RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN [RPP]

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN [RPP]"

Transkripsi

1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN [RPP] KOMPETENSI KEAHLIAN 1. TEKNIK PEMELIHARAN MEKANIK INDUSTRI 2. TEKNIK OTOMOTIF KENDARAAN RINGAN 3. TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN 4. AKUNTANSI 5. ADMINISTRASI PERKNTORAN TINGKAT/SEMESTER : X (SEPULUH)/ 1 KOMPETENSI KEAHLIAN : 1. TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN 2. AKUNTANSI 3. ADMINISTRASI PERKNTORAN MATA PELAJARAN : ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (IPS) GURU MATA PELAJARAN : JAENI SUPRATMAN TAHUN PELAJARAN : 2011/2012 SMK AL-BAHRI KOTA BEKASI Jalan Yon Armed 7/105-GS No. 143, Kelurahan Cikiwul, Kecamatan Bantargebng, Kota Bekasi. Telp./Fax. : (021)

2 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) I. IDENTITAS 1. Nama Sekolah : SMK AL-BAHRI KOTA BEKASI 2. Mata Pelajaran : IPS 3. Materi Pokok : Memahami Kehidupan Sosial Manusia 4. Kelas / Semester / Program : X / 1 /Semua Program 5. Pertemuan Minggu ke : Alokasi Waktu : 10 x 45 menit II. STANDART KOMPETENSI / KOMPETENSI DASAR a. Standart Kompetensi 1.Memahami Kehidupan Sosial Manusia b. Kompetensi Dasar 1.1. Mengidentifikasi interaksi sebagai proses sosial 1.2. Mendeskripsikan sosialisasi sebagai proses pembentukan kepribadian 1.3. Mengidentifikasi bentuk-bentuk interaksi sosial III. INDIKATOR Interaksi sosial dijelaskan berdasarkan pengertiannya Proses sosial dijelaskan berdasarkan pengertiannya Interaksi sosial diidentifikasi menurut syarat-syaratnya Sosialisasi dijelaskan berdasarkan pengertiannya Sosialisasi diidentifikasi menurut media yang dilalui Pembentukan kepribadian dideskripsikan menurut faktor-faktor yang Mempengaruhinya Interaksi primer diidentifikasi berdasarkan fenomena sosial di lingkungan sekitar Interaksi sekunder diidentifikasi berdasarkan fenomena sosial di lingkungan sekitar IV. STRATEGI PEMBELAJARAN No. Kegiatan Belajar 1. Pendahuluan - Memberikan salam - Mengabsen untuk mengetahui kondisi siswa 2. Kegiatan inti 1. a. Menyampaikan tujuan identifikasi interaksi sebagai proses sosial b. Penjelasan materi - Menjelaskan pengertian interaksi social - Menjelaskan pengertian proses - Menyebutkan syarat-syarat interaksi sosial c. Tanya jawab Waktu (menit) 15 2 kali Pertemuan Aspek Lifeskill yang dikembangkan - Uji diri

3 2. a. Menyampaikan tujuan sosialisasi sebagai proses pembentukan kepribadian b. Penjelasan materi : - Menjelaskan pengertian sosialisasi - Menyebutkan media sosialisasi - Menyebutkan factor yang mempengaruhi pembentukan kepribadian 3. a. Menyampaikan tujuan identifikasi bentuk-bentuk interaksi social b. Penjelasan materi : - Menjelaskan interaksi primer berdasarkan fenomena social di lingkungan - Menjelaskan interaksi sekunder berdasarkan fenomena social di lingkungan 2 kali pertemuan 1 kali pertemuan 3. Penutup - Evaluasi / Tanya jawab 20 - Pengendalian diri V. PERANGKAT PEMBELAJARAN 1. Buku paket IPS kelas X 2. Buku-buku sumber yang relevan 3. Lembar Kerja Siswa VI. PENILAIAN DAN TINDAK LANJUT 1. Penilaian Kognitif 2. Penilaian Afektif Mengetahui, Kepala SMK AL-BAHRI Bekasi, 26 Agustus 2011 Guru Mata Pelajaran, Drs. SUKOCO JAENI SUPRATMAN

