FAQ LAYANAN MEGA CREDIT CARD MOBILE

dokumen-dokumen yang mirip
FAQ MEGA MOBILE Apa itu layanan Mega Mobile? Apa saja syarat untuk memperoleh atau menggunakan layanan Mega Mobile?

FAQ LAYANAN MEGA MOBILE

mandiri sms - *141*6# Keuntungan mandiri sms *141*6# Registrasi mandiri sms *141*6# :

MANUAL LAYANAN MEGA INTERNET

FAQ LAYANAN MEGA SYARIAH MOBILE

FAQ Mandiri SMS. Mandiri SMS adalah layanan perbankan elektronik untuk mengakses rekening nasabah dengan

APLIKASI MEGA MOBILE BLACKBERRY

Petunjuk Registrasi - Aktivasi

FAQ MEGA INTERNET 1 / 5

Frequently Asked Questions (FAQ) mandiri online

FAQ Mandiri Mobile. Merupakan layanan e-banking untuk melakukan transaksi finansial dan non finansial dengan

Frequently Asked Questions (FAQ) Gratis Uang Saku Rp ,- dengan Aplikasi Mobile Mandiri Fiestapoin

INFORMASI UMUM TENTANG KARTU KREDIT CITI ANDA

FAQ AKSES ADIRA FINANCE (Khusus Wilayah Jabodetabekser dan Jabar)

Panduan Registrasi & Penggunaan bjb SMS. Registrasi bjb SMS. Penggunaan bjb SMS

Sakuku, Bikin Hangout Makin All Out!

Table of Contents FREQUENTLY ASKED QUESTIONS (FAQ)

SYARAT DAN KETENTUAN LAYANAN MEGA INTERNET

Pertanyaan yang Sering Diajukan - Bahasa Pembayaran Penerimaan Negara melalui Citibank Online V08 29 November 2016

FREQUENTLY ASKED QUESTIONS (FAQ) Rekening Ponsel

KINI SELURUH TRANSAKSI DI TOKOPEDIA DAPAT MELALUI DANAMON VIRTUAL ACCOUNT

I. PENDAHULUAN. *Fasilitas KS212Mobile melalui fitur SMS mobile dan Internet dalam tahap pengembangan

SYARAT DAN KETENTUAN LAYANAN MEGA MOBILE & BELANJA DEBIT ONLINE

User Guide Manual SB Pays Mobile Operator User Mobile BANK SYARIAH BUKOPIN INDONESIA SBPays Mobile

PETUNJUK PRODUK / PRODUCT GUIDELINES

PANDUAN TEKNIS INSTALASI DAN PENGGUNAAN APLIKASI KOIN MOBILE

Permata e-banking Nikmati Ragam Pilihan Bertransaksi Sesuai Kebutuhan

PAYMENT POINT ONLINE BANK BRI PANDUAN TEKNIS INSTALASI DAN PENGGUNAAN APLIKASI PPOB BRI MOBILE

PETUNJUK SINGKAT PENDAFTARAN, MEGA TOKEN, DAN TRANSAKSI MEGA INTERNET. ELBK_Ver4.0

BANK DANAMON. Panduan Penggunaan D-OPS ANDROID D-OPS

Keep your business simple with Maybank Corporate Credit Card.

FREQUENTLY ASKED QUESTIONS (FAQ) Layanan Branchless Banking

Memulai Layanan PermataNET

Manual Book. PG Online

BUKU MANUAL MEGA MOBILE MELALUI SMS DAN APLIKASI DARI SMARTPHONE (CARA INSTALL & TRANSAKSI)

Manual Book PERMOHONAN LEGALISASI UNTUK PEMOHON

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL PAJAK LAMPIRAN I SURAT EDARAN DIREKTUR JENDERAL PAJAK NOMOR SE-11/PJ/2016 TENTANG

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL PAJAK LAMPIRAN I SURAT EDARAN DIREKTUR JENDERAL PAJAK NOMOR SE-11/PJ/2016 TENTANG

Cara Baru Bayar Pajak Lebih Mudah, Lebih Cepat

No Screen Design Keterangan 1 Login Screen a. Landing Screen pertama setelah install oleh User b. Terdapat button login menggunakan facebook c.

