Bab IV RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN. PT.Lippo General Insurance, Tbk diharapkan dapat memenuhi tujuannya dalam

dokumen-dokumen yang mirip
Gambar 4.77 Window Input Pembayaran Pinjaman Darurat dan Terencana

BAB 4 PERANCANGAN SISTEM INFORMASI. Sistem yang dirancang bertujuan untuk mendukung persediaan bahan yang

BAB 4 PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN P.D. SINAR MULIA. Pengembangan Sistem Informasi Akuntansi Penjualan P.D. Sinar Mulia mendukung

Gambar Surat Permintaan Spare part

BAB 4 DOKUMENTASI DESIGN. penjualan dan piutang usaha PT. Stora Adiswara. Dengan cara mempermudah

Gambar 4.50 Form Bahan Baku Keluar

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Program Ganda Sistem Informasi - Manajemen Skripsi Sarjana Program Ganda Semester Ganjil 2007/2008

BAB 4 RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN. Sistem Informasi SDM dari PT. Nissui Indonesia, user interface yang digunakan

BAB 4 PERANCANGAN SISTEM INFORMASI. suatu model pada Problem Domain. 2. Class Faktur Penjualan

BAB 4 PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENGGAJIAN DAN PENGUPAHAN PADA PT. INDUSTRI SANDANG NUSANTARA UNIT CILACAP

BAB 4 PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN KREDIT DAN PIUTANG PADA PT. BUANA PENTA PRIMA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

Klik Master Cek Data Pelanggan ( addnew )

BINUS UNIVERSITY. Program Ganda Sistem Informasi - Manajemen Skripsi Sarjana Program Ganda Semester Ganjil 2007/2008

BAB 4 RANCANGAN SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. sistem aplikasi basis data pada CV. Lumbung Rejeki yaitu : Monitor : SVGA 17. : Optical Mouse.

Layar Print Laporan Analisis ABC Investasi. Gambar 4.70 Layar Print Laporan Analisis ABC Investasi

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Sebelum mengimplementasikan dan menjalankan aplikasi ini terlebih

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. perancangan aplikasi penjualan dan pengiriman spare part komputer pada Bismar

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 5 IMPLEMENTASI. 5.1 Jadwal Implementasi Sistem. Untuk membantu pengguna dalam pemakaian basis data diberikan panduan

BAB 4 PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENGGAJIAN DAN PENGUPAHAN PT. SILVA INHUTANI LAMPUNG

Processor Intel Pentium III 233MHz

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM. dari Sistem Informasi Geografi(SIG) ini adalah sebagai berikut:

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. perancangan sistem yang telah dibuat sebelumnya. Implementasi terdiri dari:

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Pada bab empat ini akan dibahas mengenai hasil analisis dan

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. jadwal implementasi yang berlangsung selama kurang lebih 2 bulan : (lihat tabel 4.1)

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Rancangan Layar Pergantian Karyawan Per Tahun

Gambar 4.62 Rancangan Layar Transaksi Tanda Terima DP. seperti gambar di bawah ini

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. 4.1 Spesifikasi Perangkat Keras dan Perangkat Lunak. aplikasi dengan baik adalah sebagai berikut:

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V PERANCANGAN SISTEM. Administrasi (SISDA) mengutamakan pada kebutuhan BiNus University

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. menjalankan aplikasi SIG ini dengan baik adalah sebagai berikut :

BAB 4 RENCANA IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Penerapan Sistem Basis Data pada PT.Global Health membutuhkan 3 macam spesifikasi

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Implementasi aplikasi adalah tahap penerapan hasil analisis dan

BAB 4 IMPLEMENTASI DATA WAREHOUSE

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJICOBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 4 PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGENDALIAN KUALITAS

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Jika tombol exit ditekan maka

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJICOBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM. perangkat keras yang dibutuhkan sebagai berikut: a. Processor Intel Pentium 4 atau lebih tinggi;

Gambar Rancangan Layar Halaman Kuis Guru (Langkah Dua)

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V PENGUJIAN SISTEM DAN IMPLEMENTASI. Pengujian program adalah pengujian dimana user memasukan data ke

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. Application Development Tools yang ada, oleh sebab itu aplikasi ini. Professional Development Tools : jcreator, java

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 4 IMPLEMENTASI. pada jaringan komputer berbasis Windows, oleh karena itu diperlukan spesifikasi

