BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN Kebutuhan Perangkat Keras Mobile. perangkat keras yang memiliki spesifikasi sebagai berikut:

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Perangkat keras yang digunakan untuk membuat aplikasi ini yaitu: 1. Processor Intel(R) Core(TM) Duo 2.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

Bab 4. Hasil dan Pembahasan

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

Prosedur instalasi aplikasi Tuntun adalah dengan mengunduh Tuntun.apk pada

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Untuk menjalankan sistem ini, dibutuhkan perangkat keras (hardware) dan

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. membantu untuk lebih memahami jalannya aplikasi ini. Sistem atau aplikasi dapat

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. pengunjung yang membutuhkan informasi-informasi yang terdapat di dalam Mal

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM. Dalam merancang dan membangun aplikasi virtual store menggunakan

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Tabel 4.1 Tabel Rincian Timeline Implementasi Sistem

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Spesifikasi perangkat keras dan perangkat lunak yang digunakan baik oleh user

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dua, yaitu perangkat keras (Hardware) dan perangkat lunak (Software).

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM. perangkat keras yang dibutuhkan sebagai berikut: a. Processor Intel Pentium 4 atau lebih tinggi;

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN. 4.1 Spesifikasi Aplikasi Berikut merupakan spesifikasi yang dibutuhkan agar aplikasi dapat berjalan dengan baik:

BAB 5. Implementasi dan Evaluasi Sistem Bug tracking

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Kebutuhan Pengembangan Sistem. mengembangkan sistem pemesanan berbasis web ini terdiri atas kebutuhan

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. menjadi dua, yaitu perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software). 1. Processor Pentium III 1 Ghz

BAB IV IMPLEMENTASI. dan perancangan selesai dilakukan. Pada sub bab ini akan dijelaskan implementasi

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

Gambar Rancangan Layar Halaman Kuis Guru (Langkah Dua)

BAB IV HASIL RANCANGAN Hardware 1. Processor : Intel Dual Core CPU 2.0GHz 2. Memory (RAM) : 1 GB 3. Hardisk : 80 GB

BAB IV HASIL RANCANGAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Bab 4. Implementasi dan Evaluasi. Seperti yang sudah dibahas pada bagian sebelumnya, aplikasi yang dibuat

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Spesifikasi Perangkat Keras untuk Server: : Intel Core 2. 1 Ghz. : 1024 MB 133 Mhz

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dengan baik adalah sebagai berikut : 1. Komputer dengan kecepatan processor Dual Core

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 4 IMPLEMENTASI. dirancang, spesifikasi perangkat lunak (software) dan perangkat keras (hardware) yang

Gambar 4.75 Layar mengedit event

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Spesifikasi Piranti Keras (Hardware)

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. aplikasi. Proses implementasi basis data dilakukan dengan menggunakan DDL dari

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. mendukung Aplikasi Penilaian Akademik Berbasis web

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. majalah, maka dirancang satu aplikasi yang dapat membantu mereka untuk

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. Implementasi merupakan proses pembangunan komponen-komponen

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Faktor-faktor tersebut antara lain adalah perangkat keras, perangkat lunak,

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Perangkat keras yang di butuhkan. optimal pada server dan client sebagai berikut.

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Perangkat Keras (Hardware) Math adalah sebagai berikut: Tabel 4.1. Spesifikasi Perangkat Keras (Hardware)

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Sistem yang telah dianalisis dan dirancang akan digunakan sebagai alat bantu

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. 1. Processor : Core 2 duo 2,2 Ghz. 4. VGA : Graphic Media Accelerator x Input : Keyboard dan Mouse

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM. yang digunakan adalah : 1. Processor Pentium III. 2. Memory 2 GigaByte DDR 2 RAM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Spesifikasi Hardware dan Software yang diperlukan

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. spesifikasi tersebut mencakup perangkat lunak (software) dan perangkat keras

