PROSEDUR SISTEM MUTU Tanggal Revisi : AUDIT MUTU INTERNAL Tanggal Berlaku : 21 Maret 2011

dokumen-dokumen yang mirip
PROSEDUR SISTEM MUTU TINJAUAN MANAJEMEN

PROSEDUR SISTEM MUTU Tanggal Revisi : MONITORING DAN EVALUASI Tanggal Berlaku : 05 Oktober 2009 Kode Dokumen : PM-UII-06

SOP Standard Operating Procedure

PROSEDUR SISTEM MUTU Tanggal Revisi : IDENTIFIKASI, PENGENDALIAN DOKUMEN DAN CATATAN MUTU

PROSEDUR SISTEM MUTU Tanggal Revisi : SISTEM MUTU Tanggal Berlaku : 01 Oktober 2009 Kode Dokumen : PM-UII-02

PROSEDUR SISTEM MUTU PENGENDALIAN KETIDAKSESUAIAN, TINDAKAN PERBAIKAN DAN PENCEGAHAN

Manual Prosedur Audit Keuangan

Manual Prosedur Pelaksanaan Audit Internal

MANUAL PROSEDUR PROSEDUR AUDIT INTERNAL

Manual Prosedur Pengendalian Produk Tidak Sesuai. Fakultas Ilmu Budaya Universitas Brawijaya

MANUAL PROSEDUR AUDIT INTERNAL

SOP AUDIT MUTU INTERNAL

Manual Prosedur Audit Internal

MANUAL PROSEDUR AUDIT INTERNAL

LAPORAN AUDIT MUTU INTERNAL (AMI) PERIODE AGUSTUS 2015

PROSEDUR MUTU AUDIT MUTU INTERNAL. 1. TUJUAN : Untuk verifikasi pelaksanaan dan efektifitas penerapan Sistem Manajemen Mutu.

Manual Prosedur Audit Internal

Standard Operating Procedure Audit Internal Mutu

Manual Prosedur Audit Internal

PROSEDUR AUDIT INTERNAL SISTEM MUTU DAN SAFETY

MANUAL PROSEDUR AUDIT INTERNAL PROGRAM STUDI PERPAJAKAN JURUSAN ADMINISTRASI BISNIS FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Standard Operating Procedure Audit Internal

Kode Dokumen Revisi 2 Tanggal 02 Nop Manual Prosedur Audit Internal Mutu

Manual Prosedur. Audit Internal

Manual Prosedur. Audit Internal

Manual Prosedur Audit Internal

Manual Prosedur Audit Internal. Program Pascasarjana Fakultas Perikanan Dan Ilmu Kelautan Universitas Brawijaya

LAPORAN AUDIT MUTU INTERNAL (AMI) PERIODE JANUARI 2015 SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN `AISYIYAH YOGYAKARTA

Manual Prosedur Tindakan Korektif dan Pencegahan

PROSEDUR MUTU TINJAUAN MANAJEMEN. 4. REFERENSI : 1. ISO 9001:2008 Klausul Manual Mutu PT. Sigma Cipta Utama

MANUAL PROSEDUR AUDIT INTERNAL

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN AUDIT INTERNAL PROGRAM STUDI SISTEM KOMPUTER PROGRAM TEKNOLOGI INFORMASI DAN ILMU KOMPUTER

Manual Prosedur Audit Internal

Manual Prosedur. Audit Eksternal

PROSEDUR MUTU AUDIT MUTU INTERNAL

MANUAL PROSEDUR AUDIT INTERNAL

PROSEDUR MUTU TINDAKAN KOREKTIF DAN PENCEGAHAN (PM-STT )

MANUAL PROSEDUR AUDIT INTERNAL PROGRAM STUDI S1 KEBIDANAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

PT. ADIWARNA ANUGERAH ABADI

MANUAL STANDAR KOMPETENSI LULUSAN

MANUAL PROSEDUR UJM TINDAKAN KOREKTIF DAN PENCEGAHAN JURUSAN SOSIOLOGI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Standard Operating Procedure AUDIT INTERNAL MUTU (AIM)

Manual Prosedur Audit Internal

PROSEDUR KERJA Tanggal Revisi : 19 April 2011 Pengendalian Dokumen Tanggal Berlaku : 26 April 2011 Kode Dokumen : PK STEKPI PPMA 001/R2

Tinjauan Manajemen PROSEDUR SISTEM MUTU. Kode Dokumen : PM-UII-01 Versi / Revisi : 2/0 Tanggal Berlaku : 16 Maret 2005 FM-UII-AM-FSM-03.