PROSEDUR MENJALANKAN PROGRAM

DISKON ISTIMEWA TIKET PESAWAT DAN HOTEL

Muamalat Cash Management System - Basic User Manual

Ngumpul Blogger Bali dan Semua Tentang Sakuku

TATA CARA PEMBAYARAN SELEKSI MAHASISWA MANDIRI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TAHUN 2017

DAPATKAN CASHBACK HINGGA 20% SETIAP HARI

CARA MENDAFTAR MELALUI HP

KETENTUAN UMUM TATA CARA PEMBAYARAN BIAYA KULIAH

Phone Banking Mandiri Call adalah suatu cara melakukan transaksi perbankan via telepon

INSTALASI APLIKASI : LANGKAH 2 : Install aplikasi dengan cara klik file kiosbank.apk yang sudah di download sebelumnya.

SIPP Online. User Manual SIPP Online

Manual Book MedisClick AAI International Page 1

DISKON ISTIMEWA UNTUK TIKET PESAWAT ATAU HOTEL

M ST Mobile. Manual Guide

Memulai. Q : Bagaimana cara mengakses Bank Ekonomi Mobile Banking? A : Kunjungi pada browser standar ponsel Anda.

Buku Fitur & Benefit mandiri everyday card

Tata Cara Pembayaran BRI Virtual Account (BRIVA)

TATA CARA PEMBAYARAN SELEKSI PROGRAM PPDS UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TAHUN 2017

Buku Fitur & Benefit mandiri everyday card

BAB IV PEMBAHASAN. A. Layanan E-Channel Pada PT. Bank BRISyariah Kantor Cabang

Tata Cara Pembayaran BRI Virtual Account (BRIVA)

Tata Cara Pembayaran BRI Virtual Account (BRIVA)

FAQ & PRODUCT BRIEF TABUNGAN GANESHA MAP CLUB

Panduan Registrasi & Penggunaan bjb NET. Registrasi bjb NET. Penggunaan bjb NET

Online Tax Payment Training Material CBOL

Syarat dan Ketentuan Mega Syariah Mobile

1. REGISTER BERANDA REGISTRASI RINGKASAN REGISTRASI ACTIVATION ACCOUNT... 9

MENGENAL CASHTREE DAN CARA MENDAPATKAN PULSA GRATIS DARI ANDROIDNYA

TUTORIAL LANGKAH LANGKAH

Panduan Lisensi Accurate 5 (End-User Information)

Panduan Penggunaan. AndaraLink Android Version 2.2. Bank Andara P a n d u a n P e n g g u n a a n A n d a r a L i n k A n d r o i d

TATA CARA PEMBAYARAN UNIVERSITAS STUDENT PAYMENT CENTRE (SPC) BNI MELALUI TELLER, AUTOMATIC TELLER MACHINE (ATM), INTERNET BANKING DAN MOBILE BANKING

TRANSFERPAY Customer Journey NICEPAY 2016

b. Buka Formulir Pendaftaran yang ada pada akhir halaman, isikan nomor NIK, nomor Kartu Keluarga, dan kode di layar (captcha) dengan benar;

DON T JUST LIVE, Kartu Kredit digibank Live Fresh. Live more, Bank less

PANDUAN YPI AL AZHAR DAFTAR ULANG & PEMBAYARAN UANG SEKOLAH ONLINE. Joint Operation: YPI Al Azhar - Persyarikatan Al Azhar - iglobal

Gambar 41 Isi Data DO Gambar 42 Status DO "DELIVERY ORDER RELEASED" Gambar 43 Notifikasi DO Released ke Freight Forwarder...

