Website : Mobile : Twitter

dokumen-dokumen yang mirip
MANUAL PENGOPERASIAN JSTOCKINVENTORY Twitter

Dokumen ini menerangkan cara penggunaan dan fitur-fitur yang terdapat pada system registrasi koperasi online ini.

Panduan Pengguna Individu APLIKASI GRATIFIKASI ONLINE (GOL)

MODUL PELATIHAN SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN (SIPEG) V.2

Prosedur Menjalankan Aplikasi

Petunjuk Pemakaian Sistem

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

PROSEDUR MENJALANKAN PROGRAM. Berikut ini merupakan tampilan user interface beserta keterangan dari user interface bersangkutan

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI KURIKULUM 2013

BAB IV TESTING DAN IMPLEMENTASI

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

User Manual. Aplikasi Quick Status 2010

BAB IV IMPLEMENTASI DAN ANALISA

MANUAL APLIKASI ANALISIS JABATAN DAN ANALISIS BEBAN KERJA

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI KURIKULUM 2013

Sistem Aplikasi Persetujuan Iklan

Manual Book For Customer

Cara menjalankan program

Tampilan Window Login

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

PANDUAN PENGGUNAAN PENDAFTRAN MAHASISWA ONLINE. Panduan Pendaftaran Mahasiswa Online IST AKPRIND Yogyakarta

Manual Book PERMOHONAN LEGALISASI UNTUK PEMOHON

Sistem Informasi Pengadaan ATK ( Alat Tulis Kantor )

MANUAL PENGGUNAAN JANDROID

PROSEDUR MENJALANKAN WEBSITE

Aplikasi Mahasiswa dan KRS Online

TATA CARA PENDAFTARAN USER ONLINE

USER MANUAL SISTEM INFORMASI MONITORING DAN EVALUASI ELEKTRONIK KABUPATEN BLORA. Panduan bagi Pengguna Aplikasi E-MONEV Kab. Blora

1. Halaman Pendaftaran & Login

GUIDE BOOK BANGSEMAR GERBANG SEMINAR

Halaman Login Halaman Staff

Aplikasi KRS Online. User Manual Level Dosen. Versi Desember 2011

Aplikasi Tata Persuratan Berbasis Web Perum Jasa Tirta II. bertujuan untuk memenuhi kebutuhan di setiap Unit Kerja, sebuah

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Gambar 4.62 Layar Menu Penjualan Transaksi

Isikan alamat website

Panduan Pengguna Mobile App APLIKASI GRATIFIKASI ONLINE (GOL)

Nama : Totok Suprawoto NIM : Program : Sistem Informasi

Sistem Informasi Pendistribusian Penjualan Velg

Panduan Pengguna UPG APLIKASI GRATIFIKASI ONLINE (GOL)

PENDAHULUAN. Gambar 1. Tampilan Sistem Informasi Pendaftaran Ulang Mahasiswa Lama Online

MODUL SALES FAKTUR KONTAN. melunasinya secara kontan. Setelah dibuatnya Faktur, selanjutnya cetak SJL ke Kasir agar customer dapat

BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN SDM KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN INDONESIA

Gambar Menu utama. Pertama kali program dijalankan akan tampil form penentuan. harga servis yang merupakan halaman utama dari program.

PT. BINER TEKNOLOGI INDONESIA 4

User Guide Membership.

MANUAL BOOK. AplikasI Persuratan Kantor Imigrasi Kelas I Khusus Medan

PANDUAN PENGGUNAAN WEBSITE

Panduan Penggunaan Aplikasi Sistem Informasi Persuratan (E-Letter) UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Menambah Barang Baru dengan Bulk Import

Software User Manual. Portal Akademik. Panduan Bagi Administrator

Daftar Isi. User Manual. Aplikasi e-inkaber untuk Customer VERSI 2.2

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

ELIRA - PTLR USER MANUAL V1.0. Badan Tenaga Nuklir Nasional. layanan.batan.go.id/ptlr/elira PETUNJUK TEKNIS OPERASIONAL

BUKU PETUNJUK PENGOPERASIAN APLIKASI PMDK-PN (Untuk Sekolah)

