PENGENALAN CITRA HURUF DAN/ ATAU ANGKA MENGGUNAKAN SISTEM JARINGAN SARAF TIRUAN MODEL HOPFIELD SKRIPSI ANDI AURO HARIANJA

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS DAN PERACANGAN APLIKASI SISTEM PENDETEKSI GANGGUAN JARINGAN KOMPUTER MENGGUNAKAN MULTILAYER DENGAN PELATIHAN FEEDFORWARD SKRIPSI

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN SELEKSI PENERIMAAN BEASISWA DEPARTEMEN AGAMA DI PESANTREN DARULARAFAH RAYA DENGAN METODE TOPSIS SKRIPSI

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK SEGMENTASI CITRA DENGAN MENGGUNAKAN METODE FUZZY CLUSTERING SKRIPSI MUHAMMAD PRAYUDHA

PEMODELAN DAN ANALISIS RANGKAIAN LOGIKA SKRIPSI MANGATUR SITUMORANG

PENGENALAN KARAKTER DAN MANAJEMEN DATABASE PADA FORMULIR ISIAN MENGGUNAKAN JARINGAN SYARAF TIRUAN DENGAN METODE LEARNING VECTOR QUANTIZATION (LVQ)

REKAYASA PERANGKAT LUNAK PENGUBAHAN CITRA DUA DIMENSI MENGGUNAKAN TEKNIK MORPHING SKRIPSI TETTY VERA NOVIANTI SIMANJUNTAK

ANALISIS DAN PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK IMAGE THINNING DENGAN METODE ZHANG SUEN SKRIPSI SUCI INDAH SYAHPUTRI

APLIKASI WATERMARKING UNTUK MELINDUNGI HAK CIPTA PADA FILE GAMBAR DIGITAL DENGAN MENGGUNAKAN MATLAB TUGAS AKHIR WENNI ADRIANI

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK PENENTUAN JALUR KRITIS DARI SUATU JARINGAN KERJA PROYEK SKRIPSI AYU NURIANA SEBAYANG

ANALISIS PERBANDINGAN PENDETEKSI GARIS TEPI PADA CITRA DIGITAL ANTARA METODE EDGE LINKING DAN OPERATOR SOBEL SKRIPSI

ANALISIS KINERJA DAN IMPLEMENTASI ALGORITMA KOMPRESI ARITHMETIC CODING PADA FILE TEKS DAN CITRA DIGITAL SKRIPSI SARIFAH

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK PENGENKRIPSIAN CITRA *.BMP, *.GIF DAN *.JPG DENGAN METODE HILL SKRIPSI HENDRY YUANDI

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN LAPTOP DENGAN METODE AHP DAN TOPSIS SKRIPSI

STUDI DAN IMPLEMENTASI KEAMANAN DATA DENGAN TANDA TANGAN DIGITAL SKRIPSI VERA MAGDALENA SIANTURI

PERANCANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI PENDATAAN DI KLINIK MURNI TUGAS AKHIR KHAIRUL TAMIMI

IMPLEMENTASI DIGITAL WATERMARKING PADA FILE AUDIO DENGAN MENGGUNAKAN METODE PHASE CODING SKRIPSI FITRIYANI

PERANCANGAN DAN EVALUASI HEURISTIK PADA PERANGKAT LUNAK MANAJEMEN PROYEK DENGAN PRINSIP USABILITY NIELSEN SKRIPSI ARTA PRATAMA

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM APLIKASI PENJUALAN DAN STOK BARANG SKRIPSI ARWIN WIJAYA

STUDI PERBANDINGAN BEBERAPA ALGORITMA THINNING DALAM PENGENALAN POLA

MEMBANGUN APLIKASI KAMUS IT MENGGUNAKAN MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR

ANALISIS KINERJA METODE CANNY DALAM MENDETEKSI TEPI KARIES GIGI SKRIPSI MELLY BR BANGUN

TUGAS AKHIR HARIS MUNANDAR

SISTEM INFORMASI DATA SISWA DAN GURU DENGAN VISUAL BASIC 6.0 PADA SD NEGERI NO KEC. MEDAN BARU TUGAS AKHIR AHMAD SULAIMAN

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MENENTUKAN OPERATOR TERBAIK MENGGUNAKAN METODE TOPSIS (STUDI KASUS: CBOC REGIONAL 1/ PT. TELEKOMUNIKASI, TBK.

