STUDI TENTANG IDENTIFIKASI LONGSOR DENGAN MENGGUNAKAN CITRA LANDSAT DAN ASTER (STUDI KASUS : KABUPATEN JEMBER)

dokumen-dokumen yang mirip
STUDI TENTANG IDENTIFIKASI LONGSOR DENGAN MENGGUNAKAN CITRA LANDSAT DAN ASTER (STUDI KASUS : KABUPATEN JEMBER)

EVALUASI KEMAMPUAN LAHAN UNTUK PENGEMBANGANN PARIWISATA DENGAN MENGGUNAKAN DATA CITRA SATELIT FELIK DWI YOGA PRASETYA

EVALUASI PENGEMBANGAN AREA UNTUK KABUPATEN SIDOARJO MENGGUNAKAN MOHAMMAD RIFAI

STUDI PEMBUATAN PETA BATAS DAERAH KABUPATEN MENGGUNAKAN TEKNOLOGI PENGINDERAAN JAUH DENGAN DATA CITRA LANDSAT 7 ETM DAN DEM SRTM

EVALUASI KEMAMPUAN LAHAN UNTUK MENDUKUNG PENGEMBANGAN PARIWISATA DENGAN MENGGUNAKAN DATA CITRA SATELIT

Ayesa Pitra Andina JURUSAN TEKNIK GEOMATIKA FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA 2014

Pemetaan Pola Hidrologi Pantai Surabaya-Sidoarjo Pasca Pembangunan Jembatan Suramadu dan Peristiwa Lapindo Menggunakan Citra SPOT 4

ANALISA TUTUPAN LAHAN TERHADAP RENCANA INVESTASI DI KECAMATAN LABANG, KABUPATEN BANGKALAN PASCA SURAMADU DENGAN CITRA SPOT-5

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

III. METODE PENELITIAN. berlokasi di kawasan Taman Nasional Way Kambas. Taman Nasional Way

ANALISA PERUBAHAN POLA DAN TATA GUNA LAHAN SUNGAI BENGAWAN SOLO dengan menggunakan citra satelit multitemporal

Perumusan Masalah Bagaimana kondisi perubahan tutupan lahan yang terjadi di daerah aliran sungai Ciliwung dengan cara membandingkan citra satelit

3/30/2012 PENDAHULUAN PENDAHULUAN METODE PENELITIAN

ANALISA PERUBAHAN TATA GUNA LAHAN WILAYAH SURABAYA BARAT MENGGUNAKAN CITRA SATELIT QUICKBIRD TAHUN 2003 DAN 2009

Gambar 7. Lokasi Penelitian

NUR MARTIA

BAB III METODE PENILITIAN. Lokasi penelitian mengambil daerah studi di Kota Gorontalo. Secara

PERHITUNGAN VOLUME DAN SEBARAN LUMPUR SIDOARJO DENGAN CITRA IKONOS MULTI TEMPORAL 2011

PENGEMBANGAN POTENSI WISATA ALAM KABUPATEN TULUNGAGUNG DENGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS

III. METODOLOGI. 3.1 Waktu dan Lokasi Penelitian

ANALISA PERUBAHAN TATA GUNA LAHAN WILAYAH SURABAYA BARAT MENGGUNAKAN CITRA SATELIT QUICKBIRD TAHUN 2003 DAN 2009

III. METODOLOGI PENELITIAN

SEMINAR TUGAS AKHIR. Oleh: Aninda Nurry M.F ( ) Dosen Pembimbing : Ira Mutiara Anjasmara ST., M.Phil-Ph.D

EVALUASI PENGEMBANGAN AREA UNTUK RELOKASI PERMUKIMAN AKIBAT BENCANA LUMPUR LAPINDO MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS

III. BAHAN DAN METODE

SIDANG TUGAS AKHIR IDENTIFIKASI KERUSAKAN HUTAN DI DAERAH ALIRAN SUNGAI (DAS) MENGGUNAKAN DATA CITRA LANDSAT 7 DAN LANDSAT

JURNAL TEKNIK POMITS Vol. X, No. X, (Juni, 2013) ISSN:

STUDI PEMANTAUAN LINGKUNGAN EKSPLORASI GEOTHERMAL di KECAMATAN SEMPOL KABUPATEN BONDOWOSO dengan SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS

Abstrak PENDAHULUAN.

