Fakultas Psikologi. Universitas Kristen Satya Wacana. Salatiga

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Fakultas Psikologi. Universitas Kristen Satya Wacana. Salatiga"

Transkripsi

1 Perbedaan Kecerdasan Emosi Siswa SMA Negeri 2 Salatiga Ditinjau Dari Jenis Kelamin Oleh TUGAS AKHIR Diajukan Kepada Program Studi : Psikologi, Fakultas Psikologi Guna Memenuhi Sebagian Dari Persyaratan Untuk Mencapai Gelar Sarjana Psikologi Program Studi Psikologi Fakultas Psikologi Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga 2014

2

3

4 LEMBAR PENGESAHAN PERBEDAAN KECERDASAN EMOSI SISWA SMA NEGERI 2 SALATIGA DITINJAU DARI JENIS KELAMIN Oleh : TUGAS AKHIR Diajukan kepada Fakultas Psikologi guna memenuhi sebagian dari persyaratan untuk mencapai gelar Sarjana Psikologi Pembimbing Utama, Disetujui oleh, Pembimbing Pendamping, Dr. Christiana Hari S., M.S. K. D. Ambarwati, M.Psi. Diketahui oleh, Kaprogdi, Disahkan oleh, Dekan, Dr. Christiana Hari S., M.S. Prof. Ferdy Semuel Rondonuwu, Ph.D. Disahkan pada tanggal : 9 september 2014 FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2014

5 PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI TUGAS AKHIR UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Sebagai civitas akademika Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW), saya yang bertandatangan dibawah ini : Nama : NIM : Program Studi : S1 Psikologi Fakultas : Psikologi Jenis Karya : Skripsi Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada UKSW Hak bebas royalti non-ekslusif (non-exclusive royalty free right) atas karya ilmiah saya yang berjudul : Perbedaan Kecerdasan Emosi Siswa SMA Negeri 2 Salatiga Ditinjau Dari Jenis kelamin beserta perangkat yang ada (jika perlu). Dengan hak bebas royalti non-ekslusif ini, UKSW berhak menyimpan, mengalihmedia/mengalihformatkan, mengelola dalam bentuk pangkalan data, merawat dan mempublikasikan tugas akhir saya, selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis/pencipta. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya. Dibuat di : Salatiga Pada tanggal : 9 September 2014 Yang menyatakan, Mengetahui, Dr. Christiana Hari S., M.S. Pembimbing Utama K. D. Ambarwati, M.Psi. Pembimbing Pendamping

6 PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS TUGAS AKHIR Yang bertandangan di bawah ini, Nama : NIM : Program Studi : S1 Psikologi Fakultas : Psikologi menyatakan dengan sesungguhnya bahwa tugas akhir dengan judul, Perbedaan Kecerdasan Emosi Siswa SMA Negeri 2 Salatiga Ditinjau Dari Jenis Kelamin Yang dibimbing oleh : 1. Dr. Christiana Hari S., M.S. 2. K. D. Ambarwati, M.Psi. adalah benar-benar hasil karya saya. Di dalam tugas akhir ini tidak terdapat sebagian atau keseluruhan gagasan orang lain yang saya ambil dengan cara menyalin atau meniru dalam rangkaian kalimat atau gambar atau simbol yang saya akui seolah-olah merupakan karya saya sendiri tanpa memberikan pengakuan kepada penulis atau sumber aslinya. Salatiga, 9 September 2014 Yang memberi pernyataan,

7 Perbedaan Kecerdasan Emosi Siswa SMA Negeri 2 Salatiga Ditinjau Dari Jenis Kelamin Christiana Hari Soetjiningsih K. D. Ambarwati Program Studi Psikologi FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2014

8 ABSTRAK Penelitian ini dilatarbelakangi oleh banyak terjadinya tawuran antar pelajar yang pada umumnya dilakukan oleh siswa laki-laki. Santrock (2003), menyatakan bahwa masyarakat pada umumnya wanita lebih dewasa dan lebih matang secara emosional dari pada laki-laki, dan seorang laki-laki cenderung melampiaskan kemarahannya dengan tindakan fisik seperti memukul. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan kecerdasan emosi siswalaki-laki dan siswa perempuan SMA Negeri 2 Salatiga. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa SMA Negeri 2 Salatiga. Sampel dalam penelitian ini adalah 99 siswa yang terdiri dari 45 siswa laki-laki dan 54 siswa perempuan. Metode yang digunakan dalam pengambilan sampel diperoleh dengan cluster random sampling. Metode yang digunakan dalam pengambilan data menggunakan skala kecerdasan emosi yang dimodifikasi dari skala kecerdasan emosi Wong (2000) berdasarkan teori Goleman (2001). Menganalisis hasil penelitian menggunakan uji-t. Variabel kecerdasan emosi diukur dengan menggunakan skala kecerdasan emosi yang terdiri dari 32 item pernyataan. Data dianalisis dengan menggunakan teknik analisis uji-t dan diperoleh nilai signifikasi 0,964 (p > 0,05). Dengan demikian menunjukan bahwa tidak ada perbedaan kecerdasan emosi antara siswa laki-laki dan siswa perempuan, dan rata-rata kecerdasan emosi siswa laki-laki dan perempuan sama-sama tinggi. Kata Kunci : Kecerdasan Emosi, Jenis Kelamin i

9 ABSTRACT The background of this study is that there are so many brawls between students which in general done by the male students. Santrock (2003) states that in society in general, females are more emotionally mature than males, and a man tends to vent his anger with physical acts such as beating. This study aims at knowing the emotional intelligence difference of the male studens and female studens of SMAN 2 Salatiga. The population is all the students of SMAN 2 Salatiga. The sampel in this study is 99 students, which consist of 45 male students and 54 female students. The method used to get the sample is cluster random sampling. The method used to collect the data uses emotional intelligence scale which has been modified from the scale developed by Wong (2000) based on Goleman theory (2001). The data is analyzed using t-test. Emotional intelligence variable is measured using emotional intelligence scale which consist of 32 items of statement. The data is analyzed using t-test analysis and the significance value is (p>0.05). Therefore the result shows that there isn t any difference between male students emotional intelligence and female students emotional intelligence and the mean of their emotional intelligence is both high. Key words: emotional intelligence, sex ii

PERBEDAAN KESTABILAN EMOSI DITINJAU DARI JENIS KELAMIN. Oleh, Herdiana Soentpiet TUGAS AKHIR

PERBEDAAN KESTABILAN EMOSI DITINJAU DARI JENIS KELAMIN. Oleh, Herdiana Soentpiet TUGAS AKHIR PERBEDAAN KESTABILAN EMOSI DITINJAU DARI JENIS Oleh, 802004118 TUGAS AKHIR Diajukan kepada Program Studi Psikologi, Fakultas Psikolgi guna memenuhi sebagian dari persyaratan untuk mencapai gelar Sarjana
