BAB II URAIAN UMUM PERUSAHAAN

dokumen-dokumen yang mirip
Buku Panduan Aula Jing Si Indonesia Membabarkan Dharma Tanpa Suara

Informasi Yayasan untuk bulan Juni 2013 dari Kantor Pusat

Rumah Sakit yang Penuh Cinta Kasih dan Berbudaya Humanis

Niat baik mendatangkan keberkahan, Tekad menimbulkan kekuatan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

Bab I PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

sambutan Presiden RI pada Perayaan Natal Bersama Nasional, 27 Desember 2010 Senin, 27 Desember 2010

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Mari berbuat karma baik dengan mendanai cetak ulang buku ini sebagai derma Dharma kepada sesama dan pelimpahan jasa kepada leluhur.

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN Spesifikasi Perangkat Keras (Hardware)

SANDAI HIHO HONJO-JI (Surat Perihal Tiga Hukum Rahasia Agung)

DHARMA CHARACTER BUILDING

Dharmayatra tempat suci Buddha


BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PERESMIAN VIHARA MAHANAMA DUSUN SEMANDING DESA CANDIGARON

Sambutan Presiden RI pada Perayaan Hari Raya Nyepi tahun Baru Saka 1935, Jakarta, 7 April 2013 Minggu, 07 April 2013

地母真經手抄文件 Penyalinan Sutra Bodhisattva Di Mu

자카르타해피센터사역. Pelayanan Happy Center Jakarta 현재와미래의필요를빈민촌에지원함으로육적영적배고픔을해결하고, 가난의 대물림을끊게하며, 도움받은사람이다시다른사람을돕게만드는사역이다.

佛說出家功德經手抄文件 Penyalinan Sutra Pahala Menjadi Bhikkhu

Sambutan Presiden RI pada Perayaan Waisak Nasional Tahun 2013, Jakarta, 26 Mei 2013 Minggu, 26 Mei 2013

BAB V HASIL PENELITIAN. A. Gambaran Umum Klinik Herbal Insani Depok. Bulan Maret Di atas tanah seluas 280 m 2 dengan luas bangunan

JENJANG KELAS MATA PELAJARAN TOPIK BAHASAN III (TIGA) ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (IPS) LINGKUNGAN ALAM DAN BUATAN

Sambutan Presiden RI pd Peringatan Hari Anak Nasional Tahun 2013, tgl.23 Juli 2013, di Jakarta Selasa, 23 Juli 2013

佛說長壽命滅罪護諸童子陀羅 尼咒經手抄文件

Sambutan Presiden RI pada Perayaan Natal Nasional, Jakarta, 27 Desember 2012 Kamis, 27 Desember 2012

BAB III STRATEGI PERANCANGAN DAN KONSEP VISUAL

NH MAYA. PETUNJUK KEBENARAN TUHAN Tahun 2010 Jilid 1 (September-Oktober) Diterbitkan secara mandiri. melalui Nulisbuku.com

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Tujuan pendidikan nasional dalam Undang-Undang No. 20 Tahun 2003

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

STUDIO TUGAS AKHIR ARSITEKTUR DOSEN PEMBIMBING : RAHY R. SUKARDI, Ir., M.T.

Penjelasan 7 Jenis Kertas Sembayang (Kertas Mulia)

BAB I PENDAHULUAN. berdasarkan prinsip cinta kasih universal (Website Indorelawan, 2016).

