BAB III ANALISA DAN RANCANGAN SISTEM BERJALAN. Penulis melakukan penelitian penyakit pada tanaman tomat bertempat di desa

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III ANALISA DAN RANCANGAN SISTEM BERJALAN. Penulis melakukan penelitian penyakit pada tanaman tomat bertempat di desa"

Transkripsi

1 BAB III ANALISA DAN RANCANGAN SISTEM BERJALAN 3.1. Metodologi Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian Penulis melakukan penelitian penyakit pada tanaman tomat bertempat di desa Merek, Kec. Merek, Kab. Karo, Sumatra Utara dan waktu penelitian pada tanggal 6 17 September 2017 selama 9 (sembilan) hari kerja Diagram Alur Penelitian Tahap pertama adalah tahap inisialisasi penelitian dimulai dari mengumpulkan masalah yang terjadi, mengumpulkan data penyakit tanaman tomat,melakukan wawancara dengan beberapa petani, penjual toko obat, dan pupuk tanaman serta melakukan konsultasi dengan pakar pertanian. Tahap kedua adalah tahap analisa dan perancangan. Pada tahap ini penulis menganalisa jenis penyakit, gejala gejala pada tanaman tomat, dan hal yang terakhir dilakukan pada tahap ini adalah perancangan aturan-aturan (rule) yang dibutuhkan untuk sistem pakar ini. Tahap terakhir adalah tahap implementasi dan pengujian. Pada tahap ini dibuat sistem pakar berdasarkan aturan aturan yang telah dibuat ditahap kedua, setelah itu dilakukan pengujian terhadap sistem pakar dengan cara mengukur akurasi dari sistem pakar. 30

2 Gambar III.1.Flowchat Metodologi Penelitian 31

3 Pengumpulan Data Pakar Objek Pakar Dalam mengumpulkan informasi atau data pakar, penulis melakukan wawancara terhadap tiga petani yaitu sebagai berikut : 1. Nama : Ir. Dita Puji Lestari Umur Lulusan Pekerjaan : 24 (dua puluh empat) tahun : Diploma IV : Sekretariat IPB 2. Nama : Winstone, S.Sos Umur Lulusan Pekerjaan : 34 (tiga puluh empat) tahun : S1 : PNS Kementerian Pertanian Bogor 3. Nama : Dedi Saragih Umur Lulusan Pekerjaan : 25 (dua puluh lima) tahun : USU jurusan Agribisnis : Konsultan Agribisnis dan staff di Pusat Koperasi Unit Desa (PUSKUD) Hasil Wawancara Pakar Penulis memberikan kuesioner kepada tiga orang pakar melalui Whatsapp, dan . Hasil dari kuesioner tersebut dapat dilihat pada Lampiran A.

4 Algoritma Sistem Pakar Algoritma sistem pakar yang digunakan untuk sistem pakar diagnosa penyakit pada tanaman tomat yaitu dengan flowchart. Berikut adalah rancangan algoritma dalam sistem pakar ini : Gambar III.2. Rancangan Algoritma 3.4. Basis Pengetahuan Tabel Pakar Berdasarkan hasil wawancara yang dilakukan kepada ketiga orang pakar tersebut, penulis menyajikannya dalam bentuk struktur tabel pakar berikut ini :

5 34 Tabel III.1 Struktur Tabel Pakar Keterangan : P001, P002,... P021 = Penyakit Tanaman Tomat. G1, G2,..., G43 = Gejala Penyakit Tanaman Tomat

6 Rule-Rule pada Pakar Aturan 1 atau Rule 1 Pada Aturan 1 (Rule) 1, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Layu Fusarium. IF apakah tanaman terlihat layu AND apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning AND apakah tanaman menjadi mati AND apakah tangkai daun tanaman merunduk AND apakah tulang daun tanaman seperti pucat AND apakah pangkal tanaman berwarna cokelat AND apakah tanaman terlihat segar pada pagi dan sore hari THEN Layu Fusarium Aturan 2 atau Rule 2 Pada Aturan 2 (Rule) 2, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Bercak Daun Septoria. IF apakah tanaman terlihat layu AND apakah daun tanaman menggulung, mengering dan rontok AND apakah terdapat bercak kecil berair pada daun AND apakah terdapat bercak cokelat muda/hitam pada daun tanaman AND apakah terdapat bercak pada daun, batang dan petil THEN Bercak Daun Septoria

