PENGENALAN SESI 1 MENJADI ORANGTUA YANG LEBIH BAIK

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGENALAN SESI 1 MENJADI ORANGTUA YANG LEBIH BAIK"

Transkripsi

1 PENGENALAN SESI 1 MENJADI ORANGTUA YANG LEBIH BAIK

2 TUJUAN Membangun kesadaran peserta mengenai pentingnya peran mereka sebagai orangtua dan pengaruh mereka terhadap tumbuh kembang anak Membangun kesadaran untuk menggunakan pola pengasuhan yang lebih positif.

3 LATAR BELAKANG Anak adalah pengamat yang baik, dan orangtua adalah contoh yang paling berpengaruh Pengasuhan yang berkualitas = hasil perkembangan anak yang lebih baik;lebih sedikit masalah perilaku dan emosional; kemapuan bahasa dan kognitif yang lebih tinggi;kemampuan sosial dan kematangan emosional yang lebih baik Status sosial ekonomi yang rendah = rendahnya sumber daya material, emosi dan pengetahuan untuk memberikan pengasuhan yang baik

4 LATAR BELAKANG Tingginya tingkat keterlibat ibu dalam pengasuhan sehari-hari dibandingkan ayah, membuat ibu menjadi sosok yang lebih hangat bagi anak dan sekaligus sosok yang paling mungkin melakukan kekerasan Peran ayah dalam pengasuhan memberikan manfaat tersendiri pada kemampuan kepemimpinan, sosial dan prestasi di sekolah. Ibu pada mengurangi depresi dan lebih menghargai diri sendiri Terlalu sering berhadapan dengan pertengkaran orangtua=tingkat stress yang tinggi, agresif dan rendahnya konsentrasi pada anak

5 A. ORANGTUA ADALAH CONTOH BAGI ANAK Alur Sesi-1.A Langkah 1: Pembukaan (10 menit: pemberian informasi & diskusi) Mengatahui topik pembelajaran Merefleksikan diri sebagai orangtua Langkah 2: Sikap dan perilaku orang tua (10 menit: bermain meniru terbalik &diskusi) Langkah 3: Orangtua yang baik memiliki konsep diri yang positif (10 menit: testimoni&diskusi) Langkah 4: Orangtua yang baik penuh kasih sayang dan tidak melakukan kekerasan (20 menit: film 1a & diskusi, film 1b & diskusi) Memperkuat kasih sayang pada anak Memahami pentingnya menyamakan ucapan dan tindakan sebagai orangtua Menyadari bahwa anak adalah peniru orangtua untuk hal baik dan juga buruk Memahami pentingnya berpikir positif terhadap diri dan kehidupan sendiri Memahami bahwa miskin harta bukan berarti miskin sebagai orangtua Mengetahui cara menghentikan pikiran negatif Memahami pentingnyamenunjukkan kasih sayang dan bersikap konsisten serta tidak melakukan kekerasan fisik dan non fisik

6 Langkah 1. Pembukaan (5 menit) Alat: Buku Panduan Teknis Pelatihan Tujuan: Mengatahui topik pembelajaran Merefleksikan diri sebagai orangtua

7 Ringkasan Proses: 1. Sampaikan salam 2. Sampaikan tujuan Modul secara umum, judul 4 sesi dan metode belajar yang akan digunakan bersama 3. Pertanyaan pembuka 4. Informasi awal mengapa perlu menjadi orangtua yang lebih baik

8 Tujuan: Langkah 2. Sikap dan Perilaku Orangtua (20 menit) Alat: Buku Panduan Teknis Pelatihan Memperkuat kasih sayang pada anak Memahami pentingnya menyamakan ucapan dan tindakan sebagai orangtua Menyadari bahwa anak adalah peniru orangtua untuk hal baik dan juga hal buruk

9 Ringkasan Proses: 1. Sampaikan tujuan kegiatan berbagi dalam kelompok 2. Bentuk kelompok terdiri dari 3 orang/kelompok 3. Pastikan Setiap orang dalam kelompok menyampaikan hal menyenangkan dan menyulitkan yang dirasakan sebagai orangtua

10 Ringkasan proses (lanjutan): 4. Sampaikan pesan penting cara ke Minta peserta praktek cara ke -1 di rumah 6. Sampaikan tujuan kegiatan bermain terbalik 7. Lakukan bermain terbalik bersama peserta 8. Tanyakan perasaan dan pelajaran yang di dapat dari permainan tersebut 9. Sampaikan pesan penting Cara ke Minta peserta praktek cara ke-2 di rumah

11 Catatan: Saat bermain terbalik, anda bisa menambahkan gerakan dari kepala-pundaklutut-kaki ditambah daun telinga-matahidung-mulut Pastikan semua peserta tahu lagu yang akan dinyanyikan terlebih dahulu, baru kemudian mulai menyanyi dengan gerakan