DO A PADA PENERIMAAN MAHASISWA BARU & PEMBUKAAN OSPEK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 20 AGUSTUS 2007

BUPATI POLEWALI MANDAR

STRATEGI PEMBINAAN UMAT OLEH DHARMADUTA. Oleh: Warsito. Abstrak:

2.8. Studi Preseden Tabel 2.1 Studi Preseden

DISKRIPSI KARYA. Pameran Keragaman Seni Budaya Sebagai Pemersatu Bangsa Judul Karya: Keharmonisan

BAB I PENDAHULUAN. Tujuan Pembangunan Milenium adalah Deklarasi Milenium yang merupakan

UTSAWA DHARMA GITA TAHUN 2008, DI ISTANA NEGARA, JAKARTA, 8 AGUSTUS 2008

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Selain keberagaman kebudayaan Indonesia, juga dikenal sebagai negara

Peran umat Buddha terhadap masyarakat ARNHANTYO DAMARSETO, SEMARANG

Sutta Nipata menyebut keempat faktor sebagai berikut: Lebih lanjut, murid para

Sambutan Presiden RI pada Perayaan tahun Baru Imlek Nasional 2564, Jakarta, 19 Februari 2013 Selasa, 19 Pebruari 2013

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB II MUSEUM NEGERI PROVINSI JAMBI. perjalanan panjang sejarah Jambi yang telah meninggalkan banyak benda yang mempunyai nilai

Tiga Sumpah Agung. Hal 1.

BAB I PENDAHULUAN. mempersiapkan anak-anak supaya memiliki visi dan masa depan sangat penting

BUPATI MESUJI PROVINSI LAMPUNG PERATURAN DAERAH KABUPATEN MESUJI NOMOR 02 TAHUN 2017 TENTANG

BAB I PENDAHULUAN. RCTI mulai mengudara pada tahun 1992 dengan bantuan decoder. Berdirinya

BULETIN M E N E B A R C I N T A K A S I H U N I V E R S A L. Doa Bersama di Bulan Tujuh (Lunar) Penuh Berkah

PROFIL BALAI PELATIHAN KONSTRUKSI WILAYAH V KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM

Kehidupan Agung dan Prajna yang Tak Terbayangkan (Unfathomable Exalted Life and Transcendental Wisdom).

BAB 1 Pendahuluan. 1 NN, Badan Geologi Pastikan Penyebab Gempa di Yogyakarta, ANTARA News,

V. GAMBARAN UMUM. administratif terletak di Kecamatan Junrejo, Kota Batu, Provinsi Jawa Timur.

21. Mata Pelajaran Pendidikan Agama Buddha untuk Sekolah Menengah Pertama (SMP)

藥師琉璃光如來 ( 藥師佛 ) Yao Shi Liu Li Guang Ru Lai (Yao Shi Fo) Bhaisajyaguru Buddha

BAB 7. Standar Kompetensi. Memahami kesamaan dan keberagaman Bahasa dan Dialek. Kompetensi Dasar. Tujuan Pembelajaran

SAMBUTAN MENTERI NEGARA PEMUDA DAN OLAHRAGA RI PADA ACARA PERINGATAN HARI SUMPAH PEMUDA KE-83 TAHUN 2011

KEPUTUSAN GUBERNUR KEPALA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA NOMOR : 205/KPTS/1996

BAB II HASIL SURVEY. bertempat di Jl. Jenggolo Gg. III No. 61, Sidoarjo. Sekolah ini memiliki 4

BAB I PENDAHULUAN. dengan Konfusianisme adalah konsep bakti terhadap orang tua.

UNTAIAN KISAH KEHIDUPAN (JATAKAMALA) Kisah Ajastya

Sila-sila Zhen Fo Zong

BAB I PENDAHULUAN Latar belakang

PELAJARAN 1 UPACARA PEMBERIAN NAMA PANGERAN SIDDHARTA

LAPORAN PRAKTIK PENGALAMAN LAPANGAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2015 SMPN 2 WATES Alamat : Jl. KH Wahid Hasyim, Bendungan, Wates, Kulon progo

Dengan Persetujuan Bersama DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH KABUPATEN KAYONG UTARA Dan BUPATI KAYONG UTARA MEMUTUSKAN :