7 36 Aturan 3 atau Rule 3 Pada Aturan 3 (Rule) 3, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Bercak Cokelat. IF apakah tanaman terlihat layu AND apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning AND apakah tanaman menjadi mati AND apakah buah tanaman menjadi busuk AND apakah pangkal buah berwarna cokelat AND apakah tanaman mengalami gugur bunga AND apakah daun tanaman berwarna cokelat sampai kehitam-hitaman AND apakah terdapat bercak tidak beraturan pada daun AND apakah daun tanaman lembab dan berair THEN Bercak Cokelat Aturan 4 atau Rule 4 Pada Aturan 4 (Rule) 4, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Busuk Daun IF apakah tanaman terlihat layu AND apakah buah tanaman menjadi busuk AND apakah pangkal buah berwarna cokelat AND apakah daun tanaman berwarna cokelat sampai kehitam-hitaman AND apakah terdapat bercak kelabu sampai cokelat pada daun THEN Busuk Daun

8 37 Aturan 5 atau Rule 5 Pada Aturan 5 (Rule) 5, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Busuk Buah Rhizoctonia IF apakah buah tanaman menjadi busuk AND apakah pangkal buah berwarna cokelat AND apakah terdapat bercak cekung warna cokelat pada buah AND apakah bercak terlihat seperti retak / pecah THEN Busuk Buah Rhizoctonia Aturan 6 atau Rule 6 Pada Aturan 6 (Rule) 6, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Busuk Buah Antraknosa IF apakah tanaman terlihat layu AND apakah daun tanaman menggulung, mengering dan rontok AND apakah terdapat bercak cekung warna cokelat pada buah AND apakah akar dan batang tanaman berwarna cokelat AND apakah terdapat bercak kecil berair pada buah THEN Busuk Buah Antraknosa Aturan 7 atau Rule 7 Pada Aturan 7 (Rule) 7, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Layu IF apakah tanaman terlihat layu

9 38 AND apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning AND apakah daun tanaman menggulung, mengering, dan rontok AND apakah tanaman menjadi mati AND apakah tanaman terlihat kerdil AND apakah tangkai daun tanaman merunduk AND apakah tulang daun tanaman seperti pucat THEN Layu Aturan 8 atau Rule 8 Pada Aturan 8 (Rule) 8, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Bercak Bakteri IF apakah tanaman terlihat layu AND apakah daun tanaman menggulung, mengering dan rontok AND apakah terdapat bercak kecil berair pada daun AND apakah terdapat bercak cekung warna cokelat pada buah AND apakah tanaman mengalami gugur daun AND apakah terdapat bercak warna cokelat pada daun THEN Bercak Bakteri Aturan 9 atau Rule 9 Pada Aturan 9 (Rule) 9, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Bercak Daun IF apakah tanaman terlihat layu AND apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning

10 39 AND apakah terdapat bercak kecil berair pada daun AND apakah pangkal buah berwarna cokelat AND apakah tanaman terlihat kerdil AND apakah terdapat bercak cokelat muda/hitam pada daun tanaman AND apakah tanaman mengalami gugur daun THEN Bercak Daun Aturan 10 atau Rule 10 Pada Aturan 10 (Rule) 10, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Antraknos IF apakah buah tanaman menjadi busuk AND apakah pangkal buah berwarna cokelat AND apakah terdapat bercak kecil berair pada buah THEN Antraknos Aturan 11 atau Rule 11 Pada Aturan 11 (Rule) 11, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Layu Cendawan IF apakah tanaman terlihat layu AND apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning AND apakah akar dan batang tanaman berwarna cokelat THEN Layu Cendawan

