MANUAL PROSEDUR UJIAN SKRIPSI

dokumen-dokumen yang mirip
MANUAL PROSEDUR USULAN DAN PENYELESAIAN SKRIPSI

MANUAL PROSEDUR SEMINAR PROPOSAL SKRIPSI

MANUAL PROSEDUR SEMINAR HASIL

MANUAL PROSEDUR DAFTAR ULANG MAHASISWA

MANUAL PROSEDUR UJIAN KHUSUS

MANUAL PROSEDUR KULIAH KERJA NYATA-PRAKTEK (KKN-P)

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN UAS

MANUAL PROSEDUR BIMBIMNGAN KONSELING

MANUAL PROSEDUR KEGIATAN KEMAHASISWAAN

MANUAL PROSEDUR PENGEMBANGAN STAF

MANUAL PROSEDUR EVALUASI HASIL BELAJAR

MANUAL PROSEDUR WISUDA

INTRUKSI KERJA PELAKSANAAN KULIAH KERJA NYATA PRAKTEK (KKN-P)

MANUAL PROSEDUR PENANGANAN KELUHAN

MANUAL PROSEDUR PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

MANUAL PROSEDUR TINDAKAN KOREKTIF DAN PENCEGAHAN

INTRUKSI KERJA PENERIMAAN DOSEN

MANUAL PROSEDUR PUBLIKASI

MANUAL PROSEDUR KEGIATAN KULIAH

INTRUKSI KERJA KEGIATAN KULIAH

MANUAL PROSEDUR PENGADAAN DAN PENGELOLAAN INVENTARIS

INTRUKSI KERJA UJIAN SKRIPSI

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PERKULIAHAN

MANUAL PROSEDUR PENELITIAN PROGRAM SARJANA TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR PENGENDALIAN PRODUK YANG TIDAK SESUAI

MANUAL PROSEDUR KOMPETENSI LULUSAN

INTRUKSI KERJA PROPOSAL PENGABDIAN

INTRUKSI KERJA SEMINAR HASIL

MANUAL PROSEDUR TINJAUAN MANAJEMEN

INTRUKSI KERJA PELAKSANAAN UJIAN AKHIR SEMESTER

INTRUKSI KERJA SEMINAR PROPOSAL SKRIPSI

INTRUKSI KERJA PELAKSANAAN PRAKTIKUM

MANUAL PROSEDUR KURIKULUM

MANUAL PROSEDUR PENGENDALIAN DOKUMEN DAN REKAMAN

MANUAL PROSEDUR PENDAFTARAN, PELAKSANAANUJIAN SKRIPSI DAN PENYERAHAN SKRIPSI

MANUAL PROSEDUR AUDIT INTERNAL

MANUAL PROSEDUR KARTU RENCANA STUDI PROGRAM DOKTOR ILMU TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Manual Prosedur Pendaftaran dan Pelaksanaan Ujian Skripsi

MANUAL PROSEDUR LABORATORIUM PROSES PRODUKSI I

MANUAL PROSEDUR LABORATORIUM MOTOR BAKAR

MANUAL PROSEDUR KELULUSAN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA PROGRAM DOKTOR ILMU TEKNIK MESIN

MANUAL PROSEDUR LABORATORIUM PENGECORAN LOGAM

KEPUTUSAN PIMPINAN PENYELENGGARA PELAYANAN

MANUAL PROSEDUR SEMINAR HASIL DISERTASI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA PROGRAM DOKTOR ILMU TEKNIK MESIN

MANUAL PROSEDUR PERKULIAHAN

MANUAL PROSEDUR PENYUSUNAN TESIS

MANUAL PROSEDUR SIDANG KOMISI I DISERTASI

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA EVALUASI KINERJA KARYAWAN

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN MATA KULIAH DALAM KARTU RENCANA STUDI

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN SEMINAR HASIL PENELITIAN

MANUAL PROSEDUR PENGGUNAAN LABORATORIUM

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA SISTEM INFORMASI AKADEMIK

MANUAL PROSEDUR PENERIMAAN MAHASISWA BARU

MANUAL PROSEDUR SIDANG KOMISI II DISERTASI

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN KULIAH KERJA NYATA PRAKTEK (KKN-P)

MANUAL PROSEDUR PENDAFTARAN DAN SELEKSI MAHASISWA BARU PROGRAM DOKTOR PROGRAM DOKTOR ILMU TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN MATA KULIAH DALAM KARTU RENCANA STUDI (KRS)

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA KEGIATAN MAHASISWA

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN RAPAT KOMISI DISERTASI

MANUAL PROSEDUR PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN UJIAN TESIS

