DEPARTEMEN HUKUM INTERNASIONAL FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

dokumen-dokumen yang mirip
PENERAPAN UNSUR PERSAMAAN PADA POKOKNYA DALAM PENENTUAN SENGKETA MEREK (STUDI KASUS PUTUSAN MAHKAMAH AGUNG NOMOR 194K/PDT.SUS/2011) S K R I P S I

KEDUDUKAN NASABAH KOPERASI SIMPAN PINJAM DALAM PAILITNYA KOPERASI SIMPAN PINJAM.

PELANGGARAN PESAWAT F-18 HORNET MILIK AMERIKA SERIKAT DIWILAYAH KEDAULATAN INDONESIA DITINJAU DARI KONVENSI CHICAGO TAHUN 1944 S K R I P S I

KEDUDUKAN HUKUM BADAN PENYELENGGARA JAMINAN SOSIAL (BPJS) KESEHATAN DALAM SISTEM JAMINAN SOSIAL NASIONAL (SJSN)

S K R I P S I. Oleh TIESA SALEH DEPARTEMEN HUKUM KEPERDATAAN PROGRAM KEKHUSUSAN HUKUM PERDATA (BW)

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

DEPOSITO PIHAK KETIGA SEBAGAI JAMINAN KREDIT PADA PT. BANK SUMUT, Tbk

PERLINDUNGAN TERHADAP INDUSTRI DALAM NEGERI DALAM KERANGKA PASAR BEBAS AFTA

PEMBERIAN KREDIT DENGAN JAMINAN HAK TANGGUNGAN YANG OBJEKNYA HAK GUNA BANGUNAN (Studi pada Bank Internasional Indonesia, Tbk Cabang Medan)

DEPARTEMEN HUKUM INTERNASIONAL

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

ANALISIS HUKUM TERHADAP TANGGUNG JAWAB PENILAI KERUGIAN ASURANSI DALAM INDUSTRI ASURANSI DI INDONESIA BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NO.

INDA PUSPITA SARI HASIBUAN

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi dan Melengkapi Syarat-syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum. Oleh : TOGI ROBSON SIRAIT

FUNGSI OTORITAS JASA KEUANGAN DALAM MELAKUKAN PENYIDIKAN TINDAK PIDANA PASAR MODAL S K R I P S I

PENEGAKAN HUKUM TERHADAP PENGGANDAAN BUKU BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NO. 28 TAHUN 2014 TENTANG HAK CIPTA (Studi Pada Titi Gantung Medan)

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

ASPEK HUKUM INTERNASIONAL DALAM PERLINDUNGAN HAK-HAK ANAK SKRIPSI. Diajukan untuk melengkapi tugas-tugas dalam memenuhi syarat-syarat untuk

PERUBAHAN ENTITAS PALESTINA OLEH PBB DAN EKSISTENSINYA SEBAGAI NEGARA PEMANTAU NON ANGGOTA SKRIPSI. Di susun dan Diajukan untuk memenuhi

PROSEDUR PENDELEGASIAN WEWENANG DITINJAU DARI PERSPEKTIF HUKUM ADMINISTRASI NEGARA (Studi di Badan Pelayanan Perizinan Terpadu Kota Medan) SKRIPSI

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA M E D A N

SKRIPSI. Diajukan untuk Melengkapi Tugas dalam Memenuhi Syarat Mencapai Gelar Sarjana Hukum. Oleh: YOSAFAT SIBARANI.

S K R I P S I PENAHANAN NELAYAN YANG MELANGGAR WILAYAH PERAIRAN DAN WILAYAH YURISDIKSI ANTARA INDONESIA MALAYSIA DITINJAU DARI HUKUM INTERNASIONAL

S K R I P S I. Diajukan Untuk Melengkapi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

PIDANA BERSYARAT PADA PELAKU KECELAKAAN LALU LINTAS YANG DILAKUKAN OLEH ANAK DALAM PRAKTIK (Studi Putusan Nomor: 217/Pid.Sus/2014/PT.