IV. METODOLOGI 4.1. Waktu dan Lokasi

ANALISA KESEHATAN VEGETASI MANGROVE BERDASARKAN NILAI NDVI (NORMALIZED DIFFERENCE VEGETATION INDEX ) MENGGUNAKAN CITRA ALOS

PEMETAAN DAERAH RAWAN LONGSOR DENGAN PENGINDERAAN JAUH DAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (STUDI KASUS HUTAN LINDUNG KABUPATEN MOJOKERTO)

JURNAL TEKNIK POMITS Vol. x, No. x, (2014) ISSN: xxxx-xxxx (xxxx-x Print) 1

TUGAS AKHIR JURUSAN TEKNIK GEOMATIKA FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUIH NOPEMBER SURABAYA

Analisa Ketelitian Geometric Citra Pleiades Sebagai Penunjang Peta Dasar RDTR (Studi Kasus: Wilayah Kabupaten Bangkalan, Jawa Timur)

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Metode Penelitian merupakan cara ilmiah untuk mendapatkan data yang valid

III. METODOLOGI. Gambar 2. Peta Orientasi Wilayah Penelitian. Kota Yogyakarta. Kota Medan. Kota Banjarmasin

Program Studi Teknik Geomatika, FTSP, ITS-Sukolilo, Surabaya, Abstrak

JURNAL TEKNIK ITS Vol. 5, No. 2, (2016) ISSN: ( Print)

BAHAN DAN METODE. Gambar 1 Peta Lokasi Penelitian

Norida Maryantika 1, Lalu Muhammad Jaelani 1, Andie Setiyoko 2.

III. BAHAN DAN METODE

BAB I PENDAHULUAN. sehingga masyarakat yang terkena harus menanggapinya dengan tindakan. aktivitas bila meningkat menjadi bencana.

STUDI PERUBAHAN SUHU PERMUKAAN LAUT (SPL) MENGGUNAKAN SATELIT AQUA MODIS

STUDI PERKIRAAN JALUR ALIRAN AIR AKI MENGGUNAKAN DATA CITRA SATELIT LANDSAT DAN SRTM

JURNAL TEKNIK POMITS Vol. X, No. X, (XXXX) ISSN: XXXX-XXXX (XXXX-XXXX Print) 1

III. BAHAN DAN METODE

Analisis Sebaran Hujan Kabupaten Jember Menggunakan Metode Thiessen SIG (Sistem Informasi Geografis) Ari Wahono 1)

Aninda Nurry M.F., Ira Mutiara Anjasmara Jurusan Teknik Geomatika FTSP-ITS, Kampus ITS Sukolilo, Surabaya,

III. BAHAN DAN METODE

Evaluasi Kesesuaian Tutupan Lahan Menggunakan Citra ALOS AVNIR-2 Tahun 2009 Dengan Peta RTRW Kabupaten Sidoarjo Tahun 2007

BAB I PENDAHULUAN I-1

KAJIAN KEPEMILIKAN SUMBER DAYA ALAM NON HAYATI DALAM WILAYAH 12 MIL LAUT (STUDI KASUS : Pulau Pagerungan Besar dan Kecil, Kabupaten Sumenep) Abstrak

EVALUASI PERENCANAAN TATA GUNA LAHAN WILAYAH PERKOTAAN (STUDI KASUS KEC.LOWOKWARU, KOTA MALANG) Fransiscus Hamonangan Hutabarat 1, Muhammad Taufik 1