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN Spesifikasi Perangkat Keras (Hardware) yang direkomendasikan : Processor : Intel core i5 2,6 GHZ

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Perangkat ajar yang dirancang oleh penulis diharapkan dapat membantu

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Dalam merancang dan membangun sistem penjualan online ini ada

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. lunak dan personil yang dibutuhkan serta jadwal implementasi sistem tersebut.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. perangkat keras yang disarankan sebagai berikut: Tabel 4.1 Spesifikasi Game

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. selanjutnya yaitu tahap implementasi. Pada bab ini akan dibahas mengenai

BAB IV IMPLEMENTASI 4.1 IMPLEMENTASI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Sumber Daya yang Dibutuhkan Kebutuhan Perangkat Keras

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI Sumber Daya yang Dibutuhkan Kebutuhan Perangkat Keras. b. Hardisk minimum 80GB. c. Memory 512MB.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. keras (hardwere) dan perangkat lunak (Software) yang dapat menunjang

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Pada bab empat ini akan dibahas mengenai hasil analisis dan

BAB 4 HASIL PENELITIAN. standar dari suatu perangkat keras. Ada 2 spesifikasi perangkat keras yang digunakan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. Administrasi Paket Lelang Proyek ini, yaitu : Administrasi Paket Lelang Proyek ini, yaitu :

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dan perangkat keras yang akan mendukung jalannya aplikasi. Perangkat lunak dan

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. telah di identifikasi pada bab 3, saatnya untuk melakukan implementasi dan Kebutuhan Sumberdaya Aplikasi

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Dalam mengimplementasikan sistem yang dijalankan, maka diperlukan beberapa

BAB 4 IMPLEMENTASI. baik, maka berikut ini adalah spesifikasi perangkat keras, perangkat lunak dan

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. menggunakan sistem yang baru atau sistem yang diperbaiki.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Gambar 4.26 Gambar Halaman Kategori. Ini merupakan gambar halaman Kategori untuk administrator, menampilkan semua

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. ios minimal versi Memiliki processor single core ARMv7 dan kecepatan processor. minimal 800 MHz.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

Transkripsi:

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Spesifikasi Sistem Dalam mengimplementasikan aplikasi Find Hypermart dibutuhkan perangkat pendukung berupa perangkat keras dan perangkat lunak sebagai kebutuhan dalam sistem. 4.1.1 Kebutuhan Perangkat Keras Mobile Dalam penggunaan aplikasi Find Hypermart disarankan perangkat keras yang memiliki spesifikasi sebagai berikut: 1. Processor sebesar Dual-Core 1 GHz Cortex-Ag 2. Kapasitas Random Access Memory (RAM) minimal sebesar 512 MB 3. Memori penyimpanan sebesar 4 GB 4. Sensor Global Position System (GPS) 5. Jaringan data seluler untuk koneksi EDGE 4.1.2 Kebutuhan Perangkat Lunak Mobile Perangkat lunak yang dibutuhkan dalam penggunaan aplikasi Find Hypermart adalah sistem operasi Android dengan versi minimum 2.2 Froyo. 4.1.3 Kebutuhan Perangkat Keras Server Dalam pembuatan aplikasi Find Hypermart disarankan perangkat keras yang memiliki spesifikasi sebagai berikut: 1. Processor Intel Core 2 Duo atau yang lebih tinggi. 2. Memory Random Access Memory (RAM) 2 GB atau yang lebih tinggi. 97

98 3. Video Graphic Card (VGA) 128 MB atau yang lebih tinggi. 4. Hard Disk dengan kapasitas minimal 320 GB untuk instalasi dan penyimpanan data. 5. Monitor dengan resolusi 1024 x 768 atau lebih besar. 6. Mouse 7. Keyboard 8. Printer 4.1.4 Kebutuhan Perangkat Lunak Server Perangkat lunak yang dibutuhkan dalam pembuatan dan pengelolaan aplikasi Find Hypermart adalah sebagai berikut: 1. Sistem operasi Windows 7 2. Adobe Dreamweaver CS 3 3. XAMPP 4.1.5 Rancangan Sistem Gambar 4.1 Rancangan Sistem Aplikasi Find Hypermart

