Gambar 1 Tampilan Homepage

dokumen-dokumen yang mirip
MDP Career Development Center (MDP CDC)

USER MANUAL APLIKASI WHISTLE BLOWING SYSTEM

PANDUAN BURSA KERJA PPKK

Petunjuk Pemakaian Sistem

a. Tampilan Layar Registrasi JobSeeker Gambar 4.17 Layar Registrasi JobSeeker a

SIAM Sistem Informasi Akademik Mahasiswa

Gambar 1 Halaman Home pada Tampilan Awal

TUTORIAL SUZUKI E-RECRUITMENT

Web Karir Panduan Bagi Perusahaan

DAFTAR ISI. i. Daftar Isi... i 1. Halaman Daftar Fungsi Menu Daftar Kolom Langkah Penggunaan Halaman Login...

jual beli mudah, asik, di mana aja Manual Book Puali for Web

SIAM Sistem Informasi Akademik Mahasiswa

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI e- PURCHASING OBAT PANITIA

Y o u C a n S e e, Y o u C a n E a t, Y o u C a n B u y

Aplikasi Surat Keluar Masuk Versi 1.0

GUIDE BOOK BANGSEMAR GERBANG SEMINAR

SIAM Sistem Informasi Akademik Mahasiswa

Daftar Isi. 1. Aplikasi Apekesah Cara Download Akses Penggunaan Aplikasi Apekesah Registrasi...

PETUNJUK PENGGUNAAN E-RECRUITMENT IPC

Manual Book For Customer

PELATIHAN PORTAL PENGAJUAN ARTIKEL JURNAL

Manual Book PERMOHONAN LEGALISASI UNTUK PEMOHON

USER MANUAL WEBSITE FAQ PT ONLINE DIKTI

Manual Pengunaan Perijinan Online (Calon Pemohon Ijin)

Panduan Mendaftar Beasiswa Online Melalui ditmawa.simaster

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI PENDAFTARAN ONLINE PERLINDUNGAN VARIETAS TANAMAN (PEMOHON)

BFI Jobs. HC System & Architecture 2017 HC BFI

BAB III. PERANCANGAN SISTEM

Halaman Utama Web Karir PT. Astra Honda Motor Daftar Akun Nama Lengkap Nomor Handphone Masukan Kode Captcha

BAB IV. Hasil dan Pembahasan. Adapun hasil dari penelitian ini adalah sebuah website yang menampilkan produk-produk

BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN SDM KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN INDONESIA

User Guide Membership.

PETUNJUK PENGGUNAAN BERMOTOR PANITIA

Universitas Islam Negeri Surabaya USER GUIDE SISTEM PENDAFTARAN ONLINE PENERIMAAN MAHASISWA BARU ONLINE (UINSA) PENDAFTAR

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI e-purchasing ALAT MESIN PERTANIAN (ALSINTAN) PANITIA

Panduan Pengguna Mobile App APLIKASI GRATIFIKASI ONLINE (GOL)

20. Halaman Detail Produk Setelah Login

Prosedur Menjalankan Aplikasi

GUIDE BOOK NON UNUD BANGSEMAR GERBANG SEMINAR

PANDUAN SMART ONLINE

Manual Book Aplikasi Pendaftaran Ujian. Manual Book Aplikasi Pendaftaran Ujian

Gambar 4.22 Layar Tambah Instruktur Admin

PROSEDUR PROGRAM. Berikut ini adalah petunjuk pemakaian aplikasi basis data penjualan, pembelian

Panduan Pengguna UPG APLIKASI GRATIFIKASI ONLINE (GOL)

PAUS MAHASISWA. TATA CARA REGISTRASI Padjadjaran Authentication System (PAuS ID) Mahasiswa

Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi AUB Surakarta

Aplikasi KRS Online. User Manual Level Dosen. Versi Desember 2011

Panduan Pengguna Individu APLIKASI GRATIFIKASI ONLINE (GOL)