11 40 Aturan 12 atau Rule 12 Pada Aturan 12 (Rule) 12, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Layu Bakteri IF apakah tanaman terlihat layu AND apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning AND apakah daun tanaman menggulung, mengering dan rontok AND apakah akar dan batang tanaman berwarna cokelat AND apakah tanaman seperti kekurangan air THEN Layu Bakteri Aturan 13 atau Rule 13 Pada Aturan 13 (Rule) 13, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Bercak (Bacterial Speck) IF apakah buah tanaman menjadi busuk AND apakah terdapat bercak kelabu sampai cokelat pada daun THEN Bercak (Bacterial Speck) Aturan 14 atau Rule 14 Pada Aturan 14 (Rule) 14, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Mozaik IF apakah tanaman terlihat layu AND apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning AND apakah daun tanaman keriting, kerdil dan melengkung

12 41 AND apakah terdapat bisul / kutil pada buah tanaman AND apakah daun tanaman mengalami perubahan yang tidak stabil THEN Mozaik Aturan 15 atau Rule 15 Pada Aturan 15 (Rule) 15, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Kerdil IF apakah tanaman terlihat kerdil AND apakah daun tanaman keriting, kerdil dan melengkung AND apakah ukuran buah tanaman kecil AND apakah tanaman mengalami pertumbuhan yang terhambat AND apakah daun muda tanaman keriting AND apakah jumlah bunga dan bunga lebih sedikit THEN Kerdil Aturan 16 atau Rule 16 Pada Aturan 16 (Rule) 16, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Bercak Kuning dan Mati Urat IF apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning AND apakah tanaman mengalami pertumbuhan yang terhambat AND apakah terdapat bisul / kutil pada buah tanaman AND apakah terdapat bercak bintik mati pada ujung daun THEN Bercak Kuning dan Mati Urat

13 42 Aturan 17 atau Rule 17 Pada Aturan 17 (Rule) 17, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Kuning dan Daun Menggulung IF apakah tanaman terlihat kerdil AND apakah ukuran buah tanaman kecil AND apakah tanaman mengalami gugur bunga AND apakah cabang dan tangkai daun cenderung tegak AND apakah daun tanaman kecil dan mengkerut AND apakah tanaman mengalami gugur buah THEN Kuning dan Daun Menggulung Aturan 18 atau Rule 18 Pada Aturan 18 (Rule) 18, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Bengkak Akar IF apakah tanaman terlihat layu AND apakah ukuran buah tanaman kecil AND apakah tanaman mengalami pertumbuhan yang terhambat AND apakah akar tanaman kelihatanya membengkak AND apakah warna daun tanaman tidak normal THEN Bengkak Akar Aturan 19 atau Rule 19 Pada Aturan 19 (Rule) 19, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Busuk Ujung Buah

14 43 IF apakah daun tanaman menggulung, mengering dan rontok AND apakah terdapat bercak hijau gelap pada ujung buah AND apakah ujung buah seperti basah dan berwarna cokelat kehitaman THEN Busuk Ujung Buah Aturan 20 atau Rule 20 Pada Aturan 20 (Rule) 20, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Busuk Batang IF apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning AND apakah tanaman menjadi mati AND apakah terdapat jamur pada batang THEN Busuk Batang Aturan 21 atau Rule 21 Pada Aturan 21 (Rule) 21, dengan melihat Tabel III.1 diatas, kita dapat menentukan aturan yang digunakan untuk penyakit Tomato Yellow Leaf Curl Virus IF apakah daun tanaman menggulung, mengering dan rontok AND apakah daun tanaman keriting, kerdil dan melengkung AND apakah daun tanaman lebih banyak di bawah daripada di atas THEN Tomato Yellow Leaf Curl Virus