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. program aplikasi dengan baik adalah : a. Processor Intel Pentium 1.66 GHz atau yang setara. b. Memori sebesar 512 MB

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. menjadi dua, yaitu perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software). 1. Processor Pentium III 1 Ghz

BAB 4 RANCANGAN SISTEM

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. 4.1 Spesifikasi Perangkat Keras dan Pera ngkat Lunak. program aplikasi dengan baik adalah sebagai berikut:

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM. perangkat keras maupun perangkat lunak komputer. Penjelasan hardware/software

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. semakin pesat berkembangnya terutama mengenai sistem informasinya. Ini

BAB IV IMPLEMENTASI. dan perangkat lunak adalah sebagai berikut.

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. tugas-tugas yang akan dilakukan dalam tahap implementasi. Berikut penjadwalan. Gambar 4.1 Gambar Jadwal Implementasi

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 5 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Fungsi yang dapat dilakukan sistem antara lain menyediakan informasi up-todate

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM. penyelesaian produksi dengan menggunakan metode Earliest Due Date (EDD) ini

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN

Tampilan Form Update Evaluasi Sarana InHouse

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. Berikut ini adalah spesifikasi Hardware dan Software yang dibutuhkan

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

Transkripsi:

Bab IV RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN 4.1 The Task 4.1.1 Purpose Sistem Informasi Eksekutif Pemasaran yang akan dibangun pada PT.Lippo General Insurance, Tbk diharapkan dapat memenuhi tujuannya dalam menyediakan informasi pemasaran yang akurat bagi para eksekutif pemasaran agar dapat mendukung eksekutif dalam menentukan strategi pemasaran yang tepat bagi perusahaan. Selain itu, perancangan sistem ini juga diharapkan dapat memudahkan eksekutif, khususnya bagian pemasaran untuk me-monitoring perkembangan pemasaran perusahaan dan mendukung pengambilan keputusankeputusan strategis yang berkaitan dengan pemasaran. 4.1.2 Correction to Analysis Dalam perancangan sistem yang akan dibuat terdapat beberapa perbaikan terhadap analysis document yang dibuat sebelumnya. Class diagram yang dibuat akan direvisi sehingga menghasilkan class diagram yang baru dimana class baru yang terbentuk akibat penambahan fungsi dalam sistem SIE Pemasaran, yaitu class Analisis Penjualan (per produk, per pelanggan, omset, per channel distribution, per cabang), Evaluasi Penjualan, Efektivitas Promosi dan Analisis Produktivitas. 125

126 4.1.3 Quality Goals Criterion Usable Secure Efficient Correct Reliable Maintainable Testable Flexible Comprehensible Reusable Portable Interoperable Very Important X X X X X Important X X X Less Important X X X Tabel 4.1 Quality Goals Irrelevant Easily Fulfiled X 4.2 Technical Platform 4.2.1 Equipment Specification Client Server Processor Intel Pentium IV 1.8 GHz Intel Pentium IV 1.8GHz Mother Board MB untuk Pentium 4 MB untuk Pentium 4 Memory RAM 256MB RAM 1GB Hard Disk Drive 40GB 80GB Floppy Disk ( optional) 1.44MB 1.44MB CD- ROM Optional CR-Writer Monitor 17 17 Keyboard dan Mouse NIC 100Mbps 1000Mbps Printer Dot Matrix Operating System Microsoft Window XP Professional Microsoft windows 2000 Advanced Server Tabel 4.2 Equipment Specification

127 4.2.2 System Software Software atau bahasa pemrograman yang di pakai untuk mengimplementasikan sistem yang telah dirancang bagi eksekutif pemasaran adalah menggunakan Visual Basic 6.0, untuk penyimpanan database menggunakan Microsoft SQL Server 2000 dan untuk pembuatan laporan transaksi menggunakan Crystal Report. 4.2.3 Design Language Bahasa perancangan yang digunakan sistem ini berdasarkan notasi UML ( Unified Modelling Language ) berbasiskan object.

