PROGRAM KERJA INSTALASI GIZI RUMAH SAKIT DADI KELUARGA PURWOKERTO TAHUN

dokumen-dokumen yang mirip
CONTOH SOAL MATEMATIKA SMP SATU ATAP: 1. Hasil dari (3 + (-4)) (5 + 3) adalah... A. 8 B. -7 C. -8 D Hasil dari adalah... A.

Data Survey Kendaraan Yang Keluar Areal Parkir

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

USAHA KONVEKSI PAKAIAN JADI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. Permasalahan yang sering terjadi di kawasan perkotaan adalah kurangnya

5 S u k u B u n g a 1 5 %

0,8 9 0,9 4 1,2 4 7,1 6 %

LAMPIRAN 1. A. Suasana Parkir di Jalan Patrice Lumumba II. B. Suasana Parkir di Jalan Merdeka. Universitas Sumatera Utara

USAHA PEMBUATAN GULA AREN

HASIL DAN PEMBAHASAN Amplifikasi DNA Mikrosatelit

m 2 BUDIDAYA PEMBESARAN IKAN LELE

1, 1 PENANGKAPAN IKAN DENGAN PURSE SEINE

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA ORGANIK PERCOBAAN REAKSI ESTERIFIKASI DISUSUN OLEH :

6 S u k u B u n g a 1 5 % 16,57 % 4,84 tahun PENGOLAHAN IKAN BERBASIS FISH JELLY PRODUCT

1 0 0 m 2 BUDIDAYA PEMBESARAN IKAN NILA

RUANG AREA PARKIR LGM KHUSUS KENDARAAN RODA 4 (EMPAT)

P r o f i l U s a h. a A s p e k P a s a r P e r m i n t a a n H a r g a...

Program Kerja TFPPED KBI Semarang 1

USAHA BUDIDAYA CABAI MERAH

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

DAFTAR LOT MOTOR FINAL LELANG 11 NOVEMBER 2016

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

RIWAYAT HIDUP. : Nurdiyana Abdullah Tempat / Tanggal Lahir : Malaysia / 11 Oktober 1985

A s p e k P a s a r P e r m i n t a a n... 9

R p ,-

USAHA PENANGKAPAN IKAN PELAGIS DENGAN ALAT TANGKAP GILLNET

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. parkir Pasar Klaten selama 3 hari dapat diambil kesimpulan sebagai berikut.

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. selatan Stasiun Tugu Yogyakrta diperoleh beberapa kesimpulan.

RANCANGAN KEGIATAN AKTUALISASI NILAI NILAI DASAR APARATUR SIPIL NEGARA PROFESI GURU SDN 1 AMPANA KOTA

LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA FARMASI ANALISIS II PENETAPAN KADAR ASAM FOLAT DENGAN METODE TITRASI ASIDIMETRI TAK LANGSUNG

MODUL MATEMATIKA KELAS 8 APRIL 2018

BAB 4 PENYAJIAN DAN PENGOLAHAN DATA

DAFTAR LOT MOTOR FINAL LELANG 14 SEPTEMBER 2016

BAB V. maka secar a garis besar hasil analisis dapat disimpulkan sebagai berikut: dalam kategori baik dengan sko r 3,70

Kemampuan Menggunakan Kalimat Efektif Dalam Mengungkapkan Pengalaman Oleh Siswa Kelas VII SMP TPI Al-Hasanah Pematang Bandar

BAB V PENUTUP Kesimpulan. a. Dari analisis faktor internal dan eksternal yang dilakukan pada perusahaan

Studi Zona Nilai Tanah di Sekitar Lokasi Pembangunan Pelabuhan Internasional Kalimireng

KERAGAMAN FENOTIPIK DAN GENETIK, PROFIL REPRODUKSI SERTA STRATEGI PELESTARIAN DAN PENGEMBANGAN SAPI KATINGAN DI KALIMANTAN TENGAH

KARAKTERISTIK BIOBRIKET KULIT DURIAN SEBAGAI BAHAN BAKAR ALTERNATIF TERBARUKAN

Septiyaningsih, et al, Peta Jalur Evakuasi Bidang Kesehatan pada Gunung Raung di Desa Jambearum

LAMPIRAN. Poliklinik Ibu Hamil Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik, Medan Tahun 2011.