Panduan Singkat Penggunaan Mandiri Internet Bisnis

Petunjuk Penggunaan ATM Mandiri

TUTORIAL LANGKAH LANGKAH

Frequently Asked Questions (FAQ) mandiri internet bisnis

BUKU PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI DAN WEBSITE LAPORPAK

PROSEDUR PEMBAYARAN MELALUI BANK BCA BCA. CONTOH. BAYAR MELALUI ATM BCA. 20 UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA. BAGIAN VII

STUDENT PAYMENT CENTRE (SPC) BNI

Panduan Pengguna Mobile App APLIKASI GRATIFIKASI ONLINE (GOL)

Definisi. Pendaftaran, Kode Aktivasi, m-pin

Frequently Asked Questions (FAQ)

Install Aplikasi. Mobile Token Internet Banking Bukopin. Platform Java, Android, Blackberry

PANDUAN AGEN MENJADI. Edisi 2.0/2/2016/II. Kudoplex Jl. Yado 1 No. 7, Radio Dalam Jakarta Selatan

Panduan Pengguna. Versi Indonesia

Cara Bertransaksi Di Mandiri internet

Petunjuk Pengisian Layanan Paspor Online Versi 1.3

BAB 3 RANCANGAN ARSITEKTUR

User Guide Subcription

Mengubah bahasa (Indonesia dan Inggris) atau mata uang (IDR dan USD) Integrasi dengan Loyalti

ORLANSOFT SALESMATE FREE EDITION

TIPS PENGAMANAN TRANSAKSI

DAFTAR ISI. 1. Install Aplikasi SPOT. 2. Login Password dan PIN. 3. Cara ubah password dan PIN aplikasi SPOT. 4. Buy Order. 5.

PETUNJUK OPERASIONAL BALIS ONLINE 2.0 PEKERJA

POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA MANUAL BOOK PENERIMAAN MAHASISWA BARU ONLINE ICT POLSRI TEAM

Transkripsi:

FAQ LAYANAN MEGA CREDIT CARD MOBILE 1. Apa itu layanan Mega Credit Card Mobile? Mega Credit Card Mobile adalah layanan yang disediakan bagi Pemegang Kartu untuk mengakses informasi mengenai Kartu Kredit yang dimilikinya secara mudah, cepat, dan aman dengan menggunakan aplikasi yang diunduh dan di-install di smartphone. 2. Apa saja syarat untuk memperoleh atau menggunakan layanan Mega Credit Card Mobile? Pemegang Utama Kartu Kredit Bank Mega. Memiliki Kartu Kredit dengan status aktif dan tidak pernah re-schedule, write off, collection di atas 9O DPD + dan fraud. Memiliki SIM Card dengan nomor yang terdaftar di sistem Bank Mega. Operator yang digunakan adalah Telkomsel, Indosat, dan XL. 1 (satu) Kartu Kredit hanya dapat didaftarkan dan diakses dengan 1 (satu) nomor ponsel. Memiliki ponsel dengan jenis smartphone (android) untuk mengunduh dan memasang Aplikasi Mega Credit Card Mobile. Melakukan registrasi dan membuat Kode Akses pada saat pertama kali membuka Aplikasi Mega Credit Card Mobile. 3. Bagaimana cara registrasi agar Pemegang Kartu memperoleh layanan Mega Credit Card Mobile? Pemegang Kartu mengunduh dan memasang Aplikasi Mega Credit Card Mobile dari PlayStore (Android). Pemegang Kartu memasukkan 16 digit nomor Kartu Kredit lalu menekan Registrasi. Jika Pemegang Kartu belum melakukan aktivasi Kartu Kredit, maka akan masuk ke halaman untuk aktivasi Kartu Kredit dan aktivasi PIN transaksi terlebih dahulu. Jika Pemegang Kartu telah melakukan aktivasi Kartu Kredit dan PIN, maka Pemegang Kartu akan menerima SMS One Time Password (OTP) ke nomor yang terdaftar di sistem, lalu membuat Kode Akses (6 digit angka) untuk membuka Aplikasi Mega Credit Card Mobile. Pemegang Kartu sudah terdaftar pada Aplikasi Mega Credit Card Mobile dan dapat mengakses informasi Kartu Kredit yang dimilikinya. 4. Operating system apa saja yang dapat memasang aplikasi Mega Credit Card Mobile? Saat ini aplikasi tersebut hanya dapat digunakan oleh smartphone yang berjalan pada Operating system Android dengan versi minimal 2.2 (Froyo). 5. Untuk mendapatkan informasi Kartu Kredit yang dimiliki, layanan Mega Credit Card Mobile menggunakan jenis dan jaringan apa saat ini? Menggunakan aplikasi yang harus diunduh dan dipasang ke Ponsel berjenis smartphone dengan OS Android dengan minimal versi 2.2 (Froyo) yang terhubung dengan jaringan internet seluler (Telkomsel, Indosat dan XL) maupun WIFI.