Manual Prosedur Audit Internal

KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI PROGRAM PASCASARJANA PROSEDUR MUTU AUDIT INTERNAL

MANUAL PROSEDUR AUDIT INTERNAL MUTU (AIM)

MG-01 (PROSES MEKANISME PENURUNAN BINUS SCORECARD) berakhir, Rektor akan membentuk Tim Perencanaan Strategis. Setelah tim terbentuk,

UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA FAKULTAS MIPA Kampus Ketintang Surabaya Telp. (031) Fax (031) Web site:

AUDIT MUTU AKADEMIK INTERNAL (AMAI)

MANUAL PROSEDUR TINDAKAN KOREKTIF DAN PENCEGAHAN

Manual Prosedur Tindakan Korektif dan Pencegahan. Laboratorium Farmakologi

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN AUDIT INTERNAL JURUSAN MATEMATIKA FAKULTAS MIPA

Manual Prosedur Audit Internal. Jurusan Administrasi Bisnis Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya

STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) AUDIT INTERNAL

MANUAL PROSEDUR TINDAKAN KOREKTIF DAN PENCEGAHAN

SOP/UJM-L/LM/002 AUDIT MUTU INTERNAL

Manual Prosedur Audit Internal

Manual Prosedur Audit Internal

I. TUJUAN : Menjamin prosesing daftar mahasiswa aktif kuliah tiap semester dapat berjalan sesuai dengan ketentuan

Manual Prosedur. Audit Internal

MANUAL PROSEDUR TINDAKAN KOREKTIF DAN PENCEGAHAN

Manual Prosedur Audit Internal

LAPORAN AUDIT MUTU INTERNAL (AMI) PERIODE SEPTEMBER 2016 UNIVERSITAS AISYIYAH YOGYAKARTA

Manual Prosedur Audit Internal

MANUAL PROSEDUR AUDIT MUTU AKADEMIK INTERNAL

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN TINGGI UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT BADAN PENJAMINAN MUTU (BPM) PENGESAHAN

PROSEDUR MUTU SISTEM Universitas Nusa Cendana TINJAUAN MANAJEMEN (02)

AUDIT MUTU INTERNAL (AMI)

Pelaksanaan Audit Mutu Internal

MANUAL MUTU UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA

AUDIT SML SML

DP INFORMASI KAN MENGENAI PROSEDUR AKREDITASI JANUARI 2004

PEDOMAN AUDIT MUTU INTERNAL

Ruang lingkup AMAI Ruang lingkup audit AMAI berdasarkan unsur- unsur yang tercantum dalam standar nasional pendidikan tinggi. 2. Tujuan AMAI a.

JURUSAN : : : : Tanggal Diajukan Oleh. Disetujui Oleh

Manual Prosedur Pengendalian Produk yang Tidak Sesuai

MANUAL PROSEDUR TINDAKAN KOREKTIF DAN PENCEGAHAN

Manual Prosedur Audit Internal. Jurusan Bahasa dan Sastra

Manual Prosedur Tindakan Korektif dan Pencegahan

Manual Prosedur Tindakan Korektif dan Pencegahan

AUDIT MUTU AKADEMIK INTERNAL (AMAI)

PROSEDUR MUTU. Internal Audit STIKES AISYIYAH SURAKARTA. Kode Dokumen : PM- P2M -02. Tanggal Berlaku : 1 Mei 2015

KRITERIA PENILAIAN STANDAR 2 : Tata pamong, kepemimpinan, sistem pengelolaan, dan penjaminan mutu

Manual Prosedur Tindakan Korektif dan Preventif

MANUAL PROSEDUR PENGENDALIAN PRODUK YANG TIDAK SESUAI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) AUDIT MUTU INTERNAL. No. SOP-PPM-03