PANDUAN APLIKASI MITRA KERJA PENILAI TANAH

DESEMBER 2015 MANUAL APLIKASI LINMAS SATUAN POLISI PAMONG PRAJA KOTA SEMARANG CV DESA MEDIA

PANDUAN SMART ONLINE

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PELATIHAN KERJA SIMPEL

1. Pendahuluan. 2. Cara Akses, Start Page, dan Beranda

USER MANUAL PEMOHON. Gambar 1.1 Halaman Web PTSP

Gambar 4.9 Layar Customer-Pertanyaan Sebelum Login. oleh user. User yang belum melakukan login tidak dapat mengakses halaman ini, user

MANUAL BOOK WEBSITE SISTEM INFORMASI PENERIMAAN CALON PEREKAYASA UTAMA KEHORMATAN. (Pengusul)

mandiri dagang untung

Gambar 1. Halaman Utama E-PROCUREMENT. Panduan Aplikasi eproc Rekanan

Uji coba login adalah uji coba untuk proses login user ke aplikasi, tanpa

USER GUIDE Peminat/ Pendaftar. Sistem Informasi Manajemen Pendaftaran Mahasiswa Baru. Sekolah Tinggi Teknik Ibnu Sina

Microsoft Internet Explorer 7 atau versi diatas (direkomendasikan) Mozilla FireFox 3.6 atau versi diatas (direkomendasikan)

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI e- PURCHASING OBAT PANITIA

Web Karir Panduan Bagi Alumni

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Pendaftaran Online Beasiswa LPDP. Lembaga Pengelolaan Dana Pendidikan (LPDP) User Manual

Bab IV. HASIL DAN ANALISIS Hasil Karya / Implementasi Tampilan Website Berita Indonesia Hari Ini. untuk admin. a.

User Manual Situs Jasa Layanan Pelanggan Lab Pengujian [Customer]

User Guide Menu dan Login

TUTORIAL APLIKASI ONLINE AGENDA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG

User Guide (Pendaftar) Sistem Pendaftaran Online PMB. Universitas Prisma Manado BUKU PETUNJUK SISTEM PENDAFTARAN ONLINE UNIVERSITAS PRISMA MANADO

Prosedur penggunaan aplikasi

UNIVERSITAS DHARMA ANDALAS

Gambar 4.32 Tampilan Layar Inquiries. Pada halaman ini, terdapat pertanyaan yang ditanyakan oleh user beserta jawaban dari

Aplikasi Event Portal dapar diakses melalui web dan mobile application. 1. Prosedur Penggunaan Aplikasi Berbasis Website

Gambar Tampilan Layar User. Layar ini dibuat agar administrator dapat mengontrol user account yang ada.

BUKU PANDUAN PENERIMAAN NASABAH SECARA ELEKTRONIK / ONLINE

CARA PENDAFTARAN MEMBER TOKOCATLANCAR.CO.ID. Cara mendaftar sebagai member Tokocatlancar.co.id

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM

Berikut merupakan prosedur penggunaan pada non-login :

Halaman Awal (Home) Materi

PANDUAN JFT PENYULUH HUKUM PENGAJUAN INPASSING

LAPORAN PROSES PERANCANGAN BERBASIS OBJECT SISTEM INFORMASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU ONLINE

Halaman Utama (Login)

Prosedur Pendaftaran LTJJ

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Menambah Barang Baru dengan Bulk Import

DAFTAR ISI... i BAB I PENDAHULUAN... 1

PORTAL Akademik. Panduan Penggunaan Portal Mahasiswa. Politeknik Negeri Medan

PANDUAN JURNAL PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN. Panduan Pendaftaran, dan Penulis Jurnal Dikbud

SIPP Online. User Manual SIPP Online

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM

KEMENTERIAN KOPERASI DAN USAHA KECIL DAN MENENGAH REPUBLIK INDONESIA

User Guide. System Sertifikasi LSP TIK Indonesia LSP TIK INDONESIA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM. disesuaikan dengan desain sistem yang sudah dibuat. Rancang Bangun sistem

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI KURIKULUM 2013

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan

A. Registrasi. Selamat datang di User Manual Book Belajar Agama Islam dot com

KKN TEMATIK. Manual Book Website

Gambar 6.1 Tampilan Utama Website

1. REGISTER BERANDA REGISTRASI RINGKASAN REGISTRASI ACTIVATION ACCOUNT... 9

Transkripsi:

Prosedur penggunaan aplikasi a. Homepage Employer dan Jobseeker Gambar 1 Tampilan Homepage Employer dan jobseeker berbagi tampilan utama yang sama, pada tampilan awal tersebut employer dan jobseeker dapat melakukan registrasi dengan memilih icon Sign Up. Untuk masuk ke dalam website sebagai member, employer dan jobseeker dapat memilih icon Login dan memasukkan email dan password sebagai validasi hak akses. b. Tampilan Sign Up employer Gambar 2 Tampilan Sign Up Employer Pada halaman ini employer dapat melakukan registrasi dengan memasukkan data-data sesuai dengan yang telah disediakan oleh website.bintang merah pada

gambar menandakan bahwa kolom wajib diisi. Setelah melakukan registrasi, employer harus menghubungi customer care visijobs.com untuk melakukan konfirmasi serta pembayaran. c. Tampilan Error Registrasi Gambar 3 Tampilan Error Registrasi Apabila data yang diisi tidak sesuai atau salah, maka akan muncul tampilan pesan error pada formulir registrasi. d. Tampilan Post Lowongan Gambar 4Tampilan Post Lowongan Employer dapat mempublikasikan lowongan pekerjaan dengan memilih Post Lowongan pada menu dan mengisi semua persyaratan dan kriteria yang diinginkan dalam mencari karyawan. Bintang merah menandakan bahwa

kolom wajib diisi, pada halaman ini semua kolom wajib diisi karena dianggap penting dalam sebuah lowongan pekerjaan. e. Tampilan lowongan pekerjaan Gambar 5 Tampilan Review Lowongan Berikut adalah tampilan lowongan pekerjaan yang telah di-submit. Employer dapat meninjau kembali lowongan yang telah diisi dan dapat memilih apakah ingin mengubah kembali data-data lowongan pekerjaan atau langsung mempublikasikan lowongan pekerjaan. f. Tampilan Detail Perusahaan Gambar 6 Tampilan Detail Perusahaan

Detail Perusahaan ini untuk melihat sekilas profil employer yang sudah diisi sebelumnya. Employer juga dapat mengubah isi dari profil dengan memilih tombol Edit Profil. g. Tampilan ubah data employer Gambar 7 Tampilan Ubah Data Employer Employer dapat mengubah data personal perusahaannya pada tampilan ini, validasi untuk halaman ini adalah employer harus memasukkan kata sandi dan konfirmasi kata sandi untuk memastikan bahwa yang mengubah data adalah pemilik akun. h. Tampilan pekerjaan employer Gambar 8 Tampilan pekerjaan employer

Setelah employer mengisi dan mempublikasikan pekerjaan, employer dapat menampilkan pekerjaan yang telah dipublikasikan di halaman awal employer, lowongan pekerjaan ditampilkan sesuai dengan kategori pekerjaan. i. Tampilan fungsi pekerjaan Gambar 9 Tampilan Fungsi Pekerjaan Pada halaman pekerjaan, employer dapat memilih Edit untuk mengubah isi lowongan pekerjaan, Hapus untuk menghapus seluruh lowongan pekerjaan dan Lihat untuk melihat jobseeker yang telah melamar. j. Tampilan Hapus Gambar 10 Tampilan Hapus Lowongan Pekerjaan

Apabila employer memilih tombol Hapus maka akan muncul pesan seperti pada gambar, tampilan ini untuk meyakinkan apakah employer ingin menghapus lowongan tersebut. k. Tampilan Edit Gambar 11 Tampilan Edit Pekerjaan yang sudah diupload employer bisa diubah lagi oleh employer tetapi terbatas pada kolom yang tersedia, employer tidak dapat mengubah posisi, kategori dan industri perusahaan. l. Tampilan jobseeker yang telah melamar Gambar 12 Tampilan Jobseeker yang Telah Melamar