6. Apakah yang harus dipastikan dan dilakukan jika Kode OTP tidak saya terima? Operator yang mendukung saat ini adalah Telkomsel, Indosat, dan XL. Pastikan pulsa Anda mencukupi. Pastikan jaringan handphone Anda dalam keadaan yang baik. Pastikan Anda sudah mengecek inbox sms Anda (belum secara otomatis terisi) dan dapat memasukan Kode OTP tersebut secara manual. Jika Anda masih belum menerima Kode OTP, harap tekan tombol kirim ulang Kode OTP dimana batas waktu Anda dapat menggunakan OTP tersebut adalah 3 menit). Jika Anda masih belum menerima Kode OTP setelah beberapa kali mencoba, maka langkah terakhir yang dapat dilakukan adalah menghubungi Mega Call di 60010 (HP) untuk dikirimkan Kode OTP-nya oleh Mega Call Officer Bank Mega. 7. Bagaimana cara memperoleh atau membuat Kode Akses aplikasi? Kode Akses aplikasi (terdiri dari 6 digit angka) dibuat ketika aplikasi baru di-install di ponsel Pemegang Kartu dan melakukan registrasi dengan cara memasukkan 16 digit nomor Kartu Kredit Pemegang Kartu. Setelah itu, Pemegang Kartu akan mendapatkan Kode OTP yang di SMS ke nomor handphone yang terdaftar di Bank Mega, lalu selanjutnya memasukan Kode Akses yang diinginkan. Dengan Kode Akses tersebut, Pemegang Kartu akan dapat mengakses aplikasi kapanpun dan dimanapun. 8. Apakah saya harus uninstall Aplikasi Mega Credit Card Mobile terlebih dahulu Jika sebelumnya sudah pernah download aplikasi tersebut? Ya, benar. Harap lakukan unsinstall dan download kembali aplikasinya. 9. Apakah saat registrasi awal, Pemegang Kartu hanya dapat menginput 1 nomor Kartu Kredit tertentu saja atau dapat menggunakan Kartu Kredit Bank Mega lainnya? Saat registrasi awal, Pemegang Kartu dapat menginput nomor Kartu Kredit Bank Mega yang manapun selama Kartu Kredit aktif. 10. Jika saya memiliki lebih dari 1 (satu) Kartu Kredit Bank Mega, apakah semua informasi kartu tersebut akan tersedia? Pemegang Kartu dapat mengakses informasi dari seluruh Kartu Kredit yang dimiliki di dalam aplikasi tersebut selama Kartu Kredit masih aktif. 11. Jika saya adalah pemilik Kartu Kredit tambahan (bukan pemilik Kartu Kredit Utama), apakah saya bisa untuk mengakses Kartu Kredit saya pada aplikasi ini? Tidak bisa, aplikasi ini hanya dapat memberikan informasi kepada Pemegang Kartu Utama saja. Seluruh informasi Kartu Tambahan dapat diakses di aplikasi Pemegang Kartu Kredit Utama. 12. Apa saja biaya yang dibebankan kepada Pemegang Kartu pengguna layanan Mega Credit Card Mobile? Pemegang Kartu pengguna layanan Mega Credit Card Mobile dikenakan biaya SMS (pada saat registrasi awal dan jika melakukan Aktivasi Kartu dan atau PIN Kartu Kredit Bank

