PERLUNYA AKURASI DATA PPLS 2011 DAN PERAN TKSK DALAM VALIDASI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERLUNYA AKURASI DATA PPLS 2011 DAN PERAN TKSK DALAM VALIDASI"

Transkripsi

1 PERLUNYA AKURASI DATA PPLS 2011 DAN PERAN TKSK DALAM VALIDASI Gunarto W. Taslim Staf Ahli LPPSP Semarang Konsultan TKPK Provinsi JawaTengah Disampaikan Pada Kegiatan Koordinasi Program-program Penanggulangan Kemiskinan secara Sinergis melalui Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan ( TKSK ) Semarang, 28 Januari 2015

2 Outline I. Gambaran Kemiskinan Jawa Tengah II. Target Penurunan Angka Kemiskinan Jateng Dalam RPJMD III. Tantangan, Strategi dan Program-Program Penanggulangan Kemiskinan IV. Data PPLS 2011 Jawa Tengah V. Peran TKSK : Koordinasi Fasilitasi Validasi dan Penangangan Pengaduan Bahan Bacaan 1

3 I. Gambaran Kemiskinan Jawa Tengah 2

4 Kemiskinan : Kondisi seseorang atau sekelompok orang yang tidak mampu memenuhi hak-hak dasarnya untuk mempertahankan dan mengembangkan kehidupan yang bermartabat Kemiskinan dipandang sebagai ketidakmampuan dari sisi ekonomi untuk memenuhi kebutuhan dasar makanan dan bukan makanan (diukur dari sisi pengeluaran) yang dikonseptualisasikan dengan Garis Kemiskinan (GK) Jumlah/Persentase Penduduk Miskin Data Makro Data Mikro Daftar Nama dan Alamat Penduduk Miskin 3

5 TIDAK PROFIL GAMBARAN UMUM KUALITATIF PERINGATA N DINI PENGAMBIL AN KEBIJAKAN Perbedaan Pengertian & Pemanfaatan Data Kemiskinan DATA MAKRO BRS-BPS SURVEI KEMISKINAN BY NAME, BY ADDRES S, BY CASE YA DATA MIKRO PPLS 2011 SENSUS KESEJAHTERAAN INFORMASI DETAIL KUANTITATI F INTERVENSI PROGRAM/ KEGIATAN GARIS KEMISKINAN MAKANAN & NON MAKANAN MISKIN & TIDAK MISKIN % PENDUDUK MISKIN KEBIJAKAN 15 INDIKATOR KESEJAHTERAAN EKONOMI, PENDIDIKAN, KESEHATA N, INFRASTRUKTUR & LINGKUNGAN TINGKAT KESEJAHTERAAN DESIL 1 S/D 3 (10 S/D 30%) INTERVENSI PROGRAM 4

6 GK merupakan representasi dari jumlah rupiah minimum yang dibutuhkan untuk memenuhi kebutuhan pokok minimum makanan yang setara dengan kilo kalori per kapita per hari dan kebutuhan pokok bukan makanan. GK terdiri dari dua komponen, yaitu Garis Kemiskinan Makanan (GKM) dan Garis Kemiskinan Non makanan (GKNM), di mana GK merupakan penjumlahan dari GKM dan GKNM. Tidak Miskin Provinsi Jateng Sept 2014 = Rp ,- GK (M&NM) Miskin 5

7 1. Perkembangan Persentase & Jumlah Penduduk Miskin Provinsi Jawa Tengah 20,00 19,00 18,00 17,00 16,00 15,00 14,00 13,00 19,23 (6.189,6) 18,99 (6.122,6) 17,72 (5.725,7) 17,48 (5.655,4) 16,56 (5.369,2) 16,11 (5.217,2) 15,76 (5.107,4) 16,21 (5.256,99) 15,34 (4.977,36) 14,98 (4.863,41) 14,56 (4.732,95) 14,44 14,46 (4.811,34) (4.836,46) 13,58 (4.561,82) Maret Juli Maret Juli Maret Juli Maret Sept Maret Sept Maret Sept Maret Sept % - (ribu jiwa) Tingkat kemiskinan Provinsi Jawa Tengah pada periode Maret2014 mengalami kenaikan menjadi sebesar 14,46% (4.836,45 ribu jiwa) jika dibandingkan denganperiode September 2013 sebesar 14,44% (4.704,87 ribu jiwa) atau naik sebesar 0,02% (131,58 ribu jiwa). Namun pada periode September 2014, persentase penduduk miskin Provinsi Jawa Tengah kembali mengalami penurunan menjadi sebesar 13,58% atau sebanyak 4.561,82 ribu jiwa dibandingkan periode sebelumnya (Maret 2014) Sumber : BPS, BRS Sept 2014, diolah. 6

8 2. Persentase Penduduk Miskin Provinsi Jawa Tengah Dibandingkan Dengan Provinsi Se Jawa Bali & Nasional (Maret - Sept 2014) 16,00 14,00 12,00 10,00 8,00 6,00 4,00 2,00 Jawa Tengah Jawa Barat Jawa Timur Banten Jawa Tengah Jawa Barat Jawa Timur Banten DIY DKI Bali Maret 14,46 9,44 12,42 5,35 15,00 3,92 4,53 Sept 13,58 9,18 12,28 5,51 14,55 4,09 4,76 DIY DKI Bali Tingkat kemiskinan Provinsi Se Pulau Jawa dan Bali pada periode September dibandingkan periode Maret 2014 terdapat 3 Provinsi yang mengalami kenaikan adalah Banten, DKI dan Bali. Posisi relatif persentase penduduk miskin Provinsi Jawa Tengah (13,58%) pada periode September 2014 berada di atas Nasional sebesar 10,96% dan lebih tinggi dibandingkan Provinsi Jawa Timur (12,28%), Jawa Barat (9,18%), Banten (5,51%), Bali (4,76%) dan DKI (4,09%). Meskipun secara persentase Jawa Tengah lebih rendah dibandingkan DIY (14,55%) namun jika dilihat secara absolut jauh lebih tinggi. Sumber : BPS, BRS, diolah 7

9 Jawa Timur 4.748,42 Jawa Tengah 4.561,83 Jawa Barat Sumatera Utara Lampung Sumatera Selatan Nusa Tenggara Timur Papua Naggroe Aceh Darussalam Nusa Tenggara Barat Sulawesi Selatan Banten 1.360, , ,80 991,88 864,11 837,42 816,62 806,34 649, ,96 Jumlah penduduk miksin Jawa Tengah tahun 2014 sebesar 4.561,83 ribu jiwa menempati rangking ke 2 seluruh Indonesia DI Yogyakarta Riau DKI Jakarta Sulawesi Tengah Kalimantan Barat Sumatera Barat Bengkulu Sulawesi Tenggara Maluku Jambi 532,59 498,28 412,79 387,06 381,92 354,74 316,50 314,09 307,02 281,75 Dibandingkan dengan DIY, meskipun persentasenya tinggi namun angka absolutnya hanya 532,59 ribu jiwa Kalimantan Timur Irian Jaya Barat Sulawesi Utara Bali Gorontalo Kalimantan Selatan Sulawesi Barat Kalimantan Tengah Kepulauan Riau Maluku Utara Bangka Belitung 252,68 225,46 197,56 195,95 195,10 189,50 154,69 148,83 124,17 84,79 67,23 Semakin besar jumlah penduduk miskin memerlukan effort sumberdaya yang semakin besar untuk pengentasannya , , , , , , , , , ,00 8

