PANDUAN PRAKTIKUM ILMU TANAMAN PERKEBUNAN (AGH 341)

dokumen-dokumen yang mirip
INSTITUT PERTANIAN BOGOR FAKULTAS EKOLOGI MANUSIA DEPARTEMEN GIZI MASYARAKAT KONTRAK PERKULIAHAN

PENGELOLAAN PEMANGKASAN TANAMAN KAKAO (Theobroma cacao L.) DI KEBUN RUMPUN SARI ANTAN I, PT SUMBER ABADI TIRTASANTOSA, CILACAP, JAWA TENGAH

ANALISIS INSTRUKSIONAL GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN MATA KULIAH DASAR-DASAR AGRONOMI AGH 200

PEDOMAN PELAKSANAAN PRAKTIKUM LABORATORIUM KOMPUTASI STATISTIKA UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA SEMESTER GENAP 2014/2015

Perancangan Teknik Industri 3

Perancangan Teknik Industri 3

Perancangan Teknik Industri 2

PETUNJUK DAN TATA TERTIB PELAKSANAAN ASISTENSI LABORATORIUM FENOMENA DASAR MESIN SEMESTER GANJIL 2016 / 2017

Kontrak Kuliah Pengantar E-Business dan E-Commerce (Semester Genap 2008/2009)

STUDI KOMPETISI ANTARA GULMA Echinochloa crus-galli DAN TANAMAN PADI (Oryza sativa L.) DENGAN PENDEKATAN REPLACEMENT SERIES

TATA TERTIB PESERTA PRAKTIKUM PENGENDALIAN DAN PENJAMINAN MUTU

PENGENDALIAN GULMA KELAPA SAWIT. (Elaeis guineensis Jacq.) DI KEBUN BUKIT PINANG, PT BINA SAINS CEMERLANG, MINAMAS PLANTATION,

Tata tertib dan mekanisme PENUGASAN STATISTIKA INDUSTRI T.A 2014/2015

DOKUMEN LEVEL STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PERKULIAHAN

[1] Manfaat Mata kuliah

PRAKTIKUM - 1 MATA KULIAH METODOLOGI PENELITIAN SOSIAL (KPM 398)

Kontrak Kuliah Pemrograman Basis Data Berbasis Web (Semester Genap 2010/2011)

Dyah Weny Respatie, SP, M.Si Ir. Sri Muhartini, MS. -dwr-

TUJUAN POB ini bertujuan memberikan penjelasan mengenai : Tata-cara pelaksanaan perkuliahan sebagai pedoman bagi seluruh civitas akademika.

Kontrak Kuliah Basis Data II (Semester Genap 2009/2010)

PANDUAN PRAKTIKUM TEKNIK BUDIDAYA TANAMAN. (MK. Budidaya Tanaman Perkebunan Utama/LUHT 4345)

SEM GANJIL

PROSEDUR PERSIAPAN BAHAN AJAR

PRODUKSI TANDAN BUAH SEGAR KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq.) TM-9 PADA BERBAGAI KONSENTRASI PUPUK INJEKSI BATANG (I)

TUJUAN POB ini bertujuan memberikan penjelasan mengenai : Tata-cara pelaksanaan perkuliahan sebagai pedoman bagi seluruh civitas akademika.

PERATURAN PRAKTIKUM PROSES MANUFAKTUR I

Manual Prosedur Pelaksanaan Praktikum Higiene Makanan

PENGARUH KLON DAN GENERASI BIBIT TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI UBIJALAR (Ipomoea batatas (L.) Lam) Oleh DESTY DWI SULISTYOWATI A

PRODUKSI TANDAN BUAH SEGAR KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq.) TM-9 PADA BERBAGAI KONSENTRASI PUPUK INJEKSI BATANG (II) Oleh AJI NUGRAHA A

SISTEM MANAJEMEN MUTU ISO 9001:2008 DEPARTEMEN STATISTIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM INSTITUT PERTANIAN BOGOR

Kontrak Kuliah Pemrograman Basis Data Berbasis Web (Semester Genap 2008/2009)

LEMBAR PENGESAHAN PROSEDUR UJIAN TENGAH SEMESTER DAN UJIAN AKHIR SEMESTER

Panduan Praktek Belajar Mahasiswa Program Studi Ilmu Keperawatan STIKes Faletehan-Serang

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PELAKSANAAN PERKULIAHAN MAHASISWA STKIP BBG. Kode : SOP-01/BAA/2015 Area : STKIP BBG

Algoritma Pemrograman

GARIS BESAR RENCANA PEMBELAJARAN (GBRP ) MATA KULIAH: BOTANI EKONOMI 437H413. Dr. Hj. Sri Suhadiyah, M.Agr. Dr. Elis Tambaru, M.Si.