3 Ha H s a i l a d h s a E e P c n c u a i. n Gamb m r a. 3 Ga b m r a. 4

DAFTAR PUSTAKA. Hobbs, F.D. (1996): Perencanaa dan Teknik Lalulintas Edisi ke Dua, Gajah Mada University, Yogyakarta

1. Introduction. Keywords: Levels of pores, Extraction, Asphalt Concrete - Wearing Course (AC-WC), Pertamax Plus, Gasoline

Modifikasi Playfair Cipher dengan Teknik Pemutaran Kunci Dua Arah

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

- 1 - PENOMORAN NASKAH DINAS DAN KODE IDENTIFIKASI OTORITAS PEJABAT PENANDATANGAN NASKAH DINAS

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. pelabuhan Sorong Papua Barat dapat diperoleh kesimpulan sebagai berikut:

DAFTAR SISA PANJAR YANG TELAH DIKEMBALIKAN KEPADA PENGGUGAT/PEMOHON BULAN JANUARI TAHUN 2012 OLEH PENGADILAN AGAMA LEBONG

13 Analisis Jaringan Kerja dan Penentuan Jalur Kritis dengan Critical Path Methode-CPM (Studi Kasus Pembangunan Pendopo Balai Adat Provinsi Jambi)

SOAL-JAWAB MATEMATIKA PEMINATAN DIMENSI TIGA. Sebuah kubus ABCD.EFGH memiliki panjang rusuk 4 cm. P adalah titik tengah CD. Tentukan panjang EP!

BAB I PENDAHULUAN. 2. Membagi keliling lingkaran sama besar.

Lampiran 1 Peta Desa Ciaruteun Ilir

III. BAHAN DAN METODE

1. IDENTIFIKASI POTENSI LOKASI EKOWISATA

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

F E A S I B I L I T Y F A T T E N I N G B E E F C A T T L E W I T H D I F F E R E N T F E E D

UNIVERSITAS SYIAH KUALA FAKULTAS HUKUM DARUSSALAM, BANDA ACEH Telp: (0651) , (0651) , Fax: (0651)

DATA MAHASISWA. : Nabila Balqish binti Azahar Tempat / Tarikh Lahir : Kg Kok Keli, Kelantan / 12 Juni 1988

DAFTAR LOT MOTOR LELANG BANDUNG 23 APRIL 2016 "DAFTAR LOT INI HANYA SEBAGAI PANDUAN TIDAK DAPAT UNTUK DIJADIKAN SEBAGAI ACUAN KOMPLAIN"

P U T U S A N. N o m o r / P d t. G / / P A. P a s B I S M I L L A H I R R A H M A N I R R A H I M

P U T U S A N. N o m o r / P d t. G / / P A. P a s B I S M I L L A H I R R A H M A N I R R A H I M

ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN DENGAN CHOLELITHIASIS (BATU EMPEDU) Oleh : SUBHAN

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP MOTIVASI KERJA PEGAWAI PADA DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA KOTA CILEGON

TAS A t b ract 1 e u a u n

MENGGAMBAR BIDANG A. MEMBAGI GARIS DAN SUDUT

LEMBARAN DAERAH PROPINSI DAERAH TINGKAT I BALI TENTANG

LEMBAR PERMOHONAN KESEDIAAN MENJADI RESPONDEN. Dalam rangka menyelesaikan studi D3 Gizi di Universitas Muhammadiyah

MENGGAMBAR BIDANG A. MEMBAGI GARIS DAN SUDUT

- 1 - PENOMORAN NASKAH DINAS DAN KODE IDENTIFIKASI OTORITAS PEJABAT PENANDATANGAN NASKAH DINAS

BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS

Prestasi itu diraih bukan didapat!!! SOLUSI SOAL

BAB III ANALISIS SISTEM

DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL...

0 u, Au gu uu g h hw yu yu gg hgg g u h h,,, j o hgg hw g 3 03 Ay, 97 Ey, Gch c h, u, h g u u o gu j, ghu, oh gug, uu,, g D huu, h Sc u g o o hoogf, g

Sa Âsk 0 2t Sanskerta CARA MENULIS VOKAL DEWANAGARI

3 0 0 m 2 1, 7 FILLET IKAN

Prestasi itu diraih bukan didapat!!! SOLUSI SOAL

LEMBAR PERMOHONAN KESEDIAAN MENJADI RESPONDEN

RANCANGAN PERATURAN KEPALA BADAN PENGAWAS TENAGA NUKLIR NOMOR... TAHUN 2012 TENTANG TINGKAT KLIERENS

LAMPIRAN 1 VALIDITAS DAN REABILITAS POLA ASUH

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL PAJAK LAMPIRAN SURAT EDARAN DIREKTUR JENDERAL PAJAK NOMOR : SE-40/PJ/2012 TENTANG