10 5,25 6,40 8,26 8,51 8,62 8,84 9,23 9,80 9,87 10,58 11,74 11,96 12,42 12,68 12,94 13,27 13,51 13,58 13,96 14,01 14,64 14,87 15,24 15,44 15,60 15,72 15,93 18,44 18,71 19,27 20,53 20,82 20,97 21,32 22,08 25,00 3. Persentase Penduduk Miskin Kab./Kota Di Provinsi Jawa Tengah (September 2013) 20,00 15,00 10,00 14,44 11,47 5,00 0,00 Kabupaten/Kota Provinsi 2013 Nasional 2013 Sumber : BPS, Sept 2012, diolah Di atas Provinsi Jawa Tengah dan Nasional Di bawah Provinsi Jawa Tengah dan di atas Nasional Di bawah Provinsi Jawa Tengah dan Nasional : 15 Kabupaten (Wonosobo 22,08%, Kebumen 21,32%, Rembang 20,97%, Brebes 20,82%, Purbalingga 20,53%, Pemalang 19,27%, Banjarnegara 18,71%, Banyumas 18,44%, Sragen 15,93%, Demak 15,72%, Klaten 15,60%, Purworejo 15,44%, Cilacap 15,24%, Grobogan 14,87%, Blora 14,64%) : 10 Kabupaten/Kota (Wonogiri 14,01%, Magelang 13,96%, Karanganyar 13,58%, Pekalongan 13,51%, Boyolali 13,27%, Pati 12,94%, Kendal 12,68%, Temanggung 12,42%, Batang 11,96%, Surakarta 11,74%) : 10 Kabupaten/Kota (Tegal 10,58%, Sukoharjo 9,87%, Kota Magelang 9,80%, Jepara 9,23%, Kota Tegal 8,84%, Kudus 8,62%, Semarang 8,51%, Kota Pekalongan 8,26%, Kota Salatiga 6,40%, Kota Semarang 5,25%) 9

11 Persebaran Peta Kemiskinan Kabupaten Kota (September 2013) : Kin. di bawah Nas 11,47% & prov 14,44% (10 Kab./Kota) : Kin. di atas Nas 11,47% & di bawah prov 14,44% (10 Kab./Kota) : Kin. di atas Nas 11,47% & prov 14,44% (15 Kab./Kota) 10

12 3. Garis Kemiskinan (GK) Provinsi Jawa Tengah Maret Maret Maret Maret Sept Maret Sept Maret Sept Maret Sept Perkotaan Perdesaan Kota + Desa Sumber : BPS, BRS Sept 2014, diolah GK merupakan representasi dari jumlah rupiah minimum yang dibutuhkan untuk memenuhi kebutuhan pokok minimum makanan yang setara dengan kilo kalori per kapita per hari dan kebutuhan pokok bukan makanan. GK terdiri dari dua komponen, yaitu garis Kemiskinan Makana n (GKM) dan Garis Kemiskinan Non makanan (GKNM), Garis Kemiskinan Provinsi Jawa Tengah pada tahun 2014 naik sebesar 3,12% dari Rp ,-/kap/bln (Maret) menjadi Rp ,-/kap/bln (Sept). Garis Kemiskinan di daerah perkotaan lebih tinggi dibanding garis kemiskinan perdesaan. 11

13 No. Komoditi Kota (%) Komoditi Desa (%) 1 Beras 34,37 Beras 38,28 2 Rokok kretek filter 16,07 Rokok kretek filter 10,60 3 Telur ayam ras 5,29 Tempe 5,56 4 Tempe 5,02 Telur ayam ras 4,61 5 Gula pasir 3,95 Gula pasir 4,34 6 Tahu 3,73 Tahu 3,90 7 Mie Instan 3,64 Mie Instan 3,45 8 Daging ayam ras 3,15 Bawang merah 2,58 9 Bawang merah 1,96 Daging ayam ras 2,46 10 Susu kental manis 1,57 Kopi 1,54 No. Komoditi Kota (%) Komoditi Desa (%) 1 Perumahan 20,26 Perumahan 21,20 2 Listrik 9,45 Bensin 9,15 3 Pendidikan 9,21 Pakaian jadi anak-anak 7,92 4 Bensin 9,11 Listrik 7,32 5 Pakaian jadi anak-anak 7,84 Sumber: BPS, Susenas (Sept, 2014) Pakaian jadi perempuan dewasa 7,00 12

14 Indeks Kedalaman Kemiskinan (P1) & Indeks Keparahan Kemiskinan (P2) dan Garis Kemiskinan (GK), GK P1 P2 Penduduk Miskin Indeks Kedalaman Kemiskinan (Poverty Gap Index P1) merupakan ukuran rata rata kesenjangan pengeluaran masing masing penduduk miskin terhadap garis kemiskinan. Indeks Keparahan Kemiskinan (Poverty Severity Index P2) memberikan gambaran mengenai penyebaran pengeluaran di antara penduduk miskin. 13

15 4. Indeks Kedalaman Kemiskinan (P1) Provinsi Jawa Tengah 3,50 3,10 2,70 2,30 1,90 1,50 3,34 2,96 2,56 2,86 2,64 2,665 2,642 2,59 2,592 2,49 2,46 2,09 2,56 2,58 2,57 2,404 2,424 2,377 2,388 2,374 2,272 2,209 2,254 2,087 2,115 2,059 2,058 2,011 1,854 1,689 Maret Maret Maret Sept Maret Sept Maret Sept Maret Sept Kota Desa Kota+Desa Indeks Kedalaman Kemiskinan (Poverty Gap Index P1) merupakan ukuran ratarata kesenjangan pengeluaran masingmasing penduduk miskin terhadap garis kemiskinan. Nilai P1 Jawa Tengah angkanya fluktuatif meskipun menunjukkan adanya penurunan jika dibandingkan antara Sumber : BPS, BRS Sept 2014, diolah 14

16 5. Indeks Keparahan Kemiskinan (P2) Provinsi Jawa Tengah 0,90 0,80 0,70 0,60 0,50 0,40 0,85 0,74 0,62 0,73 0,69 0,60 0,66 0,66 0,67 0,66 0,61 0,548 0,661 0,660 0,627 0,525 0,50 0,506 0,514 0,498 0,453 0,579 0,559 0,594 0,568 0,565 0,543 0,529 0,508 0,425 Maret Maret Maret Sept Maret Sept Maret Sept Maret Sept Kota Desa Kota+Desa Indeks Keparahan Kemiskinan (Poverty Severity Index P2) memberikan gambaran mengenai penyebaran pengeluaran di antara penduduk miskin Nilai P2 Jateng angkanya fluktuatif meskipun jika diperbandingkan antara 2009 sampai dengan 2014 menunjukkan penurunan Sumber : BPS, BRS Sept 2014, diolah 15