4 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) I. IDENTITAS 1. Nama sekolah : SMK AL-BAHRI KOTA BEKASI 2. Mata Pelajaran : IPS 3. Materi Pokok : Memahami Proses Kebangkitan Nasional 4. Kelas / Semester / Program : X / 1 / Semua Program 5. Pertemuan Minggu ke : Alokasi Waktu : 22 x 45 menit II. STANDART KOMPETENSI / KOMPETENSI DASAR a. Standart Kompetensi 2. Memahami Proses Kebangkitan Nasional b. Kompetensi Dasar 2.1. Menjelaskan proses perkembangan kolonialisme dan imperialisme Barat serta pengaruh yang ditimbulkannya di berbagai daerah 2.2. Menguraikan proses terbentuknya kesadaran nasional, identitas Indonesia dan pergerakan kebangsaan Indonesia III. INDIKATOR Proses perkembangan kolonialisme dan imperialisme Barat dijelaskan berdasarkan Proses terbentuknya kesadaran nasional, identitas nasional, identitas Indonesia dan pergerakan kebangsaan Indonesia diidentifikasi sesuai dengan corak perjuangannya IV. STRATEGI PEMBELAJARAN No. Kegiatan Belajar 1. Pendahuluan - Memberikan salam - Mengabsen untuk mengetahui kondisi siswa Waktu (menit) 15 Aspek Lifeskill yang dikembangkan 2. Kegiatan inti 1. a. Menyampaikan tujuan penjelasan proses perkembangan kolonialisme dan imperialisme Barat serta pengaruh yang ditimbulkannya di berbagai daerah b. Penjelasan materi - Mendiskusikan latar belakang kedatangan orang-orang Eropa di dunia Timur - Mencari sumber informasi tentang masuknya kekuatan asing di Nusantara melalui kongsi perdagangan perluasan kolonialisme dan imperialisme Barat serta terbentuknya pemerintahan Hindia- Belanda, Sistem Tanam Paksa, Sistem Politik Pintu Terbuka dan Politik Etis - Mengidentifikasi dampak sosial, 6 kali pertemuan - Uji diri

5 ekonomi,politik dan budaya akibat kolonialisme dan imperialisme di Nusantara - Berdiskusi kelas mengenai perlawanan rakyat dan kerajaan-kerajaan di Nusantara dalam menentang kolonialisme dan imperialisme c. Tanya jawab 2. a. Menyampaikan tujuan Menguraikan proses terbentuknya kesadaran nasional, identitas Indonesia dan pergerakan kebangsaan Indonesia b. Penjelasan materi - Mendiskusikan faktor-faktor yang melatarbelakangi pergerakan nasional di Indonesia (faktor internal dan eksternal) - Mendiskusikan perkembangan pendidikan dan awal munculnya kesadaran nasional - Menganalisis bentuk dan strategi organisasi pergerakan Nasional Indonesia - Mendiskusikan gagasan persatuan dan kesatuan bangsa serta terbentuknya identitas kebangsaan Indonesia 3. Penutup - Evaluasi / Tanya jawab 5 kali pertemuan 20 - Pengendalian diri V. PERANGKAT PEMBELAJARAN 1. Buku paket IPS kelas X 2. Buku-buku sumber yang relevan 3. Lembar Kerja Siswa VI. PENILAIAN DAN TINDAK LANJUT 1. Penilaian Kognitif 2. Penilaian Afektif Mengetahui, Kepala SMK AL-BAHRI Bekasi, 26 Agustus 2011 Guru Mata Pelajaran, Drs. SUKOCO JAENI SUPRATMAN

6 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN [RPP] KOMPETENSI KEAHLIAN 1. TEKNIK PEMELIHARAN MEKANIK INDUSTRI 2. TEKNIK OTOMOTIF KENDARAAN RINGAN 3. TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN 4. AKUNTANSI 5. ADMINISTRASI PERKNTORAN TINGKAT/SEMESTER : X (SEPULUH) / 2 KOMPETENSI KEAHLIAN : 1. TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN 2. AKUNTANSI 3. ADMINISTRASI PERKNTORAN MATA PELAJARAN : ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (IPS) GURU MATA PELAJARAN : JAENI SUPRATMAN TAHUN PELAJARAN : 2011/2012 SMK AL-BAHRI KOTA BEKASI Jalan Yon Armed 7/105-GS No. 143, Kelurahan Cikiwul, Kecamatan Bantargebng, Kota Bekasi. Telp./Fax. : (021)

