CONTOH BAHAN AJAR ASURANSI SMK Kelas XI / Semester 2 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PUSAT KURIKULUM 2008

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "CONTOH BAHAN AJAR ASURANSI SMK Kelas XI / Semester 2 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PUSAT KURIKULUM 2008"

Transkripsi

1 CONTOH BAHAN AJAR ASURANSI SMK Kelas XI / Semester 2 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PUSAT KURIKULUM 2008

2 Matadiklat: Penjualan Program Produktif : 5. Melakukan penyerahan dan pengiriman produk Jumlah pertemuan: 2 x pertemuan

3 Kompetensi/sub kompetensi: Melakukan Pembungkusan, Pengepakan, Penimbangan, Penyerahan / Pengiriman Barang

4 INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI Mendefinisikan pengertian penyerahan barang Menjelaskan, pentingnya asuransi pengangkutan dalam penyerahan barang. Mengidentifikasikan Asuransi Angkutan Darat Mengidentifikasikan Asuransi Angkutan Laut Mengidenfifikasikan Asuransi Angkutan Udara Menjelaskan jenis jenis resiko asuransi barang dalam pengangkutan darat, laut maupun udara Menghitung premi asuransi angkutan darat, laut maupun Udara Menghitung klaim dalam asuransi pengangkutan darat, laut maupun udara

5 TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah pembelajaran selesai, peserta didik mampu: 1. Menjelaskan pengertian penyerahan barang. 2. Menjelaskan pentingnya asuransi pengangkutan darat, laut dan udara. 3. Mengidentifikasi asuransi pengangkutan darat, laut dan udara. 4. Menjelaskan jenis-jenis resiko asuransi barang dalam pengangkutan darat, laut dan udara. 5. Menghitung premi asuransi pengangkutan darat, laut maupun udara. 6. Mengitung klaim dalam asuransi pengangkutan darat, laut dan udara

6 Materi ajar 1. Pengertian penyerahan barang 2. Pentingnya asuransi dalam penyerahan barang 3. Macam-macam asuransi angkutan darat, laut dan udara 4. Jenis-jenis resiko asuransi barang dalam pengangkutan darat, laut dan udara 5. Premi asuransi darat, laut dan udara 6. Prosedur klaim dalam asuransi pengangkutan darat, laut dan udara.

7 4 x 45 menit Alokasi waktu

8 Metode Pembelajaran Diskusi Penugasan

9 Kegiatan Pembelajaran a. Pra Pembelajaran (kegiatan awal) Memberikan gambaran, wawasan tentang pentingnya Asuransi pengangkutan dalam penyerahan barang / Produk melalui angkutan Darat, Laut dan Udara

10 Kegiatan awal lanjutan Memberikan wawasan tentang asuransi pengangkutan yang meliputi: Barang yang dikirim rusak / busuk akibat lamanya dalam perjalanan 2. Barang yang dikirim terjadi rusak akibat kecelakaan 3.Barang yang dikirim hilang akibat perampokan / pencurian 4. Barang yang dikirim susut akibat sifat dari barang itu sendiri

11 Apa yang kita lakukan apabila terjadi hal seperti di atas?

12 b. Kegiatan inti

13

14

15 TRANSAKSI PENYERAHAN BARANG BERASURANSI Claim AS PRODUSEN Penanggung Clausule KONSUMEN Claim Sebelum Claim Sesudah

16 Asuransi pengangkutan adalah : Suatu usaha mempertanggungkan kemungkinan resiko yang sewaktu waktu teerjadi sehubungan dengan pengiriman barang di dalam dan luar negeri melalui darat, laut dan udara

17 Macam macam Asuransi Pengangkutan : Asuransi Pengakutan Darat Jalan Raya ASDP Asuransi Pengangkutan Laut Asuransi Pengangkutan Udara

18 Jenis jenis resiko atas barang dalam pengangkutan : 1. Resiko Pengangkutan Darat : * Kebanjiran * Kehujanan * Pencurian * Jembatan Putus * Tabrakan * Terguling * Kebakaran * Tercecer di jalan * Rutal karena pecah atau menguap

