TESIS FORMULASI TABLET IBUPROFEN DENGAN SISTEM DISPERSI PADAT DIUJI SECARA IN VITRO DAN IN SITU OLEH: ANTETTI TAMPUBOLON NIM

dokumen-dokumen yang mirip
UJI PERBANDINGAN PELEPASAN PIROKSIKAM NANOPARTIKEL DAN MIKROPARTIKEL DALAM SEDIAAN ORALLY DISINTEGRATING TABLET (ODT)

FORMULASI ORALLY DISINTEGRATING TABLET (ODT) METOKLOPRAMIDA HCl MENGGUNAKAN KOMBINASI KROSPOVIDON DAN Ac-Di-Sol DENGAN METODE CETAK LANGSUNG SKRIPSI

PROFIL PELEPASAN METRONIDAZOL DARI MATRIKS KALSIUM ALGINAT-KITOSAN

BAB I PENDAHULUAN. al., 2005). Hampir 80% obat-obatan diberikan melalui oral diantaranya adalah

OLEH : GABENA INDRAYANI DALIMUNTHE

FORMULASI ORALLY DISINTEGRATING TABLET (ODT) NATRIUM DIKLOFENAK MENGGUNAKAN KROSPOVIDON DAN NATRIUM PATI GLIKOLAT DENGAN METODE CETAK LANGSUNG SKRIPSI

SKRIPSI OLEH: PIANTA GINTING NIM

FORMULASI TABLET HISAP NANOPARTIKEL DAUN SIRIH MERAH (Piper crocatum Ruiz & Pav.) SECARA GRANULASI BASAH

TEKNIK DISPERSI SOLIDA UNTUK MENINGKATKAN KELARUTAN IBUPROFEN DALAM BENTUK TABLET DENGAN MENGGUNAKAN AVICEL PH102 SEBAGAI PENGISI

PENENTUAN PROFIL FARMAKOKINETIKA DEKSAMETASON PADA KELINCI (Oryctolagus cuniculus)

PENGUJIAN MUTU SEDIAAN TABLET PARASETAMOL GENERIK TAK BERLOGO DIBANDINGKAN DENGAN GENERIK BERLOGO DAN MEREK DAGANG SECARA IN VITRO SKRIPSI OLEH:

PEMERIKSAAN MUTU TABLET KUNYAH ANTASIDA YANG MENGANDUNG FAMOTIDIN YANG BEREDAR DI APOTEK KOTA MEDAN SKRIPSI

PROFIL PELEPASAN IN VITRO IBUPROFEN DALAM BENTUK TABLET LEPAS LAMBAT DENGAN MENGGUNAKAN MATRIKS GUAR GUM PADA BERBAGAI KONSENTRASI

FORMULASI TABLET LIKUISOLID IBUPROFEN MENGGUNAKAN PROPILEN GLIKOL SEBAGAI PELARUT NON VOLATILE DAN PVP K-30 SEBAGAI POLIMER

PENGARUH IBUPROFEN NANOPARTIKEL TERHADAP DISOLUSI, BIOAVAILABILITAS DAN EFEK ANALGETIK SECARA IN VIVO

PENGUJIAN MUTU BENTUK SEDIAAN NATRIUM DIKLOFENAK YANG BEREDAR DI APOTEK KOTA MEDAN SKRIPSI. OLEH: Yanti Juliatri NIM

PEMANFAATAN NATA DE COCO DALAM PEMBUATAN TABLET EKSTRAK ETANOL DAUN RUKU-RUKU (Ocimum sanctum L.) SKRIPSI OLEH: RAHMAWATI NIM

BEBY YUNITA

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

BAB I PENDAHULUAN. menunjukkan kelarutan yang buruk, karena mempunyai struktur hidrofobik

PENETAPAN KADAR CAMPURAN PARASETAMOL DAN IBUPROFEN PADA SEDIAAN TABLET SECARA SPEKTROFOTOMETRI DERIVATIF DENGAN ZERO CROSSING SKRIPSI

PEMBUATAN TABLET PARASETAMOL SECARA GRANULASI BASAH DENGAN PATI KENTANG MERAH (Solanum tuberosum L.) SEBAGAI PELICIN

STUDI SISTEM DISPERSI PADAT GLIKLAZID MENGGUNAKAN UREA DAN TWEEN-80 WILLI PRATAMA

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

PENGGUNAAN AVICEL PH 102/EMCOMPRESS SEBAGAI FILLER-BINDER

PENGARUH PENAMBAHAN BERBAGAI KONSENTRASI PEG 6000 TERHADAP LAJU PELARUTAN DISPERSI SOLIDA KETOPROFEN-PEG 6000 YANG DIPREPARASI DENGAN METODE PELARUTAN

ANGGRIDA SARAGIH HASIL TABLETASI LANGSUNG IBUPROFEN DAN MANITOL BERBAGAI PRODUSEN PROGRAM STUDI SAINS DAN TEKNOLOGI FARMASI

KATA PENGANTAR. berjudul PENGGUNAAN BIOPOLIMER POLI(3-HIDROKSIBUTIRAT) SEBAGAI PENYALUT DALAM FORMULASI MIKROKAPSUL

FAHMI AZMI FORMULASI DISPERSI PADAT IBUPROFEN MENGGUNAKAN HPMC 6 cps PROGRAM STUDI SAINS DAN TEKNOLOGI FARMASI

FORMULASI TABLET LIKUISOLID PIROKSIKAM MENGGUNAKAN GLISERIN SEBAGAI PELARUT NON VOLATILE

PENGEMBANGAN SEDIAAN LEPAS LAMBAT SISTEM MATRIKS BERBASIS ETILSELULOSA HIDROKSIPROPIL METILSELULOSA DENGAN TEKNIK DISPERSI SOLIDA

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... SURAT PERNYATAAN... MOTTO DAN PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL...