Software User Manual. Portal Akademik. Panduan Bagi Mahasiswa UNIVERSITAS KARTIKA YANI

BAB IV HASIL DAN DESAIN SISTEM

USER MANUAL Aplikasi Procurement Online PT. PP (Persero) Tbk. Dibuat untuk: PT. PP (Persero) Tbk. DIVISI TEKNOLOGI INFORMASI. Dipersiapkan Oleh:

Manual Program Tukar Faktur

PANDUAN MUSRENBANG DESA / KELURAHAN

USER MANUAL APLIKASI WHISTLE BLOWING SYSTEM

Petunjuk penggunaan Resertifikasi Online Untuk Admin Verifikator dan Cabang

USER MANUAL MANIFES ELEKTRONIK (FESTRONIK) LIMBAH BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN (UNTUK PENERIMA) VERSI 1.0

User Manual PENELITIAN. Sistem Informasi LPPM (SI LPPM) Universitas Katolik Parahyangan

3. Setting Data Master

DOKUMENTASI PENGGUNA LPPM ADMINISTRATION CENTRE

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Tahapan Desain Fisik a. Perancangan Database

SITUS PEMBELAJARAN ELEKTRONIK MIKROSKIL

MULAI MENGGUNAKAN ELKASSA... 4 ADMIN... 5

1. Form Login. 2. Form Utama User

BUKU PETUNJUK PENGGUNAAN SOFTWARE LAUNDRYMANAGER.ID

KKN TEMATIK. Manual Book Website

MANUAL PENGGUNAAN APLIKASI

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI SURVEY AKSES BERBASIS RUMAH TANGGA

A. ADMIN. Form Login Admin

Manual Program Tukar Faktur

CARGO MANAGEMENT SOFTWARE

USER MANUAL UM 09.A E-Catalog User. [ Untuk Buyer ]

Kinerja Intansi Pemerintah Kabupaten Tulungagung

Berikut ini adalah petunjuk pemakaian aplikasi sistem basis data. Petunjuk berikut ini disertai dengan tampilan layar. Keterangan selengkapnya

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. tampilan layar sistem ERP CV.Gracia Jaya beserta prosedur penggunaannya

A. ADMINISTRATOR. Form Login Admin

User Manual. Sistem Informasi LPPM (SI LPPM) PENELITIAN DANA MANDIRI. Universitas Katolik Parahyangan

BUKU PANDUAN UNTUK PENGGUNA

Dokumentasi Pengguna

BUKU MANUAL TSP/CSR KAB. MOJOKERTO

Buku Pedoman Situs Perwalian Versi User : Jurusan

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

ORLANSOFT SALESMATE FREE EDITION

SMARTSoft. Memulai Program SMARTSoft

Manual Sales Order Online (Distributor)

Sistem Informasi Perencanaan Pembangunan Daerah (SIPPD) Daftar Isi

PANDUAN SIPTL EXTERNAL (SISTEM INFORMASI PEMANTAUAN TINDAK LANJUT) UNTUK ENTITAS

Tim e-journal Undiksha 2013 USER MANUAL

PANDUAN PENGGUNAAN e-perkantoran ITS SURABAYA (Untuk TU Jurusan/ Fakultas/ Unit)

PBSB Kementerian Agama RI Government Office Jalan Lapangan Banteng Barat No. 3 4 (021)

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

PETUNJUK OPERASIONAL PENGISIAN FORMULIR SASARAN KERJA PEGAWAI NEGERI SIPIL PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG

Transkripsi:

I Website : www.jasaplus.com Mobile : 082227937747 Twitter : @ringlayer Email: ringlayer@gmail.com jasapluscom@yahoo.com

Manual Penggunaan Jinvoice Daftar Isi 1. Pengantar 2. Login ke Akun Cloud Jinvoice 3. Mengatur Data Master di Jinvoice 3.0. Pengenalan Dasar Tombol untuk Operasi 3.1. Master Merek 3.2. Master Kategori 3.3. Master Inventory

