PROSES KOMUNIKASI. Dra. Dwi P Marhaeni, M.Si

dokumen-dokumen yang mirip
Tujuan dan Akibat Komunikasi. Dra. Dwi Pangastuti Marhaeni, M.Si

Dra. Dwi Pangastuti Marhaeni, M.Si

Modul Perkuliahan I Komunikasi Massa

05FIKOM. Pengantar Ilmu Komunikasi. Prinsip-prinsip Atau Dalil Dalam Komunikasi. Reddy Anggara. S.Ikom., M.Ikom. Modul ke: Fakultas

Komunikasi Massa. Dra. Dwi Pangastuti Marhaeni, M.Si

KOMUNIKASI BISNIS PENGANTAR & RUANG LINGKUP KOMUNIKASI BISNIS. Drs. Agung Sigit Santoso, Psi., M.Si.

Pengantar Ilmu Komunikasi

KOMUNIKASI BISNIS. KONTRAK KULIAH dan PENGANTAR KOMUNIKASI BISNIS. Drs. Agung Sigit Santoso, M.Si, Psi.

Kecakapan Antar Personal. Mia Fitriawati, S. Kom, M.Kom

BAB IV ANALISIS DATA. Merujuk pada hasil penyajian data yang peneliti sajikan pada bab

BAB II UNSUR-UNSUR KOMUNIKASI :

BAB II KAJIAN TEORITIS. (interpersonal communication). Diambil dari terjemahan kata interpersonal, yang

ETIK UMB. Komunikasi Efektif. HARIS UTOMO, S.STP. M.Si. Modul ke: Fakultas Desain dan Seni Kreatif. Program Studi Desain Produk

Komunikasi. Komunikasi adalah proses pemindahan pengertian dalam bentuk gagasan, informasi dari seseorang ke orang lain (Handoko, 2002 : 30).

KOMUNIKASI EFEKTIF DISAMPAIKAN PADA MATA KULIAH ETIK UNIVERSITAS MERCU BUANA JAKARTA Asrori,MA. Modul ke: Fakultas FASILKOM

TUGAS KECAKAPAN ANTAR PERSONAL. Communication Skill. Dosen Utama : Ria Wulandari S.Kom. Disusun oleh :

Komunikasi Massa. Dra. Dwi Pangastuti Marhaeni, M.Si

KONSEP DASAR KOMUNIKASI

Unsur-unsur, sifat, dan fungsi komunikasi

I. PENDAHULUAN. Komunikasi merupakan salah satu hal yang sangat vital dalam kehidupan

BAB II TINJAUAN TEORITIS. Kasoos. Untuk itu, di bawah ini akan dijelaskan secara singkat tentang apa

PENGANTAR ILMU KOMUNIKASI BENTUK DAN JENIS-JENIS KOMUNIKASI

ETIK UMB Komunikasi Efektif, Manfaat Komunikasi, Macam-Macam Komunikasi dan Cara Berkomunikasi Efekif Desain dan Seni Kreatif

Materi Minggu 1. Komunikasi

Dra. Dwi Pangastuti Marhaeni, M.Si

MODUL SOSIOLOGI KOMUNIKASI Oleh : Heri Budianto, S. Sos. M.Si.

KBBI, Effendy James A. F. Stoner Prof. Drs. H. A. W. Widjaya

Pengantar Ilmu Komunikasi

Tipe-tipe komunikasi. Puri Kusuma D.P

Bahan Bacaan Komunikasi Efektif. Pengertian Komunikasi Efektif

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

II. LANDASAN TEORI. seluruh faktor yang terdapat di perusahaan. Manajemen adalah seni dan ilmu perencanaan, pengorganisasian,

24/03/ Sumber 2. Komunikator 3. Pesan (message) 4. Chanel (saluran) 5. Penerima(komunikan) 6. Effect (hasil) 7.

PENDAHULUAN MENERAPKAN PRINSIP-PRINSIP KERJASAMA DENGAN KOLEGA DAN PELANGGAN KOMPETENSI KEJURUAN ADMINISTRASI PERKANTORAN

Integrated Marketing Communication I

MODUL EMPAT KOMUNIKASI MASSA DAN OPINI PUBLIK

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

KOMUNIKASI EFEKTIF EFEK KOGNISI EFEK KONASI UMPAN BALIK

ANALISIS PENGGUNAAN DIKSI PADA ARTIKEL SURAT KABAR SOLOPOS EDISI APRIL - MEI 2010

PEMBELAJARAN SEBAGAI PROSES KOMUNIKASI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB II URAIAN TEORITIS. oleh komunikasi sebesar 22,22% dan 77,8% dipengaruhi oleh faktor-faktor lain

MAKNA NOISE & UMPAN BALIK DALAM KOMUNIKASI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. dasar untuk berafiliasi, yaitu menjalin hubungan dengan orang lain. Dalam menjalin

Komunikator menyampaikan pesan. jalur komunikasi. kepada komunikan menggunakan. dan media. tertentu.