Matematika Teknik Dasar-2 4 Aljabar Vektor-1. Sebrian Mirdeklis Beselly Putra Teknik Pengairan Universitas Brawijaya

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

ss 5 E Sl? EEH i:-e af:t S? E T E RI 3XE 5 Hry,$s iee H=+=; ^te :sinl ; A 4 BE ;!t E t3e fii F 5 = 3E A i E EErEst gs s s E Zi_Ee: 3 FE 9 * E ::ih5*

PROGRAM STUDI Sl PGSD

NASKAH PENJELASAN KEPADA SUBYEK PENELITIAN. Pendidikan Dokter Spesialis Kulit di Departemen Ilmu Kesehatan Kulit dan

Materi W9a GEOMETRI RUANG. Kelas X, Semester 2. A. Kedudukan Titik, Garis dan Bidang dalam Ruang.

BAB 2 MENGGAMBAR BENTUK BIDANG

BADAN PENGAWAS TENAGA NUKLIR REPUBLIK INDONESIA

r<< =r-er >4 " ,VA? <cap it <{ r-] r- :l Fl $ : e=el 42 F sshe; il il s d j geflgh $E :l xt efe 6=i-i9 Il;s (.) ,t) Fq) C\ F- c.t v c.

Vektor dan Operasi Dasarnya

BAB VI KESIMPULAN. sepeda motor sebesar 290 kendaraan. dengan jumlah persentase sebesar 22,4793 % pada interval menit.

Modifikasi Playfair Cipher dengan Pembalikan Pesan

Jabatan : Kepala Biro Pemerintahan Setda Provinsi Bali. Jabatan : Plt. Direktur Jenderal Bina Administrasi Kewilayahan. Jakarta, Februari 2016

Materi W9b GEOMETRI RUANG. Kelas X, Semester 2. B. Menggambar dan Menghitung jarak.

LEMBARAN PENJELASAN KEPADA CALON SUBJEK PENELITIAN. Selamat pagi Bapak/Ibu Yth, Universitas Sumatera Utara

1. TAWAZUN " ' 35%&), &&%$58 + 3&%70)8 TUJUAN + " 37&%54, #5%07)8, <!,! ; + ( =,! <#35%76&8+ % + <!, >!37&%548 + "<, >,,! ; ; METODE PENDEKATAN

Transkripsi:

PROGRAM KERJA INSTALASI GIZI RUMAH SAKIT DADI KELUARGA PURWOKERTO TAHUN 05 A. PENDAHULUAN Pelayanan gizi merupakan bagian integral dari pelayanan kesehatan di rumah sakit, yang saling menunjang dan tidak dipisahkan dengan pelayanan. Kesehatan dan gizi merupakan faktor penting karena secara langsung berpengaruh terhadap kualitas SDM di suatu negara, yang digambarkan melalui pertumbuhan ekonomi, umur harapan hidup dan tingkat pendidikan. Tingkat pendidikan yang tinggi hanya dapat dicapai oleh orang yang sehat dan berstatus gizi baik Pelayanan gizi yang bermutu di rumah sakit akan membantu mempercepat proses penyembuhan pasien, yang berarti pula memperpendek lama hari rawat sehingga dapat menghemat biaya pengobatan. Keuntungan lain jika pasien cepat sembuh adalah mereka dapat segera kembali mencari nafkah untuk diri dan keluarganya. Sehingga pelayanan gizi yang disesuaikan keadaan pasien dan berdasarkan keadaan klinis, status gizi, dan status metabolisme tubuhnya. Keadaan gizi pasien sangat berpengaruh pada proses penyembuhan penyakit, sebaliknya proses perjalanan penyakit dapat berpengaruh terhadap keadaan gizi pasien. Sering terjadi kondisi klien/ pasien semakin buruk karena tidak di perhatikan keadaan gizi. B. TUJUAN. TUJUAN UMUM Terciptanya sistem pelayanan gizi yang bermutu, dan paripurna sebagai bagaian dari pelayanan kesehatan di rumah sakit. TUJUAN KHUSUS a. Sebagai tolak ukur dalam penyelenggaraan system pelayanan gizi di rumah sakit b. Sebagai acuan dalam upaya peningkatan pelayanan gizi di rumah sakit c. Menyelenggarakan asuhan gizi terstandar pada pelayanan gizi rawat jalan dan rawat inap d. Menyediakan makanan sesuai dengan standar kebutuhan gizi dan aman dikonsumsi C. RENCANA KEGIATAN Tujuan Indikator Program Anggaran SDM