PENGATURAN HUKUM INTERNASIONAL TENTANG TANGGUNGJAWAB NEGARA DALAM PENCEMARAN UDARA LINTAS BATAS

PEMBERIAN KREDIT DENGAN JAMINAN SERTIFIKAT HAK MILIK PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA CABANG KABANJAHE S K R I P S I

PERTANGGUNGJAWABAN AGEN ASURANSI DALAM PENYAMPAIAN INFORMASI PRODUK DITINJAU DARI UNDANG - UNDANG N0.8 TAHUN 1999 TENTANG PERLINDUNGAN KONSUMEN

PROSEDUR PENGUTIPAN PAJAK RESTORAN BERDASARKAN PERATURAN DAERAH NOMOR 5 TAHUN 2011 TENTANG PAJAK RESTORAN SKRIPSI

S K R I P S I PERLINDUNGAN DAN PENGELOLAAN TERUMBU KARANG TERHADAP LINGKUNGAN HIDUP DI INDONESIA DITINJAU DARI HUKUM INTERNASIONAL.

ANALISIS HUKUM PERDATA TENTANG SYARAT SAH KONTRAK BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NO. 11 TAHUN 2008 TENTANG INFORMASI DAN TRANSAKSI ELEKTRONIK SKRIPSI

ANALISIS TERHADAP HAK DAN KEWAJIBAN PARA PIHAK PADA PERJANJIAN BAKU DALAM PENJUALAN PERUMAHAN DI PT. PANGRIPTA

PERKEMBANGAN GRATIFIKASI SEBAGAI TINDAK PIDANA KORUPSI MENURUT UNDANG-UNDANG TENTANG PEMBERANTASAN TINDAK PIDANA KORUPSI DI INDONESIA SKRIPSI.

SKRIPSI. Disusun Dan Diajukan Untuk Melengkapi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Universitas Sumatera Utara OLEH :

SKRIPSI. Disusun dan Diajukan Untuk Melengkapi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Tugas Akhir dan Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum. Oleh : PUTRI A. NADAPDAP

TINJAUAN YURIDIS MENGENAI KEBERADAAN ORGAN PENGAWAS DALAM MENCEGAH PENYALAHGUNAAN FUNGSI DAN TUJUAN YAYASAN SKRIPSI

TINJAUAN HUKUM INTERNASIONAL TERHADAP KASUS PENGGUNAAN SENJATA KIMIA OLEH SURIAH S K R I P S I

S K R I P S I. Diajukan Untuk Melengkapi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

PERTANGGUNG JAWABAN HUKUM BAGI PEGAWAI NEGERI SIPIL (PNS) DALAM PENYALAHGUNAAN WEWENANG DITINJAU DARI PRESPEKTIF HUKUM ADMINISTRASI NEGARA SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan untuk melengkapi tugas - tugas dan Memenuhi syarat syarat untuk mencapai Gelar Sarjana Hukum. Oleh : NIM.

PROGRAM KEKHUSUSAN HUKUM PERDATA (BW) FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

ANALISIS YURIDIS MENGENAI PENGUNDURAN DIRI DARI ORGANISASI INTERNASIONAL DITINJAU DARI HUKUM INTERNASIONAL SKRIPSI

PELAKSANAAN PERANAN KEJAKSAAN DALAM PENYELESAIAN KASUS TINDAK PIDANA KORUPSI. (Studi di Lingkungan Kejaksaan Negeri Medan) SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan untuk melengkapi tugas tugas dalam memenuhi syarat-syarat. untuk memperoleh gelar sarjana hukum OLEH :

S K R I P S I Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Salah Satu Syarat Mencapai Gelar Sarjana Hukum

SKRIPSI. Oleh : Febri Lestari Sihombing NIM : Departemen : Hukum Pidana

Skripsi Disusun dan diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara

ANALISIS HUKUM KONTRAK PENGADAAN BARANG DAN JASA BADAN USAHA MILIK NEGARA (BUMN) PADA PT.PEMUDA SIMALUNGUN ABADI SKRIPSI

PENERAPAN HUKUM PIDANA TERHADAP TINDAK PIDANA PENCUCIAN UANG HASIL TINDAK PIDANA NARKOTIKA ( STUDI PUTUSAN NOMOR. 847/PID.B/2013/PN.