AUDIT INTERNAL Kode. Dok Revisi Tgl Terbit Halaman LPM-POS-MNV Maret dari 9

BUKU SPMI STANDAR BAGIAN AKADEMIK STANDAR BEBAB KERJA DOSEN

Manual Prosedur Tindakan Korektif dan Pencegahan

Manual Prosedur Pengendalian Dokumen dan Rekaman

MANUAL PROSEDUR Kode : Tindakan Korektif Dan Pencegahan

Ruang lingkup AUDIT KEPATUHAN SISTEM (AKS) Ruang lingkup audit terdiri dari keseluruhan proses bisnis yang berlangsung di UMSIDA selain Fakultas/

Manual Prosedur. Pelaksanaan Audit Internal Mutu

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) TINDAKAN PERBAIKAN DAN PENCEGAHAN

CODES OF PRACTICE. Dokumen: Codes of Practice Edisi / Rev: 1 / 2 Tanggal: 03 April 2017 Hal : Hal 1 dari 7

MANUAL PROSEDUR Tindakan Korektif Dan Pencegahan

PROSEDUR OPERASIONAL BAKU PENINGKATAN MUTU AKADEMIK

Kode Dokumen Revisi 2 Tanggal 02 Nop Manual Prosedur Tindakan Koreksi Dan Pencegahan

Transkripsi:

1. TUJUAN : Menjamin terlaksananya Audit Mutu Internal dalam rangka mengukur efektivitas penerapan Sistem Penjaminan Mutu pada lingkup akademik dan non akademik (kinerja unit) di Universitas Islam Indonesia, sehingga diketahui tingkat kesesuaian, ketidaksesuaian implementasi Sistem Penjaminan Mutu serta langkah perbaikan dan pencegahannya. 2. RUANG LINGKUP : Prosedur ini digunakan sebagai pedoman untuk memeriksa, memverifikasi, dan mengukur pelaksanaan serta penerapan Sistem Penjaminan Mutu pada semua unit di lingkungan Universitas Islam Indonesia. 3. DEFINISI : a. Audit Mutu Internal (AMI) adalah kegiatan audit terhadap pelaksanaan Sistem Penjaminan Mutu yang dilakukan oleh Auditor internal Universitas Islam Indonesia. b. AMI Akademik adalah kegiatan AMI terhadap pelaksanaan Sistem Penjaminan Mutu dalam lingkup penyelenggaraan dan/atau pelaksanaan proses akademik pada semua Program Studi di lingkungan Universitas Islam Indonesia berkenaan dengan pencapaian Sasaran Mutu, Rencana Mutu dan standar Borang Akreditasi Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT). c. AMI Kinerja Unit adalah kegiatan AMI terhadap pelaksanaan Sistem Penjaminan Mutu dalam lingkup pemeriksaan, pemverifikasian, dan pengukuran kinerja unit di semua unit di lingkungan Universitas Islam Indonesia. d. AMI Ad-Hoc adalah kegiatan AMI terhadap pelaksanaan Sistem Penjaminan Mutu yang dilakukan oleh Auditor internal Universitas Islam Indonesia di luar kegiatan AMI yang terjadwal apabila diperlukan dengan pertimbangan tertentu. e. Kepala Badan Penjaminan Mutu (Ka.BPM) adalah Kepala Perwakilan Manajemen Mutu (Quality Management Representative) yang diangkat oleh Rektor. f. Kepala Bidang Pengendali Sistem Mutu (KBPSM) adalah pengendali sistem mutu (Quality Versi : 2008 Revisi : 1 Halaman : 1 dari 8