7 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) I. IDENTITAS 1. Nama sekolah : SMK AL-BAHRI KOTA BEKASI 2. Mata Pelajaran : IPS 3. Materi Pokok : Memahami Permasalahan Ekonomi Dalam Kaitannya Dengan Kebutuhan Manusia, Kelangkaan dan Sistem Ekonomi 4. Kelas / Semester / Program : X / 2 / Semua Program 5. Pertemuan Minggu ke : Alokasi Waktu : 12 x 45 menit II. STANDART KOMPETENSI / KOMPETENSI DASAR a. Standart Kompetensi 3. Memahami Permasalahan Ekonomi Dalam Kaitannya Dengan Kebutuhan Manusia, Kelangkaan dan Sistem Ekonomi b. Kompetensi Dasar 3.1. Mengidentifikasi kebutuhan manusia 3.2. Mendeskripsikan berbagai sumber ekonomi yang langka dan kebutuhan manusia yang tidak terbatas 3.3. Mengidentifikasi masalah pokok ekonomi, yaitu tentang apa, bagaimana dan untuk siapa barang dan jasa diproduksi III. INDIKATOR Kebutuhan manusia dideskripsikan sesuai dengan pengertiannya Kebutuhan manusia diindentifikasikan sesuai dengan macamnya Faktor yang mempengaruhi kebutuhan diidentifikasi sesuai dengan sifatnya Benda pemuas kebutuhan manusia diidentifikasi sesuai dengan jenis dan kegunaannya Kelangkaan dideskripsikan sesuai dengan pengertiannya Kelangkaan diidentifikasikan sesuai dengan faktor-faktor penyebabnya Biaya peluang diidentifikasikan sesuai dengan pengertiannya Contoh biaya peluang ditunjukkan sesuai dengan penyebabnya Barang dan jasa diidentifikasi kan sesuai dengan apa, bagaimana, dan untuk siapa barang dan jasa diproduksi Sistem ekonomi dideskripsikan sesuai dengan pengertiannya Sistem ekonomi dideskripsikan sesuai dengan macamnya Sistem ekonomi diidentifikasikan sesuai dengan caranya dalam memecahkan masalah ekonomi IV. STRATEGI PEMBELAJARAN No. Kegiatan Belajar Waktu (menit) 1. Pendahuluan - Memberikan salam - Mengabsen untuk mengetahui kondisi siswa 15 Aspek Lifeskill yang dikembangkan 2. Kegiatan inti

8 1.a Menyampaikan tujuan Mengidentifikasi kebutuhan manusia b Penjelasan Materi -Mencari informasi tentang: pengertian kebutuhan,macam-macam kebutuhan manusia melalui berbagai macam sumber. -Mendiskusikan secara berkelompok bermacam-macam kebutuhan manusia di daerah tempat tinggal siswa. -Mendiskusikan secara berkelompok faktor-faktor yang mempengaruhi kebutuhan di daerah tempat tinggal siswa 2 kali pertemuan - Uji diri c Tanya jawab 2. a. Menyampaikan tujuan dari Mendeskripsikan berbagai sumber ekonomi yang langka kebutuhan manusia yang tidak terbatas 2 kali pertemuan - Mendiskusikan secara berkelompok mengenai jenis dan kegunaan benda pemuas kebutuhan manusia serta contoh- contohnya dari berbagai sumber - Mendiskusikan arti dan faktor penyebab kelangkaan di daerah setempat dan sekitarnya - Mendiskusikan kegiatan pemilihan pemuasan kebutuhan untuk menemukan konsep biaya peluang. - Mendiskusikan contoh biaya peluang pada kesempatan kerja bila melakukan produksi di bidang lain 3. a. Menyampaikan tujuan dari Mengidentifikasi masalah pokok ekonomi, yaitu tentang apa, bagaimana dan untuk siapa barang dan jasa diproduksi - Mendiskusikan masalah pokok ekonomi apa, bagaimana, dan untuk siapa barang dan jasa diproduksi. - Mengidentifikasi barang dan jasa apa, bagaimana cara memproduksi dan untuk siapa barang dan jasa diproduksi melalui studi lapangan pada produsen barang dan jasa 2 kali pertemuan