BLOK 3 Jam Senin Ruang Selasa Ruang Rabu Ruang Kamis Ruang Jumat Ruang Sabtu Ruang Minggu 1 (6 Februari - 11 Februari ) P1 M1

PENGUMUMAN 1: KETENTUAN PERENCANAAN STUDI No.: 1/Peng/FBE/I/2016

INSTITUT PERTANIAN BOGOR FAKULTAS EKONOMI MANAJEMEN PROSEDUR OPERASIONAL BAKU UJIAN DAN PENILAIAN MATA KULIAH. NO. POB/FEM/ESL/07 Rev.

STK 211 Metode statistika. Pengajar : Dr. Agus Mohamad Soleh, SSi, MT Dr.Ir. Muhammad Nur Aidi, MS

cacao L.) MELALUI PEMBERIAN ZAT PENGATUR TUMBUH

Pedoman dan Tata Tertib di Laboratorium UNSIMAR Poso PJM. Pusat Penjaminan Mutu Unsimar 1

GARIS BESAR RENCANA PEMBELAJARAN (GBRP) MATA KULIAH: BOTANI PERTAMANAN 408H4103. Dr. Sri Suhadiyah, M.Agr. Dr. Elis Tambaru, M.Si.

KEMENTERIAN RISET TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI RI UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN JAWA TIMUR FAKULTAS HUKUM TIM PENJAMINAN MUTU JURUSAN

Praktikum Teknik Telekomunikasi ENEE Senin, 24 Februari di Ruangan K. 301

DOKUMEN LEEL NO.REISI : Panitia jadwal IPB mengumumkan jadwal selambat-lambatnya 2 minggu sebelum berlangsung, jika terdapat perbaikan harus seg

INSTITUT PERTANIAN BOGOR FAKULTAS EKOLOGI MANUSIA DEPARTEMEN GIZI MASYARAKAT KONTRAK PERKULIAHAN

PENGELOLAAN RESIKO PANEN KELAPA SAWIT

KEMENTERIAN RISET TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI RI UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN JAWA TIMUR FAKULTAS HUKUM TIM PENJAMINAN MUTU JURUSAN

PROSEDUR PELAKSANAAN KULIAH DAN PRAKTIKUM

Self Entry Batch II : Sabtu-Minggu, Juli 2017 (Sistem Random)

PENJABARAN KKNI JENJANG KUALIFIKASI V KE DALAM LEARNING OUTCOMES DAN KURIKULUM PROGRAM KEAHLIAN PERKEBUNAN KELAPA SAWIT PROGRAM DIPLOMA IPB 2012

STK 211 Metode statistika. Pengajar : Dr. Agus Mohamad Soleh, SSi, MT 2016

Pranata Kegiatan Pembelajaran

Praktikum Elektronika Daya. Laboratorium Konversi Energi Listrik 2017

BAB I PENDAHULUAN. sosial dan budaya. Perubahan-perubahan ini turut mempengaruhi proses

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) LAYANAN LABORATORIUM E-GOVERNMENT KEBIJAKAN PUBLIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SIDOARJO

Proses Manufaktur PANDUAN PRAKTIKUM LABORATORIUM TEKNIK INDUSTRI LANJUT. Nama Praktikan : NPM : Kelas : Kelompok :

ANALISIS INSTRUKSIONAL & GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (KULIAH) AGRONOMI LANJUT (AGH 541) OLEH

MANAJEMEN PEMUPUKAN TANAMAN KELAPA SAWIT

BAB II PERSIAPAN, PELAKSANAAN DAN ANALISIS HASIL

BAB II PERSIAPAN, PELAKSANAAN DAN ANALISIS HASIL

MANUAL PROSEDUR DAN INSTRUKSI KERJA PERKULIAHAN

Departemen Ilmu Nutrisi dan Teknologi Pakan No. Bagian : POB 6 Fakultas Peternakan Institut Pertanian Bogor

PENENTUAN DOSIS PEMUPUKAN KOMPOS BLOTONG PADA TEBU LAHAN KERING (Saccharum officinarum L.) VARIETAS PS 862 dan PS 864

JUDUL RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) & KONTRAK KULIAH

KONTRAK PERKULIAHAN Program Alih Jenis ALGORITME DAN PEMROGRAMAN KOM202

Departemen Ilmu Nutrisi dan Teknologi Pakan No. Bagian : POB 6 Fakultas Peternakan Institut Pertanian Bogor

PENGARUH PEMBERIAN AMELIORAN TANAH TERHADAP SIFAT KIMIA TANAH DAN PERTUMBUHAN DUA VARIETAS TEBU (Saccharum officinarum L.)