99 4.2 Prosedur Operasional Aplikasi ini dijalankan dengan menggunakan smartphone berbasis sistem operasi Android dengan minimum versi 2.2 Froyo. Pada aplikasi ini juga dibutuhkan koneksi internet atau Wi-Fi untuk menjalankannya. Pengguna disarankan untuk mengaktifkan GPS agar dapat menggunakan fitur nearby dan get direction. 4.3 Petunjuk Penggunaan 4.3.1 Petunjuk Penggunaan Mobile Penggunaan aplikasi Find Hypermart memerlukan beberapa petunjuk penggunaan. Dengan adanya petunjuk penggunaan diharapkan pengguna dapat menggunakan aplikasi dengan benar. Berikut beberapa petunjuk dalam penggunaan aplikasi Find Hypermart. Gambar 4.2 Tampilan Layar Main Menu

100 Saat aplikasi Find Hypermart dijalankan, pengguna akan masuk ke main menu. Pada main menu terdapat 4 (empat) tombol yaitu Promo untuk pengguna dapat melihat promosi yang sedang diselenggarakan oleh Hypermart, Store untuk pengguna melihat daftar seluruh Hypermart di Indonesia, Nearby untuk pengguna menemukan persebaran Hypermart yang ada di provinsi pengguna dan Help untuk membantu pengguna bila mengalami kesulitan dalam penggunaan aplikasi Find Hypermart seperti pada gambar 4.2. Gambar 4.3 Tampilan Layar Halaman Promo Pada halaman Promo terdapat tombol search untuk pengguna mencari promo Hypernart yang diinginkan, list yang berisi daftar promo Hypermart di Indonesia dan pada kiri atas halaman terdapat tombol back untuk kembali pada main menu seperti pada gambar 4.3.

101 Jika pengguna ingin melihat promo yang lebih detail, pengguna hanya perlu mengklik dari list promo yang diinginkan. Gambar 4.4 Tampilan Layar Halaman DetailPromo Jika pengguna mengklik salah satu pada daftar promo, maka detail informasi dari promo yang di klik akan ditampilkan seperti pada gambar 4.4. Pada halaman DetailPromo terdapat informasi mengenai promo diantaranya adalah nama promo, alamat, provinsi dan nomor telepon. Pada kiri atas halaman terdapat tombol back untuk kembali pada halaman Store atau halaman Search tergantung darimana pengguna mengklik informasi Hypermart.

102 Gambar 4.5 Tampilan Layar Halaman SearchPromo Jika pengguna mengklik tombol search pada menu Promo maka pengguna akan masuk ke halaman SearchPromo seperti pada gambar 4.5. Pada halaman Search terdapat Edit Text, sebuah tombol search dan pada kiri atas halaman terdapat tombol back untuk kembali pada halaman Store. Untuk melakukan pencarian pengguna hanya perlu memasukkan nama promo Hypermart di dalam Edit Text lalu mengklik tombol search.

103 Gambar 4.6 Tampilan Layar Halaman Store Pada halaman Store terdapat tombol search untuk pengguna mencari informasi Hypernart yang diinginkan, list yang berisi daftar informasi Hypermart di Indonesia dan pada kiri atas halaman terdapat tombol back untuk kembali pada main menu seperti pada gambar 4.6. Jika pengguna ingin melihat informasi yang lebih detail, pengguna hanya perlu mengklik dari Hypermart yang diinginkan.