Griya Asri The Arsana Estate Edition 2008

Sejarah Masuknya Tathagata Usnishavijaya Dharani ke

BHAKTI MARGA JALAN MENCAPAI KEBAHAGIAAN. Om Swastyastu, Om Anobadrah Krtavoyantu visvatah, (Semoga pikiran yang baik datang dari segala penjuru)

Tugas Akhir 127/49 Redesain Pengadilan Negeri Semarang Kelas IA Khusus BAB IV STUDI BANDING LOKASI

ANGGARAN RUMAH TANGGA KMB DHAMMAÑANO ITB

BAB II GAMBARAN UMUM LEMBAGA PEMASYARAKATAN WANITA KELAS II TANJUNG GUSTA MEDAN

SUTRA 42 BAGIAN. B. Nyanabhadra

Xiang Shan Meditation Center

Hati ke Hati Andreas Pratama

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Pojok Harjobinangun Pakem dengan batas wilayah sebagai berikut,

PERANAN PKK DALAM PENINGKATAN PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN SEBAGAI UPAYA KESEJAHTERAAN KELUARGA DAN RUMAH SEHAT

BAB II DESKRIPSI ORGANISASI. bawah naungan para Suster Kongregasi Suster-Suster Santa Bunda Maria ( SND )

Kebahagiaan Berdana. Diposkan pada 02 Desember 2015

BAB I PENDAHULUAN. mengusahakan tercapainya pendidikan nasional. Sistem Pendidikan Nasional

Makna Esoterik Tantra Rumus Metode. Hitung Napas Vajra

BAB II STUDI PUSTAKA DAN STUDI BANDING. Dalam desain Gedung Kantor LKPP terdapat 13 point target

BAB I GAMBARAN UMUM KELUARGA DAMPINGAN

Peranan Pemimpin Lokal dalam Pendidikan Nasional di Era Otonomi Daerah Drs. Djariyo, M.Pd.

BAB III PERENCANAAN PROYEK

Gambar 4.1: Gedung Penginapan Wisma Syalom (Dokumen Pribadi)

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PERINGATAN DHAMMASANTI WAISAK 2559 BUDDHIS ERA

BAB I PENDAHULUAN I. 1. Latar Belakang Universitas Sumatera Utara

SITEPLAN & BLOKPLAN. (Berdasarkan Kelompok Kegiatan)

KEPUTUSAN SIDANG MAHASANGHASABHA (PERSAMUHAN AGUNG) TAHUN 2007 SANGHA THERAVADA INDONESIA. Nomor : 01/PA/VII/2007

Sambutan Presiden RI pada Musabaqah Tilawatil Qur'an, 5 Juni 2010 Sabtu, 05 Juni 2010

Vajrachedika Prajna Paramita Sutra 普陀觀音堂

BAB 1 PENDAHULUAN. kota santri yang lain seperti kota Jombang dan juga kota Lamongan. Setiap tahunnya,

Jadwal Kagyu Monlam ke December January, 2013

Sambutan Presiden RI pada Perayaan Tahun Baru Imlek 2563 Nasional, Jakarta, 3 Februari 2012 Jumat, 03 Pebruari 2012

BAB I PENDAHULUAN. peran orang tua sebagai generasi penerus kehidupan. Mereka adalah calon

1) Identitas Sekolah

Munculkan Dimensi Pencerahan (92/S) Oleh : Erika Eriyanti Senin, 04 Juni :05

Transkripsi:

BAB II URAIAN UMUM PERUSAHAAN 2.1 Sejarah Perusahaan Makna kata Jing Si adalah Dua huruf 靜思 JìngSī dalam Aula Jing Si; kata Jìng bermakna tidak tergoyahkan, yaitu sebuah kondisi yang sangat tenang. Bila manusia ingin meningkatkan kualitas dirinya, harus berada dalam keadaan Jìng. Kata Sī berarti berpikir atau merenung, JìngSī berarti dengan hati yang tenang memikirkan permasalahan kehidupan, juga berarti pikiran manusia yang paling jernih, sangatlah teguh, penuh dengan kebijaksanaan, bila dalam kehidupan sehari-hari dapat berpikir tenang seperti demikian, maka dengan sendirinya tak akan melakukan kesalahan dan menciptakan karma buruk Master berkata demi mewujudkan masyarakat yang sejahtera dibutuhkan Jing Si Karena banyak orang bertindak tanpa berpikir, maka mudah terpengaruh oleh perkataan orang lain, mengikuti arus dengan mata tertutup, mengakibatkan kekacauan di masyarakat. Jika kita bisa melihat segala sesuatu di dunia ini dengan JingSi, maka bisa terlihat keindahan dan kebajikan sifat manusia dan semua makhluk yang sesungguhnya. 2.2 Karakteristik bangunan Aula Jing Si a. Atap aula Jing Si berbentuk karakter mandarin ren 人 yang berarti manusia, Bermakna kita sebagai manusia adalah mahluk sosial yang harus saling mendukung, membutuhkan keberadaan dan bantuan orang lain untuk hidup. b. 3 buah nok dibagian atap Jing Si Tang melambangkan Buddha, Dharma dan Sangha. c. 4 buah pilar penyangga didepan Jing Si Tang melambangkan 4 misi utama Tzu Chi yaitu amal, pengobatan, pendidikan dan budaya humanis. d. Exterior seluruh gedung dilapisi oleh batu sikat, simbol bahwa gedung ini merupakan perwuju dan cinta kasih dari banyak insan, Master Cheng yen berharap semakin banyak cinta kasih yang terhimpun, semakin banyak orang baik, maka dunia pun makin cerah dan bebas dari bencana. 4

5 Gambar 2.1 Gedung Vihara Aula Jing Si Center Master Cheng Yen berharap penampilan luar maupun dalam Aula Jing Si secara keseluruhan dapat menjadi Pembabaran Dharma Tanpa Suara, agar setiap orang di dalamnya dapat langsung merasakan semangat ajaran Buddha serta budaya humanis Tzu Chi yang bernuansa pelatihan diri melalui pandangan mata dan sentuhan batin. Dengan demikian, Aula Jing Si diharapkan akan menjadi sebuah wujud yang dapat menyampaikan pesan-pesan melalui penampilannya. Mengisahkan kebenaran, kebajikan, dan keindahan semangat Buddha serta dunia Tzu Chi. Seperti gambar 2.1, bangunan Tzu Chi Center mengadopsi Griya Jing Si yang berlokasi di Hua Lien adalah sarana bagi Master Cheng Yen dan murid-murid nya untuk menempa kehidupan spiritualitasnya. Bersumber dari tempat ini, misi kemanusiaan dan cinta kasih Tzu Chi memancar ke seluruh penjuru dunia. Griya Jing Si adalah sebuah simbol penuh makna dan inspirasi bagi setiap insan Tzu Chi diseluruh dunia.oleh karena itu, replika Griya Jing Si dihadirkan untuk senantiasa mengingatkan dan menguatkan tekad setiap insan Tzu Chi untuk menjalani jalan bodhisattva Tzu Chi.