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA EVALUASI KINERJA DOSEN

MANUAL PROSEDUR PUBLIKASI ILMIAH

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA PENGGUNAAN RUANG KULIAH

Manual Prosedur Pendaftaran, Pelaksanaan dan Penyelesaian Skripsi

MANUAL PROSEDUR PUBLIKASI ILMIAH

MANUAL PROSEDUR PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN SEMINAR HASIL PENELITIAN (SHP)

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA PENELITIAN

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA EVALUASI HASIL BELAJAR

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA PENYUSUNAN SKRIPSI

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA PEMINJAMAN FASILITAS

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAANBIMBINGAN SKRIPSI

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA SUASANA AKADEMIK

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA PENGABDIAN MASYARAKAT

INTRUKSI KERJA PENGGUNAAN HYDRAULIC SERVO PULSER

Manual Prosedur Seminar Tugas Akhir Jurusan Fisika Fakultas MIPA Universitas Brawijaya

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA PERKULIAHAN

MANUAL PROSEDUR DAN INTRUKSI KERJA PENGEMBANGAN KURIKULUM

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA EVALUASI KERUSAKAN INVENTARIS

MANUAL PROSEDUR PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN KKN-P

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA TRACER STUDY

Manual Prosedur. Pendaftaran dan Pelaksanaan Ujian Tesis PROGRAM STUDI STUDI MAGISTER ILMU BIOMEDIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN MATA KULIAH DALAM KARTU RENCANA STUDI

STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN MATA KULIAH DALAM KARTU RENCANA STUDI (KRS)

MANUAL PROSEDUR UJIAN TERTUTUP

MANUAL PROSEDUR LABORATORIUM ENERGI SURYA DAN ALTERNATIF

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN PRAKTIKUM

MANUAL PROSEDUR MANUAL PROSEDUR KEHILANGAN INVENTARIS

MANUAL PROSEDUR PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN USULAN SEMINAR SKRIPSI

STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) ADMINISTRASI AKADEMIK MAHASISWA S2

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN KURIKULUM

MANUAL PROSEDUR PUBLIKASI ILMIAH

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA UJIAN AKHIR SEMESTER

MANUAL PROSEDUR PENETAPAN DOSEN PENGAMPU DAN JADWAL MATA KULIAH

MANUAL PROSEDUR PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN KKN-P

STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) EVALUASI KINERJA KARYAWAN

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA PENGEMBANGAN STAF

MANUAL PROSEDUR PENETAPAN DOSEN PENGAMPU DAN JADWAL MATA KULIAH

Manual Prosedur Prosedur dan Pelaksanaan Bimbingan Skripsi

Pendaftaran dan Pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata Praktek (KKN-P)

MANUAL PROSEDUR STUDIO GAMBAR

Transkripsi:

MANUAL PROSEDUR UJIAN SKRIPSI PROGRAM SARJANA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG 2015

MANUAL PROSEDUR UJIAN SKRIPSI PROGRAM SARJANA TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA Kode Dokumen : 00602 07010 Revisi : 02 Tanggal : 10 Desember 2015 Dibuat oleh : Tim UJM Program Studi Teknik Mesin FTUB Ketua, ttd Dr. Eng. Mega Nur Sasongko, ST., MT. Dikendalikan oleh : Sekretaris Jurusan Teknik Mesin FTUB ttd Purnami, ST., MT. Disetujui oleh : Ketua Jurusan Teknik Mesin FTUB ttd Dr. Eng. Nurkholis Hamidi, ST., M.Eng.

KATA PENGANTAR Visi, misi dan tujuan pendidikan yang akan diwujudkan dan dicapai oleh Program Sarjana Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Brawijaya dititik- beratkan pada kualitas lulusan yang berdaya saing tinggi dan berwawasan global dan berkepribadian serta berbudi pekerti luhur. Oleh karena itu Jurusan Teknik Mesin haruslah menjadi sebuah lembaga yang dikelola secara profesional, efektif, efisien, transparan, dan akuntabel. Selain itu juga harus adaptabel terhadap setiap perubahan akibat tuntutan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya bidang teknik Mesin. Untuk mewujudkan hal tersebut di atas, maka salah satu sistem yang harus diterapkan adalah sistem penjaminan mutu. Salah satu dokumen sistem penjaminan mutu yang dibuat di Program Sarjana Teknik Mesin adalah Manual Prosedur Ujian Skripsi. Dokumen ini berisi tentang prosedur Ujian Skripsi di Program Sarjana Teknik Mesin. Manual prosedur ini diharapkan dapat dipahami dan dilaksanakan dengan baik oleh seluruh civitas akademika Program Sarjana Teknik Mesin. Malang, 10 Desember 2015 Ketua Jurusan Teknik Mesin i