104 Gambar 4.7 Tampilan Layar Halaman Hasil Search Jika pengguna mengklik tombol search pada menu Store maka pengguna akan masuk ke halaman Search seperti pada gambar 4.7. Pada halaman Search terdapat Edit Text, sebuah tombol search dan pada kiri atas halaman terdapat tombol back untuk kembali pada halaman Store. Untuk melakukan pencarian pengguna hanya perlu memasukkan nama lokasi Hypermart di dalam Edit Text lalu mengklik tombol search.

105 Gambar 4.8 Tampilan Layar Halaman Detail Hypermart Jika pengguna mengklik salah satu pada sebuah daftar Hypermart, maka detail informasi dari Hypermart yang di klik akan ditampilkan seperti pada gambar 4.8. Pada halaman Detail terdapat informasi Hypermart diantaranya adalah nama tempat, alamat, provinsi dan nomor telepon. Pada kiri atas halaman terdapat tombol back untuk kembali pada halaman Store atau halaman Search tergantung darimana pengguna mengklik informasi Hypermart.

106 Gambar 4.9 Tampilan Layar Nearby Pada menu Nearby akan menampilkan sebuah peta dari provinsi dimana pengguna berada dan di dalam peta terdapat beberapa titik merah yang menunjukkan persebaran Hypermart yang ada di provinsi pengguna, sedangkan titik biru menunjukkan posisi pengguna seperti pada gambar 4.9. Pada kiri atas halaman terdapat tombol back untuk kembali pada main menu. Titik merah dapat di klik dan memberikan informasi mengenai nama tempat Hypermart dan jarak yang akan pengguna tempuh dari posisinya. Hasilnya akan seperti pada gambar 4.10.

107 Gambar 4.10 Tampilan Layar Halaman Hasil Titik Merah Diklik Halaman ini adalah hasil dari titik merah di klik pada menu Nearby. Dan bila ingin mengetahui lebih detail dari Hypermart tersebut pengguna tinggal mengklik sekali lagi dari teks yang ada di atas titik merah. Hasil akan terlihat pada gambar 4.10.

108 Gambar 4.11 Tampilan Layar Halaman Hasil Detail Nearby Halaman ini adalah detail dari informasi Hypermart yang ingin dikunjungi setelah mengklik teks yang berada di atas titik merah yang telah diklik pada halaman Nearby. Halaman ini menampilkan informasi Hypermart seperti nama tempat, alamat, dan nomor telepon. Pada halaman ini terdapat tombol Get Direction untuk memberi petunjuk arah kepada pengguna dari posisi pengguna ke Hypermart yang diinginkan dan pada kiri atas halaman terdapat tombol back untuk kembali pada main menu seperti pada gambar 4.11. Saat tombol Get Direction di tekan maka pengguna harus memilih aplikasi yang berfungsi untuk menunjukkan rute perjalanan Hypermart yang dituju pada gambar 4.12.

109 Gambar 4.12 Tampilan Layar Halaman Pilih Aplikasi Jika pengguna mengklik Get Direction maka akan berpindah ke halaman pilih aplikasi. Halaman ini menampilkan daftar aplikasi yang dapat digunakan untuk melakukan tracking seperti pada gambar 4.12. Halaman ini pengguna harus memilih aplikasi yang akan digunakan untuk melakukan tracking, dalam hal ini penulis menyarankan menggunkan aplikasi google maps.

110 Gambar 4.13 Tampilan Layar Halaman Get Direction Pada saat pemilihan aplikasi, penulis memilih Google Maps sehingga tampilan akan seperti pada gambar 4.13. Pada halaman ini menunjukkan arah dari posisi pengguna ke tempat Hypermart yang dituju dengan memberikan beberapa informasi seperti posisi pengguna, alamat Hypermart, jarak, dan estimasi waktu.

111 Gambar 4.14 Tampilan Layar Halaman Help Pada halaman Help menampilkan informasi mengenai tombol-tombol yang ada pada aplikasi Find Hypermart serta kegunaan tombol tersebut, terdapat tombol About Us di bagian akhir halaman untuk pengguna mengetahui tentang Hypermart, dan pada kiri atas halaman terdapat tombol back untuk kembali pada main menu seperti pada gambar 4.14.