Menyediakan SDM gizi dan petugas terkait yang profesional Jumlah SDM sesuai kebutuhan Pendidikan dan Pelatihan. Pembuatan struktur organisasi instalasi gizi. Penambahan SDM gizi, pramusaji dan pemasak 3. Pembuatan job deskripsi. Mengikuti pelatihan / seminar yang diselenggarakan instasi terkait PROSES PELAYANAN Memberikan Penyediaan sarana. Rekap kebutuhan sarana dan prasarana (meliputi pelayanan yang dan prasarana peralatan dapur untuk memasak dan alat makan sesuai standar, pasien) efektif dan. Pengajuan ke bagian logistik efisien 3. Pengadaan dan penempatan sarana dan prasarana 4. Inventarisasi sarana dan prasarana instalasi gizi 5. Pengadaan blangko check list pemeliharaan alat 6. Pembuatan kartu stok bahan makanan kering dan basah 7. Pengajuan pengembangan bangunan dapur meliputi: pemisahan gudang bahan makanan basah dan kering, pintu menggunakan kassa, pengadaan exhaust, lubang udara ditutup dengan streamin 8. Pengajuan pengadaan alat pengukuran status gizi (timbangan, Microtoise

. Pembuatan alur koordinasi/pedoman pelayanan instalasi gizi. SPO tentang anamnesa, asesmen dan penentuan status gizi 3. SPO tentang bon permintaan makan 4. SPO tentang asuhan dan konseling gizi rawat inap dan rawat jalan 5. SPO tentang standar diit, penentuan dan evaluasi diit Pembuatan 6. SPO tentang pembuatan menu dan standar prosedur makanan formula dan penggantian menu pelayanan 7. SPO tentang pencucian alat makan pasien menular 8. SPO tentang perencanaan anggaran belanja bahan, alat makan dan gas LPG 9. SPO tentang pengadaan, pemesanan, penerimaan pengolahan dan distribusi bahan makanan dan makanan pasien, serta penyajian 0. SPO tentang penyimpanan dan pengeluaran bahan makanan. SPO tentang persiapan lauk hewani dan nabati, Mekanisme sayur serta bumbu. Menyusun kelengkapan dokumen terkait dengan Pelayanan Gizi Rawat Jalan proses asuhan gizi rawat jalan, seperti lembar Rumah Sakit Rawat Inap permintaan konseling gizi rawat jalan. Menyusun kelengkapan dokumen terkait dengan proses asuhan gizi rawat inap, meliputi: a. Lembar skrining gizi b. Lembar asuhan gizi rawat inap c. Leaflet konseling gizi. Evaluasi sistem asuhan gizi rawat inap yang sesuai dengan prosedur

MONITORING DAN EVALUASI Penyelenggaraan Makanan Pemantauan pelaksanaan sistem kerja Pelaporan. Penggantian Siklus Menu. Membuat rencana anggaran belanja berdasarkan siklus menu yang baru 3. Pengadaan supplyer bahan makanan baru 4. Pengarsipan berkala penggunaan bahan makanan 5. Pembuatan bon permintaan makanan dari pasien rawat inap MONITORING DAN EVALUASI. Dilakukannya pemantauan alur pelayanan gizi rawat inap. Dilakukannya pemantauan alur penyelenggaraan makanan pasien 3. Diadakan pertemuan rutin intern gizi untuk evaluasi kerja dan permasalahan yg muncul jika ada Pembuatan laporan kerja instalasi gizi selama tahun dan pembuatan rencana kerja tahunan untuk tahun 06

D. RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN E. F. N G. KEGIATAN K. J L. F M. M N. A O. M H. BULAN P. Q. J J R. A S. S T. O U. N V. D W. X. Pembuatan struktur organisasi instalasi gizi Y. Z. AA. AB. AC. AD. AE. AF. AG. AH. AI. AJ. AK. AL. Penambahan SDM gizi, pramusaji dan AM. AN. AO. AP. AQ. AR. AS. AT. AU. AV. AW. AX. pemasak AY. AZ. Pembuatan job deskripsi BA. BB. BC. BD. BE. BF. BG. BH. BI. BJ. BK. BL. 3 BM. 4 CA. 5 CO. BN. Mengikuti pelatihan / seminar yang BO. BP. BQ. BR. BS. BT. BU. BV. BW. BX. BY. BZ. diselenggarakan instasi terkait CB. Rekap kebutuhan sarana dan prasarana CC. CD. CE. CF. CG. CH. CI. CJ. CK. CL. CM. CN. (meliputi peralatan dapur untuk memasak dan alat makan pasien) CP.Pengajuan ke bagian logistic CQ. CR. CS. CT. CU. CV. CW. CX. CY. CZ. DA. DB. 6 DC. DD. Pengadaan dan penempatan sarana dan DE. DF. DG. DH. DI. DJ. DK. DL. DM. DN. DO. DP. 7 prasarana DQ. DR. Inventarisasi sarana dan prasarana DS. DT. DU. DV. DW. DX. DY. DZ. EA. EB. EC. ED. 8 instalasi gizi EE. EF. Pengadaan blangko check list pemeliharaan alat EG. EH. EI. EJ. EK. EL. EM. EN. EO. EP. EQ. ER. 9 ES. ET.Pembuatan kartu stok bahan makanan kering EU. EV. EW. EX. EY. EZ. FA. FB. FC. FD. FE. FF.