17 Indeks Kedalaman Kemiskinan (P1) Indeks Keparahan Kemiskinan (P2) Angka P1 Jateng pada tahun 2014 berada pada rangking ke 20 nasional Angka P2 Jateng pada tahun 2014 berada pada rangking ke 19 nasional 16

18 II. Target Penurunan Angka Kemiskinan Jateng Dalam RPJMD

19 PENETAPAN INDIKATOR KINERJA DAERAH TERHADAP CAPAIAN KINERJA PERSENTASE PENDUDUK MISKIN & TINGKAT PENGANGGURAN TERBUKA (TPT) PROVINSI JAWA TENGAH INDIKATOR KONDISI KINERJA PADA AWAL RPJMD TARGET KINERJA KONDISI KINERJA PADA AKHIR RPJMD Persentase Penduduk Miskin (%) 14,98% 4.863,41 ribu jiwa (Sept) 14,44% 4.704,87 ribu jiwa (Sept) 11,58-11,37 9,05-8,75 8,60-8,35 8,25-8,00 7,80-7,60 7,80-7,60 Target Penurunan Kemiskinan dari 14,44% di tahun 2013 menjadi 7,80-7,60 % pada akhir periode RPJMD yaitu tahun 2018, merupakan penurunan target yang sangat berat. Sebanyak 6,84% selama 5 tahun atau 1,36% per tahun. Semetara capaian setiap tahun selama 5 tahun dibawah angka 1% 18

20 Penjelasan Perhitungan Target Penurunan Angka Kemiskinan RPJMD dan RAD MDGs Target RPJMD ,59 15,49 14,34 13,27 11,58-11,37 Realisasi Target RAD MDGs ,49 21,61 28,46 25,10 24,21 23,06 21,78 21,11 20,49 22,19 20,43 19, ,00 13,44 11,88 10,32 8,75 Realisasi 16,56 16,21 14,98 14,44 14,46 1. Perhitungan penentuan target penurunan kemiskinan pada Dokumen RAD MDGs Jawa Tengah dilakukan dengan memperhatikan pedoman penyusunan berupa Buku Pedoman Penyusunan yang diterbitkan oleh Bappenas tahun Targert angka kemiskinan tahun 2015 sebesar 8,75% adalah setengah dari angka awal tahun 1990 sebesar 17,49% (merupakan kesepakatan global MDGs). Perlu Upaya Keras dan Partisipasi Segenap Pemangku Kepentingan (Stakeholder) Dalam Penanggulangan Kemiskinan Jawa Tengah... 19

21 III. Tantangan, Strategi dan Program- Program Penanggulangan Kemiskinan 20

22 Tantangan Penanggulangan Kemiskinan KEMISKINAN (KRONIS) Kemiskinan menurun tetapi dalam laju yang melambat Makin rendah tingkat kemiskinan makin sulit penanggulangannya (kemiskinan yang tersisa umumnya kronis dan lokasinya makin tersebar) KERENTANAN Penduduk dengan tingkat konsumsi di sekitar Garis Kemiskinan (GK) sangat besar jumlahnya Jika GK naik 20%, jumlah penduduk miskin akan bertambah 100% KESENJANGAN Laju pertumbuhan pendapatan kelompok penduduk 40% terbawah cenderung rendah (sekitar 2% per tahun). Beda kelompok penduduk beda intervensi kebijakan yang dibutuhkan 21

23 Pokok Penyebab Masalah Diolah dari berbagai sumber 22

24 Strategi Dan Program Penanggulangan Kemiskinan STRATEGI DAN PROGRAM PENANGGULANGAN KEMISKINAN (Pepres No.15 tahun 2010) STRATEGI DAN PROGRAM PENANGGULANGAN KEMISKINAN (ERA BARU UPAYA PENINGKATAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT KURANG MAMPU) Perpres No. 166/2014 KKS PSKS, KIP, KIS PKPK 23

25 Era Baru Upaya Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat Kurang Mampu (Pemerintahan Jokowi-jk, Perpres No. 166/2014) Raskin, PKH, BSM, BLSM, JKN PROGRAM KELUARGA PRODUKTIF HARAPAN: Dapat melindungi dan memberdayakan masyarakat kurang mampu melalui: 1. Simpanan Produktif 2. Kesempatan berusaha & bekerja 3. Keberlanjutan pendidikan anak 4. Jaminan Kesehatan Sumber Pendanaan: 1. KKS dan KSKS Dana Cadangan Perlindungan Sosial dan Dana Cadangan Resiko Fiskal 2. KIP Bantuan Siswa Miskin, DIPA Kemendikbud dan Kemenag tahun 2014, 6,2 Triliun 3. KIS PBI Kesehatan (BPJS-JKN), DIPA Kemenkes tahun 2014, 19,9 Triliun

26 Program Penciptaan Keluarga Produktif Dan Mendapatkan Jika memiliki anak usia sekolah SD/MI s/d SMA/MA/S MK Program Simpanan Keluarga Sejahtera: yaitu merupakan program bantuan tunai melalui pembukaan rekening simpanan bagi masyarakat kurang mampu melalui Kartu Keluarga Sejahtera yang disertai dengan SIM Card untuk Layanan Keuangan Digital Program Indonesia Sehat: (LKD). yang merupakan pemberian Jaminan Kesehatan melalui BPJS Kesehatan bagi masyarakat kurang mampu melalui Kartu Indonesia Sehat. Program Indonesia Pintar: yang merupakan program pemberian dana tunai bagi anak sekolah dari keluarga kurang mampu melalui Kartu Indonesia Pintar. 1. Target: 15,5 juta keluarga kurang mampu di Indonesia, 2. Rp /Klg/Bln (Tahun 2014, dibayarkan Rp (2 bulan) jt melalui LKD (KSKS), 14,5 jt Giro Pos (KPS) 1. Target: 86,4 juta jiwa tetap dari keseluruhan PBI (Penerima Bantuan Iuran) JKN, 2. Tahap awal (2014) jiwa dari 1 juta kepala keluarga kurang mampu 1. Target: 11,1 juta siswa sekolah umum dan madrasah s/d lulus SMA/MA/SMK, 2. Tahap awal (2014) jiwa dari 1 juta kepala keluarga kurang mampu Akses Mendapatkan Program Penciptaan Kegiatan Produktif Keluarga Penciptaan Kegiatan Produktif Keluarga: yang merupakan program pembentukan kelompok usaha untuk menjalankan kegiatan produktif. 1. Target: kelompok usaha yang beranggotakan 8-10 keluarga kurang mampu penerima KKS. 2. Didampingi Fasilitator dan membuka rekening bersama. 3. Program eksisting: PKH, PUP-PKH, PUP pemegang KPS, dan PUP