9 - Mengkaji referensi tentang sistem ekonomi : pengertian, macam, dan kebaikankelemahan - Mendiskusikan cara sistem ekonomi dalam memecahkan masalah ekonomi melalui contoh-contoh di berbagai negara c. Tanya jawab 3. Penutup - Evaluasi / Tanya jawab 20 - Pengendalian diri V. PERANGKAT PEMBELAJARAN 1. Buku paket IPS kelas X 2. Buku-buku sumber yang relevan 3. Lembar Kerja Siswa VI. PENILAIAN DAN TINDAK LANJUT 1. Penilaian Kognitif 2. Penilaian Afektif Mengetahui, Kepala SMK AL-BAHRI Bekasi, 26 Agustus 2011 Guru Mata Pelajaran, Drs. SUKOCO JAENI SUPRATMAN

10 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) I. IDENTITAS 1. Nama sekolah : SMK AL-BAHRI KOTA BEKASI 2. Mata Pelajaran : IPS 3. Materi Pokok : Memahami Konsep Ekonomi Dalam Kaitannya Dengan Kegiatan Ekonomi Konsumen dan Produsen Termasuk Permintaan, Penawaran, Keseimbangan Harga dan Pasar 4. Kelas / Semester / Program : X / 2 / Semua Program 5. Pertemuan Minggu ke : Alokasi Waktu : 20 x 45 menit II. STANDART KOMPETENSI / KOMPETENSI DASAR a. Standart Kompetensi 4.Memahami Konsep Ekonomi Dalam Kaitannya Dengan Kegiatan Ekonomi Konsumen dan Produsen Termasuk Permintaan, Penawaran, Keseimbangan Harga dan Pasar b. Kompetensi Dasar 4.1. Mendeskripsikan berbagai kegiatan ekonomi dan pelaku-pelakunya 4.2. Membedakan prinsip ekonomi dan motif ekonomi 4.3. Mendeskripsikan perilaku konsumen dan produsen 4.4. Mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan dan penawaran 4.5. Menjelaskan hukum permintaan dan hukum penawaran serta asumsi yang mendasarinya 4.6. Mendeskripsikan pengertian harga keseimbangan dan elastisitas 4.7. Mendeskripsikan berbagai bentuk pasar barang dan jasa III. INDIKATOR Kegiatan produksi, distribusi, dan konsumsi dideskripsikan sesuai dengan pengertiannya Pelaku-pelaku ekonomi diidentifikasi sesuai dengan peran dan pola interaksi diantara mereka Motif ekonomi dideskripsikan sesuai dengan fungsinya sebagai landasan kegiatan ekonomi Contoh tindakan manusia dideskripsikan sesuai dengan prinsip ekonomi Contoh tindakan manusia dideskripsikan sesuai dengan berbagai motif ekonomi Manfaat dan nilai suatu barang dideskripsikan sesuai dengan macamnya Faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku konsumen dideskripsikan sesuai dengan pembagiannya Perilaku konsumsi diuraikan sesuai dengan macamnya Permintaan dan penawaran dideskripsikan sesuai dengan pengertiannya Faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan dan penawaran dideskripsikan sesuai dengan jenisnya Kurva permintaan dan penawaran digambarkan sesuai dengan contoh-contoh yang ada.

11 Hukum permintaan dan hukum penawaran dideskripsikan sesuai dengan asumsiasumsi yang mendasari Contoh penerapan hukum permintaan dan hukum penawaran ditunjukkan sesuai dengan kejadian dalam kehidupan di masyarakat Fungsi penawaran dan fungsi permintaan dideskripsikan sesuai dengan pencermatan pada kurva Terbentuknya harga keseimbangan dideskripsikan sesuai dengan prosesnya Proses terbentuknya harga keseimbangan dideskripsikan dengan menggunakan tabel dan gambar grafik Pergeseran titik keseimbangan dideskripsikan sesuai dengan sebab-sebabnya Elastisitas dideskripsikan sesuai dengan pengertian dan macam-macamnya Elastisitas permintaan dan penawaran dihitung dengan menggunakan tabel, grafik dan matematis Berbagai pasar output (pasar persaingan sempurna dan pasar persaingan tidak sempurna) dideskripsikan sesuai dengan bentuknya Contoh nyata berbagai bentuk pasar dideskripsikan sesuai dengan bentuknya IV. STRATEGI PEMBELAJARAN No. Kegiatan Belajar Waktu (menit) 1. Pendahuluan - Memberikan salam - Mengabsen untuk mengetahui kondisi siswa 15 Aspek Lifeskill yang dikembangkan 2. Kegiatan inti 1.a. Menyampaikan tujuan dari Mendeskripsikan berbagai kegiatan ekonomi dan pelaku-pelakunya 1 kali pertemuan - Uji diri - Mendiskusikan secara berkelompok tentang beberapa benda yang ada dikelas dalam kaitannya dengan kegiatan produksi, konsumsi, dan distribusi. - Mengkaji referensi tentang pelaku-pelaku ekonomi : peran dan pola interaksi diantara mereka. c Tanya jawab 2. a. Menyampaikan tujuan dari Membedakan prinsip ekonomi dan motif Ekonomi 1 kali pertemuan - Menggali informasi tentang pengertian prinsip ekonomi dan motif ekonomi dan macamnya melalui studi pustaka - Mendiskusikan berbagai contoh tindakan/kegiatan masyarakat yang dilandasi