STUDI UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN (UKL) EKSPLORASI GEOTHERMAL DI KECAMATAN SEMPOL, KABUPATEN BONDOWOSO DENGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS

III. METODOLOGI PENELITIAN

EVALUASI PERKEMBANGAN DAN PERSEBARAN PEMBANGUNAN APARTEMEN SESUAI DENGAN RTRW SURABAYA TAHUN 2013 (Studi Kasus : Wilayah Barat Kota Surabaya)

SeminarTugas akhir BEN PRAYOGO HILLMAN ( )

III. METODE PENELITIAN. Penelitian dilaksanakan di Taman Hutan Raya Wan Abdul Rachman (Tahura

APLIKASI SIG UNTUK PEMBUATAN DATA POKOK EVALUASI RAWAN GENANGAN

HASIL SENSUS PENDUDUK 2010 DATA AGREGAT PER KECAMATAN KABUPATEN JEMBER

PPDB TAHUN 2017/ 2018

III. METODOLOGI PENELITIAN

Evaluasi Ketelitian Luas Bidang Tanah Dalam Pengembangan Sistem Informasi Pertanahan

BAB IV METODE PENELITIAN

III. METODE PENELITIAN

ANALISIS SEBARAN TOTAL SUSPENDED SOLID (TSS) DAN PERUBAHAN GARIS PANTAI DI MUARA PERANCAK BALI DENGAN MENGGUNAKAN DATA CITRA SATELIT MULTITEMPORAL

JURNAL TEKNIK ITS Vol. 5, No. 2, (2016) ISSN: ( Print) C78

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

JURNAL APLIKASI FISIKA VOLUME 8 NOMOR 1 FEBRUARI Pemetaan Ancaman Bencana Tanah Longsor di Kabupaten Konawe

BAB III METODE PENELITIAN

KAJIAN CITRA RESOLUSI TINGGI WORLDVIEW-2

Dosen Pembimbing : Ir. Chatarina Nurdjati Supadiningsih,MT Hepi Hapsari Handayani ST, MSc. Oleh : Pandu Sandy Utomo

EVALUASI KESESUAIAN LAHAN PERUNTUKAN KAWASAN PERMUKIMAN, INDUSTRI, MANGROVE WILAYAH PESISIR UTARA SURABAYA TAHUN 2010 DAN 2014

SEMINAR TUGAS AKHIR WIDI RESTU GINANJAR

PEMETAAN DAN PENYUSUNAN BASISDATA RUANG TERBUKA HIJAU (RTH) KOTA DENGAN MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (STUDI KASUS KOTA SURABAYA)

PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PENANGANAN KAWASAN BENCANA ALAM DI PANTAI SELATAN JAWA TENGAH

METODE. Waktu dan Tempat

EVALUASI PERUBAHAN TUTUPAN LAHAN WILAYAH PERAIRAN PESISIR SURABAYA TIMUR SIDOARJO DENGAN MENGGUNAKAN CITRA SATELIT MULTITEMPORAL

PENGGUNAAN CITRA SATELIT RESOLUSI TINGGI UNTUK PEMBUATAN PETA DASAR SKALA 1:5.000 KECAMATAN NGADIROJO, KABUPATEN PACITAN

Studi Perubahan Fisik Kawasan Pesisir Surabaya dan Madura Pasca Pembangunan Jembatan Suramadu Menggunakan Citra Satelit

Perumusan Masalah Perumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana cara memperoleh

III. METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

PEMETAAN DAN PENYUSUNAN BASISDATA RUANG TERBUKA HIJAU (RTH) KOTA DENGAN MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (STUDI KASUS DI KOTA SURABAYA)

Kajian Nilai Indeks Vegetasi Di Daerah Perkotaan Menggunakan Citra FORMOSAT-2 Studi Kasus: Surabaya Timur L/O/G/O

BAB III PELAKSANAAN PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

III. METODOLOGI 3.1 Ruang Lingkup dan Batasan Kajian

METODOLOGI. Gambar 4. Peta Lokasi Penelitian

BAB III KEGIATAN KERJA PRAKTIK. a. Surat permohonan kerja praktik dari Fakultas Teknik Universitas. lampung kepada CV.

