menjelaskan poliklinik apa saja yang terdapat di rumah sakit serta memperlihatkan beberapa gambar dari pelayanan poliklinik.

dokumen-dokumen yang mirip
Gambar 4.1 Halaman Login

BAB 1 PENDAHULUAN. begitu cepat, menyebabkan setiap perusahaan baik yang bergerak di bidang barang atau

Prosedur Penggunaan Sistem

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. menghasilkan informasi-informasi yang sesuai dengan kebutuhan administrasi

1 PEMELIHARAAN DATABASE MEDICAL CHECK UP USER MANUAL ROLE PASIEN

PANDUAN MENJALANKAN PROGRAM

Prosedur Penggunaan Aplikasi

Halaman ini merupakan halaman awal saat pengguna membuka web. Pada halaman

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Surabaya. Berkembang dari APIKES PENA HUSADA SURABAYA, yaitu

Gambar 4.2 Tabel Obat

LAMPIRAN. Tampilan layar detail home Halaman ini menampilkan detail info dari layar home

USER MANUAL UNTUK APOTEK VERSI 1.2

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

PETUNJUK TEKNIS TRIAL APLIKASI E-KLAIM 5.2 beta

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

CARA MENGGUNAKAN APLIKASI

TUTORIAL PENGISIAN SIKDA GENERIK1.4

Petunjuk Pemakaian Sistem

Gambar 4.78 Rancangan Layar Entri Nilai. Home Guru Entri Nilai Entri Nilai Detail

BAB IV ANALISA PERANCANGAN DESAIN

PROSEDUR PROGRAM. Berikut ini adalah petunjuk pemakaian aplikasi basis data penjualan, pembelian

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

untuk mengupdate dan menghapus record perawat dari basis data.

Manual ISOmedik Pro Apps

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB V PENGUJIAN SISTEM DAN IMPLEMENTASI. komponen sistem yang diimplementasikan dan mengetahui kelemahan dari

BAB 4 RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

PEMBAHASAN. A. Gambaran Umum Rumah Sakit Sumber Waras. Naya pada tahun Diatas tanah ± 619 hektar dijalan tangerang (sekarang

Bab IV. HASIL DAN ANALISIS Hasil Karya / Implementasi Tampilan Website Berita Indonesia Hari Ini. untuk admin. a.

Gambar 4.40 Layar Pelanggan

2. Buka browser, kunjungi dengan menempatkan. folder asuransi pada folder htdocs terlebih dahulu.

IMPLEMENTASI E-CRM (ELECTRONIC CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT) PADA PUSKESMAS LIMBA B KOTA GORONTALO. Intisari

BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN SDM KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN INDONESIA

MANUAL BOOK APLIKASI COMPLETE MEDICAL SOFTWARE MANAGEMENT (CMSM) MODUL REGISTRASI.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Umum dan Dokter Spesialis, dimana dokter spesialis yang tersedia diantaranya

User Manual. Aplikasi SIMARS(e-Hospital Solution) (Untuk Diagnosa Pasien)

Link Nama digunakan untuk menuju halaman Data Absensi Siswa.

BAB III PERANCANGAN SISTEM

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

Prosedur Menjalankan Program

Perbedaan jenis pelayanan pada:

BAB 3 METODOLOGI 3.1. Metode Pengembangan Aplikasi Communication Planning Modeling Construction

BAB I PENDAHULUAN. yang harus diwujudkan sesuai dengan cita-cita bangsa Indonesia sebagaimana

dapat berakibat pada keterlambatan penanganan medis terhadap pasien yang sedang membutuhkan penanganan yang cepat dan tepat. Rekam medis kertas yang

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. pembuatan aplikasi Sistem Informasi Adminstrasi Travel Berbasis Web Pada PT.