12 Langkah 3. Orangtua yang baik memiliki konsep diri yang positif (20 menit) Alat: Buku Panduan Teknis Pelatihan, buku pintar mengasuh anak Tujuan: Memahami pentingnya berpikir positif terhadap diri dan kehidupan sendiri Memahami bahwa miskin harta bukan berarti miskin sebagai orangtua Mengetahui cara menghentikan pikiran negatif

13 Ringkasan Proses: 1. Sampaikan tujuan kegiatan 2. Minta setiap peserta menyampaikan sifat baik dari teman yang duduk di sebelah kanannya 3. Tanyakan perasaan dan pelajaran yang didapat dari kegiatan tersebut

14 Catatan Sifat Baik, misal: senang menolong, rajin, senang bercanda, giat bekerja, sopan. Jika peserta tidak terlalu kenal teman disebelahnya, mereka dapat menyampaikan penampilan fisik yang baik dari teman tersebut (misal: hidung mancung, sering tersenyum, mata yang indah, rambut rapi).

15 Ringkasan Proses (lanjutan): 4. Sampaikan pesan penting cara ke-3 dan pesan penting lainnya 5. Ajak peserta melihat cara mengalihkan pikiran negatif menjadi pikiran positif di buku pintar mengasuh Anak di Rumah

16 Langkah 4. Orangtua yang baik penuh kasih sayang dan tidak melakukan kekerasan (20 menit) Alat: Buku Panduan Teknis Pelatihan, Film 1.a dan 1.b Tujuan: Memahami pentingnyamenunjukkan kasih sayang dan bersikap konsisten serta tidak melakukan kekerasan fisik dan non fisik

17 Ringkasan Proses: 1. Sampaikan tujuan kegiatan 2. Tayangkan film 1.a atau ajak lihat cerita 1.a di buku pintar mengasuh Anak di Rumah 3. Tanyakan bagaimana perasaan agus dan bu Lili pada cerita tersebut 4. Sampaikan informasi penting dari film tersebut

18 Catatan Film 1.a bertujuan untuk menunjukan kepada peserta terkadang tanpa sadar kesulitan hidup membuat orangtua bersikap kasar pada anak, untuk itu orangtua perlu berpikir dan merefleksikan diri terhadap perilakunya kepada anak

19 Ringkasan proses (lanjutan): 5. Sampaikan tujuan film 1.b 6. Tayangkan film 1.b atau cerita 1.b di buku pintar mengasuh anak di rumah 7. Tanyakan perubahan sikap apa yang ditunjukan bu Lili dan bagaimana reaksi Agus dan Ita 8. Sampaikan informasi penting dan cara ke-4

20 Catatan Pada film 1.b, saat Agus dan Ita berebutan sendok dan membuat gelas jatuh serta air tumpah, bu Lily awalnya terlihat kesal, lalu ia teringat hal yang sudah ia katakan pada dirinya pada film 1.a untuk mencoba lebih sabar menghadapi anak-anak. Sehingga ia tidak jadi marah. Agus dan Ita yang awalnya takut dimarahi, menjadi lega karena tidak dimarahi, dan mereka mau bertanggung jawab membereskan air yang tumpah.

21 B. AYAH DAN IBU YANG BAIK SALING BEKERJASAMA SEBAGAI TIM Alur Sesi-1B (lanjutan) Langkah 5: Melibatkan ayah dalam pengasuhan sehari-hari (15 menit: diskusi&membuat rencana aksi) Memahami peran ayah dan manfaatnya dalam pengasuhan anak Memiliki wawasan akan hal yang dapat dilakukan ayah dalam pengasuhan sehari-hari Langkah 6: Membuat keputusan bersama dan melaksanakan dengan konsisten (20 menit: diskusi, film 1c, diskusi film 1c) Memahami pentingnya membuat keputusan bersama terkait pengasuhan anak Memahami pentingnya konsistensi antara ayah dan ibu Langkah 7: Menghindari konflik di hadapan anak (15 menit: film 1d, diskusi film 1d, senam wajah) Langkah 8: Penutupan (10 menit: kesimpulan, penentuan praktek pengasuhan baru di rumah) Memahami dampak negatif dari pertengkaran orangtua dihadapan anak Mengetahui cara mengatasi perbedaan pendapatan dihadapan anak Mendapatkan pesan penting dan kesimpulan dari sesi ini Menentukan praktek pegasuhan baru yang akan dilakukan di rumah

22 Langkah 5. Melibatkan Ayah dalam pengasuhan sehari-hari (20 menit) Alat: Buku panduan pendamping Tujuan: Memahami peran ayah dan manfaatnya dalam pengasuhan anak Memiliki wawasan akan hal yang dapat dilakukan ayah dalam pengasuhan sehari-hari