27 IV. Data PPLS 2011 Jawa Tengah (Pelaksanaan Pendataan 15 Juli 14 Agustus 2011) 26

28 Dari PSE 2005 ke PPLS 2011 Pendataan Rumah Tangga Sasaran (RTS) by name by address dari PSE 2005 ke PPLS 2011: Pendataan Sosial Ekonomi (PSE) 2005 BPS menentukan siapa yang memperoleh Bantuan Langsung Tunai (BLT) dengan Rumah Tangga Sasaran (RTS) sebanyak 19,1 juta. PPLS 2008 Updating PSE 2005 dengan RTS sebanyak 17,5 juta atau 60,4 juta anggota rumah tangga. PPLS 2011 Basis Data Terpadu (BDT) atau Unifikasi data targeting pelbagai perlindungan sosial. Agar bantuan efektif mengurangi kemiskinan, maka sasaran perlu mencakup 40% kelompok masyarakat bawah. 27

29 PPLS 2011 UNIFIKASI DATA KEMISKINAN BADAN PUSAT STATISTIK Merealisasikan sistem pentargetan nasional dan database terpadu untuk program-program perlindungan sosial. Simulasi Target Sasaran Sistem Pentargetan Nasional Database Terpadu Suatu sistem penetapan sasaran keluarga yang berhak mendapatkan program perlindungan/ jaminan sosial dari Pemerintah. By Name By Address Program Perlindungan Sosial Program Keluarga Harapan (PKH) Jamkesmas Raskin Bantuan Pendidikan Program Pro-Rakyat Lainnya 28

30 Pendataan PPLS 2011 INFORMASI INDIVIDU 1. Nama dan alamat kepala rumah tangga/keluarga, jumlah keluarga, & jumlah anggota rumah tangga. 2. Hubungan dgn kepala rumah tangga dan kepala keluarga. 3. Jenis kelamin, umur, status perkawinan, kepemilikan kartu identitas. 4. Partisipasi sekolah, kelas tertinggi yang pernah/sedang diduduki, ijazah tertinggi yang dimiliki. 5. Jenis cacat, penyakit kronis/menahun yang diderita. 6. Lapangan usaha dari pekerjaan utama dan status pekerjaan utama. INFORMASI RUMAH TANGGA/KELUARGA 1. Status penguasaan tempat tinggal, luas lantai, jenis dinding, jenis atap, sumber air minum, cara memperoleh air minum, sumber penerangan utama, bahan bakar utama, tempat pembuangan air tinja. 2. Kepemilikan aset dan keikutsertaan pada Program Keluarga Harapan (PKH), Jamkesmas, Raskin, dan Keluarga Berencana (KB). 29

31 No. KRITERIA RINCIAN DATA 1. Informasi Kepala Rumah Tangga Perempuan 2. Informasi Status Kesejahteraan Individu berdasarkan kelompok usia 3. Informasi Anak Bersekolah dan Tidak Bersekolah 4. Informasi Jenis Sekolah Individu yang Bersekolah Kriteria Pendataan PPLS Jumlah Kepala Rumah Tangga Perempuan Usia dibawah Jumlah Kepala Rumah Tangga Perempuan Usia 45 - dibawah Jumlah Kepala Rumah Tangga Perempuan Usia Usia dibawah 6 tahun 2. Usia 6 - dibawah 15 tahun 3. Usia 15 - dibawah 45 tahun 4. Usia 45 - dibawah 60 tahun 5. Usia Jumlah Anak yang Bersekolah Usia Jumlah Anak yang Bersekolah Usia Jumlah Anak yang Bersekolah Usia Jumlah Anak yang Tidak Bersekolah Usia Jumlah Anak yang Tidak Bersekolah Usia Jumlah Anak yang Tidak Bersekolah Usia SD/SDLB/Paket A 2. M.Ibtidaiyah 3. SMPT/SMPLB/Paket B 4. M. Tsanawiyah 5. SMA/SMK/SMALB/Paket C 6. M. Aliyah 7. Perguruan Tinggi Jumlah Kepala Rumah Tangga Perempuan Kelompok 1,2,3 : Rumah Tangga/Individu dengan kondisi kesejahteraan sampai dengan 30% terendah di Indonesia Individu Laki-Laki & Perempuan Kelompok 1,2,3 : Rumah Tangga/Individu dengan kondisi kesejahteraan sampai dengan 30% terendah di Indonesia Individu Laki-Laki & Perempuan Kelompok 1,2,3 : Rumah Tangga/Individu dengan kondisi kesejahteraan sampai dengan 30% terendah di Indonesia Individu Laki-Laki & Perempuan Kelompok 1,2,3 : Rumah Tangga/Individu dengan kondisi kesejahteraan sampai dengan 30% terendah di Indonesia 30

32 No. KRITERIA RINCIAN DATA 5. Data Kecatatan 1. Tidak cacat 2. Tuna daksa / cacat tubuh 3. Tuna netra 4. Tuna rungu 5. Tuna wicara 6. Kecacatan ganda 7. Kecacatan mental 6. Informasi Pekerjaan Individu 7. Informasi Lapangan Usaha dari Pekerjaan Utama Kepala Rumah Tangga 1. Bekerja Usia 5-dibawah Bekerja Usia 15-dibawah Bekerja Usia Tidak Bekerja Usia 5-dibawah Tidak Bekerja Usia 15-dibawah Tidak Bekerja Usia Pertanian tanaman padi & palawija 2. Hortikultura 3. Perkebunan 4. Perikanan tangkap 5. Perikanan budidaya 6. Peternakan 7. Kehutanan/pertanian lainnya 8. Pertambangan/penggalian 9. Industri pengolahan 10. Listrik dan gas 11. Bangunan/konstruksi 12. Perdagangan 13. Hotel dan rumah makan 14. Transportasi dan pergudangan 15. Informasi & komunikasi 16. Keuangan dan asuransi 17. Jasa 18. Lainnya Individu Laki-Laki & Perempuan Kelompok 1,2,3 : Rumah Tangga/Individu dengan kondisi kesejahteraan sampai dengan 30% terendah di Indonesia Individu Laki-Laki & Perempuan Kelompok 1,2,3 : Rumah Tangga/Individu dengan kondisi kesejahteraan sampai dengan 30% terendah di Indonesia Kepala Rumah Tangga yang Bekerja Kelompok 1,2,3 : Rumah Tangga/Individu dengan kondisi kesejahteraan sampai dengan 30% terendah di Indonesia 31

33 No. KRITERIA RINCIAN DATA 8. Informasi Lapangan Usaha dari Pekerjaan Utama Individu Usia Status Tempat Tinggal 10. Informasi Sumber Air Minum Rumah Tangga 1. Pertanian tanaman padi & palawija 2. Hortikultura 3. Perkebunan 4. Perikanan tangkap 5. Perikanan budidaya 6. Peternakan 7. Kehutanan/pertanian lainnya 8. Pertambangan/penggalian 9. Industri pengolahan 10. Listrik dan gas 11. Bangunan/konstruksi 12. Perdagangan 13. Hotel dan rumah makan 14. Transportasi dan pergudangan 15. Informasi & komunikasi 16. Keuangan dan asuransi 17. Jasa 18. Lainnya 1. Status Penguasaan (Milik sendiri, Kontrak/Sewa & Lainnya) 2. Jenis Atap Terluas (Beton, genteng, sirap, seng, asbes, Ijuk/Rumbai & lainnya) 3. Jenis Dinding Terluas (Tembok, Kayu, Bambu & Lainnya) 4. Jenis Lantai (Bukan tanah/bambu, tanah dan bambu) 1. Air Kemasan 2. Air Ledeng 3. Sumber Terlindung 4. Sumber Tidak Terlindung Individu Kelompok 1,2,3 : Rumah Tangga/Individu dengan kondisi kesejahteraan sampai dengan 30% terendah di Indonesia Rumah Tangga Kelompok 1,2,3 : Rumah Tangga/Individu dengan kondisi kesejahteraan sampai dengan 30% terendah di Indonesia Rumah Tangga Kelompok 1,2,3 : Rumah Tangga/Individu dengan kondisi kesejahteraan sampai dengan 30% terendah di Indonesia 32

