OBAT YANG BEKERJA PADA SUSUNAN SARAF OTONOM DR. APRILITA RINA YANTI EFF., M.BIOMED PRODI RMIK-FIKES

dokumen-dokumen yang mirip
PERBANDINGAN EFEK GROOMING PADA MENCIT YANG DIBERIKAN EPINEFRIN DAN ATROPIN DAN EFEK DIURESIS PADA MENCIT YANG DIBERIKAN PILOKARPIN DAN PROPRANOLOL

OBAT-OBAT PARASIMPATIS (PARASIMPATOMIMETIK) Dra.Suhatri.MS.Apt FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS ANDALAS

ANTAGONIS KOLINERGIK. Dra.Suhatri.MS.Apt FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS ANDALAS

Obat2 Sistem Saraf Otonom. I Dewa Gede Supartama, S. Farm., Apt

FARMAKOLOGI SISTEM SYARAF OTONOM. Rina Wijayanti, M. Sc., Apt Disampaikan dalam Kuliah Modul Farmakologi Prodi Farmasi FK UNISSULA

BAB V OBAT-OBAT SYARAF OTONOM

SISTEM SARAF OTONOM KELAS IIID FORMU14SI 014

PATOGENESIS PENYAKIT ASMA

5/30/2013. dr. Annisa Fitria. Hipertensi. 140 mmhg / 90 mmhg

B. OBAT PARA SIMPATIK

OBAT ADRENERGIK. Dra.suhatri. MS. Apt FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS ANDALAS

OBAT OTONOM OBAT OBAT OTONOMIK

6. Obat cacing (pirantel pamoat) juga lebih baik diminum dengan susu atau sesudah makan, karena akan terjadi peningkatan absorpsi dengan makanan/susu

FARMAKOTERAPI ASMA. H M. Bakhriansyah Bagian Farmakologi FK UNLAM

Sistem syaraf otonom (ANS) merupakan divisi motorik dari PNS yang mengontrol aktivitas viseral, yang bertujuan mempertahankan homeostatis internal

B. OBAT PARA SIMPATIK

Anesty Claresta

OBAT ANTIADRENERGIK. Dra.suhatri. MS. Apt FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS ANDALAS

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

OBAT OBAT EMERGENSI. Oleh : Rachmania Indria Pramitasari, S. Farm.,Apt.

BAB I PENDAHULUAN. Pestisida mencakup bahan-bahan racun yang digunakan untuk membunuh jasad

AKTIVITAS OTONOM. Imai Indra. Kata kunci : Sistem otonom, somatik, fungsi, simpatis, parasimpatis, transmitter

PETIDIN, PROPOFOL, SULFAS ATROPIN, MIDAZOLAM

Fungsi. Sistem saraf sebagai sistem koordinasi mempunyai 3 (tiga) fungsi utama yaitu: Pusat pengendali tanggapan, Alat komunikasi dengan dunia luar.

FARMAKOLOGI KELOMPOK 4 SIMPATOLITIK. Intan Novia Patramita Lita Rahmalia Sayed Fadillah Dewi Hartati RiskaMerdianti M. Reja

TUGAS FARMAKOLOGI OBAT OBAT OTONOM DAN SUSUNAN SARAF PUSAT

Kuntarti, SKp, MBiomed. motorik. Sistem saraf. PDF Created with deskpdf PDF Writer - Trial ::

OBAT ANTI HIPERTENSI

FUNGSI SARAF PARASIMPATIS

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu indikator keberhasilan pembanguan adalah semakin

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

I. PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. kualitas hidup seseorang (Navazesh dan Kumar, 2008; Amerongen, 1991).

SISTEM GASTROINTESTINAL KERUTAN USUS DI LUAR BADAN

ASUHAN KEPERAWATAN LANSIA DENGAN DIMENSIA. OLEH: Ns. SATRIA GOBEL, M.Kep, Sp. Kom

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS)

Fakultas Kedokteran Universitas Jember 2015

HUBUNGAN STRUKTUR AKTIVITAS SENYAWA STIMULAN SISTEM SARAF PUSAT. JULAEHA, M.P.H., Apt

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. mengalami berbagai perkembangan penyakit yang bersifat degeneratif.

BAB I PENDAHULUAN. mengalami peningkatan sejalan dengan penetapan status Bandara Adisutjipto

ATROPIN OLEH: KELOMPOK V

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

PRINSIP KERJA OBAT. Pengertian

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. posterior dari dinding trakea dan bronkus utama. Dari ganglia ini serabut saraf

Sistem saraf. Kurnia Eka Wijayanti

TEKANAN DARAH TINGGI (Hipertensi)

Antisipasi Dampak Stress sekitar

Atropin dtemukan terutama pada Atropa belladonna dan Datura stramonium.

