PENERAPAN DIVERSI TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA ( STUDI DI PENGADILAN NEGERI MEDAN ) SKRIPSI

dokumen-dokumen yang mirip
ASPEK HUKUM DALAM PROSES GANTI KERUGIAN ATAS PENGADAAN TANAH UNTUK KEPENTINGAN UMUM YANG DILAKUKAN PEMERINTAH SKRIPSI

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi dan Melengkapi Syarat-syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Universitas Sumatera Utara

SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Tugas Akhir dan Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum. Oleh : PUTRI A. NADAPDAP

SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Tugas Akhir dan. Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Memperoleh. Gelar Sarjana Hukum. Oleh: EVELYN

PIDANA BERSYARAT PADA PELAKU KECELAKAAN LALU LINTAS YANG DILAKUKAN OLEH ANAK DALAM PRAKTIK (Studi Putusan Nomor: 217/Pid.Sus/2014/PT.

SKRIPSI. Oleh : Febri Lestari Sihombing NIM : Departemen : Hukum Pidana

PENERAPAN SANKSI PIDANA TERHADAP PELAKU TINDAK PIDANA PEMALSUAN DAN PENGEDARAN UANG PALSU. (STUDY PUTUSAN NOMOR 1515/Pid.B/2013/PN/MDN SKRIPSI

TINDAK PIDANA ABORSI YANG DILAKUKAN OLEH DUKUN BERANAK DALAM PUTUSAN MAHKAMAH AGUNG NO K/PID/2010 SKRIPSI

ANALISIS PENJATUHAN PUTUSAN BEBAS (VRIJSPRAAK) TERHADAP TERDAKWA TINDAK PIDANA NARKOTIKA DALAM KAITANNYA DENGAN SISTEM PERADILAN PIDANA TERPADU

PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA TERHADAP OKP YANG MEMBAWA, MEMILIKI, DAN MENYIMPAN SENJATA TAJAM TANPA IZIN BERDASARKAN UU DARURAT RI NO.

S K R I P S I. Oleh LAURENCIUS HB NABABAN NIM : DEPARTEMEN HUKUM ADMINISTRASI NEGARA FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

PELAKSANAAN PERANAN KEJAKSAAN DALAM PENYELESAIAN KASUS TINDAK PIDANA KORUPSI. (Studi di Lingkungan Kejaksaan Negeri Medan) SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi dan Melengkapi Syarat-syarat untuk. Memperoleh Gelar Sarjana Hukum. Universitas Sumatera Utara OLEH :

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Tugas Akhir dan Melengkapi Syarat Dalam Memperoleh Gelar Sarjana Hukum OLEH : SUSI SOFIA SIMBOLON

TINJAUAN HUKUM PERJANJIAN SEWA BELI KENDARAAN BERMOTOR DENGAN ASURANSI. (Studi pada PT. Jasa Motor Jaya Belawan) SKRIPSI

KENDALA PENYIDIKAN TINDAK PIDANA KELALAIAN (CULPA) PADA PERKARA KECELAKAAN LALU LINTAS YANG MENGAKIBATKAN MATINYA KORBAN (STUDI PADA POLDASU) SKRIPSI

PENERAPAN HUKUM PIDANA TERHADAP TINDAK PIDANA PENCUCIAN UANG HASIL TINDAK PIDANA NARKOTIKA ( STUDI PUTUSAN NOMOR. 847/PID.B/2013/PN.

PASAL 340 SKRIPSI HUKUM FAKULTAS UNIVERSI MEDAN

PEMBATASAN TRANSAKSI TUNAI SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN TINDAK PIDANA KORUPSI DAN TINDAK PIDANA PENCUCIAN UANG DI INDONESIA SKRIPSI

ANALISIS NORMATIF TERHADAP TINDAK PIDANA PENCURIAN ARCA DI MUSEUM SKRIPSI

ANALISIS YURIDIS PERLINDUNGAN TERHADAP ANAK SEBAGAI KORBAN TINDAK PIDANA PERDAGANGAN ORANG. (Studi di Pengadilan Negeri Medan) SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Tugas Akhir Dan Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum. Oleh: HERU TRIATMA JAYA SINAGA

SKRIPSI DISUSUN OLEH : DESSY VITA NATALIN SIMANJUNTAK NIM : DEPARTEMEN HUKUM PIDANA

TINDAKAN ABORSI TERHADAP KEHAMILAN AKIBAT PERKOSAN DAN KAITANNYA DENGAN HAK ASASI MANUSIA SKRIPSI

ANALISIS HUKUM TERHADAP TANGGUNG JAWAB PENILAI KERUGIAN ASURANSI DALAM INDUSTRI ASURANSI DI INDONESIA BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NO.