System Controller) di tingkat Universitas yang diangkat oleh Rektor. g. Kepala Bidang Audit Mutu Internal (KBAMI)adalah penanggung jawab Audit Mutu Internal yang diangkat oleh Rektor h. Kepala Bidang Statistik dan Sistem Informasi (KBSSI) adalah penanggung jawab statistik dan sistem informasi yang diangkat oleh Rektor. i. Pengendali Sistem Mutu Fakultas (PSMF) adalah perwakilan pengendali penjaminan mutu di tingkat fakultas yang diangkat oleh Rektor. j. Auditor adalah personil yang memiliki kompetensi yang ditunjuk dan ditugaskan untuk melakukan audit mutu dalam rangka pelaksanaan AMI k. Lead Auditor adalah personil yang ditunjuk dari tim auditor dan ditugaskan untuk memimpin auditor dilingkup unit audit, dalam rangka pelaksanaan AMI. l. Auditee adalah pimpinan unit yang diperiksa oleh auditor berkaitan dengan seluruh obyek audit yang ada di dalam unit (dokumen, kegiatan, produk, lingkungan, personil dan lain-lain) m. Bukti Audit adalah data/informasi faktual dan relevan berupa rekaman atau kondisi nyata yang bisa diverifikasi atau dibuktikan kebenarannya n. Kriteria Audit adalah azas-azas berupa kebijakan, prosedur atau persyaratan yang digunakan sebagai acuan pembanding dalam proses audit. 4. REFERENSI : a. Manual Mutu UII (MM-UII) b. Prosedur Tinjauan Manajemen (PM-UII-01) c. Prosedur Sistem Mutu (PM-UII-02) d. Panduan Sistem Manajemen Mutu Audit ISO 19011:2005 e. Kode Etik Auditor Audit Mutu Internal UII f. Borang Akeditasi BAN PT. 5. DISTRIBUSI KEPADA : Seluruh Pemegang Salinan Terkendali Dokumen Sistem Manajemen Mutu Versi : 2008 Revisi : 1 Halaman : 2 dari 8

6. PROSEDUR : 6.1 Bentuk kegiatan AMI terdiri dari AMI Akademik dan AMI Kinerja Unit, serta AMI Ad-Hoc 6.2 Kegiatan AMI, baik untuk AMI Akademik maupun Kinerja Unit dilaksanakan dalam waktu yang sama, satu kali dalam satu tahun 6.3 Waktu pelaksanaan AMI Akademik maupun Kinerja Unit selambat-lambatnya 2 (dua) bulan setelah akhir semester ganjil dan dijadwalkan dalam kalender akademik. 6.4 KBAMI menyusun matriks jadwal kegiatan AMI menggunakan Formulir Agenda Kegiatan AMI (FM-UII-AM-FSM-07.01), paling lambat 10 (sepuluh) minggu sebelum pelaksanaan AMI. 6.5 KBAMI menyusun/mengevaluasi dan merumuskan perangkat audit berupa Borang AMI Akademik dan Kinerja Prodi, yang minimal berisi butir-butir Standar-Standar Borang Akreditasi BAN PT, Standar-Standar SNP PT, Sasaran Mutu dan Rencana Mutu dengan menggunakan Formulir Borang AMI Akademi (FM-UII-AM-FSM-07.02) paling lambat 2 (dua) bulan sebelum pelaksanaan AMI. 6.6 KBAMI menyusun/mengevaluasi dan merumuskan perangkat audit berupa Borang AMI Kinerja Unit, yang minimal berisi butir-butir Sasaran Mutu Unit, Program Kerja Rutin maupun Pengembangan, Prosedur Kerja, Pengendalian Dokumen, Kedisiplinan Staf dan Keluhan Pelanggan, dengan menggunakan Formulir Borang AMI Kinerja Unit (FM-UII-AM-FSM-07.03), paling lambat 2 (dua) bulan sebelum pelaksanaan AMI. 6.7 KBAMI menyusun/mengevaluasi dan merumuskan perangkat audit berupa Borang AMI Ad-Hoc, berdasarkan persoalan/masalah yang akan diaudit, dengan menggunakan Formulir Borang AMI Ad-Hoc (FM-UII-AM-FSM- 07.04), paling lambat 1 (satu) bulan sebelum pelaksanaan AMI Ad-Hoc. 6.8 KBAMI dalam menyusun/mengevaluasi dan merumuskan perangkat audit berupa Borang AMI, dengan melibatkan auditor, auditee dan pihak terkait. 6.9 KBAMI dapat melakukan rekruitmen auditor baru dan menyelenggarakan pelatihan bagi calon auditor AMI, selambat-lambatnya 2 (dua) bulan sebelum pelaksanaan AMI Versi : 2008 Revisi : 1 Halaman : 3 dari 8