BAB 1 PENDAHULUAN I-1

Aplikasi Penginderaan Jauh Untuk Monitoring Perubahan Ruang Terbuka Hijau (Studi Kasus : Wilayah Barat Kabupaten Pasuruan)

PENGGUNAAN CITRA RESOLUSI TINGGI SEBAGAI DATA DASAR UNTUK RENCANA TATA RUANG KOTA (Studi Kasus : Kecamatan Rungkut, Surabaya)

Pemetaan Potensi Batuan Kapur Menggunakan Citra Satelit Landsat 8 di Kabupaten Tuban

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

Evaluasi Perubahan Penggunaan Lahan Pesisir Kabupaten Kendal Tahun dengan Menggunakan Data Citra Landsat-TM

Evaluasi Kesesuaian Lahan Peruntukan Kawasan Permukiman, Industri, Mangrove Wilayah Pesisir Utara Surabaya Tahun 2010 dan 2014

Transkripsi:

STUDI TENTANG IDENTIFIKASI LONGSOR DENGAN MENGGUNAKAN CITRA LANDSAT DAN ASTER (STUDI KASUS : KABUPATEN JEMBER) BAGUS SULISTIARTO 3505 100 029 PROGRAM STUDI TEKNIK GEOMATIKA FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA

LATAR BELAKANG Tanah longsor merupakan salah satu bencana alam yang sering terjadi di Indonesia Sebaran bencana tanah longsor relatif merata hampir di seluruh wilayah Dampak yang ditimbulkan sangat merugikan dan banyak memakan korban jiwa Diperlukan informasi spasial untuk mengurangi dampak tanah longsor

LATAR BELAKANG Penginderaan jauh dapat memetakan wilayah yang relatif luas dalam waktu yang singkat dengan resolusi spasial yang dapat diandalkan Integrasi penginderaan jauh dengan Sistem Informasi Geografi sebagai sarana analisis spasial sangat bermanfaat untuk menurunkan informasi baru berdasarkan sekumpulan informasi tematik Teknik tumpang susun peta merupakan proses yang banyak digunakan dalam pemanfaatan Sistem Informasi Geografis

RUMUSAN MASALAH Bagaimana mengidentifikasi longsor berdasarkan tutupan lahan dari citra Landsat dan ASTER dengan menggunakan tumpang susun dengan peta tematik lain

BATASAN MASALAH 1. Penelitian dilakukan di sebagian wilayah Kabupaten Jember, Jawa Timur 2. Citra yang digunakan adalah citra Landsat 4 TM tahun 1994, Citra Landsat 7 ETM+ tahun 2001, dan citra ASTER tahun 2007 3. Peta dasar yang digunakan adalah peta Rupa Bumi Indonesia (RBI) terbitan BAKOSURTANAL skala 1 : 25000 4. Tutupan lahan diperoleh dari hasil pengolahan citra Landsat dan ASTER 5. Parameter yang digunakan adalah tutupan lahan, ketinggian, kemiringan lahan, curah hujan, jenis tanah

TUJUAN Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh informasi daerah yang berpotensi longsor di wilayah Kabupaten Jember

AREA PENELITIAN

ALAT DAN BAHAN Hardware : PC Intel(R) Pentium(R) 4 CPU 1.80 GHz RAM 1 Gb Printer Canon i255 GPS navigasi Garmin etrex Vista Software : ER MAPPER 7.0 Arc View 3.3 (3D Analyst dan Spatial Analyst) AutoCAD Land Desktop 2004 MS Office