PENGANTAR KESEHATAN. DR.dr.BM.Wara K,MS Klinik Terapi Fisik FIK UNY. Ilmu Kesehatan pada dasarnya mempelajari cara memelihara dan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. pasal 1 dinyatakan bahwa seorang dikatakan lansia setelah mencapai umur 50

FISIOLOGI PEMBULUH DARAH. Kuntarti, SKp

Dr. Ade Susanti, SpAn Bagian anestesiologi RSD Raden Mattaher JAMBI

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

KORELASI HIPERTROFI PROSTAT, UMUR DAN HIPERTENSI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Dasar-dasar Farmakoterapi Sistem Saraf

OBAT-OBAT EMERGENCY PADA ANESTESI

MEKANISME PENGATURAN KARDIOVASKULAR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KARDIAK OUTPUT DAN HUKUM STERLING

TINGKAT KONTROL SISTEM SARAF OTONOM

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. 2.1 Keracunan Kronik Pestisida Organofosfat. lain serta jasad renik dan virus yang dipergunakan untuk memberantas

BAB I PENDAHULUAN. Pada perkembangan zaman sekarang ini tingkat pengetahuan dan teknologi

SEL SARAF MENURUT BENTUK DAN FUNGSI

Inhibitor Asetilkolinesterase untuk Menghilangkan Efek Relaksan Otot Non-depolarisasi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Pengertian farmakodinamika Dosis Efek samping Reaksi yang merugikan Efek toksik. Farmakodinamik - 2

Syok Syok Hipovolemik A. Definisi B. Etiologi

Pengertian farmakodinamika Dosis Efek samping, reaksi yang merugikan dan efek toksik. Interaksi reseptor Mekanisme non-reseptor

PATOFISIOLOGI SISTEM SARAF. Numlil Khaira Rusdi, MSi, Apt

PATOFISIOLOGI ANSIETAS

Dasar-dasar Farmakoterapi Sistem Saraf

By: Kelompok 2 Amelia Leona Ayu Afriza Cindy Cesara Dety Wahyuni Fitri Wahyuni Ida Khairani Johan Ricky Marpaung Silvia Syafrina Ibrahim

BAB I PENDAHULUAN. 1.2 Rumusan Masalah. 1.3 Tujuan MAKALAH INFARK MIOKARD AKUT

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. Penyekat beta merupakan salah satu terapi medikamentosa pada pasien

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Sistem Saraf. Sumsum. Sumsum Lanjutan

Sistem Saraf Otonom dan Fungsi Luhur

Farmakoterapi Sistem Pencernaan dan. Prof. Dr. Zullies Ikawati, Apt. Dr. Agung Endro Nugroho, MSi, Apt. PENGANTAR

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. keadaan cukup istirahat maupun dalam keadaan tenang. 2

PENGANTAR FARMAKOLOGI

OBAT KARDIOVASKULER. Obat yang bekerja pada pembuluh darah dan jantung. Kadar lemak di plasma, ex : Kolesterol

ASUHAN KEPERAWATAN PADA USILA DENGAN GANGGUAN SISTEM CARDIOVASKULER (ANGINA PECTORIS)

Istirahat adalah suatu keadaan tenang, relaks, tanpa tekanan emosional,dan bebas dari perasaan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. (UMY). Universitas Muhammadiyah Yogyakarta merupakan salah satu

Kamis, 12 Februari 2009

Pencegahan Tersier dan Sekunder (Target Terapi DM)

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Rumusan Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. setempat menyebutnya dengan nama lain, di Aceh masyarakat mengenalnya

POLA PERESEPAN OBAT PADA PENDERITA HIPERTENSI DI APOTEK SEHAT FARMA KLATEN TAHUN 2010

Gambar 1 urutan tingkat perkembangan divertikulum pernapasan dan esophagus melalui penyekatan usus sederhana depan

SISTEM SARAF & INDRA PADA MANUSIA

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. etiologi yang beragam, mengakibatkan penurunan fungsi ginjal yang progresif dan

REVIEW PENGEMASAN MATA KULIAH

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. 1. Uji pelarut DMSO terhadap kontraksi otot polos uterus

PENGATURAN JANGKA PENDEK. perannya sebagian besar dilakukan oleh pembuluh darah itu sendiri dan hanya berpengaruh di daerah sekitarnya

Transkripsi:

OBAT YANG BEKERJA PADA SUSUNAN SARAF OTONOM DR. APRILITA RINA YANTI EFF., M.BIOMED PRODI RMIK-FIKES

KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKAN Mahasiswa mampu menguraikan pengertian tentang Obat-obat`yang bekerja pada susunan saraf otonom : obat-kolinergik-antikolinergik, obat adrenergik-antiadrenergik.