PERANAN LEMBAGA BANTUAN HUKUM (LBH) DALAM PROSES PERADILAN PIDANA (Studi Di Lembaga Bantuan Hukum Medan) SKRIPSI

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Tugas Akhir dan Melengkapi Syarat Dalam Memperoleh Gelar Sarjana Hukum OLEH : NANDA ADHITYA KALO

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP PERANAN LEMBAGA PERLINDUNGAN SAKSI DAN KORBAN (LPSK) DALAM MELINDUNGI SAKSI DALAM TINDAK PIDANA KORUPSI

PERILAKU SEKS BEBAS PADA ANAK JALANAN DALAM PERSPEKTIF KRIMINOLOGI SKRIPSI DAUD RIANTO PURBA

ANALISIS HUKUM PIDANA HAK IMUNITAS ADVOKAT DALAM MELAKSANAKAN PROFESINYA SEBAGAI PENEGAK HUKUM DI INDONESIA SKRIPSI. Oleh :

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi dan Melengkapi Syarat-syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum. Oleh : TOGI ROBSON SIRAIT

PENEGAKAN HUKUM DALAM TINDAK PIDANA PENCABULAN (SODOMI) TERHADAP ANAK DI BAWAH UMUR YANG MENYEBABKAN ANAK MENJADI TRAUMA

ANALISIS HUKUM KONTRAK PENGADAAN ALAT-ALAT KESEHATAN PADA DINAS KESEHATAN KOTA TANJUNG BALAI SKRIPSI

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP TURUT SERTA MELAKUKAN TINDAK PIDANA PEMERASAN YANG DILAKUKAN OLEH OKNUM POLRI (STUDI PUTUSAN No. 80/PID.

PERKEMBANGAN GRATIFIKASI SEBAGAI TINDAK PIDANA KORUPSI MENURUT UNDANG-UNDANG TENTANG PEMBERANTASAN TINDAK PIDANA KORUPSI DI INDONESIA SKRIPSI.

PERAN HAKIM PENGAWAS DAN PENGAMAT TERHADAP PEMBINAAN NARAPIDANA NARKOTIKA (Studi Pengadilan Negeri Sibolga dan Lembaga Pemasyarakatan Sibolga)

PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA ANAK TERHADAP PENYALAHGUNAAN INTERNET SEBAGAI MEDIA BULLYING MENURUT UNDANG UNDANG NO 11 TAHUN 2008

ANALISIS YURIDIS TERHADAP KEWENANGAN PENYIDIK MENGELUARKAN SURAT PERINTAH PENGHENTIAN PENYIDIKAN (SP3) PADA PERKARA TINDAK PIDANA KORUPSI

TINJAUAN YURIDIS PERBANDINGAN PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP KORBAN DAN PELAKU KEJAHATAN DIDASARKAN ATAS ASAS EQUALITY BEFORE THE LAW SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan untuk Melengkapi Tugas dalam Memenuhi Syarat Mencapai Gelar Sarjana Hukum. Oleh: YOSAFAT SIBARANI.

TINJAUAN YURIDI TINDAK PIDANA KEKERASAN TERHADAP ANAK YANG MENYEBABKAN KEMATIAN

PROSEDUR PERIZINAN USAHA ASURANSI BERDASARKAN PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 73 TAHUN 1992 DITINJAU DARI PERSPEKTIF HUKUM ADMINISTRASI NEGARA SKRIPSI

FUNGSI OTORITAS JASA KEUANGAN DALAM MELAKUKAN PENYIDIKAN TINDAK PIDANA PASAR MODAL S K R I P S I

SKRIPSI. Disusun dan Diajukan Untuk Melengkapi Tugas Akhir dan Memenuhi Syarat-syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum OLEH : NOVITA SARI S

KEBIJAKAN PIDANA MATI DALAM UNDANG-UNDANG NO. 20 TAHUN 2001 TERHADAP PELAKU TINDAK PIDANA KORUPSI (Suatu Tinjauan Yuridis Normatif) SKRIPSI.