128 4.3 Architecture Design 4.3.1 Component Architecture Gambar 4.1 Component Diagram Component Architecture yang digunakan adalah client-server architecture dengan model distributed functionality pada marketing dan eksekutif, serta server. Komponen server memiliki komponen Function dan Model, komponen Function berfungsi melakukan task yang berhubungan dengan model dan komponen Model berfungsi menampung data. Komponen client memiliki komponen User Interface dan Function, komponen User Interface berfungsi sebagai penghubung antara user dengan sistem dan komponen

129 Function pada marketing berfungsi sebagai read untuk disampaikan ke server yaitu SIE Pemasaran, serta komponen Function pada eksekutif berfungsi untuk melakukan fungsi-fungsi pada SIE Pemasaran. 4.3.2 Process Architecture Gambar 4.2 Deployment Diagram

130 Pola distribusi yang akan diterapkan untuk Sistem Informasi Eksekutif Pemasaran di PT.Lippo General Insurance,Tbk adalah pola sentralisasi, dimana proses pengolahan data dilakukan secara terpusat. Hal ini dilakukan agar datadata yang ada saling terintegrasi satu dengan yang lainnya. Untuk itu semua data yang diinput client melalui komponen user interface akan diproses sendiri melalui komponen function yang terdapat pada masing-masing client, dalam hal ini yaitu marketing dan eksekutif. Kemudian server akan menampung semua input yang dilakukan client untuk selanjutnya dibaca dan diproses melalui komponen function dan model yang terdapat pada server. 4.3.3 Standards Standar perancangan digunakan adalah standar windows.

131 4.3.4 Model Component 4.3.4.1 Revised Class Produk -KdProduk -JenisProduk -NamaProduk -KeteranganProduk +dientry() +dicek() +diupdate() Analisis Pesaing -Tahun -NamaPesaing -TotalPenjualan +diview() 1 1 1 1 Pelanggan -KdPelanggan -JenisPelanggan -NamaPelanggan -AlamatPelanggan -Occupation -TlpPelanggan -EmailPelanggan +dientry() +dicek() +diupdate() Promosi -KdPromosi -MediaPromosi -BiayaPromosi -AnggaranPromosi +dientry() +dicek() +diupdate() 1 1..* Efektifitas Promosi -Tahun -Bulan -MediaPromosi -TotalTariff +diview() 1 1..* 1 1..* 1 1..* SPPA -NoSPPA -Tahun -Bulan -KdPelanggan -KdProduk -BarangYangDiasuransikan -KdChannel -KdPromosi -KdCabang -Tariff -Status +dientry() +dicek() +diupdate() 1..* 1 0..1 1..* Polis -NoSPPA -NoPolis -Tahun -Bulan -KdPelanggan -KdProduk -BarangYangDiasuransikan -KdChannel -KdPromosi -KdCabang -Tariff +dientry() +dicek() +diupdate() 1..* 1 Analisis Penjualan -Tahun -Bulan -TotalTariff +diview() 1..* 1 1..* 0..* 1..* 1 1 Cabang -KdCabang -NamaCabang -AlamatCabang -TlpCabang +dientry() +dicek() +diupdate() 1 1 1..* Target -KdTarget -KdCabang -Bulan -Tahun -NilaiTarget +dientry() +dicek() +diupdate() 1 1..* Evaluasi Penjualan -Tahun -Bulan -NilaiTarget -Aktual -NamaCabang +diview() Informasi Status SPPA -Tahun -Bulan -NamaCabang -Status +diview() 1..* 1 1 Channel Distribution -KdChannel -JenisChannel -NamaChannel +dientry() +dicek() +diupdate() 1 1..* 1 Pesaing -KdPesaing -NamaPesaing -AlamatPesaing -Tahun -TotalPenjualan +dientry() +dicek() +diupdate() 1..* Per Pelanggan -JenisPelanggan Per Produk -JenisProduk 1..* Omzet -Varian Per Cabang -NamaCabang 1..* Per Channel Distribution -JenisChannel -NamaChannel 1..* Gambar 4.3 Revised Class