BAB III TUJUAN DAN MANFAAT. Informasi Apotek Farmasi Dirumah Sakit Umum Ajibarang dengan peralihan

Gambar 4.9 Layar Customer-Pertanyaan Sebelum Login. oleh user. User yang belum melakukan login tidak dapat mengakses halaman ini, user

Sistem pendukung CRM

idoctor - Software untuk membantu Dokter Praktek berbasis Cloud USER MANUAL idoctor / Software Dokter Praktek

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

CATATAN KERJA DOKTER IGD

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

DAFTAR ISI. ABSTRAK... vi. KATA PENGANTAR... vii. DAFTAR ISI... ix. DAFTAR TABEL... xii. DAFTAR GAMBAR... xiii. DAFTAR LAMPIRAN...

sebelumnya, yaitu hasil Aplikasi Pemesanan Kamar pada Hotel Relasi (php) yang bertujuan untuk membuat suatu aplikasi web pemasaran pada Hotel

BAB 3 ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM. 1. Unit Pelaksana Teknis. 2. Pembangunan Kesehatan. derajat kesehatan masyarakat yang optimal.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Rekam Medis pada Rumah Sakit Mata Masyarakat Surabaya.

APLIKASI DESKTOP UNTUK PENDATAAN PASIEN PADA KLINIK HOMEOPATHY

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Pendahuluan

Gambar 4.1Halaman Home

PANDUAN PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI BEBAS TANGGUNGAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III. PERANCANGAN SISTEM

4. Pengisian dan pengelolaan data perawatan dan rekam medis

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI PERANCANGAN

Pembuatan Sistem Informasi Akuntansi Terintegrasi Pada Klinik Kecantikan X. Riky Stevanus Adi Wijaya Teknik Informatika

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. yang harus dipenuhi untuk menguji coba user interface serta

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN

Panduan Penggunaan Aplikasi

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

S A L I N A N DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI PROBOLINGGO,

Petunjuk Penggunaan Aplikasi

manualbook MANAJEMEN PASIEN - PUSKESMAS EDITION NG Page: 1

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB 3 ANALISIS SISTEM BERJALAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

Prosedur Menjalankan Aplikasi

Pada form persetujuan permohonan pengunduran diri, jika ada permohonan

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Bab 4. Implementasi dan Evaluasi. Seperti yang sudah dibahas pada bagian sebelumnya, aplikasi yang dibuat

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN 3.2 SEJARAH RUMAH HIJAU PT. PRIMA ANDRIYANI LESTARI

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

a. Server BPJS, pengaturan ini berisi web service bpjs yang digunakan untuk mengatur arus data yang terjadi antara 2 sistem.

DAFTAR ISI Halaman Judul.i. Halaman Pengesahan.. ii. Pernyataan.iii. Abstrak iv. Abstract...v. Kata Pengantar..vi. Daftar Isi viii. Daftar Gambar.

BAB III ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN

Gambar 4.22 Layar Tambah Instruktur Admin

menangani pasien rawat inap melakukan kunjungan dan pemeriksaan (visite)

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

Berikut ini merpakan prosedur penggunaan pada pengunjung yang belum mendaftar : Gambar 1 Halaman Home pada Guest

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB IV. Hasil dan Pembahasan. Adapun hasil dari penelitian ini adalah sebuah website yang menampilkan produk-produk

Vol. IX Nomor 27 Nopember Jurnal Teknologi Informasi ISSN :

Transkripsi:

201 menjelaskan poliklinik apa saja yang terdapat di rumah sakit serta memperlihatkan beberapa gambar dari pelayanan poliklinik. Ruang Lingkup Lampiran D-15 Dalam menu ini diberikan gambaran mengenai cakupan ruang lingkup pelayanan dan juga fasilitas pelayanan kesehatan yang diberikan oleh rumah sakit, rumah sakit membagi cakupan pelayanan kesehatan berdasarkan pengelompokannya masing masing dan gambar diatas menjelaskan cakupan yang dapat dijangkau dan dilakukan oleh pihak rumah sakit. Penunjang Medis