Mega) dan/atau biaya data atau biaya layanan lainnya sesuai dengan ketentuan dari masing-masing operator layanan ponsel. 13. Apakah penyebab Pemegang Kartu tidak dapat melakukan pendaftaran (registrasi) layanan Mega Credit Card Mobile? Kartu Kredit yang dimiliki bukanlah Kartu Kredit Utama. Pemegang Kartu pernah dalam status write off, reschedule, collection diatas 90 DPD + dan/atau fraud. Nomor ponsel yang digunakan tidak terdaftar di Bank Mega. Operator yang digunakan selain Telkomsel, Indosat, dan XL. Aplikasi yang pernah di-download sebelumnya belum di uninstall. Maka dari itu, harap lakukan uninstall terlebih dahulu dan download kembali Aplikasinya. 14. Apa penyebab Pemegang Kartu tidak dapat masuk ke layanan Mega Credit Card Mobile? Pemegang Kartu pernah melakukan write off, reschedule, dan/atau fraud. Kesalahan dalam memasukkan Kode Akses aplikasi. Kesalahan jaringan internet Pemegang Kartu. 15. Apakah yang harus dilakukan jika lupa Kode Akses aplikasi? Di dalam Aplikasi Mega Credit Card Mobile, terdapat menu lupa Kode Akses (di home saat ingin melakukan log in), lalu Pemegang Kartu harus melakukan uninstall aplikasi, kemudian install kembali aplikasinya. 16. Mengapa saya tidak dapat memasang Aplikasi Mega Credit Card Mobile di ponsel saya? Harap periksa Operating System pada menu pengaturan di ponsel Pemegang Kartu. Saat ini aplikasi tersebut hanya dapat berjalan pada OS Android dengan versi minimal 2.2 (Froyo). Harap periksa ketersediaan ruang penyimpanan pada ponsel Pemegang Kartu. 17. Fitur apa saja yang tersedia dalam layanan Mega Credit Card Mobile? 1. Aktivasi Kartu 2. Informasi Kartu Kredit a. Informasi Limit i. Limit Kredit ii. Sisa Kredit iii. Limit Tarik Tunai iv. Sisa Limit Tarik Tunai b. Informasi Tagihan i. Tanggal Cetak Tagihan ii. Tanggal Jatuh Tempo iii. Total Tagihan iv. Minimum Pembayaran

c. Informasi Pembayaran i. Tanggal Pembayaran Terakhir ii. Pembayaran Terakhir d. Informasi Poin Reward 3. Informasi Transaksi (20 transaksi terakhir) 4. Lembar Tagihan (3 bulan terakhir) 5. Peta (lokasi promo Kartu Kredit, ATM dan Kantor Cabang Bank Mega) 6. Ubah PIN Kartu Kredit 7. Informasi Promo Kartu Kredit 8. Referral 9. Pengaturan 10. Hubungi Kami 18. Apakah Pemegang Kartu harus mengunduh kembali Aplikasi Mega Credit Card Mobile jika terdapat penambahan fitur baru? Ya, Pemegang Kartu perlu mengunduh Aplikasi Mega Credit Card Mobile untuk memperbarui versi yang akan diinfokan melalui pop up notification untuk update aplikasi tersebut. 19. Apakah dalam Aplikasi Mega Credit Card Mobile dapat melakukan pembayaran Kartu Kredit? Tidak, untuk saat ini Aplikasi Mega Credit Card Mobile belum memiliki fitur untuk pembayaran Kartu Kredit. 20. Jika melakukan pembaharuan versi Aplikasi Mega Credit Card Mobile, bagaimana dengan Kode Akses yang telah dibuat? Kode Akses aplikasi untuk log in tidak akan terhapus atau berubah ketika Pemegang Kartu memperbarui versi Aplikasi Mega Credit Card Mobile. 21. Apa yang harus dilakukan apabila setelah melakukan transaksi/pembayaran/penggunaan Poin Reward dan dilakukan pengecekan di menu Informasi Kartu Kredit (Informasi Limit/Informasi Pembayaran/Informasi Poin Reward), informasi yang tersedia tidak terupdate atau blank? 1. Pemegang kartu dapat me-refresh dengan cara swipe halaman Informasi Kartu Kredit. 2. Jika masih belum ter-update, harap log out dari aplikasi dan melakukan log in kembali kemudian waktu (bisa terjadi end off day di Sistem Bank Mega). 3. Langkah terakhir jika masih belum ter-update, harap menghubungi Mega Call di 60010 (HP) dan akan di proses dengan ketentuan SLA (Service Level Agreement) yang berlaku. 22. Apakah pemegang Kartu dapat melihat billing statement 1 tahun terakhir? Tidak bisa, Pemegang Kartu hanya dapat melihat billing statement pada 3 bulan terakhir.