MEMBANGUN FASILITAS BOOKING ONLINE DI BLACK HOLE MUSIC STUDIO TIKA WAHYUNI SIREGAR

PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN PERFORMANCE SEKOLAH DENGAN MENGGUNAKAN METODE FUZZY MULTI CRITERIA DECISION MAKING (MCDM) SKRIPSI

PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN JUMLAH PRODUKSI DENGAN METODE TSUKAMOTO (Studi Kasus pada PT Tanindo Subur Prima) SKRIPSI

ANALISIS KERAHASIAAN DATA MENGGUNAKAN ALGORITMA VIGENERE CIPHER DALAM SISTEM PENGAMANAN DATA SKRIPSI TRUMAN TUAH GIRSANG

TEKNIK PENYEMBUNYIAN CITRA DIGITAL PADA FILE VIDEO DENGAN METODE END OF FILE SKRIPSI ATIKA SARI ALAM NASUTION

SISTEM INFORMASI PENJUALAN BARANG PADA CV. SEJATI GROUP MEDAN TUGAS AKHIR GUSNI ELVINA

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI ALGORITMA ENKRIPSI ONE TIME PAD UNTUK SISTEM KEAMANAN PEMBELIAN DAN PENJUALAN PRODUK PADA PT. NUGA AGARA INTERNASIONAL

PERANCANGAN APLIKASI PENGAJARAN BERBANTUAN KOMPUTER SISTEM REPRODUKSI MANUSIA UNTUK PELAJARAN TINGKAT SMA SKRIPSI ANDRI JAKA PUTRA

PERANCANGAN PENGENAL QR (QUICK RESPONSE) CODE DENGAN JARINGAN SYARAF TIRUAN METODE PERCEPTRON

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM KRIPTOGRAFI SIMETRIS TRIPLE DES DAN KRIPTOGRAFI ASIMETRIS RSA SKRIPSI BENY

STUDI PERBANDINGAN ALGORITMA HUFFMAN DAN LZW (LEMPEL ZIV WELCH) PADA PEMAMPATAN FILE TEKS SKRIPSI CANGGIH PRAMILO

APLIKASI PENYIMPANAN TUGAS AKHIR DENGAN MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR METHA MONICA

PERANCANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI PEMETAAN TRAYEK ANGKUTAN UMUM DI KOTAMADYA MEDAN SKRIPSI FERRY TM SILABAN

IMPLEMENTASI ALGORITMA CIPHER TRANSPOSISI DAN SECURE HASH ALGORITHM (SHA) DALAM SISTEM PENGAMANAN DATA SKRIPSI FERRY ANTONIUS SIMAMORA

APLIKASI PENGAJUAN CUTI TAHUNAN ADMINISTRASI URUSAN RUMAH TANGGA PT.PERKEBUNAN NUSANTARA III TUGAS AKHIR YUSTINA THERESIA D.

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK SISTEM TEMU BALIK CITRA MENGGUNAKAN JARAK HISTOGRAM DENGAN MODEL WARNA YIQ SKRIPSI AYU SATYARI UTAMI

PERANGKAT AJAR BERBANTUAN KOMPUTER UNTUK VISUALISASI BENDA HASIL PEMUTARAN KURVA SKRIPSI JAMARDI SOLIN

APLIKASI RUMUS BANGUN RUANG MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR ARI ARYA FITRIZA

PENERAPAN ALGORITMA EIGENFACE PADA SISTEM ABSENSI KARYAWAN BERBASIS WEBCAM SKRIPSI MAULINA SARI

SKRIPSI BILQIS

SKRIPSI RAYMOND P.H. SIRAIT

SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS BERBASIS WEB UNTUK MENENTUKAN JARAK TERPENDEK MENGGUNAKAN ALGORITMA DIJKSTRA (Studi Kasus : Plaza / Mall Dikota Medan)

APLIKASI DATABASE SISWA DI BIMBEL METRO TUGAS AKHIR RUDIANSYAH

APLIKASI PEMBELAJARAN FISIKA MENGGUNAKAN MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR MULIARA REZKY

DESAIN ROUTING INFORMATION PROTOCOL PADA JARINGAN KOMPUTER DENGAN PENGALOKASIAN JUMLAH HOST PER JARINGAN BERDASARKAN VLSM SKRIPSI

PENJADUALAN MATA KULIAH DENGAN METODE GRAPH COLORING HEURISTIC SKRIPSI SANTI PRAYUDANI

SISTEM INFORMASI DATA GURU DAN SISWA MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 PADA SD NEGERI 1 BIAK MULI TUGAS AKHIR FITRI ALIA

KAJIAN STEGANOGRAFI DENGAN METODE BIT-PLANE COMPLEXITY SEGMENTATION (BPCS) PADA DOKUMEN CITRA TERKOMPRESI SKRIPSI PRISKILLA BR GINTING

