari Ini Periode: 25/08/2015 Tanggal terbit: 25/08/2015"

Transkripsi

1 Headline Berita Hari Ini Periode: 25/08/2015 Tanggal terbit: 25/08/2015

2 Sebaran Bidang. Dari 20 berita utama yang dimonitoring hari ini, Bidang Perekonomian memiliki porsi 13 headline (65%), Bidang Kesra sebanyak 4 berita (20%) dan bidang Polhukam tiga berita (15%).

3 Sebaran Isu. Isu terbanyak hari ini yaitu isu Pelemahan Nilai Tukar Rupiah sebanyak empat berita, diikuti Rapat Terbatas Presiden Bidang Ekonomi tiga berita. Sedangkan isu lain-lain yang masingmasing dua berita adalah: IHSG Melemah, Kondisi Ekonomi Indonesia, Pemberangkatan Ibadah Haji. Selain itu isu Evakuasi Korban, Kebakaran Hutan, Kunjungan Kerja Presiden, Pemberatasan Korupsi dan Utang Pemerintah sebanyak masing-masing satu berita.

4 Sebaran Tendensi. Pemberitaan hari ini mayoritas bertendensi netral terhadap pemerintah sebanyak 15 media (75%), diikuti dengan tendensi negatif sebanyak empat media (20%) dan tendensi positif sebanyak satu media (5%).

5 Sebaran Isu dan Tendensi. Berita utama media yang bertendensi negatif terdapat dalam isu Kondisi Ekoonmi Indonesia, Pelemahan Nilai Tukar Rupiah, dan IHSG Melemah. Tendensi netral terdapat dalam isu Rapat Terbatas Presiden Bidang Ekonomi, Arahan Presiden Kepada Kepala Daerah, Pemberangkatan Ibadah Haji, Evakuasi Korban Longsor, Kebakaran Hutan, Pemberantasan Korupsi, dan Utang Pemerintahan, sedangkan isu Kunjungan Kerja Presiden bertendensi positif.

6 CONCLUSION Dari 20 berita utama media yang dimonitor hari ini (25 Agustus 2015), Bidang Perekonomian mendominasi yaitu sebanyak 13 berita (65%). Isu terbanyak hari ini yaitu tentang Pelemahan Nilai Tukar Rupiah sebanyak empat berita. Tendensi berita hari ini didominasi oleh tendensi Netral sebanyak 15 berita (75%).

7 1 Pasar Keuangan Terguncang Badai sempurna telah melanda pasar keuangan Indonesia. Kemarin rupiah resmi bertengger ke level , sementara Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) anjlok 3,97% ke Otoritas Siapkan Resep Baru Otoritas Jasa Keuangan dan Bursa Efek Indonesia menyiapkan berbagai resep tambahan guna meredam gejolak pasar modal yang kian mengkhawatirkan seiring dengan terjungkalnya IHSG hingga 3,97% ke level 4.163,73 mengekor bursa China yang terkoreksi 8,49%. 3 4 Jangan Mimpi Rupiah Menguat Jangan pernah bermimpi lagi, rupiah akan menguat. Apalagi kondisi mata uang setiap negara sangat dipengaruhi oleh faktor fundamental ekonomi. Ayo Ngaku Gawat Nggak Kondisi Kita Kondisi ekonomi kita sepertinya sdah masuk fase krisis ekonomi. Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS kian jatuh. Harga-harga kebutuhan pokok naik tak terkendali. Kemarin, puluhan harga saham perusahaan nasional nyungsep makin dalam. Apakah kondisi ini membuktikan kita benar-benar sudah gawat? Pemerintah kocar-kacir mengantisipasi hal ini, tapi mereka tak mau mengaku kondisi saat ini sedang krisis. 5 IHSG Tak Anjlok Sendirian Jakarta, Kompas- Indeks Harga Saham Gabungan melemah 172,224 poin tau 3,97 persen menjadi 4.163,73. Namun IHSG tidak sendirian karena pelemahan juga terjadi di bursa global. Indeks saham dunia rontok. rupiah kembali melemah menjadi Rp per dollar AS. 6 Jokowi Minta Kebijakan Jangan Dipidana Presiden Joko Widodo meminta penegak hukum tak memidanakan pejabat berdasarkan kebijakan-kebijakan yang mereka keluarkan. Hal itu ia instruksikan guna mempercepat penyerapan anggaran di daerah-daerah yang seret belakangan. 7 Pangkas Semua Hambatan Investasi Pemerintah harus bergerak cepat dan tepat untuk mengatasi perekonomian yang memburuk. salah satunya dengan memangkas semua kebijakan dan praktik yang menghambat investasi.