3.4. Supplier 3.5. Customer 3.6. User 3.7. Perusahaan 3.8. Penomoran 3.9. Fitur 3.10. Reset Database 4. Membuat dan Mengelola Dokumen Penawaran 4.1. Buat Dokumen Penawaran Baru 4.2. Pengaturan Dokumen Penawaran 4.3. Mengirim email penawaran 5. Membuat dan Mengelola Dokumen Penjualan 5.1. Buat Dokumen Penjualan Baru 5.2. Pengaturan Dokumen Penjualan 5.3. Mengirim email penjualan 6. Membuat dan Mengelola Dokumen Pembelian 6.1. Buat Dokumen Pembelian Baru 6.2. Pengaturan Dokumen Pembelian 6.3. Mengirim email pembelian 7. Membuat dan Mengelola Invoice 7.1. Buat Dokumen Invoice Baru 7.2. Kelola Invoice 7.3. Mengirim email invoice 8. Fitur Laporan pada Jinvoice 8.1. Laporan Penjualan 8.2. Laporan Pembelian 8.3. Laporan Hutang 8.4. Laporan Piutang 9. Keluar Sistem Jinvoice 10. Bantuan Online

1. Pengantar Jinvoice merupakan aplikasi untuk membuat mengelola invoice, surat penawaran, surat penjualan, surat pembelian berbasis cloud. Kini Anda tidak perlu lagi repot repot membuat dokumen invoice, surat penawaran, surat penjualan, surat pembelian secara manual, Anda dapat membuat dokumen pdf dan dokumen cetak untuk semua jenis surat invoice, surat penawaran, surat penjualan, surat pembelian dengan cepat, kapanpun, di manapun disertai perhitungan otomatis oleh sistem dengan menggunakan layanan aplikasi invoice berbasis cloud dari jasaplus.com 2. Login ke Akun Cloud Jinvoice Setelah anda melakukan transfer dengan angka unik maka sistem jasaplus akan otomatis mengaktivasi akun cloud Anda. Untuk mengakses akun cloud jinvoice Anda, silahkan cek petunjuk yang kami kirimkan melalui email aktivasi Anda atau melalui sms aktivasi akun. Untuk masuk ke akun jinvoice Anda, ketikkan username dan password lalu klik tombol login.

Jika Anda berhasil masuk ke sistem maka akan tampil halaman utama jinvoice. 3. Mengatur Data Master di Jinvoice Data master adalah database dasar yang sifatnya konstan (jarang berubah) dan berguna untuk membantu secara otomatis pengisian data pada operasi utama aplikasi ini. Pada saat memulai jinvoice pertama kali, Anda harus melakukan pengaturan pada data master dan melakukan penyesuaian sesuai dengan kebutuhan Anda. Untuk mulai mengatur data master Anda, klik menu master, maka akan muncul pilihan submenu dari menu master seperti tampilan ini:

Keterangan fungsi dari masing masing menu master. Keterangan : untuk mengatur data master, lakukan mulai dari submenu paling atas hingga submenu paling bawah. 3.0. Pengenalan Dasar Tombol untuk Operasi Sebelum memulai mengatur data dan mengoperasikan jinvoice, berikut ini adalah beberapa tombol yang umum digunakan berikut fungsi dan keterangan. a. tombol cari tombol ini digunakan untuk pencarian data b. tombol tambah data tombol ini digunakan untuk penambahan data c. tombol kosongkan data

tombol ini digunakan untuk mengosongkan data di 1 tabel d. tombol ekspor csv tombol ini digunakan untuk mengekspor data dari 1 tabel ke csv e. tombol logout tombol ini digunakan untuk keluar dari sistem jinvoice f. tombol edit tombol ini digunakan untuk mengubah 1 data entry g. tombol delete tombol ini digunakan untuk menghapus 1 data entry 3.1. Master Merek Digunakan untuk pengaturan data master merek. Untuk mengakses pengaturan master merek, klik menu master merek maka akan tampil pengaturan data untuk master merek :

3.2. Master Kategori Digunakan untuk mengatur data master kategori. Untuk mengakses master kategori, klik menu master kategori

3.3. Master Inventory Digunakan untuk mengatur data master inventory. Untuk mengakses master inventory, klik menu master inventory. 3.4. Supplier Digunakan untuk mengatur data master supplier. Untuk mengakses master supplier, klik menu master supplier 3.5. Customer Digunakan untuk mengatur data master customer. Untuk mengakses menu customer, klik menu master customer