WEB SERVICE SEBAGAI METODE PENGHUBUNG ANTARAPLIKASI KOMPUTER DENGAN BAHASA PEMROGRAMAN YANG BERBEDA

PERBANDINGAN METODE KLASIFIKASI REGRESI LOGISTIK DAN JARINGAN SARAF TIRUAN PADA KASUS PENGKLASIFIKASIAN DATA DEMOGRAFI SKRIPSI

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN SMA NEGERI 1 DOLOK MASIHUL DENGAN MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR IRMA YUNITA

SISTEM INFORMASI PENERIMAAN SISWA BARU PADA SMP NEGERI 14 MEDAN MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR PLOREN PERONICA P

SISTEM PAKAR DIAGNOSA INFEKSI PENYAKIT TROPIS DENGAN MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING SKRIPSI ELLYS R. SITUMEANG

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN SELEKSI PENERIMA BEASISWA DENGAN METODE AHP DAN TOPSIS (STUDI KASUS: FMIPA USU) SKRIPSI PANGERAN MANURUNG

ANALISIS KOMPRESI CITRA DIGITAL DENGAN METODE FRAKTAL SKRIPSI DEVI TRIANA

PERANCANGAN SISTEM PERHITUNGAN AKTIVA TETAP PT. PERKEBUNAN NUSANTARA III (PERSERO) SKRIPSI BABY INDRI SABRINA

ANALISIS PERBANDINGAN HASIL ALGORITMA HOMOGENEITY DAN ALGORITMA PREWITT UNTUK DETEKSI TEPI PADA CITRA BMP SKRIPSI ZULFADHLI HARAHAP

PERBANDINGAN ALGORITMA APRIORI DAN ALGORITMA CT-Pro PADA KOMODITAS EKSPOR DAN IMPOR SKRIPSI ELISA SEMPA ARIHTA KABAN

PERANCANGAN SISTEM PAKAR DIAGNOSIS PENYAKIT UTAMA TANAMAN KELAPA SAWIT SKRIPSI DEWI YANTI

PERANCANGAN APLIKASI EDUCATION GAME UNTUK PENGAJARAN BAHASA INGGRIS PADA ANAK-ANAK SKRIPSI KHAIRUNNISA

IMPLEMENTASI LEAST SIGNIFICANT BIT UNTUK PENGAMANAN CITRA DIGITAL DI DALAM MEDIA CITRA SKRIPSI A.AFFANDI ASYAD SIREGAR

PERANCANGAN APLIKASI SISTEM PAKAR UNTUK DIAGNOSIS PENYAKIT INFEKSI SALURAN KEMIH DENGAN METODE BACKWARD CHAINING MARIATI BR TARIGAN

PENGARUH FAKTOR PROPORSIONAL PADA JARINGAN SARAF PROPAGASI BALIK UNTUK PENGENALAN WAJAH BERBASIS EIGENFACES SKRIPSI QUARTHANO REAVINDO

PERBANDINGAN KINERJA ALGORITMA FIXED LENGTH BINARY ENCODING (FLBE) DENGAN VARIABLE LENGTH BINARY ENCODING (VLBE) DALAM KOMPRESI TEXT FILE SKRIPSI

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK SIMULASI ANJUNGAN TUNAI MANDIRI (ATM)

IMPLEMENTASI ALGORITMA WINNOWING DAN PORTER STEMMER MENDETEKSI KEMIRIPAN DUA DOKUMEN BERBASIS WEB SKRIPSI LIDIA ARTA FERARI

DAFTAR ISI. Halaman Judul. Lembar Pengesahan Pembimbing. Lembar Pengesahan Penguji. Halaman Persembahan. Halaman Motto. Kata Pengantar.

PERANCANGAN APLIKASI DOKUMEN UNDENIABLE DIGITAL SIGNATURE DENGAN ALGORITMA CHAUM S BLIND SIGNATURE SKRIPSI MARTIN DENNAIN SIMANJUNTAK

SISTEM INFORMASI NILAI SISWA BERBASIS WEB PADA SMP NEGERI 10 BINJAI DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR KHAIRUNNISA

PERANCANGAN APLIKASI KLINIK PADA KLINIK UMUM IMANUEL MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR RIFQY MUKHLIZAR

ANIMASI SISTEM REPRODUKSI MANUSIA PADA PELAJARAN BIOLOGI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA DENGAN ADOBE FLASH CS 3 TUGAS AKHIR RIA ARNISHA

PERANCANGAN PERANGKAT LUNAK LAYANAN PESAN ANTAR MAKANAN CEPAT SAJI PADA Mc DONALD S BERBASIS SHORT MESSAGE SERVICE (SMS) SKRIPSI OLEH