ANALISIS KALSIUM, MAGNESIUM, DAN TIMBAL PADA AIR MINERAL DALAM KEMASAN DAN AIR MINUM ISI ULANG SECARA SPEKTROFOTOMETRI SERAPAN ATOM

PROGRAM EKSTENSI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

PENGGUNAAN PATI JAGUNG GELATINASI SEBAGAI BAHAN PENGIKAT PADA FORMULASI TABLET ALLOPURINOL SKRIPSI OLEH: DERI ARISANDI NIM

PEMANFAATAN PEKTIN KULIT PISANG AGUNG SEBAGAI PENGIKAT TABLET IBUPROFEN

UJI KARAKTERISTIK GRANUL YANG DIBUAT DARI CAMPURAN PATI KENTANG DENGAN PATI SARI TAPE SEBAGAI DISINTEGRAN DALAM BENTUK SEDIAAN TABLET

Karakterisasi dan studi disolusi dispersi padat furosemida menggunakan polietilen glikol (PEG), talk dan PEG talk sebagai pembawa dispersi

PERBANDINGAN DISOLUSI ASAM MEFENAMAT DALAM SISTEM DISPERSI PADAT DENGAN PEG 6000 DAN PVP

ISOLASI DAN ANALISIS KOMPONEN MINYAK ATSIRI DARI DAUN KAYU PUTIH (Melaleucae folium) SEGAR DAN KERING SECARA GC - MS SKRIPSI

OPTIMASI FORMULA TABLET PARASETAMOL DENGAN KOMBINASI Ac-Di-Sol DAN PVP K-30 MENGGUNAKAN METODE FACTORIAL DESIGN

PENETAPAN KADAR RIFAMPISIN DAN ISONIAZID DALAM SEDIAAN TABLET SECARA MULTIKOMPONEN DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI ULTRAVIOLET SKRIPSI

ISOLASI MINYAK ATSIRI TEMU HITAM (Curcuma aeruginosa Roxb.) DENGAN METODE DESTILASI AIR DAN DESTILASI UAP SERTA ANALISIS KOMPONEN SECARA GC-MS

PENETAPAN KADAR KALIUM, KALSIUM, NATRIUM, DAN MAGNESIUM DALAM ALPUKAT LOKAL DAN ALPUKAT IMPOR SECARA SPEKTROFOTOMETRI SERAPAN ATOM

PERBANDINGAN MUTU TABLET IBUPROFEN GENERIK DAN MEREK DAGANG

OPTIMASI FORMULA ORALLY DISINTEGRATING TABLET DOMPERIDONE MENGGUNAKAN SUPERDISINTEGRANT AC-DI-SOL DAN PENGIKAT GELATIN

PROGRAM EKSTENSI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

PENETAPAN KADAR KALSIUM, KALIUM, DAN MAGNESIUM PADA AIR TEBU MERAH DAN AIR TEBU HIJAU SECARA SPEKTROFOTOMETRI SERAPAN ATOM SKRIPSI

KATA PENGANTAR. kehadirat Allah SWT, karena berkat rahmat dan karunia-nya penulis dapat

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR.. vii. DAFTAR ISI.. viii. DAFTAR GAMBAR. xi. DAFTAR TABEL. xiii. DAFTAR LAMPIRAN. xiv. INTISARI.. xv. ABSTRAC.

OPTIMASI FORMULA TABLET EKSTRAK ETANOL SALAM-SAMBILOTO MENGGUNAKAN PVP K-30 SEBAGAI PENGIKAT DAN CROSPOVIDONE SEBAGAI PENGHANCUR

OPTIMASI FORMULA TABLET ASAM MEFENAMAT MENGGUNAKAN METODE FACTORIAL DESIGN

OPTIMASI FORMULA FAST DISINTEGRATING TABLET PIROKSIKAM DENGAN KOMBINASI BAHAN PENGHANCUR CROSPOVIDONE DAN BAHAN PENGISI MANITOL SKRIPSI

OPTIMASI FORMULA TABLET FLOATING IBUPROFEN MENGGUNAKAN HPMC K4M AMILUM KULIT PISANG AGUNG DAN NATRIUM BIKARBONAT SEBAGAI FLOATING AGENT

DISOLUSI ASAM MEFENAMAT DALAM SISTEM DISPERSI PADAT DENGAN PEG 4000

PENGARUH VARIASI ASAM SITRAT, ASAM TARTRAT DAN NATRIUM BIKARBONAT DALAM FORMULASI GRANUL EFFERVESCENT

LAMPIRAN. Lampiran 1 Data kalibrasi piroksikam dalam medium lambung ph 1,2. NO C (mcg/ml) =X A (nm) = Y X.Y X 2 Y 2

Untuk mengetahui pengaruh ph medium terhadap profil disolusi. atenolol dari matriks KPI, uji disolusi juga dilakukan dalam medium asam