132 4.3.4.2 Class Definition Promosi Attribute Operation : KdPromosi, MediaPromosi, BiayaPromosi, AnggaranPromosi : di-entry, dicek, di-update Produk Attribute Operation : KdProduk, JenisProduk, NamaProduk, KeteranganProduk : di-entry, dicek, di-update Pesaing Attribute Operation :KdPesaing, NamaPesaing, AlamatPesaing,Tahun, TotalPenjualan : di-entry, dicek, di-update SPPA Attribute : NoSPPA, Tahun, Bulan, KdPelanggan, KdChannel, KdProduk, BarangYangDiasuransikan, KdPromosi, Tarif, Status Operation : di-entry, dicek, di-update Polis Attribute : NoPolis, Tahun, Bulan, KdPelanggan, KdProduk, Barang Yang Diasuransikan, KdPromosi, Tarif Operation : di-entry, dicek, di-update Pelanggan Attribute : KdPelanggan, JenisPelanggan, NamaPelanggan, AlamatPelanggan, Occupation, TlpPelanggan, EmailPelanggan Operation : di-entry, dicek, di-update Cabang Attribute : KdCabang, NamaCabang, AlamatCabang, TlpCabang

133 Operation : di-entry, dicek, di-update Channel Distribution Attribute Operation : KdChannel, JenisChannel, NamaChannel : di-entry, dicek, di-update Target Attribute Operation : KdTarget, KdCabang, Bulan, Tahun, NilaiTarget : di-entry, dicek, di-update Analisis Penjualan Attribute Operation : Tahun, Bulan, TotalTariff : di-entry, dicek, di-update Class Omzet, Per Pelanggan, Per Produk, Per Cabang, dan Per Channel Distribution merupakan bagian dari class Analisis Penjualan (generalization). Omzet Attribute : Tahun, Bulan, TotalTariff, Varian Operation : di-entry, dicek, di-update Per Pelanggan Attribute : Tahun, Bulan, JenisPelanggan,TotalTariff Operation : di-entry, dicek, di-update Per Produk Attribute : Tahun, Bulan, JenisProduk, TotalTariff Operation : di-entry, dicek, di-update Per Cabang Attribute : Tahun, Bulan, NamaCabang, TotalTariff

134 Operation : di-entry, dicek, di-update Per Channel Distribution Attribute : Tahun, Bulan, JenisChannel, NamaChannel, TotalTariff Operation : di-entry, dicek, di-update Evaluasi Penjualan Attribute Operation : Tahun, Bulan, NilaiTarget, Aktual, NamaCabang : di-entry, dicek, di-update Efektifitas Promosi Attribute Operation : Tahun, Bulan, MediaPromosi, TotalTariff : di-entry, dicek, di-update Analisis Pesaing Attribute Operation : Tahun, NamaPesaing, TotalPenjualan : di-entry, dicek, di-update Informasi Status SPPA Attribute Operation : Tahun, Bulan, NamaCabang, Status : di-entry, dicek, di-update

135 4.4 User Interface 4.4.1 Dialog Style Gambar 4.4 Layar Login Layar Login merupakan layar yang muncul pertama kali sebelum kita menggunakan aplikasi, dimana layar login akan meminta kita untuk memasukkan username dan password untuk kemudian dicek, apabila username dan password yang dimasukkan telah benar, maka user dapat masuk ke sistem. Apabila usernama dan password yang dimasukkan salah, maka sistem akan meminta user untuk menginput ulang.

136 Gambar 4.5 Layar Menu Utama Setelah berhasil melakukan login, user akan masuk ke layar Menu Utama. Melalui layar utama user dapat mengakses semua menu yang tersedia pada aplikasi. Beberapa menu yang terdapat pada Main menu adalah sebagai berikut : Menu System : sub menu Add User, sub menu Change Password, Logout dan Exit. Menu Internal : sub menu Sales Analysis ( Sales Analysis per Customer, Sales Analysis per Product, Sales Analysis per Channel Distribution, Sales Analysis per Branch, Omzet Analysis), sub menu Evaluation Sales, sub menu Production Analysis, sub menu Promotion (Promotion Information, Promotion Effectiveness), sub menu SPPA Information Status, Exception Report.

137 Menu Eksternal Menu Utilities Menu About Us : sub menu Competitor. : sub menu Facilities dan sub menu SQL statement. : layar ini menampilkan informasi tentang aplikasi. Gambar 4.6 Layar Add User Sub menu pertama dari menu System adalah layar Add User. Pada layar ini, user dapat memasukkan kode user baru dan sandinya.

138 Gambar 4.7 Layar Change Password Sub menu kedua dari menu System adalah layar Change Password. Pada layar ini, user dapat mengubah sandi yang digunakan untuk login ke sistem.