IDENTIFIKASI TRANSAKSI KEUANGAN MENCURIGAKAN OLEH PENYEDIA JASA KEUANGAN BANK SEBAGAI UPAYA PENCEGAHAN DAN PEMBERANTASAN TINDAK PIDANA PENCUCIAN UANG

PERLINDUNGAN HUKUM HAK CIPTA TERHADAP KARYA CIPTA LAGU DAN MUSIK DALAM BENTUK RINGTONE PADA TELEPON SELULER SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara OLEH TRI JUWITA NASUTION NIM :

ASPEK HUKUM PIDANA PROFESI KEDOKTERAN KEHAKIMAN SEBAGAI AHLI BERDASARKAN PASAL 179 KUHAP SKRIPSI. Oleh : DANIEL RONALD NIM :

SKRIPSI. Diajukan untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum OLEH : FEBRI SRI UTAMI

FAKTOR PENDORONG KENAKALAN REMAJA GENG MOTOR DI KOTA MEDAN DITINJAU DARI ASPEK KRIMINOLOGI YUDIKA D. MARGARETHA HUTABARAT DEPARTEMEN HUKUM PIDANA

PROSEDUR PENDELEGASIAN WEWENANG DITINJAU DARI PERSPEKTIF HUKUM ADMINISTRASI NEGARA (Studi di Badan Pelayanan Perizinan Terpadu Kota Medan) SKRIPSI

PROSES PENDATAAN PEROLEHAN KEPEMILIKAN KARTU TANDA PENDUDUK (e-ktp) DI KECAMATAN MEDAN AMPLAS DITINJAU DARI HUKUM ADMINISTRASI NEGARA S K R I P S I

KAJIAN HUKUM MENGENAI PELANGGARAN LALU LINTAS YANG DILAKUKAN OLEH ANAK SEKOLAH (STUDI DI SATLANTAS POLRESTA MEDAN) SKRIPSI

ANALISIS HUKUM MENGENAI TINDAK PIDANA PENCURIAN DENGAN KEKERASAN DALAM PERSPEKTIF KRIMINOLOGI (Studi Kasus di Pengadilan Negeri Medan) SKRIPSI

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

PROSEDUR KEPEMILIKAN SENJATA API BAGI MASYARAKAT SIPIL MENURUT UNDANG-UNDANG DARURAT NOMOR 12 TAHUN 1951 SKRIPSI

ANALISIS HUKUM KONTRAK PENGADAAN BARANG DAN JASA BADAN USAHA MILIK NEGARA (BUMN) PADA PT.PEMUDA SIMALUNGUN ABADI SKRIPSI

PENERAPAN UNSUR PERSAMAAN PADA POKOKNYA DALAM PENENTUAN SENGKETA MEREK (STUDI KASUS PUTUSAN MAHKAMAH AGUNG NOMOR 194K/PDT.SUS/2011) S K R I P S I

PENEGAKAN HUKUM TERHADAP PENGGANDAAN BUKU BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NO. 28 TAHUN 2014 TENTANG HAK CIPTA (Studi Pada Titi Gantung Medan)

KEGIATAN EKSPOR IMPOR DAN CARA PEMBAYARAN YANG DITERIMA DALAM PERDAGANGAN INTERNASIONAL

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PERTANGGUNGJAWABAN PIDANA PELAKU TINDAK PIDANA KORUPSI DALAM PROYEK PENGADAAN BARANG DAN JASA PEMERINTAH

S K R I P S I. Disusun dan Diajukan Untuk Melengkapi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

ANALISIS HUKUM PERDATA TENTANG SYARAT SAH KONTRAK BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NO. 11 TAHUN 2008 TENTANG INFORMASI DAN TRANSAKSI ELEKTRONIK SKRIPSI

TINDAK PIDANA KELALAIAN BERLALU LINTAS YANG MENYEBABKAN KEMATIAN ORANG LAIN YANG DILAKUKAN OLEH ANAK. (STUDI PUTUSAN NOMOR: 579/Pid.Sus/2013/PN.