6.10 KBAMI menyusun daftar nama auditor yang telah disetujui oleh Ka.BPM untuk diajukan kepada Rektor, selambat-lambatnya 6 (minggu) minggu sebelum pelaksanaan AMI. dengan menggunakan Formulir Daftar Nama Auditor Mutu Internal (FM-UII-AM-FSM-07.05) dengan dilampiri salinan sertifikat pelatihannya. 6.11 Calon Auditor yang diusulkan untuk melaksanakan AMI adalah mereka yang sudah pernah mengikuti dan memperoleh sertifikat pelatihan Audit Sistem Penjaminan Mutu. 6.12 Dalam menjalankan tugas audit, auditor harus mematuhi Kode Etik Auditor Audit Mutu Internal Universitas Islam Indonesia. 6.13 KBAMI menyusun Jadwal Pelaksanaan AMI dengan menggunakan Formulir Jadwal Pelaksanaan AMI (FM-UII-AM-FSM-07.06) paling lambat 4 (empat) minggu sebelum pelaksanaan AMI. 6.14 Penempatan Lead Auditor maupun Auditor di dalam Jadwal Pelaksanaan AMI tidak boleh memiliki keterkaitan tanggung jawab, harus independen dengan Unit ataupun lingkup Sistem Penjaminan Mutu yang akan diaudit. 6.15 Penempatan Lead Auditor maupun Auditor di dalam Jadwal Pelaksanaan AMI diupayakan konsisten pada satu unit/auditee yang sama dari audit sebelumnya, dengan maksud menjaga konsistensi hasil audit. 6.16 Auditor menjalankan tugas AMI secara profesional sesuai dengan Kode Etik Auditor Audit Mutu Internal Universitas Islam Indonesia. 6.17 Auditee dalam AMI Kinerja Unit adalah pejabat Rektorat, Dekanat, Direktur, Kepala Badan, Pusat dan Lembaga, Kepala Departemen, Kepala Divisi, Koordinator Laboratorium, Kepala Laboratorium/Studio dan Pimpinan Unit yang ada di lingkungan Universitas maupun Fakultas. 6.18 Ketua Program Studi/Ketua Jurusan, Ketua Program Pascasarjana, Ketua Program Diploma, dan Ketua Program Profesi sebagai Auditee dalam AMI Akademik dan Kinerja Unit. 6.19 KBAMI bertanggung jawab mengumumkan dan mendistribusikan Jadwal Pelaksanaan AMI (FM-UII-AM-FSM-07.06) yang telah memperoleh persetujuan Ka.BPM kepada auditor dan auditee serta memastikan bahwa Jadwal Pelaksanaan AMI sudah diterima oleh auditor dan auditee paling lambat 1 (satu) minggu sebelum pelaksanaan AMI. Versi : 2008 Revisi : 1 Halaman : 4 dari 8

6.20 KBAMI bertanggung jawab menyampaikan dan mendistribusikan Borang AMI Akademik dan atau Kinerja Unit yang telah memperoleh persetujuan Ka.BPM kepada auditor dan auditee serta memastikan bahwa Borang AMI sudah diterima oleh auditor dan auditee paling lambat 1 (satu) minggu sebelum pelaksanaan AMI. 6.21 Audite wajib melakukan pengisian Borang AMI Kinerja Unit serta penyiapan dokumen pendukung dan diserahkan ke BPM dalam jangka waktu 5 (lima) hari setelah borang diterima. 6.22 Ketua Program Studi/Ketua Jurusan, Ketua Program Pascasarjana, Ketua Program Diploma, dan Ketua Program Profesi sebagai Auditee wajib melakukan pengisian Borang AMI Akademik dan Kinerja Unit serta penyiapan dokumen pendukung dan diserahkan ke BPM dalam jangka waktu 10 (sepuluh) hari setelah borang diterima. 6.23 Ka.BPM melaksanakan pembukaan AMI yang telah disetujui Rektor, dan dihadiri Pimpinan Universitas, BPM, PSMF, Lead Auditor, Auditor, dan Auditee paling lambat 3 (tiga) hari sebelum pelaksanaan AMI. 6.24 Pembukaan AMI dilakukan oleh Rektor dan penjelasan teknis pelaksanan dilakukan oleh Ka.BPM dan KBAMI. 6.25 Auditor melakukan desk evaluasi dengan memberikan penilaian sementara atas Borang AMI berdasarkan isian audite dan dokumen pendukungnya dan memberikan catatan pada Borang AMI sebagai bahan pendalaman/klarifikasi pada visitasi AMI, sesuai dengan jadual pelaksanaan AMI. 6.26 Lead Auditor memimpin pembukaan visitasi AMI di unit yang menjadi tanggung jawabnya sesuai dengan jadual pelaksanaan AMI. 6.27 Setelah pembukaan visitasi, Auditor melakukan visitasi di unit yang menjadi tanggung jawabnya untuk pendalaman/klarifikasi hasil desk evaluation dan memberikan nilai isian borang AMI, berdasarkan dokumen dan bukti-bukti pendukung yang ditunjukkan dan dijelaskan oleh auditee sesuai dengan kriteria audit yang telah ditetapkan. 6.28 Auditor memberikan nilai final isian borang AMI berdasarkan dokumen dan bukti-bukti yang ditunjukan dan dijelaskan oleh Auditee dengan persetujuan Auditee. Versi : 2008 Revisi : 1 Halaman : 5 dari 8