Employer dapat melihat jobseeker - jobseeker yang telah melamar pada pekerjaan yang telah dipilih. Selain itu, employer dapat memilih Download CV untuk mengunduh CV jobseeker jika jobseeker telah mengundah CV, Lihat Detail untuk melihat biodata jobseeker secara online, Kirim ke email untuk mengirim CV ke alamat email perusahaan. m. Tampilan Kirim ke email Gambar 13 Tampilan Kirim ke Email Employer dapat mengirimkan CV melalui email, ketentuan dasar dari website adalah email yang telah terdaftar pada visijobs.com akan tetapi employer dapat mengubah alamat email tujuan menjadi alamat email yang diinginkan. n. Tampilan kirim CV ke email employer Gambar 14 Tampilan Kirim Email

Jika employer telah memasukkan alamat email tujuan dan klik Submit maka emailakan terkirim secara otomatis. o. Tampilan Lihat Detail jobseeker Gambar 15 Tampilan Biodata jobseeker Employer dapat melihat sekilas biodata dari jobseeker yang telah melamar. p. Tampilan jobseeker setelah login Gambar 16 Tampilan Jobseeker

Setelah jobseeker login, jobseeker langsung dapat melihat pekerjaan yang telah disediakan oleh employer. Jobseeker dapat memilih Lihat Detail untuk melihat secara keseluruhan lowongan pekerjaan yang tersedia. q. Tampilan Lihat Detail Gambar 17 Tampilan Lihat Detail Halaman ini akan muncul ketika employer memilih Lihat Detail pada tampilan pekerjaan. Jobseeker dapat memilih Daftar Sekarang untuk melamar pekerjaan tersebut. r. Tampilan biodata jobseeker

Gambar 18 Tampilan Biodata Jobseeker Jobseeker dapat melihat biodata online yang sudah diisi sebelumnya pada saat melakukan registrasi. s. Tampilan edit CV jobseeker Gambar 19 Tampilan Edit Biodata Jobseeker Jobseeker dapat mengubah isi dari biodata secara online. Untuk dapat mengubah biodata, jobseeker harus memasukkan kata sandi dan konfirmasi kata sandi untuk memastikan user yang mengubah isi biodata adalah user yang memiliki akun. t. Tampilan daftar lamaran jobseeker

Gambar 20 Tampilan Daftar Lamaran Jobseeker dapat meninjau kembali lamaran yang pernah dikirim berisikan Judul lamaran, Nama Perusahaan, Posisi dan Tanggal jobseeker melamar. u. Tampilan Job Match Gambar 21 Tampilan Hasil Search

Jobseeker dapat memilih Pekerjaan untuk melihat lowongan pekerjaan yang sesuai dengan posisi yang diharapkan dan pengalaman bekerja yang sudah diisi sebelumnya. v. Tampilan hasil pencarian oleh employer Gambar 22 Tampilan Hasil Search Employer dapat melakukan pencarian jobseeker dengan memasukkan kata kuncike kolom pencariaan, hasil pencarian tergantung paket yang dibeli oleh employer, pada tampilan ini paket employer adalah Database Jobseeker, maka data jobseeker yang dicari ditampilin semua secara lengkap. w. Tampilan Lihat Detail jobseeker Gambar 23 Tampilan Detail Jobseeker Employer dapat melihat detail biodata jobseeker yang dicari.

x. Tampilan hasil pencarian oleh employer (lanjutan) Gambar 24 Tampilan Hasil Search 2 Apabila paket yang dibeli oleh employer adalah iklan lowongan kerja, maka employer tidak dapat melihat secara lengkap biodata jobseeker, employer hanya dapat melihat nama, umur, kategori dari pengalaman kerja jobseeker, dan nomor telepon disensor. y. Tampilan detail biodata jobseeker Gambar 25 Tampilan Detail Biodata Jobseeker

Jika paket yang dibeli oleh employer adalah Paket Iklan Lowongan, maka employer hanya dapat melihat sebagian dari biodata jobseeker, employer tidak dapat melihat nomor telepon dan email jobseeker. z. Tampilan pencarian oleh jobseeker Gambar 26 Tampilan Hasil Pencarian oleh Jobseeker Jobseeker dapat mencari pekerjaan dengan memasukkan kata kunci untuk mencari pekerjaan, kata kunci dapat berupa lokasi, posisi dan nama perusahaan.