34 No. KRITERIA RINCIAN DATA 11. Informasi Sumber Penerangan Utama Rumah Tangga 12. Informasi Bahan Bakar Utama untuk Memasak Rumah Tangga 13. Informasi Penggunaan Fasilitas Tempat Buang air besar Rumah Tangga 14. Informasi Tempat Pembuangan Akhir Tinja Rumah Tangga 15. Informasi Penyakit Kronis 1. Listrik PLN 2. Listrik non-pln 3. Tidak ada listrik 1. Listrik/Gas/Elpiji 2. Lainnya 1. Sendiri 2. Bersama/Umum 3. Tidak Ada 1. Tangki/SPAL 2. Lainnya 1. Tidak ada 2. Hipertensi 3. Rematik 4. Asma 5. Masalah jantung 6. Diabetes 7. Tuberculosis 8. Stroke 9. Kanker /tumor 10. Lainnya Rumah Tangga Kelompok 1,2,3 : Rumah Tangga/Individu dengan kondisi kesejahteraan sampai dengan 30% terendah di Indonesia Rumah Tangga Kelompok 1,2,3 : Rumah Tangga/Individu dengan kondisi kesejahteraan sampai dengan 30% terendah di Indonesia Rumah Tangga Kelompok 1,2,3 : Rumah Tangga/Individu dengan kondisi kesejahteraan sampai dengan 30% terendah di Indonesia Rumah Tangga Kelompok 1,2,3 : Rumah Tangga/Individu dengan kondisi kesejahteraan sampai dengan 30% terendah di Indonesia Individu Laki-Laki & Perempuan Kelompok 1,2,3 : Rumah Tangga/Individu dengan kondisi kesejahteraan sampai dengan 30% terendah di Indonesia 33

35 . Data PPLS 2011 Jawa Tengah : Persebaran Permasalahan Berdasarkan Kondisi Kesejahteraan di Jawa Tengah 34

36 Permasalahan Kondisi Kesejahteraan Di Jawa Tengah (Berdasarkan Data PPLS 2011) EKONOMI KEPALA RUMAH TANGGA (KRT) PEREMPUAN USIA PRODUKTIF : JIWA KRT BEKERJA DI SEKTOR PERTANIAN : JIWA KRT DGN PENDIDIKAN DI BAWAH 9 TH : JIWA PENDUDUK USIA PRODUKTIF TDK BEKERJA : (LK: JIWA; PR: JIWA) BAHAN BAKAR MEMASAK SELAIN LISTRIK/GAS/ELPIJI : RUTA PENDIDIKAN KESEHATAN PENDUDUK USIA SEKOLAH TDK BERSEKOLAH : JIWA PENDUDUK USIA SEKOLAH YG BEKERJA : JIWA KECACATAN : JIWA (ANAK USIA < 18 TH: JIWA) PENYAKIT KRONIS : JIWA (ANAK USIA < 18 TH: JIWA) INFRASTRUKTUR LINGKUNGAN RUMAH TIDAK LAYAK HUNI (RTLH) : RUTA SUMBER AIR MINUM TIDAK TERLINDUNG : RUTA TIDAK ADA LISTRIK : RUTA TIDAK ADA FASILITAS TEMPAT BUANG AIR BESAR : RUTA PEMBUANGAN AKHIR TINJA SELAIN TANGKI/SPAL : RUTA 35

37 1. Ekonomi 36

38 1. Kepala Ruta Perempuan Usia Produktif (18-64 Tahun) KATEGORI PENILAIAN TINGGI > batas mak ( jiwa) : 6 Kab. SEDANG diantara batas min (6.575 jiwa) & batas mak ( jiwa) : 14 Kab. RENDAH < batas min (6.575 jiwa) : 15 Kab./Kota No. Kab./Kota Kepala Ruta Perempuan Usia Produktif (18-64 Tahun) 1 BREBES PATI GROBOGAN CILACAP JEPARA TEGAL KLATEN DEMAK PEMALANG MAGELANG BANYUMAS SRAGEN KEBUMEN REMBANG BLORA PURBALINGGA BANJARNEGARA PEKALONGAN BATANG KUDUS WONOGIRI KENDAL KOTA SEMARANG KARANGANYAR WONOSOBO PURWOREJO BOYOLALI KOTA SURAKARTA SUKOHARJO TEMANGGUNG SEMARANG KOTA TEGAL KOTA SALATIGA KOTA PEKALONGAN KOTA MAGELANG

39 2. Kepala Ruta Dengan Pendidikan Di Bawah 9 Tahun KATEGORI PENILAIAN TINGGI > batas mak ( jiwa) : 5 Kab. SEDANG diantara batas min ( jiwa) & batas mak ( jiwa) : 17 Kab. RENDAH < batas min ( jiwa) : 13 Kab./Kota No. Kab./Kota Kepala Ruta Dengan Pendidikan Di Bawah 9 Tahun 1 BREBES CILACAP BANYUMAS GROBOGAN KEBUMEN DEMAK PATI MAGELANG PEMALANG KLATEN TEGAL PURBALINGGA JEPARA WONOSOBO REMBANG BLORA BANJARNEGARA PEKALONGAN BATANG BOYOLALI KENDAL TEMANGGUNG WONOGIRI SRAGEN PURWOREJO KARANGANYAR SEMARANG SUKOHARJO KOTA SEMARANG KUDUS KOTA SURAKARTA KOTA TEGAL KOTA PEKALONGAN KOTA SALATIGA KOTA MAGELANG

40 3. Jumlah Kepala Rumah Tangga yang Bekerja Di Sektor Pertanian Dalam Arti Luas KATEGORI PENILAIAN TINGGI > batas mak ( jiwa) : 3 Kab. SEDANG diantara batas min ( jiwa) & batas mak ( jiwa) : 19 Kab. RENDAH < batas min ( jiwa) : 13 Kab./Kota No. Kab./Kota Jumlah Kepala Rumah Tangga yang Bekerja Di Sektor Pertanian 1 BREBES GROBOGAN CILACAP PATI KEBUMEN BLORA DEMAK MAGELANG BANYUMAS WONOSOBO PEMALANG BANJARNEGARA WONOGIRI BOYOLALI KLATEN REMBANG SRAGEN TEGAL PURBALINGGA TEMANGGUNG KENDAL BATANG PURWOREJO SEMARANG JEPARA KARANGANYAR PEKALONGAN SUKOHARJO KUDUS KOTA SEMARANG KOTA TEGAL KOTA SALATIGA KOTA PEKALONGAN KOTA SURAKARTA KOTA MAGELANG 95 39