PEMANFAATAN SELULOSA MIKROKRISTAL SEBAGAI BAHAN PENGISI TABLET EKSTRAK ETANOL SABUT BUAH PINANG (Areca catechu L.) SKRIPSI

PEMBUATAN KAPLET ASAM MEFENAMAT SECARA GRANULASI BASAH DENGAN PATI KENTANG MERAH (Solanum tuberosum L.) SEBAGAI DISINTEGRAN SKRIPSI

FORMULASI DAN UJI PELEPASAN FILM BUCCOADHESIVE ATENOLOL DENGAN POLIMER KARBOMER

RONAL SIMANJUNTAK DIFUSI VITAMIN C DARI SEDIAAN GEL DAN KRIM PADA BERBAGAI ph PROGRAM STUDI SAINS DAN TEKNOLOGI FARMASI

OPTIMASI PERBANDINGAN KONSENTRASI XANTHAN GUM- HPMC K4M SEBAGAI MATRIK TABLET LEPAS LAMBAT IBUPROFEN

PENGARUH PENYIMPANAN DAN VISKOSITAS TERHADAP STABILITAS NATRIUM DIKLOFENAK DARI CANGKANG KAPSUL ALGINAT SKRIPSI OLEH : MAINARTI EKASARI NIM

PENETAPAN KADAR KLORAMFENIKOL GENERIK SECARA SPEKTROFOTOMETER ULTRAVIOLET DAN UJI DAYA HAMBAT TERHADAP BAKTERI Salmonella typhi SKRIPSI

OLEH: RUDI YANTO ANTONO NIM PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PENETAPAN KADAR CAMPURAN PARASETAMOL, PROPIFENAZON DAN KAFEIN DARI SEDIAAN TABLET DENGAN METODE KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS (KLT) DENSITOMETRI

PENGARUH VITAMIN C PADA PROFIL FARMAKOKINETIKA NATRIUM DIKLOFENAK TERHADAP HEWAN UJI KELINCI

PENGARUH MINUMAN IONIK TERHADAP EFEK ANTIPIRETIK PARASETAMOL PADA MERPATI JANTAN (Columba livia)

STUDI PERBANDINGAN KANDUNGAN BESI PADA BEBERAPA SPESIES BAYAM SECARA SPEKTROFOTOMETRI SERAPAN ATOM

PENETAPAN KADAR PIRANTEL PAMOAT DALAM SEDIAAN TABLET SECARA SPEKTROFOTOMETRI ULTRAVIOLET SKRIPSI OLEH : NIKI AGUSTINA NIM

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

PEMBUATAN DAN EVALUASI SECARA IN VITRO EMULSI VIRGIN COCONUT OIL (VCO) MENGGUNAKAN EMULGATOR TWEEN 80 DAN GOM ARAB SKRIPSI

DAFTAR ISI. BAB I. PENDAHULUAN A...Latar Belakang Masalah... 1 B. Perumusan Masalah... 2 C. Tujuan Penelitian... 2 D. Manfaat Penelitian...

ANALISIS KADAR PROTEIN TOTAL DAN NON PROTEIN NITROGEN PADA AIR DAN DAGING BUAH KELAPA (Cocos nucifera L.) DENGAN METODE KJELDAHL SKRIPSI

PENGARUH KONSENTRASI GLISERIN PADA PEMBUATAN CANGKANG KAPSUL ALGINAT TERHADAP SIFAT-SIFAT FISIK CANGKANG DAN PELEPASAN NATRIUM DIKLOFENAK

BAB I PENDAHULUAN. ketersediaan hayati obat. Kelarutan merupakan salah satu sifat fisikokimia

PROFIL PELEPASAN IN VITRO TEOFILIN DALAM TABLET LEPAS LAMBAT DENGAN MENGGUNAKAN MATRIKS NATRIUM ALGINAT PADA BERBAGAI KONSENTRASI

UJI DISOLUSI TABLET ALLOPURINOL YANG DIPRODUKSI OLEH PT MUTIARA MUKTI FARMA (MUTIFA) MEDAN

PENETAPAN KADAR Pb PADA AIR SUNGAI YANG DIALIRI LIMBAH PERTAMBANGAN BIJIH EMAS DI KABUPATEN MADINA SECARA SPEKTROFOTOMETRI SERAPAN ATOM (SSA)

OPTIMASI AC-DI-SOL SEBAGAI DISINTEGRAN DAN PVP K-30 SEBAGAI PENGIKAT PADA TABLET SUBLINGUAL PROPANOLOL HCL

ANALISIS MINERAL KALSIUM, KALIUM, DAN MAGNESIUM PADA BEBERAPA JENIS AIR MINUM ISI ULANG DI KOTA MEDAN

FORMULASI GEL PENGHARUM RUANGAN MENGGUNAKAN KARAGENAN DAN NATRIUM ALGINAT DENGAN MINYAK NILAM SEBAGAI FIKSATIF

OPTIMASI PERBANDINGAN KONSENTRASI CARRAGEENAN-HPMC K4M DAN MACAM PENGISI SEBAGAI MATRIK TABLET LEPAS LAMBAT IBUPROFEN

PROGRAM EKSTENSI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

SINTESIS BUTIL DIKLOFENAK DAN ELUSIDASI STRUKTUR MENGGUNAKAN FOURIER TRANSFORM INFRA RED (FT-IR) DAN GAS CHROMATOGRAPHY MASS SPECTROMETRY (GC-MS)