3.6. User Digunakan untuk mengatur data master user. Untuk mengakses master user, klik menu master user 3.7. Perusahaan Digunakan untuk mengatur data master perusahaan. Untuk mengakses master perusahaan, klik menu master perusahaan

3.8. Penomoran Digunakan untuk mengatur data master penomoran. Untuk mengakses master penomoran, klik menu master penomoran 3.9. Fitur Digunakan untuk mengatur data master fitur dasar jinvoice. Untuk mengakses menu fitur, klik menu master fitur

3.10. Reset Database Digunakan untuk mereset isi database jinvoice. Untuk mengakses reset database, klik menu master reset database

4. Membuat dan Mengelola Dokumen Penawaran 4.1. Buat Dokumen Penawaran Baru Untuk membuat dokumen penawaran baru, klik menu : penawaran tambah Pada saat membuat dokumen penawaran pertama kali isikan isian data tujuan penawaran untuk : Secara otomatis sistem akan mengambil data nama customer yang sudah kita input sebelumnya di master data customer.

Setelah data tujuan surat penawaran terisi secara otomatis, isikan nama produk. Secara otomatis sistem akan mengambil data nama produk dari database master produk yang sudah kita input sebelumnya : Setelah semua data lengkap,klik tombol proses. Secara otomatis sistem sudah menghitung jumlah total, jika setting diskon diaktifkan di master maka akan ada diskon, seperti contoh tampilan di bawah ini :

Selanjutnya jika ingin membuat versi pdf dari surat penawaran ini, klik tombol BUAT PDF Maka secara otomatis sistem akan membuat versi dokumen pdf dari surat anda: Untuk menyimpan dokumen pdf, tekan ctrl+s Kembali lagi ke print preview surat penawaran, jika ingin membuat dokumen cetak dari surat penawaran, klik tombol PRINT

Selanjutnya anda tinggal menyetting di bagian print 4.2. Pengaturan Dokumen Penawaran Menu ini digunakan untuk mengatur dokumen penawaran yang sudah pernah dibuat sebelumnya. Untuk mengakses pengaturan dokumen penawaran, klik menu : penawaran pengaturan

4.3. Mengirim Email Penawaran Untuk mengirimkan dokumen pdf penawaran, pada menu pengaturan penawaran, klik tombol print Maka anda akan masuk ke halaman print preview Sebelum mengirimkan pdf email, klik dulu tombol Buat PDF,lalu klik tombol email. Maka akan muncul form untuk pembuatan email

Isikan nama pengirim, isikan email tujuan, edit subjek email, edit isi pesan email lalu klik tombol Kirim Email

5. Membuat dan Mengelola Dokumen Penjualan 5.1. Buat Dokumen Penjualan Baru Untuk membuat dokumen penjualan baru, klik menu : penjualan tambah Berikut ini tampilan formulir untuk membuat surat dokumen penjualan baru :

Yang pertama harus diisi adalah tujuan pengiriman surat penjualan, Isikan isian untuk Secara otomatis sistem akan mengambil nama nama customer berdasarkan data master customer yang sudah kita input sebelumnya, Silahkan pilih nama customer untuk dikirimi surat.

Selanjutnya isikan nama nama produk yang akan dijual : secara otomatis sistem akan menampilkan pilihan autocomplete berdasarkan data nama nama produk yang sudah kita input sebelumnya di data master produk Jika sudah lengkap, scroll browser ke bawah lalu klik tombol PROSES. Maka secara otomatis data surat sales order akan tersimpan di database : Untuk membuat dokumen pdf dari surat ini klik tombol buat pdf Untuk mencetak dokumen ini klik tombol print

5.2. Pengaturan Dokumen Penjualan Menu ini digunakan untuk mengatur dokumen penjualan yang sudah pernah dibuat sebelumnya. Untuk mengakses pengaturan dokumen penjualan, klik menu : penjualan pengaturan 5.3. Mengirim Email Penjualan Untuk mengirim email dokumen penjualan berupa pdf, klik menu pengaturan penjualan, lalu pada bagian pengaturan penjualan klik tombol print pada salah satu data yang akan dikirimkan sebagai email. Pada bagian print preview, sebelum mengklik tombol email, klik terlebih dahulu tombol buat pdf lalu klik tombol email