Kontrak Kuliah Pengantar E-Business dan E-Commerce (Semester Genap 2009/2010)

PROSEDUR OPERASIONAL BAKU SEMINAR TUGAS AKHIR PROGRAM SARJANA DEPARTEMEN STATISTIKA INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2016

HORTIKULTURA (Buah Buahan) 3 SKS (2-1) Program Studi Agroteknologi UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA PENGUASAAN SARANA TUMBUH GULMA PADA LAHAN JAGUNG DENGAN PERLAKUAN JARAK TANAM

PRESENSI DOSEN DIPEKERJAKAN KOPERTIS WILAYAH V

SILABUS. Menggambar Sketsa Kode/SKS ARL 110/ 2 (0-4) praktikum 4x50 Kelas Paralel. Mata Kuliah. 2 kelas Semester. 2 (genap) Koordinator

KATA PENGANTAR. Tanam Vertikultur Tanaman Bawang Merah yang merupakan hasil dari

MAGANG PROGRAM UNGGULAN INSTIPER

KALENDER PENDIDIKAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR TAHUN AKADEMIK 2016/2017 *)

1. MANFAAT MATA KULIAH

KEPUTUSAN DEKAN FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS GADJAH MADA Nomor 1 Tahun 2006 Tentang ADENDUM PERATURAN AKADEMIK

PRAKTIKUM TERINTEGRASI 1 JURUSAN TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

SISTEM MANAJEMEN MUTU ISO 9001:2008 DEPARTEMEN STATISTIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM INSTITUT PERTANIAN BOGOR

UJIAN AKHIR SEMESTER

Apa itu elearning? E-learning adalah proses pembelajaran yang difasilitasi dan didukung melalui pemanfaatan teknologi informasi dan internet.

INSTRUKSI KERJA TATA TERTIB PRAKTEK PROFESI

AGRONOMI DAN HORTIKULTURA

MANUAL PROSEDUR PERKULIAHAN

STIE IEU YOGYAKARTA THE CAMP FOR CREATING ENTREPRENEUR

Panduan Akademik Program Pendidikan Profesi Akuntansi Fakultas Ekonomika dan Bisnis UNIVERSITAS GADJAH MADA

BRIEFING PRAKTIKUM TEKNIK TENAGA LISTRIK SENIN 25 SEPTEMBER 2017

PENGELOLAAN PEMUPUKAN TANAMAN KAKAO (Theobroma cacao L.) DI PERKEBUNAN RUMPUN SARI ANTAN I PT SUMBER ABADI TIRTASENTOSA, CILACAP, JAWA TENGAH

KONTRAK PERKULIAHAN. Nama Mata Kuliah : Akuntansi Biaya Kode Mata Kuliah : PAD 150 : Eka Dewi Nurjayanti, S.P.,M.Si

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR MONITORING PELAKSANAAN PERKULIAHAAN DAN PRAKTIKUM

PANDUAN PRAKTIKUM PERANCANGAN TEKNIK INDUSTRI 4. Nama : NPM : Kelas : Kelompok : Oleh: Asisten Laboratorium. Perancangan Teknik Industri 4

BAHAN DAN METODE Waktu dan Tempat Bahan dan Alat Metode

PENJABARAN KKNI JENJANG KUALIFIKASI V KE DALAM LEARNING OUTCOMES DAN KURIKULUM PROGRAM KEAHLIAN TEKNOLOGI DAN MANAJEMEN PRODUKSI PERKEBUNAN