SKRIPSI UMI SALAMAH K Oleh :

BAHAN SEMINAR. PEMERIKSAAN DAN PENETAPAN KADAR KANDUNGAN MINERAL Ca,Fe,P DAN Zn PADA DAUN MELINJO (Gnetum gnemon) SECARA SPEKTROFOTOMETRI SERAPAN ATOM

STUDI KANDUNGAN MINERAL KALIUM, NATRIUM, MAGNESIUM PADA SELADA

TUGAS AKHIR Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar Ahli Madya Farmasi. Oleh : HENDRIKUS RIZKI PRATAMA M

1. Penetapan panjang gelombang serapan maksimum Pembuatan kurva baku... 35

BAB II. STUDI PUSTAKA

PENETAPAN KADAR MINERAL KALSIUM, KALIUM DAN NATRIUM PADA DAUN BANGUN-BANGUN (Coleus amboinicus Lour.) SECARA SPEKTROFOTOMETRI SERAPAN ATOM SKRIPSI

PENETAPAN HARGA pka DERIVAT ASAM ARIL ASETAT (Diklofenak, Ibuprofen dan Ketoprofen) SECARA SPEKTROFOTOMETRI UV SKRIPSI

PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

SKRIPSI SANASHTRIA PRATIWI K Oleh :

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... ii. HALAMAN PENGESAHAN... iii. PERSEMBAHAN... v. DEKLARASI... vi. KATA PENGANTAR... vii. DAFTAR ISI...

PEMANFAATAN BEKATUL SEBAGAI SUBSTITUSI TEPUNG TERIGU PADA PEMBUATAN BISKUIT CRACKERS DAN PENETAPAN KADAR PROTEIN SERTA LEMAK SKRIPSI

FORMULASI TABLET LIKUISOLID IBUPROFEN MENGGUNAKAN POLIMER HIDROFILIK HPMC K4M DAN TWEEN 80 SEBAGAI PELARUT NON VOLATILE MESSI

HENY DWI ARINI FAKULTAS FARMASI UNIKA WIDYA MANDALA SURABAYA

Transkripsi:

TESIS FORMULASI TABLET IBUPROFEN DENGAN SISTEM DISPERSI PADAT DIUJI SECARA IN VITRO DAN IN SITU OLEH: ANTETTI TAMPUBOLON NIM 097014004 PROGRAM STUDI MAGISTER FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2012

FORMULASI TABLET IBUPROFEN DENGAN SISTEM DISPERSI PADAT DIUJI SECARA IN VITRO DAN IN SITU TESIS Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Magister dalam Ilmu Farmasi Pada Fakultas Farmasi OLEH: ANTETTI TAMPUBOLON NIM 097014004 PROGRAM STUDI MAGISTER FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2012

PERSETUJUAN TESIS Nama Mahasiswa : Antetti Tampubolon No. Induk Mahasiswa : 097014004 Program Studi : Magister Farmasi Judul Tesis : Formulasi Tablet Ibuprofen Dengan Sistem Dispersi Padat Diuji Secara In Vitro dan In Situ Tempat dan Tanggal Ujian Lisan Tesis : Medan, 24 Januari 2012 Menyetujui: Komisi Pembimbing, Prof. Dr. M. T. Simanjuntak, M.Sc., Apt. NIP 195212041980021001 Ketua Prof. Dr. Karsono, Apt. NIP 195409091982011001 Anggota Ketua Program Studi, Medan, 17 Pebruari 2012 Dekan, Prof. Dr. Karsono, Apt. Prof. Dr. Sumadio Hadisahputra, Apt. NIP 195409091982011001 NIP 195311281983031002

PENGESAHAN TESIS Nama Mahasiswa : Antetti Tampubolon No. Induk Mahasiswa : 097014004 Program Studi : Magister Farmasi Judul Tesis : Formulasi Tablet Ibuprofen dengan Sistem Dispersi Padat Diuji Secara In Vitro dan In Situ Telah diuji dan dinyatakan LULUS di depan Tim Penguji Tesis pada hari Selasa tanggal dua puluh empat bulan Januari tahun dua ribu dua belas Mengesahkan: Tim Penguji Tesis Ketua Tim Penguji : Prof. Dr. M. T. Simanjuntak, M.Sc., Apt. Anggota Tim Penguji : Prof. Dr. Karsono, Apt. Dr. Edy Suwarso, S.U., Apt. Dr. Kasmirul Ramlan Sinaga, M.S., Apt.

