PANDUAN PENGGUNAAN CPCe 4.1 UNTUK PENGAMATAN PERTUMBUHAN KARANG (UJI COBA TRANSPLANTASI KARANG HIAS) Oleh : Suryo Kusumo, S.Pi., M.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PANDUAN PENGGUNAAN CPCe 4.1 UNTUK PENGAMATAN PERTUMBUHAN KARANG (UJI COBA TRANSPLANTASI KARANG HIAS) Oleh : Suryo Kusumo, S.Pi., M."

Transkripsi

1 PANDUAN PENGGUNAAN CPCe 4.1 UNTUK PENGAMATAN PERTUMBUHAN KARANG (UJI COBA TRANSPLANTASI KARANG HIAS) Oleh : Suryo Kusumo, S.Pi., M.Si A. Pendahuluan Seiring dengan berkembangnya teknologi maka pengamatan pertumbuhan karang dapat dilakukan dengan menggunakan foto digital. Salah satu perangkat lunak yang dapat digunakan untuk mengamati pertumbuhan karang adalah CPCe (Coral Point Count with Excel extension) yang dikembangkan oleh National Coral Reef Institute dan Oceanographic Center, Nova Southeastern University. Sesuai dengan namanya, maka hasil perhitungan dari perangkat lunak CPCe dapat diexport kedalam file Microsoft Excel (xls atau xlsx) untuk dilakukan perhitungan lebih lanjut. B. Langkah-langkah Instalasi CPCe 4.1 Langkah-langkah yang harus dilakukan agar perangkat lunak CPCe 4.1 dapat digunakan dengan baik adalah sebagai berikut : 1. Install terlebih dahulu Microsoft.NET Framework 4 (dotnetfx40_full_x86_x64.exe) dan apabila komputer telah diinstal maka langkah ini dapat diabaikan; 2. Install CPCe 4.1 (cpce41_setup_full.exe) 3. CPCe 4.1 telah siap digunakan C. Penggunaan CPCe 4.1 C.1. Pengukuran tinggi, panjang atau lebar karang Salah satu fitur didalam CPCe 4.1 (atau versi sebelumnya) adalah menghitung dimensi panjang atau lebar dan dimensi luasan suatu area (tutupan) karang atau biota laut lainnya. Langkah langkah didalam mengamati pertumbuhan tinggi, panjang atau lebar suatu fragmen karang uji coba transplantasi adalah sebagai berikut : 1. Jalankan program CPCe seperti pada tampilan berikut : 1

2 2. Pilih menu Measurement pada menu utama kemudian pilih sub menu Area/length analysis seperti pada tampilan berikut : 3. Setelah memilih sub menu area/length maka akan muncul perintah untuk membuka file foto (format JPG, GIF, BMP atau ARA) yang akan diolah datanya 4. Buka file IMG_4405.jpg seperti pada tampilan berikut : 2

3 5. Kemudian lakukan kalibrasi skala gambar dengan memilih menu Scaling calibration dan kemudian pilih Perform image scaling/calibration seperti pada tampilan berikut : 6. Kemudian lakukan kalibrasi skala gambar dengan langkah berikut : 3

4 Klik titik pertama satuan skala (dalam contoh ini klik skala 4 cm pada mistar) 4

5 Kemudian tekan enter dan akan muncul seperti tampilan berikut : Klik satuan 5 cm pada mistar dan kemudian tekan Enter hingga muncul seperti tampilan berikut : 5

6 Satuan ukuran yang kita gunakan adalah 1 cm dan kemudian tekan tombol Calculate untuk mengkoversi gambar menjadi satuan pixel/cm seperti pada tampilan berikut dimana pixel/cm : dan Total image area (cm 2 ) : Setelah melakukan scaling pada foto maka pilih menu Area/length analysis untuk melakukan pengukuran tinggi karang 6

7 8. Kemudian akan muncul menu untuk melakukan pengukuran pada bagian kanan seperti pada tampilan berikut : 9. Pilih check option Lenght untuk untuk mengukur tinggi, panjang atau lebar 7

8 10. Pilih bagian karang yang memiliki bagian tinggi tertinggi dimana dalam contoh ini klik kiri pada bagian bawah karang dan kemudian diakhiri dengan klik kanan pada bagian atas karang seperti pada tampilan berikut 11. Maka akan muncul tabel data hasil pengukuran tinggi karang yaitu sebesar cm dan kemudian pilih jenis CORAL pada menu bagian bawah seperti pada tampilan berikut : 8