41 4. Penduduk Usia Produktif Tidak Bekerja (18-64 Tahun) KATEGORI PENILAIAN TINGGI > batas mak ( jiwa) : 4 Kab. SEDANG diantara batas min ( ruta) & batas mak ( jiwa) : 7 Kab. RENDAH < batas min ( jiwa) : 24 Kab./Kota No. Kab./Kota Penduduk Usia Produktif Tidak Bekerja (18-64 Tahun) 1 BREBES CILACAP BANYUMAS TEGAL PEMALANG PATI KLATEN DEMAK KEBUMEN PEKALONGAN JEPARA PURBALINGGA GROBOGAN BANJARNEGARA KENDAL MAGELANG BATANG REMBANG KOTA SEMARANG WONOSOBO SUKOHARJO SRAGEN KARANGANYAR BLORA KOTA SURAKARTA KUDUS WONOGIRI BOYOLALI TEMANGGUNG SEMARANG PURWOREJO KOTA TEGAL KOTA PEKALONGAN KOTA SALATIGA KOTA MAGELANG

42 5. Rumah Tangga Dengan Bahan Bakar Memasak Selain Listrik/Gas/Elpiji KATEGORI PENILAIAN TINGGI > batas mak ( ruta) : 8 Kab. SEDANG diantara batas min ( ruta) & batas mak ( ruta) : 19 Kab. RENDAH < batas min ( ruta) : 8 Kab./Kota No. Kab./Kota Bahan Bakar Memasak (Ruta) Selain Listrik/ Gas/Elpiji 1 CILACAP BREBES BANYUMAS GROBOGAN KEBUMEN KLATEN MAGELANG PATI JEPARA PURBALINGGA BLORA BANJARNEGARA SRAGEN WONOSOBO TEGAL PEMALANG BOYOLALI WONOGIRI DEMAK BATANG REMBANG PURWOREJO KENDAL TEMANGGUNG KARANGANYAR SEMARANG PEKALONGAN SUKOHARJO KUDUS KOTA SEMARANG KOTA SURAKARTA KOTA SALATIGA KOTA TEGAL KOTA PEKALONGAN KOTA MAGELANG

43 2. Pendidikan 42

44 1. Penduduk Usia Sekolah yang Tidak Bersekolah (7-18 Tahun) KATEGORI PENILAIAN TINGGI > batas mak ( jiwa) : 1 Kab. SEDANG diantara batas min ( jiwa) & batas mak ( jiwa) : 7 Kab. RENDAH < batas min ( jiwa) : 27 Kab./Kota No. Kab./Kota Penduduk Usia Sekolah yang Tidak Bersekolah (7-18 Tahun) 1 BREBES PEMALANG TEGAL CILACAP PEKALONGAN GROBOGAN BANYUMAS DEMAK MAGELANG KEBUMEN PURBALINGGA BANJARNEGARA PATI JEPARA BATANG WONOSOBO KENDAL BLORA KLATEN REMBANG TEMANGGUNG BOYOLALI WONOGIRI SRAGEN SEMARANG KARANGANYAR KUDUS PURWOREJO SUKOHARJO KOTA SEMARANG KOTA SURAKARTA KOTA TEGAL KOTA PEKALONGAN KOTA SALATIGA KOTA MAGELANG

45 2. Penduduk Usia Sekolah yang Bekerja (7-18 Tahun) KATEGORI PENILAIAN TINGGI > batas mak ( jiwa) : 2 Kab. SEDANG diantara batas min (8.655 jiwa) & batas mak ( jiwa) : 11 Kab. RENDAH < batas min (8.655 jiwa) : 22 Kab./Kota No. Kab./Kota Penduduk Usia Sekolah yang Bekerja (7-18 Tahun) 1 BREBES GROBOGAN PEMALANG TEGAL PEKALONGAN KEBUMEN CILACAP MAGELANG PURBALINGGA BLORA BANJARNEGARA WONOSOBO BANYUMAS JEPARA BOYOLALI DEMAK WONOGIRI REMBANG TEMANGGUNG BATANG PATI KLATEN SRAGEN KENDAL KARANGANYAR SEMARANG PURWOREJO SUKOHARJO KUDUS KOTA SEMARANG KOTA SURAKARTA KOTA TEGAL KOTA PEKALONGAN KOTA SALATIGA KOTA MAGELANG

46 3. Kesehatan 45

47 1. Individu yang Menderita Kecacatan KATEGORI PENILAIAN TINGGI > batas mak (9.522 jiwa) : 4 Kab. SEDANG diantara batas min (4.915 jiwa) & batas mak (9.522 jiwa) : 18 Kab. RENDAH < batas min (4.915 jiwa) : 13 Kab./Kota No. Kab./Kota Individu yang Menderita Kecacatan 1 BREBES CILACAP BANYUMAS PATI KLATEN KEBUMEN GROBOGAN TEGAL DEMAK PURBALINGGA MAGELANG SRAGEN JEPARA WONOGIRI PEMALANG PURWOREJO KENDAL BOYOLALI REMBANG BANJARNEGARA PEKALONGAN KARANGANYAR BLORA SUKOHARJO WONOSOBO SEMARANG BATANG TEMANGGUNG KUDUS KOTA SEMARANG KOTA SURAKARTA KOTA TEGAL KOTA PEKALONGAN KOTA SALATIGA KOTA MAGELANG

48 2. Individu Dengan Penyakit Kronis KATEGORI PENILAIAN TINGGI > batas mak ( jiwa) : 5 Kab. SEDANG diantara batas min (8.577 jiwa) & batas mak ( jiwa) : 12 Kab. RENDAH < batas min (8.577 jiwa) : 18 Kab./Kota No. Kab./Kota Individu Dengan Penyakit Kronis 1 BREBES CILACAP TEGAL JEPARA PATI BANYUMAS DEMAK GROBOGAN PURBALINGGA KLATEN KEBUMEN PEKALONGAN SRAGEN KENDAL PEMALANG REMBANG KARANGANYAR WONOGIRI BOYOLALI BLORA WONOSOBO MAGELANG SUKOHARJO KOTA SEMARANG BANJARNEGARA KUDUS SEMARANG BATANG PURWOREJO TEMANGGUNG KOTA SURAKARTA KOTA TEGAL KOTA PEKALONGAN KOTA SALATIGA KOTA MAGELANG

49 4. Infrastruktur 48

50 1. Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) KATEGORI PENILAIAN TINGGI > batas mak ( ruta) : 5 Kab. SEDANG diantara batas min ( ruta) & batas mak ( ruta) : 13 Kab. RENDAH < batas min ( ruta) : 17 Kab./Kota No. Kab./Kota Rumah Tidak Layah Huni (RTLH) 1 GROBOGAN CILACAP PATI BREBES DEMAK BLORA BANYUMAS JEPARA MAGELANG REMBANG SRAGEN BOYOLALI KEBUMEN PEMALANG BATANG KLATEN PURBALINGGA KENDAL TEGAL WONOGIRI BANJARNEGARA SEMARANG PURWOREJO TEMANGGUNG WONOSOBO SUKOHARJO PEKALONGAN KARANGANYAR KUDUS KOTA SEMARANG KOTA SURAKARTA KOTA SALATIGA KOTA TEGAL KOTA PEKALONGAN KOTA MAGELANG