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEKERJA ANAK DI INDONESIA SKRIPSI

EKSISTENSI GRASI DALAM PERSPEKTIF HUKUM PIDANA S K R I P S I. Diajukan untuk Memenuhi dan Melengkapi. Syarat-syarat untuk Memperoleh

PENEGAKAN HUKUM TERHADAP OKNUM POLRI SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA NARKOTIKA (Studi Putusan Pengadilan Negeri Medan Nomor 479/Pid.B/2011/PN.

SKRIPSI. Disusun dan Diajukan Untuk Melengkapi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara OLEH:

SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum OLEH : FINNA PASTRI SIREGAR

S K R I P S I. Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum. Oleh:

SKRIPSI. Disusun dan Diajukan untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

KAJIAN PERBANDINGAN HUKUM ATAS PEMBUKTIAN MENURUT SISTEM PERADILAN PIDANA DI INDONESIA DENGAN SISTEM PERADILAN PIDANA DI AMERIKA SERIKAT SKRIPSI

PERLINDUNGAN TERHADAP ANAK-ANAK KORBAN BENCANA DITINJAU DARI KONVENSI HAK-HAK ANAK DAN HUKUM NASIONAL S K R I P S I

PERTANGGUNG JAWABAN PENGHASUT UNTUK MELAKUKAN UNJUK RASA YANG BERAKIBAT ANARKHIS SKRIPSI

PERJANJIAN SEWA MENYEWA RUANGAN TOKO (STUDI PADA PUSAT PERBELANJAAN RAMAYANA BUANA PLAZA MEDAN) SKRIPSI

PELANGGARAN KODE ETIK PROFESI KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA SKRIPSI

PEMERIKSAAN TERSANGKA PADA PROSES PENYIDIKAN DENGAN MENERAPKAN PSIKOLOGI KRIMINAL DIKAITKAN DENGAN PASAL 52 DAN 117 KUHAP

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

SKRIPSI. Diajukan untuk melengkapi tugas - tugas dan Memenuhi syarat syarat untuk mencapai Gelar Sarjana Hukum. Oleh : NIM.

PERANAN PENYIDIK DALAM PENANGANAN PERKARA TINDAK PIDANA FIDUSIA SESUAI DENGAN UNDANG-UNDANG NO. 42 TAHUN 1999 TENTANG JAMINAN FIDUSIA SKRIPSI

KEDUDUKAN NASABAH KOPERASI SIMPAN PINJAM DALAM PAILITNYA KOPERASI SIMPAN PINJAM.

SKRIPSI OLEH: ELDAYANI SIRAIT

KAJIAN YURIDIS TERHADAP PRAKTEK PENCUCIAN UANG MELALUI PENYERTAAN MODAL DI KOPERASI SKRIPSI. Disusun Dan Diajukan Untuk Melengkapi

PROSEDUR PEMBERIAN IZIN MENDIRIKAN BANGUNAN BERDASARKAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN DELI SERDANG NOMOR 14 TAHUN 2006 (Studi di Kabupaten Deli Serdang)

PENGARUH KETERLAMBATAN PEMBAYARAN PREMI TERHADAP PENGAJUAN KLAIM ASURANSI PADA PT. SUN LIFE FINANCIAL INDONESIA JAKARTA

S K R I P S I. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas-tugas dan memenuhi Syarat-Syarat Untuk memperoleh Gelar SARJANA HUKUM. Oleh :

ADE FD SINAGA DEPARTEMEN HUKUM PIDANA

ANALISIS HUKUM TINDAK PIDANA KORUPSI YANG DILAKUKAN OLEH KEPALA DESA PAYA ITIK DALAM PERSPEKTIF KRIMINOLOGIS.