FORMULASI TABLET IBUPROFEN DENGAN SISTEM DISPERSI PADAT DIUJI SECARA IN VITRO DAN IN SITU Abstrak Tablet merupakan sediaan yang banyak mengalami perkembangan dari segi formulasi. Pengembangan formulasi ditujukan agar diperoleh sediaan yang cepat larut dengan sistem dispersi padat. Teknik dispersi padat dibuat dengan tujuan memperkecil ukuran partikel, meningkatkan laju disolusi dan absorpsi obat yang tidak larut air. Sistem dispersi padat dalam penelitian ini menggunakan ibuprofen sebagai bahan aktif yang praktis tidak larut air, merupakan analgesik antiinflamasi non steroid yang membutuhkan onset kerja yang cepat. Untuk membuat dispersi padat digunakan ibuprofen sebagai bahan aktif dan PEG 6000 sebagai pembawa, untuk mempercepat waktu hancur tablet ditambahkan superdesintegrant natrium kroskarmelosa dan krospovidon. Dispersi padat dibuat dengan metode peleburan dalam beberapa perbandingan berat antara ibuprofen dan PEG 6000 yaitu: 1 : 0,25; 1 : 0,5; 1 : 0,75; 1 : 1; 1 : 1,25 dan 1 : 1,5 sebagai pembanding dibuat campuran fisik dengan perbandingan yang sama. Serbuk dispersi padat yang terbentuk dikarakterisasi sifat fisiko kimia meliputi : penetapan kadar zat aktif, pola difraksi sinar X, SEM, DTA, IR dan uji laju disolusi. Dispersi padat 1 : 0,5 kemudian diformulasi menjadi tablet dengan komposisi superdesintegrant natrium kroskarmelosa dan krospovidon dengan perbandingan : 3% : 0 (A1); 5% : 0 (A2); 7% : 0 (A3); 0 : 3% (A4); 0 : 5% (A5); 0 : 7% (A6) dan 0 : 0 (A7). Tablet dikarakterisasi meliputi : kadar zat berkhasiat, kekerasan, kerengasan, waktu hancur, keseragaman sediaan dan dissolusi. Tablet dispersi padat A2 digunakan untuk pengujian absorpsi secara in situ teknik perfusi single pass yang dibandingkan dengan serbuk ibuprofen dan tablet generik. Hasil penelitian menunjukkan dispersi padat 1 : 0,5 memperlihatkan persen kumulatif pelepasan obat paling baik yang berbeda signifikan (p<0,05) dengan formula dispersi padat dan campuran fisik lain. Hasil evaluasi dari tujuh formula tablet dispersi padat menunjukkan tablet A2 merupakan formula terbaik ditinjau dari waktu hancur dan persen kumulatif pelepasan obat yang berbeda signifikan (p<0,05) dari formula tablet yang lain. Pengujian absorpsi secara in situ teknik perfusi single pass menunjukkan tablet A2 paling banyak diabsorpsi dibandingkan tablet generik dan bahan baku tetapi tidak berbeda signifikan (p>0,05) pada menit ke 20, 30, 45, 60 dan 90. Kata kunci : dispersi padat, ibuprofen, PEG 6000, superdisintegrant, perfusi single pass

IBUPROFEN TABLET FORMULATION WITH SOLID DISPERSION SYSTEM TESTED IN VITRO AND IN SITU Abstract Tablet is the most developed pharmaceutical dosage form. Formulation development was purposed to achieve solvable dosage form using solid dispersion system. Solid dispersion technique is made to reduced the particle size, increased the dissolution rate, and water-insoluble drug absoption. Solid dispersion system in this research was using ibuprofen as the active ingredient that practically not solvable in water, ibuprofen was an on non-steroid antiinflammation analgesic that needed a rapid on set of action. Ibuprofen was used as active ingredients while PEG 6000 as an inert vehicle in making the solid dispersion, sodium crosskarmelose and crosspovidone, two superdesintegrants added to fasten the dissolution rate. The solid dispersion was made using melting method at diffrent ratios between ibuprofen and PEG 6000 included: 1 : 0.25; 1: 0.5; 1 : 0.75; 1 : 1; 1 : 1.25 and 1 : 1.5, as comparing, the physical mixture was made with the same ratio. The solid dispersion powder formed was characterized for its physicochemical properties included : active ingredient determination, X-ray diffraction pattern, SEM, DTA, IR, and dissolution rate test. The ratio 1 : 0.5 of solid dispersion was formulated to tablet with composition of sodium crosskarmelose superdisintegrant and crosspovidone with ratio of: 3% : 0% (A1); 5% : 0% (A2); 7% : 0% (A3); 0% : 3% (A4); 0% : 5% (A5); 0% : 7% (A6) and 0% : 0% (A7). The tablet was characterized for: the active ingredient content, friability, disintegration time, uniformity of dosage unit, and dissolution rate. A2 solid dispersion tablet was used for in situ absorption test using single pass perfusion technique that compared with ibuprofen standardized materiall and its generic tablet. The result was ratio 1 : 0.5 of solid dispersion showed the drug release cumulative percentage which significantly different in statistic calculation (p<0.05) with solid dispersion formulation and other physical mixture. The evaluation result showed that of the seven solid dispersion formulation tablets, the A2 tablet was the best formula assessed from disintegration time and showed the best cumulative percentage in drug release that significantly different in statistical calculation (p<0.05) compared to the other tablet formula. The result of in situ absorption test using single pass perfusion technique, A2 solid dispersion tablet was the most absorbed compared to generic tablet and standarized material. The result showed that there was no significant difference in statistic calculation (p<0.05) at 20, 30, 45, 60 and 90 minutes. Key Words : solid dispersion, ibuprofen, PEG 6000, superdesintegrant, single pass perfusion.