51 2. Rumah Tangga dengan Sumber Air Minum Tidak Terlindung KATEGORI PENILAIAN TINGGI > batas mak ( ruta) : 3 Kab. SEDANG diantara batas min ( ruta) & batas mak ( ruta) : 10 Kab. RENDAH < batas min ( ruta) : 22 Kab./Kota No. Kab./Kota Sumber Air Minum Tidak Terlindung 1 GROBOGAN BANYUMAS CILACAP JEPARA PURBALINGGA KEBUMEN BANJARNEGARA BATANG MAGELANG WONOSOBO PEMALANG PURWOREJO BREBES PEKALONGAN DEMAK TEGAL PATI BOYOLALI KLATEN TEMANGGUNG BLORA SEMARANG KENDAL WONOGIRI REMBANG SRAGEN KARANGANYAR KUDUS KOTA SEMARANG SUKOHARJO KOTA SURAKARTA KOTA SALATIGA KOTA PEKALONGAN KOTA MAGELANG KOTA TEGAL 98 50

52 3. Rumah Tangga Tidak ada listrik KATEGORI PENILAIAN TINGGI > batas mak (2.293 ruta) : 5 Kab. SEDANG diantara batas min (1.179 ruta) & batas mak (2.293 ruta) : 6 Kab. RENDAH < batas min (1.179 ruta) : 24 Kab./Kota No. Kab./Kota Rumah Tangga Tidak ada listrik 1 CILACAP PEMALANG PURBALINGGA BANYUMAS KEBUMEN BANJARNEGARA BREBES PURWOREJO TEGAL WONOSOBO MAGELANG PEKALONGAN KLATEN WONOGIRI KOTA SEMARANG BLORA SRAGEN BATANG KOTA SURAKARTA PATI GROBOGAN KENDAL BOYOLALI KARANGANYAR SUKOHARJO SEMARANG REMBANG TEMANGGUNG DEMAK JEPARA KUDUS KOTA TEGAL KOTA PEKALONGAN KOTA SALATIGA KOTA MAGELANG 65 51

53 5. Lingkungan 52

54 1. Rumah Tangga Tidak ada Fasilitas Tempat BAB KATEGORI PENILAIAN TINGGI > batas mak ( ruta) : 2 Kab. SEDANG diantara batas min ( ruta) & batas mak ( ruta) : 10 Kab. RENDAH < batas min ( ruta) : 23 Kab./Kota No. Kab./Kota Rumah Tangga Tidak ada Fasilitas Tempat BAB 1 BREBES BANYUMAS PEMALANG TEGAL PURBALINGGA KEBUMEN CILACAP DEMAK BANJARNEGARA KLATEN PEKALONGAN BATANG REMBANG GROBOGAN KENDAL MAGELANG PATI PURWOREJO BOYOLALI BLORA SEMARANG JEPARA TEMANGGUNG SRAGEN SUKOHARJO KARANGANYAR WONOSOBO WONOGIRI KUDUS KOTA SEMARANG KOTA TEGAL KOTA PEKALONGAN KOTA MAGELANG KOTA SALATIGA KOTA SURAKARTA

55 2. Rumah Tangga dengan Pembuangan Akhir Tinja Selain Tangki/ SPAL KATEGORI PENILAIAN TINGGI > batas mak ( ruta) : 5 Kab. SEDANG diantara batas min ( ruta) & batas mak ( ruta) : 18 Kab. RENDAH < batas min ( ruta) : 12 Kab./Kota No. Kab./Kota Rumah Tangga Dengan Pembuangan Akhir Tinja (Ruta) Selain Tangki/ SPAL 1 BREBES BANYUMAS CILACAP KLATEN DEMAK PEMALANG MAGELANG PATI GROBOGAN TEGAL BANJARNEGARA KEBUMEN PURBALINGGA JEPARA WONOSOBO BATANG PEKALONGAN REMBANG KENDAL BOYOLALI BLORA TEMANGGUNG SRAGEN PURWOREJO SUKOHARJO KARANGANYAR SEMARANG KOTA SURAKARTA KOTA SEMARANG WONOGIRI KUDUS KOTA TEGAL KOTA PEKALONGAN KOTA MAGELANG KOTA SALATIGA

56 B. Persepsi Masyarakat Terkait Ketidaktepatan Ketepatan Sasaran Penerima KPS Faktor Penyebab 1. Perbedaan Siapa Yg Berhak & Tidak Berhak Dlm Penerima Kps Tidak Bisa Dilihat Scr Kasat Mata. 2. Adanya Kemungkinan Kesalahan Pada Saat Pencacahan Sehingga Terjadi Kesalahan Inklusi Dan Ekslusi. 3. KPS Hanya Diberikan Kepada 25% Rumah Tangga Dgn Status Sosial Ekonomi Terendah Karateristik Sosial Ekonomi Rumah Tangga Sedikit Di Atas 25% Tidah Berbeda Jauh Sehingga Tidak Terhindarkan Adanya Anggapan Bahwa Banyak Rumah Tangga Miskin Yang Tidak Menerima KPS. 4. Adanya Dinamika Sosial Ekonomi Yang Terjadi Dari Tahun 2011 K E Tahun 2013 Yg Memungkinkan Terjadinya Perubahan Status Sosial Ekonomi Masyarakat, Seperti : Peningkatan Kesejahteraan, Perpindahan, Meninggal, Dsb. 55

57 CONTOH : Rumah Tangga Mana Yg Lebih Berhak Menerima KPS? RT A RT B RT-B Lebih berhak menerima KPS karena kondisi anggota keluarga lain tidak bekerja, dan memiliki jumlah tanggungan lebih banyak, dan kondisi pasangan tidak bekerja. PERBEDAAN RTS PENERIMA KPS TIDAK DAPAT DILIHAT SECARA KASAT MATA 56

58 Ketepatan Sasaran Program Bantuan Sosial Selama Ini Persentase Penerima Bantuan Daerah Pentargetan Efektif BLT Jamkesmas Raskin Kelompok Rumah Tangga menurut tingkat kesejahteraannya 1: paling miskin 10: paling kaya Hanya sekitar 30% penduduk miskin yang menerima ketiga program bantuan sosial (Raskin, BLT, Jamkesmas) Ketepatan sasaran program dapat diperbaiki apabila seluruh program menggunakan sumber data yang sama untuk menentukan sasaran BASIS DATA TERPADU yang AKURAT Sumber: Susenas 2009, di olah TNP2K 57

59 STUDI KASUS : EFEKTIFITAS PENTARGETAN PROGRAM RASKIN SELAMA INI KAB. MAGELANG PROV. JAWA TENGAH Persentase Rumah Tangga Menerima Raskin 120,0% 100,0% 96,8% 91,6% 80,0% 79,3% 73,9% 60,0% 40,0% 20,0% 60,7% 44,6% 41,5% 21,9% 12,7% 18,4%,0% Kelompok Rumah Tangga Menurut Tingkat Kesejahteraannya (Desil-1 paling miskin; Desil-10 paling kaya) Sumber: TNP2K 58