15 Pohon Keputusan Pakar Gambar III.3. Pohon Keputusan

16 45 Relasi antara penyakit dan gejala pada Gambar III.3. diatas adalah sebagai berikut : Tabel III.2. Penyakit Layu Fusarium dan gejalanya G01 Apakah tanaman terlihat layu G02 Apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning G04 Apakah tanaman menjadi mati G14 Apakah tangkai daun tanaman merunduk P001 Layu Fusarium G18 Apakah tulang daun tanaman seperti pucat G23 Apakah pangkal tanaman berwarna coklat G24 Apakah tanaman terlihat segar pada pagi dan sore hari 1. Non kimiawi,antara lain dengan menerapkan pola pergiliran (rotasi) tanaman yang bukan sefamili, menggunakan benih ataun bibit yang sehat, mencabut tanaman yang sakit agar tidka menular, dan menggunakan MPHP untuk meningkatkan suhu tanah. 2. Kimiawi, dengan cara mencelupkan akar bibit tomat ataupun cherry ke dalam larutan fungisida Benomyl ppm sebelum tanam. Tabel III.3. Penyakit Bercak Daun Septoria dan Gejalanya G01 G03 G05 G15 G25 Apakah tanaman terlihat layu Apakah daun tanaman menggulung, mengering dan rontok Apakah terdapat bercak kecil berair pada daun Apakah terdapat bercak coklat muda/hitam pada daun tanaman Apakah terdapat bercak pada daun, batang dan petil P002 Bercak Daun Septoria

17 46 Solusi: 1. Gulma beserta tanaman tomat yang mati dibersihkan dan dibakar 2. Lakukan rotasi tanaman yang berbeda familinya agar penyakit tidak menyebar 3. Semprot tanaman menggunakan fungisida Tabel III.4. Penyakit Bercak Cokelat dan Gejalanya G01 Apakah tanaman terlihat layu G02 Apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning G04 Apakah tanaman menjadi mati G06 G07 Apakah buah tanaman menjadi busuk Apakah pangkal buah berwarna coklat P003 Bercak Cokelat G16 Apakah tanaman mengalami gugur bunga G17 Apakah daun tanaman berwarna coklat samapi kehitam-hitaman G26 Apakah terdapat bercak tidak beraturan pada daun G27 Apakah daun tanaman lembab dan berair 1. Non kimiawi,melakukan pergiliran (rotasi) tanaman, perlakuan benih direndam dalam air hangat C selama menit, dan menjaga kebersihan (sanitasi) kebun. 2. Kimiawi, disemprot dengan fungisida yang efektif, seperti Brestan WP, Dithane M-45, Daconil 75 WP, Difolatan 4 F, atau Zincofol 60 WP 2 gram bahan aktif/liter air.

18 47 Tabel III.5. Penyakit Busuk Daun dan Gejalanya G01 Apakah tanaman terlihat layu G06 Apakah buah tanaman menjadi busuk G07 Apakah pangkal buah berwarna coklat P004 Busuk Daun G17 Apakah daun tanaman berwarna coklat samapi kehitam-hitaman G19 Apakah terdapat bercak kelabu sampai coklat pada daun 1. Non kimiawi, antara lain dengan mengatur waktu tanam dimusim kemarau dan pergiliran (rotasi) tanaman dengan jenis yang bukan inang penyakit busuk daun. 2. Kimiawi, disemprot fungisida yang efektif seperti Difolatan 4 F atau Dithane M-45 0,2 Tabel III.6. Penyakit Busuk Buah Rhizoctonia dan gejalanya G06 G07 G08 G28 Apakah buah tanaman menjadi busuk Apakah pangkal buah berwarna coklat Apakah terdapat bercak cekung warna coklat pada buah Apakah bercak terlihat seperti retak / pecah 1. Pilih benih yang tahan penyakit dan hama 2. Melakukan Rotasi tanaman P Mencabut dan membakar gulma dan tanaman yang terserang penyakit Penyakit busuk buah Rhizoctonia 4. Semprotkan fungisida berbahan aktif chlorothalonil, interval 7-8 hari sekali