BIBIT KWRET (Hevea brasiiiensis Muell Arg.) KLOH GT 4

1. MANFAAT MATA KULIAH

SEMINAR NASIONAL DAN KONGRES PERHIMPUNAN AGRONOMI INDONESIA (PERAGI) 2016

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PRAKTIKUM MAHASISWA JURUSAN SOSIOLOGI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Transkripsi:

i PANDUAN PRAKTIKUM ILMU TANAMAN PERKEBUNAN (AGH 341) PENYUSUN: Suwarto Supijatno Sudirman Yahya Sudradjat Ahmad Junaedi Hariyadi Ade Wachjar Dwi Guntoro Adolf Pieter Lontoh Sofyan Zaman Hafitz Furqoni DEPARTEMEN AGRONOMI DAN HORTIKULTURA FAKULTAS PERTANIAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2017

ii KATA PENGANTAR Mata Kuliah Ilmu Tanaman Perkebunan pada program sarjana merupakan mata kuliah wajib bagi mahasiswa Mayor di Departemen Agronomi dan Hortikultura dan mata kuliah minor wajib dan supporting course (SC) bagi mahasiswa dari departemen lainnya di Institut Pertanian Bogor. Mata kuliah ini memiliki bobot 3 SKS, terdiri atas 2 SKS kuliah dan 1 SKS praktikum. Mata kuliah ini diampu oleh Bagian Produksi Tanaman, Departemen Agronomi dan Hortikultura, Fakultas Pertanian IPB. Praktikum mata kuliah ini bertujuan mengenalkan mahasiswa pada komoditas tanaman perkebunanan utama yaitu kelapa sawit, kelapa dan karet. Kegiatan praktikum berlokasi di Kebun Percobaan IPB Cikabayan, yang dikelola dalam manajemen University Farm IPB. Untuk menambah wawasan mahasiswa, pada praktikum ini juga dilakukan kunjungan ke Perkebunan PTPN VIII atau Teaching Farm Perkebunan Kelapa Sawit Jonggol. Praktikum ini dibimbing oleh Tim Dosen dari Bagian Produksi Tanaman dan Bagian Ekofisiologi Tanaman dan beberapa orang asisten. Ruang lingkup materi praktikum pada tahun ajaran 2017 meliputi aspek persiapan bahan tanam (pembibitan), pemeliharaan tanaman belum menghasilkan (TBM), pemeliharaan tanaman menghasilkan, serta pemanenan pada komoditas kelapa sawit, kelapa dan karet. Namun aspek materi tersebut disesuaikan dengan ketersediaan bahan tanaman di Kebun Percobaan. Buku Panduan Praktikum ini berisikan: tata tertib praktikum, jadwal praktikum, uraian materi praktikum, serta ketentuan penulisan laporan dan penilaian praktikum. Buku ini diharapkan dapat memperlancar penyelenggaraan praktikum terutama dalam membantu mahasiswa mempersiapkan dan memahami materi praktikum yang akan diikuti. Bogor, Februari 2017 Tim Penyusun

iii DAFTAR ISI JADWAL PRAKTIKUM ITP SEMESTER GENAP 2017..... TATA TERTIB BAGI MAHASISWA... KETENTUAN PENILAIAN PRAKTIKUM... FORMAT PENULISAN DAN PENILAIAN LAPORAN... Hal iv v vi vi Praktikum I BOTANI KELAPA SAWIT... 1 Praktikum II,III,IV PEMELIHARAAN TBM KELAPA SAWIT... 4 Praktikum V Praktikum VI PEMELIHARAAN TM DAN PERSAIPAN PANEN KELAPA SAWIT... MORFOLOGI BUNGA-BUAH DAN TAKSASI PRODUKSI KELAPA SAWIT... 12 Praktikum VII PEMBIBITAN KELAPA... 15 Praktikum VIII PENANAMAN DAN PEMELIHARAAN TBM KELAPA... Praktikum IX PEMELIHARAAN TM KELAPA... 21 Praktikum X PENANAMAN BATANG BAWAH KARET... 23 Praktikum XI PEMELIHARAAN BATANG BAWAH DAN KEBUN ENTRES KARET... Praktikum XII OKULASI KARET... 28 Praktikum XIII PEMELIHARAAN KARET TBM... 30 Praktikum XIV PEMELIHARAAN TM KARET... 32 Praktikum XV PENYADAPAN KARET... 34 Praktikum XVI KUNJUNGAN KE PERKEBUNAN KELAPA SAWIT... 8 18 25 37