139 Gambar 4.8 Layar Sales Analysis Sub menu pertama dari menu internal adalah layar Sales Analysis. Layar ini menampilkan informasi penjualan berdasarkan cabang lengkap dengan penjualan per channel distribution-nya dan jenis produk yang dijual masingmasing channel. Pada layar ini juga dilengkapi dengan fasilitas drill down yang memungkinkan eksekutif untuk memilih melihat informasi penjualan untuk produk-produk tertentu saja melalui channel distribution apa saja dan di cabang mana saja. Layar ini juga dilengkapi dengan tombol print report untuk mencetak laporan yang kita inginkan.

Gambar 4.9 Layar Sales Analysis Per Customer 140

141 Dengan mengklik menu Sales Analysis Per Customer maka sistem akan menampilkan layar diatas. Layar Sales Analysis Per Customer menampilkan informasi penjualan berdasarkan pelanggan lengkap dengan bulan dan tahun pembelian. Pada layar ini terdapat dua tab, yaitu tab tabel untuk menampilkan informasi dalam bentuk tabel dan tab grafik untuk menampilkan informasi dalam bentuk grafik. Pada tabel, informasi yang ditampilkan dilengkapi fasilitas drill down sehingga memudahkan user untuk melakukan analisis terhadap informasi yang ditampilkan dan pada grafik, disediakan combo box untuk memilih tampilan grafik seperti : 2D atau 3D dan radio button untuk memilih bentuk grafik seperti : Bar, Line, Area. Layar juga dilengkapi dengan tombol print report untuk mencetak laporan yang kita inginkan.

Gambar 4.10 Layar Sales Analysis Per Product 142

143 Dengan mengklik menu Sales Analysis Per Product maka sistem akan menampilkan layar diatas. Layar Sales Analysis Per Product menampilkan informasi penjualan berdasarkan jenis produk lengkap dengan bulan dan tahun pembelian. Pada layar ini terdapat dua tab, yaitu tab tabel untuk menampilkan informasi dalam bentuk tabel dan tab grafik untuk menampilkan informasi dalam bentuk grafik. Pada tabel, informasi yang ditampilkan dilengkapi fasilitas drill down sehingga memudahkan user untuk melakukan analisis terhadap informasi yang ditampilkan dan pada grafik, disediakan combo box untuk memilih tampilan grafik seperti : 2D atau 3D dan radio button untuk memilih bentuk grafik seperti : Bar, Line, Area. Layar juga dilengkapi dengan tombol print report untuk mencetak laporan yang kita inginkan.

Gambar 4.11 Layar Sales Analysis Per Branch 144

145 Dengan mengklik menu Sales Analysis Per Branch maka sistem akan menampilkan layar diatas. Layar Sales Analysis Per Branch menampilkan informasi penjualan di tiap cabang-cabang perusahaan lengkap dengan bulan dan tahun pembelian. Pada layar ini terdapat dua tab, yaitu tab tabel untuk menampilkan informasi dalam bentuk tabel dan tab grafik untuk menampilkan informasi dalam bentuk grafik. Pada tabel, informasi yang ditampilkan dilengkapi fasilitas drill down sehingga memudahkan user untuk melakukan analisis terhadap informasi yang ditampilkan dan pada grafik, disediakan combo box untuk memilih tampilan grafik seperti : 2D atau 3D dan radio button untuk memilih bentuk grafik seperti : Bar, Line, Area. Layar juga dilengkapi dengan tombol print report untuk mencetak laporan yang kita inginkan.

Gambar 4.12 Layar Sales Analysis Per Channel Distribution 146

147 Dengan mengklik menu Sales Analysis Per Channel Distribution maka sistem akan menampilkan layar diatas. Layar Sales Analysis Per Channel Distribution menampilkan informasi penjualan berdasarkan jenis-jenis saluran distribusi perusahaan lengkap dengan bulan dan tahun pembelian. Pada layar ini terdapat dua tab, yaitu tab tabel untuk menampilkan informasi dalam bentuk tabel dan tab grafik untuk menampilkan informasi dalam bentuk grafik. Pada tabel, informasi yang ditampilkan dilengkapi fasilitas drill down sehingga memudahkan user untuk melakukan analisis terhadap informasi yang ditampilkan dan pada grafik, disediakan combo box untuk memilih tampilan grafik seperti : 2D atau 3D dan radio button untuk memilih bentuk grafik seperti : Bar, Line, Area. Layar juga dilengkapi dengan tombol print report untuk mencetak laporan yang kita inginkan.