19 48 Solusi: Tabel III.7. Penyakit Busuh Buah Antraknosa dan Gejalanya G01 G03 G08 G09 G20 Apakah tanaman terlihat layu Apakah daun tanaman menggulung, mengering dan rontok Apakah terdapat bercak cekung warna coklat pada buah Apakah akar dan batang tanaman berwarna coklat Apakah terdapat bercak kecil berair pada buah 1. Melakukan sistem tumpangsari tanaman selama 1-2 tahun 2. Melapisi tanah dengan plastik mulsa, dan berikan tiang lanjaran agar tomat tidak menyentuh tanah 3. Menyemprotkan fungisida berbahan aktif kaptafol P006 Busuk buah antraknosa Tabel III.8 Penyakit Layu dan Gejalanya G01 Apakah tanaman terlihat layu G02 Apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning G03 G04 Apakah daun tanaman menggulung, mengering dan rontok Apakah tanaman menjadi mati P007 Penyakit layu G10 Apakah tanaman terlihat kerdil G14 Apakah tangkai daun tanaman merunduk G18 Apakah tulang daun tanaman seperti pucat Solusi: 1.semprotkan antibiotic pada bibit tanaman tomat

20 49 Tabel III.9. Penyakit Bercak Bakteri dan Gejalanya G01 Apakah tanaman terlihat layu G03 Apakah daun tanaman menggulung, mengering dan rontok G05 G08 Apakah terdapat bercak kecil berair pada daun Apakah terdapat bercak cekung warna coklat pada buah P008 Bercak bakteri G21 Apakah tanaman mengalami gugur daun G29 Apakah terdapat bercak warna coklat pada daun Solusi: 1. Tanaman yang sakit sebaiknya dicabut dan dibakar di area yang jauh dari lahan penanaman. 2. Menyirami tanaman dengan menggunakan air yang bersih dan terbebas dari penyakit Tabel III.10 Penyakit Bercak Daun dan Gejalanya G01 G02 G05 G10 G15 G21 G29 Solusi: Apakah tanaman terlihat layu Apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning Apakah terdapat bercak kecil berair pada daun Apakah tanaman terlihat kerdil Apakah terdapat bercak coklat muda/hitam pada daun tanaman Apakah tanaman mengalami gugur daun Apakah terdapat bercak warna coklat pada daun 1.semprotkan antibiotic pada bibit tanaman tomat P009 Penyakit Bercak Daun

21 50 Tabel III.11 Penyakit Antraknos dan Gejalanya G06 Apakah buah tanaman menjadi busuk G07 Apakah pangkal buah berwarna coklat P010 Antraknos G20 Apakah terdapat bercak kecil berair pada buah 1. Melakukan sistem tumpangsari tanaman selama 1-2 tahun 2. Melapisi tanah dengan plastik mulsa, dan berikan tiang lanjaran agar tomat tidak menyentuh tanah Tabel III.12 Penyakit Layu Cendawan dan Gejalanya G01 Apakah tanaman terlihat layu G02 Apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning P011 Layu Cendawan G09 Apakah akar dan batang tanaman berwarna coklat Non kimiawi,antara lain dengan menerapkan pola pergiliran (rotasi) tanaman yang bukan sefamili, menggunakan benih ataun bibit yang sehat, mencabut tanaman yang sakit agar tidka menular, dan menggunakan MPHP untuk meningkatkan suhu tanah.