KATA PENGANTAR Puji dan syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena kasih dan karunianya penulis dapat menyelesaikan tesis ini dengan judul Formulasi Tablet Ibuprofen Dengan Sistem Dispersi Padat Diuji Secara In Vitro dan In Situ sebagai salah satu syarat untuk mencapai gelar Magister Farmasi pada Fakultas Farmasi. Selama menyelesaikan penelitian dan penulisan tesis ini, penulis telah banyak mendapatkan bantuan dan dorongan dari berbagai pihak baik moril maupun materil. Untuk itu penulis ingin menghaturkan penghargaan dan terimakasih yang tiada terhingga kepada : 1. Rektor, Bapak Prof. Dr. dr. Syahril Pasaribu, DTM&H., M.Sc., (CTM)., Sp.A(K)., atas kesempatan dan fasilitas yang diberikan kepada penulis untuk mengikuti dan menyelesaikan program Magister. 2. Dekan Fakultas Farmasi, Bapak Prof. Dr. Sumadio Hadisahputra, Apt., yang telah menyediakan fasilitas dan kesempatan bagi penulis menjadi mahasiswa Program Studi Magister Farmasi Fakultas Farmasi. 3. Ketua Program Studi Magister Farmasi Fakultas Farmasi Universitas Sumatera Utara, Bapak Prof. Dr. Karsono, Apt., dan juga selaku pembimbing II yang memberikan dorongan dan semangat sehingga penulis terpacu untuk menyelesaikan pendidikan Program Magister Farmasi. 4. Bapak Prof. Dr. M. Timbul Simanjuntak, M.Sc., Apt., selaku pembimbing I dan juga selaku Kepala Laboratorium Biofarmasetika dan Farmakokinetika yang telah membimbing, mengarahkan dan memberikan dorongan dengan penuh kesabaran selama penulis menjalani pendidikan, penelitian dan penyelesaian tesis ini.

5. Bapak Dr. Edy Suwarso, S.U., Apt., dan Bapak Dr. Kasmirul Ramlan Sinaga, MS., Apt., sebagai penguji. 6. Bapak Dr. Nurul Taufiqu Rochman, Kepala Laboratorium Penelitian Fisika LIPI beserta staf. 7. Ibu Dra. Fat Aminah, M.Sc., Apt., Kepala Laboratorium Formulasi Tablet beserta staf. 8. Bapak Prof. Dr. rer. nat. Effendy De Lux Putra, S.U., Apt., Kepala Laboratorium Penelitian beserta staf. Serta semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah banyak membantu dalam penelitian tesis ini. Kiranya Tuhan Yang Maha Esa memberikan balasan yang berlipat ganda atas kebaikan dan bantuan yang telah diberikan kepada penulis. Penulis menyadari bahwa tesis ini masih jauh dari kesempurnaan, sehingga penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun. Akhir kata semoga tulisan ini dapat menjadi sumbangan yang berarti bagi ilmu pengetahuan khususnya bidang farmasi. Medan, Pebruari 2012 Penulis Antetti Tampubolon

DAFTAR ISI Halaman JUDUL... LEMBAR PENGESAHAN... ABSTRAK... ABSTRACK... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... i iii v vi vii ix DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xv DAFTAR LAMPIRAN... xvi BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Kerangka Pikir Penelitian... 4 1.3 Perumusan Masalah... 6 1.4 Hipotesis Penelitian... 6 1.5 Tujuan Penelitian... 6 1.6 Manfaat Penelitian... 7 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 8 2.1 Dispersi Padat... 8 2.1.1 Latar Belakang Sejarah... 8 2.1.2 Definisi dan Metode Persiapan Dispersi Padat.. 9 2.1.2.1 Definisi... 9 2.1.2.2 Metode Persiapan Dispersi Padat... 9

2.1.2.2.1 Metode Pelelehan... 9 2.1.2.2.2 Metode Pelarutan... 10 2.1.2.2.3 Metode Pelarutan-Pelelehan 10 2.1.3 Klasifikasi dan Mekanisme Lepas Cepat... 11 2.1.4 Pembawa Dispersi Padat... 13 2.1.5 Metode Pembuatan Tablet... 14 2.2 Ibuprofen... 15 2.2.1 Sifat Fisikokimia... 15 2.2.2 Farmakokinetik... 16 2.2.3 Farmakodinamik... 16 2.2.4 Indikasi dan Dosis Terapi... 17 2.3 Absorpsi... 17 2.3.1 Membran Sel... 18 2.3.2 Transpor Molekul melalui Membran... 19 2.3.3 Metode Absorpsi In Situ... 21 2.3.3.1 Metode Perfusi Intestinal... 21 2.3.3.2 Metode Perfusi Intestinal Loop Terbuka atau Teknik Perfusi Single Pass... 22 2.4 Usus Halus... 23 BAB III METODE PENELITIAN... 25 3.1 Rancangan Penelitian... 25 3.2 Tempat dan Waktu Penelitian... 26 3.3 Bahan dan Alat... 26 3.3.1 Bahan... 26 3.3.2 Alat... 26