23. Apakah yang harus dilakukan jika tidak tersedia salah satu atau lebih billing statement 3 bulan terakhir? 1. Pastikan pdf adobe reader/aplikasi lain untuk membuka file pdf sudah di-install agar billing dapat terbuka. 2. Pastikan pilihan bulan billing adalah yang memang sudah terdapat tagihan sesuai cycle. 3. Jika masih belum ter-update atau tidak dapat dibuka, harap log out dari aplikasi dan melakukan log in kembali. 4. Jika masih belum ter-update atau tidak dapat dibuka juga, harap melakukan pengecekan di my files > Internal storage > Android > data > com.bankmega.megamobile > files, karena biasanya sudah ter-download di dalam handphone. 5. Langkah terakhir jika masih belum ter-update atau tidak dapat dibuka, harap menghubungi Mega Call di 60010 (HP) dan akan di proses dengan ketentuan SLA (Service Level Agreement) yang berlaku. 24. Berapa transaksi terakhir yang ditampilkan? 20 transaksi. 25. Pada Menu Peta, apakah Informasi Promo, ATM dan Cabang sudah merupakan yang terupdate? Aplikasi apa yang digunakan agar dapat diarahkan ke lokasi tersebut? Dalam hal ini, fitur Peta merupakan yang sudah ter-update. Pemegang Kartu dapat menggunakan Aplikasi Google Maps, Waze, dan aplikasi lainnya yang mendukung fungsi tersebut. 26. Apakah jika melakukan ubah PIN Kartu Kredit di Aplikasi Mega Credit Card Mobile secara otomatis PIN lama tidak dapat digunakan dan harus menggunakan PIN baru tersebut? Ya, benar. PIN Kartu Kredit yang baru yang dapat digunakan untuk kebutuhan transaksi selanjutnya. 27. Pada menu Apply Now, apakah dalam menu tersebut kita dapat apply Kartu Kredit Bank Mega? Iya, benar. Dalam menu tersebut, terdapat beberapa field yang harus diisi oleh Pemegang Kartu. Setelah semua terisi, data tersebut akan di follow up oleh Tim Sales Kartu Kredit dengan maksimum SLA (Service Level Agreement) 3 Hari Kerja. 28. Apakah yang harus dilakukan jika sudah melakukan apply Kartu Kredit, namun tidak dihubungi hingga 3 Hari Kerja? Pemegang Kartu dapat langsung menghubungi Mega Call di 60010 (HP) dan akan di proses dengan ketentuan SLA (Service Level Agreement) yang berlaku. 29. Apakah yang dimaksud dengan Referral yang ada di dalam Menu Mega Credit Card Mobile? Referral merupakan fitur dimana Pemegang Kartu yang menggunakan Aplikasi Mega Credit Card Mobile dapat mereferensikan orang terdekatnya untuk dapat memiliki Kartu Kredit Bank Mega. Setelah semua terisi, data tersebut akan di follow up dan dihubungi