SKRIPSI. Oleh : LIDYA SUSANTI

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

AKIBAT HUKUM PUTUSAN PERNYATAAN PAILIT TERHADAP KREDITOR PEMEGANG HAK TANGGUNGAN SKRIPSI OLEH : HENDRIKA S R SINAGA NIM :

PENERAPAN GUGATAN CLASS ACTION DALAM UNDANG-UNDANG NOMOR 40 TAHUN 2007 TENTANG PERSEROAN TERBATAS SKRIPSI

PENERAPAN PERMOHONAN GANTI KERUGIAN ATAS PUTUSAN BEBAS DALAM PERKARA PIDANA

KEDUDUKAN HUKUM BADAN PENYELENGGARA JAMINAN SOSIAL (BPJS) KESEHATAN DALAM SISTEM JAMINAN SOSIAL NASIONAL (SJSN)

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PENJATUHAN SANKSI TERHADAP NARAPIDANA YANG MELAKUKAN TINDAK PIDANA SELAMA MENJALANI PEMBINAAN MENURUT HUKUM PIDANA DI INDONESIA

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2016

Transkripsi:

PENERAPAN DIVERSI TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA ( STUDI DI PENGADILAN NEGERI MEDAN ) SKRIPSI Diajukan untuk Melengkapi Tugas Akhir dan Memenuhi Syarat-Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum OLEH ROLAND TAMPUBOLON NIM : 110200376 DEPARTEMEN HUKUM PIDANA FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

ABSTRAK Roland Tampubolon* Nurmalawaty, SH, M.Hum** Dr. Marlina, SH, M.Hum*** Anak adalah bagian di dalam keluarga. Dewasa ini banyak kasus mengenai anak yang di limpahkan ke Pengadilan dengan tujuan untuk memberikan efek jera. Sepanjang Tahun 2014, ada 27 kasus mengenai anak yang ditangani oleh Pengadilan Negeri Medan diantaranya ada 14 anak yang telah dijatuhi vonis oleh hakim dan 13 diantaranya masih dilanjutkan prosesnya. Penanganan terhadap anak yang berhadapan dengan hukum jangan sampai memunculkan stigmatisasi atau labeling dan kurangnya atau bahkan ketiadaan pembinaan terhadap mereka sehingga, membuyarkan harapan mereka menjadi pemuda yang dapat berguna bagi bangsanya. Diversi merupakan hal baru di Indonesia sehingga, banyak aparat penegak hukum yang tidak memahami mengenai konsep diversi yang ada di Indonesia dan bagaimana pengaturan serta pelaksanaan diversi di dalam peraturan perundang-undangan. Permasalahan yang diambil dari latar belakang tersebut yaitu bagaimana pengaturan diversi di dalam peraturan perundang-undangan, bagaimana pelaksanaan diversi di Pengadilan Negeri Medan dan bagaimana upaya yang dapat dilakukan dalam menghadapi hambatan dalam pelaksanaan diversi. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian hukum normatif yakni merupakan penelitian yang dilakukan dan ditujukan pada berbagai peraturan perundang-undangan tertulis dan berbagai literatur yang berkaitan dengan permasalahan dalam skripsi (law in book). Data yang digunakan yaitu data skunder yang diperoleh melalui studi kepustakaan, peraturan perundang-undangan, jurnal hukum, kamus hukum, seminar, wawancara dan bahan kuliah yang berhubungan dengan penelitian ini. Hasil pembahasan menunjukkan bahwa Pengaturan diversi di dalam perundang-undangan di Indonesia diatur di dalam undang-undang No.11 Tahun 2012 tentang Sistem Peradilan Pidana Anak dan Peraturan Mahkamah Agung No.4 Tahun 2014 tentang Pedoman Pelaksanaan Diversi di Pengadilan. Peraturan Mahkamah Agung merupakan pedoman pengadilan dalam melakukan diversi terhadap kasus anak. Upaya yang dapat dilakukan untuk menghadapi hambatan dalam pelaksanaan diversi ialah dengan melihat substansi hukum yang ada di dalam undang-undang nomor 11 Tahun 2012 tentang Sistem Peradilan Pidana Anak, memberikan pelatihan kepada aparat penegak hukum agar dapat memahami bagaimana tata cara pelaksanaan diversi, dan mengubah pandangan masyarakat dari pola pikir retributive justice menuju pola pikir resrorative justice. Mahasiswa Departemen Hukum Pidana Fakultas Hukum ** Dosen Pembimbing I Departemen Hukum Pidana *** Dosen Pembimbing II Departemen Hukum Pidana Univerisitas Sumatera Utara i

KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas segala nikmat dan rahmat yang tak terhingga yang telah diberikan kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya penulis persembahkan kepada kedua orang tua, sehingga akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul PENERAPAN DIVERSI TERHADAP ANAK SEBAGAI PELAKU TINDAK PIDANA (STUDI DI PENGADILAN NEGERI MEDAN). Setelah sekian lama akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini sebagai salah satu syarat akademis untuk menyelesaikan Pendidikan Program S-1 pada Fakultas Hukum (USU). Penulis menyadari sebagai manusia biasa tidak akan pernah luput dari kesalahan, kekurangan dan kekhilafan, baik dalam pikiran maupun perbuatan. Berkat bimbingan dari Bapak dan Ibu dosen Fakultas Hukum USU baik secara langsung maupun secara tidak langsung sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Dengan ini izinkanlah penulis mengucapkan rasa hormat dan terima kasih setinggi-tingginya kepada pihak-pihak yang telah banyak membantu dalam proses penyusunan skripsi ini. Terima kasih penulis ucapkan kepada : 1. Bapak Prof.Dr. Runtung Sitepu, SH.M.Hum selaku Dekan Fakultas Hukum USU. 2. Bapak Prof.Dr. Budiman Ginting, SH.M.Hum., selaku Pembantu Dekan I Fakultas Hukum USU. ii

3. Bapak Syafruddin Hasibuan, SH, M.H, DFM, selaku Pembantu Dekan II Fakultas Hukum USU. 4. Bapak O.K Saidin, SH, M.H, selaku Pembantu Dekan III Fakultas Hukum USU. 5. Bapak Dr. M.Hamdan, SH. M.H, selaku Ketua Departemen Hukum Pidana; 6. Ibu Liza Erwina, SH,M.Hum, selaku Sekretaris Departemen Hukum Pidana Fakultas Hukum USU. 7. Ibu Nurmalawaty, SH, M.Hum, selaku Dosen Pembimbing I penulis yang banyak membantu dan memberikan saran dalam penyiapan judul di awal pembuatan skripsi ini, dan membimbing penulis dalam menyiapkan skripsi ini serta membantu penulis dikala mengalami kesulitan; 8. Ibu Dr.Marlina, SH, M.Hum, selaku Dosen Pembimbing II penulis yang banyak membantu dan memberikan saran dalam penyiapan judul diawal pembuatan skripsi ini, dan membimbing penulis dalam menyiapkan skripsi ini serta membantu penulis dikala mengalami kesulitan; 9. Bapak Makdin Munthe, SH, M.Hum, selaku Dosen Pembimbing Akademik Penulis selama perkuliahan. 10. Semua Dosen dan Staf Pegawai Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara terutama Dosen Jurusan Hukum Pidana. iii

11. Kedua orangtuaku yang tersayang Ayahanda Polin Tampubolon dan Ibunda yang paling saya cintai Elida Silitonga. Terimakasih buat doa dan dukungannya serta kasih sayang yang tiada batas yang telah diberikan sepanjang hidup kepada penulis selama ini dari mulai membesarkan penulis hingga mendapatkan gelar Sarjana Hukum. 12. Tersayang abangku Markus Tampubolon dan adekku Tresia Tampubolon yang selalu mendoakan agar diberikan kelancaran di dalam pengerjaan skripsi ini. 13. Yang teristimewa rekan perjuangan skripsi Rizky Daud, Evelyn Sinurat, Puput Hardiani, Widya Agnes Hamid, Putri Arbitheresya Nadapdap, Ditha Afrodita, Naomi Tri Yuristisia, dan Lidyasari Situmorang, terimakasih buat kebersamaan, doa, dukungan, serta semangat yang kalian berikan di semester akhir. Semoga pertemanan ini tetap terjalin sampai kapan pun dan dimana pun kita berada. 14. Teman-teman grup A Fakultas Hukum Stella, Arif Dharmawan, Marshal Sianturi, Herman Hutabarat, Herry P.P Kaban, Togar Albertus Nainggolan, dan teman-teman yang tidak dapat disebutkan namanya satu persatu. 15. Seluruh teman yang telah mengisi kehidupan penulis selama masa kuliah dan kepada seluruh rekan satu bimbingan skripsi penulis yaitu Guntur Sukarno Gultom, Putra, dan rekan-rekan GASTER. 16. Adik-adikku yang tersayang Elisabeth Aurora Silalahi, Yunita Octavia Siagian, Nadya Putri Karoza, Chris Agave Berutu, Nanda Lucya iv