22 51 Tabel III.13. Penyakit Layu Bakteri dan Gejalanya G01 Apakah tanaman terlihat layu G02 Apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning G03 Apakah daun tanaman menggulung, mengering dan rontok P012 Layu Bakteri G09 Apakah akar dan batang tanaman berwarna coklat G30 Apakah tanaman seperti kekurangan air 1. Mengaplikasikan beberapa Fungisida Hayati seperti Anfush atau Decoprima sebagai langkah awal sterilisasi lahan sebelum penanaman. 2. Jika sudah ada beberapa tanaman terserang, anda juga bisa aplikasikan antibiotik/anti bakteri tanaman seperti Agrept 20 WP Tabel III.14. Penyakit Bercak (Bakterial Speck) dan Gejalanya G06 G18 Apakah buah tanaman menjadi busuk Apakah tulang daun tanaman seperti pucat 1. Tanaman yang sakit sebaiknya dicabut dan dibakar di area yang jauh dari lahan penanaman P013 Bercak (Bacterial speck)

23 52 Tabel III.15. Penyakit Mozaik dan Gejalanya G01 Apakah tanaman terlihat layu G02 G11 Apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning Apakah daun tanaman keriting, kerdil dan melengkung P014 Mozaik G22 Apakah terdapat bisul / kutil pada buah tanaman G31 Apakah daun tanaman mengalami perubahan yang tidak stabil Pemberian imunisasi pada tomat dengan memberikan strain virus yang telah dilemahkan diharapkan mampu berfungsi sebagai sparing partner yang nantinya akan memiliki kemampuan untuk menolak virus yang sama dengan serangan lebih ganas. Adapun pengaruh pemberian strain virus pada tanaman tomat tidak akan terlalu merugikan disebabkan gejala yang diakibatkannya juga tidak terlalu parah sehingga produksinya tidak banyak berkurang. Tabel III.16. Penyakit Kerdil dan Gejalanya G10 Apakah tanaman terlihat kerdil G11 Apakah daun tanaman keriting, kerdil dan melengkung G12 G13 Apakah ukuran buah tanaman kecil Apakah tanaman mengalami pertumbuhan yang terhambat P015 Penyakit Kerdil G32 Apakah daun muda tanaman keriting G33 Apakah jumlah bunga dan bunga lebih sedikit Pemberian imunisasi pada tomat dengan memberikan strain virus yang telah dilemahkan diharapkan mampu berfungsi sebagai sparing partner yang nantinya akan memiliki kemampuan untuk menolak virus yang sama dengan serangan lebih

24 53 ganas. Adapun pengaruh pemberian strain virus pada tanaman tomat tidak akan terlalu merugikan disebabkan gejala yang diakibatkannya juga tidak terlalu parah sehingga produksinya tidak banyak berkurang. Tabel III.17. Penyakit Bercak Kering dan Mati Urat dan Gejalanya G02 Apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning G12 G21 Apakah ukuran buah tanaman kecil Apakah tanaman mengalami gugur daun P016 Bercak Kering dan Mati Urat G34 Apakah terdapat bercak bintik mati pada ujung daun Pemberian imunisasi pada tomat dengan memberikan strain virus yang telah dilemahkan diharapkan mampu berfungsi sebagai sparing partner yang nantinya akan memiliki kemampuan untuk menolak virus yang sama dengan serangan lebih ganas. Adapun pengaruh pemberian strain virus pada tanaman tomat tidak akan terlalu merugikan disebabkan gejala yang diakibatkannya juga tidak terlalu parah sehingga produksinya tidak banyak berkurang. Tabel III.18. Penyakit Kuning dan Daun Menggulung dan Gejalanya G10 Apakah tanaman terlihat kerdil G12 G16 G35 Apakah ukuran buah tanaman kecil Apakah tanaman mengalami gugur bunga Apakah cabang dan tangkai daun cenderung tegak P017 Kuning dan Daun Menggulung G36 Apakah daun tanaman kecil dan mengkerut G37 Apakah tanaman mengalami gugur buah