9 12. Untuk melengkapi data lokasi dan waktu pengamatan maka klik tombol Edit header data dan kemudian informasi yang akan disimpan disimpan seperti pada tampilan berikut : 13. Apabila informasi telah selesai di-input maka tekan tombol Close dan tabel akan dilengkapi dengan data yang tadi kita input seperti pada tampilan berikut : 14. Tekan tombol Save data and exit untuk menyimpan hasil pengukuran. 9

10 15. Untuk menyimpan foto dan data hasil pengukuran maka pilih menu Save.ara file pada menu bagian kanan seperti pada tampilan berikut : 16. Maka akan tampil informasi yang kita input serta pertanyaan apakah kita akan melanjutkan untuk menyimpan data seperti pada tampilan berikut : 10

11 17. Tekan tombol Yes apabila akan melanjutkan, maka akan muncul dimana file akan disimpan dan apa nama file-nya seperti pada tampilan berikut : 18. Setelah membuat nama file untuk menyimpan data dan menekan tombol OK maka akan muncuk pesan bahwa data telah disimpan seperti pada tampilan berikut : 11

12 19. Untuk menyimpan data kedalam file Excel maka pilih menu File Save Save.ara file(s) to Excel seperti pada tampilan berikut : 20. Maka akan muncul pilihan dimana file Excel akan disimpan, pilih file.ara yang akan dikonversi menjadi excel dan pilihan apakah akan disimpan dalam file workbook/sheet Excel yang baru atau yang sudah ada seperti pada tampilan berikut : 12

13 21. Kemudian tekan tombol Process files untuk menyimpan kedalam file excel dan akan muncul pilihan format file Excel yang akan dibuat, apakah dalam format.xlsx (Open XML) atau.xls (Excel ) dan kemudian tekan OK. 22. Kemudian muncul perintah untuk membuat nama file Excel dan tekan OK seperti pada tampilan berikut : 13

14 23. Akan muncul konfirmasi bahwa file excel telah berhasil dibuat seperti pada tampilan berikut : 24. Maka data hasil pengukuran telah berhasil dibuat dan apabila file Excel yang telah dibuat dibuka maka akan tampil seperti berikut : 14

15 C.2. Pengukuran luasan/area karang Selain dapat mnegukur dimensi panjang, lebar atau tinggi, maka perangkat lunak CPCe 4.1 juga dapat digunakan untuk melakukan pengamatan pertumbuhan luasan dari karang yang kita uji coba dengan langkah-langkah seperti berikut : 1. Buka file IMG_4404.JPG seperti pada tampilan berikut : 2. Kemudian lakukan scaling foto seperti pada langkah sebelumnya sehinga diperoleh hasil skala seperti berikut : 3. Maka hasil scalin foto dimana pixel/cm : dan Total image area (cm 2 ) : seperti pada tampilan berikut : 15

16 4. Kemudian pilih menu Area/Length analysis dan akam muncul menu pada bagian kanan, pilih check point Area dan kemudian mulai melakukan digitasi foto untuk mengukur luasan karang dengan langkah-langkah sebagai berikut : Klik kiri pada tepian karang sebagai titik awal untuk melakukan digitasi, kemudian kelilingi karang hingga mendekati titik awal dan diakhiri dengan mengklik kanan sehingga hasilnya seperti berikut : Luasan karang yang kita ukur adalah cm 2 pada kode sampel B44, dan apabila informasi telah lengkap maka simpan hasil pengukuran dan luasan karang akan tampak seperti berikut : 16

17 5. Untuk menyimpan hasil pengukuran tersebut kedalam file Excel maka lakukan seperti langkah sebeumnya dan hasil perhitungan dalam file Excel seperti pada tampilan berikut : Demikian panduang singkat untuk melakukan pengukuran tinggi, panjang atau lebar dan luasan karang untuk uji coba transplantasi karang menggunakan perangkat lunak CPCe 4.1. apabila ada hal-hal yang tidak dimenegerti dapat menghubungi Suryo Kusumo (Telp atau suryo.admin@gmail.com) atau Sekretariat AKKII (Telp atau akkii@cbn.net.id). Cibubur, 16 September 2012 Penyusun Suryo Kusumo, S.Pi., M.Si 17

Pada bab ini akan dijelaskan berbagai cara mengelola isi konten yang diperlukan diantaranya :

Pada bab ini akan dijelaskan berbagai cara mengelola isi konten yang diperlukan diantaranya : Bab III Mengisi Sekolah Data Website Pada bab ini akan dijelaskan berbagai cara mengelola isi konten yang diperlukan diantaranya : Data Semester Data Jurusan/P rogram Studi Data Pelajaran Data Guru/ Pegawai