6 2.3 Visi & Misi Tzu Chi Center di Indonesia Tabel 2.1 Visi & Misi Tzu Chi Kode Deskripsi A Griya Jing Si,tempat kediaman Master Cheng Yen di Hua Lien,Taiwan, adalah sarana bagi Master Cheng Yen dan murid-muridnya untuk menempa kehidupan spiritualitasnya.tempat ini lah,pewarisan Dharma Tzu Chi dimulai dan misi Tzu Chi memancar ke seluruh penjuru dunia. B Perahu dharma Tzu Chi yang sedang berlayar melambangkan perjalanan misi Tzu Chi dari Hua Lien,Taiwan ke Indonesia. C Tiga Pohon Nyiur yang melambai mencerminkan keindahan dan kesuburan tanah air D Orang tua dan bayi yang tengah disusui oleh ibunya melambangkan sebuah awal dari kehidupan, sekaligus penanda proses regenerasi E Sang bayi kemudian tumbuh berkembang menjadi anak-anak.anak-anak yang berhati polos dan bersih mencerminkan cinta kasih Tzu Chi. F Didalam sebidang hutan terdapat tujuh pohon rimbun yang melambangkan jumlah hari satu minggu pengabdian para insan Tzu Chi G Dalam proses penyelenggaraan pendidikan di Sekolah Tzu Chi memiliki 4 prinsip, yakni: membimbing dengan prinsip kebenaran; membina akhlak yang mulia; mendidik perilaku yang penuh tata karma; dan mewariskan jalan kebenaran. H Anak-anak bersama para pemuka agama: ustadz,pendeta,pastor, dan bhiksu/bhiksuni melambangkan toleransi dan harmoni kehidupan di tengah keberagaman agama. I Para insan Tzu Chi berada ditengah masyarakat,menjalankan misi amal sosial, mengadakan kegiatan misi kesehatan, menyelenggarakan kegiatan misi pendidikan, menjalankan misi budaya humanis,dan melaksanakan kegiatan pelestarian lingkungan. Kesemuanya itu dijalankan untuk menyucikan hati manusia, mewujudkan masyarakat yang hidup damai tenteram, dan menghindarkan dunia dari bencana. J Pohon, air, dan gunung melambangkan alam dan lingkungan. Dengan melestarikan lingkungan, air yang jernih akan mengalir, pohon dapat tumbuh dengan subur, dan gunung tetap berdiri kokoh dan hijau. Dalam kondisi demikianlah, baru dikatakan kita hidup dalam penuh berkah. K L Dalam hidup berkeluarga,hendaknya seseorang tidak hanya mengejar kekayaan materi saja, namun juga harus mementingkan jalinan batin agar keharmonisan hubungan antara anak, suami, dan istri dapat tercapai dengan sempurna. Master Cheng Yen kerap mengingatkan bahwa ada dua hal yang tidak dapat ditunda di dunia ini,yaitu:berbakti kepada orang tua dan berbuat kebajikan Pohon Bodhi melambangkan Bodhi sattva yang tumbuh dari bumi,hutan bodhi tumbuh dari satu akar yang sama, berempati dengan welas asih

7 2.4 Struktur Perusahaan Luas keseluruhan Tzu Chi Center Kompleks Tzu Chi Center memiliki lahan seluas 10 hektar.lahan seluas ini dikembangkan dalam 3 fase yaitu sebagai berikut: Tabel 2.2 Luas Gedung Tzu chi Center Fase Bangunan Luas Bangunan (m 2 ) Ket. Fase 1 Aula Jing Si 115,000 m 2 Telah selesai Tzu Chi School 45,000m 2 Telah diresmikan (TK & SD) Fase 2 Tzu Chi School 55,000 m 2 Telah diresmikan (SMP & SMA) Fase 3 Rumah Sakit Tzu Chi Dalam perencanaan Pembangunan Aula Jing Si, gedung sekolah TK dan SD, dan berbagai fasilitasnya menelan biaya sekitar Rp.600 milyar. Dana sebesar ini berasal dari posdana sumbangan pembangunan yang dibuka khusus untuk menampung dana dari berbagai donatur dalam negeri. Tidak satu sen pun dana dari para donatur untuk pos bantuan amal yang digunakan untuk pembangunan Aula Jing Si. Perjalanan pusat kegiatan Tzu Chi Indonesia sejak tahun 1993 Tabel 2.3 Kegiatan Tzu Chi Di Indonesia Waktu Lokasi Kantor Pusat Tzu Chi Indonesia/Keterangan 1993-1999 Kelapa Gading (rumah Liu Su Mei Shi Jie) 2 Agustus 1999 Gedung ITC Mangga Dua lt. 5 2003 Gedung ITC Mangga Dua lt. 6 10 Mei 2009 Peletakan Batu Pertama Aula Jing Si 18 Agustus 2010 Topping OffAula Jing Si 9 April 2012 Aula Jing Si, Pantai Indah Kapuk 7 Oktober 2012 Peresmian Aula Jing Si