202 Fasilitas penunjang medis yang sangat membantu dalam proses kerja rumah sakit, berkembangnya kecanggihan teknologi yang diterapkan pada rumah sakit menjadi suatu penunjang medis yang sangat baik dimana hal ini menjadi salah satu perhatian penting mengenai bagaimana rumah sakit dapat bekerja dengan baik dengan adanya dukungan dari peralatan penunjang medis yang memadai, seperti Laboratorium, audiometri, CT- Scan, USG 4 dimensi, farmasi dan lain sebagainya. Rehabilitasi Medik Lampiran D-16

203 Pasien yang membuhkan perawatan jalan guna menjalani terapi dan penyembuhan terhadap kerusakan salah satu fungsi tubuh dapat dilakukan di rumah sakit ini dengan didampingi oleh petugas yang berkomitmen terhadap kesembuhan pasien. Gambar diatas menunjukkan salah satu kegiatan terapi medis terhadap pasien. Lampiran D-17

204 Farmasi Unit rumah sakit yang menyediakan pelayanan untuk pengadaan obat obat bagi pasien. Apotek dalam rumah sakit juga menjamin ketersediaan obat obatan yang dibutuhkan pasien dan juga selalu siap melayani selama 24 jam nonstop. Lampiran D-18

205 Laboratorium Laboratorium sebagai penunjang kegiatan rumah sakit melakukan tugasnya dalam menjalani pemeriksaan, tes dan hal hal yang berhubungan dengan pengecekan kesehatan. Gambar diatas juga memperlihatkan profesionalisme dari rumah sakit satya negara dalam menjalankan pemeriksaan terhadap pasien. Lampiran D-19

206 MRI Gambar tersebut memperlihatkan teknologi teknologi yang digunakan dalan rumah sakit satya negara, dengan teknologi tersebut tentunya diharapkan sangat membantu dalan proses penyembuhan dan memudahkan para dokter dalam mendiagnosa penyakit dari pasien.

207 Lampiran D-20 US G 4 Dimensi Pemeriksaan kandungan dan janin yang terdapat didalam rahim seorang ibu kini begitu mudah dilakukan, dengan adanya kemajuan teknologi seperti saat ini, para ibu dapat dengan segera mengetahui perkembangan janin mulai dari bulan bulan awal kehamilan hingga melahirkan. Segala aktivitas janin dalam kandungan dapat kita lihat dan dapat kita ketahui jenis kelamin dari calon bayi. Gambar diatas memperlihatkan beberapa aktivitas janin didalam kandungan. Produk Menu produk pada web ini berisi mengenai peralatan yang digunakan rumah sakit satya negara untuk menunjang pelayanan terhadap pasien.

208 Lampiran D-21 Jantung Produk Jantung memperlihatkan peralatan yang digunakan dalam ruang perawatan penyakit jantung serta beberapa peralatan yang digunakan dalam proses bedah jantung. Peralatan menjadi sangat penting karena sangat menunjang dan memberikan kemudahan dalam proses penyembuhan pasien.

209 Lampiran D-22 Endosco py

210 Menu ini menjelaskan dan memperlihatkan proses penanganan pasien dengan penyakit dalam, diperlukan peralatan khusus dan juga tenaga medis yang dapat

211 menagani pasien sekaligus mengoperasikan penggunaan dari peralatan pada penyakit dalam ini. Lampiran D-23 Gigi Salah satu teknologi yang digunakan dalam produk gigi ini adalah peralatan yang dapat digunakan untuk mendapatkan gambar dan bentuk gigi secara detail, sehingga memudahkan dokter untuk melihat rongga mulut pasien.