25 54 Pemberian imunisasi pada tomat dengan memberikan strain virus yang telah dilemahkan diharapkan mampu berfungsi sebagai sparing partner yang nantinya akan memiliki kemampuan untuk menolak virus yang sama dengan serangan lebih ganas. Adapun pengaruh pemberian strain virus pada tanaman tomat tidak akan terlalu merugikan disebabkan gejala yang diakibatkannya juga tidak terlalu parah sehingga produksinya tidak banyak berkurang. Tabel III.19. Penyakit Bengkak Akar dan Gejalanya G01 Apakah tanaman terlihat layu G12 Apakah ukuran buah tanaman kecil G13 Apakah tanaman mengalami pertumbuhan yang terhambat P018 Bengkak Akar G38 Apakah akar tanaman kelihatanya membengkak G39 Apakah warna daun tanaman tidak normal Menggunakan Nematisida, seperti DD, vapam, dan dazomet. Pestisida ini ditaburkan pada tanah tiga minggu sebelum musim tanam. Tabel III.20. Penyakit Blossom End Rot (Busuk Ujung Buah) dan Gejalanya G03 G40 G41 Apakah daun tanaman menggulung, mengering dan rontok Apakah terdapat bercak hijau gelap pada ujung buah Apakah ujung buah seperti basah dan berwarna coklat kehitaman P019 Blossom End Rot (Busuk Ujung Buah)

26 55 Lakukan pengapuran tanah pada saat pengolahan tanah, terutama lahan yang mudah kekurangan Ca atau ph-nya rendah. Dosis pengapuran disesuaikan dengan angka ph tanah, namun umumnya sekitar kg per ha, dicampurkan merata dengan tanah. Kalsit, dolomit, dan zeolit adalah contoh jenis kapur yang dapat digunakan. Tabel III.21. Penyakit Busuk Batang Didymella sp dan Gejalanya G02 G04 G42 Apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning Apakah tanaman menjadi mati Apakah terdapat jamur pada batang P020 Busuk Batang Didymella sp segera cabut dan musnahkan jika terdapat bibit cabe yang terinfeksi virus phytophthora Tabel III.22. Penyakit Tomato Yellow Leaf Curl Virus (TYLCV) dan Gejalanya G03 G10 G43 Solusi ; Apakah daun tanaman menggulung, mengering dan rontok Apakah tanaman terlihat kerdil Apakah daun tanaman lebih banyak di bawah daripada di atas Pengendalian dapat dilakukan dengan cara mencabut dan membakar daun tomat yang terkena virus P021 Tomato Yellow Leaf Curl Virus TYLCV)

27 56 Berikut penulis jabarkan Struktur Tabel Gejala dan Struktur Tabel Penyakit secara keseluruhan : Tabel III.23. Struktur Tabel Gejala No G1 G2 G3 G4 G5 G6 G7 G8 G9 G10 G11 G12 G13 G14 G15 G16 G17 G18 G19 G20 G21 G22 G23 G24 G25 G26 G27 G28 G29 G30 G31 G32 G33 G34 G35 Nama Gejala apakah tanaman terlihat layu apakah daun muda dan daun tua tanaman warnanya kuning apakah daun tanaman menggulung, mengering dan rontok apakah tanaman menjadi mati apakah terdapat bercak kecil berair pada daun apakah buah tanaman menjadi busuk apakah pangkal buah berwarna coklat apakah terdapat bercak cekung warna coklat pada buah apakah akar dan batang tanaman berwarna coklat apakah tanaman terlihat kerdil apakah daun tanaman keriting, kerdil dan melengkung apakah ukuran buah tanaman kecil apakah tanaman mengalami pertumbuhan yang terhambat apakah tangkai daun tanaman merunduk apakah terdapat bercak coklat muda/hitam pada daun tanaman apakah tanaman mengalami gugur bunga apakah daun tanaman berwarna coklat samapi kehitam-hitaman apakah tulang daun tanaman seperti pucat apakah terdapat bercak kelabu sampai coklat pada daun apakah terdapat bercak kecil berair pada buah apakah tanaman mengalami gugur daun apakah terdapat bisul / kutil pada buah tanaman apakah pangkal tanaman berwarna coklat apakah tanaman terlihat segar pada pagi dan sore hari apakah terdapat bercak pada daun, batang dan petil apakah terdapat bercak tidak beraturan pada daun apakah daun tanaman lembab dan berair apakah bercak terlihat seperti retak / pecah apakah terdapat bercak warna coklat pada daun apakah tanaman seperti kekurangan air apakah daun tanaman mengalami perubahan yang tidak stabil apakah daun muda tanaman keriting apakah jumlah bunga dan bunga lebih sedikit apakah terdapat bercak bintik mati pada ujung daun apakah cabang dan tangkai daun cenderung tegak