Sistem saraf Bag. Motor / eferen pada sistem saraf tdd atas 2 sub bagian : otonom & somatik SSO: sifatnya independen (aktivitas tdk dipengaruhi kesadaran) Terutama berkaitan dg fungsi fiseral : curah jantung, aliran darah ke berbagai organ & sistem pencernaan 3

Sistem saraf Sistem saraf somatik Non otonom berkaitan dg fungsi yg dipengaruhi oleh kesadaran : Gerakan, pernafasan & postur 4

Anatomi sistem saraf otonom Lingkaran reflek saraf otonom tdd: Serat aferen yg sentripetal dislurkan melalui : N vagus, pelvikus, splankikus & saraf otonom lainnya Serat eferen yg disalurkan melalui : saraf praganglion, ganglion dan saraf pasca ganglion yg berakhir pada sel efektor simpatis parasimpatis 5

Penggolongan obat otonom 1. Parasimpatomimetik / kolinergik 2. Simpatomimetik / adrenergik 3. Parasimpatolitik (penghambat kolinergik) 4. Simpatolitik (penghambat adrenergik) 5. Obat ganglion 6

Parasimpatomimetik / kolinergik Obat kolinergik menghasilkan efek yang sama dengan efek pada perangsangan sistrem saraf parasimpatis

8

Penggolongan Obat Ester Kolin : Asetil kolin, metakolin, karbakol, betanekol Antikolin esterase : eserin (fisostigmin), prostigmin, neostgmin, DFP, insektisida organofosfat alkaloid tumbuhan : muskarin, pilokarpin, arekolin 9

Indikasi antikolinesterase Atoni otot polos: prostigmin pd atoni otot polos saluran cena & kandung kemih Sebagai miotika : DFP miotika terkuat Diagnosis dan pengobatan miastenia gravis Uji kehamilan hasil tidak bisa dipercaya Alzheimer takrin 10

Antikolinergik/antimuskarinik Tujuan Penggunaan 1. Untuk mendapatkan efek muskarinik tanpa efek sentral, misal : antispasmodik 2. Sebagai midriatikum pada mata 3. Memperoleh efek sentral : obat Parkinson: Bromokriptin 4. Efek bronkodilatasi 5. Efek hambatan pada sekresi lambung dan saluran cerna

Indikasi 1. Gangguan system saraf pusat : - penyakit Parkinson - mabuk kendaraan: Hiosciamin 2. Gangguan oftalmologik : midriatikum 3. Asma bronkiale: ipatropium bromida 4. Ulkus peptikum : pirenzepin

Simpatomimetik/adrenergik Efek yang ditimbulkan mirip perangsangan saraf adrenergik / neurotransmitter NE dan efinefrin Disebut juga simpatomimetik kurang tepat

PENGGUNAAN KLNIK Asma bronkiale: slbutamol, terbutalin Reaksi alergi : Syok anafilaktik : Epinefrin SK, reaksi alergi : Epinefrin & efedrin Mata : berdasarkan efek midriatikumnya : efedrin & fenilefrin

PENGGUNAAN KLNIK 5. Berdasarkan efek sentral Narkolepsi : efedrin, amfetamin, metamfetamin Parkinson : dekstroamfetamin Obesitas : metamfetamin & dekstroamfetamin 6.Keracunan depresan SSP Sindrom hiperkinetik pada anak

Simpatolitik (penghambat adrenergik Penghambat reseptor: alfa blocker : Prazosin, pentazosin, bunazosin beta blocker: propranolol, asebutolol, carvedilol Penghambat saraf adrenergik : reserpin

Indikasi alfa blocker Hipertensi Gagal jantung kongestif Penyakit vascular perifer Hipertropi prostat

Indikasi beta blocker Hipertensi Penyakit jantung iskemik : me frekuensi serangan angina dan me exercise tolerance pd angina Aritmia jantung Kerusakan kardiovaskular lainnya: melaui pe isi sekuncup pada pasien yg mengalami kardiomiopati obstruktif

Indikasi beta blocker Glaukoma : pe tekanan intra okuler Hipertiroidisme ( kelebihan katekolamin) Penyakit neurologis : propranolol dapat me frekuensi & intensitas migrein, mengatasi kecemasan performa, mengobati penghentian alcohol

Obat Ganglionik Obat ganglionik yang banyak dipakai adalah obat penghambat ganglion Efek farmakologis obat penghambat ganglion: yang menghambat saraf parasimpatis : menimbulkan midriasis, motilitas lambung dan usus, dan sulit kencing yang menhambat saraf simpatis : menimbulkan penurunan tekanan darah,dilatasi vasculer pada kaki hipotensi orthotik,