6.28. Ka.BPM bersama KBAMI melakukan koordinasi dengan para Auditor, untuk memberikan penjelasan langkah dan strategi dalam pelaksanaan AMI, paling lambat 3 (tiga) hari sebelum pelaksanaan AMI. 6.29. Auditor atau Auditee yang berhalangan dalam pelaksanaan AMI sesuai dengan waktu yang terjadwal, harus mengkonfirmasikan waktu pengganti kepada Lead Auditor, paling lambat 2 (dua) hari sebelum pelaksanaan AMI. 6.30. KBAMI, berdasarkan laporan Lead Auditor, harus mencatat setiap perubahan jadwal pelaksanaan AMI dengan menggunakan Formulir Jadwal Perubahan Pelaksanaan AMI (FM-UII-AM-FSM-07.07). 6.31. Auditor menuliskan hasil temuan ketidaksesuaian AMI dalam Formulir Rekapitulasi Temuan AMI (FM-UII-AM-FSM-07.08). 6.32. Temuan-temuan Auditor pada pelaksanaan AMI diklasifikasikan sebagai berikut : a. Sesuai : bila Auditee telah menerapkan Sistem Penjaminan Mutu sesuai dengan kriteria audit yang ditetapkan dan atau telah memenuhi tingkat pencapaian sasaran yang ditentukan dalam bentuk persentase. b. Observasi : Bila diperlukan peningkatan atas penerapan Sistem Penjaminan Mutu yang sudah dilaksanakan oleh Auditee (temuan tidak berpengaruh). c. Minor (2) : Bila penerapan Sistem Penjaminan Mutu oleh Auditee belum sesuai (menyimpang) dari kriteria audit dan atau persentase tingkat pencapaian sasaran yang ditentukan belum memenuhi standar (temuan kurang berpengaruh), ketidaksesuaian yang ditemukan dapat segera diperbaiki d. Minor (1) : Bila penerapan Sistem Penjaminan Mutu oleh Auditee belum sesuai (menyimpang) dari kriteria audit dan atau persentase tingkat pencapaian sasaran yang ditentukan belum memenuhi standar (temuan cukup berpengaruh), ketidaksesuaian yang ditemukan dapat segera diperbaiki f. Major : Bila Auditee tidak melaksanakan/menerapkan Sistem Penjaminan Mutu sebagaimana ditentukan dalam dokumen Sistem Mutu sehingga dapat mempengaruhi keberlangsungan kegiatan unit (temuan sangat berpengaruh). Versi : 2008 Revisi : 1 Halaman : 6 dari 8