28 57 G36 G37 G38 G39 G40 G41 G42 G43 apakah daun tanaman kecil dan mengkerut apakah tanaman mengalami gugur buah apakah akar tanaman kelihatanya membengkak apakah warna daun tanaman tidak normal apakah terdapat bercak hijau gelap pada ujung buah apakah ujung buah seperti basah dan berwarna coklat kehitaman apakah terdapat jamur pada batang apakah daun tanaman lebih banyak di bawah daripada di atas Tabel III.24. Struktur Tabel Penyakit Kode Nama Penyakit Keterangan Penyakit P001 Layu Fusarium Disebabkan oleh jamur fusarium oxysporum.jamur ini menyerang bagian jaringan pembuluh taaman tomat, sehingga jaringan pembuluh akan berubah warna menjadi cokelat dan mengakibatkan terhambatnya aliran air dari akan ke daun. P002 Bercak Daun Septoria Disebabkan oleh jamur septoria lycopersici speg yang merusak daun dan menyerang tanaman tomat. P003 Bercak Cokelat Ditandai dengan daun tomat yang terserang tampak bulat cokelat atau bersudut dan berwarna cokelat sampai hitam. P004 Busuk Daun Daun tomat yang terserang berbercak cokelat sampai hitam. P005 Penyakit busuk buah Rhizoctonia Penyakit busuk buah Rhizoctonia ini disebabkan oleh jamur P006 Busuk buah antraknosa Penyakit ini dapat menyerang buah, batang, dan akar tanaman tomat P007 Penyakit layu Tanaman yang diserang penyakit ini lebih cepat layu P008 Bercak bakteri Timbulnya bercak-bercak pada daun-daun, batang dan buah tomat P009 Penyakit Bercak Daun Disebabkan oleh kondisi lingkungan yang terdapat beberapa jenis tanaman lain selain tomat, yaitu cabai dan jagung P010 Antraknos Serangan pada buah tomat tampak bercaksirkuler agak kecil

29 58 P011 Layu Cendawan Serangan penyakit yang disebabkan oleh verticillum alboatrum P012 Layu Bakteri Daun muda menjadi layu atau daun tua menjadi kuning P013 Bercak (Bacterial speck) Buah yang terserang penyakit ini menunjukan adanya bercak berwarna coklat tua dan tidak tebal P014 Mozaik Gabungan berbagai jenis virus seperti virus tomat mozaik P015 Penyakit Kerdil Jarak antara tangkai daun yang satu dengan yang lainnya sangat pendek P016 Bercak Kering dan Mati Urat Virus ini disebarkan oleh kutu daun secara non-persisten (melalui stilet atau alat mulutnya). P017 Kuning dan Daun Menggulung Tanaman yang terserang menjadi kerdil dengan arah cabang dan tangkai daun cenderung tegak P018 Bengkak Akar Penyakit Bengkak akar ini membentuk gall benjolanbenjolan pada xylem akar kaar tanaman yang terserang P019 Blossom End Rot Kekurangan unsur hara mikro Ca (kalsium) (Busuk Ujung Buah) P020 Busuk Batang Didymella sp Serangannya bisa menyeluruh pada bagian tanaman baik daun maupun batang P021 Tomato Yellow Leaf Curl Virus TYLCV) Virus kuning-kerinting pada daun tanaman tomat.

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN III.1. Analisa Sistem Kesegaran buah dan sayur merupakan salah satu pertimbangan pembeli dalam membeli buah dan sayur-sayuran di pasar, selain faktor harga jual buah dan