Manusia sebagai Makhluk Sosial

MEDIA RELATIONS. Pokok Bahasan TV RELEASE. Dewi S. Tanti, M.I.Kom. Modul ke: Fakultas Ilmu Komunikasi

Komunikasi Bisnis Kelompok 7 1

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

SOSIOLOGI KOMUNIKASI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA Pengertian dan peranan Manajemen Sumber Daya Manusia

Psikologi Komunikasi Antar Pribadi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II PENDEKATAN TEORITIS

II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Pengertian Komunikasi

BAB I PENDAHULUAN. dipertemukan satu sama lainnya dalam suatu wadah baik formal maupun informal.

1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) 1

KOMUNIKASI DAN BERFIKIR KRITIS

MODUL TEKNOLOGI KOMUNIKASI. Oleh : Dwi Hastuti Puspitasari, SKom, MMSI

PELANGGARAN PRINSIP KERJA SAMA DALAM TALK SHOW EMPAT MATA DI TRANS 7

Pengantar Ilmu Komunikasi Komunikasi Antar Pribadi

POKOK BAHASAN II BENTUK-BENTUK KOMUNIKASI DESKRIPSI SING KAT

ini. TEORI KONTEKSTUAL

BAB II URAIAN TEORITIS. Komunikasi berasal dari bahasa Latin Communicatio, yang artiya sama. Maksudnya

Pertemuan 10 PRINSIP KOMUNIKASI LISTRIK. Dahlan Abdullah Website :

PERTEMUAN 11: KOMUNIKASI DALAM ORGANISASI. DIKTAT KULIAH: TEORI ORGANISASI UMUM 1 Dosen: Ati Harmoni 1

Komunikasi. mengumpulkan informasi internal & eksternal. mendistribusikan informasi pada bawahan maupun pada pihak luar. sebagai pembuat keputusan.

MATERI PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI SEKTOR KONSTRUKSI SUB SEKTOR BANGUNAN GEDUNG EDISI 2011 JURU UKUR KUANTITAS BANGUNAN GEDUNG

BAB I PENDAHULUAN. memaksa manusia perlu berkomunikasi (Cangara, 1998). yang sangat fundamental bagi seseorang dalam hidup bermasyarakat.

BAB III PEMBAHASAN. tahu, ingin maju dan berkembang, maka salah satu sarananya adalah komunikasi.

Account Management. KULIAH 8 Konsep Komunikasi Yang Efektif Dan Interpersonal Skill. BERLIANI ARDHA, SE, M.Si

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang dan Tujuan I.2 Batasan Masalah I.3 Sasaran

KEJELASAN KOMUNIKASI BERDASARKAN UNSUR KOMUNIKASI

DAFTAR ISI. Lampiran Jawaban Tugas Tertulis 12. Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Quality Assurance Engineer. Kode Modul F45.QAE

Menyebutkan prinsip umum sinyal bicara dan musik Mengetahui Distorsi Mengetahui tentang tranmisi informasi Mengetahui tentang kapasitas kanal

Komunikasi Pemasaran Terpadu (IMC)

4. Komunikasi yang Efektif

LINGKUP KOMUNIKASI. Tim Dosen Teori Komunikasi: 1. Drs. Dinn Wahyudin, M.A. 2. Dra. Permasih, M.Pd. 3. Riche Cynthia, S.Pd, M.Si.

Dari asal kata common yg bermakna bersama-sama, istilah komunikasi atau communication berasal dari bahasa Latin, yaitu communicatio yg berarti

yang relatif dekat dengan lokasi toko oleh lebih dari satu orang kurir, atau bentuk lainnya yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan toko tesebut.

Pengertian Komunikasi

BAB I PENDAHULUAN. Manusia mempergunakan bahasa sebagai alat komunikasi sosial. Dalam

KETRAMPILAN KOMUNIKASI PRODUKTIF. Jurusan Hama dan Penyakit Tumbuhan Fakultas Pertanian, Universitas Brawijaya

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. PBL merupakan suatu pendekatan pembelajaran dimana mahasiswa

I. PENDAHULUAN. disebut proses komunikasi. Proses komunikasi berguna untuk menciptakan

Kecakapan Antar Personal. Mia Fitriawati, S.Kom, M.Kom

BAB I PENDAHULUAN. terasa dengan semakin banyaknya saluran informasi dalam berbagai bentuk media

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II KERANGKA TEORITIS

BAB I PENDAHULUAN. Dalam sebuah proses komunikasi, yang disampaikan oleh Laswell dalam

24/03/2012. komunikasi 3 unsur Aristoteles Belum menempatkan unsur media. (1948) Suatu proses komunikasi selalu mempunyai efek atau pengaruh.

BAB I PENDAHULUAN. I.2 Batasan Masalah. Makalah ini hanya membahas prinsip komunikasi dan komunikasi sebagai. proses.

KERANGKA PEMIKIRAN DAN HIPOTESIS

2.1 Strategi Komunikasi Pemasaran

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA. berupa gerakan, tindakan atau simbol-simbol yang dapat dimengerti oleh pihak lain.