112 Gambar 4.15 Tampilan Layar Halaman About Us Pada halaman About Us menampilkan informasi mengenai perusahaan Hypermart dan pada kiri atas halaman terdapat tombol back untuk kembali pada halaman Help seperti pada gambar 4.15. 4.3.2 Petunjuk Penggunaan Server Penggunaan aplikasi Find Hypermart memerlukan web server dan seorang administrasi yang berfungsi sebagai operator dan melakukan maintenance dalam mengatur data untuk ditampilkan dari web server pada aplikasi Find Hypermart. Beberapa petunjuk penggunaan untuk meggunakan Web Server diantaranya :

113 Gambar 4.16 Tampilan Halaman Login Saat memasukan alamat url http://findhypermartapp.web.id pada web browser, admin akan masuk ke halaman Login seperti pada gambar 4.16. Pada halaman Login, admin harus memasukkan username dan password untuk mengakses dan menggunakan web ini.

114 Gambar 4.17 Tampilan Halaman List Location Setelah admin berhasil melakukan login maka admin akan masuk ke halaman List Location seperti gambar 4.17. Pada halaman ini terdapat logo aplikasi Find Hypermart di bagian kiri, dan bagian kanan terdapat tanggal pengaksesan web, username, dan tombol logout yang memungkinkan admin untuk keluar dari web ini. Pada halaman List Location menampilkan informasi lokasi mengenai Hypermart Indonesia. Informasi yang ditampilkan antara lain seperti informasi nama Hypermart, alamat, provinsi, telp, lintang, bujur dan setiap informasi yang ditampilkan terdapat tombol edit dan delete. Tombol edit berfungsi untuk mengganti informasi lokasi suatu Hypermart yang sudah ada bila terdapat kesalahan dalam informasi lokasi Hypermart yang ditampilkan, sedangkan tombol delete berfungsi untuk menghapus informasi Hypermart bila informasi tersebut sudah tidak berlaku.

115 Gambar 4.18 Tampilan Halaman Edit List Location Jika Admin mengklik tombol edit pada salah satu informasi yang ditampilkan di menu List Location maka admin akan masuk ke halaman Edit List Location seperti pada gambar 4.18. Pada halaman ini terdapat logo aplikasi Find Hypermart di bagian kiri, dan bagian kanan terdapat tanggal pengaksesan web, username, dan tombol logout yang memungkinkan admin untuk keluar dari web ini. Pada halaman ini menampilkan form dimana di dalam form tersebut terdapat informasi lokasi Hypermart dari informasi lokasi Hypermart yang telah diklik tombol edit sebelumnya. Pada halaman ini admin dapat mengubah informasi yang salah dengan informasi yang benar, kemudian admin harus mengklik tombol submit untuk mengubah informasi yang lama menjadi informasi yang baru ke dalam database.

116 Gambar 4.19 Tampilan Halaman Add Location Jika Admin mengklik tombol menu Add Location maka admin akan masuk ke halaman Add Location seperti pada gambar 4.19. Pada halaman ini terdapat logo aplikasi Find Hypermart di bagian kiri, dan bagian kanan terdapat tanggal pengaksesan web, username, dan tombol logout yang memungkinkan admin untuk keluar dari web ini. Halaman Add Location berfungsi untuk memasukkan informasi lokasi Hypermart baru bila terdapat Hypermart yang baru dibuka di Indonesia. Pada halaman ini menampilkan form dimana informasi yang ingin dimasukkan harus diisi. Setelah semua informasi diisi, admin harus menekan tombol submit untuk memasukkan informasi tersebut ke dalam database.