Gultom, Nazla Marpaung, dan Monauli Sitanggang, yang selalu mendukung dan mendoakan saya untuk semangat di dalam mengerjakan skripsi ini. 17. Sahabat-sahabat SMA (Smart Antonius Karel Syataw, Erwni Fransiskus Limbong, dan Melina Agustina), terimakasih buat persahabatan yang telah kita jalani selama 6 tahun ini,dan terimakasih untuk semangat serta dukungan yang telah diberikan. Akhirnya Penulis berharap semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bukan hanya kepada penulis, tetapi juga kepada masyarakat. Medan, Mei 2015 Penulis Roland Tampubolon NIM. 110200376 v

DAFTAR ISI ABSTRAK... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... i ii vi BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Perumusan Masalah... 5 C. Tujuan dan Manfaat Penulisan... 6 D. Keaslian Penulisan... 7 E. Metode Penelitian 1. Jenis Penelitian... 7 2. Sumber Data... 8 3. Metode Pengumpulan Data... 8 4. Analisa Data... 8 F. Tinjauan Kepustakaan 1. Pengertian Diversi... 9 2. Pengertian Anak... 10 3. Pengertian Pelaku Tindak Pidana... 12 G. Sistematika Penulisan... 16 BAB II PENGATURAN DIVERSI DI INDONESIA A. Konsep Diversi 1. Pengertian Diversi... 18 2. Tujuan Diversi... 21 3. Sejarah Diversi... 24 vi

B. Menurut Undang-Undang No.11 Tahun 2012 Tentang Sistem Peradilan Pidana Anak 1. Dasar Pemikiran dan Tujuan Sistem Peradilan Pidana Anak a. Dasar Pemikiran Sistem Peradilan Pidana Anak... 27 b. Tujuan Sistem Peradilan Pidana Anak... 31 2. Model-Model Peradilan Anak di Beberapa Negara a. Prancis... 33 b. Inggris... 34 3. Diversi dan Restorative Justice a. Diversi... 36 b. Restorative Justice... 40 C. Menurut Perma No.4 Tahun 2014 Tentang Pedoman Pelaksanaan Diversi Dalam Sistem Peradilan Pidana Anak... 43 BAB III PELAKSANAAN DIVERSI DI PENGADILAN NEGERI MEDAN A. Ketentuan Tindak Pidana 1. Tindak Pidana yang Dapat Dilakukan Diversi... 51 2. Tindak Pidana yang Tidak Dapat Dilakukan Diversi... 52 B. Syarat Pelaksanaan Diversi 1. Kategori Tindak Pidana... 55 2. Usia Anak... 56 3. Persetujuan Melaksanakan Diversi dari Pihak Korban. 56 4. Fasilitator Diversi... 57 5. Pembimbing Kemasyarakatan... 58 C. Prosedur Diversi di Pengadilan Negeri Medan... 61 D. Hambatan Diversi di Pengadilan Negeri Medan... 71 vii

BAB IV UPAYA YANG DAPAT DILAKUKAN DALAM MENGHADAPI HAMBATAN PELAKSANAAN DIVERSI A. Substansi Hukum... 75 B. Cultural Masyarakat 1. Pengetahuan Masyarakat... 78 2. Penyuluhan Kepada Masyarakat... 78 3. Mental Masyarakat... 79 C. Aparat Penegak Hukum 1. Pelatihan... 80 2. Sertifikasi... 81 3. Surat Ketetapan... 82 BAB V PENUTUP A. Kesimpulan... 83 B. Saran... 84 DAFTAR PUSTAKA... 86 viii