8 8 Waspadai Tipisnya Cadangan Devisa Sejumlah analis memperingatkan Bank Indonesia (BI) dan pemerintah untuk menjaga kecukupan cadangan devisa di tengah laju pelemahan rupiah yang kian cepat. Analis dari Eshandar Artha Mas Berjangka, Toni Mariano, mengatakan intervensi Bank Indonesia tidak cukup untuk menahan laju dolar yang didasari motif spekulasi. "Permintaan dolar justru kebanyakan untuk antisipasi pelemahan rupiah," kata dia kepada Tempo, kemarin. 9 Evakuasi Korban Longsor Tebing Pantai Sadranan Dihentikan Tim SAR gabungan memastikan menutup proses evakuasi korban runtuhnya tebing Pantai Sadranan di Pulegundes, Sidoharjo, Tanjungsari, Gunungkidul, Yogyakarta, Pukul WIB, hari ini. Penutupan dilakukan karena sudah tak ditemukan lagi korban jiwa setelah tim evakuasi membongkar runtuhan batu setinggi 15 meter, lebar 8 meter, dan panjang 10 itu dengan dua alat berat KPK Promises Swift Case Againts Kaligis The Corruption Eradication Commission has promised an easy court win against a highprofile lawyer accused of bribing several judges, saying there was a wealth of evidence to ensure a conviction. Rupiah slides past 14,000 per dollar President Joko Jokowi Widodo invited Indonesias top businessmen on Monday to discuss the countrys economy as the rupiah and the Indonesian stock market fell futher amid the deepening of the global market rout. 12 Presiden Jokowi dijadwalkan kunjungi Trenggalek Trenggalek (ANTARA News) - Presiden RI Joko Widodo dijadwalkan mengunjungi Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur guna meninjau sejumlah proyek nasional pembangunan pelabuhan serta bendungan di daerah itu, Selasa (25/8). "Bapak Presiden dijadwalkan ke Trenggalek untuk meninjau perkembangan pembangunan Bendungan Tugu," terang Kabag Humas Pemkab Trenggalek, Yuli Priyanto di Trenggalek, Senin Pengusaha Diajak Berkontribusi Dalam menghadapi situasi ekonomi global yang mengimpit Indonesia, Presiden Joko Widodo mengumpulkan sejumlah pengusaha swasta dan direktur utama BUMN untuk mencari solusi permasalahan demi mengakserasi pertumbuhan ekonomi yang melambat.

9 14 Perekonomian Butuh Komunikasi Pemerintah-Pengusaha untuk Tata JAKARTA - Hari ini Presiden Joko Widodo (Jokowi) menggelar pertemuan dengan beberapa pengusaha nasional ke Istana Kepresidenan Bogor. Pertemuan tersebut guna membahas perekonomian Indonesia. 15 Menteri Koordinator bidang Perekonomian Darmin Nasution menyayangkan anggapan beberapa pihak yang menyebutkan pemerintah dan Bank Indonesia (BI) belum melakukan apa-apa dalam mengatasi anjloknya nilai tukar Rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS). Wala Menteri Koordinator bidang Perekonomian Darmin Nasution menyayangkan anggapan beberapa pihak yang menyebutkan pemerintah dan Bank Indonesia (BI) belum melakukan apa-apa dalam mengatasi anjloknya nilai tukar Rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS). Walaupun pada hari ini, Rupiah tembus mencapai level psikologis mencapai Rp per USD. 16 Takwa Membawa Sukino Menuju Bumi Talbiyah Madinah (Sinhat)-- Jarum jam menunjukkan pukul waktu Arab Saudi saat lobi Kantor Misi Haji Indonesia Madinah kedatangan Sukino (64 tahun) jemaah haji asal Jalan Sunggal, Tanjungrejo, Kecamatan Medan Sunggal, Sungai Sikambing, Medan, Sumatera Utara. Tatapan matanya kosong. Dengan hanya berkaus oblong putih serta celana panjang hitam yang ujungnya dilinting sebelah, kakek empat anak dan dua belas cucu itu nampak lusuh dan kelelahan. Telapak kakinya nampak kotor karena saat datang tanpa mengenakan alas kaki alias nyeker. 17 Utang Pemerintah RI Kini Rp 2.911,41 Triliun Jakarta -Hingga Juli 2015, total utang pemerintah pusat tercatat Rp 2.911,41 triliun. Naik Rp 46,47 triliun dibandingkan posisi bulan sebelumnya, yaitu Rp 2.864,18 triliun. 18 Gunung Lawu Pemadaman Terkendala Angin Kencang dan Titik Api di Atas Kobaran api yang membakar di hutan Gunung Lawu yang letaknya di perbatasan Jawa Tengah dan Jawa Timur, masih menyala hingga pagi ini. Upaya pemadaman sudah dilakukan namun masih terkendala karena area lokasi kebakaran yang berat. "Di sana medannya berat, ditumbuhi banyak ilalang kering. Titik satu dekat Kecamatan Jogorogo, Ngawi, satu lagi dekat atas gunung, itu sulit sekali dipadamkan" tutur Komandan Regu Polisi Hutan Mobil (Polhutmob) Gunung Lawu, Abdul Naim saat dikonfirmasi, Selasa (25/8/2015).

10 19 Jokowi tak Pidanakan Kebijakan untuk Pembangunan Gubernur Sumatera Selatan Alex Noerdin mengatakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) memerintahkan untuk tidak mempidanakan kebijakan yang diambil oleh kepala daerah guna mempercepat pertumbuhan ekonomi. - See more at: 20 Menag: Tidak Ada yang Gagal Berangkat Haji karena Masalah Visa Menteri Agama Lukman Hakim Saifuddin mengatakan, tidak akan ada yang gagal berangkat menunaikan ibadah haji pada tahun ini kendati terdapat jemaah yang mengalami masalah visa. "Tidak ada istilah gagal berangkat. Ini penundaan berangkat. Seluruh jemaah yang mendapatkan porsi dan ditetapkan berangkat haji tahun ini insya Allah akan kami berangkatkan," kata Menag Lukman di kantornya, area Lapangan Banteng, Jakarta, Senin (24/8/2015).

Analisis Isi Media Judul: MIP No. 279 Pelemahan Nilai Tukar Rupiah Periode: 01/01/1970 Tanggal terbit: 17/12/2014

Analisis Isi Media Judul: MIP No. 279 Pelemahan Nilai Tukar Rupiah Periode: 01/01/1970 Tanggal terbit: 17/12/2014 Analisis Isi Media Judul: MIP No. 279 Pelemahan Nilai Tukar Rupiah Periode: 01/01/1970 Tanggal terbit: 17/12/2014 Sebaran Media. Frekuensi media yang memberitakan topik MCA terbanyak hari ini adalah Detik.com