iv RENCANA PRAKTIKUM MK ILMU TANAMAN PERKEBUNAN (AGH 341) SEMESTER GENAP 2017 Minggu Tanggal Senin (07.00-10.00) Selasa (07.00 10.00) Rabu (07.00-10.00) Jumat (07.00 10.00) 1. 13, 14, 15, 17 Feb 2017 CKB/Pendahuluan CKB/Pendahuluan CKB/Pendahuluan CKB/Pendahuluan 2. 20, 21, 22, 24 Feb 2017 Botani Tanaman Kelapa Sawit (Akar, batang, daun, bunga, buah,biji)/prakt I Botani Tanaman Kelapa Sawit (Akar, batang, daun, bunga, buah,biji)/prakt I Botani Tanaman Kelapa Sawit (Akar, batang, daun, bunga, buah,biji)/prakt I Botani Tanaman Kelapa Sawit (Akar, batang, daun, bunga, buah,biji)/prakt I 3. 27, 28 Feb dan 1, 3 Maret 2017 Pengendalian Gulma TM Kelapa Sawit (Circle Weeding dan DAK di Gawangan)/Prakt V Bagian 4. 6, 7, 8, 10 Maret 2017 Pemupukan TM Kelapa Sawit (pengambilan contoh daun dan aplikasi pupuk)/prakt V Bagian d dan e 5. 13, 14, 15, 17 Maret 2017 Morfologi Bunga dan Taksasi 6. 20, 21, 22, 24 Maret 2017 Persiapan panen kelapa sawit (pasar pikul, tangga panen, dan TPH)/Prakt V Bagian f, g, h Pengendalian Gulma TM Kelapa Sawit (Circle Weeding dan DAK di Gawangan)/Prakt V Bagian Pemupukan TM Kelapa Sawit (pengambilan contoh daun dan aplikasi pupuk)/prakt V Bagian d dan e Morfologi Bunga dan Taksasi Persiapan panen kelapa sawit (pasar pikul, tangga panen, dan TPH)/Prakt V Bagian f, g, h Pengendalian Gulma TM Kelapa Sawit (Circle Weeding dan DAK di Gawangan)/Prakt V Bagian Pemupukan TM Kelapa Sawit (pengambilan contoh daun dan aplikasi pupuk)/prakt V Bagian d dan e Morfologi Bunga dan Taksasi Persiapan panen kelapa sawit (pasar pikul, tangga panen, dan TPH)/Prakt V Bagian f, g, h Pengendalian Gulma TM Kelapa Sawit (Circle Weeding dan DAK di Gawangan)/Prakt V Bagian Pemupukan TM Kelapa Sawit (pengambilan contoh daun dan aplikasi pupuk)/prakt V Bagian d dan e Morfologi Bunga dan Taksasi Persiapan panen kelapa sawit (pasar pikul, tangga panen, dan TPH)/Prakt V Bagian f, g, h 7. 27, 28, 29, 31 Mar 2017 Sabtu, 1 April 2017 5 18 April 2017 UTS UTS UTS UTS 8 19, 21 Apr, 24, 25 Apr Pembibitan kelapa (dalam Pembibitan kelapa (dalam Pembibitan kelapa (dalam Pembibitan kelapa (dalam 9 26, 28 Apr, 1, 2 Mei Pemeliharaan Kelapa TM (circle weeding, pemupukan dan sanitasi)/prakt IX Pemeliharaan Kelapa TM (circle weeding, pemupukan dan sanitasi)/prakt IX Pemeliharaan Kelapa TM (circle weeding, pemupukan dan sanitasi)/prakt IX Pemeliharaan Kelapa TM (circle weeding, pemupukan dan sanitasi)/prakt IX 10 3, 5, 8, 9 Mei Penanaman batang bawah karet dan bibit di kebun entres/prakt X Penanaman batang bawah karet dan bibit di kebun entres/prakt X Penanaman batang bawah karet dan bibit di kebun entres/prakt X Penanaman batang bawah karet dan bibit di kebun entres/prakt X 11 10, 12, 15, 16 Mei Pemeliharaan batang bawah dan Pemeliharaan batang bawah Pemeliharaan batang bawah dan Pemeliharaan batang bawah dan kebun entres/prakt XI dan kebun entres/prakt XI kebun entres/prakt XI kebun entres/prakt XI 12 17, 19, 22, 23 Mei Okulasi Karet/Prakt XII Okulasi Karet/Prakt XII Okulasi Karet/Prakt XII Okulasi Karet/Prakt XII 13 24, 26, 29, 30 Mei Pemeliharaan TM Karet Pemeliharaan TM Karet Pemeliharaan TM Karet Pemeliharaan TM Karet