Isikan nama pengirim, isikan email tujuan, isikan subjek email, lalu isikan isi pesan email, jika sudah lengkap, klik tombol kirim email 6. Membuat dan Mengelola Dokumen Pembelian 6.1. Buat Dokumen Pembelian Baru Untuk membuat dokumen pembelian baru, klik menu : pembelian tambah Maka akan muncul form pembuatan surat pembelian baru :

Untuk membuat dokumen surat pembelian baru pertama tama isikan isian form untuk secara otomatis sistem akan mengambil data nama nama supplier dari database master supplier yang sudah kita inputkan sebelumnya.

Jika sudah isikan nama nama produk yang ingin dibeli. Perhatian! Pada form pembelian berbeda dengan form lain, di mana harga tidak diambil secara otomatis dari database master produk karena asumsi harga produk ditentukan oleh supplier. Oleh karena itu data harga harus diinput secara manual dan juga jumlah kuantitas yang akan dibeli harus diisi manual. Isikan tanpa tanda baca karena secara otomatis sistem akan memberikan tanda baca! Setelah data diisi lengkap klik tombol proses. Selanjutnya untuk membuat dokumen pdf, klik tombol BUAT PDF, untuk mencetak dokumen klik tombol PRINT 6.2. Pengaturan Dokumen Pembelian Menu ini digunakan untuk mengatur dokumen pembelian yang sudah pernah dibuat sebelumnya. Untuk mengakses pengaturan dokumen pembelian, klik menu : pembelian pengaturan

6.3. Mengirimkan Email Dokumen Pembelian Untuk mengirimkan email dokumen pembelian, klik menu pengaturan pembelian, lalu pada bagian pengaturan pembelian klik tombol print maka Anda akan masuk ke halaman print preview. Pada halaman print preview klik tombol buat pdf lalu kembali ke halaman pengaturan pembelian, klik tombol email, lalu pada isian form email, isikan data dengan lengkap. Langkah terakhir, klik tombol kirim email

7. Membuat dan Mengelola Invoice 7.1. Buat Dokumen Invoice Baru Untuk membuat faktur baru, klik menu : invoice tambah Maka akan muncul form untuk menambah invoice baru : Pertama tama isikan isian form untuk:

Secara otomatis sistem akan memberikan pilihan data data customer dari database master customer yang sudah kita input sebelumnya. Selanjutnya isikan nama nama produk : Secara otomatis sistem akan mengambil data data nama produk dari database master produk yang sudah kita input sebelumnya dari database master produk.

7.2. Kelola Invoice Menu ini digunakan untuk mengatur dokumen invoice yang sudah pernah dibuat sebelumnya. Untuk mengakses pengaturan dokumen faktur, klik menu : invoice pengaturan 7.3. Mengirim Email Invoice Untuk mengirim email invoice, klik menu pengaturan invoice lalu klik tombol print setelah masuk ke halaman print preview, klik tombol buat pdf, setelah itu kembali ke halaman pengaturan invoice, klik tombol email. 8. Fitur Laporan pada Jinvoice 8.1. Laporan Penjualan Laporan penjualan digunakan untuk melihat dan mencetak data penjualan tiap bulanya.

Keterangan : jika jumlah 0 artinya tidak ada laporan pada bulan tersebut. 8.2. Laporan Pembelian Laporan pembelian digunakan untuk melihat dan mencetak data penjualan tiap bulanya. 8.3. Laporan Hutang Laporan hutang digunakan untuk melihat dan mencetak data hutang tiap bulanya. 8.4. Laporan Piutang Laporan piutang digunakan untuk melihat dan mencetak data piutang tiap bulanya. 9. Keluar Sistem Jinvoice Untuk keluar sistem, klik tombol logout pada kanan atas.

10. Bantuan Online Jika Anda mengalami kesulitan dan membutuhkan bantuan online silahkan kunjungi web jasaplus di http://www.jasaplus.com dan dapatkan informasi kontak.