Gambar 4.13 Layar Omzet Analysis 148

149 Dengan mengklik menu Omzet Analysis maka sistem akan menampilkan layar diatas. Layar Omzet Analysis menampilkan informasi penjualan aktual perusahaan tiap bulannya lengkap dengan variannya untuk melihat apakah penjualan perusahaan mengalami kenaikan atau penurunan. Pada layar ini terdapat dua tab, yaitu tab tabel untuk menampilkan informasi dalam bentuk tabel dan tab grafik untuk menampilkan informasi dalam bentuk grafik. Pada tabel, informasi yang ditampilkan dilengkapi fasilitas drill down sehingga memudahkan user untuk melakukan analisis terhadap informasi yang ditampilkan dan pada grafik, disediakan combo box untuk memilih tampilan grafik seperti : 2D atau 3D dan radio button untuk memilih bentuk grafik seperti : Bar, Line, Area. Layar juga dilengkapi dengan tombol print report untuk mencetak laporan yang kita inginkan.

Gambar 4.14 Layar Evaluation Sales 150

151 Dengan mengklik menu Evaluation Sales maka sistem akan menampilkan layar diatas. Layar Evaluation Sales menampilkan informasi tentang penjualan aktual yang dibandingkan dengan target penjualan di tiap cabang. Pada layar ini terdapat dua tab, yaitu tab tabel untuk menampilkan informasi dalam bentuk tabel dan tab grafik untuk menampilkan informasi dalam bentuk grafik. Pada tabel, informasi yang ditampilkan dilengkapi fasilitas drill down sehingga memudahkan user untuk melakukan analisis terhadap informasi yang ditampilkan dan pada grafik, disediakan combo box untuk memilih tampilan grafik seperti : 2D atau 3D dan radio button untuk memilih bentuk grafik seperti : Bar, Line, Area. Layar juga dilengkapi dengan tombol print report untuk mencetak laporan yang kita inginkan.

Gambar 4.15 Layar Promotion Information 152

153 Dengan mengklik menu Promotion Information maka sistem akan menampilkan layar diatas. Layar Promotion Information menampilkan informasi tentang anggaran dan biaya promosi untuk setiap media promosi yang digunakan perusahaan. Pada layar ini terdapat dua tab, yaitu tab tabel untuk menampilkan informasi dalam bentuk tabel dan tab grafik untuk menampilkan informasi dalam bentuk grafik. Pada tabel, informasi yang ditampilkan dilengkapi fasilitas drill down sehingga memudahkan user untuk melakukan analisis terhadap informasi yang ditampilkan dan pada grafik, disediakan combo box untuk memilih tampilan grafik seperti : 2D atau 3D dan radio button untuk memilih bentuk grafik seperti : Bar, Line, Area. Layar juga dilengkapi dengan tombol print report untuk mencetak laporan yang kita inginkan.

Gambar 4.16 Layar Promotion Effectiveness 154

155 Dengan mengklik menu Promotion Effectiveness maka sistem akan menampilkan layar diatas. Layar Promotion Effectiveness menampilkan informasi tentang anggaran dan biaya promosi untuk setiap media promosi yang digunakan perusahaan. Pada layar ini terdapat dua tab, yaitu tab tabel untuk menampilkan informasi dalam bentuk tabel dan tab grafik untuk menampilkan informasi dalam bentuk grafik. Pada tabel, informasi yang ditampilkan dilengkapi fasilitas drill down sehingga memudahkan user untuk melakukan analisis terhadap informasi yang ditampilkan dan pada grafik, disediakan combo box untuk memilih tampilan grafik seperti : 2D atau 3D dan radio button untuk memilih bentuk grafik seperti : Bar, Line, Area. Layar juga dilengkapi dengan tombol print report untuk mencetak laporan yang kita inginkan.