IDENTIFIKASI TANDA TANGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA DOUBLE BACKPROPAGATION ABSTRAK

PERANCANGAN APLIKASI MULTIMEDIA PEMBELAJARAN MATERI GERUND DALAM BAHASA INGGRIS SKRIPSI NANA SUTRI FARINDANI

APLIKASI PEMBELAJARAN BERBANTUAN KOMPUTER BERBASIS KONSTRUKTIVISME POKOK BAHASAN KIMIA SENYAWA HIDROKARBON SKRIPSI ONDO TOBESAKTI SYAHRI

MEDIA PEMBELAJARAN HURUF HIRAGANA DAN KATAKANA BAHASA JEPANG MENGGUNAKAN ADOBE FLASH CS6 TUGAS AKHIR ZULFIKAR ALI GINTING

PENERAPAN FUNGSI HASHING CRC32 PADA PROGRAM ANTIVIRUS MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.0 SKRIPSI YASRI AZWAR SIREGAR

PERANCANGAN APLIKASI PEMBELAJARAN TOPOLOGI JARINGAN DAN SUBNETTING BERBANTUAN KOMPUTER SKRIPSI BOBBIE MEDANA SEPTIMANDELA

APLIKASI PEMBELAJARAN ANGGOTA TUBUH BAGIAN LUAR MANUSIA DALAM BAHASA INGGRIS MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH 8 TUGAS AKHIR

APLIKASI MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0 UNTUK PERANCANGAN DATABASE KEPEGAWAIAN PADA KAMAR DAGANG DAN INDUSTRI (KADIN) MEDAN TUGAS AKHIR

PERANCANGAN SISTEM PENGAMANAN DAN KOMPRESI DATA TEKS DENGAN FIBONACCI ENCODING DAN ALGORITMA SHANNON-FANO SERTA ALGORITMA DEFLATE SKRIPSI

SIMULASI KERAHASIAAN / KEAMANAN INFORMASI DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA DES (DATA ENCRYPTION STANDARD) SKRIPSI INDRA SYAHPUTRA

ANALISIS DAN PERANCANGAN ALGORITMA ARITHMETIC CODING DALAM KOMPRESI FILE AUDIO SKRIPSI DEBI MAULINA SIREGAR

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN BERBASIS WEB DENGAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR AGUS JUANDA PUTRA SIREGAR

SKRIPSI AGUS PRABOWO PROGRAM STUDI S1 ILMU KOMPUTER FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

SKRIPSI KADAR ERATOSTHENES SITEPU

STUDI TEKNIS DEKRIPSI DAN ENKRIPSI FILE DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA GOST PADA CFB (Cipher Feedback) SKRIPSI NOVLENTINA PASI

APLIKASI PEMBUKUAN KEBUN KELAPA KELAPA SAWIT PRIBADI MENGGUNAKAN MICROSOFT VISUAL BASIC 6.0 TUGAS AKHIR ABI MANYU SINULINGGA

PERANCANGAN SISTEM PAKAR UNTUK MENDIAGNOSIS PENYAKIT PADA HEWAN TERNAK UNGGAS SKRIPSI HERINA SARI SINAGA

SISTEM PAKAR UNTUK DIAGNOSA PENYAKIT KATARAK PADA MANUSIA SKRIPSI ELVOUMAR PASKAHNSEN PURBA

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMBELIAN PENJUALAN DAN PERSEDIAAN PADA PT SARI MAKMUR TUNGGAL MANDIRI MEDAN MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6.

PERANCANGAN MODEL PEMBELAJARAN TATA BAHASA INGGRIS (ENGLISH GRAMMAR) BERBASIS WEB SKRIPSI WINDA HAFILIA

IMPLEMENTASI ALGORITMA GREEDY PADA GAME SUMMY SKRIPSI REZA HIDAYAT BAYU PRABOWO

SISTEM INFORMASI SEKOLAH BERBASIS WEB MTS PARMIYATU WASSA ADAH TUGAS AKHIR MUHAMMAD RIZKI NST

SISTEM INFORMASI PENYELESAIAN SKRIPSI MAHASISWA S1 MATEMATIKA FMIPA USU TUGAS AKHIR HANDY YOHANES SEMBIRING

APLIKASI PEMBELAJARAN PENGENALAN KOMPUTER PADA SEKOLAH DASAR (SD) BERBASIS MULTIMEDIA TUGAS AKHIR YULIANA HANDAYANI

Transkripsi:

PENGENALAN CITRA HURUF DAN/ ATAU ANGKA MENGGUNAKAN SISTEM JARINGAN SARAF TIRUAN MODEL HOPFIELD SKRIPSI ANDI AURO HARIANJA 081421007 PROGRAM EKSTENSI S1 ILMU KOMPUTER DEPARTEMEN ILMU KOMPUTER FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

PENGENALAN CITRA HURUF DAN / ATAU ANGKA MENGGUNAKAN SISTEM JARINGAN SARAF TIRUAN MODEL HOPFIELD SKRIPSI Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat mencapai gelar Sarjana Komputer ANDI AURO HARIANJA 081421007 PROGRAM EKSTENSI STUDI S1 ILMU KOMPUTER DEPARTEMEN ILMU KOMPUTER FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

PERSETUJUAN Judul : PENGENALAN CITRA HURUF DAN/ ATAU ANGKA MENGGUNAKAN SISTEM JARINGAN SARAF TIRUAN MODEL HOPFIELD Kategori : SKRIPSI Nama : ANDI AURO HARIANJA Nomor Induk Mahasiswa : 081421007 Program Studi : EKSTENSI SARJANA (S1) ILMU KOMPUTER Departemen Fakultas : ILMU KOMPUTER : MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM (FMIPA) UNIVERSITAS SUMATERA UTARA Komisi Pembimbing : Diluluskan di Medan, 20 Desember 2010 Pembimbing 2 Pembimbing 1 Syahriol Sitorus S.Si., M.I.T NIP. 1971031019970031004 Prof. Dr. Muhammad Zarlis NIP. 195707011986011003 Diketahui/Disetujui oleh Program Studi S1 Ilmu Komputer Ketua, Prof. Dr. Muhammad Zarlis NIP. 195707011986011003

PERNYATAAN PENGENALAN CITRA HURUF DAN/ ATAU ANGKA MENGGUNAKAN SISTEM JARINGAN SARAF TIRUAN MODEL HOPFIELD SKRIPSI Saya mengakui bahwa skripsi ini adalah hasil kerja saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya. Medan, 20 Desember 2010 ANDI AURO HARIANJA 081421007

PENGHARGAAN Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Pemurah dan Maha Penyayang, yang telah melimpahkan karunia-nya sehingga kertas kajian ini berhasil diselesaikan dalam waktu yang telah ditetapkan. Ucapan terima kasih saya sampaikan kepada Bapak Prof. Dr. Muhammad Zarlis sebagai Dosen Pembimbing I dan Bapak Syahriol Sitorus S.Si., M.I.T sebagai Dosen Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, saran dan masukan kepada saya untuk menyempurnakan kajian ini. Panduan ringkas dan padat serta profesional telah diberikan kepada saya sehingga saya dapat menyelesaikan tugas ini. Selanjutnya kepada para Dosen Penguji Ibu Maya Silvi Lydia, B.Sc, M.Sc dan Bapak Syahril Efendi, S.Si, M.I.T atas saran dan kritikan yang sangat berguna bagi saya. Ucapan terima kasih juga ditujukan kepada Ketua dan Sekretaris Program Studi S1 Ilmu Komputer, Bapak Prof. Dr. Muhammad Zarlis dan Bapak Syahriol Sitorus S.Si., M.I.T, Dekan dan Pembantu Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, semua dosen Program Studi S1 Ilmu Komputer FMIPA USU, dan pegawai di FMIPA USU. Untuk kedua orangtua dan keluarga saya yang telah memberi dukungan, doa dan motivasi. Skripsi ini terutama saya persembahkan untuk Bapak M. Harianja dan Ibu N. Nababan tercinta yang membimbing saya sampai saat ini. Dan untuk temanteman satu angkatan, serta pihak-pihak yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu, saya ucapkan terima kasih atas ide, saran, bantuan dan kerja sama yang telah diberikan. Semoga Tuhan Yang Maha Esa akan membalasnya. Saya menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu saya mengharapkan saran dan kritik yang bersifat membangun demi kesempurnaan skripsi ini. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi kita semuanya. Akhir kata Penulis Ucapkan Terima Kasih.