8 2.5 Organisasi Tzu Chi Center Master Cheng Yen berharap pembangunan Aula Jing Si bisa menghadirkan semangat pengabdian diri yang penuh welas asih dari insan Tzu Chi yang berlandaskan rasa empati yang mendalam. Keberadaan Aula Jing Si diharapkan dapat merekam dan mewariskan sejarah Tzu Chi kepada generasi masa depan. Menampilkan upaya Tzu Chi dalam mengajak berbagai lapisan masyarakat, bangsa dan keyakinan yang berbeda, untuk bersama-sama menerapkan makna sejati kewel asasihan,serta menyebarkan kisah-kisah penuh cinta kasih universal. Belajar dari pengalaman sejak tahun 1993 dan kebutuhan di lapangan saat menjalankan 4 misi utama Tzu Chi dan bantuan bencana diindonesia, Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia merasa perlu untuk memiliki sebuah pusat kegiatan yang luas, berdaya guna tinggi dan bisa berfungsi untuk jangka panjang. Untuk itulah dibangun Aula Jing Si yang mempunyai beberapa fungsi utama sebagai berikut: a. Pusat Kegiatan Relawan Selain menjadi pusat kegiatan Indonesia yang terkait yang terkait dengan fungsi administratif koordinatif, dan operasional, Aula Jing Si juga menjadi pusat kegiatan relawan Tzu Chi, terutama untuk kegiatan relawan yang bersifat nasional atau berskala besar. b. Pusat Bantuan Bencana Dirancang sebagai gedung yang mampu menahan gempa hingga 8,5 Skala Richter, Aula Jing Si juga disiapkan sebagai pusat bantuan bencana. Dalam keadaan darurat bencana, Aula Jing Si bisa difungsikan sebagai: 1. Gudang - tempat menyimpan berbagai barang keperluan logistik bantuan bencana 2. Dapur umum - sarana untuk memasak bagi keperluan korban bencanadengan kapasitas 3.000 orang/hari

9 2.6 Struktur Gedung Tower Gedung Gan en Adapun detail operasional gedung tiap lantai,seperti di bawah ini : Tabel 2.4 Tower Gedung Gan en Lantai Peruntukan 1 Tzu Chi Continuing Education Center, ruang kelas budaya humanis 2 Ruang musik, ruang menari, ruang bahasa, ruang komputer 3-5 Ruang kelas kosong, ruang kegiatan 6 dan 7 Kamar tidur Tower Gedung Da ai Adapun detail operasional gedung tiap lantai,seperti di bawah ini : Tabel 2.5 Tower Gedung Da ai Lantai Peruntukan 1 Ruang Bakti Amal, Kantor DAAITV, Ruang Studio DAAITV 2 Kantor DAAITV, ruang studio DAAITV 3 Kantor DAAITV 4 Kantor Tzu Chi Centre 5 Kantor DAAITV 6 Kantor Yayasan 7 Ruang Olahraga

10 Tower Gedung Aula Adapun detail operasional gedung tiap lantai,seperti di bawah ini : Lantai B1 Tabel 2.6 Tower Gedung Aula jing Si Peruntukan Dapur, ruang makan, gudang, pusat bantuan bencana, mushola, tempat parkir. 1 Lobby Ci Bei, Ruang pameran, Lobby Xi She 2 Lobby Jing Si, Auditorium Fu Hui ( Kapasitas 300 orang) 3 Auditorium Internasional (Kapasitas 646 orang) 4 Auditorium Pembabaran Sutra (Kapasitas 1.600 orang) 5 Ruang sound system, ruang kerja, dll 6, 7 Kamar tidur untuk tamu