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP PENGADAAN TANAH BAGI PEMBANGUNAN UNTUK KEPENTINGAN UMUM BERDASARKAN UNDANG- UNDANG NO. 2 TAHUN 2012 SKRIPSI

PROSES PENDATAAN PEROLEHAN KEPEMILIKAN KARTU TANDA PENDUDUK (e-ktp) DI KECAMATAN MEDAN AMPLAS DITINJAU DARI HUKUM ADMINISTRASI NEGARA S K R I P S I

PENGAKUAN TANDA TANGAN PADA SUATU DOKUMEN ELEKTRONIK DI DALAM PEMBUKTIAN HUKUM ACARA PERDATA DI INDONESIA

TINJAUAN HUKUM INTERNASIONAL TERHADAP INTERVENSI PIHAK ASING ATAS KONFLIK INTERNAL LIBYA BERDASARKAN RESOLUSI DEWAN KEAMANAN PBB SKRIPSI

S K R I P S I. Oleh LAURENCIUS HB NABABAN NIM : DEPARTEMEN HUKUM ADMINISTRASI NEGARA FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

SKRIPSI. Oleh : CINTHIA F RAMADHANI NIM: DEPARTEMEN HUKUM KEPERDATAAN PROGRAM KEKHUSUSAN HUKUM PERDATA DG

SKRIPSI. Disusun dan Diajukan Untuk Melengkapi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP PERLINDUNGAN HUKUM BAGI PEKERJA RUMAH TANGGA (PRT) SKRIPSI

PERLINDUNGAN PIHAK TERTANGGUNG DALAM ASURANSI TERHADAP TUNTUTAN GANTI KERUGIAN DARI PIHAK KETIGA (Studi pada PT Asuransi Intra Asia)

PENEGAKAN HUKUM DALAM TINDAK PIDANA PENCABULAN (SODOMI) TERHADAP ANAK DI BAWAH UMUR YANG MENYEBABKAN ANAK MENJADI TRAUMA

S K R I P S I. Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum OLEH

KEWAJIBAN PENYEDIAAN MODAL MINIMUM BANK UMUM SEBAGAI SALAH SATU LANGKAH PENYEHATAN PERBANKAN S K R I P S I

SKRIPSI. Diajukan untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat untuk Mencapai Gelar Sarjana Hukum OLEH:

SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Tugas Akhir dan Memenuhi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Hukum. Oleh: AINUL MARDIYAH NIM:

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

FAKTOR PENDORONG KENAKALAN REMAJA GENG MOTOR DI KOTA MEDAN DITINJAU DARI ASPEK KRIMINOLOGI YUDIKA D. MARGARETHA HUTABARAT DEPARTEMEN HUKUM PIDANA

PROSEDUR PEROLEHAN IZIN PRAKTIK DOKTER DITINJAU DARI HUKUM ADMINISTRASI NEGARA SKRIPSI

AKIBAT HUKUM PUTUSAN PERNYATAAN PAILIT TERHADAP KREDITOR PEMEGANG HAK TANGGUNGAN SKRIPSI OLEH : HENDRIKA S R SINAGA NIM :

PELANGGARAN HAK ASASI MANUSIA OLEH ISRAEL TERHADAP WARGA SIPIL PALESTINA DITINJAU DARI HUKUM INTERNASIONAL SKRIPSI

Oleh: DWI PUTRI REZKY SIHITE DEPARTEMEN HUKUM KEPERDATAAN PROGRAM KEKHUSUSAN HUKUM PERDATA BW

ANALISIS YURIDIS TERHADAP KEWENANGAN PENYIDIK MENGELUARKAN SURAT PERINTAH PENGHENTIAN PENYIDIKAN (SP3) PADA PERKARA TINDAK PIDANA KORUPSI

TINJAUAN YURIDIS PERTANGGUNGJAWABAN AGEN DALAM PERJANJIAN JUAL BELI GAS ELPIJI (STUDI PADA PT.PERTAMINA DAN PT.RASITA MULIA) SKRIPSI

PENERAPAN GUGATAN CLASS ACTION DALAM UNDANG-UNDANG NOMOR 40 TAHUN 2007 TENTANG PERSEROAN TERBATAS SKRIPSI

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

AKIBAT HUKUM PENJUALAN SAHAM YANG DIJUAL SECARA DIAM-DIAM PADA PERSEROAN TERBATAS SKRIPSI

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEMEGANG POLIS ASURANSI SETELAH BERLAKUNYA UNDANG-UNDANG NOMOR 21 TAHUN 2011 TENTANG OTORITAS JASA KEUANGAN SKRIPSI