ABSTRAK Pengenalan huruf dan/ atau angka merupakan salah satu bidang dalam ilmu komputer yang dapat membantu proses pengolahan data. Salah satu teknik pengenalan karakter (huruf dan/ atau angka) adalah metode jaringan saraf tiruan. Metode ini menggunakan prinsip kerja otak manusia yang terdiri dari neuron sebagai pemrosesan input untuk menghasilkan output berdasarkan bobot yang ada. Penelitian ini mengimplementasikan kinerja sistem jaringan saraf tiruan model Hopfield dalam pengenalan citra huruf dan/ atau angka. Citra huruf dan/ atau angka dinormalisasi ke ukuran tertentu kemudian di vektorisasi. Agar aplikasi dapat mengenali citra huruf dan/ atau angka maka sebelumnya aplikasi harus melalui proses pembelajaran untuk mengenali semua huruf dan/ atau angka dengan jenis font tertentu. Setelah pembelajaran, aplikasi juga membuat sebuah file untuk menyimpan matriks bobot Hopfield. Matrik bobot Hopfield diperoleh dengan menghitung matriks bobot jaringan saraf tiruan dari huruf/ angka dengan cara mengalikan matriks transpose dari vektor bipolar dengan matriks vektor bipolar itu sendiri. Hasilnya diperoleh sebuah matriks bujursangkar, yang disebut dengan matriks bobot jaringan saraf tiruan huruf/ angka. Kemudian tentukan bobot jaringan saraf tiruan Hopfield dengan cara menjumlahkan (akumulasi) seluruh matriks bobot jaringan saraf tiruan huruf/ angka. Hasil penjumlahan matriks ini akan diperoleh sebuah matriks pengingat (memories). Matriks bobot inilah yang digunakan untuk mengenali kembali citra huruf dan/ atau angka.

ALPHABETIC AND/ OR NUMERIC IMAGE RECOGNITION USING ARTIFICIAL NEURAL NETWORK HOFIELD S MODEL ABSTRACT Alphabetic and/ or numeric recognition is a major in computer science that can help data processing. One of technique recognition of characters (letters and/ or numbers) is an artificial neural network method. This method uses the principle that the human brain consists of neurons as the processing of input to produce output based on the existing weights. This research implements an artificial neural network system performance of the Hopfield model in image recognition of letters and/ or numbers. The image of letters and/ or numbers are normalized to a certain size and then in vectorization. So that applications can recognize the image of letters and/ or numbers then before the application must go through the process of learning to recognize all the letters and/ or numbers with a particular font type. After learning, the application also creates a file to store the Hopfield weight matrix. Weighting matrix is obtained by calculating the Hopfield neural network weight matrix of letters/ numbers by multiplying the matrix transpose of the vector bipolar with bipolar matrix vector itself. The results obtained by a square matrix, called an artificial neural network weight matrix letters/ numbers. Then specify the Hopfield neural network weights by summing the (accumulated) the entire neural network weight matrix letters/ numbers. The sum of this matrix will be obtained by a matrix reminder (memories). This matrix is used to recognize letters and/ or numbers.

DAFTAR ISI Persetujuan Pernyataan Penghargaan Abstrak Abstract Daftar Isi Daftar Tabel Daftar Gambar Halaman iii iv v vi vii viii xi xii Bab 1 Pendahuluan 1 1.1 Latar Belakang 1 1.2 Rumusan Masalah 2 1.3 Batasan Masalah 2 1.4 Tujuan Penelitian 3 1.5 Manfaat Penelitian 3 1.6 Metode Penelitian 4 1.7 Sistematika Penulisan 5 Bab 2 Tinjauan Teoritis 7 2.1 Sistem Jaringan Saraf Tiruan 7 2.1.1 Fungsi Aktivasi 8 2.2 Jaringan Saraf Tiruan Model Hopfield 13 2.2.1 Penyusunan Vektor Ciri Karakter dalam Bentuk Bipolar 14 2.2.2 Algoritma Jaringan Hopfield 18 2.2.3 Kelemahan dan Keunggulan Jaringan Saraf Tiruan Hopfield 19 2.2.4 Pengukuran Tingkat Kesalahan Pembelajaran 19 2.3 Citra Bitmap 20 2.4 Transformasi 21 2.4.1 Penskalaan 21 2.4.2 Translasi 22 2.4.3 Rotasi 23 2.5 Citra Grayscale 23 2.6 Citra Biner 24 2.7 Huruf 26 2.8 Sistem Pengukuran 26 2.8.1 Point dan Pica 27 2.8.2 X-height 28 2.8.3 Em dan En 28 Bab 3 Analisis dan Perancangan Perancangan Sistem 29 3.1 Analisis Sistem 29 3.2 Perancangan Sistem 30 3.2.1 Perancangan Proses 30 3.2.2 Perancangan Data Flow Diagram 33