117 Gambar 4.20 Tampilan Halaman List Promo Jika Admin mengklik tombol menu List Promo maka admin akan masuk ke halaman List Promo seperti pada gambar 4.20. Pada halaman ini terdapat logo aplikasi Find Hypermart di bagian kiri, dan bagian kanan terdapat tanggal pengaksesan web, username, dan tombol logout yang memungkinkan admin untuk keluar dari web ini. Pada halaman List Promo menampilkan informasi mengenai promo yang sedang berlangsung di Hypermart Indonesia. Informasi yang ditampilkan antara lain yaitu gambar promo, nama promo, provinsi dimana promo sedang berlangsung, tanggal promo dimasukkan, tanggal mulainya promo, tanggal berakhirnya promo dan setiap informasi yang ditampilkan terdapat tombol edit dan delete. Tombol edit berfungsi untuk mengganti informasi mengenai promo yang sedang berlangsung di Hypermart yang sudah ada bila terdapat kesalahan dalam informasi yang ditampilkan, sedangkan tombol delete

118 berfungsi untuk menghapus informasi promo di Hypermart bila informasi tersebut sudah tidak berlaku. Gambar 4.21 Tampilan Halaman Edit List Promo Jika Admin mengklik tombol edit pada salah satu informasi yang ditampilkan di menu List Promo maka admin akan masuk ke halaman Edit List Promo seperti pada gambar 4.21. Pada halaman ini terdapat logo aplikasi Find Hypermart di bagian kiri, dan bagian kanan terdapat tanggal pengaksesan web, username, dan tombol logout yang memungkinkan admin untuk keluar dari web ini. Pada halaman ini menampilkan form dimana di dalam form tersebut terdapat informasi mengenai promo dari informasi promo yang telah diklik tombol edit sebelumnya. Pada halaman ini admin dapat mengubah informasi yang salah dengan informasi yang benar, kemudian admin harus mengklik tombol submit untuk mengubah

119 informasi yang lama menjadi informasi yang baru ke dalam database. Gambar 4.22 Tampilan Halaman Add Promo Jika Admin mengklik tombol menu Add Promo maka admin akan masuk ke halaman Add Promo seperti pada gambar 4.22. Pada halaman ini terdapat logo aplikasi Find Hypermart di bagian kiri, dan bagian kanan terdapat tanggal pengaksesan web, username, dan tombol logout yang memungkinkan admin untuk keluar dari web ini. Halaman Add Promo berfungsi untuk memasukkan promo baru yang sedang berlangsung di Hypermart. Pada halaman ini menampilkan form dimana informasi yang ingin dimasukkan harus diisi. Setelah semua informasi diisi, admin harus menekan tombol submit untuk memasukkan informasi tersebut ke dalam database.

120 4.4 Evaluasi Aplikasi Pada tahap akhir pengembangan aplikasi dilakukan suatu evaluasi terhadap aplikasi yang dikembangkan. Berikut merupakan beberapa evaluasi aplikasi yang dikembangkan: 4.4.1 Evaluasi Aplikasi Terhadap Aplikasi Sejenis Tabel 4.1 Tabel Hasil Evaluasi Aplikasi Sejenis Aplikasi View Promo View Catalog View Place Searching Promo Searching Place View Map Tracking in Map Get Nearby My Indo Super My Carrefour Find Hypermart 4.4.2 Evaluasi Sistem Tabel 4.2 Tabel Hasil Evaluasi Sistem No. Features Expected Result Meet Expectations? 1. View Promo Pengguna dapat melihat informasi promosi bulanan dari Hypermart 2. Searching Promo Pengguna dapat mencari promo Hypermart berdasarkan kata kunci yang dimasukkan. 3. View Place Pengguna dapat melihat daftar seluruh Hypermart. 4. Searching Place Pengguna dapat mencari lokasi Comment Device harus mengaktifkan paket data. Device harus mengaktifkan paket data. Device harus mengaktifkan paket data. Device harus mengaktifkan Proof - Gambar 4.2 - Gambar 4.4 - Gambar 4.5 - Gambar 4.6