TINDAK PIDANA ABORSI YANG DILAKUKAN OLEH DUKUN BERANAK DALAM PUTUSAN MAHKAMAH AGUNG NO K/PID/2010 SKRIPSI

KEGIATAN EKSPOR IMPOR DAN CARA PEMBAYARAN YANG DITERIMA DALAM PERDAGANGAN INTERNASIONAL

SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara. Oleh

S K R I P S I. Oleh. Budi Ryando Sidabukke DEPARTEMEN HUKUM KEPERDATAAN PROGRAM KEKHUSUSAN HUKUM PERDATA DAGANG

ASPEK HUKUM PERTANGGUNGAN JAMINAN HARI TUA BAGI KARYAWAN PT. BANK CIMB NIAGA Tbk CABANG BUKIT BARISAN MEDAN PADA PERUSAHAAN ASURANSI AIA FINANCIAL

PERLINDUNGAN HUKUM KEPADA TERTANGGUNG DARI PERUSAHAAN ASURANSI YANG PAILIT ANDAR R. PANJAITAN. Nim:

PROSEDUR PEMINJAMAN UANG PADA KOPERASI KOTAMADYA MEDAN DITINJAU DARI HUKUM ADMINISTRASI NEGARA SKRIPSI

PERLINDUNGAN HAK PENCIPTA TERHADAP PENGUBAHAN ARANSEMEN MUSIK BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 28 TAHUN 2014 TENTANG HAK CIPTA (Studi di Kota Medan)

FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum

TINJAUAN YURIDI TINDAK PIDANA KEKERASAN TERHADAP ANAK YANG MENYEBABKAN KEMATIAN

TINJAUAN HUKUM ADMINISTRASI NEGARA TERHADAP IZIN PENANAMAN MODAL BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NO.25 TAHUN 2007 SKRIPSI. Oleh

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP HAK MEREK PADA BIDANG JASA USAHA MENENGAH DALAM RANGKA MENGHADAPI PASAR TUNGGAL ASEAN SKRIPSI

PERTIMBANGAN HAKIM MENOLAK KASASI DALAM KASUS NARKOTIKA (STUDI KASUS PUTUSAN NO. 2338/K.Pid.Sus/2013 MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA) S K R I P S I

PERTANGGUNG JAWABAN HUKUM PARA PIHAK ATAS WANPRESTASI DALAM TRANSAKSI ELEKTRONIK SKRIPSI DEPARTEMEN HUKUM EKONOMI

PERANAN NOTARIS DALAM HAL PEMBUATAN AKTA PERJANJIAN KREDIT SKRIPSI

EFEKTIFITAS MEDIATOR DALAM PENYELESAIAN SENGKETA PERDATA DI PENGADILAN NEGERI ( STUDI DI PENGADILAN NEGERI MEDAN) SKRIPSI OLEH

PERJANJIAN SEWA TANAH PERKEBUNAN KELAPA SAWIT (STUDI KASUS DI KAMPUNG HARAPAN BAGAN SINEMBAH RIAU) SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat Guna Melemperoleh Gelar Sarjana Hukum OLEH REDHA AMANTA PULUNGAN

PROSEDUR PEROLEHAN PERIZINAN PENYIARAN RADIO SWASTA LOKAL BERDASARKAN UNDANG-UNDANG PENYIARAN NOMOR 32 TAHUN 2002 TENTANG PENYIARAN

PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP DEBITUR/NASABAH DALAM PERJANJIAN KREDIT BANK ARIF BUDIMAN

ADE FD SINAGA DEPARTEMEN HUKUM PIDANA

Transkripsi:

RESOLUSI DEWAN KEAMANAN PERSERIKATAN BANGSA-BANGSA TERHADAP NEGARA-NEGARA BERKONFLIK (KASUS INVASI IRAK KE KUWAIT 1990 DAN PERANG KOREA 1958 DITINJAU DARI SEGI HUKUM INTERNASIONAL) S K R I P S I Disusun dan Diajukan Untuk Melengkapi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Pada Fakultas Hukum Oleh RAJA KARSITO PURBA 090200198 DEPARTEMEN HUKUM INTERNASIONAL FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014 1