23 Ringkasan Proses: 1. Sampaikan informasi siapa pun bisa menjadi orangtua yang baik 2. Minta peserta menceritakan kegiatan yang biasanya dilakukan ayah bersama anak di rumah 3. Tanyakan apa yang dirasakan ayah dan ibu saat ayah meluangkan waktu bersama anak 4. Sampaikan informasi penting dan cara ke-5 5. Minta para ibu untuk mau mengajak suami mereka terlibat dalam mengasuh anak

24 Catatan Jika ada ayah atau bapak yang hadir pada pertemuan maka minta mereka yang menyampaikan pengalamannya Jika semua peserta adalah ibu, maka minta para ibu yang memiliki suami yang mau terlibat mengasuh anak untuk menyampaikan pengalamannya Ajak peserta untuk mengingat kembali cara ke 1 sampai 4

25 Langkah 6. Membuat keputusan bersama dan melaksanakan dengan konsisten (20 menit) Alat: Buku panduan pendamping, buku pintar mengasuh anak di rumah, film 1.c Tujuan: Memahami pentingnya membuat keputusan bersama terkait pengasuhan anak Memahami pentingnya konsistensi antara ayah dan ibu

26 Ringkasan Proses: 1. Sampaikan tujuan kegiatan 2. Tanyakan pengalaman 3-4 peserta dalam mendiskusikan hal terkait pengasuhan anak dengan pasangan mereka 3. Sampaikan informasi penting cara ke-6 4. Tayangkan film 1.c atau cerita 1.c di buku pintar mengasuh anak di rumah 5. Minta peserta mendiskusikan dengan teman sebelahnya apa yang dipelajari dari film 1.c (berikan waktu 5 menit) 6. Sampaikan informasi penting

27 Catatan Diskusi terkait pengasuhan anak bisa berupa diskusi mengenai apa yang boleh dilakukan anak dan apa yang tidak boleh, bagaimana cara menghadapi atau memenuhi permintaan anak, hal terkait pendidikan dan kesehatan anak Pada film 1.c Pak Rusli dan Bu Lili belum sempat berdiskusi tentang es tong-tong, Pak Rusli yang ragu meng iya kan atau tidak permintaan Ita, akhirnya meminta persetujuan bu Lili.

28 Langkah 7. Menghindari konflik di hadapan anak (15 menit) Alat: Buku panduan pendamping, buku pintar mengasuh anak di rumah, film 1.d Tujuan: Memahami dampak negatif dari pertengkaran orangtua dihadapan anak Mengetahui cara mengatasi perbedaan pendapatan dihadapan anak

29 Ringkasan Proses: 1. Sampaikan tujuan kegiatan 2. Tayangkan film 1.d atau cerita 1.d 3. Sampaikan informasi penting mengenai film 1.d dan informasi penting lainnya, termasuk cara ke-7

30 Catatan Pada film 1.d Ibu Lili menyampaikan ide tentang pembelian sepeda motor, dari yang awalnya bicara dengan nada biasa saja kemudian karena merasa ditentang oleh Pak Rusli, nada suara bu Lili menjadi lebih tinggi. Sehingga Pak Rusli mengingatkan agar melanjutkan diskusi saat anak-anak tidur

31 Ringkasan proses (lanjutan): 4. Sampaikan tujuan kegiatan berikutnya 5. Tanyakan apa yang biasanya dilakukan peserta untuk menahan amarah 6. Ajak peserta untuk berdiri dan menarik nafas yang dalam, lalu lakukan senam wajah 7. Minta peserta untuk mempraktekan di rumah

32 Tujuan: Langkah 8. Penutupan (10 menit) Alat: Buku panduan pendamping, buku pintar mengasuh anak di rumah, Flipchart FC.1.a dan 1.b Mendapatkan pesan penting dan kesimpulan dari sesi ini Menentukan praktek pegasuhan yang akan dilakukan di rumah

33 Ringkasan Proses: 1. Tanyakan pada peserta apa saja yang sudah dipelajari hari ini 2. Sampaikan pesan pada Flipchart FC.1a dan1.b 3. Ingatkan pentingnya untuk menceritakan pada pasangan dan anggota keluarga lain apa yang sudah dipelajari 4. Minta peserta melakukan praktek pengasuhan seperti yang ada pada buku pintar mengasuh a anak di rumah

34 MARI KITA ROLE PLAY...

MODUL PSIKOEDUKASI MENINGKATKAN REGULASI EMOSI PADA ANAK MENTAL RETARDASI. : Menjalin rapport dengan anak serta membuat peraturan-peraturan dengan

MODUL PSIKOEDUKASI MENINGKATKAN REGULASI EMOSI PADA ANAK MENTAL RETARDASI. : Menjalin rapport dengan anak serta membuat peraturan-peraturan dengan LAMPIRAN 1. Informed Consent 152 153 154 LAMPIRAN 2. Modul Psikoedukasi 155 MODUL PSIKOEDUKASI MENINGKATKAN REGULASI EMOSI PADA ANAK MENTAL RETARDASI Sesi 1 Tema Tujuan : ice breaking : Menjalin rapport