v pemupukkan)/prakt XIV pemupukkan)/prakt XIV pemupukkan)/prakt XIV pemupukkan)/prakt XIV 14 31 Mei, 2, 5, 6 Juni 17 Penyadapan Karet/Prakt XV Penyadapan Karet Penyadapan Karet Penyadapan Karet Pembimbing Suwarto Dwi Guntoro Ade Wachjar Ahmad Junaedi Sofyan Zaman Sudradjat Hafitz F. Supijatno A. Pieter Lontoh Sudirman Yahya Hariyadi

vi TATA TERTIB BAGI MAHASISWA PESERTA PRAKTIKUM ILMU TANAMAN PERKEBUNAN 1. Hadir 15 menit sebelum praktikum di mulai. Praktikum berlangsung pukul 07.00 10.00. 2. Kehadiran praktikum 100 %, jika mahasiswa kehadirannya kurang dari 100% tanpa alasan yang jelas maka akan dikenakan sanksi terkait penilaian kehadiran. 3. Berpakaian lapangan : bersepatu tertutup, celana panjang topi (disarankan). 4. Disarankan telah makan pagi (sarapan) terlebih dahulu. Diperbolehkan membawa makanan dengan ketentuan tidak mengganggu pelaksanaan praktikum. Dilarang merokok selama berada di lokasi praktikum. 5. Toleransi keterlambatan 15 menit, dengan kewajiban melapor kepada dosen penanggung jawab kelompok praktikum yang bersangkutan. Jika mahasiswa terlambat lebih dari 15 menit tetapi kurang dari 30 menit dapat dipertimbangkan untuk mengikuti praktikum dengan memberikan alasan yang jelas dan dapat diterima. 6. Mahasiswa yang terlambat lebih dari 30 menit tidak diperkenankan mengikuti praktikum (dianggap tidak hadir). 7. Mahasiswa yang sedang hamil tidak diperkenankan mengikuti praktikum. 8. Sebelum praktikum mahasiswa memahami materi praktikum yang akan dilaksanakan. 9. Bertanggung jawab penuh terhadap alat yang dibagikan selama praktikum. 10. Mengembalikan alat pada tempatnya setelah selesai praktikum dalam keadaan lengkap dan bersih. 11. Jika terjadi kehilangan alat praktikum, maka regu tersebut harus telah menggantinya pada praktikum minggu berikutnya. Jika tidak mengganti maka regu tersebut dikenakan sanksi tidak boleh mengikuti praktikum pada hari itu. 12. Melakukan presensi kehadiran mahasiswa dan mengisi LEMBAR KERJA PRAKTIKUM. 13. Mengikuti seluruh kegiatan praktikum pada hari tersebut dengan tertib. 14. Meninggalkan tempat praktikum setelah selesai seluruh kegiatan dan mendapatkan ijin dari asisten. 15. Mahasiswa yang meninggalkan tempat praktikum sebelum batas waktu yang ditentukan, maka dianggap tidak hadir pada hari tersebut. 16. Menjaga ketertiban, keamanan dan kebersihan selama praktikum. 17. Menyerahkan laporan tertulis berkelompok satu minggu setelah pelaksanaan praktikum.

vii KETENTUAN PENILAIAN PRAKTIKUM 1. Praktikum memiliki kontribusi sebesar 25% terhadap nilai akhir mata kuliah. 2. Komponen penilaian praktikum terdiri atas: kehadiran (10%), keaktifan (50%) dan dan Laporan praktikum = 40%. 3. Penilaian keaktifan: Hadir Aktif Aktif diskusi Nilai praktik - - 70 75-80 85 FORMAT PENULISAN DAN PENILAIAN LAPORAN I. Pendahuluan (5-10) Latar Belakang Tujuan II. Tinjauan Pustaka (7 10) III. Bahan dan Metode (10-15) Uraikan dengan rinci bahan dan metode sesuai pelaksanaan praktikum di lapangn. IV. Hasil dan Pembahasan (30-50) Disusun dengan menjawab pertanyaan yang tercantum di penuntun dan lembar kerja praktikum, gunakan pustaka bila diperlukan untuk membahas. Kesimpulan (5-10) Daftar Pustaka (3 5)