212 Halaman Dokter Salah satu pemegang peranan terpenting dalam rumah sakit adalah dokter. Dengan adanya dokter yang baik dan memiliki pengalaman dalam mengatasi keluhan penyakit pasien, akan meningkatkan kredibilitas rumah sakit karena dengan dukungan dan kepercayaan pasien terhadap para dokter akan membuat rumah sakit satya negara semakin berada diurutan atas rumah sakit dengan pelayanan terbaik dan juga mewujudkan komitmen rumah sakit ini. Lampiran D-24 Profil Dokter Halaman ini akan memuat profil dokter yang mendedikasikan diri pada rumah sakit satya negara, dimana dokter ini akan memberikan sumbangsihnya bagi rumah sakit dan juga pasien. Pasien dapat melihat beberapa dari profil dokter yang ada dirumah sakit dan juga dokter dapat memberikan pesan pesan terhadap pasien dan sambutan pada menu ini.

Jadwal Praktek 214

215

216 Pasien, baik yang telah sering berobat ataupun baru pertama kali datang tentunya harus mengetahui kapan waktu yang tepat ia mendaftar dan kapan terdapat jadwal praktek dari dokter yang diinginkan, sehingga dapat diatur jadwal pertemuan antara pasien dan dokter. Menu ini dihadirkan agar pasien dapat mengetahui jadwal dokter praktek dan juga akan memudahkan proses kerja rumah sakit karena pihak rumah sakit tidak lagi harus memberitahu pasien mengenai jadwal praktek dari dokter yang dituju pasien. Lampiran D-26 Menu Login Menu Login diperuntukkan khusus untuk internal rumah sakit Satya Negara dan juga memiliki keterbatasan akses. Hanya pihak tertentu yang memiliki kewenangan untuk mengakses system informasi internal rumah sakit ini.

217 Lampiran Perancangan Layar Sistem Informasi Internal Poliklinik RS Satya Negara Lampiran D-27 Menu Home Dokter Halaman ini menampilkan halaman pertama saat login sebagai dokter, menampilkan daftar janji dan jadwal kerja dokter, daftar janji merupakan history yang di input dari halaman input janji yang dilakukan oleh dokter itu sendiri. Lampiran D-28 Menu Antrian

218 Halaman ini menampilkan halaman menu antrian pasien dari login sebagai dokter yang berasal dari pendaftaran pasien yang dilakukan oleh staf registrasi. Menu antrian ini terdiri dari kode antrian, kode pasien, nama pasien, nama dokter yang dituju, tanggal pendaftaran, menu action untuk merubah status antrian. Lampiran D-29 Menu Jadwal Janji

219 Halaman ini akan menampilkan daftar janji pada login dokter yang telah dibuat oleh dokter pada saat pasien akan berkunjung kembali. Menu jadwal janji ini terdiri dari kode dokter, kode pasien, nama pasien, tanggal, jam janji, keluhan atau anamnesa Menu Data Pribadi Lampiran D-30

220 Halaman yang menampilkan data diri detail dari dokter terdiri dari kode, nama lengkap, alamat, jenis kelamin, telepon rumah, telepon genggam, tanggal lahir, tanggal terdaftar Lampiran D-31 Menu Ubah Password Menu ubah password berfungsi untuk melakukan pergantian dari password dokter dari password yang digunakan sebelumnya.

221 Lampiran D-32 Menu Home Suster Halaman awal yang muncul ketika user login sebagai suster dan halaman ini juga berlaku sebagai halaman awal dari user kasir, apoteker, dan staf registrasi. Lampiran D-33 Menu Antrian Halaman ini menampilkan antrian yang telah didaftarkan oleh staf registrasi melalui pendaftaran pasien. Menu ini memiliki kesamaan dengan menu antrian dokter

222 yang terdiri dari nomor, kode antrian, kode pasien, nama pasien, nama dokter, tanggal registrasi, dan action Lampiran D-34 Menu Data Pribadi Halaman yang menampilkan data diri detail dari suster terdiri dari kode, nama lengkap, alamat, jenis kelamin, telepon rumah, telepon genggam, tanggal lahir, tanggal terdaftar Menu Ubah Password Lampiran D-35

223 Menu yang sama yang dimiliki oleh semua user dengan fungsi yang sama untuk merubah password Lampiran D-36 Menu Home Staf Registrasi Halaman awal yang muncul ketika user login sebagai staf registrasi dan halaman ini juga berlaku sebagai halaman awal dari user kasir, apoteker, dan suster Lampiran D-37

224 Menu List Pasien Halaman ini berfungsi untuk melihat daftar pasien, melakukan pegeditan pasien serta meregistrasi pasien untuk didaftarkan kedalam antrian dokter yang ingin dituju.