6.38 Lead Auditor berkoordinasi dengan Auditor pada pelaksanaan AMI harus memastikan bahwa seluruh pertanyaan yang tercantum dalam Formulir Borang AMI telah diajukan kepada Auditee. 6.39 Auditee menuliskan analisis semua penyebab ketidaksesuaian, melakukan uraian perbaikan dan pencegahan dengan menggunakan Formulir Laporan Temuan dan Verifikasi Temuan AMI (FM-UII-AM-FSM-07.09), sesuai dengan temuan auditor dalam Formulir Rekapitulasi Temuan AMI (FM-UII- AM-FSM-07.08). 6.40 Auditor dan Auditee wajib mencantumkan nama dan tanda tangannya dalam semua formulir AMI yang telah disetujui keduanya. 6.41 Lead Auditor di lingkup unit auditnya harus memeriksa dan memastikan semua formulir AMI telah terisi dengan benar, lengkap dan jelas. 6.42 Semua formulir AMI dibuat rangkap dua, salinan pertama diserahkan kepada Auditee dan salinan asli serta softcopynya diserahkan kepada KBAMI untuk diproses lebih lanjut, paling lambat 1 (satu) hari setelah pelaksanaan AMI. 6.43 KBAMI bertanggungjawab menginformasikan kepada para Lead Auditor ataupun Auditor mengenai waktu pemeriksaaan ulang (verifikasi) hasil perbaikan dengan menyerahkan kembali copy Formulir Rekapitulasi Temuan AMI (FM-UII-AM-FSM-07.08) dan Formulir Laporan Temuan dan Verifikasi Temuan AMI (FM-UII-AM-FSM-07.09). 6.44 Verifikasi perbaikan AMI harus dilakukan oleh Auditor yang bersangkutan, sesuai dengan tanggal perbaikan yang dijanjikan Auditee bila kurang dari 1 (satu) bulan, apabila lebih dari 1 (satu) bulan verifikasi dilakukan oleh BPM. 6.45 Formulir Rekapitulasi Temuan AMI (FM-UII-AM-FSM-07.08) dan Formulir Laporan Temuan dan Verifikasi Temuan AMI (FM-UII-AM-FSM-07.09) yang digunakan untuk mencatat verifikasi hasil perbaikan, diserahkan kembali kepada KBAMI paling lambat 1 (satu) hari setelah pelaksanaan verifikasi. 6.46 Tindak lanjut temuan AMI yang tidak dapat segera diperbaiki dikarenakan berkaitan dengan Kebijakan/Peraturan UII, maka Lead Auditor ataupun Auditor harus menginformasikan temuan audit tersebut kepada KBAMI untuk ditentukan cara penanganannya. 6.47 Hasil perbaikan yang belum sesuai atau belum ditutup, maka akan menjadi temuan untuk AMI periode berikutnya. 6.48 Ka.BPM dan KBAMI berkoordinasi dengan KBSSI melakukan pengolahan data hasil AMI dengan menggunakan metode statistika. Versi : 2008 Revisi : 1 Halaman : 7 dari 8

6.49 Ka.BPM dan KBAMI berkoordinasi dengan KBSSI menyiapkan data hasil AMI baik kuantitatif maupun kualitatif sebagai bahan Rapat Tinjauan Manajemen (RTM). 6.50 Ka.BPM menyampaikan laporan hasil AMI dalam forum Rapat Tinjauan Manajemen (RTM) sesuai Prosedur Tinjauan Manajemen (PM-UII-01). 6.51 Keluhan Auditee maupun Auditor terhadap proses pelaksanaan AMI, disampaikan ke BPM menggunakan Formulir Keluhan Audit Mutu Internal (FM-UII-AM-FSM-07.10). 7. LAMPIRAN : 1. Kode Etik Auditor Audit Mutu Internal Universitas Islam Indonesia 2. Formulir Agenda Kegiatan AMI (FM-UII-AM-FSM-07.01) 3. Formulir Borang AMI Akademik (FM-UII-AM-FSM-07.02) 4. Formulir Borang AMI Kinerja Unit (FM-UII-AM-FSM-07.03) 5. Formulir Borang AMI Ad-Hoc (FM-UII-AM-FSM-07.04) 6. Formulir Daftar Nama Auditor Mutu Internal (FM-UII-AM-FSM-07.05) 7. Formulir Jadwal Pelaksanaan AMI (FM-UII-AM-FSM-07.06)) 8. Formulir Jadwal Perubahan Pelaksanaan AMI (FM-UII-AM-FSM-07.07) 9. Formulir Rekapitulasi Temuan AMI (FM-UII-AM-FSM-07.08) 10. Formulir Laporan Temuan dan Verifikasi Temuan AMI (FM-UII-AM-FSM- 07.09) 11. Formulir Keluhan Audit Mutu Internal (FM-UII-AM-FSM-07.10) Versi : 2008 Revisi : 1 Halaman : 8 dari 8