2 LEMBAR PENGESAHAN RESOLUSI DEWAN KEAMANAN PERSERIKATAN BANGSA-BANGSA TERHADAP NEGARA-NEGARA BERKONFLIK (KASUS INVASI IRAK KE KUWAIT 1990 DAN PERANG KOREA 1958 DITINJAU DARI SEGI HUKUM INTERNASIONAL) SKRIPSI Diajukan Untuk Melengkapi Tugas dan Memenuhi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Hukum RAJA KARSITO PURBA 090200198 DEPARTEMEN HUKUM INTERNASIONAL Disetujui Oleh Ketua Departemen Hukum Internasional ARIF, SH., MH NIP. 196002141987032002 Pembimbing I Pembimbing II Dr. Hj. Chairul Bariah, SH., M.Hum Sutiarno, SH., M.Hum NIP. 195612101986012001 NIP. 195610101986031003 FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2014

3 ABSTRAK RESOLUSI DEWAN KEAMANAN PERSERIKATAN BANGSA-BANGSA TERHADAP NEGARA-NEGARA BERKONFLIK DALAM CONTOH KASUS INVASI IRAK KE KUWAIT 1990 DAN PERANG KOREA 1958 DITINJAU DARI SEGI HUKUM INTERNASIONAL Resolusi adalah suatu hasil keputusan dari suatu masalah yang telah disetujui melalui konsensus maupun pemungutan suara menurut aturan dan tata cara yang telah ditetapkan oleh organisasi internasional atau badan yang bersangkutan. Resolusi pada umumnya terdiri dari dua bagian, yaitu paragraf yang bersifat mukadimah (preambule paragraph), dan paragraf yang bersifat operasional (operative paragraph). Permasalahan dalam penelitian ini adalah Bagaimanakah Kedudukan Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa Dalam Hukum Internasional.Bagaimanakah mekanisme penjatuhan sanksi oleh dewan keamanan perserikatan bangsa-bangsa. Bagaimanakah Penerapan Resolusi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa Terhadap Negara-Negara Berkonflik. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah yuridis normatif, yaitu metode pendekatan yang menggunakan konsepsi legis positivis. Kedudukan DK PBB adalah memelihara perdamaian dan keamanan internasional dilakukan dengan dua cara, yaitu usaha penyelesaian sengketa secara damai (Bab VI Piagam) dan penyelesaian sengketa secara paksa berupa tindakan terhadap adanya ancaman perdamaian, pelanggaran perdamaian dan tindakan agresi. (Bab VII Piagam). Pada hakikatnya wewenang Dewan Keamanan tersebut merupakan konsekuensi logis dari tanggung jawab utama Dewan Keamanan. Mekanisme penjatuhan sanksi oleh dewan keamanan PBB adalah melalui Pengembilan keputusan dalam organisasi internasional, khususnya Dewan Keamanan PBB dapat dilakukan melalui pemunguan suara ataupun tidak. Keputusan yang diambil tanpa pemungutan suara dapat melalui consensus atau aklamasi, baik yang dilakukan atas saran ketua sidang yang bersifat ruling maupun usul anggota tanpa ada pihak yang menolak. Dalam prakteknya masalah hak veto telah diperlunak. Pasal 27 ayat (3) Piagam PBB secara gramatika bahwa semua anggota tetap DK PBB harus memberikan suaranya agar suatu draf resolusi DK PBB dapat diputuskan, abstain dianggap suatu veto. Dampak dari ketidakhadiran anggota tetap DK PBB dalam pemungutan suara terjadi tahun 1950 ketika Uni Soviet memboikot DK PBB, ketika DK PBB akan mengambil keputusan tentang masalah Korea Utara, ketika DK PBB akan mengambil keputusan tentang masalah Korea. Korea Utara mengadakan invasi ke Korea Selatan Kata Kunci : Resolusi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa

4 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan atas Kehadiran Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat dan rahmat-nya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan Skripsi ini dengan judul Resolusi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa Terhadap Negara-Negara Berkonflik Dalam Contoh Kasus Invasi Irak Ke Kuwait 1990 Dan Perang Korea 1958 Ditinjau Dari Segi Hukum Internasional. Guna memenuhi persyaratan dalam menyelesaikan pendidikan di Program Studi S-I Fakultas Hukum, Medan Penulis menyadari bahwa yang disajikan dalam penulisan skripsi ini masih terdapat kekurangan yang harus diperbaiki, untuk itu penulis mengharapkan saran dan kritik yang sifatnya membangun sehingga dapat menjadi perbaikan di masa akan datang. Dalam penulisan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan dan dukungan berbagai pihak baik secara moril dan materil, untuk itu penulis mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya kepada: 1. Bapak Prof. Dr. Runtung Sitepu, SH., M.Hum, selaku Dekan Fakultas Hukum. 2. Bapak Prof. Dr. Budiman Ginting, SH., M.Hum, selaku Pembantu Dekan I, Fakultas Hukum. 3. Bapak Syafruddin Hasibuan, SH., M.Hum, selaku Pembantu Dekan II, Fakultas Hukum.

5 4. Bapak Dr. OK. Saidin, SH., M.Hum selaku pembantu Dekan III Fakultas Hukum. 5. Bapak Arif, SH., M.H selaku Ketua Departemen Hukum Internasional, Fakultas Hukum. 6. Ibu Dr. Hj. Chairul Bariah, SH., M.Hum selaku Dosen Pembimbing I yang telah bersedia meluangkan waktu dalam membimbing penulis sehingga terselesaikannya skripsi ini. 7. Bapak Sutiarno, SH., M.Hum, selaku Dosen Pembimbing II yang telah bersedia meluangkan waktu dalam membimbing penulis sehingga terselesaikannya skripsi ini. 8. Seluruh staf pengajar Fakultas Hukum. 9. Kepada kedua orang tua ayahanda Ir. Brata Ling Purba dan ibunda M. Karina Tarigan, yang telah banyak memberikan dukungan doa dan kasih sayang yang tak pernah putus sampai sekarang. 10. Buat Erika terima kasih yang selalu memberikan dukungan dan motivasi serta kasih sayang kepada penulis sehingga terselesaikannya skripsi ini. 11. Kepada rekan-rekan Geng RRK Iqbal, Kebo, Wahyu, Dirgan, Alfi, Mulkan Fakultas Hukum yang tidak bisa disebutkan satu persatu. 12. Kepada adik-adik Arif, Yusrin, Didi, Daniel, Roby dan Nazhifi didalam UKM Futsal Fakultas Hukum terima kasih atas dukungannya kepada penulis.

6 Penulis berharap semoga proposal ini dapat bermanfaat bagi pembaca pada umumnya. Akhirnya penulis mengucapkan banyak terima kasih. Medan, April 2014 Penulis Raja Karsito Purba 090200198

7 DAFTAR ISI ABSTRAK... i KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... v BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 4 C. Tujuan dan Manfaat Penelitian... 4 D. Keaslian Penulisan... 5 E. Tinjauan Pustaka... 6 F. Metode Penelitian... 18 G. Sistematika Penulisan... 21 BAB II KEDUDUKAN DEWAN KEAMANAN PERSERIKATAN BANGSA-BANGSA DALAM HUKUM INTERNASIONAL... 23 A. Sejarah Terbentuknya Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa... 23 B. Struktur Organisasi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa- Bangsa... 28 C. Kedudukan Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa... 33 BAB III MEKANISME PENJATUHAN SANKSI OLEH DEWAN KEAMANAN PERSERIKATAN BANGSA-BANGSA... 40 A. Mekanisme Penjatuhan Sanksi... 40 B. Jenis-jenis Sanksi yang Bisa dijatuhkan... 44 C. Negara-negara Berkonflik yang Dijatuhkan Sanksi oleh Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa Dalam

8 Contoh Kasus Invasi Irak ke Kuwait 1990 dan Korea 1958... 52 BAB IV PENERAPAN RESOLUSI DEWAN KEAMANAN PERSERIKATAN BANGSA-BANGSA TERHADAP NEGARA- NEGARA BERKONFLIK... 71 A. Advisory Opinion oleh Mahkamah Internasional... 71 B. Penggunaan Hak Veto dalam Penerapan Resolusi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa... 73 C. Pelaksanaan Resolusi Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa- Bangsa Terhadap Negara-Negara Berkonflik Niaga dan Mahkamah Agung... 77 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN... 79 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN A. Kesimpulan... 79 B. Saran... 81