60 V. Peran TKSK : Koordinasi Fasilitasi Validasi dan Penangangan Pengaduan 59

61 Pedoman Pelaksanaan Pembagian Kartu Perlindungan Sosial (KPS) & Penanganan Pengaduan Masyarakat 60

62 Isi Instruksi Menteri Dalam Negeri NOMOR 541/3150/SJ TANGGAL 17 JUNI 2013 GUBERNU R BUPATI & WALIKOT A 1. Mengambil Langkah Dalam Rangka Mendukung Kelancaran Pelaksanaan Pembagian KPS (Kartu Perlindungan Sosial) 2. Mengambil Langkah Dalam Penanganan Pengaduan Masyarakat 61

63 GUBERNU R 1. Melaksanakan fungsi pemantauan secara reguler terhadap keseluruhan proses pelaksanaan pembagian Kartu Perlindungan Sosial (KPS); 2. Mengoptimalkan kelompok kerja (pokja) pengaduan masyarakat TKPK Provinsi; 3. Mengoptimalkan dan memfasilitasi pembentukan kelompok kerja (pokja) pengaduan masyarakat TKPK Kabupaten/Kota; 4. Merekapitulasi laporan hasil penanganan pengaduan masyarakat yang dilaporkan oleh Bupati/Walikota; 5. Melaporkan hasil rekapitulasi kepada Menteri Dalam Negeri cq. Dirjen Pemberdayaan Masyarakat dan Desa dengan tembusan kepada TNP2K. 62

64 BUPATI & WALIKOT A 1. Melaksanakan fungsi pemantauan secara reguler terhadap keseluruhan proses pelaksanaan pembagian Kartu Perlindungan Sosial (KPS); 2. Mengoptimalkan kelompok kerja (pokja) pengaduan masyarakat TKPK Kabupaten/Kota, memfasilitasi pembentukan FPPM di Kecamatan & POSDUMAS di Desa/Kelurahan; 3. Merekapitulasi laporan hasil penanganan pengaduan masyarakat yang dilaporkan oleh Camat; 4. Melaporkan hasil rekapitulasi kepada Gubernur dan tembusan kepada Ketua TKPK Provinsi; 5. Memerintahkan Camat dan Kepala Desa/Lurah untuk membentuk/mengaktifkan kembali FPPM dan POSDUMAS, Berkoordinasi dgn TKSK dan PT. Pos Indonesia dan menangani dan menyelesaikan pengaduan masyarakat; 63

65 Peran & Tanggungjawab Pemerintah Daerah: 1. Mensosialisasikan Program Percepatan dan Perluasan Perlindungan Sosial (P4S) kepada seluruh masyarakat. 2. Memastikan Musdes/Muskel terlaksana di semua daerah dengan baik untuk memastikan ketepatan sasaran penerima KPS dan Program P4S. 3. Memantau pelaksanaan pembagian KPS dan penyaluran P4S di daerahnya masing-masing dengan memfungsikan TKPK, Camat, TKSK dan Kepala Desa / Lurah. 4. Menyelesaikan penanganan pengaduan masyarakat dalam pelaksanaan P4S dan pembagian KPS secara berjenjang dari tingkat Desa/Kelurahan sampai Kabupaten/Kota. 5. Meningkatkan koordinasi internal (Dinas Sosial, Dinas Pendidikan, dan Timkor Raskin) dan koordinasi eksternal dengan PT. Pos, kelompok masyarakat dan kepolisian dalam pelaksanaan P4S dan pembagian KPS serta penanganan pengaduan masyarakat. 6. Mengoptimalkan inisiatif daerah dalam penyelesaian masalah terkait P4S dan KPS sesuai dengan tugas, fungsi, dan kewenangan daerah. 7. Bupati dan Walikota menerbitkan instruksi kepada Camat dan Kepala Desa/Lurah sebagai tindak lanjut dari Instruksi Mendagri. 64

66 Instruksi Menteri Dalam Negeri Ini Secara Khusus Memeritahkan : 1. Camat Dan Kepala Desa/Lurah Untuk Membentuk Posko Pengaduan KPS Di Kecamatan Dan Desa/Kelurahan. 2. Camat Untuk Berkoordinasi Dengan Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK) Menangani Dan Menyelesaikan Pengaduan Masyarakat. 3. Kepala Desa/Lurah Untuk Melaksanakan Musdes/Muskel Dalam Menangani Dan Menyelesaikan Pengaduan Masyarakat Mengenai Kepesertaan Musdes/Muskel Adalah Forum Untuk Memutakhirkan Dan Menetapkan Rumah Tangga Yang Diganti Dan Pengganti. 4. Kepala Desa/Lurah Untuk Mensosialisasikan Kartu Perlindungan Sosial (KPS). 65

67 Penanganan Pengaduan Masyarakat PREVENTI F Camat & Kepala Desa/Lurah: Melakukan koordinasi & sosialiasi P4S. Membentuk/mengaktifkan kembali posko pengaduan masyarakat. Melaksanakan Musdes/Muskel dalam menangani dan menyelesaikan pengaduan masyarakat. Penegak Hukum: Melakukan pembinaan dan sosialisasi dalam pelaksanaan P4S. REPRESIF PPPNS (Pejabat Penyidik PNS) : Memberikan sanksi terhadap aparatur pemerintah yang melakukan tindak penyelewengan dalam pelaksanaan P4S. Penegak Hukum : Menindak sesuai dengan ketentuan hukum yg berlaku terhadap pelanggaran dalam pelaksanaan P4S. LEBIH DIUTAMAKAN SOLUSI TERAKHIR 66

68 67

69 VI. Bahan Bacaan/Referensi 68

70 Referensi TKSK Permensos Tentang TKSK Pelaksanaan Pembagian KPS dan Penanganan Pengaduan 69

71 Referensi TKSK Solusi Masalah Kepesertaan & Pemutakhiran Data Penerima KPS Modul Verifikasi dan Validasi Rumah Tangga Pengganti Penerima KPS 70

72 Referensi Dalam Penanganan Pengaduan Masyarakat Panduan TKSK Kumpulan Tanya-jawab Programprogram Penanggulangan Kemiskinan 71

73 Referensi Dalam Penanganan Pengaduan Masyarakat Pedoman Umum Raskin 2015 Kinerja TKSK (Hasil Penelitian 2013) 72

74 Terimakasih... Gunarto W Taslim Mobile : gunarto.semarang@gmail.com 73

EVALUASI DAERAH PRIORITAS PENANGGULANGAN KEMISKINAN DAN PENARGETAN BERBASIS WILAYAH

EVALUASI DAERAH PRIORITAS PENANGGULANGAN KEMISKINAN DAN PENARGETAN BERBASIS WILAYAH EVALUASI DAERAH PRIORITAS PENANGGULANGAN KEMISKINAN DAN PENARGETAN BERBASIS WILAYAH Rapat Koordinasi Pelaksanaan Kebijakan Penanganan Kemiskinan Provinsi Jawa Tengah Surakarta, 9 Februari 2016 Kemiskinan