Gambar 4.17 Layar Production Analysis 156

157 Dengan mengklik menu Production Analysis maka sistem akan menampilkan layar diatas. Layar Production Analysis menampilkan informasi tentang berapa banyak penjualan yang terjadi untuk setiap produk dilihat berdasarkan saluran distribusinya. Pada layar ini terdapat dua tab, yaitu tab tabel untuk menampilkan informasi dalam bentuk tabel dan tab grafik untuk menampilkan informasi dalam bentuk grafik. Pada tabel, informasi yang ditampilkan dilengkapi fasilitas drill down sehingga memudahkan user untuk melakukan analisis terhadap informasi yang ditampilkan dan pada grafik, disediakan combo box untuk memilih tampilan grafik seperti : 2D atau 3D dan radio button untuk memilih bentuk grafik seperti : Bar, Line, Area. Layar juga dilengkapi dengan tombol print report untuk mencetak laporan yang kita inginkan.

Gambar 4.18 Layar SPPA Information Status 158

159 Dengan mengklik menu SPPA Information Status maka sistem akan menampilkan layar diatas. Layar SPPA Information Status menampilkan informasi tentang berapa banyak SPPA yang diproses tiap bulannya dibagi berdasarkan status pemrosesan SPPA, yaitu : Approved, Waiting, Decline. Pada layar ini terdapat dua tab, yaitu tab tabel untuk menampilkan informasi dalam bentuk tabel dan tab grafik untuk menampilkan informasi dalam bentuk grafik. Pada tabel, informasi yang ditampilkan dilengkapi fasilitas drill down sehingga memudahkan user untuk melakukan analisis terhadap informasi yang ditampilkan dan pada grafik, disediakan combo box untuk memilih tampilan grafik seperti : 2D atau 3D dan radio button untuk memilih bentuk grafik seperti : Bar, Line, Area. Layar juga dilengkapi dengan tombol print report untuk mencetak laporan yang kita inginkan.

Gambar 4.19 Layar Exception Report 160

161 Dengan mengklik menu Exception Report maka sistem akan menampilkan layar diatas. Layar Exception Report menampilkan informasiinformasi khusus seperti top 3 dan down 3 cabang perusahaan, yaitu urutan cabang berdasarkan informasi penjualan yang tertinggi dan terendah. Pada layar ini terdapat dua tab, yaitu tab tabel untuk menampilkan informasi dalam bentuk tabel dan tab grafik untuk menampilkan informasi dalam bentuk grafik. Pada tabel, informasi yang ditampilkan dilengkapi fasilitas drill down sehingga memudahkan user untuk melakukan analisis terhadap informasi yang ditampilkan dan pada grafik, disediakan combo box untuk memilih tampilan grafik seperti : 2D atau 3D dan radio button untuk memilih bentuk grafik seperti : Bar, Line, Area. Layar juga dilengkapi dengan tombol print report untuk mencetak laporan yang kita inginkan.

Gambar 4.20 Layar Competitor Analysis 162

163 Dengan mengklik menu Competitor Analysis maka sistem akan menampilkan layar diatas. Layar Competitor Analysis menampilkan informasi tentang penjualan pesaing. Pada layar ini terdapat dua tab, yaitu tab tabel untuk menampilkan informasi dalam bentuk tabel dan tab grafik untuk menampilkan informasi dalam bentuk grafik. Pada tabel, informasi yang ditampilkan dilengkapi fasilitas drill down sehingga memudahkan user untuk melakukan analisis terhadap informasi yang ditampilkan dan pada grafik, disediakan combo box untuk memilih tampilan grafik seperti : 2D atau 3D dan radio button untuk memilih bentuk grafik seperti : Bar, Line, Area. Layar juga dilengkapi dengan tombol print report untuk mencetak laporan yang kita inginkan. Gambar 4.21 Layar Facilities Layar Facilities adalah layar yang memberikan fasilitas bagi user untuk menggunakan aplikasi lainnya, seperti : Ms. Word, Ms. Excel, Ms. Power Point, Ms. Outlook tanpa harus keluar dari aplikasi tersebut.

164 Gambar 4.22 Layar SQL Query Statement Layar SQL Query Statement merupakan layar tambahan yang memungkinkan user untuk melihat database yang ada pada sistem. Pada layar ini, user dapat melihat database yang diinginkan dengan memasukkan query berupa coding untuk memilih dan menggabungkan database yang ingin ditampilkan.

165 Gambar 4.23 Layar About Us Layar About Us merupakan layar yang menampilkan informasi tentang versi dari aplikasi dan nama pembuat aplikasi. Gambar 4.24 Layar Print Preview Layar Print Preview merupakan layar yang tampil ketika kita mengklik tombol Print Report.