DAFTAR lsi Kata Pengantar... i Daftar lsi... ii I. Pengertian dan Tujuan... 1 II. Pihak yang terkait... 1 III. Mekanisme dan prosedur... 1 IV. Dokumen/buku/laporan/formulir... 3 V. Tim UJM... 4 ii

I. Pengertian dan Tujuan Manual Prosedur ini adalah prosedur yang mengatur aktivitas pendaftaran dan pelaksanaan ujian skripsi yang bertujuan untuk menjaga tertib administrasi dan kearsipan ujian skripsi. II. Pihak yang terkait 1. Mahasiswa 2. Dosen Pembimbing 3. Dosen Penguji Skripsi 4. Staf Rekording Jurusan 5. Ketua Jurusan III. Mekanisme dan prosedur Mahasiswa 1. Mengajukan ujian skripsi kepada, dosen pembimbing dengan menunjukkan skripsi dan lembar persetujuan ujian skripsi untuk disetujui oleh dosen pembimbing. 2. Setelah mendapat persetujuan dari dosen pembimbing, mengajukan ujian skripsi ke jurusan melalui petugas rekording dengan melengkapi persetujuan dari dosen penguji, persyaratan mengikuti ujian skripsi (SO1) sesuai dengan buku pedoman akademik. 3. Mengisi formulir permohonan ujian Dosen Pembimbing 1. Menyetujui skripsi untuk diajukan ke ujian skripsi dengan menandatangani persetujuan skripsi pada skripsi dan lembar persetujuan ujian 1

2. Melaksanakan ujian dan sekaligus merangkap menjadi penguji sesuai dengan jadwal yang ditentukan oleh jurusan 3. Memberikan penilaian pada lembar penilaian skripsi 4. Mengisi lembar revisi skripsi jika diperlukan revisi 5. Menandatangani hasil revisi Dosen penguji 1. Melaksanakan ujian sesuai dengan jadwal yang ditentukan oleh jurusan 2. Mengajukan pertanyaan-pertanyaan sesuai dengan bidangnya 3. Memberikan penilaian pada lembar penilaian skripsi 4. Mengisi lembar revisi skripsi jika diperlukan revisi 5. Menandatangani hasil revisi Staf Rekording Jurusan 1. Melakukan verifikasi administratif dan akademis usulan ujian skripsi mahasiswa. 2. Syarat-syarat administratif antara lain: 3. Skripsi telah disetujui oleh Dosen Pembimbing, 4. Menyerahkan lembar SO1 5. Menyerahkan lembar kesediaan menguji dari dosen penguji 6. Telah dinyatakan lulus teori oleh jurusan dengan menyerahkan daftar nilai/transkrip, 7. Menyerahkan fotokopi KRS sebagai bukti telah memprogram skripsi. 8. Jika dianggap layak maka Staf Rekording Jurusan mencatat pengusul ujian dalam daftar pengusul ujian. 2

9. Mengusulkan nama penguji, membuat draft surat tugas dosen penguji dan jadwal ujian kepada Ketua Jurusan yang selanjutnya dikirim ke dekan untuk ditandatangani. 10. Membuat daftar peserta ujian. 11. Mengatur jadwal ujian dan membuat undangan kepada Dosen Pembimbing dan Dosen Penguji. 12. Mengumumkan jadwal ujian skripsi 13. Menyiapkan ujian. 14. Menyiapkan dokumen pendukung antara lain lembar revisi skripsi, lembar penilaian skripsi dan daftar hadir dosen. 15. Meng-entri data yudisium ke arsip jurusan dan SIAKAD. 16. Mengarsip lembar revisi skripsi, lembar penilaian skripsi, daftar hadir dosen, skripsi. Ketua Jurusan 1. Menyetujui permohonan ujian pada formulir permohonan ujian. 2. Menyetujui draft surat tugas dosen penguji skripsi yang telah dibuat oleh staf jurusan kepada Dekan. 3. Melakukan Yudisium IV. Dokumen/buku/laporan/formulir 1. Skripsi 2. Lembar persetujuan ujian 3. Lembar kesediaan menguji bagi dosen penguji 4. Surat tugas Pembimbing Skripsi 5. Surat tugas penguji skripsi 6. Lembar persyaratan mengikuti ujian skripsi (SO1) 3

7. Lembar penilaian skripsi 8. Lembar revisi skripsi 9. Daftar hadir dosen 10. Buku skripsi V. Tim Unit Jaminan Mutu 1. Dr. Eng, Nurkholis Hamidi, ST, M.Eng 2. Purnami, ST, MT 3. Dr. Eng. Widya Wijayanti, ST., MT. 4. Dr. Eng, Mega Nur Sasongko, ST, MT 5. Rudianto Raharjo, ST, MT 6. Khairul Anam, ST, M.Sc 7. Haslinda Kusumaningsih, ST., M. Eng. 4