19 2. Resiko Pengangkutan Laut : * Disebabkan peristiwa alam * Disebabkan kealpaan manusia * Disebabkan kesengajaan manusia * Disebabkan karena sifat barang itu sendiri

20 3. Resiko Pengangkutan Udara * Barang masih dipelabuhan / Airport * Resiko selama dalam penerbangan

21 Model Pembelajaran Cooperative Learning Langkah langkah : 1. Siswa dalam 1 kelas dibagi menjadi beberapa kelompok 2. Setiap kelompok terdiri dari 5 anggota 3. Setiap kelompok mempunyai tugas yang berbeda

22 Pembagian tugas masing-masing kelompok sebagai berikut: A/ Kelompok I dan II tugasnya : Asuransi atas pengangkutan barang yang dikirim rusak / busuk maupun susut akibat lamanya dalam perjalanan? B/ Kelompok III dan IV Tugasnya : Asuransi atas pengangkutan barang yang dikirim terjadi rusak akibat kecelakaan. C/ Kelompok V dan VI tugasnya : Asuransi atas pengangkutan barang yang dikirim terjadi hilang akibat Perampokan / Pencurian D/ Kelompok VII dan VIII Tugasnya : Asuransi atas barang yang dikirim susut karena sifat dari barang itu sendiri

23 Lanjutan tugas kelompok 4. Setiap anggota dalam kelompok membaca tugas yang diberikan oleh guru 5. Semua anggota kelompok mendiskusikan tugas masing masing 6. Setiap kelompok membuat laporan hasil diskusi 7. Setiap kelompok mempresentasikan laporan hasil diskusi 8. Kelompok lainnya menanggapi hasil presentasi kelompok yang menyajikan 9. Guru memberikan evaluasi terhadap hasil presentasi kelompok 10. Setiap kelompok memperbaiki hasil persentasi berdasarkan masukan dari kelompok lain

24 Penutup 1. Membuat kesimpulan 2. Tes 3. Refleksi

25 Penilaian hasil belajar 1. Contoh tes tertulis Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat a.apa yang dimaksud dengan penyerahan barang? b. Jelaskan pentingnya asuransi pengangkutan dalam penyerahan barang? c. Apa yang dimaksud dengan asuransi angkutan darat, laut dan udara? d. Jelaskan jenis-jenis resiko asuransi barang dalam angkutan darat, laut dan udara? e. Bagaimana cara menentukan premi asuransi angkutan darat, laut dan udara? f. Bagaimana cara mengajukan klaim dalam asuransi pengangkutan darat, laut dan udara?

26 Penilaian hasil belajar lanjutan 2. Contoh instrumen unjuk kerja No. Aspek Baik Sedang Kurang Nilai Keterangan 1. Kerjasama di dalam klompok 2. Berpartiipasi dalam menyusun kesimpulan Skore: Baik = 10-8 Sedang= 7-6 Kurang= Menghargai pendapat teman

27 Sumber Belajar A. Buku referensi: Asuransi I Sekolah menengah kejuruan oleh Sumadi Rawas BcHK 2. Asuransi SMK Jilid I Kelompok Bisnis dan Manajemen oleh Drs. Suhawan, AAA 1 k 3. Perasuransian di Indonesia oleh Supardjono B. Narasumber C. Brosur D. Kejadian yang berkaitan dengan asuransi

28

29 Penyusun dari SMKN 4 dan 10 Surabaya 1. Drs. Sugeng Mulyono 2. Drs. Suryanigtyas 3. Drs. Putut Hariyanto 4. Dwi Purwati, S.Pd.

CONTOH MODEL BAHAN AJAR ASURANSI SMK KELAS / SEMESTER : XI / 1 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PUSAT KURIKULUM

CONTOH MODEL BAHAN AJAR ASURANSI SMK KELAS / SEMESTER : XI / 1 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PUSAT KURIKULUM CONTOH MODEL BAHAN AJAR ASURANSI SMK KELAS / SEMESTER : XI / 1 DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PUSAT KURIKULUM 2008 Program produktif Pemasaran jasa produk asuransi Jumlah