3.4 Hewan Percobaan... 27 3.5 Prosedur Kerja... 27 3.5.1 Pembuatan Pereaksi... 27 3.5.1.1 Air Bebas Karbondioksida... 27 3.5.1.2 Natrium Hidroksida 0,1 N... 27 3.5.1.3 Natrium Hidroksida 0,2 N... 27 3.5.1.4 Kalium Fosfat Monobasa 0,2 M... 27 3.5.1.5 Dapar Fosfat ph 5,9 isotonis... 28 3.5.1.6 Dapar Fosfat ph 7,2... 28 3.5.1.7 Larutan Fisiologis NaCl 0,9 %... 28 3.5.2 Pembuatan Kurva Serapan Ibuprofen... 28 3.5.2.1 Dalam Medium NaOH 0,1 N... 28 3.5.2.2 Dalam Medium Dapar Fosfat ph 5,9 Isotonis... 29 3.5.2.3 Dalam Medium Dapar Fosfat ph 7,2... 29 3.5.3 Pembuatan Kurva Kalibrasi Ibuprofen... 29 3.5.3.1 Dalam Medium NaOH 0,1 N... 29 3.5.3.2 Dalam Medium Dapar Fosfat ph 5,9 Isotonis... 30 3.5.3.3 Dalam Medium Dapar Fosfat ph 7,2... 30 3.5.3.4 Pembuatan Dispersi Padat dan Campuran Fisik... 31 3.5.4 Karakterisasi Serbuk Dispersi Padat... 31 3.5.4.1 Uji perolehan kembali zat aktif dalam sistem dilakukan dengan penetapan kadar zat berkhasiat dalam serbuk dispersi padat dan campuran fisik... 31 3.5.4.2 Analisa Pola Difraksi Sinar X... 32

3.5.4.3 Scanning Elektron Mikroskop (SEM)... 32 3.5.4.4 Diffrensial Thermal Analyzer (DTA)... 32 3.5.4.5 Spectra Fourier-Transform IR... 33 3.5.4.6 Uji Disolusi 33 3.5.5 Pembuatan Tablet Ibuprofen Sistem Dispersi Padat 34 3.5.6 Uji Praformulasi... 34 3.5.6.1 Sudut Diam... 34 3.5.6.2 Waktu Alir Granul... 35 3.5.6.3 Indeks Tap... 35 3.5.7 Karakterisasi Tablet Ibuprofen Sistem Dispersi Padat... 36 3.5.7.1 Penetapan kadar Zat berkhasiat... 36 3.5.7.2 Uji Kekerasan... 36 3.5.7.3 Uji Kerengasan... 37 3.5.7.4 Keseragaman Sediaan... 37 3.5.7.5 Uji Waktu Hancur... 38 3.5.7.6 Uji Disolusi... 38 3.5.7 Absorbsi Secara In Situ dalam Duodenum Tikus... 39 3.5.8.1 Pembedahan... 39 3.5.8.2 Pengujian Absorbsi secara In Situ Teknik Perfusi Single Pass... 39 3.6 Analisa Data... 41 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN... 42 4.1 Karakterisasi Dispersi Padat... 42 4.1.1 Difraksi sinar - X (X.R.D)... 42 4.1.2 Diffrential Thermal Analyzer (D.T.A)... 46

4.1.3 Scanning Elektron Microscopy (SEM)... 48 4.1.4 Spektra Fourier Transform Infra Merah... 51 4.1.5 Uji Perolehan kembali Zat Aktif... 55 4.1.6 Uji Pelepasan Obat... 55 4.2 Pembuatan Tablet Ibuprofen sistem Dispersi Padat... 58 4.3 Karakterisasi Tablet Ibuprofen Sistem Dispersi Padat... 59 4.3.1 Penetapan Zat Berkhasiat... 59 4.3.2 Uji Kekerasan... 59 4.3.3 Uji Kerengasan... 60 4.3.4 Uji Waktu Hancur... 61 4.3.5 Keseragaman Sediaan... 62 4.3.6 Uji Pelepasan Obat secara In Vitro...... 63 4.4. Pengujian Absorpsi secara In Situ Teknik Perfusi Single Pass... 65 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN... 70 5.1 Kesimpulan... 70 5.2 Saran... 70 DAFTAR PUSTAKA... 72

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 3.1 Formula Tablet Ibuprofen Sistem Dispersi Padat dengan Variasi Komposisi Superdisintegrant... 34 Tabel 4.1 Hasil Penetapan Kadar Ibuprofen dalam berbagai Formula Dispersi Padat dan Campuran Fisik... 55 Tabel 4.2 Hasil Uji Pra Formulasi berbagai Formula Tablet Ibuprofen Sistem Dispersi Padat... 58 Tabel 4.3 Hasil Penetapan Kadar Ibuprofen dalam berbagai Formula Tablet Sistem Dispersi Padat... 59 Tabel 4.4 Hasil Uji Kekerasan dari berbagai Formula Tablet Ibuprofen Sistem Dispersi Padat... 60 Tabel 4.5 Hasil Uji Friabilitas dari berbagai Formula Tablet Ibuprofen Sistem Dispersi Padat... 60 Tabel 4.6 Hasil Uji Waktu Hancur berbagai Formula Tablet Ibuprofen Sistem Dispersi Padat... 61 Tabel 4.7 Hasil Uji Keragaman Bobot berbagai Formula Tablet IbuprofenSistem Dispersi Padat... 62 Tabel 4.8 Hasil Evaluasi Tujuh Formula Tablet Dispersi Padat... 66

DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Kerangka Pikir Penelitian... 5 Gambar 2.1 Fase Diagram Sistem Eutetik... 12 Gambar 2.2 Rumus Bangun Ibuprofen... 16 Gambar 4.1 Grafik hasil Difraksi Sinar- X dari: (a) Ibuprofen (b) PEG 6000 (c) Dispersi Padat 1 : 0,5 (d) Dispersi Padat 1 : 1 (e) Campuran Fisik 1 : 0,5 dan (f) Campuran Fisik 1 : 1... 45 Gambar 4.2 Grafik yang menggambarkan Diffrential Thermal Analyzer dari: (a) Ibuprofen (b) PEG 6000 (c) Dispersi Padat 1 : 0,5 (d) Dispersi Padat 1 : 1 (e) Campuran Fisik 1 : 0,5 dan (f) Campuran Fisik 1 : 1... 47 Gambar 4.3 Ukuran partikel dilihat menggunakan SEM dari: (a) Ibuprofen (b) PEG 6000 (c) Dispersi Padat 1 : 0,5 (d) Dispersi Padat 1 : 1 (e) Campuran Fisik 1 : 0,5 dan (f) Campuran Fisik 1 : 1... 51 Gambar 4.4 Grafik Spektrum Fourier-Transform Infra Red dari: (a) Ibuprofen (b) PEG 6000 (c) Dispersi Padat 1 : 0,5 (d) Dispersi Padat 1 : 1 (e) Campuran Fisik 1 : 0,5 dan (e) Campuran Fisik 1 : 1... 54 Gambar 4.5 Profil disolusi dari: (a) Ibuprofen, berbagai formula Dispers i padat dan campuran fisik (b) Ibuprofen dan berbagai formula dispersi padat dan (c) Ibuprofen dan berbagai Formula campuran fisik... 58 Gambar 4.6 Profil disolusi dari: (a) Berbagai formula tablet dispersi Padat (b) Tablet dispersi padat dengan superdesintegrant natrium kroskarmelosa dan (c) Tablet dispersi padat dengan superdesintegrant Krospovidon... 65 Gambar 4.7 Tablet Dispersi Padat dalam berbagai Formula... 66 Gambar 4.8 Grafik Ibuprofen yang tidak terabsorpsi... 67 Gambar 4.9 Grafik Ibuprofen yang terabsorpsi... 67 Gambar 4.10 Grafik Ibuprofen yang terabsorpsi dengan persamaan Garis linier... 68 Halaman

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Kurva Absorpsi Ibuprofen dalam NaOH 0,1N 76 Lampiran 2 Kurva Kalibrasi Ibuprofen dalam NaOH 0,1N 77 Lampiran 3 Kurva Absorpsi Ibuprofen dalam Dapar Fosfat ph 7,2 78 Lampiran 4 Kurva Kalibrasi Ibuprofen dalam Dapar Fosfat ph 7,2. 79 Lampiran 5 Kurva Absorpsi Ibuprofen pada Duodenum Tikus secara In Situ dalam Dapar Fosfat ph 5,9 Isotonis...... 80 Lampiran 6 Kurva Kalibrasi Ibuprofen dalam Dapar Fosfat ph 5,9 Isotonis... 81 Lampiran 7 Data Uji Penetapan Kadar Ibuprofen dalam Dispersi Padat dan Campuran Fisik... 82 Lampiran 8 Data Uji Pelepasan Obat In Vitro Menggunakan Dissolution Tester dari Ibuprofen, Dispersi Padat dan Campuran Fisik... 88 Lampiran 9 Data Uji Penetapan Kadar Tablet Ibuprofen Sistem Dispersi Padat... 127 Lampiran 10 Perhitungan Keragaman Bobot... 131 Lampiran 11 Data Uji Keragaman Bobot Tablet Ibuprofen Sistem Dispersi Padat 135 Lampiran 12 Data Uji Pelepasan Obat In Vitro Menggunakan Dissolution Tester dari Tablet Ibuprofen Sistem Dispersi Padat... 142 Lampiran 13 Contoh Perhitungan Konsentrasi Larutan Obat Ibuprofen 0,9977 mmol... 163 Lampiran 14 Contoh Perhitungan Konsentrasi Ibuprofen yang Terabsorbsi dari Ibuprofen secara In Situ dalam Duodenum Tikus Jantan Galur Wistar... 164 Lampiran 15 Data Uji Konsentrasi Ibuprofen yang tidak Terabsorpsi dari Ibuprofen, Tablet Dispersi Padat dan Tablet Generik secara In Situ dalam Halaman

Duodenum Tikus Jantan Galur Wistar... 166 Lampiran 16 Data Uji Ibuprofen yang Terabsorbsi dari Ibuprofen, Tablet Dispersi Padat dan Tablet Generik secara In Situ dalam Duodenum Tikus Jantan Galur Wistar... 167 Lampiran 17 Penentuan Persamaan Regresi Ibuprofen yang Terabsorpsi secara In Situ dalam Duodenum Tikus Jantan Galur Wistar... 168 Lampiran 18 Hasil Uji Anova dan Duncan Pelepasan Obat Secara in vitro dari Ibuprofen, dan berbagai Formula Dispersi Padat serta Campuran Fisik... 170 Lampiran 19 Hasil Uji Anova dan Duncan Pelepasan Obat Secara In Vitro dari Berbagai Formula Tablet Sistem Dispersi Padat.... 178 Lampiran 20 Hasil Uji Anova dan Duncan Ibuprofen yang Terabsorpsi dari Sediaan Ibuprofen, Tablet Dispersi Padat dan Generik secara In Situ... 185 Lampiran 21 Sertifikat Analisa Bahan Baku Ibuprofen... 188 Lampiran 22 Sertifikat Hewan Percobaan... 189 Lampiran 23 Gambar Percobaan Absorpsi secara In Situ Teknik Perfusi Single Pass... 190