ALAT DAN BAHAN 1. Peta RBI Skala 1:25000 wilayah Kabupaten Jember terbitan BAKOSURTANAL 2. Citra Landsat 4 tahun 1994 path/row 118/65 dan 118/66 3. Citra Landsat 7 tahun 2001 path/row 118/65 dan 118/66 4. Citra ASTER tahun 2007 wilayah Kab. Jember 5. Data Curah Hujan Kab. Jember 6. Peta Jenis Tanah Kab. Jember 7. Peta Tinggi Kab. Jember 8. Peta Kemiringan Kab. Jember

TAHAPAN PENELITIAN Identifikasi Masalah Studi Literatur Pengumpulan Data Pengolahan Data Analisa Penulisan Laporan

TAHAP PENGOLAHAN DATA Citra Landsat TM Tahun 1994 Citra Landsat ETM+ Tahun 2001 Citra ASTER Tahun 2007 Mosaik Citra Mosaik Citra Pemotongan Citra Peta RBI Skala 1:25000 Pemotongan Citra Peta RBI Skala 1:25000 Pemotongan Citra Koreksi Geometrik Koreksi Geometrik Koreksi Geometrik tidak RMS error < 1 piksel tidak RMS error < 1 piksel tidak RMS error < 1 piksel ya ya Citra Terkoreksi Citra Terkoreksi Citra Terkoreksi Penajaman Citra Penajaman Citra Penajaman Citra Interpretasi Interpretasi Interpretasi Training Area Training Area Training Area tidak Klasifikasi Terselia Citra Terklasifikasi Uji Ketelitian Klasifikasi tidak Klasifikasi Terselia Citra Terklasifikasi Uji Ketelitian Klasifikasi Ground Truth Klasifikasi Terselia Citra Terklasifikasi Uji Ketelitian Klasifikasi tidak Uji Ketelitian 80% Uji Ketelitian 80% Uji Ketelitian 80% ya ya ya Peta Tutupan Lahan 1994 Peta Tutupan Lahan 2001 Peta Tutupan Lahan 2007

TAHAP PENGOLAHAN DATA Peta Tutupan Lahan Peta Jenis Tanah Peta Curah Hujan Peta RBI Digital skala 1:25000 Georeferencing Georeferencing Titik Tinggi Digitasi Digitasi Export ke *.shp Export ke *.shp Export ke *.shp Spatial Analyst Spatial Analyst 3D Analyst Ketinggian Kemiringan Overlay Analisa Peta Kawasan Rawan Longsor

TAHAP PENGOLAHAN DATA Skor

HASIL DAN ANALISA Koreksi Geometrik Citra LANDSAT 4 Tahun 1994 = RMS error rata-rata 0,65 = SoF 0,000258 Citra LANDSAT 7 Tahun 2001 = RMS error rata-rata 0,491 = SoF 0,000281 Citra ASTER Tahun 2007 = RMS error rata-rata 0,592 = SoF 0,000281

HASIL DAN ANALISA Uji Klasifikasi Citra LANDSAT 4 Tahun 1994 = 81,48 % Citra LANDSAT 7 Tahun 2001 = 82,22 % Citra ASTER Tahun 2007 = 85,56 %

HASIL DAN ANALISA Klasifikasi Citra

HASIL DAN ANALISA Jenis Tanah

HASIL DAN ANALISA Ketinggian

HASIL DAN ANALISA Kemiringan

HASIL DAN ANALISA Curah hujan tahun 2000 Curah Hujan

HASIL DAN ANALISA Curah hujan tahun 2001 Curah Hujan

HASIL DAN ANALISA Curah hujan tahun 2007 Curah Hujan

HASIL DAN ANALISA Overlay 1. Jenis tanah ; Ketinggian ; Kemiringan ; Curah hujan tahun 2000 ; Tutupan lahan tahun 1994 2. Jenis tanah ; Ketinggian ; Kemiringan ; Curah hujan tahun 2001 ; Tutupan lahan tahun 2001 3. Jenis tanah ; Ketinggian ; Kemiringan ; Curah hujan tahun 2007 ; Tutupan lahan tahun 2007