121 Hypermart berdasarkan kata kunci yang dimasukkan. 5. Nearby Pengguna dapat melakukan pencarian lokasi di sekitarnya. 6. Get Direction Pengguna dapat melihat jalur navigasi menuju lokasi yang dicari. paket data. Device harus mengaktifkan paket data dan GPS. Device harus mengaktifkan paket data dan GPS. - Gambar 4.8 - Gambar 4.9 - Gambar 4.12 4.4.3 Evaluasi Aplikasi Terhadap Eight Golden Rules (Delapan Aturan Emas) Berdasarkan landasan teori yang digunakan pada bab 2 tentang delapan aturan emas, maka akan dilakukan evaluasi. Berikut hasil evaluasi aplikasi Find Hypermart : 1. Berusaha untuk konsistensi Perancangan antarmuka aplikasi Find Hypermart menggunakan button, jenis font, warna font, warna background yang sama pada setiap halaman. Gambar 4.23 Contoh Konsistensi Aplikasi Find Hypermart

122 2. Memenuhi kegunaan yang universal Pada aplikasi Find Hypermart menggunakan icon dan button yang mudah untuk dipahami oleh pengguna. Selain itu terdapat juga menu Help yang dapat membantu pengguna untuk menggunakan aplikasi. Gambar 4.24 Contoh Universal Aplikasi Find Hypermart 3. Memberikan umpan balik yang informatif Aplikasi Find Hypermart memberikan umpan balik yang informatif terlihat pada menu nearby yang menunjukkan lokasi pengguna saat mengakses aplikasi. Aplikasi Find Hypermart juga memberikan umpan balik dalam bentuk pesan pesan pada setiap prosesnya sehingga dapat mengetahui hasil dari proses proses yang dilakukan oleh pengguna.

123 Gambar 4.25 Contoh Umpan Balik Aplikasi Find Hypermart 4. Merancang dialog untuk menghasilkan suatu penutupan Aplikasi Find Hypermart tidak memberikan dialog akhir untuk memberitahukan bahwa aktivitas telah selesai dilakukan. 5. Memberikan penanganan kesalahan Aplikasi Find Hypermart memberikan penanganan kesalahan yang diberitahukan kepada pengguna dengan menampilkan sebuah notifikasi toast. Seperti saat tidak memiliki akses internet, maka akan akan muncul notifikasi seperti pada gambar 4.26.

124 Gambar 4.26 Contoh Penanganan Kesalahan Aplikasi Find Hypermart 6. Mudah kembali ke tindakan sebelumnya Aplikasi Find Hypermart memberikan button back untuk kembali ke halaman sebelumnya. Button tersebut terletak di bagian logo Find Hypermart. Dengan adanya button back tersebut dapat mempermudah dan juga menjadi alternatif bagi pengguna untuk kembali ke halaman sebelumnya. Cara lain untuk kembali ke halaman sebelumnya adalah dengan menekan button back yang tersedia di smartphone.

125 Gambar 4.27 Contoh Mudah Kembali Ke Tindakan Sebelum Aplikasi Find Hypemart 7. Mendukung tempat pengendalian internal Dalam aplikasi Find Hypermart pengguna dapat melakukan pengaturan tampilan pada menu nearby dengan cara menekan tombol merah yang ada di layar. Setiap tombol akan menampilkan informasi lokasi Hypermart yang berbeda.

126 Gambar 4.28 Contoh Pengendalian Internal Aplikasi Find Hypermart 8. Mengurangi beban ingatan jangka pendek Aplikasi Find Hypermart ini memiliki tampilan yang sederhana dan juga menggunakan icon yang sederhana sehingga mudah dimengerti dan diingat oleh pengguna aplikasi. Gambar 4.29 Contoh Beban Ingatan Jangka Pendek Aplikasi Find Hypermart