oleh Tim Sales Kartu Kredit dengan maksimum SLA (Service Level Agreement 3 Hari Kerja). 30. Jika sudah melakukan Referral Kartu Kredit, namun tidak dihubungi hingga 3 Hari Kerja, apa yang harus dilakukan? Pemegang Kartu dapat menghubungi Mega Call di 60010 (HP) dan akan di proses dengan ketentuan SLA (Service Level Agreement) yang berlaku. 31. Apakah yang harus dilakukan jika sudah melakukan penutupan Kartu Kredit, namun Kartu Kredit tersebut masih terdapat di list pilih kartu? Harap melakukan perbaharui daftar kartu dengan cara ke menu Pengaturan, lalu klik Perbaharui Daftar Kartu. Secara otomatis Kartu kredit yang sudah ditutup tidak akan muncul kembali di list menu pilih kartu. 32. Apakah jika kita memindahkan sim card dengan nomor Ponsel yang terdaftar ke handphone lain, aplikasi yang terdahulu masih dapat diakses? Aplikasi terdahulu masih akan ada, namun tidak dapat mengakses informasi apapun karena data informasi berada di dalam nomor handphone yang terdaftar. Jika install ulang aplikasi di handphone baru, maka harus melakukan registrasi kembali. 33. Apakah jika handphone memiliki 2 sim card dimana nomor handphone yang digunakan berada di sim card 1, lalu melakukan pemindahan nomor handphone tersebut ke sim card 2, Aplikasi Mega Credit Card Mobile tetap dapat diakses? Aplikasi Mega Credit Card Mobile tetap dapat diakses sesuai dengan nomor handphone yang terdaftar di sistem dan harap pastikan connection yang digunakan tetap menggunakan nomor handphone yang awal tersebut walaupun letak sim card yang digunakan berbeda-beda. 34. Apakah yang harus dilakukan jika handphone hilang? Pemegang Kartu dapat menghubungi Mega Call di 60010 (HP) dan Aplikasi Mega Credit Card Mobile dapat di block. Hal-hal yang akan dilakukan antara lain : a. Tim Mega Call Officer kami akan melakukan verifikasi data terlebih dahulu. b. Setelah verifikasi sesuai, maka Aplikasi Mega Crdit Card Mobile akan ter-block. c. Jika handphone ternyata ditemukan dan ingin menggunakan Aplikasi Mega Credit Card Mobile kembali, harap melakukan install ulang di Playstore dengan uninstall Aplikasi yang lama. Selain itu, terdapat 2 kondisi : a. Jika masih menggunakan nomor yang sama, lakukan install dan registrasi kembali dengan Kode Akses yang baru. b. Jika menggunakan nomor handphone yang berbeda, Pemegang Kartu harus mendaftarkan terlebih dahulu nomor handphone-nya tersebut ke Mega Call. Karena nantinya kode OTP akan dikirimkan ke nomor yang terdaftar di sistem. Setelah itu, lakukan install dan registrasi ulang dengan Kode Akses yang baru.

Code Description 0 Sukses 1 General Error 2 Kartu Tidak Ditemukan 3 No Handphone Tidak Ditemukan 4 Status Kartu Terblokir 5 Akun Tidak Ditemukan 6 Format Akt Tidak Valid 7 Transaksi Tidak Ditemukan 8 Aktivasi Ditolak 9 Kartu Sudah Aktif 10 Tanggal Lahir Tidak Valid 11 Kartu Tidak Aktif 12 Tidak Ada Kartu Yang Teregistrasi Dengan No tsb 13 Estatement Sudah Aktif 14 Otp Tidak Valid 15 Status Kartu Tidak Valid 16 Validasi Otp Tidak valid 17 Engine Pincc Error 18 Data E-Billing tidak ditemukan 19 Pembuatan Password Pdf Error, cobalah beberapa saat lagi 20 Aplikasi Telah Terinstal di Nomor Lain 21 Bulan E-Billing Statement Max 3 Bulan Terakhir 22 Format Request Error 99 Maaf, transaksi Pemegang Kartu tidak dapat diproses. Silakan beberapa saat ulangi kembali