dan basah FG. FU. FH. Pengajuan pengembangan bangunan dapur meliputi: pemisahan gudang bahan makanan basah dan kering, pintu menggunakan kassa, pengadaan exhaust, lubang udara ditutup dengan streamin FV.Pengajuan pengadaan alat pengukuran status gizi (timbangan, Microtoise FI. FJ. FK. FL. FM. FN. FO. FP. FQ. FR. FS. FT. FW. FX. FY. FZ. GA. GB. GC. GD. GE. GF. GG. GH. GI. GJ. Pembuatan alur koordinasi/pedoman pelayanan instalasi gizi GK. GL. GM. GN. GO. GP. GQ. GR. GS. GT. GU. GV. GW. GX. Pembuatan SPO GY. GZ. HA. HB. HC. HD. HE. HF. HG. HH. HI. HJ. HK. HY. HL. Menyusun kelengkapan dokumen terkait dengan proses asuhan gizi rawat jalan, seperti lembar permintaan konseling gizi rawat jalan HZ. Menyusun kelengkapan dokumen terkait dengan proses asuhan gizi rawat inap, meliputi: HM. HN. HO. HP. HQ. HR. HS. HT. HU. HV. HW. HX. IA. IB. IC. ID. IE. IF. IG. IH. II. IJ. IK. IL. IM. IN. Evaluasi sistem asuhan gizi rawat inap yang sesuai dengan prosedur IO. IP. IQ. IR. IS. IT. IU. IV. IW. IX. IY. IZ.

JA. JB. Penggantian Siklus Menu JC. JD. JE. JF. JG. JH. JI. JJ. JK. JL. JM. JN. JO. JP. Membuat rencana anggaran belanja berdasarkan siklus menu yang baru JQ. JR. JS. JT. JU. JV. JW. JX. JY. JZ. KA. KB. KC. KD. Pengadaan supplyer bahan makanan KE. KF. KG. KH. KI. KJ. KK. KL. KM. KN. KO. KP. baru KQ. KR. Pembuatan bon permintaan makanan dari pasien rawat inap KS. KT. KU. KV. KW. KX. KY. KZ. LA. LB. LC. LD. LE. LF. Dilakukannya pemantauan alur pelayanan gizi rawat inap LG. LH. LI. LJ. LK. LL. LM. LN. LO. LP. LQ. LR. LS. LT. Dilakukannya pemantauan alur penyelenggaraan makanan pasien LU. LV. LW. LX. LY. LZ. MA. MB. MC. MD. ME. MF. MG. MU. MH. Diadakan pertemuan rutin intern gizi untuk evaluasi kerja dan permasalahan yg muncul jika ada MV. Pembuatan laporan kerja instalasi gizi selama tahun dan pembuatan rencana kerja tahunan untuk tahun 06 MI. MJ. MK. ML. MM. MN. MO. MP. MQ. MR. MS. MT. MW. MX. MY. MZ. NA. NB. NC. ND. NE. NF. NG. NH.

NI. KESIMPULAN NJ. Program kerja instalasi gizi merupakan salah satu program kerja dalam NR. NS. rangka mencapai sistem pelayanan gizi yang bermutu, dan paripurna sebagai bagaian dari pelayanan kesehatan di rumah sakit Dadi Keluarga. Program kerja instalasi gizi mencakup berbagai unit kerja, sehingga perlu adanya koordinasi dengan unitunit terkait agar program kerja yang telah dibuat dapat terlaksana dengan baik NK. NL. NM. NN. Disetujui Oleh : NO. Direktur NP. Rumah Sakit Dadi Keluarga Purwokerto NQ. NT. dr. Esa Dhiandani OD. NU. NV. NW. Purwokerto, Juli 05 NX. Instalasi Gizi NY. Rumah Sakit Dadi Keluarga NZ. OC. Purwokerto OA. OB. Ginta Paramudita, SST