225 Lampiran D-38 Menu Tambah Pasien

226 Menu ini berisi kolom kolom data diri pasien yang harus diisi dengan lengkap apabila pasien belum terdaftar sebagai pasien dan ingin melakukan pengobatan ke rumah sakit satya negara.

227 Lampiran D-39 Menu Laporan Menu ini menampilkan laporan bulanan pendapatan dari rumah sakit dan terdapat pilihan untuk mencetak laporan kealam kertas. Lampiran D-40 Menu Pengumuman Halaman ini menampilkan pengumuman pengumuman yang ter-update sehingga staf registrasi sebagai frontliner selalu mengetahui berita terbaru yang dapat segera diberitahu kepada pasien seandainya berita tersebut menyangkut promosi atau promosi promosi khusus kepada pasien.

228 Lampiran D-41 Menu Data Pribadi Halaman yang menampilkan data diri detail dari staf registrasi terdiri dari kode, nama lengkap, alamat, jenis kelamin, telepon rumah, telepon genggam, tanggal lahir, tanggal terdaftar Lampiran D-42 Menu Ubah Password

229 Menu ubah password berfungsi untuk melakukan pergantian dari password staf registrasi dari password yang digunakan sebelumnya. Lampiran D-43 Menu Home Kasir Halaman awal yang muncul ketika user login sebagai kasir dan halaman ini juga berlaku sebagai halaman awal dari user suster, apoteker, dan staf registrasi Lampiran D-44 Menu Biaya Berobat Menu ini berhubungan dengan menu dokter yang berfungsi untuk memberikan tindakan kepada pasien. Menu ini menampilkan biaya yang harus dibayarkan pasien

230 terhadap kasir. Biaya ini ditampilkan setelah dokter menginputkan biaya dan mengirimkannya kepada kasir. Lampiran D-45 Menu Data Pribadi Halaman yang menampilkan data diri detail dari kasir terdiri dari kode, nama lengkap, alamat, jenis kelamin, telepon rumah, telepon genggam, tanggal lahir, tanggal terdaftar Lampiran D-46 Menu Ubah Password

231 Menu ubah password berfungsi untuk melakukan pergantian dari password staf registrasi dari password yang digunakan sebelumnya. Lampiran D-47 Menu Home Apoteker Halaman awal yang muncul ketika user login sebagai kasir dan halaman ini juga berlaku sebagai halaman awal dari user kasir, suster, dan staf registrasi Lampiran D-48 Menu Lihat Obat

232 Menu yang tersedia yang dapat menampilkan informasi seputar obat seperti nama obat, kode obat, harga obat dan jumlah obat tersedia. Lampiran D-49 Menu Tambah Obat Menu yang berfungsi untuk memudahkan apoteker dalam memasukkan obat baru. Terdiri dari kolom kolom yang harus diisi dengan detail setiap keterangan dari obat. Lampiran D-50 Menu Lihat Jenis

233 Memperlihatkan klasifikasi dari jenis jenis obat, halaman yang berisi kode dan nama obat Lampiran D-51 Menu Tambah Jenis Menu untuk menambah jenis obat kedalam database obat yang sudah ada. Menu Data Pribadi Lampiran D-52 Halaman yang menampilkan data diri detail dari apoteker terdiri dari kode, nama lengkap, alamat, jenis kelamin, telepon rumah, telepon genggam, tanggal lahir, tanggal terdaftar

234 Lampiran D-53 Menu Ubah Password Menu ubah password berfungsi untuk melakukan pergantian dari password staf registrasi dari password yang digunakan sebelumnya