HASIL DAN ANALISA Zona Kerentanan Gerakan Tanah dibagi menjadi empat, yaitu : (Dinas ESDM Propinsi Jawa Timur) 1. Zona Kerentanan Gerakan Tanah Sangat Rendah 2. Zona Kerentanan Gerakan Tanah Rendah 3. Zona Kerentanan Gerakan Tanah Menengah 4. Zona Kerentanan Gerakan Tanah Tinggi

HASIL DAN ANALISA Prosentase Total Dari Tingkat Kerawanan Longsor Untuk Masing-Masing Tahun :

HASIL DAN ANALISA Prosentase Tingkat Kerawanan Longsor Untuk Tahun 1994 :

HASIL DAN ANALISA Prosentase Tingkat Kerawanan Longsor Untuk Tahun 2001 :

HASIL DAN ANALISA Prosentase Tingkat Kerawanan Longsor Untuk Tahun 2007 :

KESIMPULAN 1. Hasil uji ketelitian klasifikasi yang didapat dari citra Landsat tahun 1994 sebesar 81,48%, citra Landsat tahun 2001 sebesar 82,22%, dan citra ASTER tahun 2007 sebesar 85,56 % sehingga memenuhi standar ketelitian yang diharapkan, yaitu 80%. 2. Jumlah luas keseluruhan penutup lahan yang didapat dari hasil klasifikasi citra Landsat 4 tahun 1994, citra Landsat 7 tahun 2001 dan citra ASTER tahun 2007 berbeda-beda yang dapat dikarenakan keterbatasan komputer dalam mengklasifikasikan piksel secara digital

KESIMPULAN 1. Berdasarkan overlay penutup lahan, jenis tanah, kemiringan, ketinggian, dan curah hujan, daerah penelitian memiliki potensi longsor dengan tingkat kerawanan sangat rendah sampai tinggi pada tahun 2007 dengan prosentase 9,367% untuk tingkat kerawanan sangat rendah, 66,434% untuk tingkat kerawanan rendah, 23,791% untuk tingkat kerawanan menengah, dan 0,408 % untuk tingkat kerawanan Tinggi 2. Tingkat kerawanan sangat rendah meliputi kecamatan Ambulu, Ajung, Balung, Bangsal Sari, Gumukmas, Jenggawah, Kali Wates, Puger, Rambipuji, Semboro, Sukorambi, Sumber Baru, Tanggul, Umbul Sari, dan Wuluhan. Tingkat kerawanan rendah terletak hampir disemua kecamatan, meliputi wilayah kecamatan Ambulu, Ajung, Balung, Bangsal Sari, Gumukmas, Jenggawah, Jombang, Kali Wates, Kencong, Panti, Patrang, Puger, Rambi Puji, Semboro, Sukorambi, Sumber Baru, Tanggul, Umbul Sari, dan Wuluhan. Tingkat kerawanan menengah meliputi Ambulu, Bangsal Sari, Gumukmas, Jenggawah, Kencong, Panti, Patrang, Puger, Rambi Puji, Sukorambi, Sumber Baru, Tanggul, Umbul Sari, dan Wuluhan. Tingkat kerawanan tinggi meliputi wilayah kecamatan Ambulu, Bangsal Sari, Kencong, Puger, Sumber Baru, dan Wuluhan

SARAN 1. Tingkat potensi longsor pada daerah penelitian adalah sangat rendah sampai tinggi, maka hendaknya perlu diperhatikan pembangunan yang dilakukan terutama daerah dengan potensi longsor tinggi. 2. Penelitian dilakukan dengan parameter lain, misal kedalaman tanah dan jenis batuan.

TERIMA KASIH