BAB I PENDAHULUAN. selalu dilakukan. Kegiatan komunikasi menurut Rosmawaty (2010: 26-29) dapat

MANFAAT KOMPETENSI MELAKUKAN KOMUNIKASI DALAM PELAYANAN JASA PADA PRAKTIKUM MENYEDIAKAN LAYANAN MAKANAN DAN MINUMAN DI RESTORAN

MENGEMBANGKAN KOMUNIKASI EFEKTIF

Transkripsi:

PROSES KOMUNIKASI Dra. Dwi P Marhaeni, M.Si

PROSES KOMUNIKASI 1. Sumber / Pengirim pesan / Komunikator 2. Pesan berupa lambang / tanda seperti kata-kata tertulis atau lisan 3. Saluran Suatu yang dipakai sebagai alat penyampaian pesan 4. Penerima / Komunikan yakni seseorang atau sekelompok orang atau organisasi yang jadi sasaran

Cont d 5. Akibat / dampak / hasil yang terjadi pada pihak penerima 6. Umpan balik / Feetback --- tanggapan balik dari penerima 7. Noise / gangguan --- Fakto-faktor fisik atau psikologis yang dapat mengganggu kelancaran proses komunikasi

Proses Komunikasi Sumber/ Penerima Pesan ---------- Saluran Penerima/ sumber Akibat/ hasil Umpan balik

Cont d Message Source/ receiver Encoding Channel Decoding Receiver/ Source Interpretin g Decoding Message Interpreting Encoding Channel Feed back

Cont d Keterangan Source Encoding Decoding Interpreting Message Channel Receiver Feed back : Sumber pengirim pesan : Membentuk kode-kode pesan : Memecahkan/membaca kodekode pesan : Mengintrepetasikan kode pesan : Pesan : Saluran : Penerima pesan : Umpan balik

Overlaping of Interest A Frame of reference M Frame of reference B Keterangan: A dan B : Para pelaku komunikasi M : Message / pesan

Sudut Penyimpangan Komunikasi Pesan yang diterima B1 A Pesan Yang Dikirim B Pesan yang dimaksud

Tingkatan Proses Komunikasi 1. Komunikasi intra-pribadi, yakni proses komunikasi yang terjadi dalam diri seseorang, berupa proses pengolahan informasi melalui panca indra dan sisitem syaraf. Misalnya : berpikir, merenung, mengingat-ingat sesuatu,menulis surat.

2. Komunikasi antar-pribadi, yaitu kegiatan yang dilakukan secara langsung antara seseorang dengan orang lain. Misalnya: percakapan secara tatap muka diantara dua orang, percakapan melalui telepon. Corak komunikasinya juga lebih bersifat pribadi, dalam arti pesan yang disampaikan hanya ditujukan untuk kepentingan pribadi para pelaku komunikasi yang terlibat.

3. Komunikasi dalam kelompok, yakni kegiatan komunikasi yang berlangsung diantara anggota suatu kelompok. Pada tingkatan ini, tiap individu yang terlibat masing-masing berkomunikasi sesuai dengan peran dan kedudukannya dalam kelompok. Pesan atau informasi yang dikomunikasikan juga menyangkut kepentingsn seluruh anggota kelompok, bukan bersifat pribadi. Misalnya : ngobrol-ngobrol dalam keluarga, diskusi, kegiatan belajar mengajar dikelas.

4. Komunikasi antar kelompok, yakni kegiatan komunikasi yang berlangsung antara suatu kelompok dengan kelompok lainnya, atau antara suatu asosiasi dengan asosiasi lainnya. Jumlah pelaku yang terlibat dalam komunikasi jenis ini boleh jadi hanya 2 orang atau beberapa orang saja. Tetapi masing-masing membawakan peran dan kedudukannya sebagai wakil dari kelompok. Dengan demikian pesan yang disampaikan menyangkut kepentingan kelompok. Misalnya: pertemuan antara pengurus ISKI (Ikatan Sarjana Komunikasi Indonesia) dengan ISEI (Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia)

5. Komunikasi organisasi. Komunikasi organisasi mencakup kegiatan komunikasi dalam suatu organisasi dan komunikasi antar organisasi. Bedanya dengan komunikasi kelompok adalah bahwa sifat komunikasi organisasi lebih formal dan lebih mengutamakan prinsip-prinsip efisiensi dalam melakukan kegiatan komunikasinya. Misalnya: pertemuan antara Dekan FISIP dengan Dekan Hukum, surat-menyurat antar perusahaan, dsb.

6. Komunikasi dengan masyarakat secara luas. Pada tingkatan ini kegiatan komunikasi ditujukan kepada masyarakat secara luas. Bentuk kegiatan komunikasinya dapat dilakukan melalui 2 cara: a. komunikasi massa, yakni komunikasi melalui media massa seperti radio, majalah, surat kabar, dan TV. b. Langsung tanpa melalui media massa, misalnya ceramah atau pidato dilapangan terbuka. Sifat isi pesan komunikasi yang disampaikan menyangkut kepentingan orang banyak, tidak bersifat pribadi.

Komunikasi dengan masyarakat luas sedikit kasus Komunikasi organisasi Komunikasi antar Kelompok Komunikasi dalam kelompok Komunikasi antar pribadi Komunikasi intra Pribadi banyak kasus

TERIMAKASIH