3.2.2.1 DFD Level 1 Pengenalan Citra Huruf dan/ atau Angka 34 3.2.2.2 DFD Level 2 Mengenali Pilihan Menu/ Tool dan Praproses 37 3.2.2.3 DFD Level 2 Melakukan Pembelajaran 38 3.2.2.4 DFD Level 2 Mengenal Huruf dan/ atau Angka 40 3.2.2.5 DFD Level 2 Mengenal Kata 40 3.2.3 Algoritma Hopfield 40 3.2.3.1 Kondisi Konvergen 46 3.2.4 Perancangan Antarmuka 46 3.2.4.1 Perancangan Menu 49 3.2.4.2 Perancangan Form 50 3.2.4.3 Form Splash 50 3.2.4.4 Form Utama 52 3.2.4.5 Form Praposes 53 3.2.4.6 Form Pembelajaran 54 3.2.4.7 Form Pengenalan Huruf/ Angka 55 3.2.4.8 Form Pengenalan Kata 56 3.2.4.9 Kotak Dialog Open 57 3.2.4.10 Kotak Dialog Save 57 3.2.4.11 Kotak Dialog Pesan Kesalahan atau Konfirmasi 58 Bab 4 Implementasi dan Pengujian Sistem 59 4.1 Implementasi Sistem 59 4.1.1 Splash 59 4.1.2 Jendela Utama 60 4.1.3 Lembar Kerja 64 4.1.3.1 Lembar Kerja Praproses Citra Huruf/ Angka 64 4.1.3.2 Lembar Kerja Pembelajaran Jaringan Saraf Tiruan Hopfield 65 4.1.3.3 Lembar Kerja Pengenalan Citra Huruf/ Angka 67 4.1.3.4 Lembar Kerja Pengenalan Kata 68 4.1.4 Jendela Penulis 69 4.1.5 Jendela Tentang Program 69 4.1.6 Kotak Dialog Open 70 4.1.7 Kotak Dialog Save 71 4.1.8 Kotak Dialog Pesan Kesalahan/ Konfirmasi 72 4.2 Pengujian Sistem 73 4.2.1 Metode Black Box 73 4.2.2 Pengujian Ketika Membuka File Data Citra 73 4.2.3 Pengujian Aplikasi 74 4.2.4 Pengujian Fungsional Aplikasi 80 4.2.5 Pengujian Pengenalan Huruf/ Angka 83 4.2.6 Pengujian Pengenalan Kata 91 4.2.7 Citra Valid 95 4.2.8 Citra Invalid 96

Bab 5 Penutup 97 5.1 Kesimpulan 97 5.2 Saran 98 Daftar Pustaka 100 Lampiran

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 3.1 Submenu dari Menu Edit 49 Tabel 4.1 Hasil Pengenalan Huruf/ Angka Arial 83 Tabel 4.2 Hasil Pengenalan Huruf/ Angka Book Antiqua 84 Tabel 4.3 Hasil Pengenalan Huruf/ Angka Comis Sans MS 85 Tabel 4.4 Hasil Pengenalan Huruf/ Angka Courier New 86 Tabel 4.5 Hasil Pengenalan Huruf/ Angka Gill San MT 87 Tabel 4.6 Hasil Pengenalan Huruf/ Angka Ms Sans Serif 88 Tabel 4.7 Hasil Pengenalan Huruf/ Angka Times New Roman 89 Tabel 4.8 Hasil Pengenalan Huruf/ Angka Verdana 90 Tabel 4.9 Hasil Pengenalan Kata pada Jenis Huruf/ Angka Arial 92 Tabel 4.10 Hasil Pengenalan Kata pada Jenis Huruf/ Angka Book Antiqua 92 Tabel 4.11 Hasil Pengenalan Kata pada Jenis Huruf/ Angka Comis Sans MS 92 Tabel 4.12 Hasil Pengenalan Kata pada Jenis Huruf/ Angka Courier New 93 Tabel 4.13 Hasil Pengenalan Kata pada Jenis Huruf/ Angka Gill San MT 93 Tabel 4.14 Hasil Pengenalan Kata pada Jenis Huruf/ Angka Ms Sans Serif 94 Tabel 4.15 Hasil Pengenalan Kata pada Jenis Huruf/ Angka Times New Roman 94 Tabel 4.16 Hasil Pengenalan Kata pada Jenis Huruf/ Angka Verdana 95 Tabel 4.17 Kata yang Tidak Valid 95