12 prinsip ekonomi dan motif-motif ekonomi 3. a. Menyampaikan tujuan dari Mendeskripsikan perilaku konsumen dan produsen 2 kali pertemuan - Membahas manfaat dan nilai suatu barang dan contoh-contohnya - Mendiskusikan faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku konsumen dan produsen melalui studi pustaka - Mendiskusikan secara berkelompok mengenai perilaku konsumen dan produsen c. Tanya jawab 1. a. Menyampaikan tujuan dari Mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan dan penawaran b. Penjelasan materi - Menggali informasi untuk menemukan arti permintaan dan penawaran. - Mendiskusikan faktor-faktor yang mempengaruhi permintaan dan penawaran terhadap barang (misal lewat kliping koran). - Menggambar kurva permintaan dan penawaran dari satu daftar transaksi ( misal : telur menjelang dan sesudah hari raya). 2 Kali pertemuan 2. a. Menyampaikan tujuan dari Menjelaskan hukum permintaan dan hukum penawaran serta asumsi yang mendasarinya - Menemukan hukum permintaan dan penawaran serta asumsi-asumsinya melalui pengkajian referensi. - Mendiskusikan penerapan hukum permintaan dan penawaran terhadap barang dalam kehidupan di masyarakat (misal : lewat media koran). - Menemukan fungsi permintaan dan penawaran melalui pencermatan kurva permintaan dan penawaran terhadap barang (misal jeruk pontianak) 2 kali pertemuan

13 3. a. Menyampaikan tujuan dari Mendeskripsikan pengertian harga keseimbangan dan elastisitas - Mendiskusikan proses terbentuknya harga keseimbangan dari suatu transaksi jual beli. - Menentukan harga keseimbangan dengan menggunakan tabel, dan grafik - Mengkaji referensi untuk merumuskan pengertian elastisitas dan macam-macam elastisitas (misal : barang-barang elektronik dan barang kebutuhan pokok ). - Menghitung elastisitas permintaan dan penawaran dengan menggunakan tabel, grafik dan matematis c. Tanya jawab 4. a. Menyampaikan tujuan dari Mendeskripsikan berbagai bentuk pasar barang dan jasa b. Penjelasan materi - Melakukan kajian referensi untuk mendeskripsikan pengertian dan bentuk-bentuk pasar barang dan jasa - Menggali informasi mengenai contohcontoh kongkrit yang ada di lingkungan dari tiap bentuk pasar melalui kunjungan lapangan c. Tanya jawab 3. Penutup - Evaluasi / Tanya jawab 3 kali pertemuan 1 kali pertemuan 20 - Pengendalian diri V. PERANGKAT PEMBELAJARAN 1. Buku paket IPS kelas X 2. Buku-buku sumber yang relevan 3. Lembar Kerja Siswa VI. PENILAIAN DAN TINDAK LANJUT 1. Penilaian Kognitif 2. Penilaian Afektif Mengetahui, Kepala SMK AL-BAHRI Bekasi, 26 Agustus 2011 Guru Mata Pelajaran, Drs. SUKOCO JAENI SUPRATMAN

SILABUS KEGIATAN. Mengkaji referensi mengenai interaksi sosial berdasarkan. Tes lisan Tes tertulis Pengamatan. pengertiannya

SILABUS KEGIATAN. Mengkaji referensi mengenai interaksi sosial berdasarkan. Tes lisan Tes tertulis Pengamatan. pengertiannya SILABUS MATA PELAJARAN : ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (IPS) KELAS/SEMESTER : X/1 STANDAR : Memahami Kehidupan Sosial Manusia KODE : 1 : 10 X 45 menit 1.1 Mengidentifikasi interaksi sebagai proses 1.2 Mendeskripsikan