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Model Pemrosesan Informasi pada Otak Manusia 7 Gambar 2.2 Fungsi Aktivasi Undak Biner Hard Limit 8 Gambar 2.3 Fungsi Aktivasi Undak Biner Threshold 9 Gambar 2.4 Fungsi Aktivasi Undak Bipolar Symetric Hard Limit 9 Gambar 2.5 Fungsi Aktivasi Undak Bipolar Threshold 10 Gambar 2.6 Fungsi Aktivasi Linear (Identitas) 10 Gambar 2.7 Fungsi Aktivasi Saturating Linear 11 Gambar 2.8 Fungsi Aktivasi Symetric Saturating Linear 11 Gambar 2.9 Fungsi Aktivasi Sigmoid Biner 12 Gambar 2.10 Fungsi Aktivasi Sigmoid Bipolar 13 Gambar 2.11 Jaringan Hopfield dengan 6 Buah Neuron 14 Gambar 2.12 Matriks Bobot Jaringan Hopfield dengan 6 Buah Neuron 14 Gambar 2.13 Citra Huruf C 15 Gambar 2.14 Matriks Citra Biner Huruf C 15 Gambar 2.15 Perhitungan Bobot Karakter 17 Gambar 2.16 Penskalaan Objek 21 Gambar 2.17 Translasi Objek 21 Gambar 2.18 Rotasi Objek 22 Gambar 2.19 Citra Huruf A 23 Gambar 2.20 Matriks Citra Biner Huruf A 24 Gambar 2.21 Diagram Metal Type 27 Gambar 2.22 Huruf A pada Jenis Huruf Arial Berukuran 10 Point 28 Gambar 3.1 Blok Diagram Proses Pembelajaran dan Pengenalan Citra 30 Gambar 3.2 Diagram Konteks 33 Gambar 3.3 DFD Level 1 Pengenalan Citra Karakter Huruf dan/ atau Angka 34 Gambar 3.4 DFD Level 2 Proses Mengenali Pilihan Menu/ Tool dan Praproses 37 Gambar 3.5 DFD Level 2 Proses Melakukan Pembelajaran 39 Gambar 3.6 DFD Level 2 Proses Mengenal Huruf dan/ atau Angka 40 Gambar 3.7 DFD Level 2 Proses Mengenal Kata 41 Gambar 3.8 Hirarki Menu 48 Gambar 3.9 Form Splash 51 Gambar 3.10 Rancangan Form Utama 51 Gambar 3.11 Rancangan Form Praproses 54 Gambar 3.12 Rancangan Form Pembelajaran 55 Gambar 3.13 Rancangan Form Pengenalan Huruf/ Angka 56 Gambar 3.14 Rancangan Form Pengenalan Kata 56 Gambar 3.15 Kotak Dialog Open 57 Gambar 3.16 Kotak Dialog Save 58 Gambar 3.17 Kotak Dialog Pesan Kesalahan atau Konfirmasi 58 Gambar 4.1 Tampilan Splash 60 Gambar 4.2 Tampilan Jendela Utama 61

Gambar 4.3 ToolTipText 63 Gambar 4.4 Lembar Kerja Praposes Citra Huruf dan/ atau Angka 65 Gambar 4.5 Lembar Kerja Pembelajaran 66 Gambar 4.6 Lembar Kerja Pengenalan Huruf/ Angka 67 Gambar 4.7 Lembar Kerja Pengenalan Kata 68 Gambar 4.8 Jendela Penulis 69 Gambar 4.9 Jendela Tentang Program 70 Gambar 4.10 Kotak Dialog Open 71 Gambar 4.11 Kotak Dialog Save 72 Gambar 4.12 Pesan Kesalahan/ Konfirmasi 72 Gambar 4.13 Pesan Kesalahan Membuka File 74 Gambar 4.14 Citra Huruf A 75 Gambar 4.15 Pembelajaran Citra Huruf A 75 Gambar 4.16 Pengenalan Citra Huruf A 76 Gambar 4.17 Citra Huruf A yang Cacat 76 Gambar 4.18 Pengenalan Citra Huruf A yang Cacat 77 Gambar 4.19 Citra Huruf B 77 Gambar 4.20 Pembelajaran Citra Huruf B 78 Gambar 4.21 Pengenalan Citra Huruf B 79 Gambar 4.22 Pengenalan Kata SARAF 79 Gambar 4.23 Kotak Dialog Open 80 Gambar 4.24 Pesan Kesalahan Membuka File 81 Gambar 4.25 Penamaan Vektor Ciri pada Form Pembelajaran 81 Gambar 4.26 Pesan Kesalahan Penamaan Vektor Ciri 82 Gambar 4.27 Scan Vektor Ciri pada Form Pembelajaran 82 Gambar 4.28 Pesan Kesalahan Citra Belum Dimuat 83 Gambar 4.29 Citra Huruf/ Angka yang Valid pada Jenis Huruf Arial 96 Gambar 4.30 Citra Huruf/ Angka yang Valid pada Jenis Huruf Verdana 96 Gambar 4.31 Citra Huruf/ Angka yang Invalid pada Jenis Huruf Arial 96 Gambar 4.32 Citra Huruf/ Angka yang Invalid pada Jenis Huruf Arial dan Times New Roman 97